SlideShare a Scribd company logo
MODULPERKULIAHAN
HUKUM BISNIS
DAN LINGKUNGAN
HUKUM BISNIS DAN
LINGKUNGAN
Fakultas Program Studi Tatap Muka Ruangan Disusun Oleh
Ekonomi & Bisnis Akuntasi
15
B 204 FARIZ SATIANO
(43216010094)
Abstract
HUKUM LINGKUNGAN
2 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO
(43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32
KATA PENGANTAR
Pertama-tama penulis panjatkan Puji dan Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa
karena berkat Rahmat-Nyalah makalah ini dapat terselesaikan. Tujuan penulisan makalah ini
adalah untuk menyelesaikan tugasHukum Bisnis dan Lingkungan ,Selain itu juga untuk
meningkatkan pemahaman saya mengenai materi .
Dengan membaca makalah ini penulis berharap dapat membantu teman-teman serta
pembaca dapat memahami materi ini dan dapat memperkaya wawasan pembaca. Walaupun
penulis telah berusaha sesuai kemampuan penulis, namun penulis yakin bahwa manusia itu
tak ada yang sempurna. Seandainya dalam penulisan makalah ini ada yang kurang, maka
itulah bagian dari kelemahan penulis.Mudah-mudahan melalui kelemahan itulah yang akan
membawa kesadaran kita akan kebesaran Tuhan Yang Maha Esa.
Pada kesempatan ini saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah
membantu dalam penyusunan makalah ini dan kepada pembaca yang telah meluangkan
waktunya untuk membaca makalah ini.Untuk itu saya selalu menantikan kritik dan saran
yang membangun dari pembaca demi perbaikan penyusunan makalah ini.
Jakarta, 9 Juli 2018
Fariz Satiano
3 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO
(43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32
MODUL 15
HUKUM BISNIS DAN LINGKUNGAN
HUKUM LINGKUNGAN
Istilah Hukum Lingkungan merupakan terjemahan dari beberapa istilah, yaitu
“Environmental Law” dalam Bahasa Inggris, “Millieeurecht” dalam Bahasa Belanda,
“Lenvironnement” dalam Bahasa Prancis, “Umweltrecht” dalam Bahasa Jerman, “Hukum
Alam Seputar” dalam Bahasa Malaysia, “Batas nan Kapaligiran” dalam Bahasa Tagalog, “Sin-
ved-lom Kwahm” dalam Bahasa Thailand, “Qomum al-Biah” dalam Bahasa Arab.
Banyaknya aliran dalam bidang hukum telah mengakibatkan banyak pengertian tentang
hukum yang berbeda-beda. Oleh karenanya, untuk dapat menyamakan persepsi dalam
membahas tentang pengertian hukum lingkungan, maka perlu disampaikan terlebih dahulu
bahwa pada umumnya hukum itu adalah keseluruhan kumpulan peraturan atau kaidah-
kaidah dalam suatu kehidupan bersama.
Menurut Danusaputro, Pengertian Hukum Lingkungan adalah hukum yang mendasari
penyelenggaraan perlindungan dan tata pengelolaan serta peningkatan ketahanan
lingkungan. Beliaulah yang membedakan antara hukum lingkungan modern yang
berorientasi kepada lingkungan atau environment oriented law dan hukum lingkungan klasik
yang berorientasi kepada penggunaan lingkungan atau use-ori-entedlaw.
Mengutip dari Gatot P. Soemartono yang menyebutkan bahwa Pengertian hukum itu
adalah keseluruhan peraturan tentang tingkah laku manusia yang isinya tentang apa yang
seharusnya dilakukan atau tidak dilakukan dalam kehidupan bermasyarakat, yang
pelaksanaan peraturan tersebut dapat dipaksakan dengan suatu sanksi oleh pihak yang
berwenang. Dari uraian di atas mengenai pengertian hukum, jadiPengertian Hukum
Lingkungan ialah keseluruhan peraturan yang mengatur tentang tingkah laku orang tentang
apa yang seharusnya dilakukan terhadap lingkungan, yang pelaksanaan peraturan tersebut
dapat dipaksakan dengan suatu sanksi oleh pihak yang berwenang.
Hukum lingkungan klasik menetapkan ketentuan dan norma-norma guna menjamin
penggunaan dan eksploitasi sumber-sumber daya lingkungan dengan berbagai akal dan
kepandaian manusia guna mencapai hasil semaksimal mungkin, dan di dalam jangka waktu
4 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO
(43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32
yang sesingkat-singkatnya. Sebaliknya, hukum lingkungan modern membicarakan ketentuan
dan norma-norma guna mengatur perbuatan manusia dengan tujuan untuk melindungi
lingkungan dari kerusakan dan kemerosotan mutunya demi menjamin kelestariannya, agar
dapat langsung scara terus-menerus digunakan oleh generasi sekarang maupun generasi-
generasi mendatang.
Karena hukum lingkungan modern berorientasi kpada lingkungan, sehingga sifat dan
wataknya juga mengikuti sifat dan watak dari lingkungan sendiri, serta dengan demikian
lebih banyak yang berguru pada ekologi. Dengan orientasi kepada lingkungan ini, kemudian
hukum lingkungan modern memiliki sifat utuh menyeluruh, artinya selalu berada dalam
dinamika dengan sifat dan wataknya. Sebaliknya hukum lingkungan klasik bersifat sektoral
dan sukar berubah.
Sebagai disiplin ilmu hukum yang sedang berkembang, sebagian besar materi hukum
lingkungan merupakan bagian dari hukum administrasi, namun hukum lingkungan
mengandung pula aspek hukum perdata, pidana, pajak, internasional dan penataan ruang.
Hukum lingkungan dikenal sebagai hukum gangguan (hinderrecht) yang bersifat sederhana
dan mengandung aspek keperdataan. Lambat laun perkembangannya bergeser ke arah
bidang hukum administrasi, sesuai dengan peningkatan dalam masyarakat yang semakin
komplek saja. Dari segi hukum lingkungan administrasi terutama muncul apabila keputusan
penguasa yang bersifat kebijaksanaan dituangkan dalam bentuk penetapan (beschikking),
contoh kasus hukum lingkungan : dalam prosedur perijinan, penentuan kualitas lingkungan,
prosedur analisis yang mengenai dampak lingkungan dan sebagainya.
Demikianlah pembahasan mengenai pengertian hukum lingkungan dalam tulisan ini,
semoga tulisan saya mengenai Pengertian hukum lingkungan dapat bermanfaat.
5 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO
(43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32
DAFTAR PUSTAKA
– Muhamad Erwin, 2008. HUKUM LINGKUNGAN Dalam Sistem Kebijaksanaan
Pembangunan

More Related Content

Similar to Hbl,15, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana

Etika fvia
Etika fviaEtika fvia
Etika fvia
Etika fviaEtika fvia
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
Dimas Triadi
 
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
lenianggr
 
proposal fatimah lukman.pdf
proposal fatimah lukman.pdfproposal fatimah lukman.pdf
proposal fatimah lukman.pdf
ssuserd389df
 
98936229 makalah-isbd
98936229 makalah-isbd98936229 makalah-isbd
98936229 makalah-isbd
Reff Raf
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
Nadya Silva Calestin
 
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
sucimeidianapratiwi
 
nisa haya
nisa hayanisa haya
nisa haya
Hayaaaaa31
 
nisa haya
nisa hayanisa haya
nisa haya
Hayaaaaa31
 
Sistem hukum dan peradilan internasional
Sistem hukum dan peradilan internasionalSistem hukum dan peradilan internasional
Sistem hukum dan peradilan internasional
slempack c
 
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
WahyuNorM
 
Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan
alyanurinayah
 
Etika & norma
Etika & normaEtika & norma
Etika & norma
Septian Muna Barakati
 
Makalah Fungsi Etika Profesi Hukum
Makalah Fungsi Etika Profesi HukumMakalah Fungsi Etika Profesi Hukum
Makalah Fungsi Etika Profesi Hukum
Fenti Anita Sari
 
Sanitation Institutional Set Up
Sanitation Institutional Set Up Sanitation Institutional Set Up
Sanitation Institutional Set Up
SamuelFebrilian
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
adirifaldi
 
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docxMAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
elsaraihana210
 
Asas2 hukum pidana
Asas2 hukum pidanaAsas2 hukum pidana
Asas2 hukum pidana
DPC PERMAHI Jakarta
 

Similar to Hbl,15, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana (20)

Etika fvia
Etika fviaEtika fvia
Etika fvia
 
Etika fvia
Etika fviaEtika fvia
Etika fvia
 
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
Hbl, dimas triadi, hapzi ali,hukum lingkungan dari perspektif hukum dan hubun...
 
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
15, hbl, Leni Anggraeni, Hapzi Ali, Hukum Lingkungan ,Universitas Mercu Buana...
 
Tugas hukum lingkungan
Tugas hukum lingkunganTugas hukum lingkungan
Tugas hukum lingkungan
 
proposal fatimah lukman.pdf
proposal fatimah lukman.pdfproposal fatimah lukman.pdf
proposal fatimah lukman.pdf
 
98936229 makalah-isbd
98936229 makalah-isbd98936229 makalah-isbd
98936229 makalah-isbd
 
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
Hbl, nadya silva calestin, hapzi ali, hukum lingkungan, universitas mercu bua...
 
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
HBL 15, SUCI MEIDIANA PRATIWI, HAPZI ALI, HUKUM LINGKUNGAN, UNIVERSITAS MERCU...
 
nisa haya
nisa hayanisa haya
nisa haya
 
nisa haya
nisa hayanisa haya
nisa haya
 
Sistem hukum dan peradilan internasional
Sistem hukum dan peradilan internasionalSistem hukum dan peradilan internasional
Sistem hukum dan peradilan internasional
 
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
4, BE&GG, Wahyu Nor Maryono, Hapzi Ali, Environmental Ethics, Universitas Mer...
 
Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan Makalah hukum lingkungan
Makalah hukum lingkungan
 
Etika & norma
Etika & normaEtika & norma
Etika & norma
 
Makalah Fungsi Etika Profesi Hukum
Makalah Fungsi Etika Profesi HukumMakalah Fungsi Etika Profesi Hukum
Makalah Fungsi Etika Profesi Hukum
 
Sanitation Institutional Set Up
Sanitation Institutional Set Up Sanitation Institutional Set Up
Sanitation Institutional Set Up
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docxMAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
MAKALAH MAMPU MENGAPLIKASIKAN ETIKA LINGUKUNGAN.docx
 
Asas2 hukum pidana
Asas2 hukum pidanaAsas2 hukum pidana
Asas2 hukum pidana
 

More from farizsatiano32

Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
farizsatiano32
 
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
farizsatiano32
 
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
farizsatiano32
 
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
farizsatiano32
 
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
farizsatiano32
 
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
farizsatiano32
 
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
farizsatiano32
 
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
farizsatiano32
 
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
farizsatiano32
 
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
farizsatiano32
 
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
farizsatiano32
 
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
farizsatiano32
 
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
farizsatiano32
 
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
farizsatiano32
 
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
farizsatiano32
 
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
farizsatiano32
 
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buanaHbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
farizsatiano32
 
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
farizsatiano32
 
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
farizsatiano32
 
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium hutang, universitas mercu buana
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium  hutang, universitas mercu buanaHbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium  hutang, universitas mercu buana
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium hutang, universitas mercu buana
farizsatiano32
 

More from farizsatiano32 (20)

Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
Sim, 14, fariz satano, hapzi ali, universitas mercu buana,e learning, 2018
 
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
Sim, 13, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,telekomunikasi, in...
 
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
Sim, 12, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,sistem pendukung k...
 
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
Sim, 11, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implikasi etis ti,...
 
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
Sim, 7, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana,implementasi sistem...
 
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
Sim, 6, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, database managemen...
 
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
Sim, 5, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sumber daya komput...
 
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
Sim, 4, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, sistem informasi p...
 
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
Sim, 2, fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, information system...
 
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
Sim, 1,fariz satiano, hapzi ali, universitas mercu buana, pengantar sistem in...
 
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
Hbl,14, fariz satiano, hapzi ali,hukum perdagangan international, universitas...
 
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
Hbl,13, fariz satiano, hapzi ali,hak atas kekayaan intelektual , universitas ...
 
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
Hbl,12, fariz satiano, hapzi ali,hukum perbankan dan asuransi, universitas me...
 
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
Hbl,11, fariz satiano, hapzi ali,implikasi etis dari teknologi informasi, uni...
 
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
Hbl,10, fariz satiano, hapzi ali,anti monopoli dan persaingan usaha, universi...
 
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
Hbl,9, fariz satiano, hapzi ali,perlindungan konsumen & tanggung jawab hukum,...
 
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buanaHbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
Hbl,7, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana
 
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
Hbl,6, fariz satiano, hapzi ali,tindak pidana pencucian uang , universitas me...
 
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
Hbl,5, fariz satiano, hapzi ali,aspek hukum lembaga pembiayaan, universitas m...
 
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium hutang, universitas mercu buana
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium  hutang, universitas mercu buanaHbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium  hutang, universitas mercu buana
Hbl,4, fariz satiano, hapzi ali, moratorium hutang, universitas mercu buana
 

Recently uploaded

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
muhamadsufii48
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
DinaSetiawan2
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
DrEngMahmudKoriEffen
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
nimah111
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 

Recently uploaded (20)

Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudahrefleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
refleksi tindak lanjut d pmm agar lebih mudah
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos ValidasiAksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
Aksi Nyata Merdeka Belajar Lolos Validasi
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
Kebijakan PPDB Siswa SMA dan SMK DIY 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
705368319-Ppt-Aksi-Nyata-Membuat-Rancangan-Pembelajaran-Dengan-Metode-Fonik.pptx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 

Hbl,15, fariz satiano, hapzi ali,hukum perburuhan, universitas mercu buana

  • 1. MODULPERKULIAHAN HUKUM BISNIS DAN LINGKUNGAN HUKUM BISNIS DAN LINGKUNGAN Fakultas Program Studi Tatap Muka Ruangan Disusun Oleh Ekonomi & Bisnis Akuntasi 15 B 204 FARIZ SATIANO (43216010094) Abstract HUKUM LINGKUNGAN
  • 2. 2 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO (43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32 KATA PENGANTAR Pertama-tama penulis panjatkan Puji dan Syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena berkat Rahmat-Nyalah makalah ini dapat terselesaikan. Tujuan penulisan makalah ini adalah untuk menyelesaikan tugasHukum Bisnis dan Lingkungan ,Selain itu juga untuk meningkatkan pemahaman saya mengenai materi . Dengan membaca makalah ini penulis berharap dapat membantu teman-teman serta pembaca dapat memahami materi ini dan dapat memperkaya wawasan pembaca. Walaupun penulis telah berusaha sesuai kemampuan penulis, namun penulis yakin bahwa manusia itu tak ada yang sempurna. Seandainya dalam penulisan makalah ini ada yang kurang, maka itulah bagian dari kelemahan penulis.Mudah-mudahan melalui kelemahan itulah yang akan membawa kesadaran kita akan kebesaran Tuhan Yang Maha Esa. Pada kesempatan ini saya mengucapkan terimakasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan makalah ini dan kepada pembaca yang telah meluangkan waktunya untuk membaca makalah ini.Untuk itu saya selalu menantikan kritik dan saran yang membangun dari pembaca demi perbaikan penyusunan makalah ini. Jakarta, 9 Juli 2018 Fariz Satiano
  • 3. 3 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO (43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32 MODUL 15 HUKUM BISNIS DAN LINGKUNGAN HUKUM LINGKUNGAN Istilah Hukum Lingkungan merupakan terjemahan dari beberapa istilah, yaitu “Environmental Law” dalam Bahasa Inggris, “Millieeurecht” dalam Bahasa Belanda, “Lenvironnement” dalam Bahasa Prancis, “Umweltrecht” dalam Bahasa Jerman, “Hukum Alam Seputar” dalam Bahasa Malaysia, “Batas nan Kapaligiran” dalam Bahasa Tagalog, “Sin- ved-lom Kwahm” dalam Bahasa Thailand, “Qomum al-Biah” dalam Bahasa Arab. Banyaknya aliran dalam bidang hukum telah mengakibatkan banyak pengertian tentang hukum yang berbeda-beda. Oleh karenanya, untuk dapat menyamakan persepsi dalam membahas tentang pengertian hukum lingkungan, maka perlu disampaikan terlebih dahulu bahwa pada umumnya hukum itu adalah keseluruhan kumpulan peraturan atau kaidah- kaidah dalam suatu kehidupan bersama. Menurut Danusaputro, Pengertian Hukum Lingkungan adalah hukum yang mendasari penyelenggaraan perlindungan dan tata pengelolaan serta peningkatan ketahanan lingkungan. Beliaulah yang membedakan antara hukum lingkungan modern yang berorientasi kepada lingkungan atau environment oriented law dan hukum lingkungan klasik yang berorientasi kepada penggunaan lingkungan atau use-ori-entedlaw. Mengutip dari Gatot P. Soemartono yang menyebutkan bahwa Pengertian hukum itu adalah keseluruhan peraturan tentang tingkah laku manusia yang isinya tentang apa yang seharusnya dilakukan atau tidak dilakukan dalam kehidupan bermasyarakat, yang pelaksanaan peraturan tersebut dapat dipaksakan dengan suatu sanksi oleh pihak yang berwenang. Dari uraian di atas mengenai pengertian hukum, jadiPengertian Hukum Lingkungan ialah keseluruhan peraturan yang mengatur tentang tingkah laku orang tentang apa yang seharusnya dilakukan terhadap lingkungan, yang pelaksanaan peraturan tersebut dapat dipaksakan dengan suatu sanksi oleh pihak yang berwenang. Hukum lingkungan klasik menetapkan ketentuan dan norma-norma guna menjamin penggunaan dan eksploitasi sumber-sumber daya lingkungan dengan berbagai akal dan kepandaian manusia guna mencapai hasil semaksimal mungkin, dan di dalam jangka waktu
  • 4. 4 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO (43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32 yang sesingkat-singkatnya. Sebaliknya, hukum lingkungan modern membicarakan ketentuan dan norma-norma guna mengatur perbuatan manusia dengan tujuan untuk melindungi lingkungan dari kerusakan dan kemerosotan mutunya demi menjamin kelestariannya, agar dapat langsung scara terus-menerus digunakan oleh generasi sekarang maupun generasi- generasi mendatang. Karena hukum lingkungan modern berorientasi kpada lingkungan, sehingga sifat dan wataknya juga mengikuti sifat dan watak dari lingkungan sendiri, serta dengan demikian lebih banyak yang berguru pada ekologi. Dengan orientasi kepada lingkungan ini, kemudian hukum lingkungan modern memiliki sifat utuh menyeluruh, artinya selalu berada dalam dinamika dengan sifat dan wataknya. Sebaliknya hukum lingkungan klasik bersifat sektoral dan sukar berubah. Sebagai disiplin ilmu hukum yang sedang berkembang, sebagian besar materi hukum lingkungan merupakan bagian dari hukum administrasi, namun hukum lingkungan mengandung pula aspek hukum perdata, pidana, pajak, internasional dan penataan ruang. Hukum lingkungan dikenal sebagai hukum gangguan (hinderrecht) yang bersifat sederhana dan mengandung aspek keperdataan. Lambat laun perkembangannya bergeser ke arah bidang hukum administrasi, sesuai dengan peningkatan dalam masyarakat yang semakin komplek saja. Dari segi hukum lingkungan administrasi terutama muncul apabila keputusan penguasa yang bersifat kebijaksanaan dituangkan dalam bentuk penetapan (beschikking), contoh kasus hukum lingkungan : dalam prosedur perijinan, penentuan kualitas lingkungan, prosedur analisis yang mengenai dampak lingkungan dan sebagainya. Demikianlah pembahasan mengenai pengertian hukum lingkungan dalam tulisan ini, semoga tulisan saya mengenai Pengertian hukum lingkungan dapat bermanfaat.
  • 5. 5 FARIZ SATIANO FARIZ SATIANO (43216010094) https://www.slideshare.net/farizsatiano32 DAFTAR PUSTAKA – Muhamad Erwin, 2008. HUKUM LINGKUNGAN Dalam Sistem Kebijaksanaan Pembangunan