SlideShare a Scribd company logo
Tren dan Solusi
Terhadap
Peluang dan Tantangan Dalam Bisnis E-commerce
K e m e n t e r i a n K o p e r a s i d a n U K M
J a k a r t a , 9 F e b r u a r i 2 0 1 5
Ir. Kun Arief Cahyantoro, MBA
P E L U A N G B I S N I S E - C O M M E R C E
adalah negara
dengan populasi
digital terbesar di
Asia Tenggara,
dengan prosentase
jumlah pengguna
internet adalah 34%
dan prosentase
jumlah mobile
subscriber adalah
125% dari jumlah
populasi penduduk.
(source: We Are Social, Nov’15)
Pada tahun
2020,
Indonesia akan
memiliki
jumlah
populasi
penduduk
produktif lebih
banyak
(source: Indonesia
Economic Master Plan –
MP3EI, 2014)
Diprediksikan bahwa pendapatan perkapita akan mengalami
peningkatan signifikan sebesar 1.4% pada tahun 2019.
60% pengguna
internet pada tahun
2015 adalah
penduduk berumur
12-34 tahun dengan
pengguna terbesar
berada pada usia
25-29 tahun.
Penggunaan akses
internet terbesar
melalui akses
Selular 3G sebesar
rata-rata 60.95%.
(source: APJII, 2015)
Diprediksikan terjadi
transformasi bisnis seluler
berupa peningkatan
sebesar 18.6% pada
penjualan data (internet).
Saat ini penetrasi
seluler Indonesia
melebihi rata-rata
dunia dan rata-
rata negara Asia
Tenggara sebesar
121%
Fenomena menarik saat ini yaitu kecenderungan masyarakat
lebih banyak akses media internet dibandingkan akses ke
media yang lain. Hal ini berpengaruh besar terhadap bisnis
retail yang berubah menjadi bisnis online (e-commerce)
Potensi nilai transaksi/pasar dari bisnis online (e-commerce)
diprediksikan senilai US$ 20 Milyar sampai US$ 28 Milyar
pada tahun 2016
T R E N
1) Fokus pada pasar dalam negeri
Indonesia adalah pasar retail terbesar sehingga menjadi
incaran bagi pebisnis online dari luar negeri termasuk
negara-negara di Asia Tenggara.
2) Target produk pasar pada kalangan muda
Tren populasi Indonesia kalangan muda akan semakin
membesar hingga tahun 2020 dan akan terus bertahan
hingga tahun 2035.
3) Omni Channel ( bukan Multi Channel )
Peningkatan penggunaan data (internet) selain suara dan
sms mengubah pola interaksi antar penjual – pembeli.
4) M-Commerce ( bukan e-Commerce )
Peningkatan penggunaan seluler sebagai alat transaksi
mengubah sistem dan strategi jual beli yang mampu
mendukung optimalisasi penggunaan seluler.
TA N TA N G A N B I S N I S E - C O M M E R C E
(1) Budaya Beli
Sekitar 80% pembeli menggunakan internet untuk
melakukan perbandingan harga sebelum melakukan
pembelian langsung di toko. Dan 60% pembeli melakukan
kriteria pencarian berdasarkan harga (sumber: PaymentAsia, 2015).
(2) Sistem Pembayaran
Mayoritas pembeli di Indonesia
masih mengunakan transfer bank
(57%) dan COD - Cash On Delivery
(28%) (sumber: PaymentAsia, 2015).
(3) Tingkat Kepercayaan
21.5% pembeli menginginkan dapat memeriksa kualitas dari
barang yang dipesan sebelum membeli barang tersebut.
Penilaian, rekomendasi, data, respon penjual, dan keamanan
pembayaran menjadi hal penting bagi pembeli dalam
menentukan tingkat kepercayaan terhadap penjual (sumber:
PaymentAsia, 2015).
(4) Keamanan Data
Meningkatnya penyalahgunaan data pribadi seperti nomor
telepon, email, alamat, dan nomor rekening menyebabkan
banyak pembeli dan penjual tidak menggunakan data
pribadi sebenarnya sehingga tingkat kepercayaan antar
pembeli dan penjual menjadi rendah (sumber: Polhukam, 2015).
A LT E R N AT I F S O L U S I
(1) Menjamin Kepercayaan Penjual dan Pembeli
(2) Menjamin Keamanan Penjual dan Pembeli
1
Solusi: Dibutuhkan Certificate Authority
KESIMPULAN
Dunia e-commerce akan berubah secara
konsisten untuk mencapai keunggulan
dalam ekosistem yang terus berkembang
ini. Pemain e-commerce harus selalu
berada di atas tren yang diperkirakan.

More Related Content

What's hot

Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
IdhamMaulanaOktora1
 
Knowledge Management
Knowledge ManagementKnowledge Management
Knowledge Management
rednoNS
 
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media SosialStrategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Rahmat Taufiq Sigit
 
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasanAncaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
Firda Saadah
 
Susunan acara seminar nasional
Susunan acara seminar nasionalSusunan acara seminar nasional
Susunan acara seminar nasional
Romadhini Putri Wulandari
 
Bussiness plan lumpia
Bussiness plan lumpiaBussiness plan lumpia
Bussiness plan lumpia
Heny Eka
 
Tiktok Shop.pptx
Tiktok Shop.pptxTiktok Shop.pptx
Tiktok Shop.pptx
NurrahmahJuniarDjazu2
 
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan online
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan onlineMengoptimalkan sosial media untuk jualan online
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan online
Islahudin .
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Eko Mardianto
 
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
ocktav andrian
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Ghifaroza Rahmadiana
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
Luthfi Nk
 
Presentasi E- commerce
Presentasi E- commercePresentasi E- commerce
Presentasi E- commerce
Imam tantowi
 
Media sosial untuk bisnis
Media sosial untuk bisnisMedia sosial untuk bisnis
Media sosial untuk bisnis
FruityLOGIC Design
 
Pt indofood sukses makmur tbk.
Pt indofood sukses makmur tbk.Pt indofood sukses makmur tbk.
Pt indofood sukses makmur tbk.
Rani R. Rifai
 
Makalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisMakalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisRizki Malinda
 
Analisis PT Indofood kelompok 3
Analisis PT Indofood kelompok 3Analisis PT Indofood kelompok 3
Analisis PT Indofood kelompok 3
dandypl
 
Ppt manajemen penjualan kelompok 5
Ppt manajemen penjualan kelompok 5Ppt manajemen penjualan kelompok 5
Ppt manajemen penjualan kelompok 5Yuni Firwinda
 
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat DigitalDigital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Fajar Muharom
 

What's hot (20)

Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
Sistem Informasi Manajemen Perusahaan E-Commerce Studi Kasus pada: Shopee Ind...
 
Knowledge Management
Knowledge ManagementKnowledge Management
Knowledge Management
 
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media SosialStrategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
 
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasanAncaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
Ancaman, gangguan, hambatan dan tantangan (aght) bagi persatuan di perbatasan
 
Susunan acara seminar nasional
Susunan acara seminar nasionalSusunan acara seminar nasional
Susunan acara seminar nasional
 
Bussiness plan lumpia
Bussiness plan lumpiaBussiness plan lumpia
Bussiness plan lumpia
 
Tiktok Shop.pptx
Tiktok Shop.pptxTiktok Shop.pptx
Tiktok Shop.pptx
 
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan online
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan onlineMengoptimalkan sosial media untuk jualan online
Mengoptimalkan sosial media untuk jualan online
 
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
Makalah pengaruh teknologi terhadap bisnis
 
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
Ujian Tugas Akhir (Sidang Skripsi)
 
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking BarangProposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
Proposal Penawaran Pembangunan Aplikasi Tracking Barang
 
Pemasaran Online
Pemasaran OnlinePemasaran Online
Pemasaran Online
 
Masyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digitalMasyarakat digital dan era bisnis digital
Masyarakat digital dan era bisnis digital
 
Presentasi E- commerce
Presentasi E- commercePresentasi E- commerce
Presentasi E- commerce
 
Media sosial untuk bisnis
Media sosial untuk bisnisMedia sosial untuk bisnis
Media sosial untuk bisnis
 
Pt indofood sukses makmur tbk.
Pt indofood sukses makmur tbk.Pt indofood sukses makmur tbk.
Pt indofood sukses makmur tbk.
 
Makalah Etika Bisnis
Makalah Etika BisnisMakalah Etika Bisnis
Makalah Etika Bisnis
 
Analisis PT Indofood kelompok 3
Analisis PT Indofood kelompok 3Analisis PT Indofood kelompok 3
Analisis PT Indofood kelompok 3
 
Ppt manajemen penjualan kelompok 5
Ppt manajemen penjualan kelompok 5Ppt manajemen penjualan kelompok 5
Ppt manajemen penjualan kelompok 5
 
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat DigitalDigital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
Digital Safety - Mengenal Fitur Proteksi Perangkat Digital
 

Viewers also liked

Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
Murray Hunter
 
Indonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
Indonesia e-Commerce goes to Mobile CommerceIndonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
Indonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Google - Kepentingan Dan Kegunaan
Google - Kepentingan Dan KegunaanGoogle - Kepentingan Dan Kegunaan
Google - Kepentingan Dan Kegunaan
Belajar Buatblog
 
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar SasaranMengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
Timothy Limanto
 
Nota pengalaman keusahawanan
Nota pengalaman keusahawananNota pengalaman keusahawanan
Nota pengalaman keusahawanan
stpd2213
 
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBTPengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Alif Akram
 
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
Ichsan Mujahid
 
Ppt 6 kwu-peluang usaha
Ppt 6  kwu-peluang usahaPpt 6  kwu-peluang usaha
Ppt 6 kwu-peluang usaha
parulian
 
Mengenali ciri - ciri usahawan
Mengenali ciri - ciri usahawanMengenali ciri - ciri usahawan
Mengenali ciri - ciri usahawan
Syahremie Teja
 
Keusahawanan sosial
Keusahawanan sosialKeusahawanan sosial
Keusahawanan sosialFatin Azma
 
saber pungli
saber punglisaber pungli
Asas Perniagaan Dan Keusahawanan
Asas Perniagaan Dan KeusahawananAsas Perniagaan Dan Keusahawanan
Asas Perniagaan Dan Keusahawanan
Alif Akram
 
Indonesia-CyberWar
Indonesia-CyberWarIndonesia-CyberWar
Online Marketing Optimization
Online Marketing OptimizationOnline Marketing Optimization
Online Marketing Optimization
Max Hendrian Sahuleka
 
MOTIVASI KEUSAHAWANAN
MOTIVASI KEUSAHAWANANMOTIVASI KEUSAHAWANAN
MOTIVASI KEUSAHAWANAN
Harizan Ashaari
 

Viewers also liked (16)

Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
Innovasi usahawan kecil (Micro-entrepreneurship innovation)
 
Indonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
Indonesia e-Commerce goes to Mobile CommerceIndonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
Indonesia e-Commerce goes to Mobile Commerce
 
Google - Kepentingan Dan Kegunaan
Google - Kepentingan Dan KegunaanGoogle - Kepentingan Dan Kegunaan
Google - Kepentingan Dan Kegunaan
 
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar SasaranMengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
Mengidentifikasi Segmen Pasar dan Memilih Pasar Sasaran
 
Nota pengalaman keusahawanan
Nota pengalaman keusahawananNota pengalaman keusahawanan
Nota pengalaman keusahawanan
 
Pengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBTPengenalan Keusahawanan - RBT
Pengenalan Keusahawanan - RBT
 
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
2.1 - Menganalisis Peluang Usaha
 
Ppt 6 kwu-peluang usaha
Ppt 6  kwu-peluang usahaPpt 6  kwu-peluang usaha
Ppt 6 kwu-peluang usaha
 
Mengenali ciri - ciri usahawan
Mengenali ciri - ciri usahawanMengenali ciri - ciri usahawan
Mengenali ciri - ciri usahawan
 
Keusahawanan sosial
Keusahawanan sosialKeusahawanan sosial
Keusahawanan sosial
 
saber pungli
saber punglisaber pungli
saber pungli
 
Asas Perniagaan Dan Keusahawanan
Asas Perniagaan Dan KeusahawananAsas Perniagaan Dan Keusahawanan
Asas Perniagaan Dan Keusahawanan
 
Indonesia-CyberWar
Indonesia-CyberWarIndonesia-CyberWar
Indonesia-CyberWar
 
Online Marketing Optimization
Online Marketing OptimizationOnline Marketing Optimization
Online Marketing Optimization
 
MOTIVASI KEUSAHAWANAN
MOTIVASI KEUSAHAWANANMOTIVASI KEUSAHAWANAN
MOTIVASI KEUSAHAWANAN
 
E commerce
E commerceE commerce
E commerce
 

Similar to e-Commerce : Tren & Solusi

Sharing Vision IT Business Outlook 2023
Sharing Vision IT Business Outlook 2023Sharing Vision IT Business Outlook 2023
Sharing Vision IT Business Outlook 2023
Ali Akbar
 
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di IndonesiaManajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
Insan Cahya Setia
 
Indonesia Digital Landscape 2018
Indonesia Digital Landscape 2018Indonesia Digital Landscape 2018
Indonesia Digital Landscape 2018
Agus Ja'far Sodiq
 
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
muhammad rafi hadi
 
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital newInfrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Riyas Yayuk Basuki
 
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docxKajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
MelyndaSriWulandari
 
akurat3009.pptx
akurat3009.pptxakurat3009.pptx
akurat3009.pptx
TeguhSetiawan64
 
Inovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan PublikInovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan Publik
Tri Widodo W. UTOMO
 
E Business Intro
E Business IntroE Business Intro
E Business Intro
Mrirfan
 
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
Emeraldo Faris Aufar
 
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptxPPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
MellyanaDiah
 
Indonesia e conomy_sea_2021_report
Indonesia e conomy_sea_2021_reportIndonesia e conomy_sea_2021_report
Indonesia e conomy_sea_2021_report
CIkumparan
 
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
Mastel Indonesia
 
Analisis olx
Analisis olxAnalisis olx
Analisis olx
punkdick
 
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internete-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
Andi Nur Bau Massepe (Hasanuddin University)
 
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016 STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
PT Petualangan Kreatif Indonesia
 
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
Universitas Intersional Batam
 
Sharing vision it business outlook
Sharing vision it business outlook Sharing vision it business outlook
Sharing vision it business outlook
Konsultanco
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
ICT Watch
 
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Mahadiputra S
 

Similar to e-Commerce : Tren & Solusi (20)

Sharing Vision IT Business Outlook 2023
Sharing Vision IT Business Outlook 2023Sharing Vision IT Business Outlook 2023
Sharing Vision IT Business Outlook 2023
 
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di IndonesiaManajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
Manajemen Pemasaran Online Shop Dalam Perkembangan Internet Di Indonesia
 
Indonesia Digital Landscape 2018
Indonesia Digital Landscape 2018Indonesia Digital Landscape 2018
Indonesia Digital Landscape 2018
 
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
Muhamad rafi hadi 10514087 karya ilmiah_kw-4
 
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital newInfrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
Infrastruktur strategis pengembangan perbankan syariah era revolusi digital new
 
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docxKajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
Kajian_Dan_Strategi_Pendukung_Perkembang.docx
 
akurat3009.pptx
akurat3009.pptxakurat3009.pptx
akurat3009.pptx
 
Inovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan PublikInovasi Digital Pelayanan Publik
Inovasi Digital Pelayanan Publik
 
E Business Intro
E Business IntroE Business Intro
E Business Intro
 
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
Mobile Payment Untuk Pemilik Bisnis: Tren Sesaat atau Masa Depan Pembayaran?
 
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptxPPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
PPT PROPOSAL PENELITIAN MELINDA FATMA.pptx
 
Indonesia e conomy_sea_2021_report
Indonesia e conomy_sea_2021_reportIndonesia e conomy_sea_2021_report
Indonesia e conomy_sea_2021_report
 
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
Perkembangan dan Prospek Sektor Teknologi Informasi dan Telekomunikasi (TIK)
 
Analisis olx
Analisis olxAnalisis olx
Analisis olx
 
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internete-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
e-marketing strategi marketing umkm berbasis internet
 
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016 STUDI Ecommerce Indonesia 2016
STUDI Ecommerce Indonesia 2016
 
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
Analisis faktor yang mempengaruhi keinginan membeli pada mobile adevertising ...
 
Sharing vision it business outlook
Sharing vision it business outlook Sharing vision it business outlook
Sharing vision it business outlook
 
Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012Profil Internet Indonesia 2012
Profil Internet Indonesia 2012
 
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
Profil Internet Indonesia 2012 [COPY]
 

More from Cybersecurity & ECommerce Expert

Perlindungan data privasi
Perlindungan data privasiPerlindungan data privasi
Perlindungan data privasi
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadiNaskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Cyber security dan perlindungan data pribadi
Cyber security dan perlindungan data pribadiCyber security dan perlindungan data pribadi
Cyber security dan perlindungan data pribadi
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Cybercrime cyberporn - hoax - uuite
Cybercrime   cyberporn - hoax - uuiteCybercrime   cyberporn - hoax - uuite
Cybercrime cyberporn - hoax - uuite
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuiteCybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Menolak lupa
Menolak lupaMenolak lupa
Towards security and resilience cyberspace
Towards security and resilience cyberspaceTowards security and resilience cyberspace
Towards security and resilience cyberspace
Cybersecurity & ECommerce Expert
 
Indonesia-BCN
Indonesia-BCNIndonesia-BCN

More from Cybersecurity & ECommerce Expert (9)

Perlindungan data privasi
Perlindungan data privasiPerlindungan data privasi
Perlindungan data privasi
 
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadiNaskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
Naskah akademik uu perlindungan_data_pribadi
 
Cyber security dan perlindungan data pribadi
Cyber security dan perlindungan data pribadiCyber security dan perlindungan data pribadi
Cyber security dan perlindungan data pribadi
 
Cybercrime cyberporn - hoax - uuite
Cybercrime   cyberporn - hoax - uuiteCybercrime   cyberporn - hoax - uuite
Cybercrime cyberporn - hoax - uuite
 
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuiteCybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
Cybercrime cyberporn hoax_dikaitkan_dengan_uuite
 
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
Naskah akademik badan cyber nasional (bcn) - 2017
 
Menolak lupa
Menolak lupaMenolak lupa
Menolak lupa
 
Towards security and resilience cyberspace
Towards security and resilience cyberspaceTowards security and resilience cyberspace
Towards security and resilience cyberspace
 
Indonesia-BCN
Indonesia-BCNIndonesia-BCN
Indonesia-BCN
 

e-Commerce : Tren & Solusi

  • 1. Tren dan Solusi Terhadap Peluang dan Tantangan Dalam Bisnis E-commerce K e m e n t e r i a n K o p e r a s i d a n U K M J a k a r t a , 9 F e b r u a r i 2 0 1 5 Ir. Kun Arief Cahyantoro, MBA
  • 2. P E L U A N G B I S N I S E - C O M M E R C E adalah negara dengan populasi digital terbesar di Asia Tenggara, dengan prosentase jumlah pengguna internet adalah 34% dan prosentase jumlah mobile subscriber adalah 125% dari jumlah populasi penduduk. (source: We Are Social, Nov’15)
  • 3. Pada tahun 2020, Indonesia akan memiliki jumlah populasi penduduk produktif lebih banyak (source: Indonesia Economic Master Plan – MP3EI, 2014)
  • 4. Diprediksikan bahwa pendapatan perkapita akan mengalami peningkatan signifikan sebesar 1.4% pada tahun 2019.
  • 5. 60% pengguna internet pada tahun 2015 adalah penduduk berumur 12-34 tahun dengan pengguna terbesar berada pada usia 25-29 tahun. Penggunaan akses internet terbesar melalui akses Selular 3G sebesar rata-rata 60.95%. (source: APJII, 2015)
  • 6. Diprediksikan terjadi transformasi bisnis seluler berupa peningkatan sebesar 18.6% pada penjualan data (internet). Saat ini penetrasi seluler Indonesia melebihi rata-rata dunia dan rata- rata negara Asia Tenggara sebesar 121%
  • 7. Fenomena menarik saat ini yaitu kecenderungan masyarakat lebih banyak akses media internet dibandingkan akses ke media yang lain. Hal ini berpengaruh besar terhadap bisnis retail yang berubah menjadi bisnis online (e-commerce)
  • 8. Potensi nilai transaksi/pasar dari bisnis online (e-commerce) diprediksikan senilai US$ 20 Milyar sampai US$ 28 Milyar pada tahun 2016
  • 9. T R E N 1) Fokus pada pasar dalam negeri Indonesia adalah pasar retail terbesar sehingga menjadi incaran bagi pebisnis online dari luar negeri termasuk negara-negara di Asia Tenggara. 2) Target produk pasar pada kalangan muda Tren populasi Indonesia kalangan muda akan semakin membesar hingga tahun 2020 dan akan terus bertahan hingga tahun 2035.
  • 10. 3) Omni Channel ( bukan Multi Channel ) Peningkatan penggunaan data (internet) selain suara dan sms mengubah pola interaksi antar penjual – pembeli.
  • 11. 4) M-Commerce ( bukan e-Commerce ) Peningkatan penggunaan seluler sebagai alat transaksi mengubah sistem dan strategi jual beli yang mampu mendukung optimalisasi penggunaan seluler.
  • 12. TA N TA N G A N B I S N I S E - C O M M E R C E (1) Budaya Beli Sekitar 80% pembeli menggunakan internet untuk melakukan perbandingan harga sebelum melakukan pembelian langsung di toko. Dan 60% pembeli melakukan kriteria pencarian berdasarkan harga (sumber: PaymentAsia, 2015). (2) Sistem Pembayaran Mayoritas pembeli di Indonesia masih mengunakan transfer bank (57%) dan COD - Cash On Delivery (28%) (sumber: PaymentAsia, 2015).
  • 13. (3) Tingkat Kepercayaan 21.5% pembeli menginginkan dapat memeriksa kualitas dari barang yang dipesan sebelum membeli barang tersebut. Penilaian, rekomendasi, data, respon penjual, dan keamanan pembayaran menjadi hal penting bagi pembeli dalam menentukan tingkat kepercayaan terhadap penjual (sumber: PaymentAsia, 2015). (4) Keamanan Data Meningkatnya penyalahgunaan data pribadi seperti nomor telepon, email, alamat, dan nomor rekening menyebabkan banyak pembeli dan penjual tidak menggunakan data pribadi sebenarnya sehingga tingkat kepercayaan antar pembeli dan penjual menjadi rendah (sumber: Polhukam, 2015).
  • 14. A LT E R N AT I F S O L U S I (1) Menjamin Kepercayaan Penjual dan Pembeli
  • 15.
  • 16.
  • 17. (2) Menjamin Keamanan Penjual dan Pembeli
  • 19. KESIMPULAN Dunia e-commerce akan berubah secara konsisten untuk mencapai keunggulan dalam ekosistem yang terus berkembang ini. Pemain e-commerce harus selalu berada di atas tren yang diperkirakan.