Proposal ini mengusulkan pembukaan bengkel mobil khusus Toyota di kota Magelang. Bengkel akan menawarkan layanan servis profesional dengan fasilitas lengkap dan SDM terlatih. Visi bengkel adalah menjadi yang terbaik di bidang pelayanan dan keahlian dalam menangani masalah mobil.