SlideShare a Scribd company logo
Pilihlah jawaban yang paling benar!
1. Hal-hal yang dapat menyebabkan disintegrasi bangsa antara lain kurang seimbangnya antara
pembangunan material dengan pembangunan spiritual
2. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti Sebagai konsep dasar kehidupan yang
dicita-citakan suatu bangsa
3. Ajaran filsafat pancasila terdiri dari :
ď‚· Paham Ketuhanan Yang Maha Esa berintikan kesadaran moral
ď‚· Paham kemanusiaan dan kebangsaan, seimbangf dan berintikan azas kekeluargaan.
ď‚· Paham kerakyatan dan Keadilan sosial.serta Pokok ajaran filsafat sosial, yang berintikan
eksistensi manusia
4. Siapakah yang berbicara tentang : Hak hidup (Life), Hak Kebebasan (Liberty) dan Hak Milik (
Property) : John Lock
5. HAM dianggap sebagai hal yang sangat penting untuk dilindungi dikarenakan HAM merupakan :
a. Syarat atau unsur dari negara hukum
b. Muatan yang harus ada dalam UUD/Konstitusi.
c. Ciri dari Negaa Demokrasi dan merupakan hak dasar yang harus dilindungi oleh nedgara
d. Semuanya benar
e. Semuanya salah.
6. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah :
a. Manusia harus hidup secara teratur
b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak
c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara
pribadi dan masyarakat
d. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok
masyarakat
e. Kehidupan manusia harus setaraf dan seimbang.
7. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ……….
a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu
b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing
c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat
d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu
e. adanya biaya yang dapat digunakan.
8. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ……….
a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu
b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing
c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat
d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu
e. adanya biaya yang dapat digunakan.
9. 9. Di dalam pembangunan insan Pancasila, salah satu diantara sarana adalah pengendalian diri
karena:
a. Manusia harus mengendalikan diri. .
b. Manusia hidup bermasyarakat
c. Manusia cenderung kelompok
d. Manusia harus meningkatkan stabilitas
e. Manusia berkelompok-kelompok.
10. Didalam memandang dan mengartikan Pancasila, maka:
a. Setiap sila dari Pancasila boleh berdiri sendiri.
b. Sila pertama berkedudukanlebih tinggi dari sila-sila yang lain.
c. Kelima sila harus dipandang sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuh.
d. Sila pertama menurupakan sila yang terpenting.
e. Pandangan terhadap Pancasila dapat dipersatukan dasar negara.
11. Selain sebagai dasar negara, Pancasila juga mengandung gagasan-gagasan dasar yang mengarahkan
bangsa Indonesia. Karena itu Pancasila dapat juga disebut sebagai:
a. Tujuan negara
b. Ideologi negara
c. Tujuan nasional
d. Semuanya salah
e. Semua benar.
12. Presiden dibantu oleh menteri-menteri negara dan Menteri-Menteri itu diangkat dan diberhentikan
oleh Presiden. Hal ini diatur dalam …
a. Pasal 15
b. Pasal 16
c. Pasal 17
d. Pasal 18
e. Pasal 19
13. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti ……….
a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia
b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional
c. memiliki pengaruh di kawasan internasional
d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia
e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia.
14. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah :
a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari
b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI
c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di
dalam kehidupan sehari-hari
d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan
e. Sebagai hak pilih
15. Dalam demokrasi Pancasila setiap musyawarah harus:
a. Dihadiri oleh seluruh peserta musyawarah selengkapnya.
b. Mendapat persetujuan dengan suara terbanyak.
c. Mendapat persetujuan secara bulat oleh seluruh peserta.
d. Dipimpin oleh akal sehat dan penuh rasa tanggung jawab.
e. Berdasarkan pelaksanaan dan kebijakan nasional
15. 16. Pancasila menempatkan manusia dalam keluhuran harkat dan martabatnya sebagai:
a. Makhluk sosial
b. Makhluk pribadi
c. Makhluk Tuhan
d. Watak dari suatu bangsa
e. Kesemuanya itu benar
16. 17. .Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti:
a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif.
b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis.
c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif . .
d. Mengamalkan Pancasila secara praktis.
e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme.
17. 18. Hubungan pemerintah dan rakyat dalam konteks demokrasi pancasila:
a. Sedang dalam proses.
b. Sebagai sumber informasi.
c. Saat ini dipertahankan.
d. Dilaksanakan secara konsekuen.
e. Dipertahankan dan dilaksanakan secara konsekuen.
18. 19. Apabila pemilihan umum di Indonesia dapat dilaksanakan sesuai dengan Pancasila, maka
Pancasila telah berfungsi sebagai ……….
a. dasar berdirinya dan tegaknya negara
b. dasar kegiatan penyelenggara negara
c. dasar partisipasi warga negara
d. dasar dan sumber hukum nasional
e. dasar pemberian otonomi daerah.
19. 20. Demokrasi Indonesia merupakan perwujudan dari Pancasila, terutama ……….
a. Sila ke-1
b. Sila ke-2
c. Sila ke-3
d. Sila ke-4
e. Sila ke-5
20. 21. Yang dimaksud dengan manunggal di bidang bangsa adalah :
a. Seluruh kepulauan nusantara harus merupakan satu kesatuan pertahanan dan keamanan.
b. Bangsa Indonesia mempunyai satu corak ragam budaya.
c. Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai macam suku bangsa dan berbicara di dalam berbagai
bahasa daerah dan meyakini berbagai macam agama dan kepercayaan.
d. Bangsa Indonesia yang bersifat Bhineka dituntut, menganut satu ideologi bangsa.
e. Jawaban a, b, c, dan d benar.
21. 22. Distribusi penduduk yang ideal adalah :
a. Distribusi yang dapat memenuhi kesejahteraan.
b. Distribusi yang dapat memenuhi persyaratan kesejahteraan dan keamanan yaitu
penyebaran yang merata.
c. Distribusi yang dapat memenuhi sasaran pencapaian kemakmuran rakyat.
d. Distribusi yang dapat mengatur.
e. Distribusi yang terletak diantara pulau-pulau.
22. 23. DPR memiliki fungsi legislasi, fungsi anggaran dan fungsi pengawasan, Hal ini diatur
dalam…..
a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945
d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945
e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945
23. 24. Dalam melaksanakan fungsinya, DPR mempunyai hak interpelasi (suatu pertanyaan yang
diajukan dalam parlemen mengenai kebijakan pemerintah), Hal ini diatur dalam…..
a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945
d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945
e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945
24. 25. DPR juga mempunyai hak mengajukan petanyaan, menyampaikan usul dan pendapat, serta
hak imunitas (kekebalan). Hal ini diatur dalam…..
a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945
d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945
e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945
25. 26. Pemilihan Umum dilaksanakan secara langsung. Umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil setiap
lima tahun sekali. Hal ini diatur dalam…..
a. Pasal 22 E ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 20 E ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 20 E ayat 3 UUD 1945
d. Pasal 22 E ayat 4 UUD 1945
e. Pasal 22 E ayat 5 UUD 1945
26. 27. Pemilihan Umum dilaksanakan untuk memilih anggota DPR, DPD, Presiden dan Wakil
Presiden dan DPRD, Hal ini diatur dalam…..
a. Pasal 22 E ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 22 E ayat 2 UUD 1945
c. Pasal 22 E ayat 3 UUD 1945
d. Pasal 22 E ayat 4 UUD 1945
e. Pasal 22 E ayat 5 UUD 1945
27. 28. Untuk menyelamatkan negara dari pengaruh komunis dan G.30 S / PKI, maka MPRS
menetapkan bahwa PKI beserta ajaran-ajarn dan organisasi di bawah naungannya merupakan
organisai dan partai terlarang. Ketetapan ini ditetapkan pada TAP MPRS nomor:
a. XXI /MPRS/1966
a. XX /MPRS/1966
b. XXV /MPRS/1966
c. XXV /MPR/1968
d. XXV/MPRS/1968
28. 29. Undang-Undang yang mengatur tentang Sistem Pendidikan Nasional pada saat ini adalah …
: …..
a. Undang-Undang No. 20 Tahun 2000
b. Undang-Undang No. 20 Tahun 2001.
c. Undang-Undang No. 20 Tahun 2002
d. Undang-Undang No. 20 Tahun 2003
e. Undang-Undang No. 20 Tahun 2004
29. 30. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah :
a. Manusia harus hidup secara teratur
b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak
c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara
pribadi dan masyarakat
d. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok
masyarakat
e. Kehidupan manusia harus setaraf dan seimbang.
30. 31. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ……….
a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu
b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing
c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat
d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu
e. adanya biaya yang dapat digunakan.
31. 32. Jika dilihat dari sejarah mengenai Pancasila adalah merupakan:
a. Jiwa seluruh rakyat Indonesia.
b. Berjiwa dan semangat Indonesia
c. Jiwa manusia Indonesia.
d. Jiwa seutuhnya manusia.
e. Doktrin
32. 33. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti ……….
a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia
b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional
c. memiliki pengaruh di kawasan internasional
d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia
e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia.
33. 34. Hal-hal yang dapat menyebabkan disintegrasi bangsa antara lain ……….
a. banyak kebudayaan asing yang diserap oleh bangsa Indonesia
b. pembangunan nasional yang kurang merata
c. keanekaragaman suku bangsa, budaya, adat istiadat serta agama
d. kurang seimbangnya antara pembangunan material dengan pembangunan spiritual
e. tidak terjadinya kesalahpahaman antar individu
34. 35. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti :
a. Pancasila sebagai alat pemersatu bangsa
b. Pancasila sebagai ajaran bangsa
c. Sebagai konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa
d. Kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa ke depan
e. Sebagai alat peraturan pemerintah
35. 36. HAM dianggap sebagai hal yang sangat penting untuk dilindungi dikarenakan HAM merupakan
:
a. Syarat atau unsur dari negara hukum
b. Muatan yang harus ada dalam UUD/Konstitusi.
c. Ciri dari Negaa Demokrasi dan merupakan hak dasar yang harus dilindungi oleh nedgara
d. Semuanya benar
e. Semuanya salah.
36. 37. Yang merupakan ciri khas demokrasi pancasila adalah:
a. Pemerintah mempunyai kekuasaan yang tidak terbatas.
b. Memberi arti yang kuat terhadap manusia pribadi.
c. Pemerintah merupakan kekuasan yang terbatas dan tidak sewenang-wenang
d. Menekankan pada keselarasan, keseimbangan, keserasian antara individu dan
masyarakat.
e. Pemerintah memberikan arti hidup secara damai
37. 38. Putusan hakim yang terdahulu, yang diikuti dan dijadikan dasar oleh hakim kemudian dalam
perkara yang sama, disebut ……….
a. traktat
b. doktrin
c. yurisprudensi
d. undang-undang
e. sumber hukum.
38. 39. Demokrasi yang menjadi dasar dari UUD 1945 adalah :
a. Demokrasi konstitusional
b. Demokrasi terpimpin
c. Demokrasi absolutisme
d. Demokrasi berdasarkan kekuasaan
e. Demokrasi liberal.
39. 40. Pancasila dikatakan sebagai dasar negara yang dapat diartikan:
a. Sebagai sumber hukum
b. Sebagai alat hukum
c. Sebagai norma dari tata hukum di jaman penjajahan.
d. Sebagai pernyataan hukum
e. Sebagai peraturan hukum
40. 41. Negara mengakui dan menghormati satuan-satuan pemerintah daerah yang bersifat khusus atau
bersifat Istimewa yang diatur dengan Undang-Undang
Hal ini diatur dalam ….
a. Pasal 18 A ayat 1 UUD 1945
b. Pasal 18 B ayat 1 UUD 1945
c. Pasal 18 C ayat 2 UUD 1945
d. Pasal 18 A ayat 2 UUD 1945
e. Pasal 18 B ayat 2 UUD 1945
41. 42. Keadilan distributif berarti memberikan kepada tiap orang :
a. Hak menurut hukum
b. Hak menurut jasa masing-masing
c. Hak yang tidak sama
d. Hak yang sama
e. Hak demokrasi
42. 43. Kepentingan Nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu:
a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional.
b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional.
c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial.
d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu).
e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara.
43. 44. Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti:
a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif.
b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis.
c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif.
d. Mengamalkan Pancasila secara praktis.
e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme.
44. 45. Fungsi organisasi kemasyarakatan di Indonesia antara lain sebagai ……….
a. Sarana komunikasi antar anggota dan ormas
b. Untuk memperjuangkan kepentingan anggota masyarakat secara mutlak
c. Untuk menampung keinginan masyarakat dengan tujuan organisasi
d. Penghubung antar organisasi kemasyarakatan dengan organisasi politik
e. Tempat untuk berdiskusi tentang kepartaian
45. Yudha Qirana Meka
NIM : 1133465645
Jurusan : Sistem Komputer
Konsentrasi : CCIT
46.
47. Soal Pilihan Ganda Sebelum UTS
48. Keadilan distributif berarti memberikan kepada tiap orang :
a. Hak menurut hukum
b. Hak menurut jasa masing-masing
c. Hak yang tidak sama
d. Hak yang sama
e. Hak demokrasi
49. Bentuk dan kedaulatan Negara diatur dalam Pasal berapa di UUD 1945.
a. Pasal 1 ayat 1 UUD 1945.
b. Pasal 1 ayat 2 UUD 1945.
c. Pasal 1 ayat 3 UUD 1945.
d. Semua benar
e. Semua salah
50. Untuk menyelamatkan negara dari pengaruh komunis dan G.30 S / PKI, maka MPRS menetapkan
bahwa PKI beserta ajaran-ajarn dan org anisasi di bawah naungannya merupakan organisai dan
partai terlarang. Ketetapan ini ditetapkan pada TAP MPRS nomor:
a. XXI /MPRS/1966
b. XX /MPRS/1966
c. XXV /MPRS/1966
d. XXV /MPR/1968
e. XXV/MPRS/1968
51. Kepentingan Nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu:
a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional.
b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional.
c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial.
d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu).
e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara.
52. Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti:
a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif.
b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis.
c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif.
d. Mengamalkan Pancasila secara praktis.
e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme.
53. Yang merupakan ciri khas demokrasi pancasila adalah:
a. Pemerintah mempunyai kekuasaan yang tidak terbatas.
b. Memberi arti yang kuat terhadap manusia pribadi.
c. Pemerintah merupakan kekuasan yang terbatas dan tidak sewenang-wenang
d. Menekankan kepada keselarasan, keseimbangan dan keserasian antara individu dan
masyarakat.
e. Pemerintah memberikan arti hidup secara damai
54. Dasar pertimbangan dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959, adalah …….
a. Membubarkan konstituante
b. Memberlakukan UUD 1945 sebagai hasil proklamasi
c. Tumbuhnya demokrasi liberal
d. Tidak berhasilnya konstituante menetapkan/membuat konstitusi
e. Meningkatkan stabilitas
55. Fungsi organisasi kemasyarakatan di Indonesia antara lain sebagai ……….
a. Sarana komunikasi antar anggota dan ormas
b. Untuk memperjuangkan kepentingan anggota masyarakat secara mutlak
c. Untuk menampung keinginan masyarakat dengan tujuan organisasi
d. Penghubung antar organisasi kemasyarakatan dengan organisasi politik
e. Tempat untuk berdiskusi tentang kepartaian
56. Presiden menetapkan Peraturan Pemerintah untuk menjalankan UU. tercantum dalam
a. Pasal 5
b. Pasal 5 ayat 1
c. Pasal 5 ayat 2
d. Pasal 5 ayat 3
e. Pasal 5 ayat 4
57. Apabila pemilihan umum di Indonesia dapat dilaksanakan sesuai dengan Pancasila, maka Pancasila
telah berfungsi sebagai ……….
a. dasar berdirinya dan tegaknya negara
b. dasar kegiatan penyelenggara negara
c. dasar partisipasi warga negara
d. dasar dan sumber hukum nasional
e. dasar pemberian otonomi daerah.
58. Presiden dan/atau Wakil Ptresiden dapat diberhentikan dalam masa jabatannya oleh MPR atas usul
DPR, baik apabila terbukti telah melakukan pelanggaran hukum berupa penghianatan terhadap
negara, korupsi, penyuapan, tindak pidanana berat lainnya, atau perbuatan tercela maupun apabila
terbukti tidak lagi memnuhi syarat sebagi Presiden dan/ atau Wakil Presien. Hal ini tercantum
dalam
a. Pasal 6
b. Pasal 6 A
c. Pasal 7
d. Pasal 7 A.
e. Semuanya salah
59. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila …
a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu
b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing
c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat
d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu
e. adanya biaya yang dapat digunakan.
60. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti …
a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia
b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional
c. memiliki pengaruh di kawasan internasional
d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia
e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia.
61. Presiden berhak mengajukan rancangan UU kepada DPR, tercantum dalam …
a. Pasal 5 ayat 1
b. Pasal 5 ayat 2
c. Pasal 5 ayat 3
d. Pasal 5 ayat 4
e. Pasal 5 ayat 5
62. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah :
a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari
b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI
c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di dalam
kehidupan sehari-hari
d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan
e. Sebagai hak pilih
63. Presiden tidak dapat membekukan dan/atau membubarkan DPR. Hal ini tercantum dalam
a. Pasal 7 A
b. Pasal 7 B
c. Pasal 7.C
d. Pasal 7 D
e. Semuanya salah
64. Indonesia ialah negara yang berdasarkan atas hukum, berarti :
a. Negara tidak berdasarkan atas kekuasaan belaka
b. Negara berdasarkan kekuasaan yang ada
c. Negara kekuasaan belaka yang dijalankan
d. Negara menjalankan kekuasaan
e. Negara menjalan hukumdan hak monopoli
65. Dalam UUD 1945 adanya suatu pengakuan hak asasi manusia “menjunjung tinggi hak asasi
manusia berdasar”………
a. Manusia sebagai insan berbudaya.
b. Manusia sebagai anggota masyarakat.
c. Hak kodrati manusia Indonesia.
d. Hak manusia mutlak.
e. Hak perdidikan
66. Kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut UUD. Hal ini diatur dalam …
a. Pasal 1 ayat 1 UUD 1945.
b. Pasal 1 ayat 2 UUD 1945.
c. Pasal 1 ayat 3 UUD 1945.
d. Pasal 1 ayat 4 UUD 1945.
e. Pasal 1 ayat 5 UUD 1945.
67. Menurut UUD 1945 Badan Pemeriksa Keuangan merupakan:
a. Lembaga tinggi negara yang memeriksa keuangan.
b. Lembaga tinggi yang memeriksa tanggung jawab keuangan negara.
c. Lembaga negara yang menetapkan APBN.
d. Lembaga negara yang harus melaporkan ke DPR
e. Lembaga tinggi negara yang berkuasa.
68. Dalam bidang pendidikan, pasal 31 UUD 1945 mengandung pernyataan:
a. Bahwa Setiap warga negara berhak mendapat pendidikan
b. Bahwa Setiap warga negara wajib mendapat pengajaran
c. Bahwa Setiap warga negara berhak untuk belajar
d. Bahwa tiap-tiap warga negara wajib menerima dana sekolah
e. Bahwa tiap-tiap warga negara berkewajiban mendapat pendidikan
69. Hubungan antara Pembukaan UUD 1945 dengan Proklamasi kemerdekaan, adalah
a. Sebagai pernyatan kemerdekaan terperinci
b. Mengandung cita-cita luhur dariproklamasi kemerdekaan
c. Merupakan suatu rangkaian yang tidak dapat dipisahkan
d. Terdapatnya tujuan negara
e. Semuanya benar
70. Dalam demokrasi Pancsila setiap musyawarah harus :
a. Dihadiri oleh seluruh peserta musyawarah selengkapnya
b. Mendapat persetujuan denan suara terbanyak
c. Mendapat persetujuan secara bulat oleh seluruh peserta
d. Dipimpin oleh akal sehat dan penuh rasa tangung jawab
e. Semuanya salah
71. Presiden dengan persetujuan DPR menyatakan perang, membuat perdamian dan perjanjian dengan
negara lain. Hal ini tercantum dalam
a. Pasal 11. ayat 1.
b. Pasal 12. ayat 1.
c. Pasal 13. ayat 1.
d. Pasal 14. ayat 1.
e. Semuanya salah
72. Tujuan perkuliahan Pancasila di Perguruan Tinggi antara lain sbb., kecuali ………..
a. Mengenal dan mengerti Pancasila yang benar
b. Memahami dan menghayati Pancasila
c. Mengamalkan dan mengamankan Pancasila
d. Membina rasa kesukuan dan kedaerahan
e. Mahasiswa dapat mengaktualisasikan dalam kehidupan sehari-hari
73. 24. Budaya asing yang dapat berakulturasi dengan kebudayaan Indonesia haruslah memenuhi
kriteria berikut ini ……….
a. memajukan peradaban.
b. meningkatkan kesejahteraan umum.
c. mampu mencerdaskan kehidupan bangsa.
d. meningkatkan kebudayaan tersebut.
e. meningkatkan stabilitas.
74. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah :
a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari.
b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI.
c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di dalam
kehidupan sehari-hari.
d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan.
e. Untuk perjanjian suatu bangsa dengan luhur
75. Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden harus warga negara Indonesdia sejak kelahirannya dan
tidak pernah menerima kewarganegaraan lain karena kehendaknya sendiri, tidak pernah
menghianati negara, serta mampu secara rohani dan jasmani untuk melaksanakan tugas dan
kewajiban sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Hal ini tercantum dalam ….
a. Pasal 5 ayat 1
b. Pasal 5 ayat 2
c. Pasal 5 ayat 3
d. Semuanya benar.
e. Semuanya salah
76. Proklamasi 17 Agustus 1945 dalam tata hukum negara RI merupakan ……….
a. Norma pertama dari tata hukum yang berlaku di negara RI.
b. Prinsip-prinsip norma dari segala aktifitas dalam kehidupan bernegara.
c. Aturan-aturan yang meliputi semua norma yang ada di negara.
d. Norma dari tingkah laku bagi bangsa Indonesia dalam mencapai kemerdekaan.
e. Sebagai moral perjuangan dari sumber ketahanan nasional.
77. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti :
a. Pancasila sebagai alat pemersatu bangsa
b. Pancasila sebagai ajaran bangsa
c. Sebagai konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa
d. Sebagai tujuan bangsa
e. Kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa ke depan
78. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah :
a. Manusia harus hidup secara teratur
b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak
c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara
pribadi dan masyarakat
d. Kebebasan berpolitik
e. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok
masyarakat
79. Pembinaan insan pancasila perlu diusahakan berlanjut, usaha tersebut terutama menyangkut bidang:
a. Pendidikan
b. Pertahanan keamanan
c. Peningkatan kemakmuran.
d. Gotong-royong
e. Ekonomi
80. Kedudukan Pancasila dalam pembangunan adalah sebagai berikut, kecuali:
a. Sebagai nilai pengukur.
b. Sebagai sumber informasi.
c. Sebagai petunjuk mendirikan gedung-gedung bertingkat.
d. Sebagai moral perjuangan dari sumber ketahanan nasional
e. Sebagai politik dan stratesi bangsa.
81. Kepentingan nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu:
a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional.
b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional.
c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial.
d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu).
e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara.
82. Presiden dan Wakil Presiden dipilih dalm satu pasangan secara langsung oleh rakyat. Hal ini
tercantum dalam
a. Pasal 5 A ayat 1
b. Pasal 6. A ayat 1
c. Pasal 7 A ayat 1
d. Pasal 8 A ayat 1
e. Semuanya salah
83. Tahun berapakah terjadinya amandemen UUD 1945 yang terakhir kali
a. 1999
b. 2000
c. 2001
d. 2002

More Related Content

Similar to Latihan Soal PKn.docx

PKN_8_C_dan_D.pdf
PKN_8_C_dan_D.pdfPKN_8_C_dan_D.pdf
PKN_8_C_dan_D.pdf
LuluIhza
 
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Catur Prasetyo
 
Soal latihan pkn kelas xii
Soal latihan pkn kelas xiiSoal latihan pkn kelas xii
Soal latihan pkn kelas xii
apotek agam farma
 
Soal pp kn kelas 9 k.13 reni
Soal pp kn kelas 9 k.13 reniSoal pp kn kelas 9 k.13 reni
Soal pp kn kelas 9 k.13 reni
masniah zemmy
 
Soal pancasila
Soal pancasilaSoal pancasila
Soal pancasilajuniato
 
Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.masniah zemmy
 
Soal mid pkn kelas xii
Soal mid pkn kelas xiiSoal mid pkn kelas xii
Soal mid pkn kelas xii
apotek agam farma
 
Materi belajar LCT Pancasila kelas XII
Materi belajar LCT Pancasila kelas XIIMateri belajar LCT Pancasila kelas XII
Materi belajar LCT Pancasila kelas XII
apotek agam farma
 
Soal cpns pdf 2017
Soal cpns pdf 2017Soal cpns pdf 2017
Soal cpns pdf 2017
ANING FITRIANA
 
penilaian akhir semester
penilaian akhir semesterpenilaian akhir semester
penilaian akhir semester
Mas PauLs
 
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014 Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
IWAN SUKMA NURICHT
 
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
MuhammadSyafrudin9
 
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7
mgmppai
 
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va niResume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
RezaDe1
 
Soal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manualSoal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manual
apotek agam farma
 
Soal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manualSoal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manual
apotek agam farma
 
powerpoint bedah soal CPNS.pptx
powerpoint bedah soal CPNS.pptxpowerpoint bedah soal CPNS.pptx
powerpoint bedah soal CPNS.pptx
DinaPermataSari12
 
Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan
Pengantar Pendidikan KewarganegaraanPengantar Pendidikan Kewarganegaraan
Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan
Gunadarma University
 

Similar to Latihan Soal PKn.docx (20)

PKN_8_C_dan_D.pdf
PKN_8_C_dan_D.pdfPKN_8_C_dan_D.pdf
PKN_8_C_dan_D.pdf
 
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
Latihan soal pkn untuk persiapan uts genap tahun 2015
 
Soal latihan pkn kelas xii
Soal latihan pkn kelas xiiSoal latihan pkn kelas xii
Soal latihan pkn kelas xii
 
Soal pp kn kelas 9 k.13 reni
Soal pp kn kelas 9 k.13 reniSoal pp kn kelas 9 k.13 reni
Soal pp kn kelas 9 k.13 reni
 
Soal pancasila
Soal pancasilaSoal pancasila
Soal pancasila
 
Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.Soal uas pkn 2012.
Soal uas pkn 2012.
 
Soal mid pkn kelas xii
Soal mid pkn kelas xiiSoal mid pkn kelas xii
Soal mid pkn kelas xii
 
Contoh soal pkn
Contoh soal pknContoh soal pkn
Contoh soal pkn
 
Materi belajar LCT Pancasila kelas XII
Materi belajar LCT Pancasila kelas XIIMateri belajar LCT Pancasila kelas XII
Materi belajar LCT Pancasila kelas XII
 
Soal cpns pdf 2017
Soal cpns pdf 2017Soal cpns pdf 2017
Soal cpns pdf 2017
 
penilaian akhir semester
penilaian akhir semesterpenilaian akhir semester
penilaian akhir semester
 
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014 Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
Latihan UAS PPKN SMP Kurikulum 2013 kelas 7 Tahun 2014
 
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
40+ Contoh Soal UAS PKN Kelas 10 SMA MA dan Kunci Jawabnya.docx
 
2.ppkn kls 7
2.ppkn  kls 72.ppkn  kls 7
2.ppkn kls 7
 
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va niResume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
Resume pkn 12ipa1 dokumen dari va ni
 
Soal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manualSoal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manual
 
Soal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manualSoal mid semester smk nurul huda manual
Soal mid semester smk nurul huda manual
 
powerpoint bedah soal CPNS.pptx
powerpoint bedah soal CPNS.pptxpowerpoint bedah soal CPNS.pptx
powerpoint bedah soal CPNS.pptx
 
Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan
Pengantar Pendidikan KewarganegaraanPengantar Pendidikan Kewarganegaraan
Pengantar Pendidikan Kewarganegaraan
 
1
11
1
 

More from ayiknina

Tugas ketiga PKn.docx
Tugas ketiga PKn.docxTugas ketiga PKn.docx
Tugas ketiga PKn.docx
ayiknina
 
Soal Tugas Kedua.docx
Soal Tugas Kedua.docxSoal Tugas Kedua.docx
Soal Tugas Kedua.docx
ayiknina
 
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docxTugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
ayiknina
 
Tugas Kedua PKn.docx
Tugas Kedua PKn.docxTugas Kedua PKn.docx
Tugas Kedua PKn.docx
ayiknina
 
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docxMATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
ayiknina
 
PKn MKDU4111.docx
PKn MKDU4111.docxPKn MKDU4111.docx
PKn MKDU4111.docx
ayiknina
 
Sesi 5.docx
Sesi 5.docxSesi 5.docx
Sesi 5.docx
ayiknina
 
Kunci Jawaban Sesi 6.docx
Kunci Jawaban Sesi 6.docxKunci Jawaban Sesi 6.docx
Kunci Jawaban Sesi 6.docx
ayiknina
 
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docxQuiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
ayiknina
 
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docxPkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
ayiknina
 
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docxLATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
ayiknina
 
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docxKuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
ayiknina
 
Diskusi ke 3.docx
Diskusi ke 3.docxDiskusi ke 3.docx
Diskusi ke 3.docx
ayiknina
 
Diskusi Sesi 7.docx
Diskusi Sesi 7.docxDiskusi Sesi 7.docx
Diskusi Sesi 7.docx
ayiknina
 

More from ayiknina (14)

Tugas ketiga PKn.docx
Tugas ketiga PKn.docxTugas ketiga PKn.docx
Tugas ketiga PKn.docx
 
Soal Tugas Kedua.docx
Soal Tugas Kedua.docxSoal Tugas Kedua.docx
Soal Tugas Kedua.docx
 
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docxTugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
Tugas 1 PKn 857081831 Vito.docx
 
Tugas Kedua PKn.docx
Tugas Kedua PKn.docxTugas Kedua PKn.docx
Tugas Kedua PKn.docx
 
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docxMATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
MATERI INISIASI TUTORIAL ONLINE KE 2 WAWASAN NUSANTARA.docx
 
PKn MKDU4111.docx
PKn MKDU4111.docxPKn MKDU4111.docx
PKn MKDU4111.docx
 
Sesi 5.docx
Sesi 5.docxSesi 5.docx
Sesi 5.docx
 
Kunci Jawaban Sesi 6.docx
Kunci Jawaban Sesi 6.docxKunci Jawaban Sesi 6.docx
Kunci Jawaban Sesi 6.docx
 
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docxQuiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Quiz 8 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
 
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docxPkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
Pkn Tugas dan Quiz Sesi 1.docx
 
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docxLATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
LATIHAN AKHIR MATA KULIAH PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN.docx
 
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docxKuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
Kuis Sesi 4 Pendidikan Kewarganegaraan.docx
 
Diskusi ke 3.docx
Diskusi ke 3.docxDiskusi ke 3.docx
Diskusi ke 3.docx
 
Diskusi Sesi 7.docx
Diskusi Sesi 7.docxDiskusi Sesi 7.docx
Diskusi Sesi 7.docx
 

Recently uploaded

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
TEDYHARTO1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Galang Adi Kuncoro
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
nawasenamerta
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
smp4prg
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
ozijaya
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 

Recently uploaded (20)

PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawasuntuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
untuk observasi kepala sekolah dengan pengawas
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 2 Fase A Kurikulum Merdeka
 
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 BandungBahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
Bahan Sosialisasi PPDB_1 2024/2025 Bandung
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdfPENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
PENGUMUMAN PPDB SMPN 4 PONOROGO TAHUN 2024.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
SOAL SBDP KELAS 3 SEMESTER GENAP TAHUN PELAJARAN 2023 2024
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi KomunikasiKarakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
Karakteristik Manusia Komunikan dalam Bingkai Psikologi Komunikasi
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 

Latihan Soal PKn.docx

  • 1. Pilihlah jawaban yang paling benar! 1. Hal-hal yang dapat menyebabkan disintegrasi bangsa antara lain kurang seimbangnya antara pembangunan material dengan pembangunan spiritual 2. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti Sebagai konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa 3. Ajaran filsafat pancasila terdiri dari : ď‚· Paham Ketuhanan Yang Maha Esa berintikan kesadaran moral ď‚· Paham kemanusiaan dan kebangsaan, seimbangf dan berintikan azas kekeluargaan. ď‚· Paham kerakyatan dan Keadilan sosial.serta Pokok ajaran filsafat sosial, yang berintikan eksistensi manusia 4. Siapakah yang berbicara tentang : Hak hidup (Life), Hak Kebebasan (Liberty) dan Hak Milik ( Property) : John Lock 5. HAM dianggap sebagai hal yang sangat penting untuk dilindungi dikarenakan HAM merupakan : a. Syarat atau unsur dari negara hukum b. Muatan yang harus ada dalam UUD/Konstitusi. c. Ciri dari Negaa Demokrasi dan merupakan hak dasar yang harus dilindungi oleh nedgara d. Semuanya benar e. Semuanya salah. 6. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah : a. Manusia harus hidup secara teratur b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara pribadi dan masyarakat d. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok masyarakat e. Kehidupan manusia harus setaraf dan seimbang. 7. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ………. a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu e. adanya biaya yang dapat digunakan. 8. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ………. a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu e. adanya biaya yang dapat digunakan. 9. 9. Di dalam pembangunan insan Pancasila, salah satu diantara sarana adalah pengendalian diri karena: a. Manusia harus mengendalikan diri. . b. Manusia hidup bermasyarakat
  • 2. c. Manusia cenderung kelompok d. Manusia harus meningkatkan stabilitas e. Manusia berkelompok-kelompok. 10. Didalam memandang dan mengartikan Pancasila, maka: a. Setiap sila dari Pancasila boleh berdiri sendiri. b. Sila pertama berkedudukanlebih tinggi dari sila-sila yang lain. c. Kelima sila harus dipandang sebagai satu kesatuan yang bulat dan utuh. d. Sila pertama menurupakan sila yang terpenting. e. Pandangan terhadap Pancasila dapat dipersatukan dasar negara. 11. Selain sebagai dasar negara, Pancasila juga mengandung gagasan-gagasan dasar yang mengarahkan bangsa Indonesia. Karena itu Pancasila dapat juga disebut sebagai: a. Tujuan negara b. Ideologi negara c. Tujuan nasional d. Semuanya salah e. Semua benar. 12. Presiden dibantu oleh menteri-menteri negara dan Menteri-Menteri itu diangkat dan diberhentikan oleh Presiden. Hal ini diatur dalam … a. Pasal 15 b. Pasal 16 c. Pasal 17 d. Pasal 18 e. Pasal 19 13. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti ………. a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional c. memiliki pengaruh di kawasan internasional d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia. 14. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah : a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di dalam kehidupan sehari-hari d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan e. Sebagai hak pilih 15. Dalam demokrasi Pancasila setiap musyawarah harus: a. Dihadiri oleh seluruh peserta musyawarah selengkapnya. b. Mendapat persetujuan dengan suara terbanyak. c. Mendapat persetujuan secara bulat oleh seluruh peserta. d. Dipimpin oleh akal sehat dan penuh rasa tanggung jawab. e. Berdasarkan pelaksanaan dan kebijakan nasional
  • 3. 15. 16. Pancasila menempatkan manusia dalam keluhuran harkat dan martabatnya sebagai: a. Makhluk sosial b. Makhluk pribadi c. Makhluk Tuhan d. Watak dari suatu bangsa e. Kesemuanya itu benar 16. 17. .Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti: a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif. b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis. c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif . . d. Mengamalkan Pancasila secara praktis. e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme. 17. 18. Hubungan pemerintah dan rakyat dalam konteks demokrasi pancasila: a. Sedang dalam proses. b. Sebagai sumber informasi. c. Saat ini dipertahankan. d. Dilaksanakan secara konsekuen. e. Dipertahankan dan dilaksanakan secara konsekuen. 18. 19. Apabila pemilihan umum di Indonesia dapat dilaksanakan sesuai dengan Pancasila, maka Pancasila telah berfungsi sebagai ………. a. dasar berdirinya dan tegaknya negara b. dasar kegiatan penyelenggara negara c. dasar partisipasi warga negara d. dasar dan sumber hukum nasional e. dasar pemberian otonomi daerah. 19. 20. Demokrasi Indonesia merupakan perwujudan dari Pancasila, terutama ………. a. Sila ke-1 b. Sila ke-2 c. Sila ke-3 d. Sila ke-4 e. Sila ke-5 20. 21. Yang dimaksud dengan manunggal di bidang bangsa adalah : a. Seluruh kepulauan nusantara harus merupakan satu kesatuan pertahanan dan keamanan. b. Bangsa Indonesia mempunyai satu corak ragam budaya. c. Bangsa Indonesia terdiri dari berbagai macam suku bangsa dan berbicara di dalam berbagai bahasa daerah dan meyakini berbagai macam agama dan kepercayaan. d. Bangsa Indonesia yang bersifat Bhineka dituntut, menganut satu ideologi bangsa. e. Jawaban a, b, c, dan d benar. 21. 22. Distribusi penduduk yang ideal adalah : a. Distribusi yang dapat memenuhi kesejahteraan. b. Distribusi yang dapat memenuhi persyaratan kesejahteraan dan keamanan yaitu penyebaran yang merata. c. Distribusi yang dapat memenuhi sasaran pencapaian kemakmuran rakyat.
  • 4. d. Distribusi yang dapat mengatur. e. Distribusi yang terletak diantara pulau-pulau. 22. 23. DPR memiliki fungsi legislasi, fungsi anggaran dan fungsi pengawasan, Hal ini diatur dalam….. a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945 c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945 d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945 e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945 23. 24. Dalam melaksanakan fungsinya, DPR mempunyai hak interpelasi (suatu pertanyaan yang diajukan dalam parlemen mengenai kebijakan pemerintah), Hal ini diatur dalam….. a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945 c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945 d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945 e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945 24. 25. DPR juga mempunyai hak mengajukan petanyaan, menyampaikan usul dan pendapat, serta hak imunitas (kekebalan). Hal ini diatur dalam….. a. Pasal 20 A ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 20 A ayat 2 UUD 1945 c. Pasal 20 A ayat 3 UUD 1945 d. Pasal 20 A ayat 4 UUD 1945 e. Pasal 20 A ayat 5 UUD 1945 25. 26. Pemilihan Umum dilaksanakan secara langsung. Umum, bebas, rahasia, jujur, dan adil setiap lima tahun sekali. Hal ini diatur dalam….. a. Pasal 22 E ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 20 E ayat 2 UUD 1945 c. Pasal 20 E ayat 3 UUD 1945 d. Pasal 22 E ayat 4 UUD 1945 e. Pasal 22 E ayat 5 UUD 1945 26. 27. Pemilihan Umum dilaksanakan untuk memilih anggota DPR, DPD, Presiden dan Wakil Presiden dan DPRD, Hal ini diatur dalam….. a. Pasal 22 E ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 22 E ayat 2 UUD 1945 c. Pasal 22 E ayat 3 UUD 1945 d. Pasal 22 E ayat 4 UUD 1945 e. Pasal 22 E ayat 5 UUD 1945 27. 28. Untuk menyelamatkan negara dari pengaruh komunis dan G.30 S / PKI, maka MPRS menetapkan bahwa PKI beserta ajaran-ajarn dan organisasi di bawah naungannya merupakan organisai dan partai terlarang. Ketetapan ini ditetapkan pada TAP MPRS nomor: a. XXI /MPRS/1966 a. XX /MPRS/1966 b. XXV /MPRS/1966
  • 5. c. XXV /MPR/1968 d. XXV/MPRS/1968 28. 29. Undang-Undang yang mengatur tentang Sistem Pendidikan Nasional pada saat ini adalah … : ….. a. Undang-Undang No. 20 Tahun 2000 b. Undang-Undang No. 20 Tahun 2001. c. Undang-Undang No. 20 Tahun 2002 d. Undang-Undang No. 20 Tahun 2003 e. Undang-Undang No. 20 Tahun 2004 29. 30. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah : a. Manusia harus hidup secara teratur b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara pribadi dan masyarakat d. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok masyarakat e. Kehidupan manusia harus setaraf dan seimbang. 30. 31. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila ………. a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu e. adanya biaya yang dapat digunakan. 31. 32. Jika dilihat dari sejarah mengenai Pancasila adalah merupakan: a. Jiwa seluruh rakyat Indonesia. b. Berjiwa dan semangat Indonesia c. Jiwa manusia Indonesia. d. Jiwa seutuhnya manusia. e. Doktrin 32. 33. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti ………. a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional c. memiliki pengaruh di kawasan internasional d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia. 33. 34. Hal-hal yang dapat menyebabkan disintegrasi bangsa antara lain ………. a. banyak kebudayaan asing yang diserap oleh bangsa Indonesia b. pembangunan nasional yang kurang merata c. keanekaragaman suku bangsa, budaya, adat istiadat serta agama d. kurang seimbangnya antara pembangunan material dengan pembangunan spiritual e. tidak terjadinya kesalahpahaman antar individu 34. 35. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti : a. Pancasila sebagai alat pemersatu bangsa
  • 6. b. Pancasila sebagai ajaran bangsa c. Sebagai konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa d. Kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa ke depan e. Sebagai alat peraturan pemerintah 35. 36. HAM dianggap sebagai hal yang sangat penting untuk dilindungi dikarenakan HAM merupakan : a. Syarat atau unsur dari negara hukum b. Muatan yang harus ada dalam UUD/Konstitusi. c. Ciri dari Negaa Demokrasi dan merupakan hak dasar yang harus dilindungi oleh nedgara d. Semuanya benar e. Semuanya salah. 36. 37. Yang merupakan ciri khas demokrasi pancasila adalah: a. Pemerintah mempunyai kekuasaan yang tidak terbatas. b. Memberi arti yang kuat terhadap manusia pribadi. c. Pemerintah merupakan kekuasan yang terbatas dan tidak sewenang-wenang d. Menekankan pada keselarasan, keseimbangan, keserasian antara individu dan masyarakat. e. Pemerintah memberikan arti hidup secara damai 37. 38. Putusan hakim yang terdahulu, yang diikuti dan dijadikan dasar oleh hakim kemudian dalam perkara yang sama, disebut ………. a. traktat b. doktrin c. yurisprudensi d. undang-undang e. sumber hukum. 38. 39. Demokrasi yang menjadi dasar dari UUD 1945 adalah : a. Demokrasi konstitusional b. Demokrasi terpimpin c. Demokrasi absolutisme d. Demokrasi berdasarkan kekuasaan e. Demokrasi liberal. 39. 40. Pancasila dikatakan sebagai dasar negara yang dapat diartikan: a. Sebagai sumber hukum b. Sebagai alat hukum c. Sebagai norma dari tata hukum di jaman penjajahan. d. Sebagai pernyataan hukum e. Sebagai peraturan hukum 40. 41. Negara mengakui dan menghormati satuan-satuan pemerintah daerah yang bersifat khusus atau bersifat Istimewa yang diatur dengan Undang-Undang Hal ini diatur dalam …. a. Pasal 18 A ayat 1 UUD 1945 b. Pasal 18 B ayat 1 UUD 1945 c. Pasal 18 C ayat 2 UUD 1945
  • 7. d. Pasal 18 A ayat 2 UUD 1945 e. Pasal 18 B ayat 2 UUD 1945 41. 42. Keadilan distributif berarti memberikan kepada tiap orang : a. Hak menurut hukum b. Hak menurut jasa masing-masing c. Hak yang tidak sama d. Hak yang sama e. Hak demokrasi 42. 43. Kepentingan Nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu: a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional. b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional. c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial. d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu). e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara. 43. 44. Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti: a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif. b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis. c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif. d. Mengamalkan Pancasila secara praktis. e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme. 44. 45. Fungsi organisasi kemasyarakatan di Indonesia antara lain sebagai ………. a. Sarana komunikasi antar anggota dan ormas b. Untuk memperjuangkan kepentingan anggota masyarakat secara mutlak c. Untuk menampung keinginan masyarakat dengan tujuan organisasi d. Penghubung antar organisasi kemasyarakatan dengan organisasi politik e. Tempat untuk berdiskusi tentang kepartaian 45. Yudha Qirana Meka NIM : 1133465645 Jurusan : Sistem Komputer Konsentrasi : CCIT 46. 47. Soal Pilihan Ganda Sebelum UTS 48. Keadilan distributif berarti memberikan kepada tiap orang : a. Hak menurut hukum b. Hak menurut jasa masing-masing c. Hak yang tidak sama d. Hak yang sama e. Hak demokrasi 49. Bentuk dan kedaulatan Negara diatur dalam Pasal berapa di UUD 1945. a. Pasal 1 ayat 1 UUD 1945. b. Pasal 1 ayat 2 UUD 1945. c. Pasal 1 ayat 3 UUD 1945.
  • 8. d. Semua benar e. Semua salah 50. Untuk menyelamatkan negara dari pengaruh komunis dan G.30 S / PKI, maka MPRS menetapkan bahwa PKI beserta ajaran-ajarn dan org anisasi di bawah naungannya merupakan organisai dan partai terlarang. Ketetapan ini ditetapkan pada TAP MPRS nomor: a. XXI /MPRS/1966 b. XX /MPRS/1966 c. XXV /MPRS/1966 d. XXV /MPR/1968 e. XXV/MPRS/1968 51. Kepentingan Nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu: a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional. b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional. c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial. d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu). e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara. 52. Melaksanakan peraturan perundang-undangan bernafaskan Pancasila berarti: a. Mengamalkan Pancasila secara subyektif. b. Mengamalkan Pancasila secara teoritis. c. Mengamalkan Pancasila secara obyektif. d. Mengamalkan Pancasila secara praktis. e. Mengamalkan Pancasila secara sekularisme. 53. Yang merupakan ciri khas demokrasi pancasila adalah: a. Pemerintah mempunyai kekuasaan yang tidak terbatas. b. Memberi arti yang kuat terhadap manusia pribadi. c. Pemerintah merupakan kekuasan yang terbatas dan tidak sewenang-wenang d. Menekankan kepada keselarasan, keseimbangan dan keserasian antara individu dan masyarakat. e. Pemerintah memberikan arti hidup secara damai 54. Dasar pertimbangan dikeluarkannya Dekrit Presiden 5 Juli 1959, adalah ……. a. Membubarkan konstituante b. Memberlakukan UUD 1945 sebagai hasil proklamasi c. Tumbuhnya demokrasi liberal d. Tidak berhasilnya konstituante menetapkan/membuat konstitusi e. Meningkatkan stabilitas 55. Fungsi organisasi kemasyarakatan di Indonesia antara lain sebagai ………. a. Sarana komunikasi antar anggota dan ormas b. Untuk memperjuangkan kepentingan anggota masyarakat secara mutlak c. Untuk menampung keinginan masyarakat dengan tujuan organisasi d. Penghubung antar organisasi kemasyarakatan dengan organisasi politik e. Tempat untuk berdiskusi tentang kepartaian 56. Presiden menetapkan Peraturan Pemerintah untuk menjalankan UU. tercantum dalam a. Pasal 5
  • 9. b. Pasal 5 ayat 1 c. Pasal 5 ayat 2 d. Pasal 5 ayat 3 e. Pasal 5 ayat 4 57. Apabila pemilihan umum di Indonesia dapat dilaksanakan sesuai dengan Pancasila, maka Pancasila telah berfungsi sebagai ………. a. dasar berdirinya dan tegaknya negara b. dasar kegiatan penyelenggara negara c. dasar partisipasi warga negara d. dasar dan sumber hukum nasional e. dasar pemberian otonomi daerah. 58. Presiden dan/atau Wakil Ptresiden dapat diberhentikan dalam masa jabatannya oleh MPR atas usul DPR, baik apabila terbukti telah melakukan pelanggaran hukum berupa penghianatan terhadap negara, korupsi, penyuapan, tindak pidanana berat lainnya, atau perbuatan tercela maupun apabila terbukti tidak lagi memnuhi syarat sebagi Presiden dan/ atau Wakil Presien. Hal ini tercantum dalam a. Pasal 6 b. Pasal 6 A c. Pasal 7 d. Pasal 7 A. e. Semuanya salah 59. Semua bentuk kerjasama akan berjalan dengan baik apabila … a. adanya peraturan yang mengatur tata cara kerjasama itu b. semua pihak mengetahui tugas masing-masing c. terdapatnya peraturan dalam kehidupan bermasyarakat d. adanya kemauan dan keinginan untuk saling membantu e. adanya biaya yang dapat digunakan. 60. Politik luar negeri Indonesia bersifat bebas dan aktif, aktif berarti … a. berhak mengadakan hubungan dengan negara sedunia b. berusaha menyelesaikan permasalahan regional c. memiliki pengaruh di kawasan internasional d. ikut berperan menciptakan perdamaian dan keamanan dunia e. berhak untuk menyelesaikan persoalan dunia. 61. Presiden berhak mengajukan rancangan UU kepada DPR, tercantum dalam … a. Pasal 5 ayat 1 b. Pasal 5 ayat 2 c. Pasal 5 ayat 3 d. Pasal 5 ayat 4 e. Pasal 5 ayat 5 62. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah : a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di dalam
  • 10. kehidupan sehari-hari d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan e. Sebagai hak pilih 63. Presiden tidak dapat membekukan dan/atau membubarkan DPR. Hal ini tercantum dalam a. Pasal 7 A b. Pasal 7 B c. Pasal 7.C d. Pasal 7 D e. Semuanya salah 64. Indonesia ialah negara yang berdasarkan atas hukum, berarti : a. Negara tidak berdasarkan atas kekuasaan belaka b. Negara berdasarkan kekuasaan yang ada c. Negara kekuasaan belaka yang dijalankan d. Negara menjalankan kekuasaan e. Negara menjalan hukumdan hak monopoli 65. Dalam UUD 1945 adanya suatu pengakuan hak asasi manusia “menjunjung tinggi hak asasi manusia berdasar”……… a. Manusia sebagai insan berbudaya. b. Manusia sebagai anggota masyarakat. c. Hak kodrati manusia Indonesia. d. Hak manusia mutlak. e. Hak perdidikan 66. Kedaulatan berada di tangan rakyat dan dilaksanakan menurut UUD. Hal ini diatur dalam … a. Pasal 1 ayat 1 UUD 1945. b. Pasal 1 ayat 2 UUD 1945. c. Pasal 1 ayat 3 UUD 1945. d. Pasal 1 ayat 4 UUD 1945. e. Pasal 1 ayat 5 UUD 1945. 67. Menurut UUD 1945 Badan Pemeriksa Keuangan merupakan: a. Lembaga tinggi negara yang memeriksa keuangan. b. Lembaga tinggi yang memeriksa tanggung jawab keuangan negara. c. Lembaga negara yang menetapkan APBN. d. Lembaga negara yang harus melaporkan ke DPR e. Lembaga tinggi negara yang berkuasa. 68. Dalam bidang pendidikan, pasal 31 UUD 1945 mengandung pernyataan: a. Bahwa Setiap warga negara berhak mendapat pendidikan b. Bahwa Setiap warga negara wajib mendapat pengajaran c. Bahwa Setiap warga negara berhak untuk belajar d. Bahwa tiap-tiap warga negara wajib menerima dana sekolah e. Bahwa tiap-tiap warga negara berkewajiban mendapat pendidikan 69. Hubungan antara Pembukaan UUD 1945 dengan Proklamasi kemerdekaan, adalah a. Sebagai pernyatan kemerdekaan terperinci b. Mengandung cita-cita luhur dariproklamasi kemerdekaan
  • 11. c. Merupakan suatu rangkaian yang tidak dapat dipisahkan d. Terdapatnya tujuan negara e. Semuanya benar 70. Dalam demokrasi Pancsila setiap musyawarah harus : a. Dihadiri oleh seluruh peserta musyawarah selengkapnya b. Mendapat persetujuan denan suara terbanyak c. Mendapat persetujuan secara bulat oleh seluruh peserta d. Dipimpin oleh akal sehat dan penuh rasa tangung jawab e. Semuanya salah 71. Presiden dengan persetujuan DPR menyatakan perang, membuat perdamian dan perjanjian dengan negara lain. Hal ini tercantum dalam a. Pasal 11. ayat 1. b. Pasal 12. ayat 1. c. Pasal 13. ayat 1. d. Pasal 14. ayat 1. e. Semuanya salah 72. Tujuan perkuliahan Pancasila di Perguruan Tinggi antara lain sbb., kecuali ……….. a. Mengenal dan mengerti Pancasila yang benar b. Memahami dan menghayati Pancasila c. Mengamalkan dan mengamankan Pancasila d. Membina rasa kesukuan dan kedaerahan e. Mahasiswa dapat mengaktualisasikan dalam kehidupan sehari-hari 73. 24. Budaya asing yang dapat berakulturasi dengan kebudayaan Indonesia haruslah memenuhi kriteria berikut ini ………. a. memajukan peradaban. b. meningkatkan kesejahteraan umum. c. mampu mencerdaskan kehidupan bangsa. d. meningkatkan kebudayaan tersebut. e. meningkatkan stabilitas. 74. Tindak lanjut dari pada usaha melaksanakan Pancasila adalah : a. Sebagai ajaran yang perlu dipelajari. b. Untuk difahami dan dimengerti oleh setiap WNI. c. Untuk memahami, mengerti secara benar dan menghayati serta mengamalkan di dalam kehidupan sehari-hari. d. Merupakan ilmu yang perlu dikembangkan. e. Untuk perjanjian suatu bangsa dengan luhur 75. Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden harus warga negara Indonesdia sejak kelahirannya dan tidak pernah menerima kewarganegaraan lain karena kehendaknya sendiri, tidak pernah menghianati negara, serta mampu secara rohani dan jasmani untuk melaksanakan tugas dan kewajiban sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Hal ini tercantum dalam …. a. Pasal 5 ayat 1 b. Pasal 5 ayat 2 c. Pasal 5 ayat 3
  • 12. d. Semuanya benar. e. Semuanya salah 76. Proklamasi 17 Agustus 1945 dalam tata hukum negara RI merupakan ………. a. Norma pertama dari tata hukum yang berlaku di negara RI. b. Prinsip-prinsip norma dari segala aktifitas dalam kehidupan bernegara. c. Aturan-aturan yang meliputi semua norma yang ada di negara. d. Norma dari tingkah laku bagi bangsa Indonesia dalam mencapai kemerdekaan. e. Sebagai moral perjuangan dari sumber ketahanan nasional. 77. Pancasila merupakan pandangan hidup bangsa berarti : a. Pancasila sebagai alat pemersatu bangsa b. Pancasila sebagai ajaran bangsa c. Sebagai konsep dasar kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa d. Sebagai tujuan bangsa e. Kehidupan yang dicita-citakan suatu bangsa ke depan 78. Pandangan Pancasila tentang kehidupan manusia dalam masyarakat adalah : a. Manusia harus hidup secara teratur b. Setiap individu mempunyai kebebasan mutlak c. Kehidupan manusia harus berada dalam keserasian, keselarasan & keseimbangan antara pribadi dan masyarakat d. Kebebasan berpolitik e. Kehidupan manusia harus sesuai dengan aturan-aturan yang berlaku dalam kelompok masyarakat 79. Pembinaan insan pancasila perlu diusahakan berlanjut, usaha tersebut terutama menyangkut bidang: a. Pendidikan b. Pertahanan keamanan c. Peningkatan kemakmuran. d. Gotong-royong e. Ekonomi 80. Kedudukan Pancasila dalam pembangunan adalah sebagai berikut, kecuali: a. Sebagai nilai pengukur. b. Sebagai sumber informasi. c. Sebagai petunjuk mendirikan gedung-gedung bertingkat. d. Sebagai moral perjuangan dari sumber ketahanan nasional e. Sebagai politik dan stratesi bangsa. 81. Kepentingan nasional utama yang tergaris dalam pembukaan UUD 1945, yaitu: a. Yang menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan Internasional. b. Menyangkut hal-hal kesejahteraan, keamanan dan hubungan nasional. c. Menyangkut hubungan nasional dan kekuatan sosial. d. Yang menyangkut cita-cita perorangan (individu). e. Menyangkut suatu proses hubungan antara lembaga-lembaga negara. 82. Presiden dan Wakil Presiden dipilih dalm satu pasangan secara langsung oleh rakyat. Hal ini tercantum dalam a. Pasal 5 A ayat 1
  • 13. b. Pasal 6. A ayat 1 c. Pasal 7 A ayat 1 d. Pasal 8 A ayat 1 e. Semuanya salah 83. Tahun berapakah terjadinya amandemen UUD 1945 yang terakhir kali a. 1999 b. 2000 c. 2001 d. 2002