SlideShare a Scribd company logo
Ekstrakurikuler adalah kegiatan yang
dilakukan siswa sekolah, di luar jam
belajar kurikulum standar. Kegiatan-
kegiatan ini ada pada setiap jenjang
pendidikan dari sekolah dasar sampai
universitas. Kegiatan ekstrakurikuler
ditujukan agar siswa dapat
mengembangkan kepribadian, bakat, dan
kemampuannya di berbagai bidang di luar
bidang akademik.
Kegiatan dari ekstrakurikuler ini
sendiri dapat berbentuk kegiatan pada
seni, olahraga, pengembangan
kepribadian, dan kegiatan lain yang
bertujuan positif untuk kemajuan dari
siswa-siswi itu sendiri.
Visi dan Misi
Visi kegiatan ekstra kurikuler adalah
berkembangnya potensi, bakat dan minat
secara optimal, serta tumbuhnya kemandirian
dan kebahagiaan peserta didik yang berguna
untuk diri sendiri, keluarga dan masyarakat.
1) Menyediakan sejumlah kegiatan yang dapat
dipilih oleh peserta didik sesuai dengan
kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka.
2) Menyelenggarakan kegiatan yang
memberikan kesempatan peserta didik
mengespresikan diri secara bebas melalui
kegiatan mandiri dan atau kelompok.
a. Pengembangan, yaitu fungsi kegiatan ekstra
kurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan
kreativitas peserta didik sesuai dengan potensi, bakat
dan minat mereka.
b. Sosial, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk
mengembangkan kemampuan dan rasa tanggung
jawab sosial peserta didik
c. Rekreatif, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler
untuk mengembangkan suasana rileks,
mengembirakan dan menyenangkan bagi peserta
didik yang menunjang proses perkembangan.
d. Persiapan karir, yaitu fungsi kegiatan ekstra
kurikuler untuk mengembangkan kesiapan karir
peserta didik.
a. Individual, yaitu prinsip kegiatan ekstra
kurikuler yang sesuai dengan potensi, bakat dan
minat peserta didik masing-masing.
b. Pilihan, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler
yang sesuai dengan keinginan dan diikuti secara
sukarela peserta didik.
c. Keterlibatan aktif, yaitu prinsip kegiatan ekstra
kurikuler yang menuntut keikutsertaan peserta
didik secara penuh.
d. Menyenangkan, yaitu prinsip kegiatan
ekstra kurikuler dalam suasana yang
disukai dan mengembirakan peserta didik.
e. Etos kerja, yaitu prinsip kegiatan ekstra
kurikuler yang membangun semangat
peserta didik untuk bekerja dengan baik
dan berhasil.
f. Kemanfaatan sosial, yaitu prinsip
kegiatan ekstra kurikuler yang
dilaksanakan untuk kepentingan
masyarakat.
a. Individual, yaitu format kegiatan
ekstra kurikuler yang diikuti peserta
didik secara perorangan.
b. Kelompok, yaitu format kegiatan
ekstra kurikuler yang diikuti oleh
kelompok-kelompok peserta didik.
c. Klasikal, yaitu format kegiatan ekstra
kurikuler yang diikuti peserta didik dalam satu
kelas.
d. Gabungan, yaitu format kegiatan ekstra
kurikuler yang diikuti peserta didik
antarkelas/antarsekolah/madraasah.
e. Lapangan, yaitu format kegiatan ekstra
kurikuler yang diikuti seorang atau sejumlah
peserta didik melalui kegiatan di luar kelas
atau kegiatan lapangan.
Ekstrakurikuler / Ekskul Olahraga :
- Sepak Bola - Bulutangkis
- Bola Basket - Renang
- Bola Voli - Billyard
- Futsal - Dll.
- Tenis Meja
Ekstrakurikuler / Ekskul Seni Beladiri :
- Karate
- Silat
- Tae Kwon Do
- dll.
Ekstrakurikuler / Ekskul Seni Tari Dan Peran :
- Cheerleader
- Modern Dance / Tari Modern
- Tarian Tradisional
- Teater
Ekstrakurikuler / Ekskul Lainnya :
- Komputer
- Otomotif / Bengkel
- Palang Merah Remaja/PMR
- Pramuka
- Karya Ilmiah Remaja/KIR
- Pecinta Alam
- Bahasa
- Paskibra / Pasukan Pengibar Bendera
- Kerohanian (Rohis, Rohkris, dll)
- Wirausaha
- Koperasi Siswa / Kopsis
- dll
Kegiatan eskul ditujukan agar siswa
dapat mengembangkan
kepribadian,bakat dan kemampuannya
di berbagai bidang diluar akademik.
Manfaat kegiatan ini untuk wadah
penyaluran hobi, minat, dan bakat para siswa
secara positif yang dapat mengasah
kemampuan, daya kreativitas, jiwa
sportivitas, dan meningkatkan rasa percaya
diri. Akan lebih baik bila mampu
memberikan prestasi gemilang di luar
sekolah sehingga dapat mengharumkan nama
sekolah.
Ekstrakurikuler biasanya dilaksanakan satu kali seminggu selama satu
setengah sampai dua jam. Di antara sekian banyak jenisnya, Pramuka
sering diwajibkan bagi siswa . Selebihnya bersifat pilihan dan siswa
boleh mengikuti lebih dari dua kegiatan ekstrakurikuler.
1. Pembinaan Minat dan Bakat Siswa
Kegiatan Ekstrakurikuler diharapkan dapat membina dan mengembangkan minat yang ada pada siswa
serta memupuk bakat yang dimiliki siswa.
2. Sebagai Wadah di Sekolah
Dengan aktifnya siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler, secara otomatis siswa telah membentuk
wadah-wadah kecil yang di dalamnya akan terjalin komunikasi antar anggotanya dan sekaligus
dapat belajar dalam mengorganisir setiap aktivitas kegiatan ekstrakurikuler.
3. Pencapaian Prestasi yang Optimal
Beberapa cabang ekstrakurikuler baik secara perorangan maupun kelompok diharapkan dapat
meraih prestasi yang optimal, baik di lingkungan sekolah maupun di luar sekolah.
1. Sesuaikan Dengan Minat, Bakat, Hobi dan Kemampuan Kita.
Jangan ikut bergabung suatu ekskul hanya karena minat saja
namun tidak melihat bakat dan kemampuan yang ada sehingga
tidak memberikan sesuatu yang maksimal kepada kita. Misalnya
seperti ikut ekskul bola basket walaupun tidak berbakat,
sehingga nantinya kemungkinan tidak akan pernah masuk tim
inti ketika lomba dan hanya menjadi anak bawang.
2. Sesuaikan Dengan Jadwal Kita
Jangan memilih ekskul yang waktu kegiatannya bentrok dengan jadwal kita
yang lain. Misalkan saja ekskul marawis latihan setiap hari senin dan kamis
sore, namun kita sudah terdaftar dan aktif di bimbel (bimbingan belajar) di
hari dan waktu yang sama.
3. Jangan Terpengaruh Teman (Ikut-Ikutan)
Terkadang teman juga suka mengajak kita untuk ikut serta dalam kegiatan
ekskulnya atau sekedar iseng ramai-ramai bergabung bersama teman akrab
atas dasar solidaritas. Semuanya kembali lagi ke minat, bakat, kemampuan,
dan jadwal kita tidak boleh saling bertentangan. Jika hanya ikut-ikutan,
kemungkinan besar tidak akan bertahan lama karena berbagai sebab.
4. Hindari yang Dapat Menurunkan Nilai Kita
Jangan sampai dengan mengikuti kegiatan tambahan di sekolah kita, justru
membuat prestasi pada kegiatan utama di sekolah kita menjadi menurun. Bisa
jadi karena terlalu capek dan sibuk dengan ekskul futsal kita malah jadi
jarang belajar dan mengerjakan pr di rumah yang dalam jangka panjang bisa
membuat nilai rapot / rapor kita jatuh.
5. Lihat Orang-Orang yang Ada di Dalamnya
Jangan ikut berpartisipasi dalam suatu kegiatan ekskul hanya karena
namanya saja, tapi lihat juga siapa pembimbingnya, siapa pelatihnya, siapa
pesertanya dan apa prestasinya. Jika kita ikut suatu ekskul yang orang-
orangnya tidak kompeten dan tidak peduli, maka ujung-ujungnya hanya kesia-
siaan saja yang kita dapati selama mengikuti kegiatan ekstrakurikuler
tersebut.
6. Konsultasi dengan Orangtua dan Guru Kita
Bagaimanapun juga orangtua dan guru biasanya tahu yang
terbaik bagi kita. Jika orangtua atau guru yang dekat dengan kita
bilang jangan ikut, maka jika alasannya memang wajar, maka
turutilah. Doa restu orangtua dan guru cukup penting bagi anak-
anak seperti kita. Namun tidak menutup kemungkinan jika kita
memang bisa meyakinkan orangtua dan guru, kita bisa
mendapatkan izin dan doa restu mereka.
7. Hanya Bergabung dengan yang Resmi (Direstui/Diizinkan
Sekolah)
Mungkin bisa saja ada kegiatan-kegiatan kesiswaan atau
kemahasiswaan yang berjalan tanpa sepengetahuan dan seizin
dari pihak sekolah. Hindarilah bergabung dengan kegiatan-
kegiatan tersebut jika memang dilarang sekolah karena bisa
memberikan dampak negatif. Akan tetapi bila kegiatan tersebut
baik dan diterima secara umum, tetapi belum ada hanya karena
pihak sekolah belum sanggup mengadakannya, maka boleh-boleh
saja kita ikut bergabung selama tidak dilarang pihak sekolah.
Layanan penempatan dan penyaluran
Layanan penempatan dan penyaluran

More Related Content

What's hot

Silabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bkSilabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bk
Denzi Sagara
 
BK dan Layanan Peminatan
BK dan Layanan PeminatanBK dan Layanan Peminatan
BK dan Layanan Peminatan
Bapake Icha Kukuh Andin
 
Silabus rpl bk 1 2
Silabus rpl bk 1 2Silabus rpl bk 1 2
Silabus rpl bk 1 2
bksmknukesesi
 
Silabus rpp kelas x
Silabus rpp kelas xSilabus rpp kelas x
Silabus rpp kelas xIntan Puspita
 
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bkkomisariatimmbpp
 
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMAPower Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
dian_meylisha4d
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
Irull15
 
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bkLaporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
Nur Arifaizal Basri
 
Rpl belajar
Rpl belajarRpl belajar
Rpl belajar
18081997
 
Mekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
Mekanisme Pelaksanaan BK di SekolahMekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
Mekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
Yulia Prastika
 
Bk silabus xi ktsp
Bk silabus xi ktspBk silabus xi ktsp
Bk silabus xi ktsp
Jeny Hardiah
 
Kompetensi Sosial Kepala Sekolah
Kompetensi Sosial Kepala SekolahKompetensi Sosial Kepala Sekolah
Kompetensi Sosial Kepala SekolahNASuprawoto Sunardjo
 
Rencana induk pengembangan madrasah
Rencana induk pengembangan madrasahRencana induk pengembangan madrasah
Rencana induk pengembangan madrasah
Taufiq Siregar
 
Laporan pelaksanaan ojl bab 1
Laporan pelaksanaan ojl bab 1Laporan pelaksanaan ojl bab 1
Laporan pelaksanaan ojl bab 1arif widyatma
 
Pelayanan dan pengembangan diri siswa
Pelayanan dan pengembangan diri siswaPelayanan dan pengembangan diri siswa
Pelayanan dan pengembangan diri siswa
Nazifxxx
 
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XISilabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Yopie Sugara
 
Laporan magang
Laporan magangLaporan magang
Laporan magang
lea_rolika
 
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensiSilabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
Teguh Riyanto
 
Laporan ppl biology
Laporan ppl biologyLaporan ppl biology
Laporan ppl biology
maman1453
 
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Maryanto Sumringah SMA 9 Tebo
 

What's hot (20)

Silabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bkSilabus dan rpp bk
Silabus dan rpp bk
 
BK dan Layanan Peminatan
BK dan Layanan PeminatanBK dan Layanan Peminatan
BK dan Layanan Peminatan
 
Silabus rpl bk 1 2
Silabus rpl bk 1 2Silabus rpl bk 1 2
Silabus rpl bk 1 2
 
Silabus rpp kelas x
Silabus rpp kelas xSilabus rpp kelas x
Silabus rpp kelas x
 
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk7. peran personil sekolah dalam layanan bk
7. peran personil sekolah dalam layanan bk
 
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMAPower Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
Power Point Program Konseling Karir SD SMP SMA
 
RPL bidang belajar
RPL bidang belajarRPL bidang belajar
RPL bidang belajar
 
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bkLaporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
Laporan hasil tindak lanjut analisis pelaksanaan program bk
 
Rpl belajar
Rpl belajarRpl belajar
Rpl belajar
 
Mekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
Mekanisme Pelaksanaan BK di SekolahMekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
Mekanisme Pelaksanaan BK di Sekolah
 
Bk silabus xi ktsp
Bk silabus xi ktspBk silabus xi ktsp
Bk silabus xi ktsp
 
Kompetensi Sosial Kepala Sekolah
Kompetensi Sosial Kepala SekolahKompetensi Sosial Kepala Sekolah
Kompetensi Sosial Kepala Sekolah
 
Rencana induk pengembangan madrasah
Rencana induk pengembangan madrasahRencana induk pengembangan madrasah
Rencana induk pengembangan madrasah
 
Laporan pelaksanaan ojl bab 1
Laporan pelaksanaan ojl bab 1Laporan pelaksanaan ojl bab 1
Laporan pelaksanaan ojl bab 1
 
Pelayanan dan pengembangan diri siswa
Pelayanan dan pengembangan diri siswaPelayanan dan pengembangan diri siswa
Pelayanan dan pengembangan diri siswa
 
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XISilabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
Silabus & Rpp Bimbingan Konseling Kelas XI
 
Laporan magang
Laporan magangLaporan magang
Laporan magang
 
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensiSilabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
Silabus pelayanan bimbingan dan konseling berbasis kompetensi
 
Laporan ppl biology
Laporan ppl biologyLaporan ppl biology
Laporan ppl biology
 
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
Klp 10 analisis pengamatan kompetensi 10
 

Similar to Layanan penempatan dan penyaluran

Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
Fahruljamil11
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
AliTaufiq1
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
AmaliaRamadhani10
 
Kokurikuler[1]
Kokurikuler[1]Kokurikuler[1]
Kokurikuler[1]
febriantifebi1
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
MuhammadAbid162
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
KanKaneki
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
Muhtrii7
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
Meilanidamayantisari
 
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULERPENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULERWinda Hastuti
 
L3-Definition (2).pdf
L3-Definition (2).pdfL3-Definition (2).pdf
L3-Definition (2).pdf
YIPLIANYIUNG
 
Kepramukaan Sahid Hotel.pptx
Kepramukaan Sahid Hotel.pptxKepramukaan Sahid Hotel.pptx
Kepramukaan Sahid Hotel.pptx
hedrolihchannel
 
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Otto Ono Gallery
 
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerLampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerKKGPAI KAB. BANGKALAN
 
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerLampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerAmrizal Ahmad
 
Tanggung jawab guru
Tanggung jawab guruTanggung jawab guru
Tanggung jawab guruIfwhar Yuhono
 
Latar belakang ekskul voli
Latar belakang ekskul voliLatar belakang ekskul voli
Latar belakang ekskul voli
Yuhelmi Soren
 
Proposal eksrta smk sanjaya
Proposal eksrta smk sanjayaProposal eksrta smk sanjaya
Proposal eksrta smk sanjaya
ridarta intan
 
pelayanan dan pengembangan diri siswa
pelayanan dan pengembangan diri siswa pelayanan dan pengembangan diri siswa
pelayanan dan pengembangan diri siswa Shiltima Wiska
 
Karangan fakta upsr
Karangan fakta upsrKarangan fakta upsr
Karangan fakta upsrNami Wind
 
Karanganfaktaupsr
Karanganfaktaupsr Karanganfaktaupsr
Karanganfaktaupsr
Akmal Abd Kadir
 

Similar to Layanan penempatan dan penyaluran (20)

Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler[1]
Kokurikuler[1]Kokurikuler[1]
Kokurikuler[1]
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
Kokurikuler
KokurikulerKokurikuler
Kokurikuler
 
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULERPENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
PENGEMBANGAN DIRI MELALUI KEGIATAN EKSTRA KURIKULER
 
L3-Definition (2).pdf
L3-Definition (2).pdfL3-Definition (2).pdf
L3-Definition (2).pdf
 
Kepramukaan Sahid Hotel.pptx
Kepramukaan Sahid Hotel.pptxKepramukaan Sahid Hotel.pptx
Kepramukaan Sahid Hotel.pptx
 
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
04. lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
 
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerLampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
 
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikulerLampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
Lampiran iii-pedoman-kegiatan-ekstrakurikuler
 
Tanggung jawab guru
Tanggung jawab guruTanggung jawab guru
Tanggung jawab guru
 
Latar belakang ekskul voli
Latar belakang ekskul voliLatar belakang ekskul voli
Latar belakang ekskul voli
 
Proposal eksrta smk sanjaya
Proposal eksrta smk sanjayaProposal eksrta smk sanjaya
Proposal eksrta smk sanjaya
 
pelayanan dan pengembangan diri siswa
pelayanan dan pengembangan diri siswa pelayanan dan pengembangan diri siswa
pelayanan dan pengembangan diri siswa
 
Karangan fakta upsr
Karangan fakta upsrKarangan fakta upsr
Karangan fakta upsr
 
Karanganfaktaupsr
Karanganfaktaupsr Karanganfaktaupsr
Karanganfaktaupsr
 

Recently uploaded

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
RinawatiRinawati10
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
Dedi Dwitagama
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
SABDA
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
813 Modul Ajar KurMer Usaha, Energi, dan Pesawat Sederhana (2).docx
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
Seminar: Sekolah Alkitab Liburan (SAL) 2024
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

Layanan penempatan dan penyaluran

  • 1.
  • 2.
  • 3.
  • 4.
  • 5. Ekstrakurikuler adalah kegiatan yang dilakukan siswa sekolah, di luar jam belajar kurikulum standar. Kegiatan- kegiatan ini ada pada setiap jenjang pendidikan dari sekolah dasar sampai universitas. Kegiatan ekstrakurikuler ditujukan agar siswa dapat mengembangkan kepribadian, bakat, dan kemampuannya di berbagai bidang di luar bidang akademik.
  • 6. Kegiatan dari ekstrakurikuler ini sendiri dapat berbentuk kegiatan pada seni, olahraga, pengembangan kepribadian, dan kegiatan lain yang bertujuan positif untuk kemajuan dari siswa-siswi itu sendiri.
  • 7. Visi dan Misi Visi kegiatan ekstra kurikuler adalah berkembangnya potensi, bakat dan minat secara optimal, serta tumbuhnya kemandirian dan kebahagiaan peserta didik yang berguna untuk diri sendiri, keluarga dan masyarakat.
  • 8. 1) Menyediakan sejumlah kegiatan yang dapat dipilih oleh peserta didik sesuai dengan kebutuhan, potensi, bakat, dan minat mereka. 2) Menyelenggarakan kegiatan yang memberikan kesempatan peserta didik mengespresikan diri secara bebas melalui kegiatan mandiri dan atau kelompok.
  • 9. a. Pengembangan, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan kreativitas peserta didik sesuai dengan potensi, bakat dan minat mereka. b. Sosial, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kemampuan dan rasa tanggung jawab sosial peserta didik
  • 10. c. Rekreatif, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan suasana rileks, mengembirakan dan menyenangkan bagi peserta didik yang menunjang proses perkembangan. d. Persiapan karir, yaitu fungsi kegiatan ekstra kurikuler untuk mengembangkan kesiapan karir peserta didik.
  • 11. a. Individual, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang sesuai dengan potensi, bakat dan minat peserta didik masing-masing. b. Pilihan, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang sesuai dengan keinginan dan diikuti secara sukarela peserta didik. c. Keterlibatan aktif, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang menuntut keikutsertaan peserta didik secara penuh.
  • 12. d. Menyenangkan, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler dalam suasana yang disukai dan mengembirakan peserta didik. e. Etos kerja, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang membangun semangat peserta didik untuk bekerja dengan baik dan berhasil. f. Kemanfaatan sosial, yaitu prinsip kegiatan ekstra kurikuler yang dilaksanakan untuk kepentingan masyarakat.
  • 13. a. Individual, yaitu format kegiatan ekstra kurikuler yang diikuti peserta didik secara perorangan. b. Kelompok, yaitu format kegiatan ekstra kurikuler yang diikuti oleh kelompok-kelompok peserta didik.
  • 14. c. Klasikal, yaitu format kegiatan ekstra kurikuler yang diikuti peserta didik dalam satu kelas. d. Gabungan, yaitu format kegiatan ekstra kurikuler yang diikuti peserta didik antarkelas/antarsekolah/madraasah. e. Lapangan, yaitu format kegiatan ekstra kurikuler yang diikuti seorang atau sejumlah peserta didik melalui kegiatan di luar kelas atau kegiatan lapangan.
  • 15. Ekstrakurikuler / Ekskul Olahraga : - Sepak Bola - Bulutangkis - Bola Basket - Renang - Bola Voli - Billyard - Futsal - Dll. - Tenis Meja
  • 16. Ekstrakurikuler / Ekskul Seni Beladiri : - Karate - Silat - Tae Kwon Do - dll.
  • 17. Ekstrakurikuler / Ekskul Seni Tari Dan Peran : - Cheerleader - Modern Dance / Tari Modern - Tarian Tradisional - Teater
  • 18. Ekstrakurikuler / Ekskul Lainnya : - Komputer - Otomotif / Bengkel - Palang Merah Remaja/PMR - Pramuka - Karya Ilmiah Remaja/KIR - Pecinta Alam - Bahasa - Paskibra / Pasukan Pengibar Bendera - Kerohanian (Rohis, Rohkris, dll) - Wirausaha - Koperasi Siswa / Kopsis - dll
  • 19. Kegiatan eskul ditujukan agar siswa dapat mengembangkan kepribadian,bakat dan kemampuannya di berbagai bidang diluar akademik.
  • 20. Manfaat kegiatan ini untuk wadah penyaluran hobi, minat, dan bakat para siswa secara positif yang dapat mengasah kemampuan, daya kreativitas, jiwa sportivitas, dan meningkatkan rasa percaya diri. Akan lebih baik bila mampu memberikan prestasi gemilang di luar sekolah sehingga dapat mengharumkan nama sekolah.
  • 21. Ekstrakurikuler biasanya dilaksanakan satu kali seminggu selama satu setengah sampai dua jam. Di antara sekian banyak jenisnya, Pramuka sering diwajibkan bagi siswa . Selebihnya bersifat pilihan dan siswa boleh mengikuti lebih dari dua kegiatan ekstrakurikuler.
  • 22. 1. Pembinaan Minat dan Bakat Siswa Kegiatan Ekstrakurikuler diharapkan dapat membina dan mengembangkan minat yang ada pada siswa serta memupuk bakat yang dimiliki siswa. 2. Sebagai Wadah di Sekolah Dengan aktifnya siswa dalam kegiatan ekstrakurikuler, secara otomatis siswa telah membentuk wadah-wadah kecil yang di dalamnya akan terjalin komunikasi antar anggotanya dan sekaligus dapat belajar dalam mengorganisir setiap aktivitas kegiatan ekstrakurikuler. 3. Pencapaian Prestasi yang Optimal Beberapa cabang ekstrakurikuler baik secara perorangan maupun kelompok diharapkan dapat meraih prestasi yang optimal, baik di lingkungan sekolah maupun di luar sekolah.
  • 23. 1. Sesuaikan Dengan Minat, Bakat, Hobi dan Kemampuan Kita. Jangan ikut bergabung suatu ekskul hanya karena minat saja namun tidak melihat bakat dan kemampuan yang ada sehingga tidak memberikan sesuatu yang maksimal kepada kita. Misalnya seperti ikut ekskul bola basket walaupun tidak berbakat, sehingga nantinya kemungkinan tidak akan pernah masuk tim inti ketika lomba dan hanya menjadi anak bawang.
  • 24. 2. Sesuaikan Dengan Jadwal Kita Jangan memilih ekskul yang waktu kegiatannya bentrok dengan jadwal kita yang lain. Misalkan saja ekskul marawis latihan setiap hari senin dan kamis sore, namun kita sudah terdaftar dan aktif di bimbel (bimbingan belajar) di hari dan waktu yang sama. 3. Jangan Terpengaruh Teman (Ikut-Ikutan) Terkadang teman juga suka mengajak kita untuk ikut serta dalam kegiatan ekskulnya atau sekedar iseng ramai-ramai bergabung bersama teman akrab atas dasar solidaritas. Semuanya kembali lagi ke minat, bakat, kemampuan, dan jadwal kita tidak boleh saling bertentangan. Jika hanya ikut-ikutan, kemungkinan besar tidak akan bertahan lama karena berbagai sebab.
  • 25. 4. Hindari yang Dapat Menurunkan Nilai Kita Jangan sampai dengan mengikuti kegiatan tambahan di sekolah kita, justru membuat prestasi pada kegiatan utama di sekolah kita menjadi menurun. Bisa jadi karena terlalu capek dan sibuk dengan ekskul futsal kita malah jadi jarang belajar dan mengerjakan pr di rumah yang dalam jangka panjang bisa membuat nilai rapot / rapor kita jatuh. 5. Lihat Orang-Orang yang Ada di Dalamnya Jangan ikut berpartisipasi dalam suatu kegiatan ekskul hanya karena namanya saja, tapi lihat juga siapa pembimbingnya, siapa pelatihnya, siapa pesertanya dan apa prestasinya. Jika kita ikut suatu ekskul yang orang- orangnya tidak kompeten dan tidak peduli, maka ujung-ujungnya hanya kesia- siaan saja yang kita dapati selama mengikuti kegiatan ekstrakurikuler tersebut.
  • 26. 6. Konsultasi dengan Orangtua dan Guru Kita Bagaimanapun juga orangtua dan guru biasanya tahu yang terbaik bagi kita. Jika orangtua atau guru yang dekat dengan kita bilang jangan ikut, maka jika alasannya memang wajar, maka turutilah. Doa restu orangtua dan guru cukup penting bagi anak- anak seperti kita. Namun tidak menutup kemungkinan jika kita memang bisa meyakinkan orangtua dan guru, kita bisa mendapatkan izin dan doa restu mereka.
  • 27. 7. Hanya Bergabung dengan yang Resmi (Direstui/Diizinkan Sekolah) Mungkin bisa saja ada kegiatan-kegiatan kesiswaan atau kemahasiswaan yang berjalan tanpa sepengetahuan dan seizin dari pihak sekolah. Hindarilah bergabung dengan kegiatan- kegiatan tersebut jika memang dilarang sekolah karena bisa memberikan dampak negatif. Akan tetapi bila kegiatan tersebut baik dan diterima secara umum, tetapi belum ada hanya karena pihak sekolah belum sanggup mengadakannya, maka boleh-boleh saja kita ikut bergabung selama tidak dilarang pihak sekolah.