SlideShare a Scribd company logo
1
Modul 2
SEJARAH
KOMPUTER & INTERNET
Agenda
• Beberapa pengertian dasar
• Apa itu komputer? (piranti hardware)
• Sejarah perkembangan (hardware & software)
• Komunikasi data
• Apa itu Internet?
• Internet Media Komunikasi Dunia
• Internet & Pendidikan
• Pemanfaatan Internet pd bidang lain
• Kesimpulan
2
Pengertian Dasar (1)
• Teknologi Komputer (TK)
Suatu produk teknologi yang memiliki
kemampuan dapat diprogram guna
melaksanakan bermacam tugas secara
menakjubkan dengan kecepatan dan ketelitian
yang tinggi.
• Teknologi Telekomunikasi (TT)
Suatu produk teknologi yang memungkinkan
dua atau lebih agen dalam tempat terpisah
dapat saling bertukar informasi
TI = TK + TT
Pengertian Dasar (2)
Sistem
Komputer
Brainware
Hardware Software
3
Komputer (1)
Komputer adalah sebuah mesin yang
dapat diprogram untuk menerima
data (input), memrosesnya menjadi
informasi yang berguna, dan
menyimpannya (dalam sebuah alat
penyimpan sekunder) untuk diambil
lagi bilamana diperlukan.
Memori Manusia
Sensor
Information
Store
Short term
Memory
Long term
Memory
Visual: 0.1 sec
Auditory: 3-4 sec
without
processing
~ 30 sec
without
processing
? forever
Low
Capacity
Channel
4
Komputer (2)
Alat
Input
Mengirim
data ke CPU
Central Processing Unit
(CPU)
RAM
Alat Penyimpan Sekunder
Menyimpan data/program permanen
Alat
Output
Menyajikan
Hasil Informasi
terproses
Input Output
Secondary Storage
Processing
Piranti Hardware
5
Penyimpanan Sekunder
Anatomi Floppy Disk
A label layer
B protection layer
C Data layer (reflection layer)
D protection layer (transparent)
E Logical 0 (bump)
F Logical 1 (pit)
Anatomi CD
Penyimpanan Sekunder (2)
Perbandingan jarak R/W
head dengan beberapa
benda
Hard Disk
6
Piranti Input
Camera Joy Stick
Track Ball
Scanner
Piranti Input (2)
Touch Screen
Light pen
Digitizing Graphic Tablets
7
Sejarah Perkembangan Komputer
• Komputer Generasi I (1946-1959)
– Komponen menggunakan tabung hampa
– Program hanya dapat dibuat dengan bahasa mesin
– Sudah menggunakan konsep stored program
– Ukuran fisiknya besar, kapasitas penyimpanan kecil,
cepat panas, membutuhkan daya listrik yang besar
– Proses operasinya sangat lambat
• Komputer Generasi II (1959-1964)
– Komponen menggunakan transistor
– Program menggunakan bahasa aras tinggi
– Ukuran fisiknya jauh lebih kecil dari generasi I dan
hanya membutuhkan daya listrik yang kecil
Sejarah Perkembangan Komputer (2)
• Komputer Generasi II ..
– Sudah menggunakan memori sekunder seperti:
magnetik tape yang berbentuk removable disk
– Kecepatannya operasi mendekati jutaan operasi
perdetik
• Komputer Generasi III (1964-1970)
– Komponen menggunakan IC (Integrated Circuit)
– Program menggunakan bahasa aras tinggi
– Ukuran fisiknya jauh lebih kecil dari generasi II dan
membutuhkan daya listrik yang lebih hemat
– Sudah menggunakan memori sekunder yang
berkapasitas besar dan bersifat random access
– Kecepatannya dari jutaan operasi perdetik.
– Multiprocessing dan multiprogramming
8
Sejarah Perkembangan Komputer (3)
• Komputer Generasi IV (1970 - 1982)
– Komponen menggunakan LSI IC (Integrated Circuit)
– Program menggunakan bahasa aras tinggi
– Ukuran fisiknya bervariasi menyesuaikan kapasitas
data dan keperluan-2 khusus
– Sudah menggunakan memori sekunder yang
berkapasitas besar dan bersifat random access
– Kecepatannya dari mega hingga nano operasi
perdetik.
– Multiprocessing, alat input outputnya sudah berbasis
grafik
– Kemampuan komunikasi data antar komputer
– Harga semakin murah
Sejarah Perkembangan Komputer (4)
• Komputer Generasi V (1982 - ?)
– Kecepatannya operasi bukan isyu utama
lagi
– Graphical User Interface dan kecerdasan
buatan menjadi aspek penting mendasari
OS dan sebagian besar aplikasi
– Bahasa pemrograman berorientasi obyek
– Pengolahan data bersifat
terdistribusi/tersebar
– Masih terus berkembang…
9
Perkembangan Bahasa Pemrograman
Klasifikasi Komputer
Klasifikasi komputer ditentukan oleh ukuran data,
Kecepatan pengolahan, tujuan khusus. Klasifikasi itu
adalah sbb:
– Super Computer
– Mainframe
– Mini Computer
– Personal Computer
– Note Book Computer (laptop)
– Personal Digital Assistants (PDA)
Note Book
10
Klasifikasi Komputer (2)
Mainframe
Super Computer
Klasifikasi Komputer (3)
Mainframe
Personal Digital Assistant
(PDA)
Note Book/Lap Top
11
Komunikasi Data
Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi
komunikasi dan jaringan, maka komputer modern
merupakan komputer-2 yang saling terhubung satu dengan
lainnya dalam bentuk jaringan serta dapat saling
mentransmisikan data dan bertukar informasi.
–Arah Transmisi data:
• Simplex (Hanya satu arah)
• Half Duplex (Dua arah namun hanya satu pada waktu yang
sama)
• Full Duplex (Dua arah pada waktu yang bersamaan)
–Media Transmisi
• Kabel: Twisted Pair, Coaxial, Fiber Optik
• Nir Kabel: gelombang Radio, Microwave, Satelite
Komunikasi Data (2)
a. Microwave
b. Satellite
Berbagai macam komunikasi dalam
membangun suatu jaringan
komputer
12
Komunikasi Data (3)
3 Macam Jaringan berdasarkan cakupan
geografisnya:
– Local Area Network (LAN)
– Metropolitan Network (MAN)
– Wide Area Network (WAN )
Local Area Network
Sekilas Internet
• Diawali dengan riset oleh ARPA
(Advanced Research Projects Agency)
suatu proyek riset dari Departemen
Pertahanan AS
• Membangun ARPANET
• Menghubungkan empat Lokasi
– UCLA
– University of Utah
– Standford Research Institute
– University of Stanta Barbara
13
Apa itu Internet ?
Internet adalah network of networks
Internet UKDW
UCLA
UAJY
LippoNet
Koneksi ke Internet
Persyaratan koneksi ke internet adalah sbb:
–Sebuah Personal Computer yang dapat
menjalankan aplikasi browser
–Sebuah Modem
–Saluran Telpon
–Member dari Internet Service Provider
–Aplikasi Browser
• Netscape Navigator
• Internet Explorer
• Mozaic, Opera, Mozila Firefox, dll
14
Layanan Standard Internet
ee--mailmail whanz@ukdw.ac.idwhanz@ukdw.ac.id..
WWWWWW http://http://www.ukdw.ac.idwww.ukdw.ac.id..
FTPFTP
ChatingChating
VideoconferenceVideoconference
Internet PhoneInternet Phone
E-mail
• Mirip dengan Snail mail (surat konvensional)
• Harus memiliki alamat pengirim dan tujuan
• Email akan disimpan dalam sebuah emailbox,
sehingga sipenerima tidak harus senantiasa
terhubung ke internet
• Harus memiliki sebuah account pada email
server yang berada pada sebuah Internet Service
Provider (ISP)
• Email server dapat dihubungi dari manapun kita
berada. Semua ini dimungkinkan karena adanya
dua buah protokol masing-2 adalah Simple Mail
Transfer Protokol (SMTP) dan Post Office
Protokol(POP)
15
Anatomi Alamat Email
whanz@ukdw.ac.id
• User name sebagai identitas pengirim dapat berupa
nama, alias ataupun nickname : whanz
• Diikuti oleh tanda axon “@”
• Sesudah itu domain name yang menunjukkan nama
organisasi pemilik : “ukdw.ac.id”
• Bagian paling belakang adalah informasi untuk:
– .com menunjukkan lembaga-lembaga komersial
– .edu, .ac lembaga pendidikan
– .gov lembaga pemerintah, .mil utk militer
– Dapat merupakan identitas negara: Singapura (sg),
Australia (au), Amerika (us), Kanada (ca), Inggris (uk)
Jenis-jenis Email
(Berdasarkan mekanisme)
• POP Email/Organization Email
– Email yang diselenggarakan oleh organisasi
dari pemakai ataupun ISP
• Web based email/Free Email
– Email yang diselenggarakan oleh sebuah
situs/portal tertentu
– Sering bersifat gratis, misal: yahoo.com,
lycos.com, astaga.com dsb
• Email Forwarder
– Suatu cara untuk membuat alias dari alamat
email yang lain
16
Organizational E-mail
Web Email
17
Variasi Bentuk Email
• Point to Point
– Mengirimkan email langsung ke sebuah alamat tertentu
• Carbon Copy
– Membuat tindasan/tembusan pesan kepada user lain
• Blind Carbon Copy
– Si penerima email utama tidak tahu kepada siapa email itu
ditembuskan
• Distribution List
– Informasi bersifat searah ditujukan kepada seluruh anggota
didalam list
• Discussion List/Mailing List
– Informasi bersifat dua arah dan ditujukan kepada semua anggota didalam
list
Email Abuse
• Spamming, email yang ditujukan kepada
orang-orang yang tidak menghendakinya, bisa
tunggal bisa juga banyak dan dapat ditujukan
kepada banyak orang
• Spoofing, penyalahgunaan alamat email oleh
orang lain. Bila kita menjadi korban spoofing
maka akan ada orang lain yang seolah-olah
menerima email dari kita, padahal sebenarnya
orang lain yang mengirimkan email tersebut
• Virus email, virus memang dapat menyebar
melalui email, tetapi tidak melalui emailnya itu
sendiri melainkan melalui attachment file.
• Hoax, email yang isinya tipuan, menakut-nakuti,
atau menjanjikan pada kita sesuatu yang
sebenarnya mustahil.
18
Netiket Pada Email
• Tidak menulis dengan huruf besar semua karena dapat
dipersepsikan berteriak
• Menggunakan emoticon/smiley untuk menunjukkan emosi
kita
• Memberitahu alamat sebuah situs menarik kepada orang lain
cukup dengan menulis alamatnya saja.
• Sebuah milis biasanya memiliki tujuan / topik tertentu,
usahakan jangan menulis sebuah pikiran yang berbeda
dengan topik yang sudah ditetapkan
• Dalam menjawab sebuah email jangan menyertakan seluruh
isi dari email sebelumnya, editlah sehingga hanya bagian-2
penting saja yang dimuat.
• Jika menggunakan fasilitas email bersama, lakukan secera
off-line shg pengiriman menjadi cepat, efektif dan efisien
• Hindari penulisan baris yang terlalu panjang
• Perlu dihindari pengiriman email dengan file attachment yang
besar, karena berakibat waktu download yang lama. Hal ini
dapat dilakukan atas seijin sipenerima
Unofficial Smilie Dictionary
• :*) User is drunk
• 8-) User is wearing sunglasses
• :-) ha ha
• |-) hee hee
• |-D ho ho
• :-> hey hey
• :-( boo hoo
• :-D User is laughing
• :-X User's lips are sealed
• <|-) User is Chinese
• X-( User just died
• :-Q smoker
• :-p mengejek
• >:-< mad
• :-o Surpise
• :- Male
• >- Female
• |-O Birth
• 8-# Death
• 8 Infinity
• |-I User is asleep
• ---<--{(@ Its a Rose!
19
Emoticon Grafis
World Wide Web (WWW)
Adalah suatu
layanan
internet yang
mampu
menyajikan
informasi baik
berupa teks,
grafik,
animasi, dan
multimedia
20
World Wide Web (WWW)
File Transfer Protokol
21
URL (Uniform Resource Locator)
http://www.ukdw.ac.id/kuliah/info/TI1143/index.htm
Protokol yang digunakan untuk berbicara
http Hyper Text Transport Protocol (Web)
ftp File Transfer Protocol
Protokol yang digunakan untuk berbicara
http Hyper Text Transport Protocol (Web)
ftp File Transfer Protocol
Sub domain/folder dimana
file ditempatkan
Sub domain/folder dimana
file ditempatkan
Alamat domainAlamat domain
Nama fileNama file
Navigasi Informasi
• Searching Informasi dapat menggunakan
Search Engine.
• Harus tahu Keyword Informasi yang akan
dicari.
• Beberapa Search Engine Internet
– http://www.yahoo.com/
– http://www.altavista.digital.com/
– http://www.lycos.com/
– http://www.webcrawler.com/
– http://www.google.com/
– Dll
22
Search Engine
Yellow Pages
23
Internet Media Komunikasi Dunia
• Sebagai media penyebaran informasi
– Memiliki banyak kelebihan dibandingkan
media massa lain.
– Mudah, cepat dan murah dengan
jangkauan dunia
– Untuk menjangkau 60 juta orang :
• Butuh 30 tahun untuk radio
• Butuh 15 tahun untuk televisi
• Butuh 3 tahun untuk Internet
Internet Media Komunikasi Dunia (2)
• Internet sumber informasi utama
– Informasi apapun (baik/buruk/bermanfaat) bisa dicari
di Internet
– Banyak perusahaan bisnis sudah membangun situs
Web. Situs komersial tumbuh paling cepat
– Bermunculan situs media online (berbasis media
cetak maupun yang tidak)
• Kompas Cyber Media, Detik, Satunet, CNN, dll
– Trend : Informasi akan gratis
• Encyclopedia Britannica, 32 set buku tersedia gratis di
Internet
• The more information you share, the greater your return on
that information
24
Pemanfaatan Internet
di Berbagai Bidang
• Munculnya kantor modern
• E-shopping
• E-banking
• On-line Ticketing
• On-line newspaper
• On-line medical advice
Trend Masa Depan
• Semua serba e :
– e-trade
– e-shopping
– e-business
– E-church?
• Akses ke Internet tanpa perlu PC
– lewat PalmPilot, kabel TV, HP, dll
• Telepon selular sudah mampu
menjalankan berbagai aplikasi Internet
– Akses Internet dari mana saja
25
Kesimpulan
• Teknologi informasi merupakan perkawinan antara
teknologi komputer dan Telekomunikasi
• Kelebihan komputer dari teknologi lainnya adalah
kemampuannya untuk dapat diprogram sehingga dapat
menjalankan berbagai macam tugas
• Teknologi Informasi berkembang dengan kecepatan
yang menakjubkan dibandingkan dengan teknologi
lainnya
• Aplikasi TI telah merambah berbagai aspek kehidupan
manusia
• Dalam era informasi global, informasi telah menjadi
kebutuhan utama seperti layaknya kebutuhan pokok
manusia lainnya.
• Internet sumber informasi utama dan sumber
penyebaran informasi tercepat
• Trend kehidupan masa depan semua akan serba “e”

More Related Content

What's hot

Materi I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tikMateri I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tik
Nanang Kurniawan
 
Materi 1 konsep dasar
Materi 1 konsep dasarMateri 1 konsep dasar
Materi 1 konsep dasar
Joe Prasetiyo
 
Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)
vinadamayanti3
 
Materi 3 : Peranan tik
Materi 3 : Peranan tikMateri 3 : Peranan tik
Materi 3 : Peranan tik
Nanang Kurniawan
 
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakatSoal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
Bay Setiyyow
 
ICT FOR BUSSINES
ICT FOR BUSSINESICT FOR BUSSINES
ICT FOR BUSSINESBilhad Hard
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
sulis tiyo
 
Perkembangan komputer masa depan
Perkembangan komputer masa depanPerkembangan komputer masa depan
Perkembangan komputer masa depan
Miftah Iqtishoduna
 
Teknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasiTeknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasigindoalang
 
Nurfadillah
NurfadillahNurfadillah
Nurfadillah
nurfadillah122
 
Tugas ict for bussines
Tugas ict for bussinesTugas ict for bussines
Tugas ict for bussines
Bilhad Hard
 
Komputer masyarakat
Komputer masyarakatKomputer masyarakat
Komputer masyarakat
Yoga Nazriel Irham
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
intanwidiasari
 
Tugas 1 tik
Tugas 1 tikTugas 1 tik
Tugas 1 tik
mafeaguero
 
Komputer dan internet
Komputer dan internetKomputer dan internet
Komputer dan internet
02_WandaOcta
 

What's hot (16)

Materi I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tikMateri I : Pengenalan tik
Materi I : Pengenalan tik
 
Materi 1 konsep dasar
Materi 1 konsep dasarMateri 1 konsep dasar
Materi 1 konsep dasar
 
ICT for education
ICT for educationICT for education
ICT for education
 
Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)Sim vina damayanti(43217120189)
Sim vina damayanti(43217120189)
 
Materi 3 : Peranan tik
Materi 3 : Peranan tikMateri 3 : Peranan tik
Materi 3 : Peranan tik
 
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakatSoal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
Soal dan jawaban kuis komputer dan masyarakat
 
ICT FOR BUSSINES
ICT FOR BUSSINESICT FOR BUSSINES
ICT FOR BUSSINES
 
Modul media pembelajaran
Modul media pembelajaranModul media pembelajaran
Modul media pembelajaran
 
Perkembangan komputer masa depan
Perkembangan komputer masa depanPerkembangan komputer masa depan
Perkembangan komputer masa depan
 
Teknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasiTeknologi komputer dan informasi
Teknologi komputer dan informasi
 
Nurfadillah
NurfadillahNurfadillah
Nurfadillah
 
Tugas ict for bussines
Tugas ict for bussinesTugas ict for bussines
Tugas ict for bussines
 
Komputer masyarakat
Komputer masyarakatKomputer masyarakat
Komputer masyarakat
 
Presentation intan 3 d
Presentation intan 3 dPresentation intan 3 d
Presentation intan 3 d
 
Tugas 1 tik
Tugas 1 tikTugas 1 tik
Tugas 1 tik
 
Komputer dan internet
Komputer dan internetKomputer dan internet
Komputer dan internet
 

Viewers also liked

Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahan
Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahanPresentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahan
Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahandzanoe
 
Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
Pritjohan Agung Winawang
 
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnisBahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Fariszal Nova
 
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEBANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
Uofa_Unsada
 
Interaksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan KomputerInteraksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan Komputer
Antonio Fly
 
Makalah pengelolaan instalasi komputer
Makalah pengelolaan instalasi komputerMakalah pengelolaan instalasi komputer
Makalah pengelolaan instalasi komputer
Subair Maradda
 
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
Uofa_Unsada
 
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
Mustofa Thovids
 
We didn't watch tv
We didn't watch tvWe didn't watch tv
We didn't watch tv
bayasgalan_od
 
Dtq4_ita
Dtq4_itaDtq4_ita
Dtq4_itaDTQ4
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Sylvester Saragih
 
Primero td mining presentation january 25, 2012 final
Primero td mining presentation january 25, 2012 finalPrimero td mining presentation january 25, 2012 final
Primero td mining presentation january 25, 2012 final
primero_mining
 
Ict kuis
Ict kuisIct kuis
Ict kuis
Nan3d_tp05
 
Brain and language
Brain and languageBrain and language
Brain and language
Yudi Rahmatullah
 
Rural mktng
Rural mktngRural mktng
Rural mktng
Harsh Ajmera
 
Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2
Sylvester Saragih
 
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
Ganapathi M
 
Presentatie oefenzitting5
Presentatie oefenzitting5Presentatie oefenzitting5
Presentatie oefenzitting5ThomasPlancke
 

Viewers also liked (20)

Komputer & Masyarakat
Komputer & MasyarakatKomputer & Masyarakat
Komputer & Masyarakat
 
Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahan
Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahanPresentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahan
Presentasi kelompok 12 isu sosial dan masalah komputer dalam pemerintahan
 
Tahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistemTahap pengembangan sistem
Tahap pengembangan sistem
 
Bahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnisBahan kuliah analisa proses bisnis
Bahan kuliah analisa proses bisnis
 
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEBANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
ANALISA MONITORING KESEHATAN KARYAWAN BERBASIS WEB
 
Interaksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan KomputerInteraksi Manusia dengan Komputer
Interaksi Manusia dengan Komputer
 
Makalah pengelolaan instalasi komputer
Makalah pengelolaan instalasi komputerMakalah pengelolaan instalasi komputer
Makalah pengelolaan instalasi komputer
 
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
MEMBANGUN APLIKASI PERPUSTAKAAN ONLINE BERBASIS DESKTOP DAN MOBILE ANDROID ST...
 
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
5 teknik pembukaan presentasi by mustofa thovids (slide presentation expert)
 
We didn't watch tv
We didn't watch tvWe didn't watch tv
We didn't watch tv
 
Dtq4_ita
Dtq4_itaDtq4_ita
Dtq4_ita
 
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambangTugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
Tugas amdal uu no 32 tahun 2009 pplh terhadap lingkungan tambang
 
Primero td mining presentation january 25, 2012 final
Primero td mining presentation january 25, 2012 finalPrimero td mining presentation january 25, 2012 final
Primero td mining presentation january 25, 2012 final
 
Ict kuis
Ict kuisIct kuis
Ict kuis
 
Brain and language
Brain and languageBrain and language
Brain and language
 
Rural mktng
Rural mktngRural mktng
Rural mktng
 
Lab
LabLab
Lab
 
Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2Tugas kimia dasar 1 part 2
Tugas kimia dasar 1 part 2
 
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
Workshop on Virtual Learning - Chennai Literary Festival 2015
 
Presentatie oefenzitting5
Presentatie oefenzitting5Presentatie oefenzitting5
Presentatie oefenzitting5
 

Similar to Modul MK Komputer dan Masyarakat

Sejarah Komputer materi 2 (III).ppt
Sejarah Komputer materi 2 (III).pptSejarah Komputer materi 2 (III).ppt
Sejarah Komputer materi 2 (III).ppt
HendrikS8
 
ETIKA_PROFESI_2.ppt
ETIKA_PROFESI_2.pptETIKA_PROFESI_2.ppt
ETIKA_PROFESI_2.ppt
ZulfahmiLutfi
 
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
Dedy Wijaya
 
Tik
TikTik
Rangkuman tik klz9
Rangkuman tik klz9 Rangkuman tik klz9
Rangkuman tik klz9 Haruno Yanda
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
diraf_styo
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
diana anggita
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
Marisa Eva
 
MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5
adella nafisa
 
TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5
nvitaeka
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
24012008
 
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptxppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
SMPN1Galis
 
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptxppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
SMKN 2 Dumai
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
gondheng
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Presentase power point
Presentase power pointPresentase power point
Presentase power point
Warnet Raha
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
AlfiaFaathir
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
Galih Prastya
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
Galih Prastya
 

Similar to Modul MK Komputer dan Masyarakat (20)

Sejarah Komputer materi 2 (III).ppt
Sejarah Komputer materi 2 (III).pptSejarah Komputer materi 2 (III).ppt
Sejarah Komputer materi 2 (III).ppt
 
ETIKA_PROFESI_2.ppt
ETIKA_PROFESI_2.pptETIKA_PROFESI_2.ppt
ETIKA_PROFESI_2.ppt
 
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
Materi Pengantar Teknologi Informasi Pertemuan Ke-15
 
Tik
TikTik
Tik
 
Tik
TikTik
Tik
 
Rangkuman tik klz9
Rangkuman tik klz9 Rangkuman tik klz9
Rangkuman tik klz9
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 
MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5MATERI TIK BAB 5
MATERI TIK BAB 5
 
TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5TIK Kelas 9 Bab 5
TIK Kelas 9 Bab 5
 
TIK BAB 5
TIK BAB 5TIK BAB 5
TIK BAB 5
 
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptxppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
 
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptxppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
ppt_Materi_2_Internet_pptx.pptx
 
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internetTugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
Tugas tik, perangkat keras untuk mengakses internet
 
Bab 5
Bab 5Bab 5
Bab 5
 
Presentase power point
Presentase power pointPresentase power point
Presentase power point
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 
TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9TIK BAB 5 KELAS 9
TIK BAB 5 KELAS 9
 
Tik bab 5
Tik bab 5Tik bab 5
Tik bab 5
 

Recently uploaded

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Sosdiklihparmassdm
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 

Recently uploaded (20)

JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptxPembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
Pembentukan-Pantarlih-Pilkada-Kabupaten-Tapin.pptx
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 

Modul MK Komputer dan Masyarakat

  • 1. 1 Modul 2 SEJARAH KOMPUTER & INTERNET Agenda • Beberapa pengertian dasar • Apa itu komputer? (piranti hardware) • Sejarah perkembangan (hardware & software) • Komunikasi data • Apa itu Internet? • Internet Media Komunikasi Dunia • Internet & Pendidikan • Pemanfaatan Internet pd bidang lain • Kesimpulan
  • 2. 2 Pengertian Dasar (1) • Teknologi Komputer (TK) Suatu produk teknologi yang memiliki kemampuan dapat diprogram guna melaksanakan bermacam tugas secara menakjubkan dengan kecepatan dan ketelitian yang tinggi. • Teknologi Telekomunikasi (TT) Suatu produk teknologi yang memungkinkan dua atau lebih agen dalam tempat terpisah dapat saling bertukar informasi TI = TK + TT Pengertian Dasar (2) Sistem Komputer Brainware Hardware Software
  • 3. 3 Komputer (1) Komputer adalah sebuah mesin yang dapat diprogram untuk menerima data (input), memrosesnya menjadi informasi yang berguna, dan menyimpannya (dalam sebuah alat penyimpan sekunder) untuk diambil lagi bilamana diperlukan. Memori Manusia Sensor Information Store Short term Memory Long term Memory Visual: 0.1 sec Auditory: 3-4 sec without processing ~ 30 sec without processing ? forever Low Capacity Channel
  • 4. 4 Komputer (2) Alat Input Mengirim data ke CPU Central Processing Unit (CPU) RAM Alat Penyimpan Sekunder Menyimpan data/program permanen Alat Output Menyajikan Hasil Informasi terproses Input Output Secondary Storage Processing Piranti Hardware
  • 5. 5 Penyimpanan Sekunder Anatomi Floppy Disk A label layer B protection layer C Data layer (reflection layer) D protection layer (transparent) E Logical 0 (bump) F Logical 1 (pit) Anatomi CD Penyimpanan Sekunder (2) Perbandingan jarak R/W head dengan beberapa benda Hard Disk
  • 6. 6 Piranti Input Camera Joy Stick Track Ball Scanner Piranti Input (2) Touch Screen Light pen Digitizing Graphic Tablets
  • 7. 7 Sejarah Perkembangan Komputer • Komputer Generasi I (1946-1959) – Komponen menggunakan tabung hampa – Program hanya dapat dibuat dengan bahasa mesin – Sudah menggunakan konsep stored program – Ukuran fisiknya besar, kapasitas penyimpanan kecil, cepat panas, membutuhkan daya listrik yang besar – Proses operasinya sangat lambat • Komputer Generasi II (1959-1964) – Komponen menggunakan transistor – Program menggunakan bahasa aras tinggi – Ukuran fisiknya jauh lebih kecil dari generasi I dan hanya membutuhkan daya listrik yang kecil Sejarah Perkembangan Komputer (2) • Komputer Generasi II .. – Sudah menggunakan memori sekunder seperti: magnetik tape yang berbentuk removable disk – Kecepatannya operasi mendekati jutaan operasi perdetik • Komputer Generasi III (1964-1970) – Komponen menggunakan IC (Integrated Circuit) – Program menggunakan bahasa aras tinggi – Ukuran fisiknya jauh lebih kecil dari generasi II dan membutuhkan daya listrik yang lebih hemat – Sudah menggunakan memori sekunder yang berkapasitas besar dan bersifat random access – Kecepatannya dari jutaan operasi perdetik. – Multiprocessing dan multiprogramming
  • 8. 8 Sejarah Perkembangan Komputer (3) • Komputer Generasi IV (1970 - 1982) – Komponen menggunakan LSI IC (Integrated Circuit) – Program menggunakan bahasa aras tinggi – Ukuran fisiknya bervariasi menyesuaikan kapasitas data dan keperluan-2 khusus – Sudah menggunakan memori sekunder yang berkapasitas besar dan bersifat random access – Kecepatannya dari mega hingga nano operasi perdetik. – Multiprocessing, alat input outputnya sudah berbasis grafik – Kemampuan komunikasi data antar komputer – Harga semakin murah Sejarah Perkembangan Komputer (4) • Komputer Generasi V (1982 - ?) – Kecepatannya operasi bukan isyu utama lagi – Graphical User Interface dan kecerdasan buatan menjadi aspek penting mendasari OS dan sebagian besar aplikasi – Bahasa pemrograman berorientasi obyek – Pengolahan data bersifat terdistribusi/tersebar – Masih terus berkembang…
  • 9. 9 Perkembangan Bahasa Pemrograman Klasifikasi Komputer Klasifikasi komputer ditentukan oleh ukuran data, Kecepatan pengolahan, tujuan khusus. Klasifikasi itu adalah sbb: – Super Computer – Mainframe – Mini Computer – Personal Computer – Note Book Computer (laptop) – Personal Digital Assistants (PDA) Note Book
  • 10. 10 Klasifikasi Komputer (2) Mainframe Super Computer Klasifikasi Komputer (3) Mainframe Personal Digital Assistant (PDA) Note Book/Lap Top
  • 11. 11 Komunikasi Data Seiring dengan pesatnya perkembangan teknologi komunikasi dan jaringan, maka komputer modern merupakan komputer-2 yang saling terhubung satu dengan lainnya dalam bentuk jaringan serta dapat saling mentransmisikan data dan bertukar informasi. –Arah Transmisi data: • Simplex (Hanya satu arah) • Half Duplex (Dua arah namun hanya satu pada waktu yang sama) • Full Duplex (Dua arah pada waktu yang bersamaan) –Media Transmisi • Kabel: Twisted Pair, Coaxial, Fiber Optik • Nir Kabel: gelombang Radio, Microwave, Satelite Komunikasi Data (2) a. Microwave b. Satellite Berbagai macam komunikasi dalam membangun suatu jaringan komputer
  • 12. 12 Komunikasi Data (3) 3 Macam Jaringan berdasarkan cakupan geografisnya: – Local Area Network (LAN) – Metropolitan Network (MAN) – Wide Area Network (WAN ) Local Area Network Sekilas Internet • Diawali dengan riset oleh ARPA (Advanced Research Projects Agency) suatu proyek riset dari Departemen Pertahanan AS • Membangun ARPANET • Menghubungkan empat Lokasi – UCLA – University of Utah – Standford Research Institute – University of Stanta Barbara
  • 13. 13 Apa itu Internet ? Internet adalah network of networks Internet UKDW UCLA UAJY LippoNet Koneksi ke Internet Persyaratan koneksi ke internet adalah sbb: –Sebuah Personal Computer yang dapat menjalankan aplikasi browser –Sebuah Modem –Saluran Telpon –Member dari Internet Service Provider –Aplikasi Browser • Netscape Navigator • Internet Explorer • Mozaic, Opera, Mozila Firefox, dll
  • 14. 14 Layanan Standard Internet ee--mailmail whanz@ukdw.ac.idwhanz@ukdw.ac.id.. WWWWWW http://http://www.ukdw.ac.idwww.ukdw.ac.id.. FTPFTP ChatingChating VideoconferenceVideoconference Internet PhoneInternet Phone E-mail • Mirip dengan Snail mail (surat konvensional) • Harus memiliki alamat pengirim dan tujuan • Email akan disimpan dalam sebuah emailbox, sehingga sipenerima tidak harus senantiasa terhubung ke internet • Harus memiliki sebuah account pada email server yang berada pada sebuah Internet Service Provider (ISP) • Email server dapat dihubungi dari manapun kita berada. Semua ini dimungkinkan karena adanya dua buah protokol masing-2 adalah Simple Mail Transfer Protokol (SMTP) dan Post Office Protokol(POP)
  • 15. 15 Anatomi Alamat Email whanz@ukdw.ac.id • User name sebagai identitas pengirim dapat berupa nama, alias ataupun nickname : whanz • Diikuti oleh tanda axon “@” • Sesudah itu domain name yang menunjukkan nama organisasi pemilik : “ukdw.ac.id” • Bagian paling belakang adalah informasi untuk: – .com menunjukkan lembaga-lembaga komersial – .edu, .ac lembaga pendidikan – .gov lembaga pemerintah, .mil utk militer – Dapat merupakan identitas negara: Singapura (sg), Australia (au), Amerika (us), Kanada (ca), Inggris (uk) Jenis-jenis Email (Berdasarkan mekanisme) • POP Email/Organization Email – Email yang diselenggarakan oleh organisasi dari pemakai ataupun ISP • Web based email/Free Email – Email yang diselenggarakan oleh sebuah situs/portal tertentu – Sering bersifat gratis, misal: yahoo.com, lycos.com, astaga.com dsb • Email Forwarder – Suatu cara untuk membuat alias dari alamat email yang lain
  • 17. 17 Variasi Bentuk Email • Point to Point – Mengirimkan email langsung ke sebuah alamat tertentu • Carbon Copy – Membuat tindasan/tembusan pesan kepada user lain • Blind Carbon Copy – Si penerima email utama tidak tahu kepada siapa email itu ditembuskan • Distribution List – Informasi bersifat searah ditujukan kepada seluruh anggota didalam list • Discussion List/Mailing List – Informasi bersifat dua arah dan ditujukan kepada semua anggota didalam list Email Abuse • Spamming, email yang ditujukan kepada orang-orang yang tidak menghendakinya, bisa tunggal bisa juga banyak dan dapat ditujukan kepada banyak orang • Spoofing, penyalahgunaan alamat email oleh orang lain. Bila kita menjadi korban spoofing maka akan ada orang lain yang seolah-olah menerima email dari kita, padahal sebenarnya orang lain yang mengirimkan email tersebut • Virus email, virus memang dapat menyebar melalui email, tetapi tidak melalui emailnya itu sendiri melainkan melalui attachment file. • Hoax, email yang isinya tipuan, menakut-nakuti, atau menjanjikan pada kita sesuatu yang sebenarnya mustahil.
  • 18. 18 Netiket Pada Email • Tidak menulis dengan huruf besar semua karena dapat dipersepsikan berteriak • Menggunakan emoticon/smiley untuk menunjukkan emosi kita • Memberitahu alamat sebuah situs menarik kepada orang lain cukup dengan menulis alamatnya saja. • Sebuah milis biasanya memiliki tujuan / topik tertentu, usahakan jangan menulis sebuah pikiran yang berbeda dengan topik yang sudah ditetapkan • Dalam menjawab sebuah email jangan menyertakan seluruh isi dari email sebelumnya, editlah sehingga hanya bagian-2 penting saja yang dimuat. • Jika menggunakan fasilitas email bersama, lakukan secera off-line shg pengiriman menjadi cepat, efektif dan efisien • Hindari penulisan baris yang terlalu panjang • Perlu dihindari pengiriman email dengan file attachment yang besar, karena berakibat waktu download yang lama. Hal ini dapat dilakukan atas seijin sipenerima Unofficial Smilie Dictionary • :*) User is drunk • 8-) User is wearing sunglasses • :-) ha ha • |-) hee hee • |-D ho ho • :-> hey hey • :-( boo hoo • :-D User is laughing • :-X User's lips are sealed • <|-) User is Chinese • X-( User just died • :-Q smoker • :-p mengejek • >:-< mad • :-o Surpise • :- Male • >- Female • |-O Birth • 8-# Death • 8 Infinity • |-I User is asleep • ---<--{(@ Its a Rose!
  • 19. 19 Emoticon Grafis World Wide Web (WWW) Adalah suatu layanan internet yang mampu menyajikan informasi baik berupa teks, grafik, animasi, dan multimedia
  • 20. 20 World Wide Web (WWW) File Transfer Protokol
  • 21. 21 URL (Uniform Resource Locator) http://www.ukdw.ac.id/kuliah/info/TI1143/index.htm Protokol yang digunakan untuk berbicara http Hyper Text Transport Protocol (Web) ftp File Transfer Protocol Protokol yang digunakan untuk berbicara http Hyper Text Transport Protocol (Web) ftp File Transfer Protocol Sub domain/folder dimana file ditempatkan Sub domain/folder dimana file ditempatkan Alamat domainAlamat domain Nama fileNama file Navigasi Informasi • Searching Informasi dapat menggunakan Search Engine. • Harus tahu Keyword Informasi yang akan dicari. • Beberapa Search Engine Internet – http://www.yahoo.com/ – http://www.altavista.digital.com/ – http://www.lycos.com/ – http://www.webcrawler.com/ – http://www.google.com/ – Dll
  • 23. 23 Internet Media Komunikasi Dunia • Sebagai media penyebaran informasi – Memiliki banyak kelebihan dibandingkan media massa lain. – Mudah, cepat dan murah dengan jangkauan dunia – Untuk menjangkau 60 juta orang : • Butuh 30 tahun untuk radio • Butuh 15 tahun untuk televisi • Butuh 3 tahun untuk Internet Internet Media Komunikasi Dunia (2) • Internet sumber informasi utama – Informasi apapun (baik/buruk/bermanfaat) bisa dicari di Internet – Banyak perusahaan bisnis sudah membangun situs Web. Situs komersial tumbuh paling cepat – Bermunculan situs media online (berbasis media cetak maupun yang tidak) • Kompas Cyber Media, Detik, Satunet, CNN, dll – Trend : Informasi akan gratis • Encyclopedia Britannica, 32 set buku tersedia gratis di Internet • The more information you share, the greater your return on that information
  • 24. 24 Pemanfaatan Internet di Berbagai Bidang • Munculnya kantor modern • E-shopping • E-banking • On-line Ticketing • On-line newspaper • On-line medical advice Trend Masa Depan • Semua serba e : – e-trade – e-shopping – e-business – E-church? • Akses ke Internet tanpa perlu PC – lewat PalmPilot, kabel TV, HP, dll • Telepon selular sudah mampu menjalankan berbagai aplikasi Internet – Akses Internet dari mana saja
  • 25. 25 Kesimpulan • Teknologi informasi merupakan perkawinan antara teknologi komputer dan Telekomunikasi • Kelebihan komputer dari teknologi lainnya adalah kemampuannya untuk dapat diprogram sehingga dapat menjalankan berbagai macam tugas • Teknologi Informasi berkembang dengan kecepatan yang menakjubkan dibandingkan dengan teknologi lainnya • Aplikasi TI telah merambah berbagai aspek kehidupan manusia • Dalam era informasi global, informasi telah menjadi kebutuhan utama seperti layaknya kebutuhan pokok manusia lainnya. • Internet sumber informasi utama dan sumber penyebaran informasi tercepat • Trend kehidupan masa depan semua akan serba “e”