SlideShare a Scribd company logo
MPK KUANTITATIF
STRUKTUR KARYA TULIS ILMIAH
 Pada umumnya, tulisan ilmiah terdiri dari 3 bagian,
  yaitu PENDAHULUAN, PENJELASAN, DAN
  KESIMPULAN.
 Bagian I (pertama) adalah pengantar atau
  pendahuluan yang berisi (1) paparan atau deskripsi
  masalah, yang menjadi latar belakang atau alasan
  dilakukan penelitian atau kajian, (2) kerangka teoritik
  atau dasar pemikiran yang digunakan untuk
  melakukan kajian atau penelitian, dan (3) cara
  melakukan penelitian atau metode penelitia
 Bagian ke dua adalah bagian penjelasan, berisi tentang
  (1) temuan atau paparan hasil penelitian atau kajian,
  (2) analisis atau diskusi hasil penelitian, dan (3)
  interpretasi hasil penelitian.
 Bagian ke tiga adalah penutup, berisi tentang (1)
  ringkasan hasil penelitian, (2) kesimpulan praktis dan
  teoritis, (3) saran atau rekomendasi baik praktis
  ataupun teoritis.
STRUKTUR LAPORAN PENELITIAN
 Pada umumnya terdiri dari empat (4) BAB.
 BAB I PENDAHULUAN, menjelaskan tentang:
    Deskripsi masalah
    Rumusan Masalah
    Tujuan Penelitian
    Manfaat Penelitian, praktis dan atau teoritis
    Kerangka Berpikir atau Kerangka Teoritis
    Kerangka Konsep (diikuti dengan model hubungan
     antar konsep – jika kualitatif, atau model hubungan
     antar variabel – jika kuantitatif )
 (Masih BAB I PENDAHULUAN)
    Hipotesis (kalau kuantitatif )
    Definisi Operasional dan Pengukuran (kalau
     kuantitatif )
    Metodologi Penelitian, yang terdiri atas:
       Jenis Penelitian
       Metode Penelitian
       Populasi dan sampel (jika kuantitatif) atau Subjek Penelitian
        (kalau kualitatif)
 Masih BAB I PENDAHULUAN
   Masih di METODOLOGI PENELITIAN
        Teknik Sampling dan Ukuran Sampel (sertakan population
         frame)
        Teknik Pengumpulan Data
        Teknik Analisis Data
 BAB II OBJEK PENELITIAN menjelaskan tentang:
    Objek penelitian atau lokasi penelitian
    Objek penelitian berupa: (1) penjelasan atau deskripsi
     tentang populasi, dan (2) apa yang diteliti.
 BAB III HASIL DAN ANALISIS DATA, berisi tentang
  (1) Temuan Data, (2) Analisis Data, dan (3)
  Interpretasi Data.
 Temuan data adalah paparan tentang data-data hasil
  penelitian yang diperoleh secara empirik (di lapangan,
  apa adanya)
 Analisis data adalah pemaknaan atas data (hasil
  penelitian)
 Interpretasi data adalah penjelasan tentang latar
  belakang atas pemaknaan yang dilakukan. Pada
  bagian ini biasanya peneliti memaparkan interpretasi
  dengan menggunakan teori-teori yang dijelaskan
  dalam bagian pendahuluan, sehingga kemudian dapat
  diambil kesimpulan.
 BAB IV PENUTUP memberikan hal-hal sebagai
 berikut:
   Ringkasan atas temuan data
   Kesimpulan teoritik dan praktis
   Saran teoritik dan praktis. Saran teoritik adalah saran
   peneliti baik dari sisi teori atau metodologi yang dapat
   dilakukan oleh peneliti lain, dalam upaya membantu
   peneliti lain mengembangkan teori atau ilmu secara
   lebih baik. Sedangkan saran praktis adalah usulan
   peneliti untuk masyarakat secara umum supaya dapat
   “hidup” lebih baik.
Contoh-contoh penyajian data

 Penulisan Tabel , lihat contoh.
 Penulisan Gambar, lihat contoh.
 Penulisan Hasil Olah Data Eksplanatif
 Penulisan Judul dan Sub Judul
 Penulisan Daftar Pustaka
 Penulisan Kutipan

More Related Content

What's hot

Contoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerContoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerAbdul Manap
 
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
SyaifLasvera Eroer
 
PPT Sidang Skripsi.pptx
PPT Sidang Skripsi.pptxPPT Sidang Skripsi.pptx
PPT Sidang Skripsi.pptx
AnitaArianiArifin
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Khoerul Anwar Abdulloh
 
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariPeranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariOki Mentari
 
Review Jurnal
Review JurnalReview Jurnal
Review Jurnal
ilmanafia13
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaWaQhyoe Arryee
 
Kalimat efektif ppt
Kalimat efektif pptKalimat efektif ppt
Kalimat efektif ppt
Zsezsa Delanovita
 
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
M Abdul Aziz
 
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan PembahasanFormulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
Uwes Chaeruman
 
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan dataInstrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan datarebolegi
 
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa InformasiHasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hairul Falah
 
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Nia Khusnul Chotimah
 
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa IndonesiaKonsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
Akhul Syaifuddin D'oxide
 
Pengembangan paragraf
Pengembangan paragrafPengembangan paragraf
Pengembangan paragraf
adityaaad
 
Kelemahan dan kelebihan jurnal
Kelemahan dan kelebihan jurnalKelemahan dan kelebihan jurnal
Kelemahan dan kelebihan jurnalAgus Martha
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
IndriyantiGinting
 

What's hot (20)

Contoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesionerContoh analisis-kuesioner
Contoh analisis-kuesioner
 
Pertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasiPertanyaan presentasi
Pertanyaan presentasi
 
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
PROPOSAL PENELITIAN EKONOMI MANAJEMEN PEMASARAN
 
PPT Sidang Skripsi.pptx
PPT Sidang Skripsi.pptxPPT Sidang Skripsi.pptx
PPT Sidang Skripsi.pptx
 
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM ParadigmaEssay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
Essay Nasional, Lomba Essay LPM Paradigma
 
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehariPeranan statistik dalam kehidupan sehari
Peranan statistik dalam kehidupan sehari
 
Review Jurnal
Review JurnalReview Jurnal
Review Jurnal
 
Powerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesiaPowerpoint ragam bahasa indonesia
Powerpoint ragam bahasa indonesia
 
Kalimat efektif ppt
Kalimat efektif pptKalimat efektif ppt
Kalimat efektif ppt
 
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
Analisis Manajemen Pemasaran pada PT Toyota Astra Motor (Makalah)
 
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan PembahasanFormulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
Formulasi Bahasa Hasil Penelitian dan Pembahasan
 
Instrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan dataInstrumen dan teknik pengumpulan data
Instrumen dan teknik pengumpulan data
 
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa InformasiHasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
Hasil Laporan Observasi Pemasaran Jasa Informasi
 
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
Makalah pendidikan pancasila penerapan nilai pancasila sebagai pendidikan kar...
 
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa IndonesiaKonsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
Konsep Bahasa dan Fungsi Bahasa Indonesia
 
Skala pengukuran
Skala pengukuranSkala pengukuran
Skala pengukuran
 
Pengembangan paragraf
Pengembangan paragrafPengembangan paragraf
Pengembangan paragraf
 
Kelemahan dan kelebihan jurnal
Kelemahan dan kelebihan jurnalKelemahan dan kelebihan jurnal
Kelemahan dan kelebihan jurnal
 
REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI REVIEW SKRIPSI
REVIEW SKRIPSI
 
Ragam Lisan Dan Tulisan
Ragam Lisan Dan TulisanRagam Lisan Dan Tulisan
Ragam Lisan Dan Tulisan
 

Viewers also liked

Makalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitianMakalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitianJerusman Marbun
 
Contoh kata pengantar
Contoh kata pengantarContoh kata pengantar
Contoh kata pengantarDenmas Reborn
 
24540246 makalah-i-a-d
24540246 makalah-i-a-d24540246 makalah-i-a-d
24540246 makalah-i-a-dsujiadi
 
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf okePenyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
khoirul anam
 
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA Operator Warnet Vast Raha
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantarchandut30
 
Gemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaftGemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaft
Siti Hadiarti
 
Cara Membuat Laporan Penelitian Geografi
Cara Membuat Laporan Penelitian GeografiCara Membuat Laporan Penelitian Geografi
Cara Membuat Laporan Penelitian Geografi
Muhammad Pratama
 
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIPContoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIPUniversitas Diponegoro
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranRezza Adzmi
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
Fachrul Rozie
 

Viewers also liked (13)

Makalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitianMakalah penulisan laporan penelitian
Makalah penulisan laporan penelitian
 
Contoh kata pengantar
Contoh kata pengantarContoh kata pengantar
Contoh kata pengantar
 
24540246 makalah-i-a-d
24540246 makalah-i-a-d24540246 makalah-i-a-d
24540246 makalah-i-a-d
 
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf okePenyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
Penyusunan laporan penelitian 1 pdf oke
 
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA
Makalah terapi aktivitas kelompok (tak) AKPER PEMKAB MUNA
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 
Gemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaftGemeinschaft dan gesellschaft
Gemeinschaft dan gesellschaft
 
Sumber masalah
Sumber masalahSumber masalah
Sumber masalah
 
Laporan penelitian Sejarah
Laporan penelitian SejarahLaporan penelitian Sejarah
Laporan penelitian Sejarah
 
Cara Membuat Laporan Penelitian Geografi
Cara Membuat Laporan Penelitian GeografiCara Membuat Laporan Penelitian Geografi
Cara Membuat Laporan Penelitian Geografi
 
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIPContoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
Contoh Lampiran Karya Ilmiah Mahasiswa Peternakan UNDIP
 
Daftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiranDaftar isi dan lampiran
Daftar isi dan lampiran
 
Kata pengantar
Kata pengantarKata pengantar
Kata pengantar
 

Similar to Laporan penelitian

Sistematika penulisan penelitian kualitatif
Sistematika penulisan penelitian kualitatifSistematika penulisan penelitian kualitatif
Sistematika penulisan penelitian kualitatif
Alorka 114114
 
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free downloadContoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
Azhar Eka P, ST. AGEN PROPERTI
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianAwang Deswari
 
METODOLOGI PENELITIAN..potx
METODOLOGI PENELITIAN..potxMETODOLOGI PENELITIAN..potx
METODOLOGI PENELITIAN..potx
AchmadShabir1
 
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.pptTeknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
HanaRusdianaPuspitaD
 
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).pptDESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
bahasainggris15
 
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
SeptiLiaAndriyani
 
Metodologi penelitian upi
Metodologi penelitian upiMetodologi penelitian upi
Metodologi penelitian upi
Fppi Unila
 
Penelitian metolid
Penelitian metolidPenelitian metolid
Penelitian metolid
Alib Yanuar Ramadhan
 
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitianPerbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Lusi Efrenti
 
masalah , hipotesis , dan analisis
masalah , hipotesis , dan analisismasalah , hipotesis , dan analisis
masalah , hipotesis , dan analisis
Shinta
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
EDIS BLOG
 
Metode peneltian kuliah kuliah 1
Metode peneltian kuliah  kuliah 1Metode peneltian kuliah  kuliah 1
Metode peneltian kuliah kuliah 1
Mega Zainal
 
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptxTEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
RachmaWati82
 
KAJIAN TEORI.pptx
KAJIAN TEORI.pptxKAJIAN TEORI.pptx
KAJIAN TEORI.pptx
AjengSW
 

Similar to Laporan penelitian (20)

Sistematika penulisan penelitian kualitatif
Sistematika penulisan penelitian kualitatifSistematika penulisan penelitian kualitatif
Sistematika penulisan penelitian kualitatif
 
Penulisan skripsi
Penulisan skripsiPenulisan skripsi
Penulisan skripsi
 
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free downloadContoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
Contoh Persentasi untuk Skripsi S1, S2, S3 Free download
 
metlit
metlitmetlit
metlit
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
Konsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitianKonsep menyusun laporan penelitian
Konsep menyusun laporan penelitian
 
METODOLOGI PENELITIAN..potx
METODOLOGI PENELITIAN..potxMETODOLOGI PENELITIAN..potx
METODOLOGI PENELITIAN..potx
 
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.pptTeknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
Teknik Menulis Laporan Penelitian Karya Ilmiah.ppt
 
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).pptDESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
 
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
1DESAIN DAN PROPOSAL PENELITIAN(RIZKI).ppt
 
Metodologi penelitian upi
Metodologi penelitian upiMetodologi penelitian upi
Metodologi penelitian upi
 
Penelitian metolid
Penelitian metolidPenelitian metolid
Penelitian metolid
 
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitianPerbedaan artikel penelitian dan non penelitian
Perbedaan artikel penelitian dan non penelitian
 
masalah , hipotesis , dan analisis
masalah , hipotesis , dan analisismasalah , hipotesis , dan analisis
masalah , hipotesis , dan analisis
 
metodologi penelitian
metodologi penelitianmetodologi penelitian
metodologi penelitian
 
Metode peneltian kuliah kuliah 1
Metode peneltian kuliah  kuliah 1Metode peneltian kuliah  kuliah 1
Metode peneltian kuliah kuliah 1
 
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptxTEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
TEMPLATE PPT SEMINAR SKRIPSI.pptx
 
KAJIAN TEORI.pptx
KAJIAN TEORI.pptxKAJIAN TEORI.pptx
KAJIAN TEORI.pptx
 

Laporan penelitian

  • 2. STRUKTUR KARYA TULIS ILMIAH  Pada umumnya, tulisan ilmiah terdiri dari 3 bagian, yaitu PENDAHULUAN, PENJELASAN, DAN KESIMPULAN.  Bagian I (pertama) adalah pengantar atau pendahuluan yang berisi (1) paparan atau deskripsi masalah, yang menjadi latar belakang atau alasan dilakukan penelitian atau kajian, (2) kerangka teoritik atau dasar pemikiran yang digunakan untuk melakukan kajian atau penelitian, dan (3) cara melakukan penelitian atau metode penelitia
  • 3.  Bagian ke dua adalah bagian penjelasan, berisi tentang (1) temuan atau paparan hasil penelitian atau kajian, (2) analisis atau diskusi hasil penelitian, dan (3) interpretasi hasil penelitian.  Bagian ke tiga adalah penutup, berisi tentang (1) ringkasan hasil penelitian, (2) kesimpulan praktis dan teoritis, (3) saran atau rekomendasi baik praktis ataupun teoritis.
  • 4. STRUKTUR LAPORAN PENELITIAN  Pada umumnya terdiri dari empat (4) BAB.  BAB I PENDAHULUAN, menjelaskan tentang:  Deskripsi masalah  Rumusan Masalah  Tujuan Penelitian  Manfaat Penelitian, praktis dan atau teoritis  Kerangka Berpikir atau Kerangka Teoritis  Kerangka Konsep (diikuti dengan model hubungan antar konsep – jika kualitatif, atau model hubungan antar variabel – jika kuantitatif )
  • 5.  (Masih BAB I PENDAHULUAN)  Hipotesis (kalau kuantitatif )  Definisi Operasional dan Pengukuran (kalau kuantitatif )  Metodologi Penelitian, yang terdiri atas:  Jenis Penelitian  Metode Penelitian  Populasi dan sampel (jika kuantitatif) atau Subjek Penelitian (kalau kualitatif)
  • 6.  Masih BAB I PENDAHULUAN  Masih di METODOLOGI PENELITIAN  Teknik Sampling dan Ukuran Sampel (sertakan population frame)  Teknik Pengumpulan Data  Teknik Analisis Data  BAB II OBJEK PENELITIAN menjelaskan tentang:  Objek penelitian atau lokasi penelitian  Objek penelitian berupa: (1) penjelasan atau deskripsi tentang populasi, dan (2) apa yang diteliti.
  • 7.  BAB III HASIL DAN ANALISIS DATA, berisi tentang (1) Temuan Data, (2) Analisis Data, dan (3) Interpretasi Data.  Temuan data adalah paparan tentang data-data hasil penelitian yang diperoleh secara empirik (di lapangan, apa adanya)  Analisis data adalah pemaknaan atas data (hasil penelitian)  Interpretasi data adalah penjelasan tentang latar belakang atas pemaknaan yang dilakukan. Pada bagian ini biasanya peneliti memaparkan interpretasi dengan menggunakan teori-teori yang dijelaskan dalam bagian pendahuluan, sehingga kemudian dapat diambil kesimpulan.
  • 8.  BAB IV PENUTUP memberikan hal-hal sebagai berikut:  Ringkasan atas temuan data  Kesimpulan teoritik dan praktis  Saran teoritik dan praktis. Saran teoritik adalah saran peneliti baik dari sisi teori atau metodologi yang dapat dilakukan oleh peneliti lain, dalam upaya membantu peneliti lain mengembangkan teori atau ilmu secara lebih baik. Sedangkan saran praktis adalah usulan peneliti untuk masyarakat secara umum supaya dapat “hidup” lebih baik.
  • 9. Contoh-contoh penyajian data  Penulisan Tabel , lihat contoh.  Penulisan Gambar, lihat contoh.  Penulisan Hasil Olah Data Eksplanatif  Penulisan Judul dan Sub Judul  Penulisan Daftar Pustaka  Penulisan Kutipan