SlideShare a Scribd company logo
UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO
FAKULTAS TEKNIK
PENDIDIKAN KEWAGANEGARAAN
Bab.4 Konstitusi UUD1945 & Perundangan
1. Achmad Fauzi Teknik Industri 2017
2. Ahmad Fauzi Alfaris Teknik Industri 2017
3. Ardy Firmansyah Teknik Industri 2017
4. Adi Zulkarnain Teknik Lingkungan 2017
5. Ageng Syah Putra Teknik Lingkungan 2017
6. Denok Oktawila Teknik Kimia 2017
Pertanyaan
1. Berikan contoh penyelewengan negara yang tidak sesuai dengan
UUD 1945 dalam 3 bulan terakhir yang dimuat berita nasional ?
Bagaimana seharusnya negara bersikap ?
Jawaban :
Hak Angket KPK Bertentangan dengan UUD 1945
Pimpinan KPK Laode M Syarif mengatakan penggunaan hak angket atas
KPK adalah hal yang keliru. Menurutnya, KPK tidak bisa dikenai hak
angket DPR karena KPK merupakan lembaga independen. Karena itu,
lanjut Laode, hak angket KPK adalah penerobosan wilayah kekuasaan
yang telah dibagi dalam konstitusional. Dia pun kembali menegaskan
hak angket KPK bertentangan dengan Pasal 1 ayat 1 UUD 1945. Tak
hanya itu, Laode juga menyinggung soal keterangan DPR yang
dibacakan oleh anggota Komisi III Arsul Sani saat sidang MK.
Menurutnya, pandangan DPR saat itu hanya untuk menyenangkan hati
hakim MK.
(Sumber : www.detik .com)
Bagaimana cara negara bersikap ?
Jawaban :
Sikap negara yaitu lebih memperkuat atau mempertegas lagi posisi KPK sebaga lembaga
yang independen Dan mengusulkan lembaga baru untuk memberantas korupsi seperti
Densus Tipikor yang digadang gadang mampu membantu KPK dalam pencarian bukti
korupsi di lapangan.
Agar lembaga yang bersifat pemberantasan korupsi tidak mudah digoyangkan oleh
lembaga yang lain serta dapat mewujudkan tujuan utama KPK yaitu pemberantasan
korupsi.
(Sumber : www.tempo.com)
2. Siapa tokoh nasional hidup yang paling konsisten menerapkan UUD
1945 dan perundangan lainnya kedalam kehidupan sehari hari ? Berikan
contoh perbuatannya ?
Jawaban :
Tokoh nya yaitu : Presiden ke 3 Indonesia yaitu B.j Habibie
Contoh perbuatan nya :
Beliau tetap mempertahankan kewarganegaraannya ketika ditawari oleh negara German
untuk pindah warga negara karena German melihat kecerdasan dan potensi dari B.J Habibie
dan langsung saja menawari Habibie dengan status 'warga negara kehormatan‘, Bukannya
senang dengan status yang jarang diberikan Jerman, Habibie justru menolak.
Karena beliau sangat cinta tanah air dan beliau konsisten menerapkan UUD 1945 dalam
pasal 27 ayat (3) dan pasal 30 ayat (1) tentang bela negara
(Sumber : www.merdeka.com)
3. Apa keunikan, kelemahan, keunggulan, & perbandingan UUD 1945 dengan
konstitusi negara ASEAN lainnya?
Jawaban :
Keunikan dan Kelebihan :
1. Fleksibel
2. Peraturan dalam UUD 1945 lebih sesuai dengan perkembangan zaman
3. Rakyat memiliki lebih banyak kebebasan
4. Celah-celah untuk menyalahgunkan UUD 1945 sudah ditutup
Kelemahan :
1. Terjadinya pengelompokan sikap masyarakat
2. Ketidaksempurnaan UUD 1945 pasca amandemen
3. Dominasi kekuasaan DPR
4. Kelemahan dalam sistem presidensial
5. Pengaturan otonomi daerah masih terdapat kekaburan mengenai pola hubung
pusat, provinsi, kab/kota
(Sumber : umam04.blogspot.com)
4. Bagaimana pandangan resmi Nahdlatul Ulama terhadap UUD 1945 ?
Apa kontribusi NU terhadap UUD 1945 ?
Jawaban :
Pandangan NU :
- Harus melihat UUD secara komprehensif, baik dari segi kesejarahan, ideologi
agama, hukum, sosial politik, dan tata negara
Kontribusi NU :
- Melakukan tindakan politik untuk membela soekarno dalam mensukseskan konsep
nasionalisme Agama
- Di era orde baru NU mensukseskan pancasila sebagai azas tunggal bagi organisasi
sosial keagamaaan di Indonesia
(Sumber : www.nu.or.id)

More Related Content

Similar to Kelompok 4pptx

Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan PerundanganBab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Nia Octaverina
 
001 revisi jawaban
001 revisi jawaban001 revisi jawaban
001 revisi jawaban
Shofiana Ifada
 
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945Rizqiana Yogi Cahyaningtyas
 
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
BellaDwiLestari2
 
10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx
DMumtazah
 
PKWN.pptx
PKWN.pptxPKWN.pptx
PKWN.pptx
arygangga
 
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945 PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
Fauzan Ardana
 
Soal cpns pengetahuan umum
Soal cpns pengetahuan umumSoal cpns pengetahuan umum
Soal cpns pengetahuan umum
Muhammad Awaluddinur
 
pptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptxpptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptx
EsemkaEmpatPancasila
 
NEGARA DAN KONSTITUSI
NEGARA DAN KONSTITUSINEGARA DAN KONSTITUSI
NEGARA DAN KONSTITUSI
Diana Ellyza
 
Contoh soal undang undang dan tap mpr ii
Contoh soal undang undang dan tap mpr iiContoh soal undang undang dan tap mpr ii
Contoh soal undang undang dan tap mpr iiumyogaprasetya
 
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014Ahmad Solihin
 
Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3
Paul Aurel
 
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docxPPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
SiapaIni3
 
VIII: Demokrasi dan Kedaulatan
VIII: Demokrasi dan KedaulatanVIII: Demokrasi dan Kedaulatan
VIII: Demokrasi dan Kedaulatan
Nur Rina Martyas Ningrum
 
Tugas pendidikan kewarganegaraan
Tugas pendidikan kewarganegaraan Tugas pendidikan kewarganegaraan
Tugas pendidikan kewarganegaraan
Risky Saputra
 

Similar to Kelompok 4pptx (20)

Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan PerundanganBab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
Bab 4 Konstitusi UUD 1945 dan Perundangan
 
001 revisi jawaban
001 revisi jawaban001 revisi jawaban
001 revisi jawaban
 
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945
KONSEPSI PELAKSANAAN HAM SEBELUM DAN SESUDAH AMANDEMEN UUD 1945
 
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
10. SOAL UUD NRI tahun 1945 dan Pembukaan.pptx
 
Arinda
ArindaArinda
Arinda
 
10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx10. KONSTITUSI.pptx
10. KONSTITUSI.pptx
 
Pancasila
PancasilaPancasila
Pancasila
 
PKWN.pptx
PKWN.pptxPKWN.pptx
PKWN.pptx
 
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945 PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
PPKN Pokok Pokok Pikiran UUD 1945
 
Soal cpns pengetahuan umum
Soal cpns pengetahuan umumSoal cpns pengetahuan umum
Soal cpns pengetahuan umum
 
pptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptxpptpkn-2.pptx
pptpkn-2.pptx
 
NEGARA DAN KONSTITUSI
NEGARA DAN KONSTITUSINEGARA DAN KONSTITUSI
NEGARA DAN KONSTITUSI
 
Contoh soal undang undang dan tap mpr ii
Contoh soal undang undang dan tap mpr iiContoh soal undang undang dan tap mpr ii
Contoh soal undang undang dan tap mpr ii
 
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014
Catatan pinggir perpu no 1 tahun 2014
 
Pelajaran 6
Pelajaran 6Pelajaran 6
Pelajaran 6
 
Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3Soal cpns TWK 3
Soal cpns TWK 3
 
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docxPPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
PPKN BAB1 Razaan Ardy K.docx
 
VIII: Demokrasi dan Kedaulatan
VIII: Demokrasi dan KedaulatanVIII: Demokrasi dan Kedaulatan
VIII: Demokrasi dan Kedaulatan
 
Tugas pendidikan kewarganegaraan
Tugas pendidikan kewarganegaraan Tugas pendidikan kewarganegaraan
Tugas pendidikan kewarganegaraan
 
119921204 politik-pemerintahan
119921204 politik-pemerintahan119921204 politik-pemerintahan
119921204 politik-pemerintahan
 

Recently uploaded

Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
johan199969
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
MuhamadsyakirbinIsma
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
SDNBotoputih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Thahir9
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
RizkiArdhan
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
RosidaAini3
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
PutraDwitara
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
TriSutrisno48
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
tab2008
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Sathya Risma
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
MsElisazmar
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Herry Prasetyo
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Thahir9
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
Kanaidi ken
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
SDNBotoputih
 

Recently uploaded (20)

Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan marthaKoneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
Koneksi Antar Materi modul 2.1.pptx Johan martha
 
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
425764250-Koleksi-Soalan-Sains-Tingkatan-1-KSSM.docx
 
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputihlaporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
laporan komunitas belajar sekolah dasar negeri botoputih
 
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdfTugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
Tugas Refleksi Dwi Mingguan Modul 1.4.pdf
 
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
Menyambut Masyarakat 4.0 dan Indonesia Emas 2045
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdfLAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
LAPORAN BIMBINGAN TEKNIS TRANSISI PAUD - SD.pdf
 
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan   i...
Modul Ajar Projek Kreatif dan Kewirausahaan - Peluang Usaha di Lingkungan i...
 
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMPPerencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
Perencanaan Berbasis Data Satuan Pendidikan Jenjang SMP
 
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptxPanduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
Panduan Pemilihan Mapel Pilihan SMK.pptx
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
Laporan bulanan Dosen Pembimbing lapangan dalam pelaksanaan kampus mengajar a...
 
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase eAlur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
Alur tujuan pembelajaran bahasa inggris kelas x fase e
 
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
Modul AJar Rekayasa Perangkat Lunak 2024
 
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdfTugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
Tugas CGP Mulai dari diri - Modul 2.1.pdf
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan  Regulasi  Terbaru P...
PELAKSANAAN + Link2 Materi WORKSHOP Nasional _"Penerapan Regulasi Terbaru P...
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdfKalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024  Kabupaten Temanggung .pdf
Kalender Pendidikan tahun pelajaran 2023/2024 Kabupaten Temanggung .pdf
 

Kelompok 4pptx

  • 1. UNIVERSITAS NAHDLATUL ULAMA SIDOARJO FAKULTAS TEKNIK PENDIDIKAN KEWAGANEGARAAN Bab.4 Konstitusi UUD1945 & Perundangan 1. Achmad Fauzi Teknik Industri 2017 2. Ahmad Fauzi Alfaris Teknik Industri 2017 3. Ardy Firmansyah Teknik Industri 2017 4. Adi Zulkarnain Teknik Lingkungan 2017 5. Ageng Syah Putra Teknik Lingkungan 2017 6. Denok Oktawila Teknik Kimia 2017
  • 2. Pertanyaan 1. Berikan contoh penyelewengan negara yang tidak sesuai dengan UUD 1945 dalam 3 bulan terakhir yang dimuat berita nasional ? Bagaimana seharusnya negara bersikap ?
  • 3. Jawaban : Hak Angket KPK Bertentangan dengan UUD 1945 Pimpinan KPK Laode M Syarif mengatakan penggunaan hak angket atas KPK adalah hal yang keliru. Menurutnya, KPK tidak bisa dikenai hak angket DPR karena KPK merupakan lembaga independen. Karena itu, lanjut Laode, hak angket KPK adalah penerobosan wilayah kekuasaan yang telah dibagi dalam konstitusional. Dia pun kembali menegaskan hak angket KPK bertentangan dengan Pasal 1 ayat 1 UUD 1945. Tak hanya itu, Laode juga menyinggung soal keterangan DPR yang dibacakan oleh anggota Komisi III Arsul Sani saat sidang MK. Menurutnya, pandangan DPR saat itu hanya untuk menyenangkan hati hakim MK. (Sumber : www.detik .com)
  • 4. Bagaimana cara negara bersikap ? Jawaban : Sikap negara yaitu lebih memperkuat atau mempertegas lagi posisi KPK sebaga lembaga yang independen Dan mengusulkan lembaga baru untuk memberantas korupsi seperti Densus Tipikor yang digadang gadang mampu membantu KPK dalam pencarian bukti korupsi di lapangan. Agar lembaga yang bersifat pemberantasan korupsi tidak mudah digoyangkan oleh lembaga yang lain serta dapat mewujudkan tujuan utama KPK yaitu pemberantasan korupsi. (Sumber : www.tempo.com)
  • 5. 2. Siapa tokoh nasional hidup yang paling konsisten menerapkan UUD 1945 dan perundangan lainnya kedalam kehidupan sehari hari ? Berikan contoh perbuatannya ?
  • 6. Jawaban : Tokoh nya yaitu : Presiden ke 3 Indonesia yaitu B.j Habibie Contoh perbuatan nya : Beliau tetap mempertahankan kewarganegaraannya ketika ditawari oleh negara German untuk pindah warga negara karena German melihat kecerdasan dan potensi dari B.J Habibie dan langsung saja menawari Habibie dengan status 'warga negara kehormatan‘, Bukannya senang dengan status yang jarang diberikan Jerman, Habibie justru menolak. Karena beliau sangat cinta tanah air dan beliau konsisten menerapkan UUD 1945 dalam pasal 27 ayat (3) dan pasal 30 ayat (1) tentang bela negara (Sumber : www.merdeka.com)
  • 7. 3. Apa keunikan, kelemahan, keunggulan, & perbandingan UUD 1945 dengan konstitusi negara ASEAN lainnya?
  • 8. Jawaban : Keunikan dan Kelebihan : 1. Fleksibel 2. Peraturan dalam UUD 1945 lebih sesuai dengan perkembangan zaman 3. Rakyat memiliki lebih banyak kebebasan 4. Celah-celah untuk menyalahgunkan UUD 1945 sudah ditutup Kelemahan : 1. Terjadinya pengelompokan sikap masyarakat 2. Ketidaksempurnaan UUD 1945 pasca amandemen 3. Dominasi kekuasaan DPR 4. Kelemahan dalam sistem presidensial 5. Pengaturan otonomi daerah masih terdapat kekaburan mengenai pola hubung pusat, provinsi, kab/kota (Sumber : umam04.blogspot.com)
  • 9. 4. Bagaimana pandangan resmi Nahdlatul Ulama terhadap UUD 1945 ? Apa kontribusi NU terhadap UUD 1945 ?
  • 10. Jawaban : Pandangan NU : - Harus melihat UUD secara komprehensif, baik dari segi kesejarahan, ideologi agama, hukum, sosial politik, dan tata negara Kontribusi NU : - Melakukan tindakan politik untuk membela soekarno dalam mensukseskan konsep nasionalisme Agama - Di era orde baru NU mensukseskan pancasila sebagai azas tunggal bagi organisasi sosial keagamaaan di Indonesia (Sumber : www.nu.or.id)