SlideShare a Scribd company logo
PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN
PENGARUH CAHAYA TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN
Disusun oleh :
Kelompok II
PRODI BIOLOGI
FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM
UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA
November, 2014
HALAMAN PENGESAHAN
PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN
Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Tanaman
Oleh Kelompok II
Yogyakarta, 19 November 2014
Nama NIM Ttd
Dwi Indah Prawesti 13308141002 1.
Lisne Irawati 13308141004 2.
Wiwit Nur Hidayah 13308141006 3.
Triana 13308141008 4.
Triyono 13308141012 5.
Mengetahui,
Dosen / asisten praktikum
(…………………………)
Diserahkan pada tanggal 19 November 2014 jam 09.00 WIB
Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Tanaman
A. Tujuan
Mengetahui pengaruh cahaya terhadap kecepatan pertumbuhan tanaman.
B. Tinjauan Pustaka
C. Metode Praktikum
a. Tempat dan waktu praktikum
Tempat : Laboratorium Biologi Dasar FMIPA UNY
Waktu : Rabu, 29 Oktober 2014 (09.00-10.40)
b. Alat dan bahan
Alat : Polybag
Tabung karton hitam yang berlubang pada salah satu
sisinya
Busur derajat
Penggaris
Kertas grafik
Bahan :
Biji jagung
c. Prosedur :
1. Menyiapkan polybag dan diisi dengan tanah secukupnya sebanyak
tiga buah.
2. Menyiapkan 15 biji jagung yang baik dan siap ditanam.
3. Membuat tabung karton berwarna hitam yang pertama, memberi
lubang terbuka berukuran lebih besar dari besarnya polybag
(sebagai penyungkup) pada salah satu sisi tabung karton
hitam.Melepas aluminium foil yang melekat pada ketiga daun, dan
meletakkan ketiga daun dalam gelas beker.
4. Membuat tabung karton hitam yang kedua, membiarkan salah satu
sisi mulut tabung terbuka seperti tabung karton pertama, dan
membuat lubang kecil berdiameter pada jarak dari mulut tabung
yang tertutup.
5. Menanam biji jagung sebanyak 5 biji pada masing-masing polybag
yang telah berisi tanah secukupnya dan menyirap dengan air yang
cukup.
6. Memberi perlakuan pada masing-masing polybag sebagai berikut :
Polybag 1 : tanpa sungkup, ditempatkan pada tempat
terkena cahaya.
Polybag 2 : diberi penyungkup rapat.
Polybag 3 : diberi penyungkup yang berlubang kecil dan
ditempatkan pada tempat yang terkena sinar.
7. Merawat tanaman dengan menjaga kelembaban tanah terjaga
(menyiram air).
8. Mengamati dan mencatat perubahan yang terjadi yaitu terjadinya
perkecambahan pada 3 perlakuan, tinggi semua tanaman, panjang
daun kiri dan kanan pada kelompok tanpa disungkup setiap 3 hari
sekali.
9. Menghentikan pengamatan setelah berumur 30 hari.
10. Membongkar ketiga polybag, pada polybag yang diberi cungkup
berlubang mengukur sudut pembengkokan dan arah
pembengkokan, tinggi tanaman dan berat tanaman.
11. Mengukur tinggi dan berat rata-rata tanaman dan mencatat gejala
yang penting pada polybag yang diberi cungkup rapat.
12. Menukur berat tanaman pada polybag tanpa cungkup.
13. Memasukan data dalam tabel dan menganalisis.
D. Tabel hasil percobaan
E. Pembahasan
F. Kesimpulan dan Saran
a. Kesimpulan
b. Saran
Untuk percobaan selanjutnya praktikan harus melakukan persiapan yang lebih
maksimal. Peralatan penunjang praktikum lebih memadai sehingga praktikum
berjalan dengan lancar. Penjelasan dari pembimbing lebih maksimal.
Daftar Pustaka
Campbell. 2002. Biologi jilid 1. Jakarta : Erlangga
Gardner, F.p., R.B. Perace dan R.L Mitchell. 1991. Fisiologi Tanaman
Budidaya. Jakarta : Universitas Indonsia Press
Kaufman. 1975. Laboratory Experiment in Plant Fisiology. New York : Max
Millan Publishing Co. Inc
Salisbury, F.B. dan C.W Ross. 1992. Fisiologi Tumbuhan Jilid Tiga Edisi
Keempat. Bandung : ITB Press
Tjitrosomo, G. 1999 Botani UMUM 2. Bandung : Penerbit Angkasa
Volk dan Wheeler. 1988. Mikrobiologi dasar. Jakarta erlangga

More Related Content

Viewers also liked

Industrial Training
Industrial TrainingIndustrial Training
Industrial Training
Payal Parashar
 
1.c.cuello.pptx
1.c.cuello.pptx1.c.cuello.pptx
1.c.cuello.pptx
Manu Fuentes
 
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridgeEffective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
Caryn Pagel
 
The Anatomy Of Heart
The Anatomy Of HeartThe Anatomy Of Heart
The Anatomy Of Heart
Rehan Shuaib
 
Kelompok4mikroprosesor
Kelompok4mikroprosesorKelompok4mikroprosesor
Kelompok4mikroprosesor
Ester Permata
 
Makalah ms. word 2007
Makalah ms. word 2007Makalah ms. word 2007
Makalah ms. word 2007
Fithriyah Thyea
 
Planificación de trabajo comunitario en salud
Planificación de trabajo comunitario en saludPlanificación de trabajo comunitario en salud
Planificación de trabajo comunitario en salud
Manu Fuentes
 

Viewers also liked (7)

Industrial Training
Industrial TrainingIndustrial Training
Industrial Training
 
1.c.cuello.pptx
1.c.cuello.pptx1.c.cuello.pptx
1.c.cuello.pptx
 
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridgeEffective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
Effective Social Media and Email Campaigns | CaringBridge
 
The Anatomy Of Heart
The Anatomy Of HeartThe Anatomy Of Heart
The Anatomy Of Heart
 
Kelompok4mikroprosesor
Kelompok4mikroprosesorKelompok4mikroprosesor
Kelompok4mikroprosesor
 
Makalah ms. word 2007
Makalah ms. word 2007Makalah ms. word 2007
Makalah ms. word 2007
 
Planificación de trabajo comunitario en salud
Planificación de trabajo comunitario en saludPlanificación de trabajo comunitario en salud
Planificación de trabajo comunitario en salud
 

Similar to Difusi dan Osmosis

Praktikum biologi fotosintesis
Praktikum biologi fotosintesisPraktikum biologi fotosintesis
Praktikum biologi fotosintesis
Inten Aja Deh
 
Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314
Sri Hidayatun
 
Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314
Sri Hidayatun
 
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptxPRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
obel2
 
Laporan Pengamatan Kacang Hijau
Laporan Pengamatan Kacang HijauLaporan Pengamatan Kacang Hijau
Laporan Pengamatan Kacang Hijau
Nurkhalifah Anwar
 
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
septiputri
 
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER IRPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
MAFIA '11
 
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
Tahang Flexter
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyWelly Andrei
 
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdfLAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
RianaAnggri
 
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdfMODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
IrmaHidayah5
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edy
Edy Wibowo
 
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdfRPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
wirionsembiring1
 
Modul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdfModul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdf
Anandaputi1
 
Laporan 1 alat ek um
Laporan 1 alat ek umLaporan 1 alat ek um
Laporan 1 alat ek um
audya nurfadillah
 
Rpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fixRpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fix
hiranisha
 
Rpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fixRpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fix
rani anggraini
 
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenLaporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenSumayyah Nida Azizah
 
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGIRPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
syahriaabhar
 

Similar to Difusi dan Osmosis (20)

Praktikum biologi fotosintesis
Praktikum biologi fotosintesisPraktikum biologi fotosintesis
Praktikum biologi fotosintesis
 
Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314
 
Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314Rpp xii 1 1314
Rpp xii 1 1314
 
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptxPRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
PRAKTIKUM IPA DI SD 1.pptx
 
Laporan Pengamatan Kacang Hijau
Laporan Pengamatan Kacang HijauLaporan Pengamatan Kacang Hijau
Laporan Pengamatan Kacang Hijau
 
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
Rpp Sejarah-Meeting 1-4-Grade10
 
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER IRPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
RPP IPA BAB I KELAS 8 SEMESTER I
 
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdfMODUL 2 PDGK4202   PEMBELAJARAN IPA  DI  SD.pdf
MODUL 2 PDGK4202 PEMBELAJARAN IPA DI SD.pdf
 
Rpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan wellyRpp perubahan lingkungan welly
Rpp perubahan lingkungan welly
 
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdfLAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
LAPORAN PRAKTIKUM KIMIA.pdf
 
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdfMODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
MODUL SEL DIFERENSIASI.pdf
 
Rpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edyRpp kelas xi geografi edy
Rpp kelas xi geografi edy
 
Org perpus
Org perpusOrg perpus
Org perpus
 
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdfRPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
RPP UKIN. Wirion Sembiring, S.Pd.pdf
 
Modul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdfModul P5 Fase B .pdf
Modul P5 Fase B .pdf
 
Laporan 1 alat ek um
Laporan 1 alat ek umLaporan 1 alat ek um
Laporan 1 alat ek um
 
Rpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fixRpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fix
 
Rpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fixRpp fotosintesis smp fix
Rpp fotosintesis smp fix
 
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigenLaporan praktikum fotosintesis oksigen
Laporan praktikum fotosintesis oksigen
 
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGIRPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
RPP 1 LEMBAR MATERI RUANG LINGKUP BIOLOGI
 

Difusi dan Osmosis

  • 1. PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN PENGARUH CAHAYA TERHADAP PERTUMBUHAN TANAMAN Disusun oleh : Kelompok II PRODI BIOLOGI FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA November, 2014 HALAMAN PENGESAHAN
  • 2. PRAKTIKUM FISIOLOGI TUMBUHAN Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Tanaman Oleh Kelompok II Yogyakarta, 19 November 2014 Nama NIM Ttd Dwi Indah Prawesti 13308141002 1. Lisne Irawati 13308141004 2. Wiwit Nur Hidayah 13308141006 3. Triana 13308141008 4. Triyono 13308141012 5. Mengetahui, Dosen / asisten praktikum (…………………………) Diserahkan pada tanggal 19 November 2014 jam 09.00 WIB
  • 3. Pengaruh Cahaya Terhadap Pertumbuhan Tanaman A. Tujuan Mengetahui pengaruh cahaya terhadap kecepatan pertumbuhan tanaman. B. Tinjauan Pustaka C. Metode Praktikum a. Tempat dan waktu praktikum Tempat : Laboratorium Biologi Dasar FMIPA UNY Waktu : Rabu, 29 Oktober 2014 (09.00-10.40) b. Alat dan bahan Alat : Polybag Tabung karton hitam yang berlubang pada salah satu sisinya Busur derajat Penggaris Kertas grafik Bahan : Biji jagung c. Prosedur : 1. Menyiapkan polybag dan diisi dengan tanah secukupnya sebanyak tiga buah. 2. Menyiapkan 15 biji jagung yang baik dan siap ditanam. 3. Membuat tabung karton berwarna hitam yang pertama, memberi lubang terbuka berukuran lebih besar dari besarnya polybag (sebagai penyungkup) pada salah satu sisi tabung karton hitam.Melepas aluminium foil yang melekat pada ketiga daun, dan meletakkan ketiga daun dalam gelas beker. 4. Membuat tabung karton hitam yang kedua, membiarkan salah satu sisi mulut tabung terbuka seperti tabung karton pertama, dan membuat lubang kecil berdiameter pada jarak dari mulut tabung yang tertutup.
  • 4. 5. Menanam biji jagung sebanyak 5 biji pada masing-masing polybag yang telah berisi tanah secukupnya dan menyirap dengan air yang cukup. 6. Memberi perlakuan pada masing-masing polybag sebagai berikut : Polybag 1 : tanpa sungkup, ditempatkan pada tempat terkena cahaya. Polybag 2 : diberi penyungkup rapat. Polybag 3 : diberi penyungkup yang berlubang kecil dan ditempatkan pada tempat yang terkena sinar. 7. Merawat tanaman dengan menjaga kelembaban tanah terjaga (menyiram air). 8. Mengamati dan mencatat perubahan yang terjadi yaitu terjadinya perkecambahan pada 3 perlakuan, tinggi semua tanaman, panjang daun kiri dan kanan pada kelompok tanpa disungkup setiap 3 hari sekali. 9. Menghentikan pengamatan setelah berumur 30 hari. 10. Membongkar ketiga polybag, pada polybag yang diberi cungkup berlubang mengukur sudut pembengkokan dan arah pembengkokan, tinggi tanaman dan berat tanaman. 11. Mengukur tinggi dan berat rata-rata tanaman dan mencatat gejala yang penting pada polybag yang diberi cungkup rapat. 12. Menukur berat tanaman pada polybag tanpa cungkup. 13. Memasukan data dalam tabel dan menganalisis. D. Tabel hasil percobaan E. Pembahasan F. Kesimpulan dan Saran a. Kesimpulan b. Saran Untuk percobaan selanjutnya praktikan harus melakukan persiapan yang lebih maksimal. Peralatan penunjang praktikum lebih memadai sehingga praktikum berjalan dengan lancar. Penjelasan dari pembimbing lebih maksimal.
  • 5. Daftar Pustaka Campbell. 2002. Biologi jilid 1. Jakarta : Erlangga Gardner, F.p., R.B. Perace dan R.L Mitchell. 1991. Fisiologi Tanaman Budidaya. Jakarta : Universitas Indonsia Press Kaufman. 1975. Laboratory Experiment in Plant Fisiology. New York : Max Millan Publishing Co. Inc Salisbury, F.B. dan C.W Ross. 1992. Fisiologi Tumbuhan Jilid Tiga Edisi Keempat. Bandung : ITB Press Tjitrosomo, G. 1999 Botani UMUM 2. Bandung : Penerbit Angkasa Volk dan Wheeler. 1988. Mikrobiologi dasar. Jakarta erlangga