Integritas adalah kualitas yang mencakup kejujuran, kewibawaan, dan keutuhan karakter individu atau organisasi. Di lingkungan akademik, integritas terdiri dari aspek seperti kejujuran, kepercayaan, dan tanggung jawab, serta mencakup perilaku yang mencerminkan kejujuran dalam tugas akademik. Pelanggaran integritas akademik, seperti plagiarisme dan perilaku tidak jujur, dapat merusak reputasi mahasiswa dan institusi.