SlideShare a Scribd company logo
PENGERTIAN AKHLAK TERPUJI 
Akhlak Terpuji (akhlaqul karimah) adalah 
segala tingkah laku terpuji yang 
merupakan tanda kesempurnaan iman 
seorang kepada Allah SWT.
 Adil 
 Ridho 
 Amal sholeh
Adil berasal dari bahasa arab yang berarti berada ditengah-tengah, jujur, 
lurus, dan tulus. Secara Terminologis adil bermakna suatu sikap yang 
bebas dari diskriminasi, ketidak jujuran. Maksudnya ialah tidak 
memihak antara yang satu dengan yang lain. menurut istilah, adil 
adalah menetapkan suatu kebenaran terhadap dua masalah atau 
bebepara masalah untuk dipecahkan sesuai dengan aturan-aturan yang 
telah ditetapkan oleh agama. Dengan demikian keadilan berarti 
bertindak atas dasar kebenaran, bukan mengikuti kehendak hawa 
nafsu.
FIRMAN ALLAH SWT : 
 يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُونُوا قَوَّامِينَ بِالْقِسْطِ شُهَدَاءَ لَِِّلِّ وَلَوْ عَلَى أَنْفُسِ كُمْ أَوِ الْوَالِدَيْنِ وَالأقْرَبِينَ إِنْ يَكُنْ غَنِيًّا أَوْ فَ قِيرًا 
فَ الَِّلُّ أَوْلَى بِهِ اََ فَا  وََََُُِِّّا الْهَوَ أَنْ دََُِْلُوا وَإِنْ لََْوُوا أَوْ رَُُِْ وُُا فَ نَِِّ الَِّلَّ كَانَ بِ اََ لََُُْونَ يََِِرًا 
 Artinya : 
“Wahai orang-orang yang beriman, jadilah kamu orang yang benar-benar penegak 
keadilan, menjadi saksi karena Allah biarpun terhadap dirimu sendiri atau ibu bapa dan 
kaum kerabatmu. jika ia. Kaya ataupun miskin, Maka Allah lebih tahu kemaslahatannya. 
Maka janganlah kamu mengikuti hawa nafsu karena ingin menyimpang dari kebenaran. 
dan jika kamu memutar balikkan (kata-kata) atau enggan menjadi saksi, Maka 
Sesungguhnya Allah adalah Maha mengetahui segala apa yang kamu kerjakan.” (QS. 
An-Nisa ; 135)
MACAM-MACAM PERILAKU ADIL 
 Berlaku adil kepada Allah SWT, yakni menjadikan Allah satu-satunya Tuhan yang 
memiliki kesempurnaan, Kita sebagai makhluknya harus senantiasa tunduk dan patuh 
pada perintah-Nya dan menjuhi larangan-Nya. 
 Berlaku adil terhadap diri sendiri, yakni menempatkan diri pribadi pada tempat yang 
baik dan benar. Diri kita harus terjaga dan terpelihara dalam kebaikan dan 
keselamatan, tidak menganiaya diri sendiri dengan menuruti hawa nafsu yang 
skibatnya dapat mencelakakan diri sendiri. 
 Berlaku adil terhadap orang lain, yakni menempatkan orang lain pada tempat dan 
perilaku yang sesuai, layak, benar memberikan hak orang lain dengan jujur dan benar 
serta tidak menyakiti dan merugikan orang lain. 
 Berlaku adil terhadap makhluq lain, yakni memberlakukan makhluq Allah SWT yang 
lain dengan layak dan sesuai dengan syariat Islam dan menjaga kelestarian dengan 
merawat dan menjaga kelangsungan dengan tidak merusaknya.
2. RIDHO 
Ridho terkadang disama artikan dengan ikhlas. Namun sebenarnya ridho 
dan ikhlas adalah dua hal yang berbeda. 
Ridho berarti suka, rela, senang, yang berhubungan dengan takdir 
(qodha dan qodar) dari Allah. Jadi ridho adalah perilaku terpuji yang 
menerima dengan senang apa yang telah diberikan Allah kepadanya, 
berupa ketentuan yang diberikan kepada manusia.
2 DALIL TENTANG KERIDHAAN 
 Dalil Aqli Menurut akal pikiran, tanpa adanya ridha, manusia tidak akan 
bisamenerima segala ketentuan-ketentuan Allah yang telah ditetapkanbaginya, 
sehingga segala sesuatu yang terjadi di muka bumi ini tidak akan berjalan dengan 
baik. 
 Dalil Naqli Q.S. An-Nahl [16] : 71 …… Artinya : “Dan Allah melebihkan sebagian akmu 
atas sebagian yang lain dalam hal rezeki…….” (Q.S. An-Nahl [16] : 71).
FUNGSI RIDHA 
1. Fungsi Ridha dalam kehidupan pribadi ialah : 
a. menjadikan seseorang hidupnya tidak tamak; 
b. menjadikan seseorang hidupnya berjiwa tenang, rela terhadap semua pemberian Allah , 
dan selalu mensyukuri semua nikmat Allah yang dilimpahkan kepadanya; 
c. menjadikan seseorang dalam hidup di dunia ini untuk mencari kebahagiaan hidup di akhirat, 
dengan tetap berikhtiar. 
2. Fungsi Ridha dalam kehidupan bermasyarakat ialah : 
a. seseorang tidak tamak dan ambisi terhadap kekayaan & kedudukan yang dimiliki orang lain; 
b. seseorang tidak akan terperdaya oleh kemewahan hidup di dunia; 
c. seseorang akan suka menegakkan kalimat Allah
3. AMAL SHALEH 
 Amal shaleh maksudnya adalah berusaha melakukan perbuatan baik, 
berupaya membantu saudanya yang ditimpa musibah dan meringankan 
persoalan yang terjadi. 
 amal shaleh adalah melakukan pekerjaan baik yang bermanfaat bagi diri 
sendiri dan bagi orang lain berdasarkan ikhlas karena Allah semata.
FIRMAN ALLAH : 
ُ 
 وَالَّذِينَ ولََٰئِكَ أَصْحَابُ الْجَنَّةِ هُمْ ف 
آمَنُوا وَعَ لَُِوا الصَّالِحَاتِ أ يهَا اََلِدُونَ 
 Artinya : 
“Dan orang-orang yang beriman serta beramal saleh, mereka itu 
penghuni surga; mereka kekal di dalamnya”. (QS AL-Baqarah : 82)
YANG TERMASUK PERBUATAN AMAL SHALEH DI 
ANTARANYA 
 1.Amal Jariyah : pekerjaan yang mendatangkan pahala karena memberikan manfaat 
kepada orang lain, seperti membangun tempat ibadah. 
 2.Amal Ma’ruf : menyeru atau mengajak orang untuk berbuat kebaikan, baik secara lisan 
maupun dengan memberikan contoh tauladan dalam bentuk perbuatan langsung. 
 3.Berbakti kepada orang tua: Keharusan berbakti kepada orang tua yang diajarkan 
dalam Islam sangatlah rasional, mengingat sedemikian besar jasa Ibu dan bapak dalam 
merawat dan menjaga anak-anak sejak dari kandungan hingga dewasa.

More Related Content

What's hot

Perilaku Terpuji kelas 12 Science
Perilaku Terpuji kelas 12 SciencePerilaku Terpuji kelas 12 Science
Perilaku Terpuji kelas 12 Science
Yuan Yuanita
 
Makalah Amal sholeh
Makalah Amal sholehMakalah Amal sholeh
Makalah Amal sholeh
Zhul Izhul
 
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal SalehPresentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
Rizal Effendi
 
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati PertiwiPerilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Abu RaFa
 
Pengertian islam (bahasa)
Pengertian islam (bahasa)Pengertian islam (bahasa)
Pengertian islam (bahasa)
Amirah Naidin
 
tasawwur
tasawwurtasawwur
tasawwur
ronurek
 
perilaku terpuji
perilaku terpujiperilaku terpuji
perilaku terpuji
Zhafirah Yumna
 
Studi islam-ii-aqidah
Studi islam-ii-aqidahStudi islam-ii-aqidah
Studi islam-ii-aqidah
RI Darawolong
 
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & EvridMahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
Miylkha Husain
 
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaanBagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
dindaa99
 
ppt perilaku terpuji huznuzon
ppt perilaku terpuji huznuzonppt perilaku terpuji huznuzon
ppt perilaku terpuji huznuzon
cmata07
 
Pengertian agama menurut islam
Pengertian agama menurut islamPengertian agama menurut islam
Pengertian agama menurut islam
Kesini Dong
 
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAMW2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
latifstpp
 
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan AkhiratBagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
Ijlal Prayoga
 
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa Kritis
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa KritisAkidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa Kritis
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa KritisBudak Baik
 
Pokok-pokok Ajaran Islam
Pokok-pokok Ajaran IslamPokok-pokok Ajaran Islam
Pokok-pokok Ajaran Islam
Majid Abdullah
 
Mahabbah atau hub
Mahabbah atau hubMahabbah atau hub
Mahabbah atau hub
1620119596
 

What's hot (19)

Perilaku Terpuji kelas 12 Science
Perilaku Terpuji kelas 12 SciencePerilaku Terpuji kelas 12 Science
Perilaku Terpuji kelas 12 Science
 
Makalah Amal sholeh
Makalah Amal sholehMakalah Amal sholeh
Makalah Amal sholeh
 
Perilaku terpuji
Perilaku terpujiPerilaku terpuji
Perilaku terpuji
 
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal SalehPresentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
Presentasi Akhlak Terpuji : Adil, Rida dan Amal Saleh
 
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati PertiwiPerilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
Perilaku terpuji_Lisa Sapriati Pertiwi
 
Pengertian islam (bahasa)
Pengertian islam (bahasa)Pengertian islam (bahasa)
Pengertian islam (bahasa)
 
tasawwur
tasawwurtasawwur
tasawwur
 
Adil
AdilAdil
Adil
 
perilaku terpuji
perilaku terpujiperilaku terpuji
perilaku terpuji
 
Studi islam-ii-aqidah
Studi islam-ii-aqidahStudi islam-ii-aqidah
Studi islam-ii-aqidah
 
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & EvridMahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
Mahabbatullah (Tasawuf) ~Miylkha & Evrid
 
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaanBagaimana agama menjamin kebahagiaan
Bagaimana agama menjamin kebahagiaan
 
ppt perilaku terpuji huznuzon
ppt perilaku terpuji huznuzonppt perilaku terpuji huznuzon
ppt perilaku terpuji huznuzon
 
Pengertian agama menurut islam
Pengertian agama menurut islamPengertian agama menurut islam
Pengertian agama menurut islam
 
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAMW2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
W2/W3-D1 - POKOK-POKOK AJARAN ISLAM
 
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan AkhiratBagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
Bagaimana Agama Menjamin Kebahagiaan Dunia dan Akhirat
 
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa Kritis
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa KritisAkidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa Kritis
Akidah, Syariah, Ibadah dan Akhlak..Suatu Analisa Kritis
 
Pokok-pokok Ajaran Islam
Pokok-pokok Ajaran IslamPokok-pokok Ajaran Islam
Pokok-pokok Ajaran Islam
 
Mahabbah atau hub
Mahabbah atau hubMahabbah atau hub
Mahabbah atau hub
 

Viewers also liked

Dist. semana 2 enero 2014
Dist. semana 2 enero 2014Dist. semana 2 enero 2014
Dist. semana 2 enero 2014
Consejo Nacional de la Judicatura
 
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
water-decade
 
Interneet
InterneetInterneet
Interneetmgz1d
 
Second Opinion, JRT
Second Opinion, JRTSecond Opinion, JRT
Second Opinion, JRT
Jamie Thomas FACHE
 
Talk device approach to biology march 29 1 2015
  Talk device approach to biology march 29 1 2015  Talk device approach to biology march 29 1 2015
Talk device approach to biology march 29 1 2015
Bob Eisenberg
 
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_0120150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
luckypeopleoftaiwan
 
Chemistry Tube Pitch Presentation
Chemistry Tube Pitch PresentationChemistry Tube Pitch Presentation
Chemistry Tube Pitch Presentation
adrienneg_ows
 
We Interrupt This Narrative!
We Interrupt This Narrative!We Interrupt This Narrative!
We Interrupt This Narrative!
Michelle King
 
Recruitment officer performance appraisal
Recruitment officer performance appraisalRecruitment officer performance appraisal
Recruitment officer performance appraisal
millielopez95
 
Poweeeerrr
PoweeeerrrPoweeeerrr
Poweeeerrr
guest132131
 
Barbecue Rotisserie Motor
Barbecue Rotisserie MotorBarbecue Rotisserie Motor
Barbecue Rotisserie Motor
kabobmaster
 
-er verbs: Comer y Beber
-er verbs: Comer y Beber-er verbs: Comer y Beber
-er verbs: Comer y Beber
sragalloway
 
Portada 3 periodo
Portada 3 periodoPortada 3 periodo
Portada 3 periodo
Daniel Sefair
 
Universidad modular abierta
Universidad modular abiertaUniversidad modular abierta
Universidad modular abierta
selena95
 

Viewers also liked (15)

Dist. semana 2 enero 2014
Dist. semana 2 enero 2014Dist. semana 2 enero 2014
Dist. semana 2 enero 2014
 
Cpcd
CpcdCpcd
Cpcd
 
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
Academia session: Dabo Guan, University of East Anglia, 16th January UN Water...
 
Interneet
InterneetInterneet
Interneet
 
Second Opinion, JRT
Second Opinion, JRTSecond Opinion, JRT
Second Opinion, JRT
 
Talk device approach to biology march 29 1 2015
  Talk device approach to biology march 29 1 2015  Talk device approach to biology march 29 1 2015
Talk device approach to biology march 29 1 2015
 
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_0120150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
20150428福氣的台灣人聚會157次-曾淼泓教授演講_hard roc 2_01
 
Chemistry Tube Pitch Presentation
Chemistry Tube Pitch PresentationChemistry Tube Pitch Presentation
Chemistry Tube Pitch Presentation
 
We Interrupt This Narrative!
We Interrupt This Narrative!We Interrupt This Narrative!
We Interrupt This Narrative!
 
Recruitment officer performance appraisal
Recruitment officer performance appraisalRecruitment officer performance appraisal
Recruitment officer performance appraisal
 
Poweeeerrr
PoweeeerrrPoweeeerrr
Poweeeerrr
 
Barbecue Rotisserie Motor
Barbecue Rotisserie MotorBarbecue Rotisserie Motor
Barbecue Rotisserie Motor
 
-er verbs: Comer y Beber
-er verbs: Comer y Beber-er verbs: Comer y Beber
-er verbs: Comer y Beber
 
Portada 3 periodo
Portada 3 periodoPortada 3 periodo
Portada 3 periodo
 
Universidad modular abierta
Universidad modular abiertaUniversidad modular abierta
Universidad modular abierta
 

Similar to Pai klompok 3

Sifat sifat terpuji
Sifat sifat terpujiSifat sifat terpuji
Sifat sifat terpuji
Leni Dirgahayu
 
Akhlaqul karimah 1
Akhlaqul karimah 1Akhlaqul karimah 1
Akhlaqul karimah 1
SMA Negeri 20 Surabaya
 
H viii akhlakul karimah
H viii akhlakul karimahH viii akhlakul karimah
H viii akhlakul karimah
Fajar Zain
 
Akhlakul karimah amirul m
Akhlakul karimah amirul mAkhlakul karimah amirul m
Akhlakul karimah amirul m
amirulmuminin9
 
Aku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
Aku selalu dekat dengan Allah swt.pptAku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
Aku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
KHusnia8
 
kerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islamkerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islam
Rizqi Umi Rahmawati
 
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasa
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasaTamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasa
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasaImanFitroni_PTSB
 
Bab4 perilakuterpuji
Bab4 perilakuterpujiBab4 perilakuterpuji
Bab4 perilakuterpuji
bandongan
 
102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko
Mohammad Mustakim
 
102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-ekoMohammad Mustakim
 
Presentasi kamis
Presentasi kamisPresentasi kamis
Presentasi kamis
rizkihandayani
 
Memupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ahMemupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ah
Muhsin Hariyanto
 
aqidah akhlak
aqidah akhlakaqidah akhlak
aqidah akhlak
Diana Nova
 
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.pptISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
Lim Salawat
 
Akhlaq terpuji dan akhlak tercela
Akhlaq terpuji dan akhlak tercelaAkhlaq terpuji dan akhlak tercela
Akhlaq terpuji dan akhlak tercela
Nyimasfina
 
pertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptxpertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptx
adiabadi1
 
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodarikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
Azzahra Azzahra
 
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksana
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksanalangkah menjadi amanah, adil dan bijaksana
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksanaifoelfumi
 
Presentasi_agama.pptx
Presentasi_agama.pptxPresentasi_agama.pptx
Presentasi_agama.pptx
sriwulandari297838
 
Akhlak terpuji
Akhlak terpujiAkhlak terpuji
Akhlak terpuji
dwiurhan
 

Similar to Pai klompok 3 (20)

Sifat sifat terpuji
Sifat sifat terpujiSifat sifat terpuji
Sifat sifat terpuji
 
Akhlaqul karimah 1
Akhlaqul karimah 1Akhlaqul karimah 1
Akhlaqul karimah 1
 
H viii akhlakul karimah
H viii akhlakul karimahH viii akhlakul karimah
H viii akhlakul karimah
 
Akhlakul karimah amirul m
Akhlakul karimah amirul mAkhlakul karimah amirul m
Akhlakul karimah amirul m
 
Aku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
Aku selalu dekat dengan Allah swt.pptAku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
Aku selalu dekat dengan Allah swt.ppt
 
kerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islamkerangka dasar agama islam
kerangka dasar agama islam
 
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasa
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasaTamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasa
Tamadun bab 8pemikiran islam dan isu-isu semasa
 
Bab4 perilakuterpuji
Bab4 perilakuterpujiBab4 perilakuterpuji
Bab4 perilakuterpuji
 
102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko
 
102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko102334671 materi-akhlaq-p-eko
102334671 materi-akhlaq-p-eko
 
Presentasi kamis
Presentasi kamisPresentasi kamis
Presentasi kamis
 
Memupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ahMemupuk jiwa qana'ah
Memupuk jiwa qana'ah
 
aqidah akhlak
aqidah akhlakaqidah akhlak
aqidah akhlak
 
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.pptISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
ISLAM SEBAGAI WAY OF LIFE.ppt
 
Akhlaq terpuji dan akhlak tercela
Akhlaq terpuji dan akhlak tercelaAkhlaq terpuji dan akhlak tercela
Akhlaq terpuji dan akhlak tercela
 
pertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptxpertemuan 1.pptx
pertemuan 1.pptx
 
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodarikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
ikhlas dan ridla kepada qodlo' dan qodar
 
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksana
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksanalangkah menjadi amanah, adil dan bijaksana
langkah menjadi amanah, adil dan bijaksana
 
Presentasi_agama.pptx
Presentasi_agama.pptxPresentasi_agama.pptx
Presentasi_agama.pptx
 
Akhlak terpuji
Akhlak terpujiAkhlak terpuji
Akhlak terpuji
 

More from Siti Hadiarti

2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
Siti Hadiarti
 
Beriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari AkhirBeriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari Akhir
Siti Hadiarti
 
Pendidikan agama Islam: THALAQ
Pendidikan agama Islam: THALAQPendidikan agama Islam: THALAQ
Pendidikan agama Islam: THALAQ
Siti Hadiarti
 
AKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELAAKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELA
Siti Hadiarti
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
Siti Hadiarti
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
Siti Hadiarti
 
Kelompok sosial dalam masyarakat multikultural
Kelompok sosial dalam masyarakat multikulturalKelompok sosial dalam masyarakat multikultural
Kelompok sosial dalam masyarakat multikultural
Siti Hadiarti
 
Gemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaftGemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaft
Siti Hadiarti
 
MAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBANMAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBAN
Siti Hadiarti
 
RUJUK
RUJUKRUJUK
KOMPETISI
KOMPETISIKOMPETISI
KOMPETISI
Siti Hadiarti
 
Teks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
Teks Pembawa Acara Pernikahan SundaTeks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
Teks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
Siti Hadiarti
 
AKHLAK TERPUJI
AKHLAK TERPUJIAKHLAK TERPUJI
AKHLAK TERPUJI
Siti Hadiarti
 

More from Siti Hadiarti (13)

2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
2014 11-05-22-25-02.445559 aktiva-tetap
 
Beriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari AkhirBeriman Kepada Hari Akhir
Beriman Kepada Hari Akhir
 
Pendidikan agama Islam: THALAQ
Pendidikan agama Islam: THALAQPendidikan agama Islam: THALAQ
Pendidikan agama Islam: THALAQ
 
AKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELAAKHLAK TERCELA
AKHLAK TERCELA
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Kelompok sosial
Kelompok sosialKelompok sosial
Kelompok sosial
 
Kelompok sosial dalam masyarakat multikultural
Kelompok sosial dalam masyarakat multikulturalKelompok sosial dalam masyarakat multikultural
Kelompok sosial dalam masyarakat multikultural
 
Gemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaftGemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaft
 
MAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBANMAKALAH QURBAN
MAKALAH QURBAN
 
RUJUK
RUJUKRUJUK
RUJUK
 
KOMPETISI
KOMPETISIKOMPETISI
KOMPETISI
 
Teks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
Teks Pembawa Acara Pernikahan SundaTeks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
Teks Pembawa Acara Pernikahan Sunda
 
AKHLAK TERPUJI
AKHLAK TERPUJIAKHLAK TERPUJI
AKHLAK TERPUJI
 

Pai klompok 3

  • 1.
  • 2. PENGERTIAN AKHLAK TERPUJI Akhlak Terpuji (akhlaqul karimah) adalah segala tingkah laku terpuji yang merupakan tanda kesempurnaan iman seorang kepada Allah SWT.
  • 3.  Adil  Ridho  Amal sholeh
  • 4. Adil berasal dari bahasa arab yang berarti berada ditengah-tengah, jujur, lurus, dan tulus. Secara Terminologis adil bermakna suatu sikap yang bebas dari diskriminasi, ketidak jujuran. Maksudnya ialah tidak memihak antara yang satu dengan yang lain. menurut istilah, adil adalah menetapkan suatu kebenaran terhadap dua masalah atau bebepara masalah untuk dipecahkan sesuai dengan aturan-aturan yang telah ditetapkan oleh agama. Dengan demikian keadilan berarti bertindak atas dasar kebenaran, bukan mengikuti kehendak hawa nafsu.
  • 5. FIRMAN ALLAH SWT :  يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا كُونُوا قَوَّامِينَ بِالْقِسْطِ شُهَدَاءَ لَِِّلِّ وَلَوْ عَلَى أَنْفُسِ كُمْ أَوِ الْوَالِدَيْنِ وَالأقْرَبِينَ إِنْ يَكُنْ غَنِيًّا أَوْ فَ قِيرًا فَ الَِّلُّ أَوْلَى بِهِ اََ فَا وََََُُِِّّا الْهَوَ أَنْ دََُِْلُوا وَإِنْ لََْوُوا أَوْ رَُُِْ وُُا فَ نَِِّ الَِّلَّ كَانَ بِ اََ لََُُْونَ يََِِرًا  Artinya : “Wahai orang-orang yang beriman, jadilah kamu orang yang benar-benar penegak keadilan, menjadi saksi karena Allah biarpun terhadap dirimu sendiri atau ibu bapa dan kaum kerabatmu. jika ia. Kaya ataupun miskin, Maka Allah lebih tahu kemaslahatannya. Maka janganlah kamu mengikuti hawa nafsu karena ingin menyimpang dari kebenaran. dan jika kamu memutar balikkan (kata-kata) atau enggan menjadi saksi, Maka Sesungguhnya Allah adalah Maha mengetahui segala apa yang kamu kerjakan.” (QS. An-Nisa ; 135)
  • 6. MACAM-MACAM PERILAKU ADIL  Berlaku adil kepada Allah SWT, yakni menjadikan Allah satu-satunya Tuhan yang memiliki kesempurnaan, Kita sebagai makhluknya harus senantiasa tunduk dan patuh pada perintah-Nya dan menjuhi larangan-Nya.  Berlaku adil terhadap diri sendiri, yakni menempatkan diri pribadi pada tempat yang baik dan benar. Diri kita harus terjaga dan terpelihara dalam kebaikan dan keselamatan, tidak menganiaya diri sendiri dengan menuruti hawa nafsu yang skibatnya dapat mencelakakan diri sendiri.  Berlaku adil terhadap orang lain, yakni menempatkan orang lain pada tempat dan perilaku yang sesuai, layak, benar memberikan hak orang lain dengan jujur dan benar serta tidak menyakiti dan merugikan orang lain.  Berlaku adil terhadap makhluq lain, yakni memberlakukan makhluq Allah SWT yang lain dengan layak dan sesuai dengan syariat Islam dan menjaga kelestarian dengan merawat dan menjaga kelangsungan dengan tidak merusaknya.
  • 7. 2. RIDHO Ridho terkadang disama artikan dengan ikhlas. Namun sebenarnya ridho dan ikhlas adalah dua hal yang berbeda. Ridho berarti suka, rela, senang, yang berhubungan dengan takdir (qodha dan qodar) dari Allah. Jadi ridho adalah perilaku terpuji yang menerima dengan senang apa yang telah diberikan Allah kepadanya, berupa ketentuan yang diberikan kepada manusia.
  • 8. 2 DALIL TENTANG KERIDHAAN  Dalil Aqli Menurut akal pikiran, tanpa adanya ridha, manusia tidak akan bisamenerima segala ketentuan-ketentuan Allah yang telah ditetapkanbaginya, sehingga segala sesuatu yang terjadi di muka bumi ini tidak akan berjalan dengan baik.  Dalil Naqli Q.S. An-Nahl [16] : 71 …… Artinya : “Dan Allah melebihkan sebagian akmu atas sebagian yang lain dalam hal rezeki…….” (Q.S. An-Nahl [16] : 71).
  • 9. FUNGSI RIDHA 1. Fungsi Ridha dalam kehidupan pribadi ialah : a. menjadikan seseorang hidupnya tidak tamak; b. menjadikan seseorang hidupnya berjiwa tenang, rela terhadap semua pemberian Allah , dan selalu mensyukuri semua nikmat Allah yang dilimpahkan kepadanya; c. menjadikan seseorang dalam hidup di dunia ini untuk mencari kebahagiaan hidup di akhirat, dengan tetap berikhtiar. 2. Fungsi Ridha dalam kehidupan bermasyarakat ialah : a. seseorang tidak tamak dan ambisi terhadap kekayaan & kedudukan yang dimiliki orang lain; b. seseorang tidak akan terperdaya oleh kemewahan hidup di dunia; c. seseorang akan suka menegakkan kalimat Allah
  • 10. 3. AMAL SHALEH  Amal shaleh maksudnya adalah berusaha melakukan perbuatan baik, berupaya membantu saudanya yang ditimpa musibah dan meringankan persoalan yang terjadi.  amal shaleh adalah melakukan pekerjaan baik yang bermanfaat bagi diri sendiri dan bagi orang lain berdasarkan ikhlas karena Allah semata.
  • 11. FIRMAN ALLAH : ُ  وَالَّذِينَ ولََٰئِكَ أَصْحَابُ الْجَنَّةِ هُمْ ف آمَنُوا وَعَ لَُِوا الصَّالِحَاتِ أ يهَا اََلِدُونَ  Artinya : “Dan orang-orang yang beriman serta beramal saleh, mereka itu penghuni surga; mereka kekal di dalamnya”. (QS AL-Baqarah : 82)
  • 12. YANG TERMASUK PERBUATAN AMAL SHALEH DI ANTARANYA  1.Amal Jariyah : pekerjaan yang mendatangkan pahala karena memberikan manfaat kepada orang lain, seperti membangun tempat ibadah.  2.Amal Ma’ruf : menyeru atau mengajak orang untuk berbuat kebaikan, baik secara lisan maupun dengan memberikan contoh tauladan dalam bentuk perbuatan langsung.  3.Berbakti kepada orang tua: Keharusan berbakti kepada orang tua yang diajarkan dalam Islam sangatlah rasional, mengingat sedemikian besar jasa Ibu dan bapak dalam merawat dan menjaga anak-anak sejak dari kandungan hingga dewasa.