SlideShare a Scribd company logo
1 of 3
Download to read offline
Macam-Macam Type Data Excel
Mengetahui fungsi Tipe Data merupakan bagian penting dalam mengelola sebuah
dokumen dengan tepat. Tidak sedikit gagalnya pengolahan sebuah rumus Excel karena
didasari kelirunya pemilihan tipe data. Untuk itu, diperlukan pemahaman yang lebih teliti
peran tipe data dalam sebuah rumus. Ada 5 tipe data yang wajib kita ketahui yaitu Data
Angka (Numeric), Data Text (Label), Data Tanggal (Date), Data Waktu (Time), dan
Formula.
Type Data Angka (Numeric)
Tipe ini digunakan untuk dasar operasi perhitungan data. Tipe data angka / numeric
terdiri dari angka 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9. Saat kita masukan susunan angka tersebut,
excel mengenali sebagai data format number pada bilangan bulat.
Contoh : 2564, 2000, 5899 dan lain sebagainya.
Jika dilakukan pada jenis bilangan desimal, maka memerlukan karakter pemisah antara
lain koma ( , ) dan atau titik ( . ).
Contoh : 2500,60 atau 2500.05 atau 2500.00 dan sebagainya
Jika dilakukan pada sebuah bilangan pecahan, maka diperlukan karakter slash atau
garis miring ( / ) atau disebut dengan per.
Contoh : 1/2, 3/4, 2/5 dan lain sebagainya
Data Text (Label)
Tipe ini berisi data umum yang berisi gabungan antara huruf (A-Z / a - z), gabungan
antara huruf dan angka atau alphanumeric dan karakter khusus seperti simbol ataupun
tanda baca (koma, titik, garis miring dan lain-lain).
Data Tanggal (Date)
Tipe data ini digunakan untuk membuat tanggal atau kombinasi antara tanggal dan
waktu. Format penulisan tanggal apabila menggunakan lokasi Indonesia dalam bentuk
Tanggal, Bulan dan Tahun. Contoh :
Data Waktu (Time)
Tipe ini menampilkan data dalam bentuk jam. Format penulisan Time apabila
menggunakan lokasi Indonesia, maka penulisannya dalam bentuk Jam, Menit dan
Detik. Contohnya :
Formula
Yang terakhir adalah tipe data khusus untuk formula. Microshoft excel menyediakan
berbagai formula yang digunakan untuk menghitung data seperti Sum, Average, Max,
Min, Count dan lain sebagainya.
Sumber : https://www.sinau-thewe.com/2020/01/macam-macam-type-data-excel-
dan.html

More Related Content

What's hot

Mengoperasikan software spreadsheet
Mengoperasikan software spreadsheetMengoperasikan software spreadsheet
Mengoperasikan software spreadsheet
ndriehs
 
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAMARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
Ignasia Ines
 
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsiKumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
abdul rohman
 
Modul Praktikum Mic Excel 1 2
Modul Praktikum Mic Excel 1 2Modul Praktikum Mic Excel 1 2
Modul Praktikum Mic Excel 1 2
mtr2009
 
Modul mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
Modul   mengenal berbagai rumus excel dan fungsinyaModul   mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
Modul mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
hari yanto
 

What's hot (20)

Pertemuan 5 6
Pertemuan 5 6Pertemuan 5 6
Pertemuan 5 6
 
Excel nmt
Excel nmtExcel nmt
Excel nmt
 
Print
PrintPrint
Print
 
Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)
Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)
Microsoft Excel Formula (Rumus-rumus ms. Excel)
 
Penjelasan Microsoft Excel
Penjelasan Microsoft ExcelPenjelasan Microsoft Excel
Penjelasan Microsoft Excel
 
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan VlookupFungsi IF , Hlookup dan Vlookup
Fungsi IF , Hlookup dan Vlookup
 
Analisis Data - Rheza Yoga 7D
Analisis Data - Rheza Yoga 7DAnalisis Data - Rheza Yoga 7D
Analisis Data - Rheza Yoga 7D
 
Menganalisis data
Menganalisis dataMenganalisis data
Menganalisis data
 
Mengoperasikan software spreadsheet
Mengoperasikan software spreadsheetMengoperasikan software spreadsheet
Mengoperasikan software spreadsheet
 
excel
excelexcel
excel
 
Pertemuan 5
Pertemuan 5Pertemuan 5
Pertemuan 5
 
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAMARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
ARTIKEL MENYUSUN DAFTAR NILAI PADA MICROSOFT EXCEL DENGAN MENGGUNAKAN DIAGRAM
 
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsiKumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
Kumpulan rumus excel lengkap semua fungsi
 
perangkat lunak lembar sebar
perangkat lunak lembar sebarperangkat lunak lembar sebar
perangkat lunak lembar sebar
 
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatikaBisakah menghitung dengan simbol aritmatika
Bisakah menghitung dengan simbol aritmatika
 
Pengolahan database
Pengolahan databasePengolahan database
Pengolahan database
 
Modul Praktikum Mic Excel 1 2
Modul Praktikum Mic Excel 1 2Modul Praktikum Mic Excel 1 2
Modul Praktikum Mic Excel 1 2
 
Modul mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
Modul   mengenal berbagai rumus excel dan fungsinyaModul   mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
Modul mengenal berbagai rumus excel dan fungsinya
 
Materi 4.b analisis data
Materi 4.b analisis dataMateri 4.b analisis data
Materi 4.b analisis data
 
Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013Materi microsoft excel 2013
Materi microsoft excel 2013
 

Similar to Macam macam type data di excel

BAB 3. TIPE DATA.pptx
BAB 3. TIPE DATA.pptxBAB 3. TIPE DATA.pptx
BAB 3. TIPE DATA.pptx
AlvinShp1
 
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
Jck Jo
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
meiraA1
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
etntus
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
SDNUMETRO1
 
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdfMODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
ssuser1d4f02
 

Similar to Macam macam type data di excel (20)

Modul spreadsheet
Modul spreadsheetModul spreadsheet
Modul spreadsheet
 
BAB 3. TIPE DATA.pptx
BAB 3. TIPE DATA.pptxBAB 3. TIPE DATA.pptx
BAB 3. TIPE DATA.pptx
 
Pengenalan lingkungan kerja Excel 2019 .pptx
Pengenalan lingkungan kerja Excel 2019 .pptxPengenalan lingkungan kerja Excel 2019 .pptx
Pengenalan lingkungan kerja Excel 2019 .pptx
 
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
Simulasi komunikasi digital pertemuan 11
 
Presentasi.pptx
Presentasi.pptxPresentasi.pptx
Presentasi.pptx
 
Mulok kamis,15.10.2020
Mulok kamis,15.10.2020Mulok kamis,15.10.2020
Mulok kamis,15.10.2020
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan dataPerangkat lunak komputer operasi perhitungan data
Perangkat lunak komputer operasi perhitungan data
 
excel
excelexcel
excel
 
belajar excel.ppt
belajar excel.pptbelajar excel.ppt
belajar excel.ppt
 
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.pptf34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
f34bc13259feaf827025722e5cc2f076.ppt
 
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdfMODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
MODUL_RUMUS RUMUS EXCELL dan Cara Penggunaannya.pdf
 
Modul 19
Modul 19Modul 19
Modul 19
 
Excel nmt
Excel nmtExcel nmt
Excel nmt
 
Ms excel-2007
Ms excel-2007Ms excel-2007
Ms excel-2007
 
Ms excel 2007
Ms excel 2007Ms excel 2007
Ms excel 2007
 
PENGOLAHAN KEUANGAN SEDERHANA DENGAN MICROSOFT EXCEL
PENGOLAHAN KEUANGAN SEDERHANA DENGAN MICROSOFT EXCELPENGOLAHAN KEUANGAN SEDERHANA DENGAN MICROSOFT EXCEL
PENGOLAHAN KEUANGAN SEDERHANA DENGAN MICROSOFT EXCEL
 

More from Yanuar Wijatmoko

More from Yanuar Wijatmoko (20)

Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester genap 2020 2021
 
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
Rpp 1 lembar simulasi dan komunikasi digital semester gasal 2020 2021
 
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouseMengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
Mengoperasikan microshoft excell tanpa mouse
 
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formulaMengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
Mengelola nama range dan cara menggunakan dalam formula
 
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbookMemilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
Memilih jenis kertas, margin dan mencetak workbook
 
Manfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excellManfaat autosum di excell
Manfaat autosum di excell
 
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinyaMacam macam tombol pintasan dan fungsinya
Macam macam tombol pintasan dan fungsinya
 
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakanMacam macam marge cell dan cara menggunakan
Macam macam marge cell dan cara menggunakan
 
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinyaKomponen komponen workbook excell beserta fungsinya
Komponen komponen workbook excell beserta fungsinya
 
Isi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinyaIsi menu file excell beserta fungsinya
Isi menu file excell beserta fungsinya
 
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excelFungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
Fungsi true dan false serta cara menggunakan di excel
 
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanyaFungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
Fungsi sum, average, max, min dan count dan cara menggunakan formulanya
 
Cara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsiCara mengubah format cell dan fungsi
Cara mengubah format cell dan fungsi
 
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excelCara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
Cara cepat mengatur lebar kolom dan baris excel
 
Fungsi formula and
Fungsi formula andFungsi formula and
Fungsi formula and
 
Fungsi data validation di excel
Fungsi data validation di excelFungsi data validation di excel
Fungsi data validation di excel
 
Cara membuat data validation
Cara membuat data validationCara membuat data validation
Cara membuat data validation
 
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excelFungsi sumif dan cara menggunakan di excel
Fungsi sumif dan cara menggunakan di excel
 
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excelMemberikan highlight dengan data tertentu di excel
Memberikan highlight dengan data tertentu di excel
 
Macam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakanMacam macam lookup dan cara menggunakan
Macam macam lookup dan cara menggunakan
 

Macam macam type data di excel

  • 1. Macam-Macam Type Data Excel Mengetahui fungsi Tipe Data merupakan bagian penting dalam mengelola sebuah dokumen dengan tepat. Tidak sedikit gagalnya pengolahan sebuah rumus Excel karena didasari kelirunya pemilihan tipe data. Untuk itu, diperlukan pemahaman yang lebih teliti peran tipe data dalam sebuah rumus. Ada 5 tipe data yang wajib kita ketahui yaitu Data Angka (Numeric), Data Text (Label), Data Tanggal (Date), Data Waktu (Time), dan Formula. Type Data Angka (Numeric) Tipe ini digunakan untuk dasar operasi perhitungan data. Tipe data angka / numeric terdiri dari angka 0,1,2,3,4,5,6,7,8, dan 9. Saat kita masukan susunan angka tersebut, excel mengenali sebagai data format number pada bilangan bulat. Contoh : 2564, 2000, 5899 dan lain sebagainya. Jika dilakukan pada jenis bilangan desimal, maka memerlukan karakter pemisah antara lain koma ( , ) dan atau titik ( . ). Contoh : 2500,60 atau 2500.05 atau 2500.00 dan sebagainya Jika dilakukan pada sebuah bilangan pecahan, maka diperlukan karakter slash atau garis miring ( / ) atau disebut dengan per.
  • 2. Contoh : 1/2, 3/4, 2/5 dan lain sebagainya Data Text (Label) Tipe ini berisi data umum yang berisi gabungan antara huruf (A-Z / a - z), gabungan antara huruf dan angka atau alphanumeric dan karakter khusus seperti simbol ataupun tanda baca (koma, titik, garis miring dan lain-lain). Data Tanggal (Date) Tipe data ini digunakan untuk membuat tanggal atau kombinasi antara tanggal dan waktu. Format penulisan tanggal apabila menggunakan lokasi Indonesia dalam bentuk Tanggal, Bulan dan Tahun. Contoh : Data Waktu (Time) Tipe ini menampilkan data dalam bentuk jam. Format penulisan Time apabila menggunakan lokasi Indonesia, maka penulisannya dalam bentuk Jam, Menit dan Detik. Contohnya :
  • 3. Formula Yang terakhir adalah tipe data khusus untuk formula. Microshoft excel menyediakan berbagai formula yang digunakan untuk menghitung data seperti Sum, Average, Max, Min, Count dan lain sebagainya. Sumber : https://www.sinau-thewe.com/2020/01/macam-macam-type-data-excel- dan.html