SlideShare a Scribd company logo
Doa
(dibaca setelah sholat atau penutup acara)
BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM
ALHAMDU LILLAAHI RABBIL 'AALAMIIN. HAMDAY YU-WAAFII NI'AMAHUU WA YUKAAFI'U
MAZIIDAH. YAA RABBANAA LAKALHAMDU WA LAKASY SYUKRU KA-MAA
YAMBAGHIILIJALAALIWAJHIKA WA 'AZHIIMISUL-THAANIK.
Artinya:
"Dengan nama Allah, Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji bagi
Allah, Tuhan semesta alam. Pujian yang sebanding dengan nikmat-nikmat-Nya dan
menjamin tambahannya. Wahai Tuhan kami, bagi-Mu-lah segala puji, dan bagi-Mu-lah
segala syukur, sebagaimana layak bagi keluhuran Zat-Mu dan keagungan kekuasaan-
Mu."
Dilanjutkan dengan:
ALLAAHUMMA SHALLIWASALLIM 'ALAA SAYYIDINAA MUHAMMADIW WA 'ALAA AALI SAYYIDINAA
MUHAMMAD. SHALA ATAN TUN AJIHNAA BÍHAA MINJAMII'IL AHWAALI WAL AAFAAT. WA
TAQDHII LANAA BIHAA JAMII'AL HAAJAAT. WA TUTHAHHIRUNAA BIHAA MIN JAMII'IS
SAYYI'AAT. W ATARFA ' UN A A BIHAA 'INDAKA ' A'LADDARAJAAT. WA TUBALLIGHUNAA
BIHAA AQSHAL GHAAYAATI MIN JAMII'IL KHAIRAATIFIL HAYAATIWA BA'DAL MAMAAT. INNAHU
SAMII'UN QARIIBUM MUJIIBUD DA'AWAAT WAYAA QAADHIYAL HAAJAAT.
Artinya:
"Wahai Allah! Limpahkanlah rahmat dan kesejahteraan kepada penghulu kami, Nabi
Muhammad, dan keluarganya. Yaitu rahmat yang dapat menyelamatkan kami dari
segala ketakutan dan penyakit, yang dapat memenuhi segala kebutuhan kami, yang
dapat men-sucikan diri kami dari segala keburukan, yang dapat mengangkat kami ke
derajat tertinggi di sisi-Mu, dan yang dapat menyampaikan kami kepada tujuan
maksimal dari segala kebaikan, baik semasa hidup maupun sesudah mati.
Sesungguhnya Dia (Allah) Maha Mendengar, Mahadekat, lagi Maha Memperkenankan
segala doa dan pemohonan, wahai Zat Yang MahaMemenuhi segala kebutuhan (hamba-
Nya)"
Dilanjutkan dengan:
ALLAAHUMMA INNAA NAS'ALUKA SALAAMATAN FTDDIINI WADDUN-YAA WAL AAKHIRAH. WA
'AAFIYA-TAN FIL JASADI WA SHIHHATAN FIL BADANI WA ZIYAADATAN FIL 'ILMI WA
BARAKATAN FIRRIZQI WA TAUB ATAN QABLAL MAUT WA RAHM ATAN 'INDALMAUT WA
MAGHFIRATAN BA'D AL MAUT. ALLAAHUMMA HAWWIN 'ALAINAA FII SAKARAATIL MAUT WAN
NAJAATA MINAN NAARI WAL 'AFWA 'INDAL HISAAB.
Artinya:
"Wahai Allah! Sesungguhnya kami memohon kepada-Mu kesejahteraan dalam agama,
dunia dan akhirat, keafiatan jasad, kesehatan badan, tambahan ilmu, keberkahan
rezeki, taubat sebelum datang maut, rahmat pada saat datang maut, dan ampunan
setelah datang maut. Wahai Allah! Permudahlah kami dalam menghadapi sakratul
maut, (berilah kami) keselamatan dari api neraka, dan ampunan pada saat
dilaksanakan hisab."
Dilanjutkan dengan:
ALLAAHUMMA INNAA NA'UUDZU BIKA MIN AL' AJZI WAL KASALI WAL BUKHLI WAL HARAMI WA
'ADZAABIL QABRI.
Artinya:
"Wahai Allah! Sesungguhnya kami berlindung kepada-Mu dari sifat lemah, malas,
kikir, pikun dan dari azab kubur."
Dilanjutkan dengan:
ALLAAHUMMAINNAA NA'UUDZU BIKA MIN 'ILMIN LAA YANFA' W AMIN QALBIN LAA YAKHSYA' W
AMIN NAFSIN LAA TASYBA' WAMIN DA'WATIN LAA YUSTAJAABU LAHAA.
Artinya:
"Wahai Allah! Sesungguhnya kami berlindung kepada-Mu dari ilmu yang tidak
bermanfaat, dari hati yang tidak khusyu', dari jiwa yang tidak kenal puas, dan
dari doa yang tak terkabul.
Dilanjutkan dengan:
RABBANAGH FIRLANAA DZUNUUBANAA WA LIWAA-LIDIINAA WALIMASYAAYIKHINAA WA
LIMU'ALLI-MIENAA WA LIMAN LAHUU H AQQUN' ALAIN AA WA LIM AN AHABBA WA AHSANA
ILAINAA WA LiKAAFFATIL MUS LIMUN A AJMA'IIN.
Artinya:
"Wahai Tuhan kami! Ampunilah dosa-dosa kami, dosa-dosa orang tua kami, para
sesepuh kami, para guru kami, orang-orang yang mempunyai hak atas kami, orang-
orang yang cinta dan berbuat baik kepada kami, dan seluruh umat Islam."
Dilanjutkan dengan:
ALLAHUMMA INNAA NAS-ALUKA KHILAFATAN RAASYIDATAN ‘ALAA MINHAAJIN NUBUWWAH
TU‘IZZU BIHAL ISLAAMA WA AHLAHU WA TUDZILLU BIHAL KUFRA WA AHLAHU. INNAKA ‘ALAA
KULLI SYAY-IN QADIIR. INNAKA NI‘MAL MAWLAA WA NI‘MAN NASHIIR. ALLAHUMMA LAA
TAHRIMNAA AJRAHAA WA LAA TAHRIMNAL ‘AISYA FII ZHILLIHAA WA AKRIMNAA BIRAF‘IL
LIWAA-IHAA YAA RABBAL‘ALAAMIIN.
Artinya:
‘Ya Allah, sungguh kami memohon kepada-Mu Khilafah Rasyidah yang sesuai dengan
kenabian yang dengannya Engkau muliakan Islam dan umatnya serta Engkau hinakan
kekufuran dan penganutnya. Sesungguhnya Engkau Maha Kuasa terhadap segala
sesuatu. Sesungguhnya Engkau adalah sebaik-baiknya pemimpin dan penolong. Ya
Allah, janganlah Engkau haramkan kami untuk mendapatkan pahala (dari
ditegakkannya khilafah) dan janganlah pula Engkau haramkan kami untuk hidup di
bawah naungannya dan muliakanlah kami dengan ikut mengibarkan liwa‘ khilafah‘
Dilanjutkan dengan:
RABBANAA TAQABBAL MINNAA INNAKA ANTAS SAMII'UL 'ALIIM, WA TUB 'ALAINAA INNAKA
ANTAT TA WWA ABUR RAHIIM.
Artinya:
"Wahai Tuhan kami! Perkenankanlah (permohonan) dari kami, sesungguhnya Engkau
Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui. Dan terimalah taubat kami, sesungguhnya
Engkau Maha Menerima taubat lagi Maha Penyayang."
Dilanjutkan dengan:
RABBANAA AATTNAA FIDDUN-YAA HASANAH, WA FIL AAKHIRATI HASANAH, WA QINAA
'ADZAABAN NAAR.
Artinya:
"Wahai Tuhan kami! Berikanlah kepada kami kebaikan di dunia, dan kebaikan di
akhirat, dan selamatkanlah kami dari siksa neraka."''
Dilanjutkan dengan:
WASHALLALLAAHU 'ALAA SAYYIDINAA MUHAMMA-DIN WA'ALAA AALIHIWA SHAHBIHIIWA SALLAM,
WAL HAMDU LILLAAHIRABBIL 'AALAMIIN.
Artinya:
"Semoga Allah memberikan rahmat dan kesejahteraan kepada penghulu kami, Nabi
Muhammad, keluarga dan sahabatnya, dan segala puji bagi Allah, Tuhan semesta
alam."

More Related Content

What's hot

Doa Kamilin & Artinya
Doa Kamilin & ArtinyaDoa Kamilin & Artinya
Doa Kamilin & Artinya
'Alv Vin
 
Deklarasi Perang Khilafah Islam
Deklarasi Perang Khilafah IslamDeklarasi Perang Khilafah Islam
Deklarasi Perang Khilafah Islam
makodimslide
 
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuProklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
makodimslide
 
Hijab osd
Hijab osdHijab osd
Hijab osd
Naufal Rahmaniah
 
Ust titok islam-tanpa-khilafah
Ust titok   islam-tanpa-khilafahUst titok   islam-tanpa-khilafah
Ust titok islam-tanpa-khilafah
Ridwan Kurniawan
 
Jangan jadi sukarelawan
Jangan jadi sukarelawanJangan jadi sukarelawan
Jangan jadi sukarelawan
Hadiyan Suryadi
 
Perilaku terpuji - PPT Agama Islam
Perilaku terpuji - PPT Agama IslamPerilaku terpuji - PPT Agama Islam
Perilaku terpuji - PPT Agama Islam
Ira Chumairoh
 
Doa pilihan
Doa pilihanDoa pilihan
Doa pilihan
Denindra Tea
 
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas SolatPenjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
Bicara Ilmu
 
Doa ibu hamil side
Doa ibu hamil sideDoa ibu hamil side
Doa ibu hamil side
Andhika Pribadi
 
Batas pergaulan
Batas pergaulanBatas pergaulan
Proses keimanan thd rasul
Proses keimanan thd rasulProses keimanan thd rasul
Proses keimanan thd rasul
tsaqafahpemuda.wordpress.com
 
Aneka doaku 2
Aneka doaku 2Aneka doaku 2
Aneka doaku 2
teguh.qi
 
Doa sesudah solat
Doa sesudah solatDoa sesudah solat
Doa sesudah solat
julian ginting
 
Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43WAN ARIF
 
Perintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
Perintah dari Langit Untuk Orang MusyrikPerintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
Perintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
makodimslide
 
Bacaan Sholat
Bacaan SholatBacaan Sholat
Bacaan Sholat
Zahrah Khairani
 
Shalat dhuha
Shalat dhuhaShalat dhuha
Shalat dhuha
Abu Yahya Baits
 
Bisnis yang pasti untung
Bisnis yang pasti untungBisnis yang pasti untung
Bisnis yang pasti untung
Asdianur Hadi
 
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withir
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withirQunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withir
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withirDwi Yanto
 

What's hot (20)

Doa Kamilin & Artinya
Doa Kamilin & ArtinyaDoa Kamilin & Artinya
Doa Kamilin & Artinya
 
Deklarasi Perang Khilafah Islam
Deklarasi Perang Khilafah IslamDeklarasi Perang Khilafah Islam
Deklarasi Perang Khilafah Islam
 
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah MelayuProklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
Proklamasi Khilafah Islam Ad Daulatul Islamiyah Melayu
 
Hijab osd
Hijab osdHijab osd
Hijab osd
 
Ust titok islam-tanpa-khilafah
Ust titok   islam-tanpa-khilafahUst titok   islam-tanpa-khilafah
Ust titok islam-tanpa-khilafah
 
Jangan jadi sukarelawan
Jangan jadi sukarelawanJangan jadi sukarelawan
Jangan jadi sukarelawan
 
Perilaku terpuji - PPT Agama Islam
Perilaku terpuji - PPT Agama IslamPerilaku terpuji - PPT Agama Islam
Perilaku terpuji - PPT Agama Islam
 
Doa pilihan
Doa pilihanDoa pilihan
Doa pilihan
 
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas SolatPenjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
Penjelasan Bacaan Dalam Solat 12. Zikir Selepas Solat
 
Doa ibu hamil side
Doa ibu hamil sideDoa ibu hamil side
Doa ibu hamil side
 
Batas pergaulan
Batas pergaulanBatas pergaulan
Batas pergaulan
 
Proses keimanan thd rasul
Proses keimanan thd rasulProses keimanan thd rasul
Proses keimanan thd rasul
 
Aneka doaku 2
Aneka doaku 2Aneka doaku 2
Aneka doaku 2
 
Doa sesudah solat
Doa sesudah solatDoa sesudah solat
Doa sesudah solat
 
Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43
 
Perintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
Perintah dari Langit Untuk Orang MusyrikPerintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
Perintah dari Langit Untuk Orang Musyrik
 
Bacaan Sholat
Bacaan SholatBacaan Sholat
Bacaan Sholat
 
Shalat dhuha
Shalat dhuhaShalat dhuha
Shalat dhuha
 
Bisnis yang pasti untung
Bisnis yang pasti untungBisnis yang pasti untung
Bisnis yang pasti untung
 
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withir
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withirQunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withir
Qunut merupakan doa yang dilakukan pada shalat subuh atau shalat withir
 

Viewers also liked

Bättre trafik billigare skärgårdslinjen 2.0 får publiceras fredag 5.9 2014...
Bättre trafik billigare  skärgårdslinjen 2.0   får publiceras fredag 5.9 2014...Bättre trafik billigare  skärgårdslinjen 2.0   får publiceras fredag 5.9 2014...
Bättre trafik billigare skärgårdslinjen 2.0 får publiceras fredag 5.9 2014...
EritoCap Ltd
 
여행
여행여행
여행
gsdplkfs
 
제주효도관광 중국여행코스
제주효도관광 중국여행코스제주효도관광 중국여행코스
제주효도관광 중국여행코스
gsdplkfs
 
Exporter and manufacturer of anticancer drug
Exporter and manufacturer of anticancer drugExporter and manufacturer of anticancer drug
Exporter and manufacturer of anticancer drug
United Biotech Pvt. Ltd.
 
Shara Sethna's CV
Shara Sethna's CV Shara Sethna's CV
Shara Sethna's CV
Shara Sethna
 
Bodacar 2012
Bodacar 2012Bodacar 2012
Bodacar 2012
BODACAR2012
 
IRIS Internal Auditor Course
IRIS Internal Auditor CourseIRIS Internal Auditor Course
IRIS Internal Auditor CourseCharlene Kelly
 
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيككيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
Mais AbuSalah
 
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinasOceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
El_Blog_De_La_Energia
 
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
poponapolitica
 
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
gsdplkfs
 

Viewers also liked (12)

Bättre trafik billigare skärgårdslinjen 2.0 får publiceras fredag 5.9 2014...
Bättre trafik billigare  skärgårdslinjen 2.0   får publiceras fredag 5.9 2014...Bättre trafik billigare  skärgårdslinjen 2.0   får publiceras fredag 5.9 2014...
Bättre trafik billigare skärgårdslinjen 2.0 får publiceras fredag 5.9 2014...
 
여행
여행여행
여행
 
HPCSA Card 2016.17
HPCSA Card 2016.17HPCSA Card 2016.17
HPCSA Card 2016.17
 
제주효도관광 중국여행코스
제주효도관광 중국여행코스제주효도관광 중국여행코스
제주효도관광 중국여행코스
 
Exporter and manufacturer of anticancer drug
Exporter and manufacturer of anticancer drugExporter and manufacturer of anticancer drug
Exporter and manufacturer of anticancer drug
 
Shara Sethna's CV
Shara Sethna's CV Shara Sethna's CV
Shara Sethna's CV
 
Bodacar 2012
Bodacar 2012Bodacar 2012
Bodacar 2012
 
IRIS Internal Auditor Course
IRIS Internal Auditor CourseIRIS Internal Auditor Course
IRIS Internal Auditor Course
 
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيككيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
كيف تستخدم بطاقات #تويتر على مدونة بلوجر #انفوجرافيك
 
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinasOceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
Oceanera-NET: proyecto europeo en energías renovables marinas
 
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
Resposta ao req. 47 2014 (informações sobre o uso e comercialização de cerol)
 
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
당일기차여행『LG777』.『XYZ』국제선항공권구입
 

Similar to Doa

Sholat ramadhan tq
Sholat ramadhan tqSholat ramadhan tq
Sholat ramadhan tq
teguh.qi
 
Gerakan shalat1
Gerakan shalat1Gerakan shalat1
Gerakan shalat1
Yasirecin Yasir
 
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docxBacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
Kebaya Pengantin
 
Dzikir alma tsurat
Dzikir alma tsuratDzikir alma tsurat
Dzikir alma tsurat
SDIT Permata Bunda 2
 
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-u
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-uS h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-u
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-uNorimanz
 
Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43
nyongkoh
 
Bacaan shalat
Bacaan shalatBacaan shalat
Bacaan shalat
Beyz Slankers
 
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
Rita NM Radzi
 
Dzikir Khatmul Khwajagan
Dzikir Khatmul KhwajaganDzikir Khatmul Khwajagan
Dzikir Khatmul Khwajagan
Abdurrauf Kurniadi
 
Bacaan doa
Bacaan doaBacaan doa
Bacaan doa
dusuntiga
 
Tata cara sholat fardu
Tata cara sholat farduTata cara sholat fardu
Tata cara sholat fardu
image_room
 
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.idRatibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
Rabithah Ma'ahid Islamiyah Nahdlatul Ulama
 
Doa Penyejuk Jiwa
Doa Penyejuk JiwaDoa Penyejuk Jiwa
Doa Penyejuk Jiwa
Business Opportunity
 
Bacaan tahlil
Bacaan tahlilBacaan tahlil
Bacaan tahlil
Darmawan Mark
 
doa sehari-hari untuk anak
doa sehari-hari untuk anakdoa sehari-hari untuk anak
doa sehari-hari untuk anak
Lidia Winarti
 
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Misriadi memes
 
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
Anuar Zainal Sepri
 

Similar to Doa (20)

Sholat ramadhan tq
Sholat ramadhan tqSholat ramadhan tq
Sholat ramadhan tq
 
Arifan
ArifanArifan
Arifan
 
Gerakan shalat1
Gerakan shalat1Gerakan shalat1
Gerakan shalat1
 
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docxBacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
Bacaan Sholat & Doa Harian Untuk Anak - Tinggal Print.docx
 
Bacaan sholat
Bacaan sholatBacaan sholat
Bacaan sholat
 
Dzikir alma tsurat
Dzikir alma tsuratDzikir alma tsurat
Dzikir alma tsurat
 
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-u
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-uS h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-u
S h-o-l-a-t-f-a-r-d-l-u
 
Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43Bacaan tahlil 18-43
Bacaan tahlil 18-43
 
Bacaan shalat
Bacaan shalatBacaan shalat
Bacaan shalat
 
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
99 ASMAUL HUSNA BERSAMA BICARA HATI
 
Dzikir Khatmul Khwajagan
Dzikir Khatmul KhwajaganDzikir Khatmul Khwajagan
Dzikir Khatmul Khwajagan
 
Bacaan doa
Bacaan doaBacaan doa
Bacaan doa
 
Tata cara sholat fardu
Tata cara sholat farduTata cara sholat fardu
Tata cara sholat fardu
 
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.idRatibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
Ratibb Al hadad - rmi project syndication - www.rmi-nu.or.id
 
Doa penyejuk ji wa
Doa penyejuk ji waDoa penyejuk ji wa
Doa penyejuk ji wa
 
Doa Penyejuk Jiwa
Doa Penyejuk JiwaDoa Penyejuk Jiwa
Doa Penyejuk Jiwa
 
Bacaan tahlil
Bacaan tahlilBacaan tahlil
Bacaan tahlil
 
doa sehari-hari untuk anak
doa sehari-hari untuk anakdoa sehari-hari untuk anak
doa sehari-hari untuk anak
 
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
Bacaan shalat dan artinya(membuat kita khusuk)
 
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
11388736 zikir-wirid-doa-selepas-solat-sembahyang-fardhu-yang-benar
 

Recently uploaded

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
SABDA
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
nurfaridah271
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
tsuroyya38
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
sitispd78
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
opkcibungbulang
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 

Recently uploaded (20)

Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Bagaimana memakai AI?
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdfTugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
Tugas_Rasianto-Refleksi - Pembelajaran Diferensiasi dalam PJOK.pdf
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
92836246-Soap-Pada-Pasien-Dengan-as-Primer.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdfMODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
MODUL AJAR MAT LANJUT KELAS XI FASE F.pdf
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdfAKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
AKSI NYATA PENDIDIKAN INKLUSIF_Baedlawi.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Kimia Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 

Doa

  • 1. Doa (dibaca setelah sholat atau penutup acara) BISMILLAAHIRRAHMAANIRRAHIIM ALHAMDU LILLAAHI RABBIL 'AALAMIIN. HAMDAY YU-WAAFII NI'AMAHUU WA YUKAAFI'U MAZIIDAH. YAA RABBANAA LAKALHAMDU WA LAKASY SYUKRU KA-MAA YAMBAGHIILIJALAALIWAJHIKA WA 'AZHIIMISUL-THAANIK. Artinya: "Dengan nama Allah, Yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam. Pujian yang sebanding dengan nikmat-nikmat-Nya dan menjamin tambahannya. Wahai Tuhan kami, bagi-Mu-lah segala puji, dan bagi-Mu-lah segala syukur, sebagaimana layak bagi keluhuran Zat-Mu dan keagungan kekuasaan- Mu." Dilanjutkan dengan: ALLAAHUMMA SHALLIWASALLIM 'ALAA SAYYIDINAA MUHAMMADIW WA 'ALAA AALI SAYYIDINAA MUHAMMAD. SHALA ATAN TUN AJIHNAA BÍHAA MINJAMII'IL AHWAALI WAL AAFAAT. WA TAQDHII LANAA BIHAA JAMII'AL HAAJAAT. WA TUTHAHHIRUNAA BIHAA MIN JAMII'IS SAYYI'AAT. W ATARFA ' UN A A BIHAA 'INDAKA ' A'LADDARAJAAT. WA TUBALLIGHUNAA BIHAA AQSHAL GHAAYAATI MIN JAMII'IL KHAIRAATIFIL HAYAATIWA BA'DAL MAMAAT. INNAHU SAMII'UN QARIIBUM MUJIIBUD DA'AWAAT WAYAA QAADHIYAL HAAJAAT. Artinya: "Wahai Allah! Limpahkanlah rahmat dan kesejahteraan kepada penghulu kami, Nabi Muhammad, dan keluarganya. Yaitu rahmat yang dapat menyelamatkan kami dari segala ketakutan dan penyakit, yang dapat memenuhi segala kebutuhan kami, yang dapat men-sucikan diri kami dari segala keburukan, yang dapat mengangkat kami ke derajat tertinggi di sisi-Mu, dan yang dapat menyampaikan kami kepada tujuan maksimal dari segala kebaikan, baik semasa hidup maupun sesudah mati. Sesungguhnya Dia (Allah) Maha Mendengar, Mahadekat, lagi Maha Memperkenankan segala doa dan pemohonan, wahai Zat Yang MahaMemenuhi segala kebutuhan (hamba- Nya)" Dilanjutkan dengan: ALLAAHUMMA INNAA NAS'ALUKA SALAAMATAN FTDDIINI WADDUN-YAA WAL AAKHIRAH. WA 'AAFIYA-TAN FIL JASADI WA SHIHHATAN FIL BADANI WA ZIYAADATAN FIL 'ILMI WA BARAKATAN FIRRIZQI WA TAUB ATAN QABLAL MAUT WA RAHM ATAN 'INDALMAUT WA MAGHFIRATAN BA'D AL MAUT. ALLAAHUMMA HAWWIN 'ALAINAA FII SAKARAATIL MAUT WAN NAJAATA MINAN NAARI WAL 'AFWA 'INDAL HISAAB. Artinya: "Wahai Allah! Sesungguhnya kami memohon kepada-Mu kesejahteraan dalam agama, dunia dan akhirat, keafiatan jasad, kesehatan badan, tambahan ilmu, keberkahan rezeki, taubat sebelum datang maut, rahmat pada saat datang maut, dan ampunan setelah datang maut. Wahai Allah! Permudahlah kami dalam menghadapi sakratul maut, (berilah kami) keselamatan dari api neraka, dan ampunan pada saat dilaksanakan hisab." Dilanjutkan dengan: ALLAAHUMMA INNAA NA'UUDZU BIKA MIN AL' AJZI WAL KASALI WAL BUKHLI WAL HARAMI WA 'ADZAABIL QABRI. Artinya: "Wahai Allah! Sesungguhnya kami berlindung kepada-Mu dari sifat lemah, malas, kikir, pikun dan dari azab kubur." Dilanjutkan dengan: ALLAAHUMMAINNAA NA'UUDZU BIKA MIN 'ILMIN LAA YANFA' W AMIN QALBIN LAA YAKHSYA' W AMIN NAFSIN LAA TASYBA' WAMIN DA'WATIN LAA YUSTAJAABU LAHAA. Artinya: "Wahai Allah! Sesungguhnya kami berlindung kepada-Mu dari ilmu yang tidak bermanfaat, dari hati yang tidak khusyu', dari jiwa yang tidak kenal puas, dan dari doa yang tak terkabul. Dilanjutkan dengan: RABBANAGH FIRLANAA DZUNUUBANAA WA LIWAA-LIDIINAA WALIMASYAAYIKHINAA WA LIMU'ALLI-MIENAA WA LIMAN LAHUU H AQQUN' ALAIN AA WA LIM AN AHABBA WA AHSANA
  • 2. ILAINAA WA LiKAAFFATIL MUS LIMUN A AJMA'IIN. Artinya: "Wahai Tuhan kami! Ampunilah dosa-dosa kami, dosa-dosa orang tua kami, para sesepuh kami, para guru kami, orang-orang yang mempunyai hak atas kami, orang- orang yang cinta dan berbuat baik kepada kami, dan seluruh umat Islam." Dilanjutkan dengan: ALLAHUMMA INNAA NAS-ALUKA KHILAFATAN RAASYIDATAN ‘ALAA MINHAAJIN NUBUWWAH TU‘IZZU BIHAL ISLAAMA WA AHLAHU WA TUDZILLU BIHAL KUFRA WA AHLAHU. INNAKA ‘ALAA KULLI SYAY-IN QADIIR. INNAKA NI‘MAL MAWLAA WA NI‘MAN NASHIIR. ALLAHUMMA LAA TAHRIMNAA AJRAHAA WA LAA TAHRIMNAL ‘AISYA FII ZHILLIHAA WA AKRIMNAA BIRAF‘IL LIWAA-IHAA YAA RABBAL‘ALAAMIIN. Artinya: ‘Ya Allah, sungguh kami memohon kepada-Mu Khilafah Rasyidah yang sesuai dengan kenabian yang dengannya Engkau muliakan Islam dan umatnya serta Engkau hinakan kekufuran dan penganutnya. Sesungguhnya Engkau Maha Kuasa terhadap segala sesuatu. Sesungguhnya Engkau adalah sebaik-baiknya pemimpin dan penolong. Ya Allah, janganlah Engkau haramkan kami untuk mendapatkan pahala (dari ditegakkannya khilafah) dan janganlah pula Engkau haramkan kami untuk hidup di bawah naungannya dan muliakanlah kami dengan ikut mengibarkan liwa‘ khilafah‘ Dilanjutkan dengan: RABBANAA TAQABBAL MINNAA INNAKA ANTAS SAMII'UL 'ALIIM, WA TUB 'ALAINAA INNAKA ANTAT TA WWA ABUR RAHIIM. Artinya: "Wahai Tuhan kami! Perkenankanlah (permohonan) dari kami, sesungguhnya Engkau Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui. Dan terimalah taubat kami, sesungguhnya Engkau Maha Menerima taubat lagi Maha Penyayang." Dilanjutkan dengan: RABBANAA AATTNAA FIDDUN-YAA HASANAH, WA FIL AAKHIRATI HASANAH, WA QINAA 'ADZAABAN NAAR. Artinya: "Wahai Tuhan kami! Berikanlah kepada kami kebaikan di dunia, dan kebaikan di akhirat, dan selamatkanlah kami dari siksa neraka."'' Dilanjutkan dengan: WASHALLALLAAHU 'ALAA SAYYIDINAA MUHAMMA-DIN WA'ALAA AALIHIWA SHAHBIHIIWA SALLAM, WAL HAMDU LILLAAHIRABBIL 'AALAMIIN. Artinya: "Semoga Allah memberikan rahmat dan kesejahteraan kepada penghulu kami, Nabi Muhammad, keluarga dan sahabatnya, dan segala puji bagi Allah, Tuhan semesta alam."