SlideShare a Scribd company logo
“Manajemen Konflik”
Syailendra Reza
Anggun dalam moral
unggul dalam Intelektual
Bagaimana Kami tiba di sini??
 Kepada anda yang telah faham tentang Organisasi
saya berharap anda Akan lebih faham tentang Cara
Mencintainya
 Bagi anda yang belum Faham mari Kita belajar
memahaminya bersama
Ini kita…
Organisasi adalah?
Organisasi adalah Rumah
Rumah yang tersusun dari????
 Pondasi yang merupakan kumpulan dari orang -
orang (Kelompok)
 Tiang dari Visi dan Misinya
 Dindingnya dari kebersamaan
 Atapnya dari rasa memiliki
 Perabotnya dari kegiatan dan
 Catnya adalah keinginan hati para pemiliknya
Background…why???
 Manusia memiliki persamaan dan perbedaan perilaku
 pikiran berbeda sehingga memicu terjadi konflik
 Manusia berinteraksi dalam kehidupan sosial, dan
organisasi
Manajemen Konflik 5
DEFINISI KONFLIK
 Secara bahasa artinya saling bertabrakan,
ketidaksesuaian, perseteruan, perkelahian,
interaksi yang antagonis/ bertentangan
 Konflik timbul : “DIMANA-KAPAN DAN SIAPA”
SAJA. Sejak adanya Manusia.
Manajemen Konflik 6
Sumber Konflik
Konflik timbul sebagai
hasil adanya
komunikasi, hubungan
pribadi, atau struktur
organisasi yang
bermasalah
Manajemen Konflik 7
a. Komunikasi…
 Salah pengertian yang berkenaan
dengan kalimat
 bahasa yang sulit dimengerti,
 informasi yang mendua dan tidak
lengkap,
 gaya individu manajer yang tidak
konsisten
Manajemen Konflik 8
b. Struktur…
Pertarungan kekuasaan antar departemen
dengan kepentingan-kepentingan atau sistem
penilaian yang bertentangan,
Persaingan untuk memperebutkan sumber
daya yang terbatas,
Saling ketergantungan dua atau lebih
kelompok-kelompok kegiatan kerja untuk
mencapai tujuan
Manajemen Konflik 9
c. Pribadi….
 Ketidaksesuaian tujuan
atau nilai-nilai sosial
pribadi karyawan dengan
perilaku yang diperankan
pada jabatan mereka,
 Perbedaan dalam nilai-
nilai atau persepsi
Manajemen Konflik 10
Perbedaan konflik dan persaingan .. ?
 Terletak pada apakah salah satu pihak
mampu untuk menjaga dirinya dari
gangguan pihak lain dalam pencapaian
tujuannya
 Persaingan ada apabila pihak-pihak yang
terlibat tidak sesuai tetapi tidak saling
mengganggu
 Kooperasi terjadi bila dua pihak atau lebih
bekerja bersama untuk mencapai tujuan
bersama Manajemen Konflik 11
Pandangan Publik tentang konflik
Pandangan Lama
 Konflik dapat dihindarkan
 Konflik disebabkan :
 kesalahan manajemen
 Pengacau
 Konflik mengganggu
organisasi dan menghalangi
pelaksanaan optimal
 Tugas manajer menghilangkan
konflik
 Organisasi optimal
membutuhkan penghapusan
konflik
Pandangan Baru
 Konflik tidak dapat dihindarkan
 Konflik timbul:
 Struktur organisasi
 Perbedaan tujuan
 Perbedaan persepsi dan nilai-
nilai pribadi
 Konflik dapat membantu atau
menghambat
 Tugas manajer mengelola tingkat
konflik dan penyelesaiannya
 Kegiatan organisasi optimal
perlu tingkat konflik moderat
Manajemen Konflik 12
Jenis-jenis konflik … ada 5 …
1. Konflik dalam diri individu
2. Konflik antar individu
3. Konflik antara individu dan kelompok
4. Konflik antar kelompok dalam
organisasi yang sama
5. Konflik antar organisasi
Manajemen Konflik 13
Kunci Menghadapi Konflik
Memahami….
1. Fungsi Konflik
2. Pemicu Konflik
3. Spiral Konflik
4. Alternatif Penyelesaian
Konflik
Manajemen Konflik 14
Memahami FUNGSI KONFLIK
1. Sbg Alat KOHESI
 Organisasi kompak ketika
menghadapi lawan
 Jangan menjelekkan organisasi lain
 Persepsi : saling BERPACU dalam
PRESTASI
Manajemen Konflik 15
2. Sbg ALAT PENIMBUL KREATIVITAS
Tugas pemimpin  menyediakan
forum bagi anggota organisasi yang
berbeda pendapat dalam bentuk
DISKUSI
Hasil diskusi  IDE BARU sbg wujud
kreativitas
Manajemen Konflik 16
3. Sbg ALAT PELEPAS/KATUP
Sbg pemimpin  perlu memberi
kesempatan staf untuk
menyampaikan UNEK-UNEK yang tak
berkenan di hati shg PUAS
Manajemen Konflik 17
4. Sbg ALAT KESEIMBANGAN
 Organisasi perlu memelihara agar konflik
terbatas menjadi HIDUP
 Ibarat MAKAN PERLU SAMBAL BIAR ENAK
 Tapi sistem keseimbangannya juga jangan
MONOTON
Manajemen Konflik 18
Memahami Pemicu KONFLIK
Konflik terjadi akibat perbedaan :
 Prinsip/Nilai
 Fakta
 Sentimen / subyektivitas
 Harapan
 Kompensasi
 85% akibat SENTIMEN
Manajemen Konflik 19
Memahami SPIRAL KONFLIK
 Konflik semakin lama semakin melebar  sampai
tahap puncak bersifat destruktif (negatif)
 Faktor penyebab :
 Jgn ungkit masalah PRIBADI
 Jgn ungkit masalah MASA LALU
 Jgn UBAH MASALAH
 Jgn ANARKIS/Tindakan FISIK
Manajemen Konflik 20
Memahami ALTERNATIF SOLUSI
1. KOLABORASI (WIN-WIN solution)
 Tiap pihak saling diuntungkan
 Tipe penyelesaian musyawarah
mufakat
2. KOMPROMI
 Dilakukan jika jumlah yg
diperebutkan TERBATAS
 Jika POSISI dg LAWAN : SAMA KUAT
Manajemen Konflik 21
3. AKOMODASI
 Jika kita pihak SALAH, lawan pihak BENAR
 Solusinya : menyesuaiakan diri dg lawan
4. KOMPETISI
jika kita KUAT dan BENAR, sedangkan
LAWAN LEMAH dan SALAH
5. MENGHINDAR
 Jika masalahnya SEPELE
Manajemen Konflik 22
Dasar pemilihan solusi optimal
tergantung 2 hal :
Dengan SIAPA kita konflik
Apa MASALAHnya
Misal : konflik dg Tukang BECAK dan
PEJABAT  solusi BEDA
Minimalis libatkan orang banyak
Manajemen Konflik 23
Metode-metode Pengelolaan Konflik
Ada 3 bentuk manajemen konflik :
1. Stimulasi konflik dalam satuan-satuan
organisasi dimana pelaksanaan kegiatan
lambat karena konflik terlalu rendah
2. Pengurangan atau penekanan konflik bila
terlalu tinggi atau menurunkan produktivitas
3. Penyelesaian konflik
Manajemen Konflik 24
Stimulasi Konflik ….
 Konflik terlalu rendah menyebabkan karyawan
takut berinisiatif, menjadi pasif
 Metode stimulasi konflik meliputi :
 Pemasukan atau penempatan orang luar ke
dalam kelompok
 Penyusunan kembali organisasi
 Penawaran bonus, pembayaran insentif dan
penghargaan untuk mendorong persaingan
 Pemilihan manajer-manajer yang tepat
 Perlakuan yang berbeda dengan kebiasaan
Manajemen Konflik 25
Metode Pengurangan Konflik ….
 Metode ini mengelola tingkat konflik melalui
“pendinginan suasana” tetapi tidak menangani
masalah-masalah yang semula menimbulkan
konflik
 Metode yang digunakan :
 Mengganti tujuan yang lebih bisa diterima
kedua kelompok
 Mempersatukan kedua kelompok yang
bertentangan untuk menghadapi ‘ancaman’
atau ‘musuh’ yang sama
Manajemen Konflik 26
Metode Penyelesaian Konflik ….
1. Dominasi dan penekanan
 Kekerasan
 Penenangan
 Penghindaran
 Aturan mayoritas
2. Kompromi
 Pemisahan
 Arbitrasi
 Kembali ke peraturan2
 penyuapan
Manajemen Konflik 27
3. Pemecahan masalah integratif
 Konsensus
 Konfrontasi
 Penggunaan tujuan-tujuan yang
lebih tinggi
Manajemen Konflik 28
Materi Manajemen Konflik IMM SMB.ppt

More Related Content

Similar to Materi Manajemen Konflik IMM SMB.ppt

Konflik organisasi
Konflik organisasiKonflik organisasi
Konflik organisasiFokgusta
 
Motivasi Kerja Mury KKB.pdf
Motivasi Kerja Mury KKB.pdfMotivasi Kerja Mury KKB.pdf
Motivasi Kerja Mury KKB.pdf
MuryRirianty
 
Konflik Dalam Organisasi
Konflik Dalam OrganisasiKonflik Dalam Organisasi
Konflik Dalam Organisasi
Eko Mardianto
 
Manajemen Konflik Part 1
Manajemen Konflik Part 1Manajemen Konflik Part 1
Manajemen Konflik Part 1
Maiza Fikri
 
Manajemen-Konflik-1.ppt
Manajemen-Konflik-1.pptManajemen-Konflik-1.ppt
Manajemen-Konflik-1.ppt
Selviana21
 
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan KinickiKonflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
Andini Safitri
 
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
Kanaidi ken
 
Conflict Management Technique-TRAINING
Conflict Management Technique-TRAININGConflict Management Technique-TRAINING
Conflict Management Technique-TRAINING
Kanaidi ken
 
Konflik
KonflikKonflik
Konflik
Fida Ailee
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
Haidar Bashofi
 
Konflik dalam kepempimpinan
Konflik dalam kepempimpinanKonflik dalam kepempimpinan
Konflik dalam kepempimpinan
Hafiza .h
 
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflikonsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
intensifrsra
 
basic ttg konflik.ppt
basic ttg konflik.pptbasic ttg konflik.ppt
basic ttg konflik.ppt
ALFAFAAMIN
 
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
Operator Warnet Vast Raha
 
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNAMenejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 

Similar to Materi Manajemen Konflik IMM SMB.ppt (20)

Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Konflik organisasi
Konflik organisasiKonflik organisasi
Konflik organisasi
 
Motivasi Kerja Mury KKB.pdf
Motivasi Kerja Mury KKB.pdfMotivasi Kerja Mury KKB.pdf
Motivasi Kerja Mury KKB.pdf
 
Konflik Dalam Organisasi
Konflik Dalam OrganisasiKonflik Dalam Organisasi
Konflik Dalam Organisasi
 
Manajemen Konflik Part 1
Manajemen Konflik Part 1Manajemen Konflik Part 1
Manajemen Konflik Part 1
 
Manajemen-Konflik-1.ppt
Manajemen-Konflik-1.pptManajemen-Konflik-1.ppt
Manajemen-Konflik-1.ppt
 
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan KinickiKonflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
Konflik dan Negosiasi Menurut Kreitner dan Kinicki
 
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
Resolving Conflict Technique in Negotiation _ Materi Training "NEGOTIATION SK...
 
Yuyunnnnn
YuyunnnnnYuyunnnnn
Yuyunnnnn
 
Conflict Management Technique-TRAINING
Conflict Management Technique-TRAININGConflict Management Technique-TRAINING
Conflict Management Technique-TRAINING
 
Konflik
KonflikKonflik
Konflik
 
Manajemen konflik
Manajemen konflikManajemen konflik
Manajemen konflik
 
Konflik dalam kepempimpinan
Konflik dalam kepempimpinanKonflik dalam kepempimpinan
Konflik dalam kepempimpinan
 
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflikonsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
onsep dasar dan pembahasan manajemen konflik
 
basic ttg konflik.ppt
basic ttg konflik.pptbasic ttg konflik.ppt
basic ttg konflik.ppt
 
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
Menejemen konflik kelompok 3 akbid paramata muna
 
Menejemen konflik kelompok 3
Menejemen konflik kelompok 3Menejemen konflik kelompok 3
Menejemen konflik kelompok 3
 
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
 
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNAMenejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
Menejemen konflik kelompok 3 AKPER PEMKAB MUNA
 

More from MuhammadSupriyadioff

Mendampingi Anak di Era Digital.pdf
Mendampingi Anak di Era Digital.pdfMendampingi Anak di Era Digital.pdf
Mendampingi Anak di Era Digital.pdf
MuhammadSupriyadioff
 
persentasi 2.pdf
persentasi 2.pdfpersentasi 2.pdf
persentasi 2.pdf
MuhammadSupriyadioff
 
persentasi 1.pdf
persentasi 1.pdfpersentasi 1.pdf
persentasi 1.pdf
MuhammadSupriyadioff
 
Ke-IMM-an-.pptx
Ke-IMM-an-.pptxKe-IMM-an-.pptx
Ke-IMM-an-.pptx
MuhammadSupriyadioff
 
Materi MEDIA INFORMASI.pptx
Materi MEDIA INFORMASI.pptxMateri MEDIA INFORMASI.pptx
Materi MEDIA INFORMASI.pptx
MuhammadSupriyadioff
 
sosialisasi smb.pptx
sosialisasi smb.pptxsosialisasi smb.pptx
sosialisasi smb.pptx
MuhammadSupriyadioff
 

More from MuhammadSupriyadioff (6)

Mendampingi Anak di Era Digital.pdf
Mendampingi Anak di Era Digital.pdfMendampingi Anak di Era Digital.pdf
Mendampingi Anak di Era Digital.pdf
 
persentasi 2.pdf
persentasi 2.pdfpersentasi 2.pdf
persentasi 2.pdf
 
persentasi 1.pdf
persentasi 1.pdfpersentasi 1.pdf
persentasi 1.pdf
 
Ke-IMM-an-.pptx
Ke-IMM-an-.pptxKe-IMM-an-.pptx
Ke-IMM-an-.pptx
 
Materi MEDIA INFORMASI.pptx
Materi MEDIA INFORMASI.pptxMateri MEDIA INFORMASI.pptx
Materi MEDIA INFORMASI.pptx
 
sosialisasi smb.pptx
sosialisasi smb.pptxsosialisasi smb.pptx
sosialisasi smb.pptx
 

Recently uploaded

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
cikgumeran1
 

Recently uploaded (20)

AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptxPOWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
POWERPOINT ASAS PERMAINAN CATUR MSSD.pptx
 

Materi Manajemen Konflik IMM SMB.ppt

  • 1. “Manajemen Konflik” Syailendra Reza Anggun dalam moral unggul dalam Intelektual
  • 2. Bagaimana Kami tiba di sini??  Kepada anda yang telah faham tentang Organisasi saya berharap anda Akan lebih faham tentang Cara Mencintainya  Bagi anda yang belum Faham mari Kita belajar memahaminya bersama
  • 4. Organisasi adalah? Organisasi adalah Rumah Rumah yang tersusun dari????  Pondasi yang merupakan kumpulan dari orang - orang (Kelompok)  Tiang dari Visi dan Misinya  Dindingnya dari kebersamaan  Atapnya dari rasa memiliki  Perabotnya dari kegiatan dan  Catnya adalah keinginan hati para pemiliknya
  • 5. Background…why???  Manusia memiliki persamaan dan perbedaan perilaku  pikiran berbeda sehingga memicu terjadi konflik  Manusia berinteraksi dalam kehidupan sosial, dan organisasi Manajemen Konflik 5
  • 6. DEFINISI KONFLIK  Secara bahasa artinya saling bertabrakan, ketidaksesuaian, perseteruan, perkelahian, interaksi yang antagonis/ bertentangan  Konflik timbul : “DIMANA-KAPAN DAN SIAPA” SAJA. Sejak adanya Manusia. Manajemen Konflik 6
  • 7. Sumber Konflik Konflik timbul sebagai hasil adanya komunikasi, hubungan pribadi, atau struktur organisasi yang bermasalah Manajemen Konflik 7
  • 8. a. Komunikasi…  Salah pengertian yang berkenaan dengan kalimat  bahasa yang sulit dimengerti,  informasi yang mendua dan tidak lengkap,  gaya individu manajer yang tidak konsisten Manajemen Konflik 8
  • 9. b. Struktur… Pertarungan kekuasaan antar departemen dengan kepentingan-kepentingan atau sistem penilaian yang bertentangan, Persaingan untuk memperebutkan sumber daya yang terbatas, Saling ketergantungan dua atau lebih kelompok-kelompok kegiatan kerja untuk mencapai tujuan Manajemen Konflik 9
  • 10. c. Pribadi….  Ketidaksesuaian tujuan atau nilai-nilai sosial pribadi karyawan dengan perilaku yang diperankan pada jabatan mereka,  Perbedaan dalam nilai- nilai atau persepsi Manajemen Konflik 10
  • 11. Perbedaan konflik dan persaingan .. ?  Terletak pada apakah salah satu pihak mampu untuk menjaga dirinya dari gangguan pihak lain dalam pencapaian tujuannya  Persaingan ada apabila pihak-pihak yang terlibat tidak sesuai tetapi tidak saling mengganggu  Kooperasi terjadi bila dua pihak atau lebih bekerja bersama untuk mencapai tujuan bersama Manajemen Konflik 11
  • 12. Pandangan Publik tentang konflik Pandangan Lama  Konflik dapat dihindarkan  Konflik disebabkan :  kesalahan manajemen  Pengacau  Konflik mengganggu organisasi dan menghalangi pelaksanaan optimal  Tugas manajer menghilangkan konflik  Organisasi optimal membutuhkan penghapusan konflik Pandangan Baru  Konflik tidak dapat dihindarkan  Konflik timbul:  Struktur organisasi  Perbedaan tujuan  Perbedaan persepsi dan nilai- nilai pribadi  Konflik dapat membantu atau menghambat  Tugas manajer mengelola tingkat konflik dan penyelesaiannya  Kegiatan organisasi optimal perlu tingkat konflik moderat Manajemen Konflik 12
  • 13. Jenis-jenis konflik … ada 5 … 1. Konflik dalam diri individu 2. Konflik antar individu 3. Konflik antara individu dan kelompok 4. Konflik antar kelompok dalam organisasi yang sama 5. Konflik antar organisasi Manajemen Konflik 13
  • 14. Kunci Menghadapi Konflik Memahami…. 1. Fungsi Konflik 2. Pemicu Konflik 3. Spiral Konflik 4. Alternatif Penyelesaian Konflik Manajemen Konflik 14
  • 15. Memahami FUNGSI KONFLIK 1. Sbg Alat KOHESI  Organisasi kompak ketika menghadapi lawan  Jangan menjelekkan organisasi lain  Persepsi : saling BERPACU dalam PRESTASI Manajemen Konflik 15
  • 16. 2. Sbg ALAT PENIMBUL KREATIVITAS Tugas pemimpin  menyediakan forum bagi anggota organisasi yang berbeda pendapat dalam bentuk DISKUSI Hasil diskusi  IDE BARU sbg wujud kreativitas Manajemen Konflik 16
  • 17. 3. Sbg ALAT PELEPAS/KATUP Sbg pemimpin  perlu memberi kesempatan staf untuk menyampaikan UNEK-UNEK yang tak berkenan di hati shg PUAS Manajemen Konflik 17
  • 18. 4. Sbg ALAT KESEIMBANGAN  Organisasi perlu memelihara agar konflik terbatas menjadi HIDUP  Ibarat MAKAN PERLU SAMBAL BIAR ENAK  Tapi sistem keseimbangannya juga jangan MONOTON Manajemen Konflik 18
  • 19. Memahami Pemicu KONFLIK Konflik terjadi akibat perbedaan :  Prinsip/Nilai  Fakta  Sentimen / subyektivitas  Harapan  Kompensasi  85% akibat SENTIMEN Manajemen Konflik 19
  • 20. Memahami SPIRAL KONFLIK  Konflik semakin lama semakin melebar  sampai tahap puncak bersifat destruktif (negatif)  Faktor penyebab :  Jgn ungkit masalah PRIBADI  Jgn ungkit masalah MASA LALU  Jgn UBAH MASALAH  Jgn ANARKIS/Tindakan FISIK Manajemen Konflik 20
  • 21. Memahami ALTERNATIF SOLUSI 1. KOLABORASI (WIN-WIN solution)  Tiap pihak saling diuntungkan  Tipe penyelesaian musyawarah mufakat 2. KOMPROMI  Dilakukan jika jumlah yg diperebutkan TERBATAS  Jika POSISI dg LAWAN : SAMA KUAT Manajemen Konflik 21
  • 22. 3. AKOMODASI  Jika kita pihak SALAH, lawan pihak BENAR  Solusinya : menyesuaiakan diri dg lawan 4. KOMPETISI jika kita KUAT dan BENAR, sedangkan LAWAN LEMAH dan SALAH 5. MENGHINDAR  Jika masalahnya SEPELE Manajemen Konflik 22
  • 23. Dasar pemilihan solusi optimal tergantung 2 hal : Dengan SIAPA kita konflik Apa MASALAHnya Misal : konflik dg Tukang BECAK dan PEJABAT  solusi BEDA Minimalis libatkan orang banyak Manajemen Konflik 23
  • 24. Metode-metode Pengelolaan Konflik Ada 3 bentuk manajemen konflik : 1. Stimulasi konflik dalam satuan-satuan organisasi dimana pelaksanaan kegiatan lambat karena konflik terlalu rendah 2. Pengurangan atau penekanan konflik bila terlalu tinggi atau menurunkan produktivitas 3. Penyelesaian konflik Manajemen Konflik 24
  • 25. Stimulasi Konflik ….  Konflik terlalu rendah menyebabkan karyawan takut berinisiatif, menjadi pasif  Metode stimulasi konflik meliputi :  Pemasukan atau penempatan orang luar ke dalam kelompok  Penyusunan kembali organisasi  Penawaran bonus, pembayaran insentif dan penghargaan untuk mendorong persaingan  Pemilihan manajer-manajer yang tepat  Perlakuan yang berbeda dengan kebiasaan Manajemen Konflik 25
  • 26. Metode Pengurangan Konflik ….  Metode ini mengelola tingkat konflik melalui “pendinginan suasana” tetapi tidak menangani masalah-masalah yang semula menimbulkan konflik  Metode yang digunakan :  Mengganti tujuan yang lebih bisa diterima kedua kelompok  Mempersatukan kedua kelompok yang bertentangan untuk menghadapi ‘ancaman’ atau ‘musuh’ yang sama Manajemen Konflik 26
  • 27. Metode Penyelesaian Konflik …. 1. Dominasi dan penekanan  Kekerasan  Penenangan  Penghindaran  Aturan mayoritas 2. Kompromi  Pemisahan  Arbitrasi  Kembali ke peraturan2  penyuapan Manajemen Konflik 27
  • 28. 3. Pemecahan masalah integratif  Konsensus  Konfrontasi  Penggunaan tujuan-tujuan yang lebih tinggi Manajemen Konflik 28