SlideShare a Scribd company logo
1 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
Tafsir
SOK KUASA?
Allah Maha Berkuasa untuk mencabut nikmat
kesehatan dari hambaNya. Ada seorang yang sedang
berolahraga tenis lapangan, tiba-tiba terjatuh dan sakit
stroke. Ada seorang yang sakit sehingga dokter tidak
memperbolehkannya untuk memakan makanan apa saja
kecuali lewat infus. Seorang yang bergelar Profesor Doktor,
bisa sewaktu-waktu Allah cabut kecerdasannya dengan
hilang ingatan atau menjadi gila, semoga Allah melindungi
kita dari hilangnya kenikmatan.
Begitu pula dengan harta yang dimiliki manusia,
dengan mudah Allah berkuasa untuk mencabut nikmat
kekayaan harta dari hambaNya dan seketika menjadi
orang bangkrut, terlilit hutang yang banyak dan menjadi
miskin.
Imam Hasan Bashri berkata tentang ayat di atas,
“Apakah manusia mengira bahwa tidak ada yang mampu
untuk mengambil harta bendanya?” Imam Qatadah
berkata, “Apakah manusia mengira ia tidak akan ditanya
(di akhirat) tentang harta bendanya, dari mana ia peroleh
dan untuk apa ia belanjakan?”Terkadang harta itu menjadi
musuh dan menyiksa pemiliknya.
Imam Qurthubi berkata tentang ayat di atas,
“Apakah manusia mengira bahwa Allah tidak akan
menghukumNya?”
Bagi semua para pemimpin, hendaknya takut kepada
pembalasan Allah jika ia berbuat zalim kepada orang yang
dipimpinnya.
Abu Mas’ud Al Badri berkata, Aku pernah memukul
pelayankudengancambuk,tiba-tibaakumendengarsuara
dari belakangku,“Ketahuilah wahai Abu Mas’ud!” Aku tidak
memperhatikan suara tersebut karena sedang larut dalam
kemarahan. Ketika sumber suara itu telah mendekat,
ternyata beliau adalah Rasulullah Shallallahu Alaihi
Wasallam. Beliau bersabda, “Ketahuilah wahai Abu
Mas’ud! Ketahuilah wahai Abu Mas’ud!”. Abu Mas’ud
berkata, “Kemudian aku melemparkan cambuk dari
tanganku.”Lantasbeliaubersabda,“Ketahuilahwahai
Abu Mas’ud!, Sesungguhnya Allah lebih berkuasa
atas dirimu daripada kekuasaanmu atas budakmu
ini.” Abu Mas’ud berkata lagi, Kemudian aku berkata,
“Aku tidak akan memukul seorang budak pun setelah
itu.”(HR. Muslim)
Orang yang membaca ayat dan hadits di atas jika ia
seorang atasan atau majikan, dia tidak akan menzalimi
bawahanataukaryawannya.Jikaiaseorangsuami,iatidak
akan menyakiti istrinya. Jika ia seorang penguasa maka
ia tidak akan bersikap arogan dan menzalimi rakyatnya.
Penguasa ibarat orang tua yang sayang kepada rakyat.
Penguasa yang membaca dan merenungi ayat dan
hadits di atas dia akan menyadari bahwa kekuasaannya
merupakan amanat. Kekuasaan dan jabatan suatu
saat akan lenyap, adapun dampak kezaliman yang
dilakukannya akan langgeng ia rasakan, kecuali jika ia
bertaubat.
Jika Allah sekarang membiarkannya berbuat zalim itu
tanda sedang diulur. Termasuk hukuman Allah kepada
hambaNya ketika ia menganggap bahwa kebatilan yang
dilakukannya sebagai kebenaran dan kebenaran yang
diingkarinya dianggap sebagai kebatilan.
Ya Allah, perlihatkanlah kepada kami kebenaran
sebagai kebenaran dan berilah karunia kepada
kami kemampuan untuk mengikutinya. (Ya Allah),
perlihatkanlah kepada kami kebatilan sebagai kebatilan
dan berilah karunia kepada kami kemampuan untuk
menjauhinya, amin.
Oleh: Fariq Gasim Anuz
Allah berfirman yang artinya,“Apakah dia (manusia) itu mengira bahwa tidak ada sesuatu pun yang
berkuasa atasnya?”(Surat Al Balad 5)
Seorang yang beriman dia akan sadar bahwa dirinya makhluk yang lemah, membutuhkan rahmat Allah, selalu takut
kepada siksaanNya dan menghindari menzalimi orang lain. Seorang yang beriman tidak akan menyombongkan diri
dengan kekuatan fisik, kecerdasan, harta dan atau jabatannya.
1 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 20172
Hadist Nabawi
3
Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam bersabda,
“Ada tiga orang yang Allah wajibkan atas diri-Nya untuk
menolong mereka, Orang yang berjihad di jalan Allah,
Budak yang memiliki perjanjian yang berniat memenuhi
perjanjiannya, dan orang yang menikah dengan niat
menjaga kesucian diri dari perzinahan.” [HR. At-Tirmidzi
dari Abu Hurairah radhiyallahu’anhu, Shahihul Jami’: 3050]
Allah telah menjanjikan kepada para hambanya yang
beriman dengan pertolongan dan bantuan dariNya selama
mereka bertakwa, beriman dan beramal shaleh serta
mengikhlaskan agama hanya kepada Allah Subhanahu
Wata’ala.
Allah Ta’ala berfirman :
“DanAllahtelahberjanjikepadaorang-orangyangberiman
diantara kamu dan mengerjakan amal-amal yang saleh
bahwa Dia sungguh-sungguh akan menjadikan mereka
berkuasa di bumi, sebagaimana Dia akan meneguhkan
bagi mereka agama yang telah diridhai-Nya untuk mereka,
dan Dia benar-benar akan merobah (keadaan) mereka,
sesudah mereka berada dalam ketakutan menjadi aman
sentausa.Mereka tetap menyembah-Ku dengan tiada
mempersekutukan sesuatu apapun dengan Aku” (An-Nur
: 55)
“Danorang-orangyangberjihaduntuk(mencarikeridhaan)
Kami, benar-benar akan Kami tunjukkan kepada mereka
jalan-jalan Kami.Dan sesungguhnya Allah benar-benar
beserta orang-orang yang berbuat baik”(Al-Ankabut : 69)
“Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang bertaqwa
dan orang-orang yang berbuat kebaikan” (Al-Ankabut :
128)
Dan Allah telah memberi kekhususan bagi sebagian
orang untuk mendapatkan tambahan pertolongan dan
bantuan dariNya. Di antara mereka adalah orang-orang
yang disebutkan dalam hadits ini, yaitu : orang yang
berjihad di jalan Allah, orang yang menikah yang ingin
menjaga dirinya (dari perbuatan haram) dan mukatib yang
benar-benar ingin membayar tebusan dirinya.
Dalam hadits ini terdapat isyarat yang terkandung
bahwa seorang mukmin, mungkin baginya untuk
melakukan perkara-perkara seperti ini walaupun dia tidak
memiliki sarana yang cukup. Ini karena sangat percayanya
dia terhadap kepastian pertolongan dan bantuan dari
Allah.
Beberapa Pelajaran:
1) Hadits yang mulia ini menunjukkan bahwa tiga perkara
tersebut adalah urusan-urusan yang berat, kalaulah Allah
tabaraka wa ta’ala tidak menolong seorang hamba maka
ia tidak akan sanggup mengerjakannya, bahkan dalam
seluruh urusan seorang hamba senantiasa membutuhkan
pertolongan Allah‘azza wa jalla.
2)Manayangpalingberat?Ath-Thibirahimahullahberkata,
“Dan yang paling berat adalah menjaga kesucian diri dari
perzinahan, karena itu berarti memutus syahwat alamiah
yang melekat kuat dalam diri seseorang.” [Tuhfatul
Ahwadzi, 5/242]
3) Besarnya pahala amalan-amalan tersebut, dan untuk
meraihnya perlu usaha dan perjuangan.
4)Anjuranmenolongorang-orangyangmengamalkannya,
baik dengan harta maupun dengan apa saja.
5) Orang yang menolong mereka akan mendapatkan
pahala seperti mereka.
orang yang Allah q
akan menolongnya
Artikel Keluarga
3 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
CINTA SEJATI
S
ering dari suami membanggakan betapa
besar rasa cintanya kepada istrinya, dengan
mendengungkan dan memuji istrinya di siang dan
malam tetapi ketika istrinya ia lihat bermalas-malsan
beribadah, dan melakukan maksiat-maksiat lainnya dia
tidak menasehatinya, maka saksikanlah wahai suami
bahwa ini bukanlah cinta sejati.
Begitu juga dengan sang istri, tetapi andai kita
membuka tutup kebenaran maka akan kita dapati
cintanya hanya bersifat semu belaka dan tidak kekal
karena suaminya mungkin banyak melakukan maksiat
namun ia membiarkannya, padahal
Arti cinta yang paling luhur dan paling tinggi, rasa
manisnya tidak dapat dikecap oleh sedikit orang yang
perasaan mereka mampu melangkahi batas-batas
kehidupan dunia dan membawa cinta mereka naik ke
taman-taman surga. Inilah cinta yang hakiki yang jalan
merengkuhnya tidak diketahui oelh kebanyakan orang,
sehingga mereka tidak merasakan kelezatannya dan
kehilangan keuntungan yang teramat besar.
Wahai para suami yang sholeh jadikanlah istrimu
sebagai mitra setia untuk tolong menolong dan
nasehat-menasehati dalam menegakkan ketaatan
kepada Allah, Sambutlah seruan Rabbmu:
Dan tolong-menolonglah kamu dalam
(mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong-
menolong dalam berbuat dosa ( al maidah ayat 2)
Begitu juga wanita sangat mempunyai pengaruh
yang besar pada diri laki-laki
Nabi bersabda“aku tidak melihat orang yang akal
dan agamanya kurang, tapi mampu menundukkan
lelaki yang tegas selain salah satu dari kalian (wanita)
wanita yang menimang bayi dalam satu tangannya
dan mereka juga mampu menggoyang dunia dengan
tangan satunya, mereka juga berkata“ dibelakang
setiap laki-laki berpengaruh, ada seorang wanita”
keshalihan umat bergantung pada keshalihan
wanita.
Bukankah Rosululloh memuji suami-istri yang bahu
membahu dalam mentaati Rabbnya, ruku’dan sujud di
tengah gelapnya malam, ketika kebanyakan manusia
terlelap dalam tidurnya
Dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah Shallallahu
‘alaihi wa sallam bersabda:“Semoga Allah merahmati
seorang laki-laki yang bangun di malam, hari lalu
dia melaksanakan shalat (malam), kemudian dia
membangunkan istrinya, kalau istrinya enggan
maka dia akan memercikkan air pada wajahnya
(supaya terbangun). Dan semoga Allah merahmati
seorang perempuan yang bangun di malam hari,
lalu dia melaksanakan shalat (malam), kemudian dia
membangunkan suaminya, kalau suaminya enggan
maka dia akan memercikkan air pada wajahnya
(supaya terbangun).
Maka marilah kita sama-sama kita tunjukkan cinta
sejati kita tehadap pasangan kita serta menunaikan
amanah dan hak pasangan, niscaya pertemuan
dengan Allah akan terlaksana.
dari suami kepada istri dan
istri kepada suami
Artikel Islami
4 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
Penyakit Hati
& Penawarnya
B
oleh jadi salah satu diantara empat penyakit di bawah
ini sedang hinggap di hati Anda, maka perhatikanlah
penawar yg telah ALLAH sediakan bagi Anda.
1. Jika Anda terjerat hawa nafsu liar dan tidak bisa
mengendalikannya, maka lihatlah bagaimana perhatian Anda
terhadap shalat.
Karena nafsu liar timbul dari sikap menyepelekan shalat.
ALLAH q berfirman,
“Kemudian datanglah setelah mereka para pengganti yg
“MENGABAIKAN SHALAT dan MEMPERTURUTKAN SYAHWAT,
maka kelak mereka akan tersesat.”(QS. Maryam (19) : 59)
Kalimat memperturutkan syahwat disebutkan setelah kalimat
mengabaikan shalat, karena ia merupakan buah yang timbul
darinya.
2. Jika hati Anda keras, berperangai buruk, dan Anda merasa
jauh dari hidayah, maka perhatikanlah bagaimana hubungan
Anda dengan kedua orang tua, terutama ibu Anda.
Karena perangai buruk sangat di dominasi oleh sifat durhaka
kepada orang tua.
ALLAH q berfirman,
“Dan aku pun berbakti kepada ibuku, sehingga ALLAH tidak
menjadikanku seorang yang sombong lagi celaka.” (QS.
Maryam (19) : 32)
3. Jika kehidupan Anda terasa sempit, dan perasaan Anda
selalu gusar, maka lihatlah bagaimana perlakuan Anda
terhadap Al-Qur’an.
Karena kesempitan hidup berasal dari jauhnya Anda dari Al-
Qur’an.
ALLAH q berfirman,
“Dan brgsiapa berpaling dari peringatan-KU (Al-Qur’an)
niscaya baginya sungguh penghidupan yang sempit.” (QS.
Thaha (20) : 124)
4. Jika Anda merasa ragu-ragu diatas kebenaran dan
dihinggapi perasaan was-was, maka perhatikanlah diri
Anda, apakah Anda sudah melaksanakan nasihat yang
selama ini telah anyda dengar?
Karena keraguan tumbuh dari penolakan nasihat.
ALLAH q berfirman,
“Dan sesungguhnya jikalau mereka mau melaksanakan
nasihat yang sampai kepada mereka, tentulah yang
demikian lebih baik bagi mereka dan lebih menguatkan
iman mereka.”(QS. An-Nisa (4) : 66)
Mudah-mudahan kita termasuk orang-orang yang mau
mengamalkan nasehat ini. Amiin.
4
5 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
A
nak adalah aset orang tua dalam mendulang
pahala. Sehingga sangat disayangkan manakala
ada orang tua yang menyia-nyiakan agama dan
akhlak anaknya.
	
Jika orang tua sudah secara maksimal membimbing dan
mengarahkan anaknya dengan baik, maka insya ALLAH
ia akan tumbuh dewasa menjadi anak yang baik dan
berbakti.
Namun jika orang tuanya meremehkan dan mengabaikan
pendidikan agama dan akhlak anaknya, maka tidak terlalu
mengherankan jika anaknya akan menjadi anak yang tidak
berbakti.
Akan tetapi mungkin saja ada suatu kondisi, dimana orang
tua sudah mengupayakan sebaik mungkin pendidikan
agama dan akhlak anaknya, ternyata demikian anaknya
tidak juga menjadi anak shalih dan berbakti.
Bahkan ia tumbuh dewasa dengan kedurhakaan dan
pembangkangan.
Kondisi seperti inilah yang terjadi kepada Nabi Nuh
dimana beliau diuji oleh ALLAH ALLAH q dengan anak
yang durhaka.
Jika ada orang tua diuji dengan anak-anak semisal ini
-na’udzubillahi mindzalika- maka hendaknya ia melakukan
kiat-kiat berikut ini.
1. Memperbanyak taubat dan istighfar kepada ALLAH,
sebab boleh jadi ujian itu datang karena dosa orang tua
sendiri.
2. Meminta maaf dan berbakti kepada orang tuanya,
Pendidikan Anak
menjadi anak DURHAKA
ketika ia tumbuh
karena kedurhakaan anak kepada orang tua lebih layak
untuk dibalas dengan kedurhakaan anak-anaknya kelak.
Jika orang tuanya sudah meninggal, maka ia benar-benar
bersungguh-sungguh bertaubat dan meminta ampun
kepada ALLAH, serta sering mendoakan ampunan bagi
orang tuanya.
3. Menasihati anak dengan baik-baik, secara empat
mata, cari waktu-waktu dimana nasihat lebih terasa
bermanfaat ketika itu.
4. Introspeksi diri, jangan-jangan cara mendidik orang
tua keliru, atau mungkin orang tua tidak memberikan
perhatian lebih selama ini kepada anak-anaknya.
5. Ajak anak-anak berpikir tentang mudharat yang
akan timbul dari hal-hal buruk yang ia lakukan dengan
cara baik. Mudharatnya untuk diri sendiri, orang tua,
keluarga, dan lingkungan.
6. Jangan berhenti menasihati dan selalu berdoa
kepada ALLAH Dzat yang membolak-balikkan hati, agar
ALLAH memberikan hidayah kepada anak-anak kita.
DURHAKA
6 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
Z
aman ketika android belum ada, acara TV masih itu-
itu saja, bahkan sekampung cuma kepala desa yang
punya TV.
Zaman itu justru sangat indah terasa.
Zaman dimana ketika Maghrib tiba, anak-anak berbondong-
bondong pergi ke Masjid, untuk ngaji selepas shalat Maghrib
hingga Isya.
Zaman dimana mengantri ngaji dengan pakYai begitu terasa
kebersamaannya. Zaman yang belum tercampur dengan
musibah internet dan media sosial.
Kini adegan-adegan di zaman tersebut hanya bisa ditemui
di pelosok-pelosok pedesaan, dimana listrik masih dianggap
barang mewah. Atau di kampung-kampung yang tradisi
kesantriannya masih kuat.
Adapun di kota?.
Innaa lillaahi wa innaa ilaihi raaji’un.
Tradisi tersebut telah berubah dengan tradisi menonton
Motivasi Islami
Gerakan
Maghrib-Isya
Mengaji
TV, tradisi bermedsos, tradisi konggres (kongko-kongko
ga beres), makan-makan, jalan-jalan ke mall, dan tradisi
mubazir lainnya.
Sebenarnya menggalakkan kembali tradisi baik di muka itu
masih bisa, namun butuh proses.
Untuk mengawalinya, maka mulailah dari keluarga kita
sendiri. Jadikan waktu antara Maghrib sampai Isya adalah
waktu mengaji keluarga.
Jadikan waktu tersebut sebagai jadwal rutin anak-anak kita
untuk mengaji, membaca Al-Qur’an, membaca buku, dan
belajar.
Diharapkan bahwa seluruh anggota dalam keluarga juga
melakukan hal yang serupa, sehingga tercipta nuansa
agamis dan ilmiah di dalam keluarga.
Bukan tidak mungkin jika hal ini menjadi gerakan serentak
di nusantara, maka akan menjadi titik awal kebangkitan
Islam dan keilmuan kaum muslimin yang sudah begitu lama
tertidur.
7 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017
Fatwa Ulama
FATWA ULAMA
Pertanyaan :
S: Kadang terjadi, setelah saya berhubungan
dengan suami dan setelah mandi masih keluar
mani sekali lagi setelah beberapa jam. Apakah
saya harus mengulangi mandi jika hal itu terjadi
atau cukup saya menghilangkan bekas mani
tersebut dari pakaian dan saya berwudhu?
Jawaban :
Alhamdulillah
Syekh Utsaimin ditanya seorang penanya
tentang cairan yang keluar setelah mandi
junub, maka dia menjawab,
“Jika sang penanya tersebut keluar cairan
setelah mandi junub dalam keadaan tidak
ada syahwat yang baru lagi, maka itu adalah
cairan yang memang seharusnya keluar dari
sisa junub yang pertama, maka tidak wajib
baginya mandi.Yang diwajibkan baginya hanya
menghilangkannya dan mencuci bagian yang
terkena serta mengulangi wudhunya saja.”
Fatawa Ibnu Utsaimin, 11/222
Dalam penjelasan Zaadul Mustaqni, “Jika
setelah itu keluar lagi, maka dia tidak perlu
mengulanginya.”
Syekh Ibnu Utsaimin rahimahullah berkata,
“Jika seseorang mandi karena keluar mani,
kemudian keluar lagi, maka dia tidak mengulangi
mandinya, dalilnya karena sebab yang sama tidak
mengharuskan dua kali mandi.”
Maksudnya bahwa jika setelah itu keluar mani lagi
tanpa rasa nikmat, maka dia tidak wajib mandi.
Kecuali jika keluar diiringi kenikmatan.
Lihat Syarh Al-Mumti, Ibnu Utsaimin, 1/281.
“
“
Jika seseorang mandi karena
keluar mani, kemudian keluar
lagi, maka dia tidak mengulangi
mandinya, dalilnya karena sebab
yang sama tidak mengharuskan
dua kali mandi.
Syekh Ibnu Utsaimin rahimahullah
E magazine keluarga mawaddah

More Related Content

What's hot

Mencintai karena allah
Mencintai karena allahMencintai karena allah
Mencintai karena allah
Cahaya Ilahi
 
Meraih cinta Allah
Meraih cinta AllahMeraih cinta Allah
Meraih cinta Allah
Herna Naping
 
Al mu min
Al mu minAl mu min
Al mu min
Neng Kamilah
 
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînKoreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînMuhsin Hariyanto
 
Iman Kepada Allah Swt2dani Yahya
Iman Kepada Allah Swt2dani YahyaIman Kepada Allah Swt2dani Yahya
Iman Kepada Allah Swt2dani Yahyaiwanmahmudi
 
usia manusia
usia   manusiausia   manusia
usia manusia
Helmon Chan
 
Islam rukun dan makna
Islam rukun dan maknaIslam rukun dan makna
Islam rukun dan makna
Helmon Chan
 
3 Kunci Keberuntungan Hidup
3 Kunci Keberuntungan Hidup3 Kunci Keberuntungan Hidup
3 Kunci Keberuntungan Hidup
Erwin Wahyu
 
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhiratKhutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
Eko Sufian
 
Keutamaan Shodaqah
Keutamaan ShodaqahKeutamaan Shodaqah
Keutamaan Shodaqah
Erwin Wahyu
 
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y SiauwMencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
Azka Napsiyana
 
Beriman Kepada Qada' dan Qadar
Beriman Kepada Qada' dan QadarBeriman Kepada Qada' dan Qadar
Beriman Kepada Qada' dan Qadar
farahmohammat
 
Training Motivasi
Training MotivasiTraining Motivasi
Training Motivasi
Kuswandari Ndari
 
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
SadiqSalihoddim
 
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingRisalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingAhmad Junaidi Mohd Said
 

What's hot (18)

Mencintai karena allah
Mencintai karena allahMencintai karena allah
Mencintai karena allah
 
Meraih cinta Allah
Meraih cinta AllahMeraih cinta Allah
Meraih cinta Allah
 
Al mu min
Al mu minAl mu min
Al mu min
 
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamînKoreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
Koreksi atas salah kaprah pemahaman tentang rahmatan li al-âlamîn
 
Iman Kepada Allah Swt2dani Yahya
Iman Kepada Allah Swt2dani YahyaIman Kepada Allah Swt2dani Yahya
Iman Kepada Allah Swt2dani Yahya
 
usia manusia
usia   manusiausia   manusia
usia manusia
 
Islam rukun dan makna
Islam rukun dan maknaIslam rukun dan makna
Islam rukun dan makna
 
3 Kunci Keberuntungan Hidup
3 Kunci Keberuntungan Hidup3 Kunci Keberuntungan Hidup
3 Kunci Keberuntungan Hidup
 
Khutbah jumat pertama dan kedu1
Khutbah jumat pertama dan kedu1Khutbah jumat pertama dan kedu1
Khutbah jumat pertama dan kedu1
 
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhiratKhutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
Khutbah Jumat; Meraih sukses dunia dan akhirat
 
Dosa besar
Dosa besarDosa besar
Dosa besar
 
Keutamaan Shodaqah
Keutamaan ShodaqahKeutamaan Shodaqah
Keutamaan Shodaqah
 
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y SiauwMencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
Mencintai Karena Allah by Ust. Felix Y Siauw
 
Beriman Kepada Qada' dan Qadar
Beriman Kepada Qada' dan QadarBeriman Kepada Qada' dan Qadar
Beriman Kepada Qada' dan Qadar
 
Training Motivasi
Training MotivasiTraining Motivasi
Training Motivasi
 
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
Akhlak Islamiyyah, Sifat-Sifat Mahmudah
 
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan pentingRisalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
Risalah ramadan 000 risalah puasa ramadan penting
 
Lq#5 iman ituketaatan
Lq#5 iman ituketaatanLq#5 iman ituketaatan
Lq#5 iman ituketaatan
 

Similar to E magazine keluarga mawaddah

Proposal nikah & tips merencanakan pernikahan
Proposal nikah & tips merencanakan pernikahanProposal nikah & tips merencanakan pernikahan
Proposal nikah & tips merencanakan pernikahanYode Arliando
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahTikno Grs
 
Cara pengobatan dengan_quran
Cara pengobatan dengan_quranCara pengobatan dengan_quran
Cara pengobatan dengan_quran
Helmon Chan
 
Apa ertinya saya menganut islam dfy
Apa ertinya saya menganut islam   dfyApa ertinya saya menganut islam   dfy
Apa ertinya saya menganut islam dfyummuhani85
 
Bidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazaliBidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazali
Rachardy Andriyanto
 
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 317 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
LAZNas Chevron
 
Kumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel IslamiKumpulan Artikel Islami
Multi Artikel Religius Islam
Multi Artikel Religius Islam Multi Artikel Religius Islam
Multi Artikel Religius Islam
Shobrie Hardhi, SE, CFA, CLA, CPHR, CPTr.
 
Tips menghadapi futur
Tips menghadapi futurTips menghadapi futur
Tips menghadapi futur
Illiyin Studio
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslimShahirah Said
 
5 mei 2012 beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final
5 mei 2012   beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final5 mei 2012   beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final
5 mei 2012 beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt finalDaarulmuwahhid.org
 
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
kautsarali3
 
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam IslamMATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
Anas Wibowo
 
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadisCara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
Nur Fuanto
 
Rencana islam 4
Rencana islam 4Rencana islam 4
Rencana islam 4xajuten
 
PPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptxPPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptx
fathin27
 
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
SudharmonoAbdulLathi
 
Meraih maghfirah
Meraih maghfirahMeraih maghfirah
Meraih maghfirah
Muhsin Hariyanto
 
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
Institut Pendidikan Guru Kampus Tawau
 

Similar to E magazine keluarga mawaddah (20)

Proposal nikah & tips merencanakan pernikahan
Proposal nikah & tips merencanakan pernikahanProposal nikah & tips merencanakan pernikahan
Proposal nikah & tips merencanakan pernikahan
 
Kitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayahKitab bidayatul hidayah
Kitab bidayatul hidayah
 
Cara pengobatan dengan_quran
Cara pengobatan dengan_quranCara pengobatan dengan_quran
Cara pengobatan dengan_quran
 
Khutbah
KhutbahKhutbah
Khutbah
 
Apa ertinya saya menganut islam dfy
Apa ertinya saya menganut islam   dfyApa ertinya saya menganut islam   dfy
Apa ertinya saya menganut islam dfy
 
Bidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazaliBidayatul hidayah - al ghazali
Bidayatul hidayah - al ghazali
 
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 317 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
17 buletin hikmah jumat laz nas chevron duri edisi xvii 2013 tawakkal 3
 
Kumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel IslamiKumpulan Artikel Islami
Kumpulan Artikel Islami
 
Multi Artikel Religius Islam
Multi Artikel Religius Islam Multi Artikel Religius Islam
Multi Artikel Religius Islam
 
Tips menghadapi futur
Tips menghadapi futurTips menghadapi futur
Tips menghadapi futur
 
2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim2. akidah teras pembangunan muslim
2. akidah teras pembangunan muslim
 
5 mei 2012 beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final
5 mei 2012   beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final5 mei 2012   beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final
5 mei 2012 beruntungnya berharap & bergantung hanya kepada allah swt final
 
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
01 Apa Erta Intima Saya Kpd Islam.pptx
 
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam IslamMATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
MATERI AQIDAH Kedudukan Doa Dalam Islam
 
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadisCara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
Cara bahagia itu sederhana dalam alquran dan hadis
 
Rencana islam 4
Rencana islam 4Rencana islam 4
Rencana islam 4
 
PPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptxPPT Asmaul Husna.pptx
PPT Asmaul Husna.pptx
 
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
1. Agar Hidup Menjadi Berkah.docx
 
Meraih maghfirah
Meraih maghfirahMeraih maghfirah
Meraih maghfirah
 
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
19245815 perkara-yang-merosakkan-aqidah (1)
 

More from Yuningsih Yuningsih

Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Yuningsih Yuningsih
 
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-bukuE book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
Yuningsih Yuningsih
 
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasiPanduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Yuningsih Yuningsih
 
Buku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhanBuku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhan
Yuningsih Yuningsih
 
1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup
Yuningsih Yuningsih
 
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistemppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
Yuningsih Yuningsih
 
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistemReview jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Yuningsih Yuningsih
 
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologiPengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Yuningsih Yuningsih
 
Lks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhanLks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhan
Yuningsih Yuningsih
 
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaranJenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
Yuningsih Yuningsih
 
Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12
Yuningsih Yuningsih
 
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Yuningsih Yuningsih
 
materi 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alammateri 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alam
Yuningsih Yuningsih
 
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidupmateri 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
Yuningsih Yuningsih
 
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidupmateri 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
Yuningsih Yuningsih
 
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannyamateri 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
Yuningsih Yuningsih
 
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidupMateri 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Yuningsih Yuningsih
 
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
Yuningsih Yuningsih
 
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice ResearchersProceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Yuningsih Yuningsih
 
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
Yuningsih Yuningsih
 

More from Yuningsih Yuningsih (20)

Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
Kajian Pendekatan Analogi dalam Pembelajaran Biologi yang Berdayaguna
 
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-bukuE book gratis-premium-panduan-menulis-buku
E book gratis-premium-panduan-menulis-buku
 
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasiPanduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
Panduan memilih-jurnal-untuk-publikasi
 
Buku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhanBuku pintar ramadhan
Buku pintar ramadhan
 
1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup1. filsafat, konsep dan lingkup
1. filsafat, konsep dan lingkup
 
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistemppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
ppt-sidang tesis pengembangan modul android materi ekosistem
 
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistemReview jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
Review jurnal-tesis-pengembangan modul android materi ekosistem
 
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologiPengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
Pengembangan kurikulum dan pembelajaran biologi
 
Lks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhanLks klasifikasi tumbuhan
Lks klasifikasi tumbuhan
 
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaranJenis dan karakteristik media pembelajaran
Jenis dan karakteristik media pembelajaran
 
Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12Emagazine keluarga mawaddah 12
Emagazine keluarga mawaddah 12
 
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
Mapping Biology Knowledge_Kathleen m. fisher,_david_e._moody,_james_h._wand (...
 
materi 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alammateri 7: konservasi sumberdaya alam
materi 7: konservasi sumberdaya alam
 
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidupmateri 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
materi 5: partisipasi masyarakat dalam pengelolaan lingkungan hidup
 
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidupmateri 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
materi 4: pengambilan keputusan dan perencanaan pengelolaan lingkungan hidup
 
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannyamateri 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
materi 3: mengenali ciri dasar lingkungan dan implikasi pengelolaannya
 
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidupMateri 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
Materi 2: berbagai aspek pengelolaan lingkungan hidup
 
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
pengelolaan dan konservasi lingkungan 1
 
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice ResearchersProceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
Proceedings_DDR (Design & development research) A Guid for Novice Researchers
 
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)PPT  DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
PPT DDR (Design and Development Research) and R&D (Research and Development)
 

Recently uploaded

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
DEVI390643
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
ppgpriyosetiawan43
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
irawan1978
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
adelsimanjuntak
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaanPermainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
Permainan Wiwi Wowo aksi nyata berkebhinekaan
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdfTabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
Tabel 1. 7 Ruang Lingkup Terintegrasi dalam Mata Pelajaran dalam CASEL PSE.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docxKisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
Kisi-kisi soal pai kelas 7 genap 2024.docx
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptxAKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
AKSI NYATA TAHAP PERKEMBANGAN PESERTA DIDIK JENJANG SD USIA 6-12 TAHUN.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 

E magazine keluarga mawaddah

  • 1.
  • 2. 1 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 Tafsir SOK KUASA? Allah Maha Berkuasa untuk mencabut nikmat kesehatan dari hambaNya. Ada seorang yang sedang berolahraga tenis lapangan, tiba-tiba terjatuh dan sakit stroke. Ada seorang yang sakit sehingga dokter tidak memperbolehkannya untuk memakan makanan apa saja kecuali lewat infus. Seorang yang bergelar Profesor Doktor, bisa sewaktu-waktu Allah cabut kecerdasannya dengan hilang ingatan atau menjadi gila, semoga Allah melindungi kita dari hilangnya kenikmatan. Begitu pula dengan harta yang dimiliki manusia, dengan mudah Allah berkuasa untuk mencabut nikmat kekayaan harta dari hambaNya dan seketika menjadi orang bangkrut, terlilit hutang yang banyak dan menjadi miskin. Imam Hasan Bashri berkata tentang ayat di atas, “Apakah manusia mengira bahwa tidak ada yang mampu untuk mengambil harta bendanya?” Imam Qatadah berkata, “Apakah manusia mengira ia tidak akan ditanya (di akhirat) tentang harta bendanya, dari mana ia peroleh dan untuk apa ia belanjakan?”Terkadang harta itu menjadi musuh dan menyiksa pemiliknya. Imam Qurthubi berkata tentang ayat di atas, “Apakah manusia mengira bahwa Allah tidak akan menghukumNya?” Bagi semua para pemimpin, hendaknya takut kepada pembalasan Allah jika ia berbuat zalim kepada orang yang dipimpinnya. Abu Mas’ud Al Badri berkata, Aku pernah memukul pelayankudengancambuk,tiba-tibaakumendengarsuara dari belakangku,“Ketahuilah wahai Abu Mas’ud!” Aku tidak memperhatikan suara tersebut karena sedang larut dalam kemarahan. Ketika sumber suara itu telah mendekat, ternyata beliau adalah Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam. Beliau bersabda, “Ketahuilah wahai Abu Mas’ud! Ketahuilah wahai Abu Mas’ud!”. Abu Mas’ud berkata, “Kemudian aku melemparkan cambuk dari tanganku.”Lantasbeliaubersabda,“Ketahuilahwahai Abu Mas’ud!, Sesungguhnya Allah lebih berkuasa atas dirimu daripada kekuasaanmu atas budakmu ini.” Abu Mas’ud berkata lagi, Kemudian aku berkata, “Aku tidak akan memukul seorang budak pun setelah itu.”(HR. Muslim) Orang yang membaca ayat dan hadits di atas jika ia seorang atasan atau majikan, dia tidak akan menzalimi bawahanataukaryawannya.Jikaiaseorangsuami,iatidak akan menyakiti istrinya. Jika ia seorang penguasa maka ia tidak akan bersikap arogan dan menzalimi rakyatnya. Penguasa ibarat orang tua yang sayang kepada rakyat. Penguasa yang membaca dan merenungi ayat dan hadits di atas dia akan menyadari bahwa kekuasaannya merupakan amanat. Kekuasaan dan jabatan suatu saat akan lenyap, adapun dampak kezaliman yang dilakukannya akan langgeng ia rasakan, kecuali jika ia bertaubat. Jika Allah sekarang membiarkannya berbuat zalim itu tanda sedang diulur. Termasuk hukuman Allah kepada hambaNya ketika ia menganggap bahwa kebatilan yang dilakukannya sebagai kebenaran dan kebenaran yang diingkarinya dianggap sebagai kebatilan. Ya Allah, perlihatkanlah kepada kami kebenaran sebagai kebenaran dan berilah karunia kepada kami kemampuan untuk mengikutinya. (Ya Allah), perlihatkanlah kepada kami kebatilan sebagai kebatilan dan berilah karunia kepada kami kemampuan untuk menjauhinya, amin. Oleh: Fariq Gasim Anuz Allah berfirman yang artinya,“Apakah dia (manusia) itu mengira bahwa tidak ada sesuatu pun yang berkuasa atasnya?”(Surat Al Balad 5) Seorang yang beriman dia akan sadar bahwa dirinya makhluk yang lemah, membutuhkan rahmat Allah, selalu takut kepada siksaanNya dan menghindari menzalimi orang lain. Seorang yang beriman tidak akan menyombongkan diri dengan kekuatan fisik, kecerdasan, harta dan atau jabatannya.
  • 3. 1 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 20172 Hadist Nabawi 3 Rasulullah shallallahu’alaihi wa sallam bersabda, “Ada tiga orang yang Allah wajibkan atas diri-Nya untuk menolong mereka, Orang yang berjihad di jalan Allah, Budak yang memiliki perjanjian yang berniat memenuhi perjanjiannya, dan orang yang menikah dengan niat menjaga kesucian diri dari perzinahan.” [HR. At-Tirmidzi dari Abu Hurairah radhiyallahu’anhu, Shahihul Jami’: 3050] Allah telah menjanjikan kepada para hambanya yang beriman dengan pertolongan dan bantuan dariNya selama mereka bertakwa, beriman dan beramal shaleh serta mengikhlaskan agama hanya kepada Allah Subhanahu Wata’ala. Allah Ta’ala berfirman : “DanAllahtelahberjanjikepadaorang-orangyangberiman diantara kamu dan mengerjakan amal-amal yang saleh bahwa Dia sungguh-sungguh akan menjadikan mereka berkuasa di bumi, sebagaimana Dia akan meneguhkan bagi mereka agama yang telah diridhai-Nya untuk mereka, dan Dia benar-benar akan merobah (keadaan) mereka, sesudah mereka berada dalam ketakutan menjadi aman sentausa.Mereka tetap menyembah-Ku dengan tiada mempersekutukan sesuatu apapun dengan Aku” (An-Nur : 55) “Danorang-orangyangberjihaduntuk(mencarikeridhaan) Kami, benar-benar akan Kami tunjukkan kepada mereka jalan-jalan Kami.Dan sesungguhnya Allah benar-benar beserta orang-orang yang berbuat baik”(Al-Ankabut : 69) “Sesungguhnya Allah beserta orang-orang yang bertaqwa dan orang-orang yang berbuat kebaikan” (Al-Ankabut : 128) Dan Allah telah memberi kekhususan bagi sebagian orang untuk mendapatkan tambahan pertolongan dan bantuan dariNya. Di antara mereka adalah orang-orang yang disebutkan dalam hadits ini, yaitu : orang yang berjihad di jalan Allah, orang yang menikah yang ingin menjaga dirinya (dari perbuatan haram) dan mukatib yang benar-benar ingin membayar tebusan dirinya. Dalam hadits ini terdapat isyarat yang terkandung bahwa seorang mukmin, mungkin baginya untuk melakukan perkara-perkara seperti ini walaupun dia tidak memiliki sarana yang cukup. Ini karena sangat percayanya dia terhadap kepastian pertolongan dan bantuan dari Allah. Beberapa Pelajaran: 1) Hadits yang mulia ini menunjukkan bahwa tiga perkara tersebut adalah urusan-urusan yang berat, kalaulah Allah tabaraka wa ta’ala tidak menolong seorang hamba maka ia tidak akan sanggup mengerjakannya, bahkan dalam seluruh urusan seorang hamba senantiasa membutuhkan pertolongan Allah‘azza wa jalla. 2)Manayangpalingberat?Ath-Thibirahimahullahberkata, “Dan yang paling berat adalah menjaga kesucian diri dari perzinahan, karena itu berarti memutus syahwat alamiah yang melekat kuat dalam diri seseorang.” [Tuhfatul Ahwadzi, 5/242] 3) Besarnya pahala amalan-amalan tersebut, dan untuk meraihnya perlu usaha dan perjuangan. 4)Anjuranmenolongorang-orangyangmengamalkannya, baik dengan harta maupun dengan apa saja. 5) Orang yang menolong mereka akan mendapatkan pahala seperti mereka. orang yang Allah q akan menolongnya
  • 4. Artikel Keluarga 3 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 CINTA SEJATI S ering dari suami membanggakan betapa besar rasa cintanya kepada istrinya, dengan mendengungkan dan memuji istrinya di siang dan malam tetapi ketika istrinya ia lihat bermalas-malsan beribadah, dan melakukan maksiat-maksiat lainnya dia tidak menasehatinya, maka saksikanlah wahai suami bahwa ini bukanlah cinta sejati. Begitu juga dengan sang istri, tetapi andai kita membuka tutup kebenaran maka akan kita dapati cintanya hanya bersifat semu belaka dan tidak kekal karena suaminya mungkin banyak melakukan maksiat namun ia membiarkannya, padahal Arti cinta yang paling luhur dan paling tinggi, rasa manisnya tidak dapat dikecap oleh sedikit orang yang perasaan mereka mampu melangkahi batas-batas kehidupan dunia dan membawa cinta mereka naik ke taman-taman surga. Inilah cinta yang hakiki yang jalan merengkuhnya tidak diketahui oelh kebanyakan orang, sehingga mereka tidak merasakan kelezatannya dan kehilangan keuntungan yang teramat besar. Wahai para suami yang sholeh jadikanlah istrimu sebagai mitra setia untuk tolong menolong dan nasehat-menasehati dalam menegakkan ketaatan kepada Allah, Sambutlah seruan Rabbmu: Dan tolong-menolonglah kamu dalam (mengerjakan) kebajikan dan takwa, dan jangan tolong- menolong dalam berbuat dosa ( al maidah ayat 2) Begitu juga wanita sangat mempunyai pengaruh yang besar pada diri laki-laki Nabi bersabda“aku tidak melihat orang yang akal dan agamanya kurang, tapi mampu menundukkan lelaki yang tegas selain salah satu dari kalian (wanita) wanita yang menimang bayi dalam satu tangannya dan mereka juga mampu menggoyang dunia dengan tangan satunya, mereka juga berkata“ dibelakang setiap laki-laki berpengaruh, ada seorang wanita” keshalihan umat bergantung pada keshalihan wanita. Bukankah Rosululloh memuji suami-istri yang bahu membahu dalam mentaati Rabbnya, ruku’dan sujud di tengah gelapnya malam, ketika kebanyakan manusia terlelap dalam tidurnya Dari Abu Hurairah bahwa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:“Semoga Allah merahmati seorang laki-laki yang bangun di malam, hari lalu dia melaksanakan shalat (malam), kemudian dia membangunkan istrinya, kalau istrinya enggan maka dia akan memercikkan air pada wajahnya (supaya terbangun). Dan semoga Allah merahmati seorang perempuan yang bangun di malam hari, lalu dia melaksanakan shalat (malam), kemudian dia membangunkan suaminya, kalau suaminya enggan maka dia akan memercikkan air pada wajahnya (supaya terbangun). Maka marilah kita sama-sama kita tunjukkan cinta sejati kita tehadap pasangan kita serta menunaikan amanah dan hak pasangan, niscaya pertemuan dengan Allah akan terlaksana. dari suami kepada istri dan istri kepada suami
  • 5. Artikel Islami 4 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 Penyakit Hati & Penawarnya B oleh jadi salah satu diantara empat penyakit di bawah ini sedang hinggap di hati Anda, maka perhatikanlah penawar yg telah ALLAH sediakan bagi Anda. 1. Jika Anda terjerat hawa nafsu liar dan tidak bisa mengendalikannya, maka lihatlah bagaimana perhatian Anda terhadap shalat. Karena nafsu liar timbul dari sikap menyepelekan shalat. ALLAH q berfirman, “Kemudian datanglah setelah mereka para pengganti yg “MENGABAIKAN SHALAT dan MEMPERTURUTKAN SYAHWAT, maka kelak mereka akan tersesat.”(QS. Maryam (19) : 59) Kalimat memperturutkan syahwat disebutkan setelah kalimat mengabaikan shalat, karena ia merupakan buah yang timbul darinya. 2. Jika hati Anda keras, berperangai buruk, dan Anda merasa jauh dari hidayah, maka perhatikanlah bagaimana hubungan Anda dengan kedua orang tua, terutama ibu Anda. Karena perangai buruk sangat di dominasi oleh sifat durhaka kepada orang tua. ALLAH q berfirman, “Dan aku pun berbakti kepada ibuku, sehingga ALLAH tidak menjadikanku seorang yang sombong lagi celaka.” (QS. Maryam (19) : 32) 3. Jika kehidupan Anda terasa sempit, dan perasaan Anda selalu gusar, maka lihatlah bagaimana perlakuan Anda terhadap Al-Qur’an. Karena kesempitan hidup berasal dari jauhnya Anda dari Al- Qur’an. ALLAH q berfirman, “Dan brgsiapa berpaling dari peringatan-KU (Al-Qur’an) niscaya baginya sungguh penghidupan yang sempit.” (QS. Thaha (20) : 124) 4. Jika Anda merasa ragu-ragu diatas kebenaran dan dihinggapi perasaan was-was, maka perhatikanlah diri Anda, apakah Anda sudah melaksanakan nasihat yang selama ini telah anyda dengar? Karena keraguan tumbuh dari penolakan nasihat. ALLAH q berfirman, “Dan sesungguhnya jikalau mereka mau melaksanakan nasihat yang sampai kepada mereka, tentulah yang demikian lebih baik bagi mereka dan lebih menguatkan iman mereka.”(QS. An-Nisa (4) : 66) Mudah-mudahan kita termasuk orang-orang yang mau mengamalkan nasehat ini. Amiin. 4
  • 6. 5 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 A nak adalah aset orang tua dalam mendulang pahala. Sehingga sangat disayangkan manakala ada orang tua yang menyia-nyiakan agama dan akhlak anaknya. Jika orang tua sudah secara maksimal membimbing dan mengarahkan anaknya dengan baik, maka insya ALLAH ia akan tumbuh dewasa menjadi anak yang baik dan berbakti. Namun jika orang tuanya meremehkan dan mengabaikan pendidikan agama dan akhlak anaknya, maka tidak terlalu mengherankan jika anaknya akan menjadi anak yang tidak berbakti. Akan tetapi mungkin saja ada suatu kondisi, dimana orang tua sudah mengupayakan sebaik mungkin pendidikan agama dan akhlak anaknya, ternyata demikian anaknya tidak juga menjadi anak shalih dan berbakti. Bahkan ia tumbuh dewasa dengan kedurhakaan dan pembangkangan. Kondisi seperti inilah yang terjadi kepada Nabi Nuh dimana beliau diuji oleh ALLAH ALLAH q dengan anak yang durhaka. Jika ada orang tua diuji dengan anak-anak semisal ini -na’udzubillahi mindzalika- maka hendaknya ia melakukan kiat-kiat berikut ini. 1. Memperbanyak taubat dan istighfar kepada ALLAH, sebab boleh jadi ujian itu datang karena dosa orang tua sendiri. 2. Meminta maaf dan berbakti kepada orang tuanya, Pendidikan Anak menjadi anak DURHAKA ketika ia tumbuh karena kedurhakaan anak kepada orang tua lebih layak untuk dibalas dengan kedurhakaan anak-anaknya kelak. Jika orang tuanya sudah meninggal, maka ia benar-benar bersungguh-sungguh bertaubat dan meminta ampun kepada ALLAH, serta sering mendoakan ampunan bagi orang tuanya. 3. Menasihati anak dengan baik-baik, secara empat mata, cari waktu-waktu dimana nasihat lebih terasa bermanfaat ketika itu. 4. Introspeksi diri, jangan-jangan cara mendidik orang tua keliru, atau mungkin orang tua tidak memberikan perhatian lebih selama ini kepada anak-anaknya. 5. Ajak anak-anak berpikir tentang mudharat yang akan timbul dari hal-hal buruk yang ia lakukan dengan cara baik. Mudharatnya untuk diri sendiri, orang tua, keluarga, dan lingkungan. 6. Jangan berhenti menasihati dan selalu berdoa kepada ALLAH Dzat yang membolak-balikkan hati, agar ALLAH memberikan hidayah kepada anak-anak kita. DURHAKA
  • 7. 6 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 Z aman ketika android belum ada, acara TV masih itu- itu saja, bahkan sekampung cuma kepala desa yang punya TV. Zaman itu justru sangat indah terasa. Zaman dimana ketika Maghrib tiba, anak-anak berbondong- bondong pergi ke Masjid, untuk ngaji selepas shalat Maghrib hingga Isya. Zaman dimana mengantri ngaji dengan pakYai begitu terasa kebersamaannya. Zaman yang belum tercampur dengan musibah internet dan media sosial. Kini adegan-adegan di zaman tersebut hanya bisa ditemui di pelosok-pelosok pedesaan, dimana listrik masih dianggap barang mewah. Atau di kampung-kampung yang tradisi kesantriannya masih kuat. Adapun di kota?. Innaa lillaahi wa innaa ilaihi raaji’un. Tradisi tersebut telah berubah dengan tradisi menonton Motivasi Islami Gerakan Maghrib-Isya Mengaji TV, tradisi bermedsos, tradisi konggres (kongko-kongko ga beres), makan-makan, jalan-jalan ke mall, dan tradisi mubazir lainnya. Sebenarnya menggalakkan kembali tradisi baik di muka itu masih bisa, namun butuh proses. Untuk mengawalinya, maka mulailah dari keluarga kita sendiri. Jadikan waktu antara Maghrib sampai Isya adalah waktu mengaji keluarga. Jadikan waktu tersebut sebagai jadwal rutin anak-anak kita untuk mengaji, membaca Al-Qur’an, membaca buku, dan belajar. Diharapkan bahwa seluruh anggota dalam keluarga juga melakukan hal yang serupa, sehingga tercipta nuansa agamis dan ilmiah di dalam keluarga. Bukan tidak mungkin jika hal ini menjadi gerakan serentak di nusantara, maka akan menjadi titik awal kebangkitan Islam dan keilmuan kaum muslimin yang sudah begitu lama tertidur.
  • 8. 7 | Keluarga Mawaddah Edisi 4 Th 2017 Fatwa Ulama FATWA ULAMA Pertanyaan : S: Kadang terjadi, setelah saya berhubungan dengan suami dan setelah mandi masih keluar mani sekali lagi setelah beberapa jam. Apakah saya harus mengulangi mandi jika hal itu terjadi atau cukup saya menghilangkan bekas mani tersebut dari pakaian dan saya berwudhu? Jawaban : Alhamdulillah Syekh Utsaimin ditanya seorang penanya tentang cairan yang keluar setelah mandi junub, maka dia menjawab, “Jika sang penanya tersebut keluar cairan setelah mandi junub dalam keadaan tidak ada syahwat yang baru lagi, maka itu adalah cairan yang memang seharusnya keluar dari sisa junub yang pertama, maka tidak wajib baginya mandi.Yang diwajibkan baginya hanya menghilangkannya dan mencuci bagian yang terkena serta mengulangi wudhunya saja.” Fatawa Ibnu Utsaimin, 11/222 Dalam penjelasan Zaadul Mustaqni, “Jika setelah itu keluar lagi, maka dia tidak perlu mengulanginya.” Syekh Ibnu Utsaimin rahimahullah berkata, “Jika seseorang mandi karena keluar mani, kemudian keluar lagi, maka dia tidak mengulangi mandinya, dalilnya karena sebab yang sama tidak mengharuskan dua kali mandi.” Maksudnya bahwa jika setelah itu keluar mani lagi tanpa rasa nikmat, maka dia tidak wajib mandi. Kecuali jika keluar diiringi kenikmatan. Lihat Syarh Al-Mumti, Ibnu Utsaimin, 1/281. “ “ Jika seseorang mandi karena keluar mani, kemudian keluar lagi, maka dia tidak mengulangi mandinya, dalilnya karena sebab yang sama tidak mengharuskan dua kali mandi. Syekh Ibnu Utsaimin rahimahullah