SlideShare a Scribd company logo
Keanekaragaman
PendudukDunia
KELOMPOK 3
1. Septian Anggraini 22.13101.12.34
2. Tri Josih Pebriani 22.13101.12.35
3. Ari Oktarisia22.13101.12.35
Dosen Pengampu :
Dr. Ahmad Dwi P,S.Pd,M.Kes
Keanekaragama
n Penduduk?
Suatu kondisi dalam masyarakat di mana
terdapat perbedaan dalam berbagai bidang
terutama suku bangsa, ras, agama,
ideologi, atau budaya.
1. Ras
1.
Ras
• Berasal dari kata radix (bahasa latin) yang
artinya asal atau akar.
• Ras adalah pengelompokan berdasarkan
ciri biologis, bukan berdasarkan ciri-ciri
sosiokultural.
• Ras adalah salah satu sistem
pengelompokkan atau penggolongan
manusia yang ada di muka bumi ini
berdasarkan ciri fisik secara umum
Ciri-ciri fisik yang dijadikan dasar pengelompokkan ras
adalah ciri-ciri yang dapat terlihat oleh orang lain.
Misal: bentuk hidung, warna kulit, warna mata, warna
rambut, dan lain-lain.
Ciri Fisik yang Dipakai
untuk Mengelompokkan
Ras
• Bentuk badan
• Bentuk kepala
• Bentuk muka
• Bentuk hidung
• Warna kulit
1. Bentuk
Badan
• Berdasarkan tinggi dan rangka badan.
• Ada golongan ras yang memiliki tubuh tinggi
besar, ada pula golongan ras yang memiliki tubuh
tinggi kecil, ataupun ada golongan ras yang
memiliki tubuh kecil mungil.
2. Bentuk
Kepala
• Walaupun bentuk kepala agak sulit dilihat
sepintas, namun para ahli juga
mengelompokkan ras berdasarkan bentuk
kepalanya.
• Bentuk kepala biasanya diukur
berdasarkan panjang lingkar kepala.
3. Bentuk
Muka
Yang diperhatikan dalam pengelompokkan ras
adalah bentuk tulang pipi (ada yang menonjol
dan tidak), pronogtisme (jarak atau derajat muka
dengan air muka), panjang muka (jarak antar dua
tulang pipi), dan bentuk tulang rahang bawah
(dagu).
4. Bentuk
Hidung
• Dinilai dari panjang dan lebar
hidung rata-rata sekelompok manusia.
• Orang biasanya menggolongkan menjadi
hidung mancung, pesek, dan biasa /
lebar.
5. Warna Kulit
Ada kelompok manusia yang berkulit
hitam, putih, kuning, atau sawo
matang.
6. Warna
Rambut
 Sedangkan rambut manusia, bisa
dikelompokkan berdasarkan warna
hitam dan putih/kuning dan bentuk
rambut lurus, ikal, dan keriting
Penyebaran Warna Rambut di Dunia
7. Warna Mata
Ada kelompok manusia yang
mempunyai warna tengah mata
hitam, biru, atau hijau.
Faktor Terjadinya Ras di Dunia
• Mutasi
• Seleksi alam
• Adaptasi
• Isolasi
• Migrasi
1. Mutasi
 Perubahan secara genetik yang disebabkan
faktor lingkungan atau pun faktor lain.
 Misalnya, orangtua yang berkulit hitam bisa
melahirkan anak berkulit sawo matang.
2. Seleksi
Alam
Seleksi yang dilakukan oleh alam, di
mana kelompok manusia yang paling
bisa bertahan mendiami suatu
wilayah tertentuyang tetap lestari
3.
Adaptasi
Penyesuaian diri kelompok manusia terhadap
lingkungannya. Misalnya, kelompok manusia yang
hidup di wilayah kutub, maka lama kelamaan bentuk
tubuh dan cara hidupnya akan beradaptasi dengan
lingkungan kutub yang dingin.
4.
Isolasi
Pemencilan atau pengucilan. Ciri-ciri fisik atau
biologis yang didapat suatu kelompok manusia dari
mutasi, seleksi alam, dan adaptasi akan bisa
bertahan turun temurun apabila kelompok tersebut
terisolasi atau sengaja mengucilkan diri dengan
dunia luar.
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to Kelompok 2 Global Health.pptx

1a budaya&pembelajaran (2)
1a budaya&pembelajaran (2)1a budaya&pembelajaran (2)
1a budaya&pembelajaran (2)
Sopna Sopnah
 
Perbezaan Individu
Perbezaan IndividuPerbezaan Individu
Perbezaan Individu
Azizi Ahmad
 
Presentation 1.pptx
Presentation 1.pptxPresentation 1.pptx
Presentation 1.pptx
RicaSeptian1
 
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.pptMK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
AurelLerie
 
Makalah ipa kelompok 7
Makalah ipa kelompok 7Makalah ipa kelompok 7
Makalah ipa kelompok 7
supiahsari02
 
Konsep dasar IPA MI/SD
Konsep dasar IPA MI/SDKonsep dasar IPA MI/SD
Konsep dasar IPA MI/SD
dwitiara1995
 
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
fikri asyura
 
Struktur sosial
Struktur sosialStruktur sosial
Struktur sosial
Rizki Feroza
 
PPT Teknologi Keperawatan
PPT Teknologi KeperawatanPPT Teknologi Keperawatan
PPT Teknologi Keperawatan
aika_riste
 
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
Aulia Faris Humam
 
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasarBab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
faisalhasan48
 
Biodiversity
BiodiversityBiodiversity
Biodiversity
Mochammad Ridwan
 
Perkembangan Pengetahuan Manusia
Perkembangan Pengetahuan ManusiaPerkembangan Pengetahuan Manusia
Perkembangan Pengetahuan ManusiaIntan Irawati
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptxILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
DitaKhanifah
 
BIOLOGI_M5KB2
BIOLOGI_M5KB2BIOLOGI_M5KB2
BIOLOGI_M5KB2
ppghybrid4
 
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. KetutPPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
LinaAprilia7
 
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Andriyani Prasetiyowati
 
Perbedaan Budaya
Perbedaan BudayaPerbedaan Budaya
Perbedaan Budaya
Ratih Aini
 
Antropologi upj 2015 2
Antropologi upj 2015 2Antropologi upj 2015 2
Antropologi upj 2015 2
AdvenHealthy AdvenHealthy
 
Topik 2 kepelbagaian kelompok
Topik 2 kepelbagaian kelompokTopik 2 kepelbagaian kelompok
Topik 2 kepelbagaian kelompokFadhlie Prinusas
 

Similar to Kelompok 2 Global Health.pptx (20)

1a budaya&pembelajaran (2)
1a budaya&pembelajaran (2)1a budaya&pembelajaran (2)
1a budaya&pembelajaran (2)
 
Perbezaan Individu
Perbezaan IndividuPerbezaan Individu
Perbezaan Individu
 
Presentation 1.pptx
Presentation 1.pptxPresentation 1.pptx
Presentation 1.pptx
 
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.pptMK PK Pengertian Kepribadian.ppt
MK PK Pengertian Kepribadian.ppt
 
Makalah ipa kelompok 7
Makalah ipa kelompok 7Makalah ipa kelompok 7
Makalah ipa kelompok 7
 
Konsep dasar IPA MI/SD
Konsep dasar IPA MI/SDKonsep dasar IPA MI/SD
Konsep dasar IPA MI/SD
 
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
Ilmu budaya dasar (modul etika, profesional dan humaniora)
 
Struktur sosial
Struktur sosialStruktur sosial
Struktur sosial
 
PPT Teknologi Keperawatan
PPT Teknologi KeperawatanPPT Teknologi Keperawatan
PPT Teknologi Keperawatan
 
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
Pendidikan multikultural dalam pkn kelas VII semester 1
 
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasarBab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
Bab keanekaragaman hayati, tentang materi ilu alamiah dasar
 
Biodiversity
BiodiversityBiodiversity
Biodiversity
 
Perkembangan Pengetahuan Manusia
Perkembangan Pengetahuan ManusiaPerkembangan Pengetahuan Manusia
Perkembangan Pengetahuan Manusia
 
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptxILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
ILMU SOSIAL DAN BUDAYA DASAR ( ISBD ).pptx
 
BIOLOGI_M5KB2
BIOLOGI_M5KB2BIOLOGI_M5KB2
BIOLOGI_M5KB2
 
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. KetutPPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
PPT MKWU Pendidikan Kewarganegaraan Dr. Ketut
 
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
Biologi materi dan soal sesuai skl 2014 2015
 
Perbedaan Budaya
Perbedaan BudayaPerbedaan Budaya
Perbedaan Budaya
 
Antropologi upj 2015 2
Antropologi upj 2015 2Antropologi upj 2015 2
Antropologi upj 2015 2
 
Topik 2 kepelbagaian kelompok
Topik 2 kepelbagaian kelompokTopik 2 kepelbagaian kelompok
Topik 2 kepelbagaian kelompok
 

Recently uploaded

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
NiaTazmia2
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
PikeKusumaSantoso
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
indraayurestuw
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
inganahsholihahpangs
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
MildayantiMildayanti
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
ahyani72
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 

Recently uploaded (20)

SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdekaSOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
SOAL ASAS SENI MUSIK kelas 2 semester 2 kurikulum merdeka
 
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
2. PEMBELAJARAN YANG MENGUATKAN TRANSISI PAUD-SD Merancang Instrumen Asesmen ...
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdfKisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
Kisi-kisi PAT IPS Kelas 8 semester 2.pdf
 
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdfSeminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
Seminar Pendidikan PPG Filosofi Pendidikan.pdf
 
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdfPanduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
Panduan Penggunaan Rekomendasi Buku Sastra.pdf
 
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptxMateri 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
Materi 2_Benahi Perencanaan dan Benahi Implementasi.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 

Kelompok 2 Global Health.pptx

  • 1. Keanekaragaman PendudukDunia KELOMPOK 3 1. Septian Anggraini 22.13101.12.34 2. Tri Josih Pebriani 22.13101.12.35 3. Ari Oktarisia22.13101.12.35 Dosen Pengampu : Dr. Ahmad Dwi P,S.Pd,M.Kes
  • 2. Keanekaragama n Penduduk? Suatu kondisi dalam masyarakat di mana terdapat perbedaan dalam berbagai bidang terutama suku bangsa, ras, agama, ideologi, atau budaya.
  • 4. 1. Ras • Berasal dari kata radix (bahasa latin) yang artinya asal atau akar. • Ras adalah pengelompokan berdasarkan ciri biologis, bukan berdasarkan ciri-ciri sosiokultural. • Ras adalah salah satu sistem pengelompokkan atau penggolongan manusia yang ada di muka bumi ini berdasarkan ciri fisik secara umum
  • 5. Ciri-ciri fisik yang dijadikan dasar pengelompokkan ras adalah ciri-ciri yang dapat terlihat oleh orang lain. Misal: bentuk hidung, warna kulit, warna mata, warna rambut, dan lain-lain.
  • 6. Ciri Fisik yang Dipakai untuk Mengelompokkan Ras • Bentuk badan • Bentuk kepala • Bentuk muka • Bentuk hidung • Warna kulit
  • 7. 1. Bentuk Badan • Berdasarkan tinggi dan rangka badan. • Ada golongan ras yang memiliki tubuh tinggi besar, ada pula golongan ras yang memiliki tubuh tinggi kecil, ataupun ada golongan ras yang memiliki tubuh kecil mungil.
  • 8. 2. Bentuk Kepala • Walaupun bentuk kepala agak sulit dilihat sepintas, namun para ahli juga mengelompokkan ras berdasarkan bentuk kepalanya. • Bentuk kepala biasanya diukur berdasarkan panjang lingkar kepala.
  • 9. 3. Bentuk Muka Yang diperhatikan dalam pengelompokkan ras adalah bentuk tulang pipi (ada yang menonjol dan tidak), pronogtisme (jarak atau derajat muka dengan air muka), panjang muka (jarak antar dua tulang pipi), dan bentuk tulang rahang bawah (dagu).
  • 10.
  • 11. 4. Bentuk Hidung • Dinilai dari panjang dan lebar hidung rata-rata sekelompok manusia. • Orang biasanya menggolongkan menjadi hidung mancung, pesek, dan biasa / lebar.
  • 12. 5. Warna Kulit Ada kelompok manusia yang berkulit hitam, putih, kuning, atau sawo matang.
  • 13.
  • 14. 6. Warna Rambut  Sedangkan rambut manusia, bisa dikelompokkan berdasarkan warna hitam dan putih/kuning dan bentuk rambut lurus, ikal, dan keriting
  • 16. 7. Warna Mata Ada kelompok manusia yang mempunyai warna tengah mata hitam, biru, atau hijau.
  • 17.
  • 18. Faktor Terjadinya Ras di Dunia • Mutasi • Seleksi alam • Adaptasi • Isolasi • Migrasi
  • 19. 1. Mutasi  Perubahan secara genetik yang disebabkan faktor lingkungan atau pun faktor lain.  Misalnya, orangtua yang berkulit hitam bisa melahirkan anak berkulit sawo matang.
  • 20. 2. Seleksi Alam Seleksi yang dilakukan oleh alam, di mana kelompok manusia yang paling bisa bertahan mendiami suatu wilayah tertentuyang tetap lestari
  • 21. 3. Adaptasi Penyesuaian diri kelompok manusia terhadap lingkungannya. Misalnya, kelompok manusia yang hidup di wilayah kutub, maka lama kelamaan bentuk tubuh dan cara hidupnya akan beradaptasi dengan lingkungan kutub yang dingin.
  • 22. 4. Isolasi Pemencilan atau pengucilan. Ciri-ciri fisik atau biologis yang didapat suatu kelompok manusia dari mutasi, seleksi alam, dan adaptasi akan bisa bertahan turun temurun apabila kelompok tersebut terisolasi atau sengaja mengucilkan diri dengan dunia luar.