SlideShare a Scribd company logo
PELATIHAN AKUNTANSI
PENGURUS DAN
PENGELOLA KSP-PS SiraA
Ciasmara, 21 Oktober 2017
DASAR – DASAR AKUNTANSI
• Pengertian Akuntansi
adalah proses pencatatan,
penggolongan, peringkasan dan
pelaporan data keuangan suatu
organisasi
• Siklus Akuntansi
Bukti
Transaksi
Jurnal Buku
Besar
Neraca
Saldo
Laporan
Keuangan
Jurnal
Penyesuaia
n
Buku Pembantu
• Bukti Transaksi
1. Bukti autentik terjadinya suatu transaksi.
2. Terdiri dari faktur, nota, kwitansi dan cek, nota
kontan, bukti setoran bank, bilyet giro, nota debet,
nota kredit, rekening koran, bukti memo, bukti kas
masuk, bukti kas keluar .
• Jurnal
Jurnal (umum) merupakan catatan transaksi
yang dicatat dalam media/ buku secara
permanen dan lengkap, yang disusun secara
kronologis (berdasarkan urutan waktu
terjadinya) dari semua transaksi perusahaan
• Contoh Jurnal (Umum)
Tgl No.
Bukti
Nama Akun Debet (Rp.) Kredit (Rp.)
1/1/17 JM001 Kas 10.000.000
Modal 10.000.000
(Setoran modal awal oleh
pemilik)
3/1/17 JK001 Piutang Usaha 2.000.000
Kas 2.000.000
(Realisasi pinjaman kelompok
tani “A”)
• Buku Besar
Buku yang berisi kumpulan akun atau
perkiraan. Buku ini mencatat perubahan-
perubahan yang terjadi pada masing-masing
akun dan pada akhir periode akan tampak
saldo dari akun-akun tersebut.
• Contoh Buku Besar
Nama Akun : KAS Kode : 1101
Tgl Keterangan Reff Debet Kredit Saldo
Debet
Saldo
Kredit
1/1/17 Posting JM001 10.000.000 - 10.000.000 -
3/1/17 Posting JK001 - 2.000.000 8.000.000 -
Tgl Keterangan Reff Debet Kredit Saldo
Debet
Saldo
Kredit
1/1/17 Posting JM001 - 10.000.000 - 10.000.000
Nama Akun : Modal Kode : 3101
• Buku Pembantu
Buku Pembantu Piutang
Nama : Kelompok Tani “A”
Tgl Keterangan Debet Kredit Saldo Debet
2/2/17 Realisasi
Pinjaman
2.000.000 0 2.000.000
2/3/17 Angsuran Pokok 0 500.000 1.500.000
• Neraca Saldo
• Adalah daftar yang berisi seluruh jenis nama akun
beserta saldo total dari setiap akun yang disusun
secara sistematis sesuai dengan kode akun yang
bersumber dari buku besar perusahaan pada periode
tertentu.
• Akun dalam neraca saldo harus dibuat secara
sistematis (sesuai dengan kode akun) dan tidak
boleh acak.
• Bentuk Neraca Saldo
Perusahaan “A”
Neraca Saldo
Per 31 Jan 2017
Kode
Akun
Nama Akun Debet Kredit
1101 Kas 8.000.000
1102 Piutang Usaha 2.000.000
2101 Perlengkapan 1.000.000
2102 Akum Penyusutan Peralatan 0
3101 Hutang Usaha 1.000.000
4101 Modal Usaha 10.000.000
Jumlah 11.000.000 11.000.000
• Jurnal Penyesuaian
• Digunakan untuk mencatat transkasi yang sudah terjadi
namun belum dicatat, atau mencatat transaksi yang
sudah dicatat namun memerlukan koreksi agar nilainya
sesuai dengan keadaan yang sebenarnya di akhir
periode.
• Contoh Jurnal Penyesuaian :
1. Beban dibayar di muka,
2. Pendapatan diterima dimuka,
3. Pemakaian perlengkapan,
4. Pendapatan yang masih harus diterima,
5. Beban yang belum dibayar dan
6. Penyusutan aktiva tetap
• Laporan Keuangan
A. Karakteristik Laporan Keuangan :
1.Dapat dipahami, oleh pembacanya
2.Relevan, dapat memenuhi kebutuhan pemakai
3.Materialistis, dapat menjadi daya ukur suatu
perusahaan
4.Keandalan, dapat dipercaya dalam setiap
pelaporannya.
5.Dapat dibandingkan, dapat dibandingkan
disetiap periode
6.Tepat waktu, sesuai dg ketentuan yg dibuat
perusahaan. Tiap bulan/3 bulan dll
B. Macam-macam Laporan Keuangan
1. Neraca
2. Laporan Laba Rugi
3. Laporan Perubahan Modal
4. Catatan atas Laporan Keuangan
1. NERACA
Adalah laporan yang menggambarkan posisi aktiva,
kewajiban dan modal. Elemen dalam neraca :
a. Asset/Harta/Aktiva
b. Kewajiban/Hutang
c. Equitas/Modal
Ketiga elemen tersebut dihubungkan dengan
persamaan dasar akuntansi sebagai berikut :
Aktiva = Hutang + Modal
11.000.000 = 1.000.000 + 10.000.000
NERACA
Per 31 Des 2016
Aktiva Pasiva
Kas 2.000.000 Hutang Usaha 2.500.000
Bank 3.000.000 Pendapatan
diterima dimuka
1.500.000
Piutang Usaha 1.500.000
Biaya dibayar
dimuka
500.000 Hutang Bank 5.000.000
Perlengkapan 1.500.000
Peralatan 2.000.000
Ak. Penyusutan
Peralatan
(250.000)
Tanah/Bangunan 15.000.000 Modal 16.125.000
Ak. Penyusutan
Bangunan
(125.000)
Jumlah Aktiva 25.125.000 Jumlah Pasiva 25.125.000
2. Laporan Laba/Rugi
Adalah laporan mengenai pendapatan dan beban-beban suatu
perusahaan selama priode tertentu.
Contoh :
Laporan Laba Rugi
Periode yg berakhir 31 Desember 2016
Pendapatan :
Penjualan 25.000.000
HPP Penjualan (18.000.000)
Biaya Operasional (2.500.000)
Laba/Rugi Operasional 4.500.000
3. Laporan Perubahan Modal
adalah laporan keuangan yang menyajikan informasi perubahan
modal akibat kegiatan pokok perusahaan pada periode
akuntansi tertentu.
Contoh :
Laporan Perubahan Modal
Per 31 Desember 2016
Modal Awal per 1 Jan 2016 13.125.000
Laba/Rugi Tahun Berjalan 4.500.000
Pengambilan Prive (1.500.000)
Modal Akhir per 31 Des 2016 16.125.000
4. Catatan atas Laporan Keuangan
Adalah catatan tambahan atau informasi yang
ditambahkan ke akhir laporan keuangan untuk
memberikan tambahan informasi kepada pembaca
dengan informasi lebih lanjut.
Contoh : Catatan atas Bank sebesar Rp. 3.000.000
Bank 3.000.000
Bank Mandiri 1.000.000
Bank BRI 2.000.000
Laporan Keuangan Koperasi
Pelatihan Dasar Akuntansi untuk Pengurus dan Karyawan

More Related Content

What's hot

Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
25 34
 
Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2shaedzic19
 
6 , 7 menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
6 , 7   menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)6 , 7   menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
6 , 7 menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
Mainatul Ilmi
 
Jurnal Umum
Jurnal UmumJurnal Umum
Jurnal Umum
diahpraw
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansibpkp
 
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Fajar Sandy
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Fajar Sandy
 
08 jurnal penyesuaian
08 jurnal penyesuaian08 jurnal penyesuaian
08 jurnal penyesuaian
Agung Utami
 
bukti transaksi ke buku jurnal
bukti transaksi ke buku jurnalbukti transaksi ke buku jurnal
bukti transaksi ke buku jurnal
Ahmad Maulana
 
Akuntansi
AkuntansiAkuntansi
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
fitrahusaid
 
3 analisis transaksi (jurnal)
3   analisis transaksi (jurnal)3   analisis transaksi (jurnal)
3 analisis transaksi (jurnal)
Mainatul Ilmi
 
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
Dwimaghfiro
 
Sri suwanti 01- konsep dan siklus akuntansi
Sri suwanti   01-  konsep dan siklus akuntansiSri suwanti   01-  konsep dan siklus akuntansi
Sri suwanti 01- konsep dan siklus akuntansi
Sri Suwanti
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutang
sansantika_
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1NOVI AMRIANI
 
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnyaPengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
WADIYO .
 
Persamaan Dasar Akuntansi
Persamaan Dasar AkuntansiPersamaan Dasar Akuntansi
Persamaan Dasar AkuntansiIyyan Mulyawan
 
Ch03 proses penyesuaian
Ch03 proses penyesuaianCh03 proses penyesuaian
Ch03 proses penyesuaianYogo Prayitno
 

What's hot (20)

Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
Materi Akuntansi : Jurnal Penyesuaian Perusahaan Dagang
 
Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2Akuntansi perusahaan jasa 2
Akuntansi perusahaan jasa 2
 
6 , 7 menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
6 , 7   menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)6 , 7   menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
6 , 7 menyelesaikan siklus akuntansi (laporan keuangan)
 
Jurnal Umum
Jurnal UmumJurnal Umum
Jurnal Umum
 
Siklus akuntansi
Siklus akuntansiSiklus akuntansi
Siklus akuntansi
 
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
Bab 4 Persamaan Dasar Akuntansi Dan Transaksi Perusahaan (Pengantar Akuntansi)
 
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
Bab 6 siklus dan prosedur akuntansi (Pengantar Akuntansi)
 
08 jurnal penyesuaian
08 jurnal penyesuaian08 jurnal penyesuaian
08 jurnal penyesuaian
 
bukti transaksi ke buku jurnal
bukti transaksi ke buku jurnalbukti transaksi ke buku jurnal
bukti transaksi ke buku jurnal
 
Akuntansi jasa
Akuntansi jasaAkuntansi jasa
Akuntansi jasa
 
Akuntansi
AkuntansiAkuntansi
Akuntansi
 
Pendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansiPendahuluan akuntansi
Pendahuluan akuntansi
 
3 analisis transaksi (jurnal)
3   analisis transaksi (jurnal)3   analisis transaksi (jurnal)
3 analisis transaksi (jurnal)
 
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
05. jurnal penyesuaian perusahaan dagang
 
Sri suwanti 01- konsep dan siklus akuntansi
Sri suwanti   01-  konsep dan siklus akuntansiSri suwanti   01-  konsep dan siklus akuntansi
Sri suwanti 01- konsep dan siklus akuntansi
 
Penghapusan piutang
Penghapusan piutangPenghapusan piutang
Penghapusan piutang
 
Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1Akuntansi keuangan menengah 1
Akuntansi keuangan menengah 1
 
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnyaPengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
Pengertian siklus akuntansi, alur, dan urutan prosesnya
 
Persamaan Dasar Akuntansi
Persamaan Dasar AkuntansiPersamaan Dasar Akuntansi
Persamaan Dasar Akuntansi
 
Ch03 proses penyesuaian
Ch03 proses penyesuaianCh03 proses penyesuaian
Ch03 proses penyesuaian
 

Similar to Pelatihan Dasar Akuntansi untuk Pengurus dan Karyawan

Pb 9 spb 9.2 akuntansi dasar bt
Pb 9 spb 9.2 akuntansi  dasar btPb 9 spb 9.2 akuntansi  dasar bt
Pb 9 spb 9.2 akuntansi dasar bt
Tubagus Enoy
 
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdfPERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
Yakupmuhammad1
 
Materi dasar dasar akuntansi ( 2 )
Materi dasar   dasar akuntansi ( 2 )Materi dasar   dasar akuntansi ( 2 )
Materi dasar dasar akuntansi ( 2 )
Nasyida Rokhmadiyah
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
sujimantoro1
 
jurnal dan posting.pptx
jurnal dan posting.pptxjurnal dan posting.pptx
jurnal dan posting.pptx
Latifvah
 
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptxPPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
winartiwakiran
 
Bab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lBab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lFebri Phaniank
 
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
ibrahim salim
 
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.pptPertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
PujiAstutik47
 
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
AfifahSeptiyanawati
 
5 proses penyesuaian
5   proses penyesuaian5   proses penyesuaian
5 proses penyesuaian
Mainatul Ilmi
 
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
Aditya Maulana
 
pengantar-akt-utk-s1.ppt
pengantar-akt-utk-s1.pptpengantar-akt-utk-s1.ppt
pengantar-akt-utk-s1.ppt
DwinitaMeiliza
 
Akuntansi keuangan satuan pendidikan
Akuntansi keuangan satuan pendidikanAkuntansi keuangan satuan pendidikan
Akuntansi keuangan satuan pendidikan
Puji Astutik
 
Makalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnalMakalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnal
KhairunNisa211
 

Similar to Pelatihan Dasar Akuntansi untuk Pengurus dan Karyawan (20)

Pb 9 spb 9.2 akuntansi dasar bt
Pb 9 spb 9.2 akuntansi  dasar btPb 9 spb 9.2 akuntansi  dasar bt
Pb 9 spb 9.2 akuntansi dasar bt
 
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdfPERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
PERTEMUAN 3 (CHART ACCOUNT).pdf
 
Materi dasar dasar akuntansi ( 2 )
Materi dasar   dasar akuntansi ( 2 )Materi dasar   dasar akuntansi ( 2 )
Materi dasar dasar akuntansi ( 2 )
 
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
002 PA-MATERI-GANJIL-21-22-MATERI-BD.pptx
 
jurnal dan posting.pptx
jurnal dan posting.pptxjurnal dan posting.pptx
jurnal dan posting.pptx
 
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptxPPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
PPT_Konsep_posting_ke_buku_besar_Neraca.pptx
 
Bab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu lBab iv jurnal dan posting modu l
Bab iv jurnal dan posting modu l
 
1.modul 1
1.modul 11.modul 1
1.modul 1
 
Akuntansi dasar
Akuntansi dasarAkuntansi dasar
Akuntansi dasar
 
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
Manajemen keuangan sederhana (seri 1)
 
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.pptPertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
Pertemuan 9-10 Siklus Perusahaan Jasa.ppt
 
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
Pengantar bisnis pembelajaran ekonomi 11
 
5 proses penyesuaian
5   proses penyesuaian5   proses penyesuaian
5 proses penyesuaian
 
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
01.+dasar dasar+akuntansi+ 1-10-
 
Buku besar
Buku besarBuku besar
Buku besar
 
Pa1 5 siklus-jasa
Pa1 5 siklus-jasaPa1 5 siklus-jasa
Pa1 5 siklus-jasa
 
pengantar-akt-utk-s1.ppt
pengantar-akt-utk-s1.pptpengantar-akt-utk-s1.ppt
pengantar-akt-utk-s1.ppt
 
Akuntansi keuangan satuan pendidikan
Akuntansi keuangan satuan pendidikanAkuntansi keuangan satuan pendidikan
Akuntansi keuangan satuan pendidikan
 
Makalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnalMakalah akuntansi dan jurnal
Makalah akuntansi dan jurnal
 
Ppt kd 5.4
Ppt kd 5.4Ppt kd 5.4
Ppt kd 5.4
 

More from pujirahayum99

SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
pujirahayum99
 
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
pujirahayum99
 
Organisasi dan manajemen koperasi
Organisasi dan manajemen koperasiOrganisasi dan manajemen koperasi
Organisasi dan manajemen koperasi
pujirahayum99
 
Best practice pengelolaan koperasi
Best practice pengelolaan koperasiBest practice pengelolaan koperasi
Best practice pengelolaan koperasi
pujirahayum99
 
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
pujirahayum99
 
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
pujirahayum99
 

More from pujirahayum99 (6)

SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
SIPI, Puji Rahayu, HapziALi, Tugas uts implementasi sistem informasi dan peng...
 
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
Pelatihan Dasar Administrasi Usaha
 
Organisasi dan manajemen koperasi
Organisasi dan manajemen koperasiOrganisasi dan manajemen koperasi
Organisasi dan manajemen koperasi
 
Best practice pengelolaan koperasi
Best practice pengelolaan koperasiBest practice pengelolaan koperasi
Best practice pengelolaan koperasi
 
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
SIPI, puji rahayu, hapziali, cobit coso dan erm, universitas mercu buana, 2018
 
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
SIPI puji rahayu_hapziali_sistem informasi dalam kegiatan binsis saat ini_uni...
 

Recently uploaded

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
EkoPutuKromo
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docxForm B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
Form B1 Rubrik Observasi Presentasi Visi Misi -1.docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 

Pelatihan Dasar Akuntansi untuk Pengurus dan Karyawan

  • 1. PELATIHAN AKUNTANSI PENGURUS DAN PENGELOLA KSP-PS SiraA Ciasmara, 21 Oktober 2017
  • 2. DASAR – DASAR AKUNTANSI • Pengertian Akuntansi adalah proses pencatatan, penggolongan, peringkasan dan pelaporan data keuangan suatu organisasi
  • 3. • Siklus Akuntansi Bukti Transaksi Jurnal Buku Besar Neraca Saldo Laporan Keuangan Jurnal Penyesuaia n Buku Pembantu
  • 4. • Bukti Transaksi 1. Bukti autentik terjadinya suatu transaksi. 2. Terdiri dari faktur, nota, kwitansi dan cek, nota kontan, bukti setoran bank, bilyet giro, nota debet, nota kredit, rekening koran, bukti memo, bukti kas masuk, bukti kas keluar .
  • 5. • Jurnal Jurnal (umum) merupakan catatan transaksi yang dicatat dalam media/ buku secara permanen dan lengkap, yang disusun secara kronologis (berdasarkan urutan waktu terjadinya) dari semua transaksi perusahaan
  • 6. • Contoh Jurnal (Umum) Tgl No. Bukti Nama Akun Debet (Rp.) Kredit (Rp.) 1/1/17 JM001 Kas 10.000.000 Modal 10.000.000 (Setoran modal awal oleh pemilik) 3/1/17 JK001 Piutang Usaha 2.000.000 Kas 2.000.000 (Realisasi pinjaman kelompok tani “A”)
  • 7. • Buku Besar Buku yang berisi kumpulan akun atau perkiraan. Buku ini mencatat perubahan- perubahan yang terjadi pada masing-masing akun dan pada akhir periode akan tampak saldo dari akun-akun tersebut.
  • 8. • Contoh Buku Besar Nama Akun : KAS Kode : 1101 Tgl Keterangan Reff Debet Kredit Saldo Debet Saldo Kredit 1/1/17 Posting JM001 10.000.000 - 10.000.000 - 3/1/17 Posting JK001 - 2.000.000 8.000.000 - Tgl Keterangan Reff Debet Kredit Saldo Debet Saldo Kredit 1/1/17 Posting JM001 - 10.000.000 - 10.000.000 Nama Akun : Modal Kode : 3101
  • 9. • Buku Pembantu Buku Pembantu Piutang Nama : Kelompok Tani “A” Tgl Keterangan Debet Kredit Saldo Debet 2/2/17 Realisasi Pinjaman 2.000.000 0 2.000.000 2/3/17 Angsuran Pokok 0 500.000 1.500.000
  • 10. • Neraca Saldo • Adalah daftar yang berisi seluruh jenis nama akun beserta saldo total dari setiap akun yang disusun secara sistematis sesuai dengan kode akun yang bersumber dari buku besar perusahaan pada periode tertentu. • Akun dalam neraca saldo harus dibuat secara sistematis (sesuai dengan kode akun) dan tidak boleh acak.
  • 11. • Bentuk Neraca Saldo Perusahaan “A” Neraca Saldo Per 31 Jan 2017 Kode Akun Nama Akun Debet Kredit 1101 Kas 8.000.000 1102 Piutang Usaha 2.000.000 2101 Perlengkapan 1.000.000 2102 Akum Penyusutan Peralatan 0 3101 Hutang Usaha 1.000.000 4101 Modal Usaha 10.000.000 Jumlah 11.000.000 11.000.000
  • 12. • Jurnal Penyesuaian • Digunakan untuk mencatat transkasi yang sudah terjadi namun belum dicatat, atau mencatat transaksi yang sudah dicatat namun memerlukan koreksi agar nilainya sesuai dengan keadaan yang sebenarnya di akhir periode. • Contoh Jurnal Penyesuaian : 1. Beban dibayar di muka, 2. Pendapatan diterima dimuka, 3. Pemakaian perlengkapan, 4. Pendapatan yang masih harus diterima, 5. Beban yang belum dibayar dan 6. Penyusutan aktiva tetap
  • 13. • Laporan Keuangan A. Karakteristik Laporan Keuangan : 1.Dapat dipahami, oleh pembacanya 2.Relevan, dapat memenuhi kebutuhan pemakai 3.Materialistis, dapat menjadi daya ukur suatu perusahaan 4.Keandalan, dapat dipercaya dalam setiap pelaporannya. 5.Dapat dibandingkan, dapat dibandingkan disetiap periode 6.Tepat waktu, sesuai dg ketentuan yg dibuat perusahaan. Tiap bulan/3 bulan dll
  • 14. B. Macam-macam Laporan Keuangan 1. Neraca 2. Laporan Laba Rugi 3. Laporan Perubahan Modal 4. Catatan atas Laporan Keuangan
  • 15. 1. NERACA Adalah laporan yang menggambarkan posisi aktiva, kewajiban dan modal. Elemen dalam neraca : a. Asset/Harta/Aktiva b. Kewajiban/Hutang c. Equitas/Modal Ketiga elemen tersebut dihubungkan dengan persamaan dasar akuntansi sebagai berikut : Aktiva = Hutang + Modal 11.000.000 = 1.000.000 + 10.000.000
  • 16. NERACA Per 31 Des 2016 Aktiva Pasiva Kas 2.000.000 Hutang Usaha 2.500.000 Bank 3.000.000 Pendapatan diterima dimuka 1.500.000 Piutang Usaha 1.500.000 Biaya dibayar dimuka 500.000 Hutang Bank 5.000.000 Perlengkapan 1.500.000 Peralatan 2.000.000 Ak. Penyusutan Peralatan (250.000) Tanah/Bangunan 15.000.000 Modal 16.125.000 Ak. Penyusutan Bangunan (125.000) Jumlah Aktiva 25.125.000 Jumlah Pasiva 25.125.000
  • 17. 2. Laporan Laba/Rugi Adalah laporan mengenai pendapatan dan beban-beban suatu perusahaan selama priode tertentu. Contoh : Laporan Laba Rugi Periode yg berakhir 31 Desember 2016 Pendapatan : Penjualan 25.000.000 HPP Penjualan (18.000.000) Biaya Operasional (2.500.000) Laba/Rugi Operasional 4.500.000
  • 18. 3. Laporan Perubahan Modal adalah laporan keuangan yang menyajikan informasi perubahan modal akibat kegiatan pokok perusahaan pada periode akuntansi tertentu. Contoh : Laporan Perubahan Modal Per 31 Desember 2016 Modal Awal per 1 Jan 2016 13.125.000 Laba/Rugi Tahun Berjalan 4.500.000 Pengambilan Prive (1.500.000) Modal Akhir per 31 Des 2016 16.125.000
  • 19. 4. Catatan atas Laporan Keuangan Adalah catatan tambahan atau informasi yang ditambahkan ke akhir laporan keuangan untuk memberikan tambahan informasi kepada pembaca dengan informasi lebih lanjut. Contoh : Catatan atas Bank sebesar Rp. 3.000.000 Bank 3.000.000 Bank Mandiri 1.000.000 Bank BRI 2.000.000