SlideShare a Scribd company logo
Kelompok 2
Keseimbangan Lingkungan
Pengertian keseimbangan lingkungan
• Pengertian keseimbangan lingkungan bisa diartikan
sebagai bentuk keseimbangan antara kehidupan biotik
dengan lingkungan. Dikutip dari Kamus Besar Bahasa
Indonesia (KBBI), kata keseimbangan berarti keadaan
seimbang. Sedangkan lingkungan bisa diartikan sebagai
keadaan alam sekitar yang ada di langit dan bumi.
Mengenal Keseimbangan Lingkungan
• Keseimbangan lingkungan atau sering disebut juga
dengan keseimbangan ekologi adalah hubungan
kompleks antara organisme hidup dan kondisi
lingkungan yang menjadi tempat tinggalnya. Di alam,
konflik dapat muncul ketika spesies-spesies makhluk
hidup merebutkan sumber daya alam yang dikonsumsi.
Pentingnya Menjaga Keseimbangan Lingkungan
• Keseimbangan lingkungan dan alam tentu penting untuk dijaga agar
makhluk hidup yang tinggal di dalamnya tidak rusak dan punah. Sebab,
lingkungan atau alam sekitar merupakan tempat tinggal yang menjadi
sumber kebutuhan manusia dan makhluk hidup lainnya. Apabila
keseimbangan alam rusak dan sumber daya punah, hal ini akan
memengaruhi kehidupan makhluk hidup dan ekosistem tempat tinggal.
Agar rusaknya keseimbangan alam dan punahnya sumber daya alam tidak
terjadi, manusia harus mau berperan besar dalam merawat dan
melestarikannya.
Cara Menjaga Keseimbangan Lingkungan
Berikut beberapa cara menjaga keseimbangan lingkungan, di antaranya:
Mengelola sumber daya alam
Dalam hal ini, manusia harus bisa mengurangi penggunaan bahan bakar fosil, mineral, dan sumber daya yang tidak
dapat diperbarui lainnya.
Mengontrol populasi
Dengan menekan tingkat populasi maka cara ini dapat mengurangi tekanan dan beban yang ditanggung oleh
ekosistem.
Melindungi ekosistem air
Dengan cara menghentikan aktivitas nelayan yang menggunakan bahan peledak atau bahan kimia. Hal ini dapat
berdampak buruk pada terumbu karang di laut yang menjadi rumah bagi hewan-hewan laut.
Kesimpulan dan saran
Kesimpulan
Keseimbangan lingkungan merupakan kemampuan lingkungan untuk mengatasi
tekanan dari alam maupun dari aktivitas manusia, serta kemampuan lingkungan
dalam menjaga kestabilan kehidupan di dalamnya.
Saran
Saran kami sebagai penulis, kita hendaknya sebagai pelajar Indonesia, harus selalu
menjaga keseimbangan lingkungan. Karena keseimbangan lingkungan sangat
berdampak bagi kehidupan seluruh makhluk hidup di muka bumi ini.
Terima Kasih

More Related Content

Similar to Kelompok 2 Ppt.pptx

Plants in the strictest sense
Plants in the strictest sensePlants in the strictest sense
Plants in the strictest sense
AlifkasuryaPratama
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
WahyuYulianto12
 
Hukum sda analisis
Hukum sda analisisHukum sda analisis
Hukum sda analisis
Keonk Hawk
 
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
ZainulHasan13
 
Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4
hansel adefrid
 
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptxLingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
Melwin Syafrizal
 
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptxPola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
AndreErlangga5
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
endahretnosari
 
Pklh presentation
Pklh presentationPklh presentation
Pklh presentation
Kumara Pandya
 
Lingkungan hidup dan pengelolaannya
Lingkungan hidup dan pengelolaannyaLingkungan hidup dan pengelolaannya
Lingkungan hidup dan pengelolaannya
Muhammad Zuhdi
 
Presentasi aza
Presentasi azaPresentasi aza
Presentasi aza
kemilau
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
Indriati Dewi
 
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGANEKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
ssuserb45756
 
SILVIKA
SILVIKASILVIKA
SILVIKA
EDIS BLOG
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
Rwan Jameel
 
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajarBAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
Harianti10
 
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu LingkunganEkologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
NURINAFITRIANI1
 
Tugas media irfan
Tugas media irfanTugas media irfan
Tugas media irfan
Poetra Chebhungsu
 
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptxFIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
gilangdownload
 

Similar to Kelompok 2 Ppt.pptx (20)

Plants in the strictest sense
Plants in the strictest sensePlants in the strictest sense
Plants in the strictest sense
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
 
Hukum sda analisis
Hukum sda analisisHukum sda analisis
Hukum sda analisis
 
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
Bab 6. IPA Kelas 7 Kurikulum Merdeka (Ekologi dan Keragaman Hayati Indonesia ...
 
Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4Tugas kelompok 4
Tugas kelompok 4
 
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptxLingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
LingBis-Pertemuan-9-Ekologi & Bisnis.pptx
 
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptxPola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
Pola Manusia dan lingkungan Andre Erlangga.pptx
 
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptxbab6-230111124651-2702f68f.pptx
bab6-230111124651-2702f68f.pptx
 
Pklh presentation
Pklh presentationPklh presentation
Pklh presentation
 
Lingkungan hidup dan pengelolaannya
Lingkungan hidup dan pengelolaannyaLingkungan hidup dan pengelolaannya
Lingkungan hidup dan pengelolaannya
 
Presentasi aza
Presentasi azaPresentasi aza
Presentasi aza
 
Makalah
MakalahMakalah
Makalah
 
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGANEKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN EKOLOGI SEBAGAI ILMU LINGKUNGAN
 
SILVIKA
SILVIKASILVIKA
SILVIKA
 
Ekosistem
EkosistemEkosistem
Ekosistem
 
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajarBAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
BAB 3. Ekologi dan lingkungan.pptx. bhn ajar
 
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu LingkunganEkologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
Ekologi, Lingkungan, dan Ilmu Lingkungan
 
faktor pembatas ekosistem
faktor pembatas ekosistemfaktor pembatas ekosistem
faktor pembatas ekosistem
 
Tugas media irfan
Tugas media irfanTugas media irfan
Tugas media irfan
 
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptxFIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
FIKIH EKOLOGI KEL 1.pptx
 

Recently uploaded

13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
MSahrul7
 
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptxDampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
sidiqhardianto1181
 
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.pptanamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
DianIslamiatiIswan1
 
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptx
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptxContoh pengisian Formulir metadataq.pptx
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptx
4301170149rizkiekose
 
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
attikahgzl
 
Artificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network BackpropafationArtificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network Backpropafation
muhandhis1
 

Recently uploaded (6)

13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
13-14. P ORTOGONAL_13-30_5_2024 (#5).pptx
 
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptxDampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
Dampak PD 2 zxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxxx.pptx
 
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.pptanamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
anamnesa-dan-pemeriksaan-fisik-penderita-urologi.ppt
 
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptx
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptxContoh pengisian Formulir metadataq.pptx
Contoh pengisian Formulir metadataq.pptx
 
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi”  Oleh : B. HERRY PR...
Rangkuman Buku “KORUPSI Melacak Arti, Menyimak Implikasi” Oleh : B. HERRY PR...
 
Artificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network BackpropafationArtificial Neural Network Backpropafation
Artificial Neural Network Backpropafation
 

Kelompok 2 Ppt.pptx

  • 2. Pengertian keseimbangan lingkungan • Pengertian keseimbangan lingkungan bisa diartikan sebagai bentuk keseimbangan antara kehidupan biotik dengan lingkungan. Dikutip dari Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), kata keseimbangan berarti keadaan seimbang. Sedangkan lingkungan bisa diartikan sebagai keadaan alam sekitar yang ada di langit dan bumi.
  • 3. Mengenal Keseimbangan Lingkungan • Keseimbangan lingkungan atau sering disebut juga dengan keseimbangan ekologi adalah hubungan kompleks antara organisme hidup dan kondisi lingkungan yang menjadi tempat tinggalnya. Di alam, konflik dapat muncul ketika spesies-spesies makhluk hidup merebutkan sumber daya alam yang dikonsumsi.
  • 4. Pentingnya Menjaga Keseimbangan Lingkungan • Keseimbangan lingkungan dan alam tentu penting untuk dijaga agar makhluk hidup yang tinggal di dalamnya tidak rusak dan punah. Sebab, lingkungan atau alam sekitar merupakan tempat tinggal yang menjadi sumber kebutuhan manusia dan makhluk hidup lainnya. Apabila keseimbangan alam rusak dan sumber daya punah, hal ini akan memengaruhi kehidupan makhluk hidup dan ekosistem tempat tinggal. Agar rusaknya keseimbangan alam dan punahnya sumber daya alam tidak terjadi, manusia harus mau berperan besar dalam merawat dan melestarikannya.
  • 5. Cara Menjaga Keseimbangan Lingkungan Berikut beberapa cara menjaga keseimbangan lingkungan, di antaranya: Mengelola sumber daya alam Dalam hal ini, manusia harus bisa mengurangi penggunaan bahan bakar fosil, mineral, dan sumber daya yang tidak dapat diperbarui lainnya. Mengontrol populasi Dengan menekan tingkat populasi maka cara ini dapat mengurangi tekanan dan beban yang ditanggung oleh ekosistem. Melindungi ekosistem air Dengan cara menghentikan aktivitas nelayan yang menggunakan bahan peledak atau bahan kimia. Hal ini dapat berdampak buruk pada terumbu karang di laut yang menjadi rumah bagi hewan-hewan laut.
  • 6. Kesimpulan dan saran Kesimpulan Keseimbangan lingkungan merupakan kemampuan lingkungan untuk mengatasi tekanan dari alam maupun dari aktivitas manusia, serta kemampuan lingkungan dalam menjaga kestabilan kehidupan di dalamnya. Saran Saran kami sebagai penulis, kita hendaknya sebagai pelajar Indonesia, harus selalu menjaga keseimbangan lingkungan. Karena keseimbangan lingkungan sangat berdampak bagi kehidupan seluruh makhluk hidup di muka bumi ini.