SlideShare a Scribd company logo
PENGUKURAN
KOMPETENSI DASAR
3.1 Menerapkan prinsip-prinsip
Pengukuran besaran fisis, angka
penting dan notasi ilmiah pada
bidang teknologi dan rekayasa
4.1 Melakukan pengukuran besaran
fisis dengan menggunakan
peralatan dan teknis yang tepat
serta mengikuti aturan angka
penting
TUJUAN PEMBELAJARAN :
1. Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian pengukuran dengan benar
2. Peserta didik dapat Menyebutkan alat-alat untuk pengukuran beserta ketelitian,
kegunaan,serta cara menggunakannya
3. Peserta didik dapat Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisis
mengikuti aturan angka penting dengan benar
4. Peserta didik dapat Menentukan pengukuran besaran fisis yang akan dilakukan
dengan menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan
angka penting benar
5. Peserta didik dapat Melakukan pengukuran besaran fisis dengan menggunakan
peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka penting dengan
benar
6. Peserta didik Mempresentasikan hasil pengukuran besaran fisis dengan
menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka
penting dengan benar
Mengukur?
Kegiatan membandingkan
suatu besaran dengan
besaran lain yang dianggap
sebagai satuannya
MENGUKUR MEMBUTUHKAN ALAT,
JADI APA SAJA ALAT UKUR ITU??
• Mistar : untuk mengukur suatu panjang
benda
• Jangka sorong : untuk mengukur
suatu panjang benda dengan nst 0,1
mm
• Neraca : untuk mengukur massa
suatu benda
• Termometer : untuk mengukur suhu.
 MACAM-MACAM ALAT UKUR
• Amperemeter : untuk mengukur kuat arus listrik
(multimeter)
• Mikrometer Skrup : untuk mengukur
besaran panjang
• Dinamometer : untuk mengukur besarnya gaya
• Barometer : untuk mengukur tekanan udara
luar.
COBA PERHATIKAN VIDEO BERIKUT
!!!
APA YANG
TERJADI ???
https://drive.google.com/file/d/1pnJZ07h_c
NMk77LwsMyVenaCCnarMXgd/view?usp=
sharing
Bagian-bagian dari
jangka sorong
Sekrup pengunci
Skala utama
Skala nonius
Rahang geser
Rahang tetap
https://drive.google.com/file/d/1KiF-
ybZbNkZUHjdLhqTJcIIyffNK_cd0/view?usp=sharing
Mengukur diameter luar silinder dengan
jangka sorong
 Bagian jangka sorong
yang digunakan adalah
rahang bawah
 Geser rahang geser
jangka sorong ke arah
luar hingga bagian kulit
silinder dapat dijepit
dengan tepat oleh rahang
bawah
 Jika telah pas/tepat,
kunci posisi ini dengan
memutar sekrup yang ada
di bagian atas jangka
sorong
 Baca hasil pengukuran
Mengukur diameter dalam silinder dengan jangka
sorong
Bagian jangka sorong yang
digunakan adalah rahang atas
Geser rahang geser jangka
sorong ke arah luar hingga
rahang atas jangka sorong
tepat dikulit bagian dalam
silinder
Jika telah pas/tepat, kunci
posisi ini dengan memutar
sekrup yang ada di bagian atas
jangka sorong
Baca hasil pengukuran
Mengukur kedalaman silinder
dengan jangka sorong
 Bagian jangka sorong yang
digunakan adalah bagian kakinya
yang terletak di ujung jangka
sorong
 Geser rahang geser jangka
sorong ke arah luar hingga kaki
jangka sorong tepat di mulut
silinder
 Jika telah pas/tepat, kunci
posisi ini dengan memutar
sekrup yang ada di bagian atas
jangka sorong
 Baca hasil pengukuran
Membaca hasil pengukuran
jangka sorong
• Perhatikan angka pada skala
utama yang terletak pas di
sebelah kiri angka nol nonius.
Angka tersebut merupakan
angka utama pengukuran.
• Perhatikan garis skala utama
yang berdempet dengan garis
skala nonius, angka nonius
pada garis yang berdempet ini
adalah angka nonius
pengukuran.
• Hasil pengukuran = angka
utama + (0,01 x angka nonius)
• Hasil pengukuran yang didapat
adalah dalam satuan cm
• Ketelitian pengukuran dengan
jangka sorong adalah 0,01 cm.
0 cm 1 cm
0 5
berhimpit
Angka disebelah
kiri angka nol
Contoh soal :
Tulislah hasil pengukuran dengan jangka sorong
berikut ini :
1.
Angka utama = 0,5
Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 +
Hasil pengukuran = 0,53 cm
0 cm 1 cm
0 5
berhimpit
2.
Angka utama = 12,6
Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 +
Hasil pengukuran = 12,63 cm
12 13
0
Mikrometer
sekrup
Bagian-bagian dari
mikrometer sekrup
Rahang geser
https://drive.google.com/file/d/1Aek2zhoEz
QPyv5Qz6pzC7j7d2_jg9WZX/view?usp=s
haring
MENGUKUR KETEBALAN DENGAN
MIKROMETER SEKRUP
 Putar sekrup dari
mikrometer sekrup
hingga rahangnya
terbuka
 Jepitkan koin pada
rahang mikrometer
sekrup hingga kertas
terjepit dengan
pas/tepat
 Baca hasil pengkuran
Membaca hasil pengukuran mikrometer
sekrup
Perhatikan angka pada skala
utama yang terletak pas di
sebelah kiri garis batas sekrup,
angka ini sebagai angka utama
pengukuran
Perhatikan garis skala utama
yang berdempet dengan garis
skala nonius yang berada pada
sekrup, angka pada skala nonius
ini sebagai angka nonius
pengukuran
Hasil pengukuran merupakan
jumlah angka utama dengan 0,01
kali angka nonius
Hasil ini dalam satuan milimeter
Contoh Soal :
Tulislah hasil pengukuran dengan mikrometer sekrup
berikut ini :
1.
Angka utama = 12,1
Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 +
Hasil pengukuran = 12,13 mm
2.
Angka utama = 3
Angka Nonius = 0,01 x 23 = 0,23 +
Hasil pengukuran = 3,23 mm
1 2
0 3
25
20

More Related Content

Similar to Media Pembelajaran_compressed.pdf

Dasar dasar metrologi industri pengukuran sudut
Dasar dasar metrologi industri  pengukuran sudutDasar dasar metrologi industri  pengukuran sudut
Dasar dasar metrologi industri pengukuran sudut
nettiherlina1
 
Tools guru 1010 0103
Tools guru 1010 0103Tools guru 1010 0103
Tools guru 1010 0103Eko Supriyadi
 
Alat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
Alat-Ukur-meknik-otomotif.pptAlat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
Alat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
AdiPutro15
 
Bab 1 besaran dan satuan
Bab 1 besaran dan satuanBab 1 besaran dan satuan
Bab 1 besaran dan satuanEKO SUPRIYADI
 
PENGUKURAN LINIER
PENGUKURAN LINIERPENGUKURAN LINIER
PENGUKURAN LINIER
Imam budiyanto
 
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
Makalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
Makalah Perencanaan Bengkel PengukuranMakalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
Makalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
Dewi Izza
 
Besaran dan satuan fisika smk
Besaran dan satuan fisika smkBesaran dan satuan fisika smk
Besaran dan satuan fisika smk
emri3
 
RP ptmdksadjskdsdj.docx
RP ptmdksadjskdsdj.docxRP ptmdksadjskdsdj.docx
RP ptmdksadjskdsdj.docx
Misellapretty
 
Fitri
FitriFitri
Laporan uji pengukuran
Laporan uji pengukuranLaporan uji pengukuran
Laporan uji pengukuran
sholasido
 
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
Universitas Qomaruddin, Gresik, Indonesia
 
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)Mukti Ali
 
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptxTugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
SetyoNugroho68
 
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
AbdulKhodir8
 
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptxBAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
RizkiMardiana4
 
4 lks-pengukuran-panjang
4 lks-pengukuran-panjang4 lks-pengukuran-panjang
4 lks-pengukuran-panjang
Diah Nugraheni
 

Similar to Media Pembelajaran_compressed.pdf (20)

Dasar dasar metrologi industri pengukuran sudut
Dasar dasar metrologi industri  pengukuran sudutDasar dasar metrologi industri  pengukuran sudut
Dasar dasar metrologi industri pengukuran sudut
 
Tools guru 1010 0103
Tools guru 1010 0103Tools guru 1010 0103
Tools guru 1010 0103
 
Alat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
Alat-Ukur-meknik-otomotif.pptAlat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
Alat-Ukur-meknik-otomotif.ppt
 
Bab 1 besaran dan satuan
Bab 1 besaran dan satuanBab 1 besaran dan satuan
Bab 1 besaran dan satuan
 
Makalah Jangka Sorong dan Mikrometer
Makalah Jangka Sorong dan MikrometerMakalah Jangka Sorong dan Mikrometer
Makalah Jangka Sorong dan Mikrometer
 
Pengukuran
PengukuranPengukuran
Pengukuran
 
PENGUKURAN LINIER
PENGUKURAN LINIERPENGUKURAN LINIER
PENGUKURAN LINIER
 
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
4. PERANCANGAN SISTEM KERJA & ERGONOMI - PENENTUAN WAKTU BAKU, PENGUKURAN LAN...
 
Makalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
Makalah Perencanaan Bengkel PengukuranMakalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
Makalah Perencanaan Bengkel Pengukuran
 
Besaran dan satuan fisika smk
Besaran dan satuan fisika smkBesaran dan satuan fisika smk
Besaran dan satuan fisika smk
 
RP ptmdksadjskdsdj.docx
RP ptmdksadjskdsdj.docxRP ptmdksadjskdsdj.docx
RP ptmdksadjskdsdj.docx
 
Fitri
FitriFitri
Fitri
 
Laporan uji pengukuran
Laporan uji pengukuranLaporan uji pengukuran
Laporan uji pengukuran
 
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
7.1. PRINSIP-PRINSIP ANTROPOMETRI DALAM ERGONOMI
 
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)
17 alatukur-110729143100-phpapp02 (1)
 
alat ukur 1
 alat ukur 1 alat ukur 1
alat ukur 1
 
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptxTugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
Tugas Kelompok Mistar Varnier Caliper.pptx
 
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
Presentasi Materi IPA Kelas VII SMP semester 1 bulan Juli tahun 2023, BAB 1. ...
 
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptxBAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
BAB 1. OBJEK IPA DAN PENGAMATAN.pptx
 
4 lks-pengukuran-panjang
4 lks-pengukuran-panjang4 lks-pengukuran-panjang
4 lks-pengukuran-panjang
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
kusnen59
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
TeukuEriSyahputra
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
zakkimushoffi41
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
PutuRatihSiswinarti1
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
OcitaDianAntari
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
akram124738
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala SekolahVisi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
Visi Misi SDN 2 Krenceng dalam Observasi Kepala Sekolah
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptxPERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
PERSENTASI AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pptx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
1.4.a.4.5. Restitusi - Lima Posisi Kontrol.pdf
 
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahanAKSI NYATA MODUL 1.3 visi  dan prakarsa perubahan
AKSI NYATA MODUL 1.3 visi dan prakarsa perubahan
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdfLaporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
Laporan Pembina OSIS UNTUK PMMOK.pdf.pdf
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptxObservasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
Observasi-Kelas-oleh-Kepala-Sekolah.pptx
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 

Media Pembelajaran_compressed.pdf

  • 2. KOMPETENSI DASAR 3.1 Menerapkan prinsip-prinsip Pengukuran besaran fisis, angka penting dan notasi ilmiah pada bidang teknologi dan rekayasa 4.1 Melakukan pengukuran besaran fisis dengan menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka penting
  • 3. TUJUAN PEMBELAJARAN : 1. Peserta didik dapat Menjelaskan pengertian pengukuran dengan benar 2. Peserta didik dapat Menyebutkan alat-alat untuk pengukuran beserta ketelitian, kegunaan,serta cara menggunakannya 3. Peserta didik dapat Menerapkan prinsip-prinsip pengukuran besaran fisis mengikuti aturan angka penting dengan benar 4. Peserta didik dapat Menentukan pengukuran besaran fisis yang akan dilakukan dengan menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka penting benar 5. Peserta didik dapat Melakukan pengukuran besaran fisis dengan menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka penting dengan benar 6. Peserta didik Mempresentasikan hasil pengukuran besaran fisis dengan menggunakan peralatan dan teknis yang tepat serta mengikuti aturan angka penting dengan benar
  • 4. Mengukur? Kegiatan membandingkan suatu besaran dengan besaran lain yang dianggap sebagai satuannya
  • 5. MENGUKUR MEMBUTUHKAN ALAT, JADI APA SAJA ALAT UKUR ITU?? • Mistar : untuk mengukur suatu panjang benda • Jangka sorong : untuk mengukur suatu panjang benda dengan nst 0,1 mm • Neraca : untuk mengukur massa suatu benda • Termometer : untuk mengukur suhu.
  • 6.  MACAM-MACAM ALAT UKUR • Amperemeter : untuk mengukur kuat arus listrik (multimeter) • Mikrometer Skrup : untuk mengukur besaran panjang • Dinamometer : untuk mengukur besarnya gaya • Barometer : untuk mengukur tekanan udara luar.
  • 7. COBA PERHATIKAN VIDEO BERIKUT !!! APA YANG TERJADI ??? https://drive.google.com/file/d/1pnJZ07h_c NMk77LwsMyVenaCCnarMXgd/view?usp= sharing
  • 8. Bagian-bagian dari jangka sorong Sekrup pengunci Skala utama Skala nonius Rahang geser Rahang tetap https://drive.google.com/file/d/1KiF- ybZbNkZUHjdLhqTJcIIyffNK_cd0/view?usp=sharing
  • 9. Mengukur diameter luar silinder dengan jangka sorong  Bagian jangka sorong yang digunakan adalah rahang bawah  Geser rahang geser jangka sorong ke arah luar hingga bagian kulit silinder dapat dijepit dengan tepat oleh rahang bawah  Jika telah pas/tepat, kunci posisi ini dengan memutar sekrup yang ada di bagian atas jangka sorong  Baca hasil pengukuran
  • 10. Mengukur diameter dalam silinder dengan jangka sorong Bagian jangka sorong yang digunakan adalah rahang atas Geser rahang geser jangka sorong ke arah luar hingga rahang atas jangka sorong tepat dikulit bagian dalam silinder Jika telah pas/tepat, kunci posisi ini dengan memutar sekrup yang ada di bagian atas jangka sorong Baca hasil pengukuran
  • 11. Mengukur kedalaman silinder dengan jangka sorong  Bagian jangka sorong yang digunakan adalah bagian kakinya yang terletak di ujung jangka sorong  Geser rahang geser jangka sorong ke arah luar hingga kaki jangka sorong tepat di mulut silinder  Jika telah pas/tepat, kunci posisi ini dengan memutar sekrup yang ada di bagian atas jangka sorong  Baca hasil pengukuran
  • 12. Membaca hasil pengukuran jangka sorong • Perhatikan angka pada skala utama yang terletak pas di sebelah kiri angka nol nonius. Angka tersebut merupakan angka utama pengukuran. • Perhatikan garis skala utama yang berdempet dengan garis skala nonius, angka nonius pada garis yang berdempet ini adalah angka nonius pengukuran. • Hasil pengukuran = angka utama + (0,01 x angka nonius) • Hasil pengukuran yang didapat adalah dalam satuan cm • Ketelitian pengukuran dengan jangka sorong adalah 0,01 cm. 0 cm 1 cm 0 5 berhimpit Angka disebelah kiri angka nol
  • 13. Contoh soal : Tulislah hasil pengukuran dengan jangka sorong berikut ini : 1. Angka utama = 0,5 Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 + Hasil pengukuran = 0,53 cm 0 cm 1 cm 0 5 berhimpit
  • 14. 2. Angka utama = 12,6 Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 + Hasil pengukuran = 12,63 cm 12 13 0
  • 16. Bagian-bagian dari mikrometer sekrup Rahang geser https://drive.google.com/file/d/1Aek2zhoEz QPyv5Qz6pzC7j7d2_jg9WZX/view?usp=s haring
  • 17. MENGUKUR KETEBALAN DENGAN MIKROMETER SEKRUP  Putar sekrup dari mikrometer sekrup hingga rahangnya terbuka  Jepitkan koin pada rahang mikrometer sekrup hingga kertas terjepit dengan pas/tepat  Baca hasil pengkuran
  • 18. Membaca hasil pengukuran mikrometer sekrup Perhatikan angka pada skala utama yang terletak pas di sebelah kiri garis batas sekrup, angka ini sebagai angka utama pengukuran Perhatikan garis skala utama yang berdempet dengan garis skala nonius yang berada pada sekrup, angka pada skala nonius ini sebagai angka nonius pengukuran Hasil pengukuran merupakan jumlah angka utama dengan 0,01 kali angka nonius Hasil ini dalam satuan milimeter
  • 19. Contoh Soal : Tulislah hasil pengukuran dengan mikrometer sekrup berikut ini : 1. Angka utama = 12,1 Angka Nonius = 0,01 x 3 = 0,03 + Hasil pengukuran = 12,13 mm
  • 20. 2. Angka utama = 3 Angka Nonius = 0,01 x 23 = 0,23 + Hasil pengukuran = 3,23 mm 1 2 0 3 25 20