SlideShare a Scribd company logo
UG141 – Multimedia Design
                                     Lab Exercise 3
MOTION GUIDE IN FLASH

Motion guide adalah salah satu fasilitas dari flash yang digunakan untuk membuat animasi
motion tween bergerak sesuai jalur (guide) yang telah kita buat. Hasil animasi motion guide
ini selain halus (karena motion tween) juga lebih teratur karena animasi bergerak sesuai jalur
yang kita buat. Berikut ada 2 contoh penggunaannya :

   1. Buatlah sebuah flash document.
   2. Buatlah sebuah lingkaran berwarna merah dengan hitam sebagai warna garisnya.
   3. Seleksi lingkaran tersebut dan tekan F8. Pada panel yang muncul masukkan bola
       sebagai name dan movie clip sebagai type serta pastikan titik registrationnya berada di
       tengah-tengah lalu tekan ok.
   4. Klik sekali tombol Insert Layer pada timeline sehingga muncul Layer baru bernama
       Layer 2.
   5. Klik kanan Layer 2 tersebut dan pilih Guide. Sehingga kedua layer pada timeline
       tersebut terlihat seperti gambar di bawah ini :




   6. Pastikan anda aktif di Layer 2 kemudian buatlah sebuah garis di stage seperti gambar
       di bawah ini :




Page | 1                                                                   Johny Hizkia, BIT, MIMS
UG141 – Multimedia Design
                                    Lab Exercise 3
   7. Letakkan bagian tengah movie clip bola pada ujung garis bagian kiri seperti gambar
       di bawah ini :




   8. Klik kanan frame 45 Layer 2 dan pilih Insert Frame.
   9. Klik kanan frame 45 Layer 1 dan pilih Insert KeyFrame.
   10. Ubah letak movie clip bola pada frame 45 ke ujung garis bagian kanan. Pastikan
       bagian tengah movie clip bola yang berada di ujung garis tersebut seperti gambar di
       bawah ini :




   11. Klik kanan frame 1 Layer 1 dan pilih Create Classic Tween.
   12. Klik dan drag Layer 1 kemudian singgungkan ke Layer 2.
   13. Tekan Ctrl+Enter untuk melihat hasilnya.




Page | 2                                                                  Johny Hizkia, BIT, MIMS
UG141 – Multimedia Design
                                  Lab Exercise 3
Task

Buatlah animasi di bawah ini dengan menggunakan motion guide di Flash.




Page | 3                                                                 Johny Hizkia, BIT, MIMS

More Related Content

Similar to Lab 3 - Week 4

Laporan praktikum multimedia_3-3
Laporan praktikum multimedia_3-3Laporan praktikum multimedia_3-3
Laporan praktikum multimedia_3-3
Deprilana Ego Prakasa
 
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdfANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
IcukIcum
 
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweening
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweeningKd 3.3 memahami teknik animasi tweening
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweening
Veny Galapagos
 
Mebuat presentasi-dengan-flash
Mebuat presentasi-dengan-flashMebuat presentasi-dengan-flash
Mebuat presentasi-dengan-flash
Ayas Tincem
 
Animasi pesawat11
Animasi pesawat11Animasi pesawat11
Animasi pesawat11
DoniPuncuna
 
Pertemuan 62
Pertemuan 62Pertemuan 62
Pertemuan 62kusanti
 
BAB 4
BAB 4BAB 4
Bab 4
Bab 4Bab 4
BAB 4
BAB 4BAB 4
KD. 3.3.pptx
KD. 3.3.pptxKD. 3.3.pptx
KD. 3.3.pptx
ardenas_mom
 
modul animasi.pdf
modul animasi.pdfmodul animasi.pdf
modul animasi.pdf
EkoSetiawan735957
 
Tik
TikTik
Tik
TikTik
Alisalim flash4
Alisalim flash4Alisalim flash4
Alisalim flash4
Nurdin Al-Azies
 
Tik
TikTik
7 hari-belajar-macromedia-flash
7 hari-belajar-macromedia-flash7 hari-belajar-macromedia-flash
7 hari-belajar-macromedia-flash
Ahmad Bashir
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
Hapsari Putri
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
Galuhdewi24
 
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptxanimasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
GilangLovianindra
 

Similar to Lab 3 - Week 4 (20)

Laporan praktikum multimedia_3-3
Laporan praktikum multimedia_3-3Laporan praktikum multimedia_3-3
Laporan praktikum multimedia_3-3
 
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdfANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
ANIMASI FRAME BY FRAME DAN ANIMASI TWEENING.pdf
 
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweening
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweeningKd 3.3 memahami teknik animasi tweening
Kd 3.3 memahami teknik animasi tweening
 
Mebuat presentasi-dengan-flash
Mebuat presentasi-dengan-flashMebuat presentasi-dengan-flash
Mebuat presentasi-dengan-flash
 
Animasi pesawat11
Animasi pesawat11Animasi pesawat11
Animasi pesawat11
 
Pertemuan 62
Pertemuan 62Pertemuan 62
Pertemuan 62
 
BAB 4
BAB 4BAB 4
BAB 4
 
Bab 4
Bab 4Bab 4
Bab 4
 
BAB 4
BAB 4BAB 4
BAB 4
 
KD. 3.3.pptx
KD. 3.3.pptxKD. 3.3.pptx
KD. 3.3.pptx
 
modul animasi.pdf
modul animasi.pdfmodul animasi.pdf
modul animasi.pdf
 
Tik
TikTik
Tik
 
Tik
TikTik
Tik
 
Alisalim flash4
Alisalim flash4Alisalim flash4
Alisalim flash4
 
Tik
TikTik
Tik
 
7 hari-belajar-macromedia-flash
7 hari-belajar-macromedia-flash7 hari-belajar-macromedia-flash
7 hari-belajar-macromedia-flash
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
 
Tik bab 4
Tik bab 4Tik bab 4
Tik bab 4
 
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptxanimasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
animasi KD.2 Animasi Motion Tween.pptx
 

More from Indonesia School of Technology and Business (ISTB)

IS341 - Week01 the world wide web architecture
IS341 - Week01  the world wide web architectureIS341 - Week01  the world wide web architecture
IS341 - Week01 the world wide web architecture
Indonesia School of Technology and Business (ISTB)
 
IS341 - Course introduction
IS341 - Course introductionIS341 - Course introduction
Lab 6
Lab 6Lab 6
Lab 5 - Week 7
Lab 5 - Week 7Lab 5 - Week 7
Lab 4 - Week 5a
Lab 4 - Week 5aLab 4 - Week 5a
UG141 - Week 6 (Sound)
UG141 - Week 6 (Sound)UG141 - Week 6 (Sound)
UG141 - Week 5 (Graphics)
UG141 - Week 5 (Graphics)UG141 - Week 5 (Graphics)
UG141 - Week 4 (Text)
UG141 - Week 4 (Text)UG141 - Week 4 (Text)
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
Indonesia School of Technology and Business (ISTB)
 
Lab 1 - Week 2
Lab 1 - Week 2Lab 1 - Week 2
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
Indonesia School of Technology and Business (ISTB)
 
UG141 - Week 1 (Course Introduction)
UG141 - Week 1 (Course Introduction)UG141 - Week 1 (Course Introduction)
UG141 - Week 1 (Course Introduction)
Indonesia School of Technology and Business (ISTB)
 

More from Indonesia School of Technology and Business (ISTB) (13)

IS341 - Week01 the world wide web architecture
IS341 - Week01  the world wide web architectureIS341 - Week01  the world wide web architecture
IS341 - Week01 the world wide web architecture
 
IS341 - Course introduction
IS341 - Course introductionIS341 - Course introduction
IS341 - Course introduction
 
Lab 6
Lab 6Lab 6
Lab 6
 
Lab 5 - Week 7
Lab 5 - Week 7Lab 5 - Week 7
Lab 5 - Week 7
 
UG141 - Week 7 (Video)
UG141 - Week 7 (Video)UG141 - Week 7 (Video)
UG141 - Week 7 (Video)
 
Lab 4 - Week 5a
Lab 4 - Week 5aLab 4 - Week 5a
Lab 4 - Week 5a
 
UG141 - Week 6 (Sound)
UG141 - Week 6 (Sound)UG141 - Week 6 (Sound)
UG141 - Week 6 (Sound)
 
UG141 - Week 5 (Graphics)
UG141 - Week 5 (Graphics)UG141 - Week 5 (Graphics)
UG141 - Week 5 (Graphics)
 
UG141 - Week 4 (Text)
UG141 - Week 4 (Text)UG141 - Week 4 (Text)
UG141 - Week 4 (Text)
 
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
UG141 - Week 3 (Multimedia Methodology)
 
Lab 1 - Week 2
Lab 1 - Week 2Lab 1 - Week 2
Lab 1 - Week 2
 
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
UG141 - Week 2 (Defining Multimedia)
 
UG141 - Week 1 (Course Introduction)
UG141 - Week 1 (Course Introduction)UG141 - Week 1 (Course Introduction)
UG141 - Week 1 (Course Introduction)
 

Recently uploaded

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
ayyurah2004
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
HengkiRisman
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
Kanaidi ken
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
mad ros
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
Arumdwikinasih
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
StevanusOkiRudySusan
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 

Recently uploaded (20)

92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayespeluang kejadian total dan kaidah nbayes
peluang kejadian total dan kaidah nbayes
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG  MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
LAPORAN PRAKTIKUM EKOLOGI UMUM TENTANG MENGUKUR KEANEKARAGAMAN JENIS FLORA D...
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
PELAKSANAAN (13-14 Juni'24) + Link2 Materi BimTek _"PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (P...
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdfRangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas- www.kherysuryawan.id.pdf
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Bahasa Indonesia Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
PPT RENCANA AKSI 2 modul ajar matematika berdiferensiasi kelas 1
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
5. Rangkuman Kehadiran Guru di Kelas_SDN 8n Kranji.docx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 

Lab 3 - Week 4

  • 1. UG141 – Multimedia Design Lab Exercise 3 MOTION GUIDE IN FLASH Motion guide adalah salah satu fasilitas dari flash yang digunakan untuk membuat animasi motion tween bergerak sesuai jalur (guide) yang telah kita buat. Hasil animasi motion guide ini selain halus (karena motion tween) juga lebih teratur karena animasi bergerak sesuai jalur yang kita buat. Berikut ada 2 contoh penggunaannya : 1. Buatlah sebuah flash document. 2. Buatlah sebuah lingkaran berwarna merah dengan hitam sebagai warna garisnya. 3. Seleksi lingkaran tersebut dan tekan F8. Pada panel yang muncul masukkan bola sebagai name dan movie clip sebagai type serta pastikan titik registrationnya berada di tengah-tengah lalu tekan ok. 4. Klik sekali tombol Insert Layer pada timeline sehingga muncul Layer baru bernama Layer 2. 5. Klik kanan Layer 2 tersebut dan pilih Guide. Sehingga kedua layer pada timeline tersebut terlihat seperti gambar di bawah ini : 6. Pastikan anda aktif di Layer 2 kemudian buatlah sebuah garis di stage seperti gambar di bawah ini : Page | 1 Johny Hizkia, BIT, MIMS
  • 2. UG141 – Multimedia Design Lab Exercise 3 7. Letakkan bagian tengah movie clip bola pada ujung garis bagian kiri seperti gambar di bawah ini : 8. Klik kanan frame 45 Layer 2 dan pilih Insert Frame. 9. Klik kanan frame 45 Layer 1 dan pilih Insert KeyFrame. 10. Ubah letak movie clip bola pada frame 45 ke ujung garis bagian kanan. Pastikan bagian tengah movie clip bola yang berada di ujung garis tersebut seperti gambar di bawah ini : 11. Klik kanan frame 1 Layer 1 dan pilih Create Classic Tween. 12. Klik dan drag Layer 1 kemudian singgungkan ke Layer 2. 13. Tekan Ctrl+Enter untuk melihat hasilnya. Page | 2 Johny Hizkia, BIT, MIMS
  • 3. UG141 – Multimedia Design Lab Exercise 3 Task Buatlah animasi di bawah ini dengan menggunakan motion guide di Flash. Page | 3 Johny Hizkia, BIT, MIMS