Elektroforesis adalah teknik pemisahan partikel koloid berdasarkan ukurannya dengan menggunakan medan listrik pada medium yang mengandung sampel. Teknik ini memanfaatkan muatan listrik molekul seperti DNA yang bermuatan negatif sehingga bergerak dari kutub negatif ke positif saat dialiri arus. Terdapat dua teknik elektroforesis yaitu konvensional dan berpendukung yang digunakan untuk pemisahan dan analisis senyawa bermu