SlideShare a Scribd company logo
Bitcoin, Cryptocurrency:
Penjelasan Umum & Aspek
Kriminalitas
Anditto Heristyo
23 Agustus 2018
Slide bisa dilihat/diunduh:
https://www.slideshare.net/anditto_h
Biodata
Anditto Heristyo
Indonesia + USA →
Surabaya (SMA 5) →
Bandung (Matematika - ITB) →
Kyoto (Applied Math - KyotoU) →
Tokyo (Digital Garage Inc. / DG Lab)
@anditto_h / anditto.com
Kerja sehari-hari
- Research
- Product development
- Training / workshop
- Technical due diligence
- Kontribusi ke Bitcoin Core
4
Topik bahasan hari ini
- Cryptocurrency
- Konsep dasar Bitcoin & Blockchain
- Pihak-pihak dalam ekosistem
- Aplikasi (selain alat tukar/cash)
- Bitcoin & kejahatan
5
Disclaimer
Hal-hal yang dibahas di presentasi ini banyak menyangkut
teknologi baru yang terus berkembang, sehingga kesahihan,
serta regulasi dan aturan yang terkait dengannya bisa
berubah sewaktu-waktu.
Presentasi ini hanya dianggap sebagai acuan, terutama
untuk mendalami teknologi & konsep, dan jangan dianggap
sebagai nasehat, terutama yang terkait hukum.
6
Disclaimer
Presentasi ini lebih membahas Bitcoin secara khusus, namun
umumnya Cryptocurrency lain mengacu pada konsep dasar
yang sama.
Banyak istilah-istilah yang belum ada padanannya dalam
bahasa Indonesia, jadi harap maklum.
7
Cryptocurrency
8
Cryptocurrency
Terbentuk dari:
Crypto → Cryptography (Kriptografi)
Currency → Mata uang
Yang terbesar/terlama/paling stabil: Bitcoin
No.2 terbesar: Ethereum, dst.
9
Tujuan Bitcoin
- Mata Uang Virtual / Digital
- Uang yang bisa di-program (Software Uang)
- Uang yang tidak bisa disensor / diblok sepihak oleh pemerintah
- Aset / Emas digital
- Sistem pembayaran
- …
Berbeda-beda definisi, tergantung pandangan User/Pemakai.
Secara umum, ingin mendekati sifat-sifat Cash sedekat mungkin.
10
Apa itu uang?
Uang yang biasa kita kenal:
Uang fiat - berdasar regulasi/hukum pemerintah
11
Unsur-unsur uang (fiat)
- Ada yang menjamin nilainya
- Pemerintah / Bank Sentral
- Ada “keyakinan/kepercayaan” terhadap penjamin
- Tidak bisa/sukar untuk diduplikasikan
- Dengan pencetakan tertentu
- Tidak bisa dipakai 2x (double spend)
- Karena terkait bentuk fisik
12
Sebaliknya, dalam Bitcoin
- Ada yang menjamin nilainya
- Pemerintah / Bank Sentral Matematika & Algoritma
- Ada “keyakinan/kepercayaan” terhadap penjamin sistem
- Tidak bisa/sukar untuk diduplikasikan
- Dengan pencetakan tertentu Dengan cryptography
- Tidak bisa dipakai 2x (double spend)
- Karena terkait bentuk fisik Model UTXO
13
Sejarah Bitcoin
White Paper (2008) – Satoshi Nakamoto (Nama samaran)
Rilis implementasi pertama: 2009
14
Konsep dasar Bitcoin & Blockchain
15
Konsep-konsep Dasar
- Decentralized Network (Jaringan Desentralisasi)
- Blockchain
- Model UTXO
- Hash
- Public Key Cryptography
- Proof of Work (PoW)
- Wallet (Dompet)
16
Kata kunci: Desentralisasi Jaringan
Tidak mengandalkan 1 pihak / server,
tapi mengandalkan sistem / data
Server
Client
Peer
Peer
Icon by Creative Stall
From Noun Project
Peer-to-Peer (P2P)
17
Kata kunci: Blockchain
18
Block 1 Block 2 Block 3
Rantai data, dimana semua peserta jaringan:
- memiliki konten yang sama
- ikut memeriksa apakah konten yang dimiliki sah
- ikut meneruskan data yang dimiliki kepada peserta yang terhubung
Transaksi dalam Bitcoin
19
Input Output
10 BTC
Input berasal
dari Output
transaksi
sebelumnya
Output dapat
dipakai
sebagai Input
transaksi lain
8 BTC
1.999 BTC
Fee (Biaya)
B
C
A
- Total Input dan Output harus sama persis → pencegah penambahan Coin tidak wajar
- Input selalu habis terpakai → Coin “kembalian” harus dikirim balik ke diri sendiri
→ sisa Output yang tidak dipakai otomatis menjadi Fee utk Miner
Kata kunci: UTXO (Unspent Transaction Output)
- Bitcoin tidak memakai sistem “Akun” seperti perbankan pada umumnya
- Coin yang dimiliki seseorang adalah kumpulan dari Output Transaksi yang
dimiliki (Unspent Transaction Output)
20
Akun A → Akun B : 10 BTC
x → y = f(x)
Fungsi satu arah
Kondisi ideal:
1. Fungsi searah: sekali dilakukan, tidak bisa kembali lagi dengan mudah
→ jika cuma tahu nilai y , tidak bisa tahu nilai x
2. Hanya terdapat 1 pasang x dan y
3. Jika tahu nilai x , nilai y dapat diperiksa dengan mudah 21
Kata kunci: Hash
Dimanakah Hash ini dipakai?
22
Kata kunci: Public Key Cryptography
① Untuk Pasangan “Kunci Privat (Rahasia)” - “Kunci Publik (Tidak Rahasia)”:
Kunci Privat Kunci Publik
1. Meskipun bisa lihat/tahu Kunci Publik, tidak bisa tahu Kunci Privat pasangannya
2. Meskipun Kunci Publik terlihat, tidak bisa tahu siapa yang punya Kunci Privat
pasangannya
3. Sebaliknya, kalau saya punya Kunci Privat-nya, saya bisa membuktikan kalau Kunci
Publik itu punya saya (Digital Signature)
23
Kata kunci: Blockchain
② Untuk memastikan integritas suatu data:
A→B : 10 BTC
C→D : 5 BTC
...
Hash 1
B→Z : 1 BTC
E→K : 7 BTC
...
Hash 2
Hash 1Hash 0
1. Bisa disambung dengan hash dari data sebelumnya
2. Nilai hash bisa dibandingkan untuk verifikasi bahwa dua pihak punya data yang sama
24
Kata kunci: Proof of Work (PoW)
A→B : 10 BTC
C→D:5 BTC
...
Hash 1
Hash 0
Nilai bebas (Nonce)
Apabila jumlah 0 yang keluar cukup
banyak, dianggap sah. Misalkan:
00000000508ee55bf5ddaa7a401d5278b9
5b9b0f501e436628ec323ea3a618a282db
ef88
Semakin banyak angka 0 yang keluar,
semakin kecil kemungkinan keluarnya.
25
Pengaruh dari PoW
Kalau mau merubah Block 1, harus juga merubah Block 2 & Block 3.
→ semakin banyak Block tertumpuk, semakin sulit untuk dirubah (Immutability)
→ untuk transaksi penting/bernilai besar, makin banyak konfirmasi makin baik
Block 1 Block 2 Block 3
Block 1 Block 2
Block 0
26
Untuk Rantai Transaksi
③ Isi dari data transaksi:
Kunci Publik A → Kunci Publik B : 10 BTC
Kunci Publik A
→
Kunci Publik B : 10 BTC
A→B : 10 BTC
- Dilihat oleh seseorang yang tidak memiliki K.Privat terkait, lebih sulit untuk
melihat siapa yang memiliki Coin yang mana.
- K. Publik ini diberi ke orang lain dalam bentuk Address / Alamat
K.Publik B → K.Publik C : 5 BTC
K.Publik B → K.Publik D : 5 BTC
...
27
Sistem Kunci
Kunci Publik yang manakah yang terhubung dengan Kunci Rahasia di dompet.
Manajemen Kunci sangat penting → insiden-insiden hack yang besar umumnya
terkait kesalahan manajemen Kunci
Kunci Privat
yang dimiliki
“wallet/dompet” Database dalam Bitcoin
28
Contoh
- Kunci Privat:
KxQRyFcStWEKsEJo9Cw8uRqQMQ9HQ9F8r2CtCLf46ypDoVPL5jBS
- Kunci Publik:
02f0a886c0d0d751f3c71331a0dc6ac3adc157350614a01a3b7b2d9f8717f92c68
- Address:
1Nvbf92dT6TxKMDEqvD3Fxgj6GzYypFpVa (Legacy)
39SdqJq1ujNS6qAvDCHBWDgDkjaJTMsXuy (P2SH-Segwit)
bc1qz9thz9yac7y5xdrq9x6wheu4kytft4yjwqurmz (Bech32)
Dompet / Wallet
Bertugas untuk mengelola Kunci yang dimiliki.
Pilihan-pilihan:
→ Hot Wallet: Online
→ Cold Wallet: Offline
- Komputer/Server sendiri → Software
- Paper wallet → ditulis di kertas
- Hardware Wallet
30
Hardware Wallet
https://trezor.io/https://www.ledgerwallet.com/
31
- Kunci Privat tersimpan offline & hanya dipakai saat tandatangan Transaksi
- Setting awal dengan Seed 24-kata → Meskipun Dompet hilang secara fisik,
bisa di-recover asal masih punya Seed
Hierarchical Deterministic Wallets
12 / 15 / 18 /
21 / 24 - kata
32
Master KeySeed
…..
…..
…..
Kunci level 1
Kunci level 2
Pihak-pihak dalam Ekosistem
33
Pihak-pihak dalam Ekosistem Bitcoin
- User
- Miner
- Exchange
- Merchant
34
User / Pemakai
- Full Node
→ Berpartisipasi penuh dalam verifikasi data Transaksi dan Block
→ Menerima dan menyimpan seluruh data
35
Icon by Creative Stall
From Noun Project
Jaringan P2P Bitcoin
Full Node
User / Pemakai
- SPV (Simple Payment Verification)
→ Harus tersambung ke Full Node untuk memeriksa Transaksinya
→ Hanya menyimpan data secukupnya, jadi harus mempercayai Full Node itu
36
Jaringan P2P Bitcoin
Icon by Creative Stall
From Noun Project
Full NodeSPV Wallet
User / Pemakai
- Custodian Model
→ Orang/Appli ditugaskan untuk memegang Kunci
→ Apabila Kunci tidak Anda pegang, maka itu bukan Bitcoin Anda!
37
Jaringan P2P Bitcoin
Penyedia Servis / Exchange
App / Web
Icon by Creative Stall
From Noun Project
Miner
- Bertugas untuk menjaga integritas Block dengan melakukan POW
→ Sebagai gantinya mendapat imbalan Bitcoin (Block Reward & Biaya Transaksi)
→ Dengan insentif ini, sebagian besar Miner diharapkan jujur mengikuti Konsensus
- Saat ini ada masalah desentralisasi karena:
→ Miner terkonsentrasi di Cina, karena akses hardware & listrik lebih murah
→ Apabila >51% dikontrol, Konsensus bisa dirubah sepihak (51% Attack)
38
Miner
39
一番大きなマイナー Antpool、2015年2月の記事
http://qntra.net/2015/02/inside-the-bitcoin-mine-of-antpool-bw-com/
39
Exchange
- Berfungsi untuk menukar uang fiat ke Bitcoin
- Umumnya berfungsi sebagai juga sebagai Custodian
- Akhir2 ini makin banyak regulasi perbankan, terutama menyangkut:
→ KYC (Know Your Customer): Pendataan & verifikasi identitas pelanggan.
→ AML (Anti-Money Laundering): Pembatasan jumlah transfer, dll.
40
Jaringan P2P Bitcoin
Exchange
Rp. / $ / ¥
Icon by Creative Stall
From Noun Project
Merchant
- Sebenarnya sama dengan User
- Lebih baik memiliki Full Node untuk verifikasi tiap Transaksi
- Sedang dikembangkan Payment Channel (Lightning)
41
Jaringan P2P Bitcoin
Icon by Creative Stall
From Noun Project
1. Kirim Transaksi
2. Verifikasi Transaksi
3. Beri Jasa
/ Barang
Aplikasi
(selain sebagai Cash)
42
Aplikasi
- Smart Contracts
- Prediction Markets
- Token / ICO
43
Smart Contracts
- Eksekusi dari suatu kontrak diprogram ke dalam transaksi
- Misalkan, Coin hanya bisa dikirim dalam kondisi2 tertentu:
- Memerlukan K. Privat 2 orang atau lebih (Multisig)
- Hanya bisa dipakai setelah waktu tertentu (Timelock)
- …
- Ethereum lebih dirancang untuk kasus Smart Contract, terutama yang rumit
44
Masalah dengan Smart Contracts
- Pemrograman Smart Contract yang aman sangat sulit
→ karena itu, Bitcoin hanya memiliki fitur yang terbatas
Insiden2 terbesar:
The DAO Attack – USD $60 juta [Link]
Parity Wallet Attack – USD $30 juta [Link]
45
Prediction Markets
- Memprediksi masa depan melalui polling orang banyak
- Peserta diberi insentif untuk menebak masa depan
Contoh: “Saya prediksi hujan besok” – probabilitas 40% – $100
Ada counterparty yg memprediksi “tidak hujan” & orang2 lain yang mempengaruhi probabilitas
- “Wisdom of the Crowd”
- Polling pendapat orang banyak > pendapat pakar
- Tahu info lebih banyak dari mayoritas → Ada insentif untuk ikut → mempengaruhi hasil polling
→ hasil polling lebih akurat
- Contoh: Augur, Gnosis (dua2nya berbasis Ethereum)
46
Masalah dengan Prediction Markets
- Ada peluang untuk jadi:
- Taruhan / Judi
- Assassination Market
→ Sebagai contoh saya buat penyataan demikian:
“Saya prediksi si A masih hidup bulan Desember” - $50,000
Ada counterparty yang menebak sebaliknya, dan melaksanakan pembunuhan
untuk memastikan prediksi salah & menerima imbalan
Sudah terbukti ada di dalam Augur
- Berstatus illegal di US karena judi online masih illegal
47
25 Juli 2018
Token / ICO (Initial Coin Offering)
- Misalkan saya menerbitkan AndittoCoin 1,000,000 coin seharga $1/coin
- Mirip dengan IPO (Initial Public Offering) saham, tapi menggunakan aset digital
- Umumnya di atas platform Ethereum
49
Masalah dengan Token / ICO
- Belum ada regulasi
→ tidak ada perlindungan untuk konsumen seperti dalam bursa saham (caveat emptor)
→ sedang dalam pertimbangan US SEC [Link]
- Dalam masa bubble
→ 2017 ada >90 ICO dengan total nilai >$1Billion
→ Banyak yang bahkan produk pun belum ada: Lebih mengundang spekulan2
- Pemrograman Smart Contract yang aman masih sulit
50
Cryptocurrency & Kejahatan
51
Apakah Bitcoin dipakai penjahat/teroris?
Ya
Sama seperti: USD, Rupiah, emas, pisau, senapan, ponsel, Internet, dll.
Apakah Bitcoin bersifat anonymous / tidak terlacak?
Tidak
52
Sebagai uang untuk membeli benda terlarang
Sudah jauh berkurang ketimbang dulu
→ kriminal lebih sadar bahwa tidak anonymous seperti dikira
53
Contoh runtunan transaksi
- Saya terima gaji dari perusahaan dalam Bitcoin & saya pakai sehari-hari
- Toko & pemilik rumah bisa lihat gaji saya
- Perusahaan bisa melihat pengeluaran saya
Address
Perusahaan
Address
Saya
Address
Toko
Address
Pemilik
Rumah
Gaji
Belanja
Address #2
Saya
Sewa
Ruma
h
Kembalian
Melacak runtunan transaksi
- Menerima/mengetahui Address atau Kunci tertentu
- Melihat timing/nilai/asal dari transaksi
- Memeriksa Exchange
→ umumnya regulasi mewajibkan data nasabah (KYC)
Sudah ada beberapa perusahaan dengan spesialisasi analisa blockchain.
55
Mixing / CoinJoin / TumbleBit
56
0.5 BTC
0.5 BTC
0.5 BTC
A
B
C
0.5 BTC
0.5 BTC
0.5 BTC
TxIn TxOut
?
?
?
Kepemilikan Bitcoin sedikit lebih tersamarkan
Exchange Hack
Kesalahan code (bug), hack oleh pengelola/insider, salah manajemen wallet, dll.
Mt. Gox ~ USD $ 350 juta
CoinCheck ~ USD $ 500 juta
Bitstamp ~ USD $ 5 juta
Bitfinex ~ USD $ 72 juta
dan masih banyak lagi…
57
Software / Hardware yang tidak terverifikasi
Etos Bitcoin: “Don’t trust. Verify”
Banyak kemungkinan untuk hack:
- Online wallets
- Pre-loaded wallets → wallet memakai seed yang diketahui orang
- Altcoin binary backdoor (Cryptsy hack)
- Virus, dll.
Umumnya berurusan dengan manajemen Wallet / Kunci.
58
Twitter Bots
Umumnya di akun populer Twitter (Bitcoin/Cryptocurrency/Teknologi).
Ciri-ciri:
- Meminta crypto ke Address tertentu dengan iming-iming lebih besar (mirip
Nigerian scam)
- Meniru icon akun terkenal yang disahut
- Biasanya disahut akun bot lain supaya terkesan nyata
59
Twitter Bots
60
ICO Scam
Contoh:
- Hanya mengumpulkan uang, tidak ada niat untuk pengembangan produk
- Manipulasi pasar
- Iming-iming imbalan lebih besar (pyramid scheme) atau spekulasi
Belum banyak regulasi, US SEC mulai banyak menilik berdasar penilaian:
Sekuritas atau bukan?
61
ICO Scam
Pendapat pribadi: 90% lebih adalah scam. Alasan:
→ Tim/Konsep/Teknologi tidak meyakinkan atau jelas penipuan
→ Tidak banyak alasan konkrit untuk ICO selain uang
→ Token sebagai alat fungsi vs. alat investasi
→ Tidak ada kewajiban bagi penerbit Token untuk memenuhi kewajiban
62
Kesimpulan
63
Kesimpulan
- Bitcoin belum sama dengan Cash, tapi pelan2 mendekati
- Dari segi regulasi dan opini publik, semakin dianggap sebagai mata uang
→ Jumlah User & Merchant semakin banyak, ekosistem semakin kompleks
- Dari segi teknis, mirip dengan kondisi Internet di masa 80an
→ Fokus banyak pada fondasi dan lapisan dasar protokol
→ Aplikasi semakin berkembang (Layer 2)
- Penggunaan Blockchain selain sebagai mata uang juga berkembang
→ Semakin banyak kegunaan juga berarti semakin banyak peluang penyalahgunaan
64
Terima kasih!
anditto.heristyo@gmail.com
@anditto_h
anditto.com
65

More Related Content

What's hot

Hukum pasar modal
Hukum pasar modal Hukum pasar modal
Hukum pasar modal
Isaka Yoga
 
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data PribadiPentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
Lestari Moerdijat
 
Manajemen keuangan keluarga
Manajemen keuangan keluarga Manajemen keuangan keluarga
Manajemen keuangan keluarga Iwan Hermawan
 
Bab 3-piutang-wesel
Bab 3-piutang-weselBab 3-piutang-wesel
Bab 3-piutang-wesel
universitas negeri padang
 
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media SosialStrategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Rahmat Taufiq Sigit
 
Introduction to Blockchain
Introduction to BlockchainIntroduction to Blockchain
Introduction to Blockchain
Jordan Harris
 
bank BRI
bank BRIbank BRI
bank BRI090698
 
analisis fundamental dan analisis teknikal saham
analisis fundamental dan analisis teknikal sahamanalisis fundamental dan analisis teknikal saham
analisis fundamental dan analisis teknikal saham
JUNSERNAIBAHO
 
Blockchain untuk Big Data
Blockchain untuk Big DataBlockchain untuk Big Data
Blockchain untuk Big Data
Dony Riyanto
 
8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt
reisa dyasvaro zulanda putri
 
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesiaPeranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
Wahono Diphayana
 
Blockchain in Finance
Blockchain in FinanceBlockchain in Finance
Blockchain in Finance
101 Blockchains
 
Cost volume profit
Cost volume profitCost volume profit
Cost volume profit
Ismha Mhanyun
 
Bab 10. Fintech
Bab 10. FintechBab 10. Fintech
Bab 10. Fintech
Syafril Djaelani,SE, MM
 
Pengertian saham dan jenis saham
Pengertian saham dan jenis sahamPengertian saham dan jenis saham
Pengertian saham dan jenis sahamReza Baskoro
 
Bab 11 permintaan-penawaran uang
Bab 11   permintaan-penawaran uangBab 11   permintaan-penawaran uang
Bab 11 permintaan-penawaran uangYusron Blacklist
 
An Introduction to Blockchain
An Introduction to BlockchainAn Introduction to Blockchain
An Introduction to Blockchain
NexThoughts Technologies
 
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
Kanaidi ken
 
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
Lulu Wildatiumi
 
Contoh perhitungan deviden saham
Contoh perhitungan deviden saham Contoh perhitungan deviden saham
Contoh perhitungan deviden saham Livi Pungus
 

What's hot (20)

Hukum pasar modal
Hukum pasar modal Hukum pasar modal
Hukum pasar modal
 
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data PribadiPentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
Pentingnya Perlindungan Privasi dan Data Pribadi
 
Manajemen keuangan keluarga
Manajemen keuangan keluarga Manajemen keuangan keluarga
Manajemen keuangan keluarga
 
Bab 3-piutang-wesel
Bab 3-piutang-weselBab 3-piutang-wesel
Bab 3-piutang-wesel
 
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media SosialStrategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
Strategi Promosi & Pemasaran Menggunakan Media Sosial
 
Introduction to Blockchain
Introduction to BlockchainIntroduction to Blockchain
Introduction to Blockchain
 
bank BRI
bank BRIbank BRI
bank BRI
 
analisis fundamental dan analisis teknikal saham
analisis fundamental dan analisis teknikal sahamanalisis fundamental dan analisis teknikal saham
analisis fundamental dan analisis teknikal saham
 
Blockchain untuk Big Data
Blockchain untuk Big DataBlockchain untuk Big Data
Blockchain untuk Big Data
 
8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt8. Blockchain.ppt
8. Blockchain.ppt
 
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesiaPeranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
Peranan umkm & koperasi dalam perekonomian indonesia
 
Blockchain in Finance
Blockchain in FinanceBlockchain in Finance
Blockchain in Finance
 
Cost volume profit
Cost volume profitCost volume profit
Cost volume profit
 
Bab 10. Fintech
Bab 10. FintechBab 10. Fintech
Bab 10. Fintech
 
Pengertian saham dan jenis saham
Pengertian saham dan jenis sahamPengertian saham dan jenis saham
Pengertian saham dan jenis saham
 
Bab 11 permintaan-penawaran uang
Bab 11   permintaan-penawaran uangBab 11   permintaan-penawaran uang
Bab 11 permintaan-penawaran uang
 
An Introduction to Blockchain
An Introduction to BlockchainAn Introduction to Blockchain
An Introduction to Blockchain
 
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
Regulasi dan Kebijakan Pemerintah tentang Fintech_ Materi Training "Financial...
 
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
Tugas manajemen keuangan 2 - Manajemen Piutang & Persediaan - 2019
 
Contoh perhitungan deviden saham
Contoh perhitungan deviden saham Contoh perhitungan deviden saham
Contoh perhitungan deviden saham
 

Similar to Bitcoin, Cryptocurrency: Penjelasan Umum dan Aspek Kriminalitas

Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkaitBitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
anditto_h
 
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
Kennard Gavriel
 
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdfPresentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
galuht1
 
ICO EACOIN
ICO EACOINICO EACOIN
ICO EACOIN
ayoung lam
 
Danny
DannyDanny
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
idsecconf
 
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptxbitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
VexBP
 
Coinx ppt Indonesia
Coinx ppt IndonesiaCoinx ppt Indonesia
Coinx ppt Indonesia
COINX TRADING LTD
 
Era Swap White Paper Indonesia
Era Swap White Paper IndonesiaEra Swap White Paper Indonesia
Era Swap White Paper Indonesia
Achmad Surya Afandy
 
Coinx ppt malaysia
Coinx ppt malaysiaCoinx ppt malaysia
Coinx ppt malaysia
COINX TRADING LTD
 
Digital curency
Digital curencyDigital curency
Digital curency
Panata Sianipar
 
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi TerdesentralisasiPengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
AvinantaTarigan
 
Apa itu Bitcoin - The Internet of Money
Apa itu Bitcoin - The Internet of MoneyApa itu Bitcoin - The Internet of Money
Apa itu Bitcoin - The Internet of Money
Juan Aziz
 
mari mengenal mata uang
mari mengenal mata uangmari mengenal mata uang
mari mengenal mata uang
insurgen1
 
Keaslian Dokumen Digital
Keaslian Dokumen DigitalKeaslian Dokumen Digital
Keaslian Dokumen Digital
budi rahardjo
 
E currency
E currencyE currency
E currency
Salman Wahyuddin
 
Crypto currency
Crypto currencyCrypto currency
Crypto currency
Karya Gunawan
 

Similar to Bitcoin, Cryptocurrency: Penjelasan Umum dan Aspek Kriminalitas (20)

Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkaitBitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
Bitcoin, Cryptocurrency & Topik terkait
 
Bitcoin(bm)
Bitcoin(bm)Bitcoin(bm)
Bitcoin(bm)
 
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
Presentasi CryptoArmy (Bahasa Indonesia)
 
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdfPresentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
Presentasi Cryptocurrency - IAI 28 Mei 2022.pdf
 
ICO EACOIN
ICO EACOINICO EACOIN
ICO EACOIN
 
Danny
DannyDanny
Danny
 
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
(paper) Cryptographic and Software Based E-Money Security Holes
 
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptxbitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
bitcoin-150415114735-conversion-gate02.pptx
 
Coinx ppt Indonesia
Coinx ppt IndonesiaCoinx ppt Indonesia
Coinx ppt Indonesia
 
Era Swap White Paper Indonesia
Era Swap White Paper IndonesiaEra Swap White Paper Indonesia
Era Swap White Paper Indonesia
 
Coinx ppt malaysia
Coinx ppt malaysiaCoinx ppt malaysia
Coinx ppt malaysia
 
Digital curency
Digital curencyDigital curency
Digital curency
 
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi TerdesentralisasiPengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
Pengenalan Blockchain dan Pengembangan Aplikasi Terdesentralisasi
 
mengenal internet
mengenal internetmengenal internet
mengenal internet
 
Apa itu Bitcoin - The Internet of Money
Apa itu Bitcoin - The Internet of MoneyApa itu Bitcoin - The Internet of Money
Apa itu Bitcoin - The Internet of Money
 
mari mengenal mata uang
mari mengenal mata uangmari mengenal mata uang
mari mengenal mata uang
 
Enkripsi 102
Enkripsi 102Enkripsi 102
Enkripsi 102
 
Keaslian Dokumen Digital
Keaslian Dokumen DigitalKeaslian Dokumen Digital
Keaslian Dokumen Digital
 
E currency
E currencyE currency
E currency
 
Crypto currency
Crypto currencyCrypto currency
Crypto currency
 

Bitcoin, Cryptocurrency: Penjelasan Umum dan Aspek Kriminalitas

  • 1. Bitcoin, Cryptocurrency: Penjelasan Umum & Aspek Kriminalitas Anditto Heristyo 23 Agustus 2018
  • 3. Biodata Anditto Heristyo Indonesia + USA → Surabaya (SMA 5) → Bandung (Matematika - ITB) → Kyoto (Applied Math - KyotoU) → Tokyo (Digital Garage Inc. / DG Lab) @anditto_h / anditto.com
  • 4. Kerja sehari-hari - Research - Product development - Training / workshop - Technical due diligence - Kontribusi ke Bitcoin Core 4
  • 5. Topik bahasan hari ini - Cryptocurrency - Konsep dasar Bitcoin & Blockchain - Pihak-pihak dalam ekosistem - Aplikasi (selain alat tukar/cash) - Bitcoin & kejahatan 5
  • 6. Disclaimer Hal-hal yang dibahas di presentasi ini banyak menyangkut teknologi baru yang terus berkembang, sehingga kesahihan, serta regulasi dan aturan yang terkait dengannya bisa berubah sewaktu-waktu. Presentasi ini hanya dianggap sebagai acuan, terutama untuk mendalami teknologi & konsep, dan jangan dianggap sebagai nasehat, terutama yang terkait hukum. 6
  • 7. Disclaimer Presentasi ini lebih membahas Bitcoin secara khusus, namun umumnya Cryptocurrency lain mengacu pada konsep dasar yang sama. Banyak istilah-istilah yang belum ada padanannya dalam bahasa Indonesia, jadi harap maklum. 7
  • 9. Cryptocurrency Terbentuk dari: Crypto → Cryptography (Kriptografi) Currency → Mata uang Yang terbesar/terlama/paling stabil: Bitcoin No.2 terbesar: Ethereum, dst. 9
  • 10. Tujuan Bitcoin - Mata Uang Virtual / Digital - Uang yang bisa di-program (Software Uang) - Uang yang tidak bisa disensor / diblok sepihak oleh pemerintah - Aset / Emas digital - Sistem pembayaran - … Berbeda-beda definisi, tergantung pandangan User/Pemakai. Secara umum, ingin mendekati sifat-sifat Cash sedekat mungkin. 10
  • 11. Apa itu uang? Uang yang biasa kita kenal: Uang fiat - berdasar regulasi/hukum pemerintah 11
  • 12. Unsur-unsur uang (fiat) - Ada yang menjamin nilainya - Pemerintah / Bank Sentral - Ada “keyakinan/kepercayaan” terhadap penjamin - Tidak bisa/sukar untuk diduplikasikan - Dengan pencetakan tertentu - Tidak bisa dipakai 2x (double spend) - Karena terkait bentuk fisik 12
  • 13. Sebaliknya, dalam Bitcoin - Ada yang menjamin nilainya - Pemerintah / Bank Sentral Matematika & Algoritma - Ada “keyakinan/kepercayaan” terhadap penjamin sistem - Tidak bisa/sukar untuk diduplikasikan - Dengan pencetakan tertentu Dengan cryptography - Tidak bisa dipakai 2x (double spend) - Karena terkait bentuk fisik Model UTXO 13
  • 14. Sejarah Bitcoin White Paper (2008) – Satoshi Nakamoto (Nama samaran) Rilis implementasi pertama: 2009 14
  • 15. Konsep dasar Bitcoin & Blockchain 15
  • 16. Konsep-konsep Dasar - Decentralized Network (Jaringan Desentralisasi) - Blockchain - Model UTXO - Hash - Public Key Cryptography - Proof of Work (PoW) - Wallet (Dompet) 16
  • 17. Kata kunci: Desentralisasi Jaringan Tidak mengandalkan 1 pihak / server, tapi mengandalkan sistem / data Server Client Peer Peer Icon by Creative Stall From Noun Project Peer-to-Peer (P2P) 17
  • 18. Kata kunci: Blockchain 18 Block 1 Block 2 Block 3 Rantai data, dimana semua peserta jaringan: - memiliki konten yang sama - ikut memeriksa apakah konten yang dimiliki sah - ikut meneruskan data yang dimiliki kepada peserta yang terhubung
  • 19. Transaksi dalam Bitcoin 19 Input Output 10 BTC Input berasal dari Output transaksi sebelumnya Output dapat dipakai sebagai Input transaksi lain 8 BTC 1.999 BTC Fee (Biaya) B C A - Total Input dan Output harus sama persis → pencegah penambahan Coin tidak wajar - Input selalu habis terpakai → Coin “kembalian” harus dikirim balik ke diri sendiri → sisa Output yang tidak dipakai otomatis menjadi Fee utk Miner
  • 20. Kata kunci: UTXO (Unspent Transaction Output) - Bitcoin tidak memakai sistem “Akun” seperti perbankan pada umumnya - Coin yang dimiliki seseorang adalah kumpulan dari Output Transaksi yang dimiliki (Unspent Transaction Output) 20 Akun A → Akun B : 10 BTC
  • 21. x → y = f(x) Fungsi satu arah Kondisi ideal: 1. Fungsi searah: sekali dilakukan, tidak bisa kembali lagi dengan mudah → jika cuma tahu nilai y , tidak bisa tahu nilai x 2. Hanya terdapat 1 pasang x dan y 3. Jika tahu nilai x , nilai y dapat diperiksa dengan mudah 21 Kata kunci: Hash
  • 22. Dimanakah Hash ini dipakai? 22
  • 23. Kata kunci: Public Key Cryptography ① Untuk Pasangan “Kunci Privat (Rahasia)” - “Kunci Publik (Tidak Rahasia)”: Kunci Privat Kunci Publik 1. Meskipun bisa lihat/tahu Kunci Publik, tidak bisa tahu Kunci Privat pasangannya 2. Meskipun Kunci Publik terlihat, tidak bisa tahu siapa yang punya Kunci Privat pasangannya 3. Sebaliknya, kalau saya punya Kunci Privat-nya, saya bisa membuktikan kalau Kunci Publik itu punya saya (Digital Signature) 23
  • 24. Kata kunci: Blockchain ② Untuk memastikan integritas suatu data: A→B : 10 BTC C→D : 5 BTC ... Hash 1 B→Z : 1 BTC E→K : 7 BTC ... Hash 2 Hash 1Hash 0 1. Bisa disambung dengan hash dari data sebelumnya 2. Nilai hash bisa dibandingkan untuk verifikasi bahwa dua pihak punya data yang sama 24
  • 25. Kata kunci: Proof of Work (PoW) A→B : 10 BTC C→D:5 BTC ... Hash 1 Hash 0 Nilai bebas (Nonce) Apabila jumlah 0 yang keluar cukup banyak, dianggap sah. Misalkan: 00000000508ee55bf5ddaa7a401d5278b9 5b9b0f501e436628ec323ea3a618a282db ef88 Semakin banyak angka 0 yang keluar, semakin kecil kemungkinan keluarnya. 25
  • 26. Pengaruh dari PoW Kalau mau merubah Block 1, harus juga merubah Block 2 & Block 3. → semakin banyak Block tertumpuk, semakin sulit untuk dirubah (Immutability) → untuk transaksi penting/bernilai besar, makin banyak konfirmasi makin baik Block 1 Block 2 Block 3 Block 1 Block 2 Block 0 26
  • 27. Untuk Rantai Transaksi ③ Isi dari data transaksi: Kunci Publik A → Kunci Publik B : 10 BTC Kunci Publik A → Kunci Publik B : 10 BTC A→B : 10 BTC - Dilihat oleh seseorang yang tidak memiliki K.Privat terkait, lebih sulit untuk melihat siapa yang memiliki Coin yang mana. - K. Publik ini diberi ke orang lain dalam bentuk Address / Alamat K.Publik B → K.Publik C : 5 BTC K.Publik B → K.Publik D : 5 BTC ... 27
  • 28. Sistem Kunci Kunci Publik yang manakah yang terhubung dengan Kunci Rahasia di dompet. Manajemen Kunci sangat penting → insiden-insiden hack yang besar umumnya terkait kesalahan manajemen Kunci Kunci Privat yang dimiliki “wallet/dompet” Database dalam Bitcoin 28
  • 29. Contoh - Kunci Privat: KxQRyFcStWEKsEJo9Cw8uRqQMQ9HQ9F8r2CtCLf46ypDoVPL5jBS - Kunci Publik: 02f0a886c0d0d751f3c71331a0dc6ac3adc157350614a01a3b7b2d9f8717f92c68 - Address: 1Nvbf92dT6TxKMDEqvD3Fxgj6GzYypFpVa (Legacy) 39SdqJq1ujNS6qAvDCHBWDgDkjaJTMsXuy (P2SH-Segwit) bc1qz9thz9yac7y5xdrq9x6wheu4kytft4yjwqurmz (Bech32)
  • 30. Dompet / Wallet Bertugas untuk mengelola Kunci yang dimiliki. Pilihan-pilihan: → Hot Wallet: Online → Cold Wallet: Offline - Komputer/Server sendiri → Software - Paper wallet → ditulis di kertas - Hardware Wallet 30
  • 31. Hardware Wallet https://trezor.io/https://www.ledgerwallet.com/ 31 - Kunci Privat tersimpan offline & hanya dipakai saat tandatangan Transaksi - Setting awal dengan Seed 24-kata → Meskipun Dompet hilang secara fisik, bisa di-recover asal masih punya Seed
  • 32. Hierarchical Deterministic Wallets 12 / 15 / 18 / 21 / 24 - kata 32 Master KeySeed ….. ….. ….. Kunci level 1 Kunci level 2
  • 34. Pihak-pihak dalam Ekosistem Bitcoin - User - Miner - Exchange - Merchant 34
  • 35. User / Pemakai - Full Node → Berpartisipasi penuh dalam verifikasi data Transaksi dan Block → Menerima dan menyimpan seluruh data 35 Icon by Creative Stall From Noun Project Jaringan P2P Bitcoin Full Node
  • 36. User / Pemakai - SPV (Simple Payment Verification) → Harus tersambung ke Full Node untuk memeriksa Transaksinya → Hanya menyimpan data secukupnya, jadi harus mempercayai Full Node itu 36 Jaringan P2P Bitcoin Icon by Creative Stall From Noun Project Full NodeSPV Wallet
  • 37. User / Pemakai - Custodian Model → Orang/Appli ditugaskan untuk memegang Kunci → Apabila Kunci tidak Anda pegang, maka itu bukan Bitcoin Anda! 37 Jaringan P2P Bitcoin Penyedia Servis / Exchange App / Web Icon by Creative Stall From Noun Project
  • 38. Miner - Bertugas untuk menjaga integritas Block dengan melakukan POW → Sebagai gantinya mendapat imbalan Bitcoin (Block Reward & Biaya Transaksi) → Dengan insentif ini, sebagian besar Miner diharapkan jujur mengikuti Konsensus - Saat ini ada masalah desentralisasi karena: → Miner terkonsentrasi di Cina, karena akses hardware & listrik lebih murah → Apabila >51% dikontrol, Konsensus bisa dirubah sepihak (51% Attack) 38
  • 40. Exchange - Berfungsi untuk menukar uang fiat ke Bitcoin - Umumnya berfungsi sebagai juga sebagai Custodian - Akhir2 ini makin banyak regulasi perbankan, terutama menyangkut: → KYC (Know Your Customer): Pendataan & verifikasi identitas pelanggan. → AML (Anti-Money Laundering): Pembatasan jumlah transfer, dll. 40 Jaringan P2P Bitcoin Exchange Rp. / $ / ¥ Icon by Creative Stall From Noun Project
  • 41. Merchant - Sebenarnya sama dengan User - Lebih baik memiliki Full Node untuk verifikasi tiap Transaksi - Sedang dikembangkan Payment Channel (Lightning) 41 Jaringan P2P Bitcoin Icon by Creative Stall From Noun Project 1. Kirim Transaksi 2. Verifikasi Transaksi 3. Beri Jasa / Barang
  • 43. Aplikasi - Smart Contracts - Prediction Markets - Token / ICO 43
  • 44. Smart Contracts - Eksekusi dari suatu kontrak diprogram ke dalam transaksi - Misalkan, Coin hanya bisa dikirim dalam kondisi2 tertentu: - Memerlukan K. Privat 2 orang atau lebih (Multisig) - Hanya bisa dipakai setelah waktu tertentu (Timelock) - … - Ethereum lebih dirancang untuk kasus Smart Contract, terutama yang rumit 44
  • 45. Masalah dengan Smart Contracts - Pemrograman Smart Contract yang aman sangat sulit → karena itu, Bitcoin hanya memiliki fitur yang terbatas Insiden2 terbesar: The DAO Attack – USD $60 juta [Link] Parity Wallet Attack – USD $30 juta [Link] 45
  • 46. Prediction Markets - Memprediksi masa depan melalui polling orang banyak - Peserta diberi insentif untuk menebak masa depan Contoh: “Saya prediksi hujan besok” – probabilitas 40% – $100 Ada counterparty yg memprediksi “tidak hujan” & orang2 lain yang mempengaruhi probabilitas - “Wisdom of the Crowd” - Polling pendapat orang banyak > pendapat pakar - Tahu info lebih banyak dari mayoritas → Ada insentif untuk ikut → mempengaruhi hasil polling → hasil polling lebih akurat - Contoh: Augur, Gnosis (dua2nya berbasis Ethereum) 46
  • 47. Masalah dengan Prediction Markets - Ada peluang untuk jadi: - Taruhan / Judi - Assassination Market → Sebagai contoh saya buat penyataan demikian: “Saya prediksi si A masih hidup bulan Desember” - $50,000 Ada counterparty yang menebak sebaliknya, dan melaksanakan pembunuhan untuk memastikan prediksi salah & menerima imbalan Sudah terbukti ada di dalam Augur - Berstatus illegal di US karena judi online masih illegal 47
  • 49. Token / ICO (Initial Coin Offering) - Misalkan saya menerbitkan AndittoCoin 1,000,000 coin seharga $1/coin - Mirip dengan IPO (Initial Public Offering) saham, tapi menggunakan aset digital - Umumnya di atas platform Ethereum 49
  • 50. Masalah dengan Token / ICO - Belum ada regulasi → tidak ada perlindungan untuk konsumen seperti dalam bursa saham (caveat emptor) → sedang dalam pertimbangan US SEC [Link] - Dalam masa bubble → 2017 ada >90 ICO dengan total nilai >$1Billion → Banyak yang bahkan produk pun belum ada: Lebih mengundang spekulan2 - Pemrograman Smart Contract yang aman masih sulit 50
  • 52. Apakah Bitcoin dipakai penjahat/teroris? Ya Sama seperti: USD, Rupiah, emas, pisau, senapan, ponsel, Internet, dll. Apakah Bitcoin bersifat anonymous / tidak terlacak? Tidak 52
  • 53. Sebagai uang untuk membeli benda terlarang Sudah jauh berkurang ketimbang dulu → kriminal lebih sadar bahwa tidak anonymous seperti dikira 53
  • 54. Contoh runtunan transaksi - Saya terima gaji dari perusahaan dalam Bitcoin & saya pakai sehari-hari - Toko & pemilik rumah bisa lihat gaji saya - Perusahaan bisa melihat pengeluaran saya Address Perusahaan Address Saya Address Toko Address Pemilik Rumah Gaji Belanja Address #2 Saya Sewa Ruma h Kembalian
  • 55. Melacak runtunan transaksi - Menerima/mengetahui Address atau Kunci tertentu - Melihat timing/nilai/asal dari transaksi - Memeriksa Exchange → umumnya regulasi mewajibkan data nasabah (KYC) Sudah ada beberapa perusahaan dengan spesialisasi analisa blockchain. 55
  • 56. Mixing / CoinJoin / TumbleBit 56 0.5 BTC 0.5 BTC 0.5 BTC A B C 0.5 BTC 0.5 BTC 0.5 BTC TxIn TxOut ? ? ? Kepemilikan Bitcoin sedikit lebih tersamarkan
  • 57. Exchange Hack Kesalahan code (bug), hack oleh pengelola/insider, salah manajemen wallet, dll. Mt. Gox ~ USD $ 350 juta CoinCheck ~ USD $ 500 juta Bitstamp ~ USD $ 5 juta Bitfinex ~ USD $ 72 juta dan masih banyak lagi… 57
  • 58. Software / Hardware yang tidak terverifikasi Etos Bitcoin: “Don’t trust. Verify” Banyak kemungkinan untuk hack: - Online wallets - Pre-loaded wallets → wallet memakai seed yang diketahui orang - Altcoin binary backdoor (Cryptsy hack) - Virus, dll. Umumnya berurusan dengan manajemen Wallet / Kunci. 58
  • 59. Twitter Bots Umumnya di akun populer Twitter (Bitcoin/Cryptocurrency/Teknologi). Ciri-ciri: - Meminta crypto ke Address tertentu dengan iming-iming lebih besar (mirip Nigerian scam) - Meniru icon akun terkenal yang disahut - Biasanya disahut akun bot lain supaya terkesan nyata 59
  • 61. ICO Scam Contoh: - Hanya mengumpulkan uang, tidak ada niat untuk pengembangan produk - Manipulasi pasar - Iming-iming imbalan lebih besar (pyramid scheme) atau spekulasi Belum banyak regulasi, US SEC mulai banyak menilik berdasar penilaian: Sekuritas atau bukan? 61
  • 62. ICO Scam Pendapat pribadi: 90% lebih adalah scam. Alasan: → Tim/Konsep/Teknologi tidak meyakinkan atau jelas penipuan → Tidak banyak alasan konkrit untuk ICO selain uang → Token sebagai alat fungsi vs. alat investasi → Tidak ada kewajiban bagi penerbit Token untuk memenuhi kewajiban 62
  • 64. Kesimpulan - Bitcoin belum sama dengan Cash, tapi pelan2 mendekati - Dari segi regulasi dan opini publik, semakin dianggap sebagai mata uang → Jumlah User & Merchant semakin banyak, ekosistem semakin kompleks - Dari segi teknis, mirip dengan kondisi Internet di masa 80an → Fokus banyak pada fondasi dan lapisan dasar protokol → Aplikasi semakin berkembang (Layer 2) - Penggunaan Blockchain selain sebagai mata uang juga berkembang → Semakin banyak kegunaan juga berarti semakin banyak peluang penyalahgunaan 64