PERINTAH DASAR LINUX
Command Display Analisis
du
Menampilkan daftar direktori
yang ada di dalam direktori
tempat dimana perintah itu
dijalankan beserta dengan
ukurannya masing-masing
namun tidak mudah dimengerti.
du -h
Menampilkan daftar direktori
yang ada di dalam direktori
tempat dimana perintah itu
dijalankan beserta dengan
ukurannya masing-masing
dengan lebih jelas.
du –sh /*
Menampilkan daftar direktori
yang ada di dalama direktori
root (/) atau File System
beserta dengan ukurannya
masing-masing dengan jelas.
Command Display Analisis
dmesg
Melihat hardware yang
sedang beraktifitas
Command Display Aalisis
touch Membuat file
rm
Menghapus file
Command Display Analisis
mkdir
(Make Direktory)
Membuat folder
rm -r Menghapus folder
Command Display Analisis
cd
Berpindah ke direktori Home
cd - Kembali ke direktori
sebelumnya
cd direktory Menuju direktori yang
diinginkan.
Command Display Analisis
df
Menampilkan sisa ruang
penyimpanan yang ada
pada harddisk
berdasarkan partisi yang
ada
df -h
Menampilkan sisa ruang
penyimpanan yang ada
pada harddisk
berdasarkan partisi yang
ada dan dengan lebih
ringkas.
Command Display Analisis
ls
Melihat direktori dan file,
namun tidak menyertakan
file dan direktori yang
tersembunyi dan tidak rinci
ls -al
Melihat direktori dan
file lengkap, beserta
informasi mengenai hak
akses, pemilik, grup,
ukuran, dan tanggal
modifikasi serta
menampilkan direktori dan
file tersembunyi. File
tersembunyi diawali “.”
ls -a
Melihat direktori dan file
yang tersembunyi maupun
tidak dan tidak rinci. File
tersembunyi diawali “.”
Command Display Analisis
ls -R
Melihat direktori dan
file dengan sub-
foldernya.
ls -l
Melihat direktori dan
file lengkap, beserta
informasi mengenai
hak akses, pemilik,
grup, ukuran, dan
tanggal modifikasi
namun tidak
menampilkan direktori
dan file tersembunyi
Command Display Analisis
pwd
Menampilkan nama direktori
dimana kita saat itu
berada.
free Informasi memory (dalam
kilobytes).
whoami
Mengecek login name kita.
Command Display Analisis
date Melihat tanggal dan
waktu
who
Melihat user yang login
pada komputer kita.
who -a
Melihat user yang login
pada network kita.
Command Display Analisis
passwd Mengganti password
time
Melihat jumlah waktu
yang ditangani.
uptime
Melihat jumlah waktu
pemakaian komputer
oleh kita, terhitung
proses reboot terakhir.
Command Display Analisis
ps
(print status)
Melihat proses-proses yang
dijalankan oleh user.
ps axu
Melihat seluruh proses
yang dijalankan dan
menampilkan nama dari
user untuk setiap proses.
hostname Menampilkan host dan
domain name sistem.
Command Display Analisis
su
Beralih dari user
menjadi super user
last
Melihat user
sebelumnya yang telah
login di komputer.
Command Display Analisis
ifconfig Melihat informasi pada
kartu jaringan
set
Memanipulasi variabel
shell [program
(penterjemah perintah)
yang menjembatani user
dengan sistem operasi]
dan fungsi
Command Display Analisis
id
Mengecek user id
(uid) atau group id
(gid)
top
Daftar proses yang
berjalan pada sistem
Command Display Analisis
uname Mencetak nama sistem
operasi yang berjalan di
atas mesin.
uname -a
Mencetak nama, versi
dan rincian lainnya
tentang mesin saat ini
dan sistem operasi yang
berjalan di atasnya
Command Display Analisis
gzip
Mengkompresi sebuah
file
unzip
Menguraikan file yang
dikompres dengan zip
Command Display Analisis
dir
(sama fungsinya
dengan ls)
Melihat direktori dan
file, namun tidak
menyertakan file dan
direktori yang
tersembunyi dan
ditampilkan dengan
warna hitam saja.
dirs
(sama fungsinya
dengan pwd)
Menampilkan nama
direktori dimana
kita saat itu
berada.
Command Display Analisis
Find . –name
*.extensi_file
-print
Menemukan dimana
letak sebuah file
mount Melampirkan sistem
file
history
Menampilkan time
line perintah yang
pernah di jalankan
Command Display Analisis
alias
Memberi nama lain
dari sebuah perintah
unalias Membatalkan sebuah
alias
Command Display Analisis
chmod 666
file
Semua dapat membaca
dan menulis file atau
folder
chmod 777
file
Semua dapat membaca,
menulis, & mengeksekusi
file atau folder
Command Display Analisis
chmod 700
file
Pemilik dapat membaca,
menulis dan mengeksekusi
file atau folder
chmod 600
file
Pemilik dapat membaca
dan menulis file atau
folder
Command Display Analisis
netstat
Informasi Jaringan.
Digunakan untuk
menemukan masalah
dalam jaringan dan
untuk menentukan
jumlah lalu lintas pada
jaringan sebagai
pengukuran kinerja
wall
Mengirimkan atau
memberitahu informasi
dan menampilkannya di
terminal tiap user
yang sedang login
env
Mencetak daftar
variabel lingkungan
(nama obyek yang berisi
informasi yang digunakan oleh
satu aplikasi atau lebih) atau
menjalankan utilitas
lain di lingkungan yang
berubah tanpa harus
memodifikasi
lingkungan yang ada
saat ini
Command Display Analisis
clear
Membersihkan layar
terminal
reboot
Me-reboot sistem
Perintah Dasar Linux Fedora

Perintah Dasar Linux Fedora

  • 1.
  • 2.
    Command Display Analisis du Menampilkandaftar direktori yang ada di dalam direktori tempat dimana perintah itu dijalankan beserta dengan ukurannya masing-masing namun tidak mudah dimengerti. du -h Menampilkan daftar direktori yang ada di dalam direktori tempat dimana perintah itu dijalankan beserta dengan ukurannya masing-masing dengan lebih jelas. du –sh /* Menampilkan daftar direktori yang ada di dalama direktori root (/) atau File System beserta dengan ukurannya masing-masing dengan jelas.
  • 3.
    Command Display Analisis dmesg Melihathardware yang sedang beraktifitas
  • 4.
    Command Display Aalisis touchMembuat file rm Menghapus file
  • 5.
    Command Display Analisis mkdir (MakeDirektory) Membuat folder rm -r Menghapus folder
  • 6.
    Command Display Analisis cd Berpindahke direktori Home cd - Kembali ke direktori sebelumnya cd direktory Menuju direktori yang diinginkan.
  • 7.
    Command Display Analisis df Menampilkansisa ruang penyimpanan yang ada pada harddisk berdasarkan partisi yang ada df -h Menampilkan sisa ruang penyimpanan yang ada pada harddisk berdasarkan partisi yang ada dan dengan lebih ringkas.
  • 8.
    Command Display Analisis ls Melihatdirektori dan file, namun tidak menyertakan file dan direktori yang tersembunyi dan tidak rinci ls -al Melihat direktori dan file lengkap, beserta informasi mengenai hak akses, pemilik, grup, ukuran, dan tanggal modifikasi serta menampilkan direktori dan file tersembunyi. File tersembunyi diawali “.” ls -a Melihat direktori dan file yang tersembunyi maupun tidak dan tidak rinci. File tersembunyi diawali “.”
  • 9.
    Command Display Analisis ls-R Melihat direktori dan file dengan sub- foldernya. ls -l Melihat direktori dan file lengkap, beserta informasi mengenai hak akses, pemilik, grup, ukuran, dan tanggal modifikasi namun tidak menampilkan direktori dan file tersembunyi
  • 10.
    Command Display Analisis pwd Menampilkannama direktori dimana kita saat itu berada. free Informasi memory (dalam kilobytes). whoami Mengecek login name kita.
  • 11.
    Command Display Analisis dateMelihat tanggal dan waktu who Melihat user yang login pada komputer kita. who -a Melihat user yang login pada network kita.
  • 12.
    Command Display Analisis passwdMengganti password time Melihat jumlah waktu yang ditangani. uptime Melihat jumlah waktu pemakaian komputer oleh kita, terhitung proses reboot terakhir.
  • 13.
    Command Display Analisis ps (printstatus) Melihat proses-proses yang dijalankan oleh user. ps axu Melihat seluruh proses yang dijalankan dan menampilkan nama dari user untuk setiap proses. hostname Menampilkan host dan domain name sistem.
  • 14.
    Command Display Analisis su Beralihdari user menjadi super user last Melihat user sebelumnya yang telah login di komputer.
  • 15.
    Command Display Analisis ifconfigMelihat informasi pada kartu jaringan set Memanipulasi variabel shell [program (penterjemah perintah) yang menjembatani user dengan sistem operasi] dan fungsi
  • 16.
    Command Display Analisis id Mengecekuser id (uid) atau group id (gid) top Daftar proses yang berjalan pada sistem
  • 17.
    Command Display Analisis unameMencetak nama sistem operasi yang berjalan di atas mesin. uname -a Mencetak nama, versi dan rincian lainnya tentang mesin saat ini dan sistem operasi yang berjalan di atasnya
  • 18.
    Command Display Analisis gzip Mengkompresisebuah file unzip Menguraikan file yang dikompres dengan zip
  • 19.
    Command Display Analisis dir (samafungsinya dengan ls) Melihat direktori dan file, namun tidak menyertakan file dan direktori yang tersembunyi dan ditampilkan dengan warna hitam saja. dirs (sama fungsinya dengan pwd) Menampilkan nama direktori dimana kita saat itu berada.
  • 20.
    Command Display Analisis Find. –name *.extensi_file -print Menemukan dimana letak sebuah file mount Melampirkan sistem file history Menampilkan time line perintah yang pernah di jalankan
  • 21.
    Command Display Analisis alias Memberinama lain dari sebuah perintah unalias Membatalkan sebuah alias
  • 22.
    Command Display Analisis chmod666 file Semua dapat membaca dan menulis file atau folder chmod 777 file Semua dapat membaca, menulis, & mengeksekusi file atau folder
  • 23.
    Command Display Analisis chmod700 file Pemilik dapat membaca, menulis dan mengeksekusi file atau folder chmod 600 file Pemilik dapat membaca dan menulis file atau folder
  • 24.
    Command Display Analisis netstat InformasiJaringan. Digunakan untuk menemukan masalah dalam jaringan dan untuk menentukan jumlah lalu lintas pada jaringan sebagai pengukuran kinerja wall Mengirimkan atau memberitahu informasi dan menampilkannya di terminal tiap user yang sedang login env Mencetak daftar variabel lingkungan (nama obyek yang berisi informasi yang digunakan oleh satu aplikasi atau lebih) atau menjalankan utilitas lain di lingkungan yang berubah tanpa harus memodifikasi lingkungan yang ada saat ini
  • 25.
    Command Display Analisis clear Membersihkanlayar terminal reboot Me-reboot sistem