SlideShare a Scribd company logo
1 of 9
Download to read offline
JENIS-JENIS OPERATING SYSTEM(OS)
Unix Operating
UNIX merupakan OS yang diciptakan oleh Ken Thompson dan Dennis Ritchie,
lalu dikembangkan oleh AT&T Bell Labs. UNIX sengaja didesain sebagai OS
yang portabel, Multi-Tasking dan Multi User. Sistem operasi ini lebih
menekankan diri pada Workstation dan Server, Karena faktor ketersediaan
dan kompatibilitas yang tinggi menyebabkan sistem operasi ini dapat
digunakan, disalin dan dimodifikasi sehingga dapat dikembangkan oleh
banyak pihak dan menyebabkan banyak sekali varian dari Unix operating
system ini.
Disk Operating System (DOS)
Sistem operasi ini merupakan keluarga sistem operasi yang banyak
digunakan dikomputer peribadi pada era tahun 1975 yang pada saat itu
digunakan di komputer peribadi pertama Altair. Sistem operasi ini masih
menggunakan antar muka berbaris teks dengan tanda kesiapan menerima
perintah dari pengguna yang disebut sebagai prompt.
Novell Operating System (NOS)
Sistem operasi ini merupakan sebuah sistem operasi jaringan yang
menyediakan akses file remote transparan dan berbagai layanan jaringan
terdistribusi, termasuk sharing printer dan dukungan untuk berbagai aplikasi
seperti surat elektronik transfer dan akses database. Sistem operasi
dikembangkan oleh Novell Corporation.
Windows Operating System
Sistem operasi windows merupakan sistem operasi yang sudah
menggunakan antar muka GUI (Graphical User Interface) iaitu mendukung
antara muka dengan menggunakan grafik atau gambar, sehingga penggunaan
komputer menjadi lebih mudah dan menyenangkan. Sistem operasi ini
dikembangkan oleh perusahaan Microsoft dan saat ini telah memiliki
beberapa versi sistem operasi windows. Versi terbaru windows yang baru
saja dirilis iaitu windows 8.
Machintos Operating System
Sistem operasi machintos (MAC OS) merupakan sebuah sistem operasi
komersil pertama dengan antar muka berbasis GUI (Graphical User Interface)
khusus yang hanya bisa digunakan diperangkat produk Apple. Saat ini sistem
operasi ini juga telah memiliki berberapa versi yang tersedia guna
mendukung dan memanjakan para pengguna produk Apple.
Linux Operating System
Sistem operasi Linux pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvald, dimana
sistem operasi ini merupakan sistem operasi open source yang
memungkinkan pengguna untuk memodivikasi sistem secara keseluruhan.
Karena sistem operasi ini bersifat open source, maka sistem operasi ini
banyak dikembangkan oleh para pengembang sistem operasi sehingga
menghasilkan beberapa distro linux yang disesuaikan dengan jenis pekerjaan
yang ingin dikerjakan menggunakan komputer.
Symbian Operating System
Sistem operasi ini merupakan sistem operasi yang umumnya digunakan pada
perangkat telefon seluler dan dikembangkan oleh perusahaan Symbian Ltd.
Symbian merupakan sebuah perusahaan independen hasil dari kolaborasi
perusahaan-perusahaan telefon seluler pada masa itu, yakni Nokia, Erricson,
Motorola dan Psion. Saat ini sistem operasi ini juga telah memiliki banyak
versi perkembangan sesuai dengan kebutuhan pasar.
BlackBerry Operating System
Sama halnya dengan MAC OS, sistem operasi ini dikembangkan untuk
digunakan khusus pada perangkat produk yang diproduksi oleh
perusahaan BlackBerry saja. BlackBerry dikembangkan oleh sebuah
perusahaan telekomunikasi asal Canada iaitu Research In Motion (RIM).
Perusahaan ini menciptakan sebuah perangkat mobile dengan layanan push
email dan terus berkembang hingga sampai saat ini BlackBerry menjadi
smartphone yang banyak memiliki fungsi berteknologi tinggi seperti GPS,
Wifi, Internet Mobile, dan lain sebagainya.
Androit Operating System
Sistem operasi ini merupakan sebuah sistem operasi yang dikembangkan
oleh sebuah perusahaan Androit Inc yang pada akhirnya dibeli oleh
perusahaan internet raksasa Google Inc. Androit merupakan sistem operasi
pendatang baru yang memberikan lisensi open source bagi siapa saja yang
ingin mengembangkan sistem operasi ini. Saat ini androit dapat digunakan
diberbagai perangkat mulai dari handphone hingga komputer sekalipun.

More Related Content

What's hot

Presentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxPresentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxDenny Sam
 
Jenis jenis sistem operasi jaringan
Jenis jenis sistem operasi jaringanJenis jenis sistem operasi jaringan
Jenis jenis sistem operasi jaringanPriyo Harjiyono
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Presentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxPresentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxRizky PoerDan
 
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsTugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsAr Fitriyah'siidede
 
Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close sourceRifai Ananda
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcevelisya NT
 
Sister 09 - jenis os client server
Sister   09 - jenis os client serverSister   09 - jenis os client server
Sister 09 - jenis os client serverFebriyani Syafri
 
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxMakalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxdellasafira
 
Adm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanAdm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanJck Jo
 
Slide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilySlide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilyDion Webiaswara
 
Sistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open SourceSistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open SourceDewa Dewa
 
Presentasi Linux Slax
Presentasi Linux SlaxPresentasi Linux Slax
Presentasi Linux Slaxvivilovely08
 

What's hot (19)

Jenis os
Jenis osJenis os
Jenis os
 
Presentasi OS Linux
Presentasi OS LinuxPresentasi OS Linux
Presentasi OS Linux
 
Jenis jenis sistem operasi jaringan
Jenis jenis sistem operasi jaringanJenis jenis sistem operasi jaringan
Jenis jenis sistem operasi jaringan
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Modul 2 sistem operasi komputer
Modul 2   sistem operasi komputerModul 2   sistem operasi komputer
Modul 2 sistem operasi komputer
 
Presentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slaxPresentasi linux-remastering-slax
Presentasi linux-remastering-slax
 
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windowsTugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
Tugas Presentasi Sistem operasi II linux vs windows
 
Open and close source
Open and close sourceOpen and close source
Open and close source
 
Perbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close sourcePerbedan jenis so open dan close source
Perbedan jenis so open dan close source
 
Sister 09 - jenis os client server
Sister   09 - jenis os client serverSister   09 - jenis os client server
Sister 09 - jenis os client server
 
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linuxMakalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
Makalah kelebihan dan kekurangan sistem operasi linux
 
Adm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringanAdm sistem operasi jaringan
Adm sistem operasi jaringan
 
Kelompok 6 software
Kelompok 6 softwareKelompok 6 software
Kelompok 6 software
 
Slide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix FamilySlide Operating System Comparation on *nix Family
Slide Operating System Comparation on *nix Family
 
Sistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open SourceSistem Operasi Close & Open Source
Sistem Operasi Close & Open Source
 
Kelompok 3 baru
Kelompok 3 baruKelompok 3 baru
Kelompok 3 baru
 
Seminar scada
Seminar scadaSeminar scada
Seminar scada
 
Presentasi Linux Slax
Presentasi Linux SlaxPresentasi Linux Slax
Presentasi Linux Slax
 
Remedial kjd salfasalsabila
Remedial kjd salfasalsabilaRemedial kjd salfasalsabila
Remedial kjd salfasalsabila
 

Viewers also liked

Alanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingAlanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingRitz
 
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)edwina rose
 
Y martinez ignitepresentationslideshow
Y martinez ignitepresentationslideshowY martinez ignitepresentationslideshow
Y martinez ignitepresentationslideshowYadeliz McBride
 
Mortgage presentation inman
Mortgage presentation inmanMortgage presentation inman
Mortgage presentation inmanmatteramanda
 
Alanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingAlanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingRitz
 
email etiquette by rohit sharma
email etiquette by rohit sharmaemail etiquette by rohit sharma
email etiquette by rohit sharmaRohit Sharma
 
Importance of arab gulf location
Importance of arab gulf locationImportance of arab gulf location
Importance of arab gulf locationUsman Azhar
 
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDR
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDRFEU wants broadband_spectrum_for_PPDR
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDRDieter Nuessler
 

Viewers also liked (14)

Alanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingAlanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness Clothing
 
antivirus
antivirusantivirus
antivirus
 
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)
Edwina Nelson: IE Application 2014 Qustion K)
 
Y martinez ignitepresentationslideshow
Y martinez ignitepresentationslideshowY martinez ignitepresentationslideshow
Y martinez ignitepresentationslideshow
 
Mortgage presentation inman
Mortgage presentation inmanMortgage presentation inman
Mortgage presentation inman
 
Alanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness ClothingAlanic Retail: Online Fitness Clothing
Alanic Retail: Online Fitness Clothing
 
mSOffice2007
mSOffice2007mSOffice2007
mSOffice2007
 
Presentatio3
Presentatio3Presentatio3
Presentatio3
 
Wds XP
Wds XPWds XP
Wds XP
 
Project 3 part 2
Project 3 part 2Project 3 part 2
Project 3 part 2
 
LIFTWELL Equipment
LIFTWELL EquipmentLIFTWELL Equipment
LIFTWELL Equipment
 
email etiquette by rohit sharma
email etiquette by rohit sharmaemail etiquette by rohit sharma
email etiquette by rohit sharma
 
Importance of arab gulf location
Importance of arab gulf locationImportance of arab gulf location
Importance of arab gulf location
 
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDR
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDRFEU wants broadband_spectrum_for_PPDR
FEU wants broadband_spectrum_for_PPDR
 

Similar to OS-JENIS

Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptx
Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptxPertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptx
Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptxMokhamadSolikin
 
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)10.sistem tterdistribusi (dhaa10)
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)khalghy
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client serverarfianti
 
Mengenal operasi sistem
Mengenal operasi sistemMengenal operasi sistem
Mengenal operasi sistemachel
 
Adminisrasi System Jaringan.pptx
Adminisrasi System Jaringan.pptxAdminisrasi System Jaringan.pptx
Adminisrasi System Jaringan.pptxMuhammadHatta78
 
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptx
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptxUAS_SISTEM_OPERASI[1].pptx
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptxirwandiirwan2
 
Sejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaSejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaShofi Asriani
 
Tugas sistem operasi open source
Tugas sistem operasi open sourceTugas sistem operasi open source
Tugas sistem operasi open sourceLutfiyah33
 
Review sistem operasi
Review sistem operasiReview sistem operasi
Review sistem operasiNikiHidayati
 
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...kemahasiswaan7
 

Similar to OS-JENIS (20)

Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptx
Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptxPertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptx
Pertemuan-PTI-Perangkat lunak.pptx
 
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)10.sistem tterdistribusi (dhaa10)
10.sistem tterdistribusi (dhaa10)
 
Sistem operasi client server
Sistem operasi client serverSistem operasi client server
Sistem operasi client server
 
Artikel os(ranggabayu)
Artikel os(ranggabayu)Artikel os(ranggabayu)
Artikel os(ranggabayu)
 
Mengenal operasi sistem
Mengenal operasi sistemMengenal operasi sistem
Mengenal operasi sistem
 
Tugas so ii
Tugas so iiTugas so ii
Tugas so ii
 
Adminisrasi System Jaringan.pptx
Adminisrasi System Jaringan.pptxAdminisrasi System Jaringan.pptx
Adminisrasi System Jaringan.pptx
 
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptx
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptxUAS_SISTEM_OPERASI[1].pptx
UAS_SISTEM_OPERASI[1].pptx
 
Sejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & DistribusinyaSejarah linux & Distribusinya
Sejarah linux & Distribusinya
 
Makalah linux 23-7-2010
Makalah linux 23-7-2010Makalah linux 23-7-2010
Makalah linux 23-7-2010
 
Tugas ii
Tugas iiTugas ii
Tugas ii
 
Makalah sistem operasi jaringan
Makalah sistem operasi jaringanMakalah sistem operasi jaringan
Makalah sistem operasi jaringan
 
Tugas sistem operasi open source
Tugas sistem operasi open sourceTugas sistem operasi open source
Tugas sistem operasi open source
 
Nos
NosNos
Nos
 
Modul sistem-operasi
Modul sistem-operasiModul sistem-operasi
Modul sistem-operasi
 
Review sistem operasi
Review sistem operasiReview sistem operasi
Review sistem operasi
 
Makalah sejarah sistem operasi linux
Makalah sejarah   sistem  operasi linuxMakalah sejarah   sistem  operasi linux
Makalah sejarah sistem operasi linux
 
Makalah sejarah sistem operasi linux
Makalah sejarah   sistem  operasi linuxMakalah sejarah   sistem  operasi linux
Makalah sejarah sistem operasi linux
 
Parktikum komputasi
Parktikum komputasiParktikum komputasi
Parktikum komputasi
 
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...
pertemuan mata kuliah Sistem Informasi...
 

Recently uploaded

TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptxerlyndakasim2
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx23May1983
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaHaseebBashir5
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiHaseebBashir5
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYAThomz PRTOTO
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOANNISAUMAYAHS
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANdewihartinah
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonusunikbetslotbankmaybank
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...HaseebBashir5
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxYogiAJ
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...HaseebBashir5
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Al-ghifari Erik
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppterlyndakasim2
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerHaseebBashir5
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...FORTRESS
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2PutriMuaini
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxFORTRESS
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehFORTRESS
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaHaseebBashir5
 

Recently uploaded (20)

TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Pintu Rumah 2 Pintu di Banda Aceh.pptx
 
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
2. PRINSIP KEUANGAN HIJAU- PELATIHAN GREEN FINANCE.pptx
 
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptxEtika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
Etika wirausaha dan pentingnya presentasi 2.pptx
 
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di IndonesiaJudul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
Judul: Memahami Jabrix4D: Situs Togel dan Slot Online Terpercaya di Indonesia
 
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar JudiCimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
Cimahitoto: Situs Togel Online Terpercaya untuk Penggemar Judi
 
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYASITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
SITUS LIVE CASINO DAN SPORTING BET TERPERCAYA
 
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDOKEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
KEAGENAN KAPAL DALAM DUNIA MARITIME INDO
 
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGANPPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
PPT - PSAK 109 TENTANG INSTRUMEN KEUANGAN
 
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak BonusUNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
UNIKBET : Bandar Slot Pragmatic Play Bisa Deposit Ovo 24 Jam Online Banyak Bonus
 
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind..."Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
"Menjelajahi Keberagaman Permainan di Sumaterabet: Situs Slot Terbesar di Ind...
 
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docxMAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
MAKALAH MANAJEMEN BISNIS RIRIS DAN YUDI.docx
 
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
Judul: Mengenal Lebih Jauh Tentang Jamintoto: Platform Perjudian Online yang ...
 
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
Capital Asset Priceng Model atau CAPM 11
 
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
1A. INTRODUCTION TO Good corporate governance .ppt
 
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang PopulerMengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
Mengenal Rosa777: Situs Judi Online yang Populer
 
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
ESTETIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Bahan Pintu Aluminium Coklat di Denpa...
 
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
Time Value of Money Mata Kuliah Ekonomi 2
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptxTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aneka Pintu Aluminium di Banda Aceh.pptx
 
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda AcehTERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
TERBAIK!!! WA 0821 7001 0763 (FORTRESS) Aesthetic Pintu Aluminium di Banda Aceh
 
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di IndonesiaTajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
Tajuk: SV388: Platform Unggul Taruhan Sabung Ayam Online di Indonesia
 

OS-JENIS

  • 1. JENIS-JENIS OPERATING SYSTEM(OS) Unix Operating UNIX merupakan OS yang diciptakan oleh Ken Thompson dan Dennis Ritchie, lalu dikembangkan oleh AT&T Bell Labs. UNIX sengaja didesain sebagai OS yang portabel, Multi-Tasking dan Multi User. Sistem operasi ini lebih menekankan diri pada Workstation dan Server, Karena faktor ketersediaan dan kompatibilitas yang tinggi menyebabkan sistem operasi ini dapat digunakan, disalin dan dimodifikasi sehingga dapat dikembangkan oleh banyak pihak dan menyebabkan banyak sekali varian dari Unix operating system ini.
  • 2. Disk Operating System (DOS) Sistem operasi ini merupakan keluarga sistem operasi yang banyak digunakan dikomputer peribadi pada era tahun 1975 yang pada saat itu digunakan di komputer peribadi pertama Altair. Sistem operasi ini masih menggunakan antar muka berbaris teks dengan tanda kesiapan menerima perintah dari pengguna yang disebut sebagai prompt.
  • 3. Novell Operating System (NOS) Sistem operasi ini merupakan sebuah sistem operasi jaringan yang menyediakan akses file remote transparan dan berbagai layanan jaringan terdistribusi, termasuk sharing printer dan dukungan untuk berbagai aplikasi seperti surat elektronik transfer dan akses database. Sistem operasi dikembangkan oleh Novell Corporation.
  • 4. Windows Operating System Sistem operasi windows merupakan sistem operasi yang sudah menggunakan antar muka GUI (Graphical User Interface) iaitu mendukung antara muka dengan menggunakan grafik atau gambar, sehingga penggunaan komputer menjadi lebih mudah dan menyenangkan. Sistem operasi ini dikembangkan oleh perusahaan Microsoft dan saat ini telah memiliki beberapa versi sistem operasi windows. Versi terbaru windows yang baru saja dirilis iaitu windows 8.
  • 5. Machintos Operating System Sistem operasi machintos (MAC OS) merupakan sebuah sistem operasi komersil pertama dengan antar muka berbasis GUI (Graphical User Interface) khusus yang hanya bisa digunakan diperangkat produk Apple. Saat ini sistem operasi ini juga telah memiliki berberapa versi yang tersedia guna mendukung dan memanjakan para pengguna produk Apple.
  • 6. Linux Operating System Sistem operasi Linux pertama kali dikembangkan oleh Linus Torvald, dimana sistem operasi ini merupakan sistem operasi open source yang memungkinkan pengguna untuk memodivikasi sistem secara keseluruhan. Karena sistem operasi ini bersifat open source, maka sistem operasi ini banyak dikembangkan oleh para pengembang sistem operasi sehingga menghasilkan beberapa distro linux yang disesuaikan dengan jenis pekerjaan yang ingin dikerjakan menggunakan komputer.
  • 7. Symbian Operating System Sistem operasi ini merupakan sistem operasi yang umumnya digunakan pada perangkat telefon seluler dan dikembangkan oleh perusahaan Symbian Ltd. Symbian merupakan sebuah perusahaan independen hasil dari kolaborasi perusahaan-perusahaan telefon seluler pada masa itu, yakni Nokia, Erricson, Motorola dan Psion. Saat ini sistem operasi ini juga telah memiliki banyak versi perkembangan sesuai dengan kebutuhan pasar.
  • 8. BlackBerry Operating System Sama halnya dengan MAC OS, sistem operasi ini dikembangkan untuk digunakan khusus pada perangkat produk yang diproduksi oleh perusahaan BlackBerry saja. BlackBerry dikembangkan oleh sebuah perusahaan telekomunikasi asal Canada iaitu Research In Motion (RIM). Perusahaan ini menciptakan sebuah perangkat mobile dengan layanan push email dan terus berkembang hingga sampai saat ini BlackBerry menjadi smartphone yang banyak memiliki fungsi berteknologi tinggi seperti GPS, Wifi, Internet Mobile, dan lain sebagainya.
  • 9. Androit Operating System Sistem operasi ini merupakan sebuah sistem operasi yang dikembangkan oleh sebuah perusahaan Androit Inc yang pada akhirnya dibeli oleh perusahaan internet raksasa Google Inc. Androit merupakan sistem operasi pendatang baru yang memberikan lisensi open source bagi siapa saja yang ingin mengembangkan sistem operasi ini. Saat ini androit dapat digunakan diberbagai perangkat mulai dari handphone hingga komputer sekalipun.