SlideShare a Scribd company logo
PANCASILA BERPENGARUH
PADA BIDANG GEOGRAFI
• MARTIN ARDI YANTO
• M. HAFIDH DIWIRYA
• SYARIF ALFIANSYAH
Latar belakang
Kita sering mendengar istilah “letak geografis” dalam kehidupan kita entah di
sekolah, di berita maupun di perbincangan tertentu. Mungkin sebagian orang ada
yang tahu dan ada yang tidak tahu mengenai “letak goegrafis”.
Letak Geografis adalah letak suatu negara atau daerah yang dilihat dari kenyataan di
permukaan bumi.
Setiap negara memiliki letak geografisnya masing – masing begitu juga indonesia
yang memiliki letak geografisnya sendiri. Letak geografis indonesia yaitu terletak di
antara dua benua, yaitu benua asia dan benua australia dan diantara dua samudra
yaitu samudra pasifik dan samudra hindia
Dengan adanya letak geografis ini memberikan pengaruh bagi kehidupan bangsa
indonesia di berbagai segi kehidupan
KONDISI GEOGRAFIS INDONESIA
Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki keragaman bentuk muka
bumi, baik di daratan maupun di dasar laut. Kondisi yang demikian ini ternyata
mempunyai hubungan yang erat dengan aktivitas manusianya. Salah Satu ciri utama
kajian geografi adalah mengkaji saling hubungan antara unsur fisik dan unsur sosial di
permukaan bumi.
Aktivitas penduduk disuatu daerah sangat dipengaruhi oleh kondisi geografis
terutama kondisi fisiknya. Kondisi geografi fisik tersebut meliputi kondisi iklim,
topografi, jenis dan kualitas tanah serta kondisi peraian. Pemanfaatan lingkungan fisik
oleh manusia pada hakikatnya tergantung pada kondisi lingkungan fisik itu sendiri dan
kualitas manusianya. Penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat
berpengaruh terhadap kegiatan manusia untuk mengelola dan memanfaatkan kondisi
lingkungan fisiknya untuk kesejahteraan mahluk hidupnya
Pengaruh letak geografis indonesia dari segi
sosial - budaya
Berdasarkan posisi geografis indonesia dari segi sosial budaya berpengaruh bagi
indonesia antara lain
 Dari segi budaya
Pengaruh kebudayaan barat di selatan dan kebudayaan timur (budha, kong hu chu ,
shinto, hindu, islam)
 Dari segi sosial
Pengaruh individualisme di selatan dan komunisme / sosialisme di utara dari pengaruh
pengaruh tersebut dapat memberikan dampak positif da negatif bagi bangsa
indonesia
Pengaruh letak geografi indonesia dari
segi ekonomi
Pengaruh dari adanya posisi geografis indonesia dari segi ekonomi yaitu
indonesia berada di antara sistem ekonomi liberal australia dan sistem ekonomi sentral
asia, sehingga indonesia menjadi inti jalur perdagangan lalu lintas dunia. Tapi dari
posisi ini memberikan dampak positif dan negatif bagi indonesia.
 Dampak positif:
• Indonesia menjadi jalur transportasi negara negara lain, dan menjadi sumber
devisa di bidang perekonomian
• Banyak yang ingin berinvestasi di negara indonesia
• Berkembangnya produksi dalam negeri
 Dampak negatif:
• Banyak barang impor yang masuk ke indonesia
• Terhambatnya industri dalam negeri karena terlalu banyak barang impor yang
masuk
Pengaruh letak geografis negara indonesia dari
segi pertahanan dan keamanan
Untuk indonesia, adanya letak geografis yang dimiliki indonesia berpengaruh bagi
indonesia yaitu “indonesia diapit antara sistem pertahanan benua (kontinental) di
utara dan sistem pertahanan maritim di selatan dan timur”
Dengan kondisi yang ada dapat berdampak bagi kehidupan bangsa indonesia
 Dampak positif
• Kita dapat melakukan latihan militer bersama sama untuk menguji sistem
pertahanan dan keamanan negara
 Dampak negatif
• Negara lain dapat menganalisa kelemahan sistem pertahanan dan keamanan
negara kita saat melakukan latihan militer bersama
• Indonesia harus siap menghadapi perang terbuka karena akibat dari posisi
geografis indonesia
 Dampak positif
1. Karena posisi yang strategis memungkinkan banyak wisatawan yang
datang untuk berwisata ke indonesia sehingga menambah devisa negara
2. Karena adanya wisatawan yang datang ke indonesia kita dapat
mempelajari kebudayaan lai untuk menambah pengetahuan kita
3. Dapat mengambil sisi positif dari komunisme / sosialisme dan
individualisme untuk kemajuan negara
 Dampak negatif
1.Banyak budaya asing yang negatif masuk ke budaya indonesia
2.Jika kita tidak mampu menyaring pemikiran komunisme dan
individualisme dengan benar, dapat menjadi ancaman bagi negara indonesia
Kesimpulan
Dari apa yang telah kami sampaikan, dapat ditarik kesimpulan bahwa sebetulnya letak
geografis yang dimiliki oleh indonesia bagaikan dua sisi mata pedang, di satu sisi kita
dapat dikenal secara luas dan kita dapat mengambil keuntungan dari kondisi ini, tapi
disisi lain, negara indonesia menghadapi banyak ancaman, baik dari dalam atau luar
negeri karena posisi indonesia yang sangat terbuka. Oleh karena itu perlu tindakan
dari pemerintah dan stakeholdernya, termasuk kita sebagai penduduk indonesia untuk
mengawasi dan menindak lanjuti kegiatan yang berada di sekitar negara kita.
Pancasila berpengaruh pada bidang geografi
Pancasila berpengaruh pada bidang geografi
Pancasila berpengaruh pada bidang geografi
Pancasila berpengaruh pada bidang geografi

More Related Content

What's hot

Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
Qonita Fatihah
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
Lestari Moerdijat
 
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator AlamiIdentifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
Wahid Ardani
 
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkungan
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkunganMakalah pengaruh pestisida terhadap lingkungan
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkunganrheonaldy
 
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPG
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPGFisis Determinis v Posibilisme - PPT MPG
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPGRicky Ramadhan
 
Seminar Legislatif
Seminar LegislatifSeminar Legislatif
Seminar Legislatif
M Fazar Nurhadi
 
Presentasi Esai Sumber Daya Alam
Presentasi Esai Sumber Daya AlamPresentasi Esai Sumber Daya Alam
Presentasi Esai Sumber Daya Alam
Muhammad Fadhlurr
 
Aspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.pptAspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.ppt
Survey METER Indonesia
 
Macam macam majas
Macam macam majasMacam macam majas
Macam macam majas
Resma Puspitasari
 
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
Aulia Rahma
 
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSIGEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
Aulia Safitri
 
Biografi bj habibie
Biografi bj habibieBiografi bj habibie
Biografi bj habibie
rentalkomputer1
 
Pencemaran air
Pencemaran airPencemaran air
Pencemaran air
Hotnida D'kanda
 
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docx
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docxPengaruh Media Sosial Terhadap.docx
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docx
josen sembiring
 
PPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASAPPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASA
evyns
 
Indikator Asam Basa (DRS)
Indikator Asam Basa (DRS)Indikator Asam Basa (DRS)
Indikator Asam Basa (DRS)
Diah Roshyta Sari
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
cevo
 
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
Daniel Marison
 

What's hot (20)

Pendekatan Geografi
Pendekatan GeografiPendekatan Geografi
Pendekatan Geografi
 
Pencemaran Udara
 Pencemaran Udara Pencemaran Udara
Pencemaran Udara
 
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator AlamiIdentifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
Identifikasi Asam Basa Dengan Indikator Alami
 
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkungan
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkunganMakalah pengaruh pestisida terhadap lingkungan
Makalah pengaruh pestisida terhadap lingkungan
 
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPG
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPGFisis Determinis v Posibilisme - PPT MPG
Fisis Determinis v Posibilisme - PPT MPG
 
Seminar Legislatif
Seminar LegislatifSeminar Legislatif
Seminar Legislatif
 
Presentasi Esai Sumber Daya Alam
Presentasi Esai Sumber Daya AlamPresentasi Esai Sumber Daya Alam
Presentasi Esai Sumber Daya Alam
 
Aspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.pptAspek dan objek study.ppt
Aspek dan objek study.ppt
 
Macam macam majas
Macam macam majasMacam macam majas
Macam macam majas
 
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
EKOTOKSIKOLOGI PENGUJIAN PARAMETER AIR DAN UDARA DI DPPU SYAMSUDDIN NOOR PT P...
 
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSIGEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
GEOGRAFI: TEORI INTERAKSI
 
Biografi bj habibie
Biografi bj habibieBiografi bj habibie
Biografi bj habibie
 
Pencemaran air
Pencemaran airPencemaran air
Pencemaran air
 
Konsep Geografi
Konsep GeografiKonsep Geografi
Konsep Geografi
 
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docx
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docxPengaruh Media Sosial Terhadap.docx
Pengaruh Media Sosial Terhadap.docx
 
Pencemaran udara
Pencemaran udaraPencemaran udara
Pencemaran udara
 
PPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASAPPt ASAM DAN BASA
PPt ASAM DAN BASA
 
Indikator Asam Basa (DRS)
Indikator Asam Basa (DRS)Indikator Asam Basa (DRS)
Indikator Asam Basa (DRS)
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
Efek Rumah Kaca (Bab 1,2,3)
 

Viewers also liked

Potensi Geografis Indonesia
Potensi Geografis IndonesiaPotensi Geografis Indonesia
Potensi Geografis Indonesia
Agnes Ivonne Margaretha
 
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Dadang Solihin
 
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaanMerajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
Racmat Ridho
 
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
Merajut Kebersamaan Dalam KebhinnekaanMerajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
amara visca
 
Presentasi Bela Negara
Presentasi Bela NegaraPresentasi Bela Negara
Presentasi Bela Negara
azzam zukhrofani iman
 
Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copybnnpjambi
 
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
SMAN 1 Cilegon
 
Slide bela negara
Slide bela negaraSlide bela negara
Slide bela negara
Andrian Melmam Besy
 
Wawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanWawasan Kebangsaan
Wawasan Kebangsaan
Tri Widodo W. UTOMO
 
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
andi septi
 
Wawasan nusantara kelompok 3
Wawasan nusantara kelompok 3Wawasan nusantara kelompok 3
Wawasan nusantara kelompok 3
topan hasibuan
 
Perspektif SANKRI 2025
Perspektif SANKRI 2025Perspektif SANKRI 2025
Perspektif SANKRI 2025
Tri Widodo W. UTOMO
 

Viewers also liked (12)

Potensi Geografis Indonesia
Potensi Geografis IndonesiaPotensi Geografis Indonesia
Potensi Geografis Indonesia
 
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
Pembinaan dan Pemberdayaan Menwa guna Peningkatan Bela Negara dalam rangka Ke...
 
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaanMerajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
Merajut kebersamaan dalam kebhinnekaan
 
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
Merajut Kebersamaan Dalam KebhinnekaanMerajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinnekaan
 
Presentasi Bela Negara
Presentasi Bela NegaraPresentasi Bela Negara
Presentasi Bela Negara
 
Materi p4 gn terbaru copy
Materi p4 gn terbaru   copyMateri p4 gn terbaru   copy
Materi p4 gn terbaru copy
 
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
Merajut Kebersamaan Dalam Kebhinekaan Bab 7
 
Slide bela negara
Slide bela negaraSlide bela negara
Slide bela negara
 
Wawasan Kebangsaan
Wawasan KebangsaanWawasan Kebangsaan
Wawasan Kebangsaan
 
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
PPT RENDAHNYA KESADARAN TENTANG WAWASAN NUSANTARA DI INDONESIA DALAM MEMPERTA...
 
Wawasan nusantara kelompok 3
Wawasan nusantara kelompok 3Wawasan nusantara kelompok 3
Wawasan nusantara kelompok 3
 
Perspektif SANKRI 2025
Perspektif SANKRI 2025Perspektif SANKRI 2025
Perspektif SANKRI 2025
 

Similar to Pancasila berpengaruh pada bidang geografi

letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptxletak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
irfan921
 
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...Operator Warnet Vast Raha
 
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ilaKedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ilaOperator Warnet Vast Raha
 
Presentasi pkn kelompok 5
Presentasi pkn kelompok 5Presentasi pkn kelompok 5
Presentasi pkn kelompok 5
Hendriani Dwi Riestiana
 
Kondisi geografi indonesia
Kondisi geografi indonesiaKondisi geografi indonesia
Kondisi geografi indonesia
Erianaretnoputri
 
BAB I IPS 8
BAB I IPS 8BAB I IPS 8
BAB I IPS 8
Ria Astariyan
 
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat MultikulturalAnalisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
annisaaa
 
wawasan-nusantara.ppt
wawasan-nusantara.pptwawasan-nusantara.ppt
wawasan-nusantara.ppt
YeongHwang1
 
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptxPengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
SyafiraShahnaz1
 
Kesetaraan dalam keberagaman
Kesetaraan dalam keberagamanKesetaraan dalam keberagaman
Kesetaraan dalam keberagaman
Santi Cristina
 
Geopolitik
GeopolitikGeopolitik
Geopolitik
Pia Pi'ul
 
Letak Strategis Negara Indonesia
Letak Strategis Negara IndonesiaLetak Strategis Negara Indonesia
Letak Strategis Negara Indonesia
farsfyn19
 
Tugas geostrategi
Tugas geostrategiTugas geostrategi
Tugas geostrategi
Omar Indie
 
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
tukangtidur3
 
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraanWawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
Alfian Eko Rosyadi
 
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
Hatmu Rizal
 
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptxOKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
MukarobinspdMukarobi
 
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptxokemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
MukarobinspdMukarobi
 

Similar to Pancasila berpengaruh pada bidang geografi (20)

letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptxletak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
letak geografis Indonesia pelajaran ips .pptx
 
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila AKBID PARA...
 
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ilaKedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila
Kedudukan strategis indonesia dalam konteks ipoleksosbudhankam ila
 
Tugas PKN IV Ketahanan Nasional
Tugas PKN IV Ketahanan NasionalTugas PKN IV Ketahanan Nasional
Tugas PKN IV Ketahanan Nasional
 
Presentasi pkn kelompok 5
Presentasi pkn kelompok 5Presentasi pkn kelompok 5
Presentasi pkn kelompok 5
 
Kondisi geografi indonesia
Kondisi geografi indonesiaKondisi geografi indonesia
Kondisi geografi indonesia
 
BAB I IPS 8
BAB I IPS 8BAB I IPS 8
BAB I IPS 8
 
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat MultikulturalAnalisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
Analisis Keanekaragaman Kelompok Sosial Dalam Masyarakat Multikultural
 
wawasan-nusantara.ppt
wawasan-nusantara.pptwawasan-nusantara.ppt
wawasan-nusantara.ppt
 
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptxPengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
Pengaruh Letak Geografis Indonesia terhadap Bidang Sosial,.pptx
 
Kesetaraan dalam keberagaman
Kesetaraan dalam keberagamanKesetaraan dalam keberagaman
Kesetaraan dalam keberagaman
 
Geopolitik
GeopolitikGeopolitik
Geopolitik
 
Letak Strategis Negara Indonesia
Letak Strategis Negara IndonesiaLetak Strategis Negara Indonesia
Letak Strategis Negara Indonesia
 
Tugas geostrategi
Tugas geostrategiTugas geostrategi
Tugas geostrategi
 
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
BUPENA IPS SMP_MTS_KLS.VIII_K13N-Media Mengajar-PPT BUPENA IPS SMP_MTS KELAS ...
 
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraanWawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
Wawasan nusantara pendidikan kewarganegaraan
 
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
GEOSTRATEGI (Ketahanan Negara)
 
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptxOKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
OKE MEN !!!geografiindonesiastrategis-170402065353.pptx
 
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptxokemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
okemengeografiindonesiastrategis-170402065353-220728024441-48bd8331.pptx
 
Makalah pelatihan ilmu lingkungan
Makalah pelatihan ilmu lingkunganMakalah pelatihan ilmu lingkungan
Makalah pelatihan ilmu lingkungan
 

Pancasila berpengaruh pada bidang geografi

  • 1. PANCASILA BERPENGARUH PADA BIDANG GEOGRAFI • MARTIN ARDI YANTO • M. HAFIDH DIWIRYA • SYARIF ALFIANSYAH
  • 2. Latar belakang Kita sering mendengar istilah “letak geografis” dalam kehidupan kita entah di sekolah, di berita maupun di perbincangan tertentu. Mungkin sebagian orang ada yang tahu dan ada yang tidak tahu mengenai “letak goegrafis”. Letak Geografis adalah letak suatu negara atau daerah yang dilihat dari kenyataan di permukaan bumi. Setiap negara memiliki letak geografisnya masing – masing begitu juga indonesia yang memiliki letak geografisnya sendiri. Letak geografis indonesia yaitu terletak di antara dua benua, yaitu benua asia dan benua australia dan diantara dua samudra yaitu samudra pasifik dan samudra hindia Dengan adanya letak geografis ini memberikan pengaruh bagi kehidupan bangsa indonesia di berbagai segi kehidupan
  • 3. KONDISI GEOGRAFIS INDONESIA Indonesia merupakan negara kepulauan yang memiliki keragaman bentuk muka bumi, baik di daratan maupun di dasar laut. Kondisi yang demikian ini ternyata mempunyai hubungan yang erat dengan aktivitas manusianya. Salah Satu ciri utama kajian geografi adalah mengkaji saling hubungan antara unsur fisik dan unsur sosial di permukaan bumi. Aktivitas penduduk disuatu daerah sangat dipengaruhi oleh kondisi geografis terutama kondisi fisiknya. Kondisi geografi fisik tersebut meliputi kondisi iklim, topografi, jenis dan kualitas tanah serta kondisi peraian. Pemanfaatan lingkungan fisik oleh manusia pada hakikatnya tergantung pada kondisi lingkungan fisik itu sendiri dan kualitas manusianya. Penguasaan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat berpengaruh terhadap kegiatan manusia untuk mengelola dan memanfaatkan kondisi lingkungan fisiknya untuk kesejahteraan mahluk hidupnya
  • 4. Pengaruh letak geografis indonesia dari segi sosial - budaya Berdasarkan posisi geografis indonesia dari segi sosial budaya berpengaruh bagi indonesia antara lain  Dari segi budaya Pengaruh kebudayaan barat di selatan dan kebudayaan timur (budha, kong hu chu , shinto, hindu, islam)  Dari segi sosial Pengaruh individualisme di selatan dan komunisme / sosialisme di utara dari pengaruh pengaruh tersebut dapat memberikan dampak positif da negatif bagi bangsa indonesia
  • 5. Pengaruh letak geografi indonesia dari segi ekonomi Pengaruh dari adanya posisi geografis indonesia dari segi ekonomi yaitu indonesia berada di antara sistem ekonomi liberal australia dan sistem ekonomi sentral asia, sehingga indonesia menjadi inti jalur perdagangan lalu lintas dunia. Tapi dari posisi ini memberikan dampak positif dan negatif bagi indonesia.  Dampak positif: • Indonesia menjadi jalur transportasi negara negara lain, dan menjadi sumber devisa di bidang perekonomian • Banyak yang ingin berinvestasi di negara indonesia • Berkembangnya produksi dalam negeri  Dampak negatif: • Banyak barang impor yang masuk ke indonesia • Terhambatnya industri dalam negeri karena terlalu banyak barang impor yang masuk
  • 6. Pengaruh letak geografis negara indonesia dari segi pertahanan dan keamanan Untuk indonesia, adanya letak geografis yang dimiliki indonesia berpengaruh bagi indonesia yaitu “indonesia diapit antara sistem pertahanan benua (kontinental) di utara dan sistem pertahanan maritim di selatan dan timur” Dengan kondisi yang ada dapat berdampak bagi kehidupan bangsa indonesia  Dampak positif • Kita dapat melakukan latihan militer bersama sama untuk menguji sistem pertahanan dan keamanan negara  Dampak negatif • Negara lain dapat menganalisa kelemahan sistem pertahanan dan keamanan negara kita saat melakukan latihan militer bersama • Indonesia harus siap menghadapi perang terbuka karena akibat dari posisi geografis indonesia
  • 7.  Dampak positif 1. Karena posisi yang strategis memungkinkan banyak wisatawan yang datang untuk berwisata ke indonesia sehingga menambah devisa negara 2. Karena adanya wisatawan yang datang ke indonesia kita dapat mempelajari kebudayaan lai untuk menambah pengetahuan kita 3. Dapat mengambil sisi positif dari komunisme / sosialisme dan individualisme untuk kemajuan negara  Dampak negatif 1.Banyak budaya asing yang negatif masuk ke budaya indonesia 2.Jika kita tidak mampu menyaring pemikiran komunisme dan individualisme dengan benar, dapat menjadi ancaman bagi negara indonesia
  • 8. Kesimpulan Dari apa yang telah kami sampaikan, dapat ditarik kesimpulan bahwa sebetulnya letak geografis yang dimiliki oleh indonesia bagaikan dua sisi mata pedang, di satu sisi kita dapat dikenal secara luas dan kita dapat mengambil keuntungan dari kondisi ini, tapi disisi lain, negara indonesia menghadapi banyak ancaman, baik dari dalam atau luar negeri karena posisi indonesia yang sangat terbuka. Oleh karena itu perlu tindakan dari pemerintah dan stakeholdernya, termasuk kita sebagai penduduk indonesia untuk mengawasi dan menindak lanjuti kegiatan yang berada di sekitar negara kita.