SlideShare a Scribd company logo
LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN
SOSIALISASI / WORKSHOP
PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG PENGEMBANGAN
EKONOMI LOKAL
Surakarta, 26 Nopember 2015
BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH
KOTA SURAKARTA
TAHUN 2015
BAB I
PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
Industri MICE ( Meeting, Incentive, Convention, and Exhibiton ) adalah salah satu
bagian dari sektor pariwisata yang saat ini sedang mengalami perkembangan yang pesat dan
tentunya juga menjadi salah satu industri besar di dunia.Perkembangan bisnis MICE yang
merupakan bagian dari industri pariwisata masa kini dan telah memberikan warna yang
beragam terhadap jenis kegiatan pariwisata yang identik dengan pemberian pelayanan. Industri
MICE berperan penting dalam pariwisata dunia karena dampak yang ditumbulkan dari
penyelenggaraan sebuah event MICE memiliki multiplier effect (efek berganda ) bagi bidang
kehidupan lainnya. MICE dan bisnis pariwisata merupakan bisnis dengan high quality dan high
yield, yang memberikan kontribusi tinggi secara ekonomi terlebih bagi Negara berkembang.
High Quality berarti kualitas pelayanan yang diberikan mampu memberikan kepuasan kepada
setiap peserta, sedangkan high yield berarti kegiatan wisata konvensi mampu memberikan
keuntungan yang besar pada penyelenggara wisata konvensi.
Kegiatan industri MICE sebagai industri baru masa kini menunjukkan bahwa MICE
sebagai salah satu sektor dalam bisnis pariwisata, karena kegiatan MICE merupakan kegiatan
bisnis wisata yang tujuan utama dari para delegasi atau peserta ekgiatan MICE adalah
melakukan perjalanan dan menghadiri suatu kegiatan / event yang berhubungan dengan
bisnisnya sambil menikmati kegiatan wisata bersama – sama. Pertumbuhan industri MICE
ditandai dengan semakin menonjolnya pembangunan hotel berbintang , rumah makan , pusat
perbelanjaan , kemudahan akses wisatawan untuk memasuki wilayah Kota Solo. Terbukti
dengan banyaknya wisatawan asing yang berkunjung di Solo dan penambahan sarana
prasarana.
Kondisi seperti ini yang memicu pertumbuhan dan berkembangnya industri MICE di
Kota Solo, peluang ini segera ditangkap oleh pemangku pariwisata untuk mengembangkan
Kota Solo menjadi Kota MICE.
B. DASAR PELAKSANAAN
Dasar pelaksanaan kegiatan Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang
Pengembangan Ekonomi Lokal Kota Surakarta yaitu Dokumen Pelaksanaan Perubahan
Anggaran ( DPPA ) SKPD Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ( BAPPEDA ) Kota
Surakarta Tahun Anggaran 2015 dengan nomor 1.06.01.01.16.07.5.2 untuk kegiatan fasilitasi
kerjasama dengan dunia usaha.
C. TUJUAN
Tujuan dari penyelenggaraan sosialisasi / workshop pariwisata dan MICE menunjang
pengembangan ekonomi lokal Kota Surakarta adalah sebagai berikut :
1. Mengetahui faktor – faktor yang melatar belakangi berkembangnya industri MICE di Kota
Surakarta
2. Mengetahui bagaimana pola pengembangan yang dilakukan semua pihak industri pariwisata
dan dampak yang ditimbulkan dari kegiatan MICE di Kota Surakarta
3. Teridentifikasinya keterlibatan masyarakat dalam penyelenggaraan event dan dampak
ekonomi yang diperoleh.
D. VISI DAN MISI
VISI
1. Mengembangkan Kota Solo sebagai Kota MICE
2. Terwujudnya pengelolaan sarana prasarana pariwisata dan MICE yang baik di Kota
Solo
MISI
1. Mengembangkan industri pariwisata yang berdaya saing, destinasi yang unggul serta
pemasaran dan promosi pariwisata yang berkelanjutan
2. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia serta pengelolaan sarana dan prasarana
kepariwisataan
BAB II
PELAKSANAAN KEGIATAN
A. TEMPAT DAN WAKTU KEGIATAN
Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi
Lokal Kota Surakarta dilaksanakan pada :
Hari / Tanggal : Kamis, 26 Nopember 2015
Jam : 08.30 WIB – Selesai
Tempat : Ruang Nakula Gedung Graha Solo Raya Lt. I Bakorwil II Propinsi Jawa
Tengah
Jl.Slamet Riyadi No.1 Surakarta
B. NARASUMBER DAN MODERATOR
1. Narasumber :
a. M David R Wijaya, SE
b. Daryono, SE
2. Moderator : Liliek Setiawan, SE
C. MATERI SOSIALISASI / WORKSHOP PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG
PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL KOTA SURAKARTA
Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi
Lokal Kota Surakarta terdiri dari 2 (dua) materi sebagai berikut :
1) Materi I disampaikan oleh M.David R Wijaya,SE tentang “ Tantangan Kota Solo sebagai
Destinasi MICE”
MICE dikenal sebagai sebagai salah satu sektor bisnis dalam industri pariwisata. Dalam
perkembangannya MICE sedang menjadi prioritas bagi banyak Negara di dunia.
Keunggulan wisatawan MICE antara lain :
a. Wisatawan kongres dan konvensi merupakan kelas high level economy dengan posisi
penting dalam organisasi , perusahaan atau pemerintahan
b. Memiliki lama tinggal (length of stay) yang relatif lebih lama yaitu lebih dari 4 ( empat )
hari
c. Dapat menarik sejumlah besar wisatawan hanya dalam sekali penyelenggaraan
d. Dampak publisitas, penyelenggaraan kongres dan kovensi internasional di sebuah
Negara mendapat liputan media yang sangat luas baik oleh media internasional maupun
nasional
e. Terjadinya multiplier effect terhadap usaha lain khusus nya usaha keci dan menengah,
pemasaran maupun penjualan wisata nasional secara keseluruhan
Variabel penentu Kota Solo sebagai kota tujuan MICE :
a. Historis dan sosio cultural :
b. Letak Lokasi Geografis
c. Stabilitas Keamanan
d. Sarana dan Prasarana
e. Kesiapan Sumber Daya Manusia (SDM)
f. Informasi dan Promosi
2) Materi II disampaikan oleh Daryono,SE tentang “ Strategi Pengembangan MICE di
Surakarta”
Wisatawan MICE umumnya diklasifikasikan sebagai Quality Tourist yang cenderung
tinggal lebih lama dan menghabiskan uang lebih banyak dari wisatawan biasa sehingga
pengeluaran wistawan MICE 7 (tujuh) kali lipat lebih banyak dari wisatawan biasa . Ada 69
( enam puluh sembilan) indikator dan 9 (Sembilan) kriteria destinasi MICE antara lain :
- Aksesibilitas
- Dukungan stakeholder lokal
- Tempat – tempat menarik
- Fasilitas akomodasi
- Fasilitas meeting
- Fasilitas pameran
- Citra destinasi keadaan lingkungan
- Profesionalisme Sumber Daya Manusia ( SDM)
Trend Pariwisata :
- Back to nature
- Activity orientation rather than destination orientation
- Low cost carrier
- Short haul and intra regional travel
- Important of CSR
- Wellness tourism
- Chinese outbond market
- Safety and security
- Online travel agencies and online marketing
- Culture and extreme experiences
- Kebutuhan interaksi komunikasi global
D. PESERTA SOSIALISASI / WORKSHOP PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG
PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL KOTA SURAKARTA
Peserta Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan
Ekonomi Lokal Kota Surakarta terdiri dari :
1. FEDEP Kota Surakarta
2. SKPD terkait
3. Pelaku usaha
4. Camat Se-Kota Surakarta
5. Keraton Kasunanan Kota Surakarta
E. OUPUT
Output dari penyelenggaraan sosialisasi / workshop pariwisata dan MICE menunjang
pengembangan ekonomi lokal adalah sebagai berikut :
1.
2.
3.
F. PEMBIAYAAN
Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE menunjang pengembangan ekonomi lokal
Kota Surakarta dibiayai dari Bantuan Khusus Provinsi Jawa Tengah (2P0A) pada Badan
Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kota Surakarta pada tahun anggaran tahun
2015 dengan nomor DPA : 1.06.01.01.16.07.5.2 pada kegiatan fasilitasi kerjasama dunia usaha
/ lembaga.
BAB III
KESIMPULAN
KESIMPULAN :
1. MICE adalah sebuah kegiatan yang melibatkan tourism dalam bentuk besar untuk
tujuan khusus yang memiliki efek 7x lebih besar dari turis regular dan impact dari
MICE dapat meningkatkan produk domestic bruto
2. Banyak Faktor – faktor penting Kota Solo harus menjadi kota ramah MICE ,diantaranya
keamanan , Solo Culture, pajak daerah dll
3. Usulan – usulan dari peserta sosialisasi nantinya akan ditindak lanjuti oleh Pemerintah
Kota dalam bentuk rencana kerja Pemerintah / RPJMD yang akan dibuat tahun depan
LAMPIRAN
Foto – foto Kegiatan
 Laporan kegiatan_sosialisasi_pariwisata_dan_mice

More Related Content

What's hot

Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPointIdentitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
http://julikoding.blogspot.com
 
power point bela negara
power point bela negarapower point bela negara
power point bela negara
putrireza
 
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Cha-cha Taulanys
 
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal InternasionalPresentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
Pebri Nurhayati
 
Reformasi Pendidikan
Reformasi PendidikanReformasi Pendidikan
Reformasi Pendidikan
himaptika ubt
 
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
Arya Bakri
 
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraanPancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Ella Feby
 
Pendekatan aliran drama
Pendekatan aliran dramaPendekatan aliran drama
Pendekatan aliran drama
weny maniez
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
Nur Arifaizal Basri
 
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia PendidikanPeranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia Pendidikanyuniehutahaean
 
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptx
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptxSejarah Pendidikan Indonesia.pptx
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptx
ArisMuzhiatIllahi
 
Pendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materiPendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materiIko Matussuniah
 
Contoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan BahasaContoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan Bahasa
Deewani P Sumbadra
 
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasiRpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
ViraVira22
 
Hakikat PKn
Hakikat PKnHakikat PKn
Hakikat PKn
Nurul Khotimah
 
Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
 Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
PPGhybrid3
 
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptxPPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
smpnegeri211
 
Daftar Kata Baku dan Tidak Baku
Daftar Kata Baku dan Tidak BakuDaftar Kata Baku dan Tidak Baku
Daftar Kata Baku dan Tidak Baku
Hana Zainab Mukarromah
 
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPGhybrid3
 

What's hot (20)

Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPointIdentitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
Identitas Nasional bentuk ppt/PowerPoint
 
power point bela negara
power point bela negarapower point bela negara
power point bela negara
 
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
Ppt Pentingnya Keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI)
 
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal InternasionalPresentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
Presentasi Tembus Konferensi dan Jurnal Internasional
 
Fungsi manajemen
Fungsi manajemenFungsi manajemen
Fungsi manajemen
 
Reformasi Pendidikan
Reformasi PendidikanReformasi Pendidikan
Reformasi Pendidikan
 
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
Modul Ajar PPKn Unit Bhinneka Tunggal Ika (7 pertemuan)
 
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraanPancasila sebagai konteks ketatanegaraan
Pancasila sebagai konteks ketatanegaraan
 
Pendekatan aliran drama
Pendekatan aliran dramaPendekatan aliran drama
Pendekatan aliran drama
 
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTNRATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
RATA-RATA RAPORT UNTUK SNMPTN
 
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia PendidikanPeranan ICT dalam dunia Pendidikan
Peranan ICT dalam dunia Pendidikan
 
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptx
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptxSejarah Pendidikan Indonesia.pptx
Sejarah Pendidikan Indonesia.pptx
 
Pendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materiPendidikan pancasila materi
Pendidikan pancasila materi
 
Contoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan BahasaContoh Proposal Bulan Bahasa
Contoh Proposal Bulan Bahasa
 
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasiRpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
Rpp kelas 8 kd 3.9 teks eksplanasi
 
Hakikat PKn
Hakikat PKnHakikat PKn
Hakikat PKn
 
Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
 Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
Materi 1 KB 1 Konsep seni rupa pengertian, unsur dan klasifikasi
 
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptxPPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
PPT SENI BUDAYA KELAS 8.pptx
 
Daftar Kata Baku dan Tidak Baku
Daftar Kata Baku dan Tidak BakuDaftar Kata Baku dan Tidak Baku
Daftar Kata Baku dan Tidak Baku
 
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIKPPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
PPT VI KEGIATAN BELAJAR 2: KREASI MUSIK
 

Similar to Laporan kegiatan_sosialisasi_pariwisata_dan_mice

Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ayStrategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
Tri Damayantho
 
Potensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di IndonesiaPotensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di Indonesia
tnt-akpar
 
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Auditors to the field of business travel agency
 
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippdaLampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
Auditors to the field of business travel agency
 
Tugas makalah modul pariwisata
Tugas makalah modul pariwisataTugas makalah modul pariwisata
Tugas makalah modul pariwisataMDSmerry
 
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdfPPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
AggraAfg24
 
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
Andrie Trisaksono
 
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
Dadang Solihin
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
Fitri Indra Wardhono
 
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - KemenparekrafArah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
ECPAT Indonesia
 
Paparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
Paparan Meningkatkan Peran Bidang PariwisataPaparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
Paparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
asholahuddin
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
Dadang Solihin
 
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptxPeluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
harfimakarim
 
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptxMateri Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
NurAnnuhaMuniroh
 
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...guztymawan
 
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptxPPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
Aswdfg1
 
Panduan PKA Pariwisata.pptx
Panduan PKA Pariwisata.pptxPanduan PKA Pariwisata.pptx
Panduan PKA Pariwisata.pptx
AyuNatashaLamboka
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata IT
STT Harapan
 
Koridor ekonomi bali nusa tenggara
Koridor ekonomi bali nusa tenggaraKoridor ekonomi bali nusa tenggara
Koridor ekonomi bali nusa tenggara
Arif Budiman
 
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatif
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi KreatifTahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatif
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatifguztymawan
 

Similar to Laporan kegiatan_sosialisasi_pariwisata_dan_mice (20)

Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ayStrategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
Strategi pembangunan pariwisata 2017 kemenpar ay
 
Potensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di IndonesiaPotensi Industri MICE di Indonesia
Potensi Industri MICE di Indonesia
 
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
Strategi pemasaran pariwisata diy prof wiendu,tour operator di jogja,tour ope...
 
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippdaLampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
Lampiran perda nomor 1 tahun 2012 rippda
 
Tugas makalah modul pariwisata
Tugas makalah modul pariwisataTugas makalah modul pariwisata
Tugas makalah modul pariwisata
 
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdfPPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
PPT_AgraAfriGunawan_21102074.pdf
 
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
Pengembangan Kepariwisataan dan Ekonomi Kreatif Nasional 2013
 
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
Penerapan Transaksi Digital dalam Pengembangan Industri Pariwisata Provinsi D...
 
Pengantar Kepariwisataan
Pengantar KepariwisataanPengantar Kepariwisataan
Pengantar Kepariwisataan
 
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - KemenparekrafArah Kebijakan - Kemenparekraf
Arah Kebijakan - Kemenparekraf
 
Paparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
Paparan Meningkatkan Peran Bidang PariwisataPaparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
Paparan Meningkatkan Peran Bidang Pariwisata
 
Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah Pengembangan Pariwisata Daerah
Pengembangan Pariwisata Daerah
 
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptxPeluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
Peluang Bisnis dan Pasar Pariwisata.pptx
 
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptxMateri Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
Materi Seminar Online MSP Seri 8 - Dr. Frans Teguh, M.A.pptx
 
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...
Laporan akhir MetodologiPenelitian Pengembangan Pariwisata Berbasis Ekonomi K...
 
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptxPPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
PPT KELOMPOK 8 PEMBANGUNAN REGIONAL-B INDRALAYA.pptx
 
Panduan PKA Pariwisata.pptx
Panduan PKA Pariwisata.pptxPanduan PKA Pariwisata.pptx
Panduan PKA Pariwisata.pptx
 
Konsep pariwisata IT
Konsep pariwisata ITKonsep pariwisata IT
Konsep pariwisata IT
 
Koridor ekonomi bali nusa tenggara
Koridor ekonomi bali nusa tenggaraKoridor ekonomi bali nusa tenggara
Koridor ekonomi bali nusa tenggara
 
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatif
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi KreatifTahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatif
Tahap 1 Pariwisata berbasi Ekonomi Kreatif
 

More from NitaMewaKameliaSiman

Kesimpulan print
Kesimpulan printKesimpulan print
Kesimpulan print
NitaMewaKameliaSiman
 
Kupdf.net buku alat-berat
Kupdf.net buku alat-beratKupdf.net buku alat-berat
Kupdf.net buku alat-berat
NitaMewaKameliaSiman
 
Konstruksi jalan raya
Konstruksi jalan rayaKonstruksi jalan raya
Konstruksi jalan raya
NitaMewaKameliaSiman
 
Kp 1994 tahun 2018
Kp 1994 tahun 2018Kp 1994 tahun 2018
Kp 1994 tahun 2018
NitaMewaKameliaSiman
 
Step baut
Step bautStep baut
Analisis ukuran butir fix
Analisis ukuran butir fixAnalisis ukuran butir fix
Analisis ukuran butir fix
NitaMewaKameliaSiman
 
186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap
NitaMewaKameliaSiman
 
186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap
NitaMewaKameliaSiman
 
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja) Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
NitaMewaKameliaSiman
 

More from NitaMewaKameliaSiman (9)

Kesimpulan print
Kesimpulan printKesimpulan print
Kesimpulan print
 
Kupdf.net buku alat-berat
Kupdf.net buku alat-beratKupdf.net buku alat-berat
Kupdf.net buku alat-berat
 
Konstruksi jalan raya
Konstruksi jalan rayaKonstruksi jalan raya
Konstruksi jalan raya
 
Kp 1994 tahun 2018
Kp 1994 tahun 2018Kp 1994 tahun 2018
Kp 1994 tahun 2018
 
Step baut
Step bautStep baut
Step baut
 
Analisis ukuran butir fix
Analisis ukuran butir fixAnalisis ukuran butir fix
Analisis ukuran butir fix
 
186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap
 
186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap186024212 tabel-baja-lengkap
186024212 tabel-baja-lengkap
 
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja) Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
Pembebanan jembatan rangka (revisi profil baja)
 

Recently uploaded

Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
HADIANNAS
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
jayakartalumajang1
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
AnandhaAdkhaM1
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
indahrosantiTeknikSi
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
delphijean1
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
muhhaekalsn
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
rhamset
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Tsabitpattipeilohy
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
AzrilAld
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
muhammadiswahyudi12
 

Recently uploaded (10)

Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
Power Point TEMA 7 SUB TEMA 3 Pembelajaran 2
 
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdfTUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
TUGAS pelaksana pekerjaan jalan jenjang empat 4 .pptx -.pdf
 
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASASURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA SURVEY REKAYASA
 
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptxTUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
TUGAS UJI KOMPETENSI-INDAH ROSANTI-AHLI UTAMA MANAJEMEN KONSTRUKSI.pptx
 
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong dCOOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
COOLING TOWER petrokimia gresik okdong d
 
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptxPembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
Pembangkit Listrik Tenaga Surya PLTS.pptx
 
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
436102098-0-K3-Elevator-Dan-Eskalator.ppt
 
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdfDaftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
Daftar Lembaga Penyedia Jasa Linkungan.pdf
 
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.pptMatematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
Matematika diskrit: metode pohon/trees.ppt
 
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptxRANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
RANGKAIAN LISTRIK MATERI 7 ANALISIS MESH.pptx
 

Laporan kegiatan_sosialisasi_pariwisata_dan_mice

  • 1. LAPORAN PELAKSANAAN KEGIATAN SOSIALISASI / WORKSHOP PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL Surakarta, 26 Nopember 2015 BADAN PERENCANAAN PEMBANGUNAN DAERAH KOTA SURAKARTA TAHUN 2015
  • 2. BAB I PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Industri MICE ( Meeting, Incentive, Convention, and Exhibiton ) adalah salah satu bagian dari sektor pariwisata yang saat ini sedang mengalami perkembangan yang pesat dan tentunya juga menjadi salah satu industri besar di dunia.Perkembangan bisnis MICE yang merupakan bagian dari industri pariwisata masa kini dan telah memberikan warna yang beragam terhadap jenis kegiatan pariwisata yang identik dengan pemberian pelayanan. Industri MICE berperan penting dalam pariwisata dunia karena dampak yang ditumbulkan dari penyelenggaraan sebuah event MICE memiliki multiplier effect (efek berganda ) bagi bidang kehidupan lainnya. MICE dan bisnis pariwisata merupakan bisnis dengan high quality dan high yield, yang memberikan kontribusi tinggi secara ekonomi terlebih bagi Negara berkembang. High Quality berarti kualitas pelayanan yang diberikan mampu memberikan kepuasan kepada setiap peserta, sedangkan high yield berarti kegiatan wisata konvensi mampu memberikan keuntungan yang besar pada penyelenggara wisata konvensi. Kegiatan industri MICE sebagai industri baru masa kini menunjukkan bahwa MICE sebagai salah satu sektor dalam bisnis pariwisata, karena kegiatan MICE merupakan kegiatan bisnis wisata yang tujuan utama dari para delegasi atau peserta ekgiatan MICE adalah melakukan perjalanan dan menghadiri suatu kegiatan / event yang berhubungan dengan bisnisnya sambil menikmati kegiatan wisata bersama – sama. Pertumbuhan industri MICE ditandai dengan semakin menonjolnya pembangunan hotel berbintang , rumah makan , pusat perbelanjaan , kemudahan akses wisatawan untuk memasuki wilayah Kota Solo. Terbukti dengan banyaknya wisatawan asing yang berkunjung di Solo dan penambahan sarana prasarana. Kondisi seperti ini yang memicu pertumbuhan dan berkembangnya industri MICE di Kota Solo, peluang ini segera ditangkap oleh pemangku pariwisata untuk mengembangkan Kota Solo menjadi Kota MICE.
  • 3. B. DASAR PELAKSANAAN Dasar pelaksanaan kegiatan Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi Lokal Kota Surakarta yaitu Dokumen Pelaksanaan Perubahan Anggaran ( DPPA ) SKPD Badan Perencanaan Pembangunan Daerah ( BAPPEDA ) Kota Surakarta Tahun Anggaran 2015 dengan nomor 1.06.01.01.16.07.5.2 untuk kegiatan fasilitasi kerjasama dengan dunia usaha. C. TUJUAN Tujuan dari penyelenggaraan sosialisasi / workshop pariwisata dan MICE menunjang pengembangan ekonomi lokal Kota Surakarta adalah sebagai berikut : 1. Mengetahui faktor – faktor yang melatar belakangi berkembangnya industri MICE di Kota Surakarta 2. Mengetahui bagaimana pola pengembangan yang dilakukan semua pihak industri pariwisata dan dampak yang ditimbulkan dari kegiatan MICE di Kota Surakarta 3. Teridentifikasinya keterlibatan masyarakat dalam penyelenggaraan event dan dampak ekonomi yang diperoleh. D. VISI DAN MISI VISI 1. Mengembangkan Kota Solo sebagai Kota MICE 2. Terwujudnya pengelolaan sarana prasarana pariwisata dan MICE yang baik di Kota Solo MISI 1. Mengembangkan industri pariwisata yang berdaya saing, destinasi yang unggul serta pemasaran dan promosi pariwisata yang berkelanjutan 2. Meningkatkan kualitas sumber daya manusia serta pengelolaan sarana dan prasarana kepariwisataan
  • 4. BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN A. TEMPAT DAN WAKTU KEGIATAN Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi Lokal Kota Surakarta dilaksanakan pada : Hari / Tanggal : Kamis, 26 Nopember 2015 Jam : 08.30 WIB – Selesai Tempat : Ruang Nakula Gedung Graha Solo Raya Lt. I Bakorwil II Propinsi Jawa Tengah Jl.Slamet Riyadi No.1 Surakarta B. NARASUMBER DAN MODERATOR 1. Narasumber : a. M David R Wijaya, SE b. Daryono, SE 2. Moderator : Liliek Setiawan, SE C. MATERI SOSIALISASI / WORKSHOP PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL KOTA SURAKARTA Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi Lokal Kota Surakarta terdiri dari 2 (dua) materi sebagai berikut : 1) Materi I disampaikan oleh M.David R Wijaya,SE tentang “ Tantangan Kota Solo sebagai Destinasi MICE” MICE dikenal sebagai sebagai salah satu sektor bisnis dalam industri pariwisata. Dalam perkembangannya MICE sedang menjadi prioritas bagi banyak Negara di dunia. Keunggulan wisatawan MICE antara lain : a. Wisatawan kongres dan konvensi merupakan kelas high level economy dengan posisi penting dalam organisasi , perusahaan atau pemerintahan b. Memiliki lama tinggal (length of stay) yang relatif lebih lama yaitu lebih dari 4 ( empat ) hari
  • 5. c. Dapat menarik sejumlah besar wisatawan hanya dalam sekali penyelenggaraan d. Dampak publisitas, penyelenggaraan kongres dan kovensi internasional di sebuah Negara mendapat liputan media yang sangat luas baik oleh media internasional maupun nasional e. Terjadinya multiplier effect terhadap usaha lain khusus nya usaha keci dan menengah, pemasaran maupun penjualan wisata nasional secara keseluruhan Variabel penentu Kota Solo sebagai kota tujuan MICE : a. Historis dan sosio cultural : b. Letak Lokasi Geografis c. Stabilitas Keamanan d. Sarana dan Prasarana e. Kesiapan Sumber Daya Manusia (SDM) f. Informasi dan Promosi 2) Materi II disampaikan oleh Daryono,SE tentang “ Strategi Pengembangan MICE di Surakarta” Wisatawan MICE umumnya diklasifikasikan sebagai Quality Tourist yang cenderung tinggal lebih lama dan menghabiskan uang lebih banyak dari wisatawan biasa sehingga pengeluaran wistawan MICE 7 (tujuh) kali lipat lebih banyak dari wisatawan biasa . Ada 69 ( enam puluh sembilan) indikator dan 9 (Sembilan) kriteria destinasi MICE antara lain : - Aksesibilitas - Dukungan stakeholder lokal - Tempat – tempat menarik - Fasilitas akomodasi - Fasilitas meeting - Fasilitas pameran - Citra destinasi keadaan lingkungan - Profesionalisme Sumber Daya Manusia ( SDM)
  • 6. Trend Pariwisata : - Back to nature - Activity orientation rather than destination orientation - Low cost carrier - Short haul and intra regional travel - Important of CSR - Wellness tourism - Chinese outbond market - Safety and security - Online travel agencies and online marketing - Culture and extreme experiences - Kebutuhan interaksi komunikasi global D. PESERTA SOSIALISASI / WORKSHOP PARIWISATA DAN MICE MENUNJANG PENGEMBANGAN EKONOMI LOKAL KOTA SURAKARTA Peserta Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE Menunjang Pengembangan Ekonomi Lokal Kota Surakarta terdiri dari : 1. FEDEP Kota Surakarta 2. SKPD terkait 3. Pelaku usaha 4. Camat Se-Kota Surakarta 5. Keraton Kasunanan Kota Surakarta E. OUPUT Output dari penyelenggaraan sosialisasi / workshop pariwisata dan MICE menunjang pengembangan ekonomi lokal adalah sebagai berikut : 1. 2. 3.
  • 7. F. PEMBIAYAAN Sosialisasi / Workshop Pariwisata dan MICE menunjang pengembangan ekonomi lokal Kota Surakarta dibiayai dari Bantuan Khusus Provinsi Jawa Tengah (2P0A) pada Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (BAPPEDA) Kota Surakarta pada tahun anggaran tahun 2015 dengan nomor DPA : 1.06.01.01.16.07.5.2 pada kegiatan fasilitasi kerjasama dunia usaha / lembaga.
  • 8. BAB III KESIMPULAN KESIMPULAN : 1. MICE adalah sebuah kegiatan yang melibatkan tourism dalam bentuk besar untuk tujuan khusus yang memiliki efek 7x lebih besar dari turis regular dan impact dari MICE dapat meningkatkan produk domestic bruto 2. Banyak Faktor – faktor penting Kota Solo harus menjadi kota ramah MICE ,diantaranya keamanan , Solo Culture, pajak daerah dll 3. Usulan – usulan dari peserta sosialisasi nantinya akan ditindak lanjuti oleh Pemerintah Kota dalam bentuk rencana kerja Pemerintah / RPJMD yang akan dibuat tahun depan
  • 10. Foto – foto Kegiatan