SlideShare a Scribd company logo
Tujuan Pembelajaran
Tujuan Umum
Setelah mempelajari materi ini, peserta memahami dan dapat
menjelaskan tentang pacaran dan senggama.
Tujuan Khusus
Setelah mempelajari materi peserta mampu:
 Menjelaskan pengertian pacaran.
 Menjelaskan pengertian senggama.
 Menjelaskan tentang pacaran dan senggama yang aman dan sehat.
 Menyebutkan sikap-sikap remaja laki-laki dan perempuan bilamana
berpacaran.
 Menjelaskan tentang kondom dalam mencegah kehamilan.
 Menyebutkan tindakan-tindakan agar tidak terjerumus dalam dosa
senggama.
Pengertian Pacaran
Pacaran adalah persahabatan laki-laki dan
perempuan yang didasari rasa cinta yang
berkelanjutan sampai ingin menjalin
hubungan suami istri.
Pengertian Senggama
Adalah hubungan seksual atau kadang
hanya disebut seks. Sering juga disebut
penetrasi atau penembusan, dengan kata
lain memasukkan penis ke dalam vagina
perempuan.
Kondom
 Kondom adalah: Pembungkus penis untuk
melindungi adanya pertukaran cairan tubuh
yang dapat menyebabkan kehamilan maupun
penyakit.
 Uji coba, minimal kondom harus menampung 16
liter udara (atau lebih besar dibanding kepala
orang dewasa).
 Standar ISO 4074 th 2002 dan WHO 2003, tidak
dapat ditembus sperma maupun virus.
 Ketebalan kondom harus berkisar 50–70 mikron
(satu mikron = satu perseribu millimeter).
Fungsi Kondom (1)
 Mencegah bersatunya sperma dengan sel
telur saat persenggamaan terjadi untuk
keperluan pengaturan kehamilan bagi
kesejahteraan keluarga.
 Mencegah penularan Infeksi Menular
Seksual (IMS) dan Human
Immunodeficiency Virus (HIV) yang
menyebabkan AIDS.
Fungsi Kondom (2)
 Kondom mengandung pelicin sehingga
membantu mencegah atau mengurangi
lecet.
 Variasi dalam hubungan seksual.
 Hubungan seksual menjadi lebih lama.

More Related Content

What's hot

MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIKMAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
rida rahmah
 
Hidraulika i
Hidraulika iHidraulika i
Hidraulika i
topik152
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Farah Pranidasari
 
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum HookeLaporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
Yunan Malifah
 
Fisika hukum newton
Fisika hukum newtonFisika hukum newton
Fisika hukum newton
Sayur Lodeh
 
Makalah pola hidup sehat
Makalah pola hidup sehatMakalah pola hidup sehat
Makalah pola hidup sehat
Septian Muna Barakati
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Rezki Amaliah
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja
Yusuf Zany
 
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
humasditjenppdanpl
 
Presentation kelembaban udara
Presentation kelembaban udaraPresentation kelembaban udara
Presentation kelembaban udara
Dhiah Febri
 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Annisa Icha
 
Makalah pencemaran lingkungan akibat industri
Makalah pencemaran lingkungan akibat industriMakalah pencemaran lingkungan akibat industri
Makalah pencemaran lingkungan akibat industri
Agus Adipura
 
Presentasi Kenakalan Remaja
Presentasi Kenakalan RemajaPresentasi Kenakalan Remaja
Presentasi Kenakalan Remaja
Takere Mae
 
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
Nurul Afdal Haris
 
Menggunakan aplikasi wrplot
Menggunakan aplikasi wrplotMenggunakan aplikasi wrplot
Menggunakan aplikasi wrplot
novvria
 
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip currentpenyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
Veronika Pohan
 
Seks bebas
Seks bebasSeks bebas
Seks bebas
Alleya Hanifa
 
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
infosanitasi
 
Pengolahan limbah medis
Pengolahan limbah medisPengolahan limbah medis
Pengolahan limbah medis
Angga Riefdianto
 

What's hot (20)

MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIKMAKALAH FISIKA  RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
MAKALAH FISIKA RADIASI GELOMBANG ELEKTROMAGNETIK
 
Hidraulika i
Hidraulika iHidraulika i
Hidraulika i
 
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedesLaporan hasil praktikum hukum archimedes
Laporan hasil praktikum hukum archimedes
 
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum HookeLaporan praktikum fisika Hukum Hooke
Laporan praktikum fisika Hukum Hooke
 
Fisika hukum newton
Fisika hukum newtonFisika hukum newton
Fisika hukum newton
 
Makalah pola hidup sehat
Makalah pola hidup sehatMakalah pola hidup sehat
Makalah pola hidup sehat
 
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
Laporan fisika dasar (pesawat atwood)
 
Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja Pergaulan Bebas Remaja
Pergaulan Bebas Remaja
 
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
Jurnal Ditjen PP dan PL Kemenkes RI Tahun 2012
 
Presentation kelembaban udara
Presentation kelembaban udaraPresentation kelembaban udara
Presentation kelembaban udara
 
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhanaLaporan praktikum ghs bandul sederhana
Laporan praktikum ghs bandul sederhana
 
Power point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosferPower point lapisan atmosfer
Power point lapisan atmosfer
 
Makalah pencemaran lingkungan akibat industri
Makalah pencemaran lingkungan akibat industriMakalah pencemaran lingkungan akibat industri
Makalah pencemaran lingkungan akibat industri
 
Presentasi Kenakalan Remaja
Presentasi Kenakalan RemajaPresentasi Kenakalan Remaja
Presentasi Kenakalan Remaja
 
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
Bakteri Menguntungkan dan Merugikan (Biologi SMA)
 
Menggunakan aplikasi wrplot
Menggunakan aplikasi wrplotMenggunakan aplikasi wrplot
Menggunakan aplikasi wrplot
 
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip currentpenyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
penyelesaian soal-soal sedimentasi dan rip current
 
Seks bebas
Seks bebasSeks bebas
Seks bebas
 
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
Peraturan Pemerintah No. 82 Tahun 2001 tentang Pengelolaan Kualitas Air dan P...
 
Pengolahan limbah medis
Pengolahan limbah medisPengolahan limbah medis
Pengolahan limbah medis
 

Viewers also liked

Modul 10 kb
Modul 10 kbModul 10 kb
Modul 10 kb
Aang Sutrisna
 
Modul 16 ims
Modul 16 imsModul 16 ims
Modul 16 ims
Aang Sutrisna
 
Modul 14 mengetahui hiv
Modul 14 mengetahui hivModul 14 mengetahui hiv
Modul 14 mengetahui hiv
Aang Sutrisna
 
Modul 9 kehamilan dini & aborsi
Modul 9 kehamilan dini & aborsiModul 9 kehamilan dini & aborsi
Modul 9 kehamilan dini & aborsiAang Sutrisna
 
Modul 3 keputusan baik
Modul 3 keputusan baikModul 3 keputusan baik
Modul 3 keputusan baikAang Sutrisna
 
Modul 6 seks & gender
Modul 6 seks & genderModul 6 seks & gender
Modul 6 seks & gender
Aang Sutrisna
 
Modul 12 penularan hiv
Modul 12 penularan hivModul 12 penularan hiv
Modul 12 penularan hiv
Aang Sutrisna
 
Modul 4 norma sosial
Modul 4 norma sosialModul 4 norma sosial
Modul 4 norma sosial
Aang Sutrisna
 
Modul 18 tb
Modul 18 tbModul 18 tb
Modul 18 tb
Aang Sutrisna
 
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hivModul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
Aang Sutrisna
 
Modul 5 perilaku berisisko
Modul 5 perilaku berisiskoModul 5 perilaku berisisko
Modul 5 perilaku berisisko
Aang Sutrisna
 
Modul 1 tumbuh kembang remaja
Modul 1 tumbuh kembang remajaModul 1 tumbuh kembang remaja
Modul 1 tumbuh kembang remaja
Aang Sutrisna
 
Modul 7 alat reproduksi
Modul 7 alat reproduksiModul 7 alat reproduksi
Modul 7 alat reproduksi
Aang Sutrisna
 
Modul 19 narkoba
Modul 19 narkobaModul 19 narkoba
Modul 19 narkoba
Aang Sutrisna
 
Modul 20 malaria
Modul 20 malariaModul 20 malaria
Modul 20 malaria
Aang Sutrisna
 
Modul 15 dukungan terhadap odha
Modul 15 dukungan terhadap odhaModul 15 dukungan terhadap odha
Modul 15 dukungan terhadap odhaAang Sutrisna
 
Modul 11 pengetahuan dasar HIV
Modul 11 pengetahuan dasar HIVModul 11 pengetahuan dasar HIV
Modul 11 pengetahuan dasar HIV
Aang Sutrisna
 

Viewers also liked (18)

Modul 10 kb
Modul 10 kbModul 10 kb
Modul 10 kb
 
Modul 17 hepatitis
Modul 17 hepatitisModul 17 hepatitis
Modul 17 hepatitis
 
Modul 16 ims
Modul 16 imsModul 16 ims
Modul 16 ims
 
Modul 14 mengetahui hiv
Modul 14 mengetahui hivModul 14 mengetahui hiv
Modul 14 mengetahui hiv
 
Modul 9 kehamilan dini & aborsi
Modul 9 kehamilan dini & aborsiModul 9 kehamilan dini & aborsi
Modul 9 kehamilan dini & aborsi
 
Modul 3 keputusan baik
Modul 3 keputusan baikModul 3 keputusan baik
Modul 3 keputusan baik
 
Modul 6 seks & gender
Modul 6 seks & genderModul 6 seks & gender
Modul 6 seks & gender
 
Modul 12 penularan hiv
Modul 12 penularan hivModul 12 penularan hiv
Modul 12 penularan hiv
 
Modul 4 norma sosial
Modul 4 norma sosialModul 4 norma sosial
Modul 4 norma sosial
 
Modul 18 tb
Modul 18 tbModul 18 tb
Modul 18 tb
 
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hivModul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
Modul 13 perlindungan terhadap penularan hiv
 
Modul 5 perilaku berisisko
Modul 5 perilaku berisiskoModul 5 perilaku berisisko
Modul 5 perilaku berisisko
 
Modul 1 tumbuh kembang remaja
Modul 1 tumbuh kembang remajaModul 1 tumbuh kembang remaja
Modul 1 tumbuh kembang remaja
 
Modul 7 alat reproduksi
Modul 7 alat reproduksiModul 7 alat reproduksi
Modul 7 alat reproduksi
 
Modul 19 narkoba
Modul 19 narkobaModul 19 narkoba
Modul 19 narkoba
 
Modul 20 malaria
Modul 20 malariaModul 20 malaria
Modul 20 malaria
 
Modul 15 dukungan terhadap odha
Modul 15 dukungan terhadap odhaModul 15 dukungan terhadap odha
Modul 15 dukungan terhadap odha
 
Modul 11 pengetahuan dasar HIV
Modul 11 pengetahuan dasar HIVModul 11 pengetahuan dasar HIV
Modul 11 pengetahuan dasar HIV
 

Similar to Modul 8 pacaran & senggama

Barierintra vagina
Barierintra vaginaBarierintra vagina
Barierintra vagina
Zulfina Kaffi
 
Materi
MateriMateri
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docxGAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
josen sembiring
 
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptxBahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
ssuserd68b21
 
Makalah zull
Makalah zullMakalah zull
Makalah zull
Septian Muna Barakati
 
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhanapelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
martaagustinasirait
 
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasi
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasiHubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasi
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasirsd kol abundjani
 
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
Melissa656681
 
Makalah zull
Makalah zullMakalah zull
ETIKA_ppt_03_ppt.ppt
ETIKA_ppt_03_ppt.pptETIKA_ppt_03_ppt.ppt
ETIKA_ppt_03_ppt.ppt
jan villacorte
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
DianFitriyani15
 
Makalah teori model keperawatan
Makalah teori model keperawatanMakalah teori model keperawatan
Makalah teori model keperawatan
Sentra Komputer dan Foto Copy
 
Karya Tulis Ilmiah
Karya Tulis IlmiahKarya Tulis Ilmiah
Karya Tulis Ilmiah
Felicia Dewi
 
04 rpp klp 3. 7 c
04 rpp klp 3. 7 c04 rpp klp 3. 7 c
04 rpp klp 3. 7 cbinasuci
 
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptxDIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
Diasastari
 
Kespro dr.rinny
Kespro dr.rinnyKespro dr.rinny
Kespro dr.rinny
Rinny rinnyoktafiani
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
guest484be3
 

Similar to Modul 8 pacaran & senggama (20)

Barierintra vagina
Barierintra vaginaBarierintra vagina
Barierintra vagina
 
Materi
MateriMateri
Materi
 
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docxGAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA TENTANG HIV.docx
 
Kti tiwi
Kti tiwiKti tiwi
Kti tiwi
 
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptxBahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
Bahasa dalam penulisan ilmiah.pptx
 
Makalah zull
Makalah zullMakalah zull
Makalah zull
 
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhanapelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
pelayanan kontrasepsi dengan metode sederhana
 
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasi
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasiHubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasi
Hubungan peng kes dengan perilaku hiegenes menstruasi
 
Imogene king
Imogene kingImogene king
Imogene king
 
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
4. TUMBUH KEMBANG REMAJA -EX.ppt
 
Makalah zull
Makalah zullMakalah zull
Makalah zull
 
ETIKA_ppt_03_ppt.ppt
ETIKA_ppt_03_ppt.pptETIKA_ppt_03_ppt.ppt
ETIKA_ppt_03_ppt.ppt
 
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANANETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
ETIKA DAN HUKUM KESEHATAN SERTA KEBIDANAN
 
Kti pembersih vagina
Kti pembersih vaginaKti pembersih vagina
Kti pembersih vagina
 
Makalah teori model keperawatan
Makalah teori model keperawatanMakalah teori model keperawatan
Makalah teori model keperawatan
 
Karya Tulis Ilmiah
Karya Tulis IlmiahKarya Tulis Ilmiah
Karya Tulis Ilmiah
 
04 rpp klp 3. 7 c
04 rpp klp 3. 7 c04 rpp klp 3. 7 c
04 rpp klp 3. 7 c
 
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptxDIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
DIAS ASTARI PPT ANALSIS MATERI SISTEM REPRODUKSI MANUSIA .pptx
 
Kespro dr.rinny
Kespro dr.rinnyKespro dr.rinny
Kespro dr.rinny
 
Kesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi RemajaKesehatan Reproduksi Remaja
Kesehatan Reproduksi Remaja
 

Modul 8 pacaran & senggama

  • 1.
  • 2. Tujuan Pembelajaran Tujuan Umum Setelah mempelajari materi ini, peserta memahami dan dapat menjelaskan tentang pacaran dan senggama. Tujuan Khusus Setelah mempelajari materi peserta mampu:  Menjelaskan pengertian pacaran.  Menjelaskan pengertian senggama.  Menjelaskan tentang pacaran dan senggama yang aman dan sehat.  Menyebutkan sikap-sikap remaja laki-laki dan perempuan bilamana berpacaran.  Menjelaskan tentang kondom dalam mencegah kehamilan.  Menyebutkan tindakan-tindakan agar tidak terjerumus dalam dosa senggama.
  • 3. Pengertian Pacaran Pacaran adalah persahabatan laki-laki dan perempuan yang didasari rasa cinta yang berkelanjutan sampai ingin menjalin hubungan suami istri.
  • 4. Pengertian Senggama Adalah hubungan seksual atau kadang hanya disebut seks. Sering juga disebut penetrasi atau penembusan, dengan kata lain memasukkan penis ke dalam vagina perempuan.
  • 5. Kondom  Kondom adalah: Pembungkus penis untuk melindungi adanya pertukaran cairan tubuh yang dapat menyebabkan kehamilan maupun penyakit.  Uji coba, minimal kondom harus menampung 16 liter udara (atau lebih besar dibanding kepala orang dewasa).  Standar ISO 4074 th 2002 dan WHO 2003, tidak dapat ditembus sperma maupun virus.  Ketebalan kondom harus berkisar 50–70 mikron (satu mikron = satu perseribu millimeter).
  • 6. Fungsi Kondom (1)  Mencegah bersatunya sperma dengan sel telur saat persenggamaan terjadi untuk keperluan pengaturan kehamilan bagi kesejahteraan keluarga.  Mencegah penularan Infeksi Menular Seksual (IMS) dan Human Immunodeficiency Virus (HIV) yang menyebabkan AIDS.
  • 7. Fungsi Kondom (2)  Kondom mengandung pelicin sehingga membantu mencegah atau mengurangi lecet.  Variasi dalam hubungan seksual.  Hubungan seksual menjadi lebih lama.