SlideShare a Scribd company logo
MENGATASI KRISIS
2 Raja Raja 6 : 24 – 33, 7 : 1 - 20
2Ki 6:24 Sesudah itu Benhadad, raja Aram,
menghimpunkan seluruh tentaranya, lalu maju
mengepung Samaria.
2Ki 6:25 Maka terjadilah kelaparan hebat di
Samaria selama mereka mengepungnya,
sehingga sebuah kepala keledai berharga
delapan puluh syikal perak dan seperempat kab
tahi merpati berharga lima syikal perak.
2Ki 6:26 Suatu kali ketika raja Israel berjalan
di atas tembok, datanglah seorang perempuan
mengadukan halnya kepada raja, sambil
berseru: "Tolonglah, ya tuanku raja!"
2Ki 6:27 Jawabnya: "Jika TUHAN tidak menolong
engkau, dengan apakah aku dapat menolong engkau?
Dengan hasil pengirikankah atau hasil pemerasan
anggur?"
2Ki 6:28 Kemudian bertanyalah raja kepadanya: "Ada
apa?" Jawab perempuan itu: "Perempuan ini berkata
kepadaku: Berilah anakmu laki-laki, supaya kita makan dia
pada hari ini, dan besok akan kita makan anakku laki-laki.
2Ki 6:29 Jadi kami memasak anakku dan memakan dia.
Tetapi ketika aku berkata kepadanya pada hari berikutnya:
Berilah anakmu, supaya kita makan dia, maka perempuan
ini menyembunyikan anaknya."
2Ki 6:30 Tatkala raja mendengar perkataan perempuan
itu, dikoyakkannyalah pakaiannya; dan sedang ia berjalan
di atas tembok, kelihatanlah kepada orang banyak, bahwa
ia memakai kain kabung pada kulit tubuhnya.
2Ki 6:31 Lalu berkatalah raja: "Beginilah kiranya Allah
menghukum aku, bahkan lebih dari pada itu, jika masih
tinggal kepala Elisa bin Safat di atas tubuhnya pada hari ini."
2Ki 6:32 Adapun Elisa, duduk-duduk di rumahnya, dan para
tua-tua duduk bersama-sama dia. Raja menyuruh seorang
berjalan mendahuluinya, tetapi sebelum suruhan itu sampai
kepada Elisa, Elisa sudah berkata kepada para tua-tua itu:
"Tahukah kamu, bahwa si pembunuh itu menyuruh orang
untuk memenggal kepalaku? Awas-awaslah, apabila suruhan
itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia supaya
orang itu jangan masuk. Bukankah sudah kedengaran bunyi
langkah tuannya di belakangnya?"
2Ki 6:33 Selagi ia berbicara dengan mereka, datanglah raja
mendapatkan dia. Berkatalah raja kepadanya:
"Sesungguhnya, malapetaka ini adalah dari pada TUHAN.
Mengapakah aku berharap kepada TUHAN lagi?"
2Ki 7:1 Lalu berkatalah Elisa: "Dengarlah
firman TUHAN. Beginilah firman TUHAN: Besok
kira-kira waktu ini sesukat tepung yang terbaik
akan berharga sesyikal dan dua sukat jelai akan
berharga sesyikal di pintu gerbang Samaria."
2Ki 7:2 Tetapi perwira, yang menjadi ajudan
raja, menjawab abdi Allah, katanya: "Sekalipun
TUHAN membuat tingkap-tingkap di langit,
masakan hal itu mungkin terjadi?" Jawab abdi
Allah: "Sesungguhnya, engkau akan melihatnya
dengan matamu sendiri, tetapi tidak akan
makan apa-apa dari padanya."
Ada 7 tokoh sentral :
1. Elisa
2. Raja Yoram bin ahab
3. Perwira Ajudan raja
4. empat orang kusta
5. Orang aram/ musuh
6. penunggu pintu
gerbang kota
7. salah seorang pegawai
raja ( ayat 13)
Keadaan Israel pada waktu itu:
Terjadi kelaparan yang sangat hebat. Kelaparan itu
membuat:
*harga sebuah kepala keledai berharga: 80 syikal
perak, seperempat kap tahi merpati berharga 5 syikal
perak
lihat di kamus alkitab:
syikal = 11, 4 gram. berarti harga sebuah kepala
keledai: 80 X 11, 4 gram X Rp.20.720/gr
= Rp. 18.896.640 per satu kepala keledai
*harga ¼ kab tahi merpati seharga 5 syikal perak,
1 kab = 2 liter, seharga ¼ kab adalah :
0,5 liter x 5 x 11,4 gram x Rp.20.720/gr
= Rp. 590.520, jadi 1 liter tahi merpati :Rp.1.181.040
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
1. JANGAN
MENYALAH
KAN TUHAN
Amsal 24: 10
Jika engkau tawar hati pada
masa kesesakan, kecillah
kekuatanmu.
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
2. JANGAN
TAKUT DAN
DIINTIMIDASI
OLEH
KEADAAN
tahukah kamu, bahwa si pembunuh itu menyuruh orang
untuk memenggal kepalaku? Awas-awaslah, apabila
suruhan itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia
supaya orang itu jangan masuk. Bukankah sudah
kedengaran bunyi langkah tuannya di belakangnya?" ,
2 raja 6 :32
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
3. PERCAYA
TUHAN
YANG
BERPERANG
Eph 6:10 Akhirnya, hendaklah kamu kuat di dalam Tuhan,
di dalam kekuatan kuasa-Nya.
Eph 6:11 Kenakanlah seluruh perlengkapan senjata Allah,
supaya kamu dapat bertahan melawan tipu muslihat Iblis;
Keadaan Israel setelah Tuhan yang berperang dan
menang.
Kemenangan ini membuat harga :
*sesukat tepung yang terbaik akan berharga sesyikal
lihat di kamus alkitab:
syikal = 11, 4 gram. Sesukat berarti 12 liter,harga satu
liter tepung berarti :
1/12 x 11, 4 gram X Rp.20.720/gr
= Rp. 19.684 per liter tepung
*dua sukat jelai berharga sesyikal
Sesukat berarti 12 liter
2 x 12 liter = 11,4 x Rp.20.720
24 liter = Rp. 236.208
1 liter jelai = Rp. 9.842
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
4. BERANI
MENGAMBIL
RESIKO
MENGIKUTI
TUHAN
2Ki 7:3 Empat orang yang sakit kusta ada di depan
pintu gerbang. Berkatalah yang seorang kepada yang
lain: "Mengapakah kita duduk-duduk di sini sampai
mati?
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
5. BERSINERGI
DENGAN
SESAMA
2Ki 7:10 Mereka pergi, lalu berseru kepada penunggu pintu
gerbang kota dan menceritakan kepada orang-orang itu,
katanya: "Kami sudah masuk ke tempat perkemahan orang
Aram, dan ternyata tidak ada orang di sana, dan tidak ada suara
manusia kedengaran, hanya ada kuda dan keledai tertambat dan
kemah-kemah ditinggalkan dengan begitu saja."
2Ki 7:11 Para penunggu pintu gerbang menyerukan dan
memberitahukan hal itu ke istana raja.
raja menaruh curiga terhadap musuh, tetapi salah
seorang pegawai raja, memberi saran kepada raja agar
raja mengadakan survey terlebih dahulu. Pegawai raja
ini,
– punya pengharapan
– punya pikiran positif
– mau mendengarkan perkataan si orang kusta
– mau mengresponi/ menghargai informasi walaupun
info tersebut hanya dari orang kusta
– mau bersusah payah untuk mendapatkan peluang
kemungkinan yang lebih baik
rhema :
tetap berpengharapan dan berpikir positif dan mau
mencari peluang yang lebih baik dari keadaan sekarang.
Duduk-duduk saja tidak memberi jalan keluar.
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
6. TETAP
PERCAYA,
TIDAK
PERCAYA
MEMBUAT
KITA BINASA
2Ki 7:19 Pada waktu itu si perwira menjawab abdi Allah itu:
"Sekalipun TUHAN membuat tingkap-tingkap di langit, masakan
hal itu mungkin terjadi?", tetapi Elisa berkata: "Sesungguhnya
engkau akan melihatnya dengan matamu sendiri, tetapi tidak
akan makan apa-apa dari padanya."
UNTUK DAPAT KELUAR DAN
MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS
7. PUNYA
KARAKTER
KRISTUS
Dalam situasi tersulit,4 orang kusta berani untuk :
1. Mereka berdiskusi terlebih dahulu dalam memutuskan
sesuatu.
2. Mereka mberani menerima resiko terbesar yaitu kematian
dalam menjalani keputusan yang mereka buat
3. Mereka mempunyai sebuah harapan
4. Mereka tidak serakah dan dendam dalam sebuah mukjizat
yang terjadi melainkan membagikannya kepada sesama
mereka

More Related Content

What's hot

Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Khansha Hanak
 
Analisis perang badar
Analisis perang badarAnalisis perang badar
Analisis perang badarTaufik Piyak
 
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
Lenalee Lee
 
Kronologi perjanjian hudaibiyah
Kronologi perjanjian hudaibiyahKronologi perjanjian hudaibiyah
Kronologi perjanjian hudaibiyah
Zuhaida Shofa
 
Biogfafi nabi abdurrahman bin auf
Biogfafi nabi abdurrahman bin aufBiogfafi nabi abdurrahman bin auf
Biogfafi nabi abdurrahman bin auf
NurAisah23
 
Rukun ke 5 tadhiyah
Rukun ke 5 tadhiyahRukun ke 5 tadhiyah
Rukun ke 5 tadhiyah
artja_id
 
Malaikat ridwan
Malaikat ridwanMalaikat ridwan
Malaikat ridwan
athifah_h
 
Seri kandi islam 7 jan 2022
Seri kandi islam 7 jan 2022Seri kandi islam 7 jan 2022
Seri kandi islam 7 jan 2022
WahibahHTahir
 
Sejarah perang badar
Sejarah perang badarSejarah perang badar
Sejarah perang badar
arifrahman9709
 
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian Hudaibiyah
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian HudaibiyahKajian Islam Kontemporer - Perjanjian Hudaibiyah
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian HudaibiyahTri Aji Nugroho
 
Montaj Perjanjian Hudaibiyah
Montaj Perjanjian HudaibiyahMontaj Perjanjian Hudaibiyah
Montaj Perjanjian Hudaibiyahgerbangharmony
 
Kisah abdurrahman bin auf
Kisah abdurrahman bin aufKisah abdurrahman bin auf
Kisah abdurrahman bin auf
ahfa42
 
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.w
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.wMencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.w
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.wNur Amira
 
Perjanjian hudaibiyah
Perjanjian hudaibiyahPerjanjian hudaibiyah
Perjanjian hudaibiyahAnin Shabrina
 
Israk & mikraj
Israk & mikrajIsrak & mikraj
Israk & mikraj
sklanchang
 

What's hot (19)

Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
Dakwah islamiyah keluar jazirah arab ( Surat Dakwah Beserta Kisahnya PAI KELA...
 
Analisis perang badar
Analisis perang badarAnalisis perang badar
Analisis perang badar
 
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
(Fiqh Sirah) Perjanjian Hudaibiyah & Sedutan Hukum Yang Terdapat Di Dalamnya.
 
Perjanjian Hudaibiyah
Perjanjian HudaibiyahPerjanjian Hudaibiyah
Perjanjian Hudaibiyah
 
Kronologi perjanjian hudaibiyah
Kronologi perjanjian hudaibiyahKronologi perjanjian hudaibiyah
Kronologi perjanjian hudaibiyah
 
Biogfafi nabi abdurrahman bin auf
Biogfafi nabi abdurrahman bin aufBiogfafi nabi abdurrahman bin auf
Biogfafi nabi abdurrahman bin auf
 
Israk
IsrakIsrak
Israk
 
Rukun ke 5 tadhiyah
Rukun ke 5 tadhiyahRukun ke 5 tadhiyah
Rukun ke 5 tadhiyah
 
Malaikat ridwan
Malaikat ridwanMalaikat ridwan
Malaikat ridwan
 
Seri kandi islam 7 jan 2022
Seri kandi islam 7 jan 2022Seri kandi islam 7 jan 2022
Seri kandi islam 7 jan 2022
 
Sejarah perang badar
Sejarah perang badarSejarah perang badar
Sejarah perang badar
 
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian Hudaibiyah
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian HudaibiyahKajian Islam Kontemporer - Perjanjian Hudaibiyah
Kajian Islam Kontemporer - Perjanjian Hudaibiyah
 
Sejarah Nabi
Sejarah NabiSejarah Nabi
Sejarah Nabi
 
Montaj Perjanjian Hudaibiyah
Montaj Perjanjian HudaibiyahMontaj Perjanjian Hudaibiyah
Montaj Perjanjian Hudaibiyah
 
Kisah abdurrahman bin auf
Kisah abdurrahman bin aufKisah abdurrahman bin auf
Kisah abdurrahman bin auf
 
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.w
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.wMencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.w
Mencotohi sifat peribadi isteri2 rasulullah s.a.w
 
Perjanjian hudaibiyah
Perjanjian hudaibiyahPerjanjian hudaibiyah
Perjanjian hudaibiyah
 
Hijrah Nabi & perang Badar
Hijrah Nabi & perang BadarHijrah Nabi & perang Badar
Hijrah Nabi & perang Badar
 
Israk & mikraj
Israk & mikrajIsrak & mikraj
Israk & mikraj
 

Viewers also liked

Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budayaPelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
Haisler Vasco Layup
 
Jangan takut
Jangan takutJangan takut
Jangan takut
sunjaya rito AgrB
 
Yang mendatangkan sejahtera
Yang mendatangkan sejahteraYang mendatangkan sejahtera
Yang mendatangkan sejahteraDebora Enny
 
Krisis berlanjut
Krisis berlanjutKrisis berlanjut
Krisis berlanjut
gmahkjerusalem
 
Mengatasi roh saul.pptx
Mengatasi roh saul.pptxMengatasi roh saul.pptx
Mengatasi roh saul.pptx
sunjaya rito AgrB
 
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada PemuridanPelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
Haisler Vasco Layup
 
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari SabatPelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
Haisler Vasco Layup
 
Places in Bali grade 7
Places in Bali grade 7Places in Bali grade 7
Places in Bali grade 7Andy Kemit
 
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIAPANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
gmahkjerusalem
 
Meterai Allah
Meterai AllahMeterai Allah
Meterai Allah
Andy Kemit
 
Kekuatan kasih para sahabat allah
Kekuatan kasih para sahabat allahKekuatan kasih para sahabat allah
Kekuatan kasih para sahabat allahAdi Netto Kristanto
 
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam KristusKepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Ferry Tanoto
 
(Ketika tuhan berkata tidak
(Ketika tuhan berkata tidak(Ketika tuhan berkata tidak
(Ketika tuhan berkata tidakDebora Enny
 
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilanPelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
Haisler Vasco Layup
 
Daniel 11 – bagian 3
Daniel 11 – bagian 3Daniel 11 – bagian 3
Daniel 11 – bagian 3
Justin Soputra
 

Viewers also liked (20)

Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budayaPelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
Pelajaran ss 8 qtr 3 2015 misi menembusi pelbagai budaya
 
Jangan takut
Jangan takutJangan takut
Jangan takut
 
Yang mendatangkan sejahtera
Yang mendatangkan sejahteraYang mendatangkan sejahtera
Yang mendatangkan sejahtera
 
Krisis berlanjut
Krisis berlanjutKrisis berlanjut
Krisis berlanjut
 
Mengatasi roh saul.pptx
Mengatasi roh saul.pptxMengatasi roh saul.pptx
Mengatasi roh saul.pptx
 
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada PemuridanPelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
Pelajaran SS 4 Qtr 2 2015 Panggilan Kepada Pemuridan
 
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari SabatPelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
Pelajaran SS 5 Qtr 2 2015 Kristus Tuhan Atas Hari Sabat
 
Places in Bali grade 7
Places in Bali grade 7Places in Bali grade 7
Places in Bali grade 7
 
Siapakah yang kuutus2.pptx
Siapakah yang kuutus2.pptxSiapakah yang kuutus2.pptx
Siapakah yang kuutus2.pptx
 
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIAPANGGILAN KENABIAN YEREMIA
PANGGILAN KENABIAN YEREMIA
 
Meterai Allah
Meterai AllahMeterai Allah
Meterai Allah
 
Kekuatan kasih para sahabat allah
Kekuatan kasih para sahabat allahKekuatan kasih para sahabat allah
Kekuatan kasih para sahabat allah
 
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam KristusKepenuhan Hidup Dalam Kristus
Kepenuhan Hidup Dalam Kristus
 
Pengobatan alami
Pengobatan  alamiPengobatan  alami
Pengobatan alami
 
(Ketika tuhan berkata tidak
(Ketika tuhan berkata tidak(Ketika tuhan berkata tidak
(Ketika tuhan berkata tidak
 
Dosa Turunan
Dosa TurunanDosa Turunan
Dosa Turunan
 
Hamba pembawa damai
Hamba pembawa damaiHamba pembawa damai
Hamba pembawa damai
 
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilanPelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
Pelajaran ss 11 qtr 3 2015 paulus latar belakang dan panggilan
 
Pasal 3
Pasal 3Pasal 3
Pasal 3
 
Daniel 11 – bagian 3
Daniel 11 – bagian 3Daniel 11 – bagian 3
Daniel 11 – bagian 3
 

Mengatasi krisis

  • 1. MENGATASI KRISIS 2 Raja Raja 6 : 24 – 33, 7 : 1 - 20
  • 2. 2Ki 6:24 Sesudah itu Benhadad, raja Aram, menghimpunkan seluruh tentaranya, lalu maju mengepung Samaria. 2Ki 6:25 Maka terjadilah kelaparan hebat di Samaria selama mereka mengepungnya, sehingga sebuah kepala keledai berharga delapan puluh syikal perak dan seperempat kab tahi merpati berharga lima syikal perak. 2Ki 6:26 Suatu kali ketika raja Israel berjalan di atas tembok, datanglah seorang perempuan mengadukan halnya kepada raja, sambil berseru: "Tolonglah, ya tuanku raja!"
  • 3. 2Ki 6:27 Jawabnya: "Jika TUHAN tidak menolong engkau, dengan apakah aku dapat menolong engkau? Dengan hasil pengirikankah atau hasil pemerasan anggur?" 2Ki 6:28 Kemudian bertanyalah raja kepadanya: "Ada apa?" Jawab perempuan itu: "Perempuan ini berkata kepadaku: Berilah anakmu laki-laki, supaya kita makan dia pada hari ini, dan besok akan kita makan anakku laki-laki. 2Ki 6:29 Jadi kami memasak anakku dan memakan dia. Tetapi ketika aku berkata kepadanya pada hari berikutnya: Berilah anakmu, supaya kita makan dia, maka perempuan ini menyembunyikan anaknya." 2Ki 6:30 Tatkala raja mendengar perkataan perempuan itu, dikoyakkannyalah pakaiannya; dan sedang ia berjalan di atas tembok, kelihatanlah kepada orang banyak, bahwa ia memakai kain kabung pada kulit tubuhnya.
  • 4. 2Ki 6:31 Lalu berkatalah raja: "Beginilah kiranya Allah menghukum aku, bahkan lebih dari pada itu, jika masih tinggal kepala Elisa bin Safat di atas tubuhnya pada hari ini." 2Ki 6:32 Adapun Elisa, duduk-duduk di rumahnya, dan para tua-tua duduk bersama-sama dia. Raja menyuruh seorang berjalan mendahuluinya, tetapi sebelum suruhan itu sampai kepada Elisa, Elisa sudah berkata kepada para tua-tua itu: "Tahukah kamu, bahwa si pembunuh itu menyuruh orang untuk memenggal kepalaku? Awas-awaslah, apabila suruhan itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia supaya orang itu jangan masuk. Bukankah sudah kedengaran bunyi langkah tuannya di belakangnya?" 2Ki 6:33 Selagi ia berbicara dengan mereka, datanglah raja mendapatkan dia. Berkatalah raja kepadanya: "Sesungguhnya, malapetaka ini adalah dari pada TUHAN. Mengapakah aku berharap kepada TUHAN lagi?"
  • 5. 2Ki 7:1 Lalu berkatalah Elisa: "Dengarlah firman TUHAN. Beginilah firman TUHAN: Besok kira-kira waktu ini sesukat tepung yang terbaik akan berharga sesyikal dan dua sukat jelai akan berharga sesyikal di pintu gerbang Samaria." 2Ki 7:2 Tetapi perwira, yang menjadi ajudan raja, menjawab abdi Allah, katanya: "Sekalipun TUHAN membuat tingkap-tingkap di langit, masakan hal itu mungkin terjadi?" Jawab abdi Allah: "Sesungguhnya, engkau akan melihatnya dengan matamu sendiri, tetapi tidak akan makan apa-apa dari padanya."
  • 6. Ada 7 tokoh sentral : 1. Elisa 2. Raja Yoram bin ahab 3. Perwira Ajudan raja 4. empat orang kusta 5. Orang aram/ musuh 6. penunggu pintu gerbang kota 7. salah seorang pegawai raja ( ayat 13)
  • 7. Keadaan Israel pada waktu itu: Terjadi kelaparan yang sangat hebat. Kelaparan itu membuat: *harga sebuah kepala keledai berharga: 80 syikal perak, seperempat kap tahi merpati berharga 5 syikal perak lihat di kamus alkitab: syikal = 11, 4 gram. berarti harga sebuah kepala keledai: 80 X 11, 4 gram X Rp.20.720/gr = Rp. 18.896.640 per satu kepala keledai *harga ¼ kab tahi merpati seharga 5 syikal perak, 1 kab = 2 liter, seharga ¼ kab adalah : 0,5 liter x 5 x 11,4 gram x Rp.20.720/gr = Rp. 590.520, jadi 1 liter tahi merpati :Rp.1.181.040
  • 8. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 1. JANGAN MENYALAH KAN TUHAN Amsal 24: 10 Jika engkau tawar hati pada masa kesesakan, kecillah kekuatanmu.
  • 9. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 2. JANGAN TAKUT DAN DIINTIMIDASI OLEH KEADAAN tahukah kamu, bahwa si pembunuh itu menyuruh orang untuk memenggal kepalaku? Awas-awaslah, apabila suruhan itu datang, segeralah tutup pintu dan tahanlah dia supaya orang itu jangan masuk. Bukankah sudah kedengaran bunyi langkah tuannya di belakangnya?" , 2 raja 6 :32
  • 10. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 3. PERCAYA TUHAN YANG BERPERANG Eph 6:10 Akhirnya, hendaklah kamu kuat di dalam Tuhan, di dalam kekuatan kuasa-Nya. Eph 6:11 Kenakanlah seluruh perlengkapan senjata Allah, supaya kamu dapat bertahan melawan tipu muslihat Iblis;
  • 11. Keadaan Israel setelah Tuhan yang berperang dan menang. Kemenangan ini membuat harga : *sesukat tepung yang terbaik akan berharga sesyikal lihat di kamus alkitab: syikal = 11, 4 gram. Sesukat berarti 12 liter,harga satu liter tepung berarti : 1/12 x 11, 4 gram X Rp.20.720/gr = Rp. 19.684 per liter tepung *dua sukat jelai berharga sesyikal Sesukat berarti 12 liter 2 x 12 liter = 11,4 x Rp.20.720 24 liter = Rp. 236.208 1 liter jelai = Rp. 9.842
  • 12. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 4. BERANI MENGAMBIL RESIKO MENGIKUTI TUHAN 2Ki 7:3 Empat orang yang sakit kusta ada di depan pintu gerbang. Berkatalah yang seorang kepada yang lain: "Mengapakah kita duduk-duduk di sini sampai mati?
  • 13. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 5. BERSINERGI DENGAN SESAMA 2Ki 7:10 Mereka pergi, lalu berseru kepada penunggu pintu gerbang kota dan menceritakan kepada orang-orang itu, katanya: "Kami sudah masuk ke tempat perkemahan orang Aram, dan ternyata tidak ada orang di sana, dan tidak ada suara manusia kedengaran, hanya ada kuda dan keledai tertambat dan kemah-kemah ditinggalkan dengan begitu saja." 2Ki 7:11 Para penunggu pintu gerbang menyerukan dan memberitahukan hal itu ke istana raja.
  • 14. raja menaruh curiga terhadap musuh, tetapi salah seorang pegawai raja, memberi saran kepada raja agar raja mengadakan survey terlebih dahulu. Pegawai raja ini, – punya pengharapan – punya pikiran positif – mau mendengarkan perkataan si orang kusta – mau mengresponi/ menghargai informasi walaupun info tersebut hanya dari orang kusta – mau bersusah payah untuk mendapatkan peluang kemungkinan yang lebih baik rhema : tetap berpengharapan dan berpikir positif dan mau mencari peluang yang lebih baik dari keadaan sekarang. Duduk-duduk saja tidak memberi jalan keluar.
  • 15. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 6. TETAP PERCAYA, TIDAK PERCAYA MEMBUAT KITA BINASA 2Ki 7:19 Pada waktu itu si perwira menjawab abdi Allah itu: "Sekalipun TUHAN membuat tingkap-tingkap di langit, masakan hal itu mungkin terjadi?", tetapi Elisa berkata: "Sesungguhnya engkau akan melihatnya dengan matamu sendiri, tetapi tidak akan makan apa-apa dari padanya."
  • 16. UNTUK DAPAT KELUAR DAN MENANG DARI KRISIS, KITA HARUS 7. PUNYA KARAKTER KRISTUS Dalam situasi tersulit,4 orang kusta berani untuk : 1. Mereka berdiskusi terlebih dahulu dalam memutuskan sesuatu. 2. Mereka mberani menerima resiko terbesar yaitu kematian dalam menjalani keputusan yang mereka buat 3. Mereka mempunyai sebuah harapan 4. Mereka tidak serakah dan dendam dalam sebuah mukjizat yang terjadi melainkan membagikannya kepada sesama mereka