SlideShare a Scribd company logo
PENDIDIKAN AGAMA ISLAM

Pengarang

: Gholam Ali Haddad Adel

Penerbit

: Citra

Cetakan

:1

Tahun

: 2012

Nama : Musa Al Kazhim
NPM : 55412162
Kelas : 2IA15
Mulailah dengan Nama
Allah.

A

l-Quran diawali
dengan surah alFatihah.
Sebagaimana surah-surah
lainnya (kecuali surah at
Taubah), surah ini diawali
dengan kalimat basmalah.
Kaum muslimin selalu
mengawali setiap
aktivitasnya dengan
ucapan basmalah. Kalimat
basmalah harus keluar dari
lubuk hati. Ketika nama
Allah SWT dilibatkan
dalam setiap kegiatan,
maka kegiatan tersebut
akan berubah menjadi
kegiatan yang sangat
penting. Manakala kita
mengucapkan nama Allah
dengan penuh keikhlasan,
itu artinya kita mengakui
bahwa semua yang ada di
dunia ini semata-mata
berasal dari Allah SWT.
Seluruh realitas yang ada
di dunia ini menyerap
energy dari sumbernya
yaitu Allah SWT. Kalau
digambarkan, keberadaan
Allah ibarat sumber energy
yang memproduksi aliran
listrik. Aliran listrik itulah
yang menyebabkan lampu
bercahaya. Sekiranya
sedetik saja hubungan
antara sumber energi
listrik dan lampu itu putus,
niscaya lampu tersebut
akan padam total.
Kesadaran menyeluruh

(tawajjuh) kepada Allah
menunjukkan kualitas
tauhid seseorang. Karena
tidak satu pun eksistensi di
muka bumi ini dapat
berlepas dari keberadaan
Allah.
Allah SWT adalah pemilik
nama yang memiliki
segenap kesempurnaan
sejati, sebuah hakikat yang
selalu dirindukan semua
makhluk-Nya, baik yang
belum atau telah
mengenal-Nya. Kata
Rahman dan Rahim adalah
turunan dari kata rahmat.
Sebab seluruh keberadaan
pada hakikatnya tidak
memiliki apapun alias
miskin. Dalam hal ini,
Allah-lah yang
memberikan segenap apa
yang dibutuhkan . Yang
satu (Rahman)
dianugerahkan kepada
segenap makhluk-Nya
sedangkan yang satu nya
lagi (Rahim) hanya
dianugrahkan kepada
manusia-manusia terbaik .
Rahmat Tuhan yang
istimewa ini hanya dapat
diraih melalui keimanan
dan amal shaleh.
Segala Puji bagi Allah
Tuhan Semesta Alam.
Basmallah adalah
pengakuan tulus bahwa
semua keberadaan
semata-mata hanya milik
Allah. Setelah kita
mengakui secara penuh

bahwa ketergantungan
semua makhluk kepada
Allah, tinggallah kita
memacu diri untuk
memujinya. Alhamdulillahi
Rabbil ‘alamin adalah katakata ekspresif yang
berkenaan dengan
keinginan seorang hamba
untuk dapat memuji-Nya.
Kata Hamd umumnya
diartikan sebagai sekedar
pujian semata. Tetapi
hakikat Hamd adalah
pujian sekaligus ungkapan
syukur. Dalam kata Hamd
terkandung seluruh pujian
dan rasa syukur yang
hanya milik Allah SWT.
Kalimat Hamdalah diulang
dua kali untuk
menunjukan sifat Rahman
Rahim-Nya Allah. Artinya
manusia harus selalu
mengakui berkat kasih
sayang Allah-lah, seluruh
alam ini tercipta.
Tuhan Pemilik Alam
Tiga ayat pertama dalam
surah al- Fatihah berbicara
tentang tema al-Khaliq
(Pencipta), asal-usul
manusia dan penciptaan.
Barulah kemudian
berbicara tentang Ma’ad
(Hari Akhir). Jadi, tema
tentang asal-usul
disandingkan dengan Hari
Akhir, seolah-olah betapa
hampanya kepercayaan
kepada asal-usul tanpa
dibarengi dengan
keyakinan kepada Hari
Akhir. Ada sebagian orang
yang memiliki kesadaran
tentang darimana dirinya
berasal, tetapi tidak tahu
mau kemana. Sebab,
Tuhan yang Maha
Pengasih dan Penyayang
tidak mungkin
menciptakan semua
keberadaan tanpa
menentukan arah jalan
hidupnya. Karena setiap
makhluk akan mengalami
kebuntuan jika tak tahu
akhir dari perjalanan
misterius ini. Karena
itulah, Allah SWT langsung
berbicara tentang sebuah
perjalanan panjang , juga
akhir darinya , setelah
sebelumnya berbicara
tentang asal-usulnya
(perjalanan).
Malik artinya sosok yan
memiliki. Saat
mengarahkan wajah ke
Kiblat untuk menunaikan

shalat sambil melafalkan
kata-kata maliki
yawmiddin, kita harus
menyadarai betul bahwa
alam ini diciptakan Allah
SWT. Dialah penguasa
alam ini dan kita pasti
akan kembali kepada-Nya.
Dialah Raja Hakiki di balik
alam dunia ini. Dia
bukanlah pemilik yang
kelak akan kehilangan
kepemilikannya. Dia
adalah pemilik karena Dia
merupakan penciptanya.
Tauhid dalam Perbuatan
Surah al-Fatihah dapat kita
pilah menjadi dua bagian.
Bagian pertama terdiri dari
awal surah sampai ayat ke
4. Ayat ke 4 berbicara
tentang tauhid secara
nazhari (teoritis), yaitu
Allah SWT , rahmat-Nya,
pujian untuk-Nya serta
prinsip bahwa Dialah
Penguasa seluru alam.
Bagian kedua diawali
dengan ayat Iyyak na’budu
wa iyyaka nasta’in, sampai
akhir ayat. Bagian ini
berbicara tantang tauhid
amali. Artinya setelah
menerima dasar-dasar
teoritis serta pengetahuan
asal-usul serta hari akhir,
manusia harus memasuki
dan mengusung aspek
praktis dari tauhid.
Dengan kata lain, tauhid
yang dimaksud harus
menyeluruh, baik teori
maupun praktik.

Ketika kita mengikrarkan
bahwa kita hanya
menyembah kepada Allah,
kita mengakui bahwa kita
hanya taat kepada-Nya
sekaligus dan
menghormati-Nya. Ini
bukan berarti kita tidak
boleh mematuhi orang tua
, guru atau ulama. Justru
kaetaatan kepada mereka
sangat dianjurkan asalkan
tidak bertentangan
dengan dengan ketaatan
kepada Allah, sebab Allahlah yang pertama kali
menyuruh kita untuk
menaati mereka.
Kita mengatakan dengan
penuh keyakinan bahwa
semua kekuatan
bersumber dari dari
kekuatan-Nya. Api mampu
menyengat dan
membakar, air dapat
menghilangkan dahaga,
tanah membantu
pepohonan tumbuh;
semua daya dan
kemampuan itu
sebenarnya tidak berarti
tanpa kekuatan
sumbernya yaitu Allah
SWT. Yakinkan sepenuh
hati bahwa kekuatan sejati
hanyalah milik Allah SWT.
Tunjukilah Kami Jalan
yang Lurus
Bagian kedua dari surah alFatihah berbicara tentang
ketegasan dan
monoteisme (ketauhidan)
dalam beribadah. Lalu kita
juga memohon kepada
Allah SWT agar berkenan
menunjukkan kita jalan
yang lurus. Ini adalah
pemohonan yang pertama
kali keluardari mulut
seorang hamba. Doa ini
sangat penting, bahkan
mengalahkan doa-doa
kebaikan lainnya. Kami
akan mengupas secara
ringkas seputar ap yang
dimaksud dengan
ungkapan jalan yang lurus
(shirat al-mustaqim).
Dalam kehidupan, setiap
manusia pada dasarnya
memiliki jalan hidup
masing-masing. Jalan
hidup manusia adalah
amal, pikiran dan ucapan.
Setiap manusia memiliki
jalan yang khas dan unik,
yang berbeda satu sama
lain. Jalan ini mulai ditata
sejak awal kehidupannya.
Manusialah yang pada
dasarnya membuat jalan
tersebut. Tetapi harus
diperhatikan bahwa tidak
setiap jalan merupakan
jalan yang lurus.
Kebanyakan jalan tidaklah
lurus, namun justru
mencelakakan dan
menjerumuskan. Hanya

satu jalan yang dapat
mengantarkan manusia
kepada Allah SWT yaitu
Shirath Al Mustaqim.
Shirath Al Mustaqim
adalah jalan paling cepat
dan tepat agar
mengantarkan manusia
pada titik kesempurnaan
barangkali muncul
pertanyaan, “Apa yang
harus dilakukan agar tidak
menyimpang dari jalan
yang lurus?” jawabannya
adalah selalu mengikuti
dan mentaati segala
aturan dan menjalankan
apa yang diperintahkan
oleh Allah SWT .
Shirath Al Mustaqim
adalah agama itu sendiri.
Saat kita berdoa kepada
Allah SWT agar
ditunjukkan jalan yang
lurus, artinya kita
memohon agar Allah SWT
memberikan taufik,
hidayah serta inayah-Nya
kepada kita dalam
beragama. Keberagaman
seseorang tidak akan tidak
akan terjamin tanpa
memiliki keyakinan kepada
para Imam suci.
Di zamannya, Nabi SAW
adalah imam itu sendiri.
Adapun kepimipinan umat
pasca wafatnya Nabi SAW
digenggam oleh para
imam yang merupakan
manusia suci yang alim
dan ahli takwa. Imam
kaum muslimin adalah tipe

manusia sempurna yang
selalu menapaki jalan yang
lurus. Taat kepada para
imam suci artinya taat
pada shirath al-mustaqim.
Manusia Sirath Al
Mustaqim
Tunjukilah kami jalan yang
lurus. (Yaitu) jalan orangorang yang telah Engkau
beri nikmat dan bukan
pula jalan orang-orang
yang Engkau bencidan
bukan jala orang-orang
yang sesat.
Ayat ini merupakan
merupakan tafsiran bagi
shirath al-mustaqim. Jalan
yang lurus adalah jalan
bagi orang-orang yang
telah diberi nikmat dan
karunia dari Allah SWT.
Dalam Al Quran, berulang
kali dibicarakan tentang
status orang-orang yang
diberi nikmat, salah
satunya adalah pad surah
an-Nisa ayat ke 69. Al
Quran juga berulang kali
menjelaskan tentang
orang-orang yang dimurkai
dan sesat. Mereka adalah
orang yang mengingkari
kebenaran , kafir dan
musyrik,
mempertahankan akidah
batil serta menutupi jalan
kebenaran bagi selainnya.

More Related Content

What's hot

MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
dcatedralinoaraujo
 
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
kreasi_cerdik
 
Mazhab mazhab aqidah sem2
Mazhab mazhab aqidah sem2Mazhab mazhab aqidah sem2
Mazhab mazhab aqidah sem2
amira nurfahmida
 
Aqidah islam
Aqidah islamAqidah islam
Aqidah islam
Lhiya XiaoLing
 
(23) do’a dan dongeng
(23) do’a  dan dongeng(23) do’a  dan dongeng
(23) do’a dan dongengDr. Maman SW
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
arinams
 
Rukun iman
Rukun imanRukun iman
Rukun iman
SharifahNurAbu
 
Agama
AgamaAgama
Konsep alam
Konsep alamKonsep alam
Konsep alam
hazrina22
 
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAMSLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
nabila shahira
 
iman kepada hari akhir dan qadha qadar
iman kepada hari akhir dan qadha qadariman kepada hari akhir dan qadha qadar
iman kepada hari akhir dan qadha qadar
Dewi Sanusi Noor
 
Pengertian qadha dan qadar
Pengertian qadha dan qadarPengertian qadha dan qadar
Pengertian qadha dan qadarDami Aozora
 
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al DaroriTerjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
MTs Nurul Huda Sukaraja
 
10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam
azizan azfar
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
RIAN BERLIAN
 
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
Riska hardiati
 
Materi iman kepada qada dan qadar
Materi iman kepada qada dan qadarMateri iman kepada qada dan qadar
Materi iman kepada qada dan qadar
ilmupendidikan
 
pengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpujipengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpuji
RoisMansur
 

What's hot (20)

MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
MAKALAH Materi 2 Kelompok 6
 
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
RPP Aqidah Kelas 7 MTs Kurtilas Edisi Revisi 2014
 
Mazhab mazhab aqidah sem2
Mazhab mazhab aqidah sem2Mazhab mazhab aqidah sem2
Mazhab mazhab aqidah sem2
 
Aqidah islam
Aqidah islamAqidah islam
Aqidah islam
 
(23) do’a dan dongeng
(23) do’a  dan dongeng(23) do’a  dan dongeng
(23) do’a dan dongeng
 
Qadha dan qadar
Qadha dan qadarQadha dan qadar
Qadha dan qadar
 
Rukun iman
Rukun imanRukun iman
Rukun iman
 
Agama
AgamaAgama
Agama
 
Konsep alam
Konsep alamKonsep alam
Konsep alam
 
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAMSLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
SLIDESHARE KONSEP KEJADIAN INSAN DAN ALAM
 
iman kepada hari akhir dan qadha qadar
iman kepada hari akhir dan qadha qadariman kepada hari akhir dan qadha qadar
iman kepada hari akhir dan qadha qadar
 
Pengertian qadha dan qadar
Pengertian qadha dan qadarPengertian qadha dan qadar
Pengertian qadha dan qadar
 
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al DaroriTerjemah Kitab Tijanu al Darori
Terjemah Kitab Tijanu al Darori
 
10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam10.konsep taqwa dlm islam
10.konsep taqwa dlm islam
 
Presentation 2 pai
Presentation 2 paiPresentation 2 pai
Presentation 2 pai
 
Makna aqidah
Makna aqidahMakna aqidah
Makna aqidah
 
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
PRILAKU YANG MENCERMINKAN HARI AKHIR
 
Qada dan qadar
Qada dan qadarQada dan qadar
Qada dan qadar
 
Materi iman kepada qada dan qadar
Materi iman kepada qada dan qadarMateri iman kepada qada dan qadar
Materi iman kepada qada dan qadar
 
pengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpujipengertian akhlak terpuji
pengertian akhlak terpuji
 

Viewers also liked

Security & App Development - CSO Summit Mid 2014
Security & App Development - CSO Summit Mid 2014Security & App Development - CSO Summit Mid 2014
סריקת מסמכים לעסקים
סריקת מסמכים לעסקיםסריקת מסמכים לעסקים
סריקת מסמכים לעסקים
archive1
 
report_updated
report_updatedreport_updated
report_updatedJames Yu
 
Ch1 introduction to multimedia (1)
Ch1 introduction to multimedia (1)Ch1 introduction to multimedia (1)
Ch1 introduction to multimedia (1)
Steven McKaig
 
Continuous Platformization
Continuous PlatformizationContinuous Platformization
SCTP introduction
SCTP introductionSCTP introduction
SCTP introduction
Li Xiong
 
bd
bdbd

Viewers also liked (12)

Security & App Development - CSO Summit Mid 2014
Security & App Development - CSO Summit Mid 2014Security & App Development - CSO Summit Mid 2014
Security & App Development - CSO Summit Mid 2014
 
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
 
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
Etika Berinternet & Plagiarisme Kelompok 3
 
Eminescu
EminescuEminescu
Eminescu
 
סריקת מסמכים לעסקים
סריקת מסמכים לעסקיםסריקת מסמכים לעסקים
סריקת מסמכים לעסקים
 
Poze lipova
Poze lipovaPoze lipova
Poze lipova
 
report_updated
report_updatedreport_updated
report_updated
 
Mos craciun
Mos craciunMos craciun
Mos craciun
 
Ch1 introduction to multimedia (1)
Ch1 introduction to multimedia (1)Ch1 introduction to multimedia (1)
Ch1 introduction to multimedia (1)
 
Continuous Platformization
Continuous PlatformizationContinuous Platformization
Continuous Platformization
 
SCTP introduction
SCTP introductionSCTP introduction
SCTP introduction
 
bd
bdbd
bd
 

Similar to Pendidikan agama islam

Materi Akidah Akhlak
Materi Akidah Akhlak Materi Akidah Akhlak
Materi Akidah Akhlak
Arza Mukhib
 
Pembelajaran Akidah Akhlak
Pembelajaran Akidah AkhlakPembelajaran Akidah Akhlak
Pembelajaran Akidah Akhlak
Arza Mukhib
 
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinyaJuhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
Juhdi Heryadi
 
THE POWER OF SHALAT.docx
THE POWER OF SHALAT.docxTHE POWER OF SHALAT.docx
THE POWER OF SHALAT.docx
MuhDahlanThalib
 
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hariKontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
KinantiMuthmadinta
 
Tugas makalah pai
Tugas makalah paiTugas makalah pai
Tugas makalah pai
Nana Dibra
 
2. kandungan surah fatihah
2. kandungan surah fatihah2. kandungan surah fatihah
2. kandungan surah fatihah
Rusli Harby
 
iman islam dan ihsan
iman islam dan ihsaniman islam dan ihsan
iman islam dan ihsan
Awaliyatukhoirunnisa1
 
Keutamaan surat al
Keutamaan surat alKeutamaan surat al
Keutamaan surat al
Dudi Rudiawan
 
Aa kelas x
Aa kelas xAa kelas x
Aa kelas x
Sartika Putri H
 
Syarah spiritual durrotun nasihin -sholat berjamaah-
Syarah spiritual durrotun nasihin  -sholat berjamaah-Syarah spiritual durrotun nasihin  -sholat berjamaah-
Syarah spiritual durrotun nasihin -sholat berjamaah-
Donie Al-Murtadho
 
Materi AA kELAS X SEMESTER 1
Materi AA kELAS X SEMESTER 1Materi AA kELAS X SEMESTER 1
Materi AA kELAS X SEMESTER 1
Sartika Putri H
 
membiasakan perilaku terpuji
membiasakan perilaku terpujimembiasakan perilaku terpuji
membiasakan perilaku terpuji
Airlangga University , Indonesia
 
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi Konstitusi
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi KonstitusiNilai-Nilai Dasar Perjuangan versi Konstitusi
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi KonstitusiAgus Muhammad Iqro
 
Agama dan manusia
Agama dan manusiaAgama dan manusia
Agama dan manusiaAan Editing
 
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannyaKonsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannyaMohd Hamidi
 
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnyaWujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
Satria Manggala
 
Kel.04 iman kepada_allah[1]
Kel.04 iman kepada_allah[1]Kel.04 iman kepada_allah[1]
Kel.04 iman kepada_allah[1]
MRamadhanyI
 
Sudah terlalu sering kita bahas di
Sudah terlalu sering kita bahas diSudah terlalu sering kita bahas di
Sudah terlalu sering kita bahas di
loncat
 

Similar to Pendidikan agama islam (20)

Materi Akidah Akhlak
Materi Akidah Akhlak Materi Akidah Akhlak
Materi Akidah Akhlak
 
Pembelajaran Akidah Akhlak
Pembelajaran Akidah AkhlakPembelajaran Akidah Akhlak
Pembelajaran Akidah Akhlak
 
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinyaJuhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
Juhdi,pengertian tauhid dan urgensinya
 
THE POWER OF SHALAT.docx
THE POWER OF SHALAT.docxTHE POWER OF SHALAT.docx
THE POWER OF SHALAT.docx
 
Aqidah
AqidahAqidah
Aqidah
 
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hariKontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
Kontekstualisasi Doktrin Iman Islam dalam Kehidupan Sehari-hari
 
Tugas makalah pai
Tugas makalah paiTugas makalah pai
Tugas makalah pai
 
2. kandungan surah fatihah
2. kandungan surah fatihah2. kandungan surah fatihah
2. kandungan surah fatihah
 
iman islam dan ihsan
iman islam dan ihsaniman islam dan ihsan
iman islam dan ihsan
 
Keutamaan surat al
Keutamaan surat alKeutamaan surat al
Keutamaan surat al
 
Aa kelas x
Aa kelas xAa kelas x
Aa kelas x
 
Syarah spiritual durrotun nasihin -sholat berjamaah-
Syarah spiritual durrotun nasihin  -sholat berjamaah-Syarah spiritual durrotun nasihin  -sholat berjamaah-
Syarah spiritual durrotun nasihin -sholat berjamaah-
 
Materi AA kELAS X SEMESTER 1
Materi AA kELAS X SEMESTER 1Materi AA kELAS X SEMESTER 1
Materi AA kELAS X SEMESTER 1
 
membiasakan perilaku terpuji
membiasakan perilaku terpujimembiasakan perilaku terpuji
membiasakan perilaku terpuji
 
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi Konstitusi
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi KonstitusiNilai-Nilai Dasar Perjuangan versi Konstitusi
Nilai-Nilai Dasar Perjuangan versi Konstitusi
 
Agama dan manusia
Agama dan manusiaAgama dan manusia
Agama dan manusia
 
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannyaKonsep syahadah-dan-tuntutannya
Konsep syahadah-dan-tuntutannya
 
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnyaWujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
Wujud Allah swt beserta sifat-sifatnya
 
Kel.04 iman kepada_allah[1]
Kel.04 iman kepada_allah[1]Kel.04 iman kepada_allah[1]
Kel.04 iman kepada_allah[1]
 
Sudah terlalu sering kita bahas di
Sudah terlalu sering kita bahas diSudah terlalu sering kita bahas di
Sudah terlalu sering kita bahas di
 

Pendidikan agama islam

  • 1. PENDIDIKAN AGAMA ISLAM Pengarang : Gholam Ali Haddad Adel Penerbit : Citra Cetakan :1 Tahun : 2012 Nama : Musa Al Kazhim NPM : 55412162 Kelas : 2IA15
  • 2. Mulailah dengan Nama Allah. A l-Quran diawali dengan surah alFatihah. Sebagaimana surah-surah lainnya (kecuali surah at Taubah), surah ini diawali dengan kalimat basmalah. Kaum muslimin selalu mengawali setiap aktivitasnya dengan ucapan basmalah. Kalimat basmalah harus keluar dari lubuk hati. Ketika nama Allah SWT dilibatkan dalam setiap kegiatan, maka kegiatan tersebut akan berubah menjadi kegiatan yang sangat penting. Manakala kita mengucapkan nama Allah dengan penuh keikhlasan, itu artinya kita mengakui bahwa semua yang ada di dunia ini semata-mata berasal dari Allah SWT. Seluruh realitas yang ada di dunia ini menyerap energy dari sumbernya yaitu Allah SWT. Kalau digambarkan, keberadaan Allah ibarat sumber energy yang memproduksi aliran listrik. Aliran listrik itulah yang menyebabkan lampu bercahaya. Sekiranya sedetik saja hubungan antara sumber energi listrik dan lampu itu putus, niscaya lampu tersebut akan padam total. Kesadaran menyeluruh (tawajjuh) kepada Allah menunjukkan kualitas tauhid seseorang. Karena tidak satu pun eksistensi di muka bumi ini dapat berlepas dari keberadaan Allah. Allah SWT adalah pemilik nama yang memiliki segenap kesempurnaan sejati, sebuah hakikat yang selalu dirindukan semua makhluk-Nya, baik yang belum atau telah mengenal-Nya. Kata Rahman dan Rahim adalah turunan dari kata rahmat. Sebab seluruh keberadaan pada hakikatnya tidak memiliki apapun alias miskin. Dalam hal ini, Allah-lah yang memberikan segenap apa yang dibutuhkan . Yang satu (Rahman) dianugerahkan kepada segenap makhluk-Nya sedangkan yang satu nya lagi (Rahim) hanya dianugrahkan kepada manusia-manusia terbaik . Rahmat Tuhan yang istimewa ini hanya dapat diraih melalui keimanan dan amal shaleh. Segala Puji bagi Allah Tuhan Semesta Alam. Basmallah adalah pengakuan tulus bahwa semua keberadaan semata-mata hanya milik Allah. Setelah kita mengakui secara penuh bahwa ketergantungan semua makhluk kepada Allah, tinggallah kita memacu diri untuk memujinya. Alhamdulillahi Rabbil ‘alamin adalah katakata ekspresif yang berkenaan dengan keinginan seorang hamba untuk dapat memuji-Nya. Kata Hamd umumnya diartikan sebagai sekedar pujian semata. Tetapi hakikat Hamd adalah pujian sekaligus ungkapan syukur. Dalam kata Hamd terkandung seluruh pujian dan rasa syukur yang hanya milik Allah SWT. Kalimat Hamdalah diulang dua kali untuk menunjukan sifat Rahman Rahim-Nya Allah. Artinya manusia harus selalu mengakui berkat kasih sayang Allah-lah, seluruh alam ini tercipta.
  • 3. Tuhan Pemilik Alam Tiga ayat pertama dalam surah al- Fatihah berbicara tentang tema al-Khaliq (Pencipta), asal-usul manusia dan penciptaan. Barulah kemudian berbicara tentang Ma’ad (Hari Akhir). Jadi, tema tentang asal-usul disandingkan dengan Hari Akhir, seolah-olah betapa hampanya kepercayaan kepada asal-usul tanpa dibarengi dengan keyakinan kepada Hari Akhir. Ada sebagian orang yang memiliki kesadaran tentang darimana dirinya berasal, tetapi tidak tahu mau kemana. Sebab, Tuhan yang Maha Pengasih dan Penyayang tidak mungkin menciptakan semua keberadaan tanpa menentukan arah jalan hidupnya. Karena setiap makhluk akan mengalami kebuntuan jika tak tahu akhir dari perjalanan misterius ini. Karena itulah, Allah SWT langsung berbicara tentang sebuah perjalanan panjang , juga akhir darinya , setelah sebelumnya berbicara tentang asal-usulnya (perjalanan). Malik artinya sosok yan memiliki. Saat mengarahkan wajah ke Kiblat untuk menunaikan shalat sambil melafalkan kata-kata maliki yawmiddin, kita harus menyadarai betul bahwa alam ini diciptakan Allah SWT. Dialah penguasa alam ini dan kita pasti akan kembali kepada-Nya. Dialah Raja Hakiki di balik alam dunia ini. Dia bukanlah pemilik yang kelak akan kehilangan kepemilikannya. Dia adalah pemilik karena Dia merupakan penciptanya. Tauhid dalam Perbuatan Surah al-Fatihah dapat kita pilah menjadi dua bagian. Bagian pertama terdiri dari awal surah sampai ayat ke 4. Ayat ke 4 berbicara tentang tauhid secara nazhari (teoritis), yaitu Allah SWT , rahmat-Nya, pujian untuk-Nya serta prinsip bahwa Dialah Penguasa seluru alam. Bagian kedua diawali dengan ayat Iyyak na’budu wa iyyaka nasta’in, sampai akhir ayat. Bagian ini berbicara tantang tauhid amali. Artinya setelah menerima dasar-dasar teoritis serta pengetahuan asal-usul serta hari akhir, manusia harus memasuki dan mengusung aspek praktis dari tauhid. Dengan kata lain, tauhid yang dimaksud harus menyeluruh, baik teori maupun praktik. Ketika kita mengikrarkan bahwa kita hanya menyembah kepada Allah, kita mengakui bahwa kita hanya taat kepada-Nya sekaligus dan menghormati-Nya. Ini bukan berarti kita tidak boleh mematuhi orang tua , guru atau ulama. Justru kaetaatan kepada mereka sangat dianjurkan asalkan tidak bertentangan dengan dengan ketaatan kepada Allah, sebab Allahlah yang pertama kali menyuruh kita untuk menaati mereka. Kita mengatakan dengan penuh keyakinan bahwa semua kekuatan bersumber dari dari kekuatan-Nya. Api mampu menyengat dan membakar, air dapat menghilangkan dahaga, tanah membantu pepohonan tumbuh; semua daya dan kemampuan itu sebenarnya tidak berarti tanpa kekuatan sumbernya yaitu Allah SWT. Yakinkan sepenuh hati bahwa kekuatan sejati hanyalah milik Allah SWT.
  • 4. Tunjukilah Kami Jalan yang Lurus Bagian kedua dari surah alFatihah berbicara tentang ketegasan dan monoteisme (ketauhidan) dalam beribadah. Lalu kita juga memohon kepada Allah SWT agar berkenan menunjukkan kita jalan yang lurus. Ini adalah pemohonan yang pertama kali keluardari mulut seorang hamba. Doa ini sangat penting, bahkan mengalahkan doa-doa kebaikan lainnya. Kami akan mengupas secara ringkas seputar ap yang dimaksud dengan ungkapan jalan yang lurus (shirat al-mustaqim). Dalam kehidupan, setiap manusia pada dasarnya memiliki jalan hidup masing-masing. Jalan hidup manusia adalah amal, pikiran dan ucapan. Setiap manusia memiliki jalan yang khas dan unik, yang berbeda satu sama lain. Jalan ini mulai ditata sejak awal kehidupannya. Manusialah yang pada dasarnya membuat jalan tersebut. Tetapi harus diperhatikan bahwa tidak setiap jalan merupakan jalan yang lurus. Kebanyakan jalan tidaklah lurus, namun justru mencelakakan dan menjerumuskan. Hanya satu jalan yang dapat mengantarkan manusia kepada Allah SWT yaitu Shirath Al Mustaqim. Shirath Al Mustaqim adalah jalan paling cepat dan tepat agar mengantarkan manusia pada titik kesempurnaan barangkali muncul pertanyaan, “Apa yang harus dilakukan agar tidak menyimpang dari jalan yang lurus?” jawabannya adalah selalu mengikuti dan mentaati segala aturan dan menjalankan apa yang diperintahkan oleh Allah SWT . Shirath Al Mustaqim adalah agama itu sendiri. Saat kita berdoa kepada Allah SWT agar ditunjukkan jalan yang lurus, artinya kita memohon agar Allah SWT memberikan taufik, hidayah serta inayah-Nya kepada kita dalam beragama. Keberagaman seseorang tidak akan tidak akan terjamin tanpa memiliki keyakinan kepada para Imam suci. Di zamannya, Nabi SAW adalah imam itu sendiri. Adapun kepimipinan umat pasca wafatnya Nabi SAW digenggam oleh para imam yang merupakan manusia suci yang alim dan ahli takwa. Imam kaum muslimin adalah tipe manusia sempurna yang selalu menapaki jalan yang lurus. Taat kepada para imam suci artinya taat pada shirath al-mustaqim. Manusia Sirath Al Mustaqim Tunjukilah kami jalan yang lurus. (Yaitu) jalan orangorang yang telah Engkau beri nikmat dan bukan pula jalan orang-orang yang Engkau bencidan bukan jala orang-orang yang sesat. Ayat ini merupakan merupakan tafsiran bagi shirath al-mustaqim. Jalan yang lurus adalah jalan bagi orang-orang yang telah diberi nikmat dan karunia dari Allah SWT. Dalam Al Quran, berulang kali dibicarakan tentang status orang-orang yang diberi nikmat, salah satunya adalah pad surah an-Nisa ayat ke 69. Al Quran juga berulang kali menjelaskan tentang orang-orang yang dimurkai dan sesat. Mereka adalah orang yang mengingkari kebenaran , kafir dan musyrik, mempertahankan akidah batil serta menutupi jalan kebenaran bagi selainnya.