SlideShare a Scribd company logo
Nama : Ecshal Lay
Nim : 20188608
JADWAL PELAKSANAAN PAK DEWASA DI GEREJA
MULAI BULAN JANUARI SAMPAI BULAN DESEMBER
N
O
HARI/TGL NAMA
PENGAJAR
TEMPAT JUDUL
MATERI
DURASI/
WAKTU
METOD
E
MENGA
JAR
POIN-POIN
PENTING
1 (BULAN
JANUARI)
Rabu, 09-01-
2019
Pertemuan
minggu
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Menerima
Tuhan Yesus
Kristus
(Kol.2:6-7).
08:00
Sampai
dengan
09:00
WIT
Ceramah,
tanya
jawab,
dan
diskusi
-Menerima Yesus
Kristus.
Penjelasan
(orang Kristen harus
menerima Tuhan Yesus
Kristus secar Pribadi
sehingga dapat
merasakan begitu besar
dan lawatan Tuhan
dalam kehidupan kita
dan mengetahui
bahwapenyertaan Tuhan
sangat sempurna dan
nyata dalam kehiduppan
kita).
- Hidup dalam Dia
Penjelasan
(jikalau kita sudah
menerima Kristus secara
pribadi maka kita di
tuntut untuk hidup
dalam Yesus supaya
iman kita tetap teguh
dan kokoh dalam Yesus
Kristus).
-Berakar dalam Dia.
Penjelasan
(orang Kristen dituntut
agar tetap hidupnya
berakar dalam Kristus
supaya kita badai
gelombang datang
menerpah kehidupannya
ia). sudah kuat dan
kokoh karena dibangun
dalam Kristus yang
menjadi prioritas utama
orang percaya dan hidup
selalu mengandalkan
Tuhan (Yer.17:7-8).
2 Jumat, 18-01-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Hidup
mengandalkan
Tuhan
(Yer.17:7-8).
10:00
Sampai
dengan
11:00
WIT
Diskusi
,ceramah,
dan tanya
jawab.
-Mengandalkan Tuhan
Penjelasan
(Orang Kristen dalam
setiap langkah hidupnya
harus selalu
mengandalkan Tuhan
dan bukan jangan
mengandalkan
kekuatannya sendiri.
Karena kita mengetahui
bahwa jikalau orang
mengandalkan dirinya
sendiri maka Firman
Tuhan mengatakan
bahwa terkutuklah dia,
tetapi kita mengandalkan
Tuhan maka kita akan
diberkatinya secara
melimpah dan Allah
akan mencukupkan apa
saja yang ada dalam
hidup kita).
- Merambatkan
akarnya
Penjelasan
(Orang yang
mengandalkan Tuhan
akan diberkati Tuhan
dan kehidupannya itu di
ibaratkan seperti pohon
yang merambatkan akr-
akarnya merampat ke
tanah dan sudah kuat ini
juga di ibaratkan seperti
oang percaya jikalau kita
membangun iman kita
dalam Yesus Kristus
maka kita tidak mudah
goyah karena iman yang
kita bangun sudah tkuat
dan kokoh.
- Menghasilkan buah
Penjelasan
(orang yang hidup dalam
Kristus tentunya
hidupnya akan
menghasilkan buah
karena jikalau kita hidup
di luar Kristus tidak
akan menghasilkan buah
yang benar akan tetapi
jikalau kita hidup dalam
Kristus kita akan
menghasilkan buah
(Yoh.15:5), dan buah
yang kita hasilkan itu
buah kebenaran dalam
Kristus.
3 (BULAN
FEBRUARI)
Rabu,13-02-
2019
Pertemauan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Kasih
(1 Kor.13:1-13)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Tanya
jawab,
diskusi
kelompok
, dan
ceramah
-Kasih itu murah hati
Penjelasan
Murah hati, kemurah
hatian, kemurahan hati,
dan kemurahan hanyalah
sebuah kata atau kata
majemuk yang tidak
berarti kalau hanya
disebut dan diuraikan
maknanya dalam Kamus
Bahasa. Kemurahan
dalam bahasa Yunani
disebut chrestotes,
bahasa Latin
disebut benignitas, dan
bahasa Inggris
disebut kindness. Benign
ity artinya perbuatan
baik yang nyata,
kelembutan dalam
berlaku terhadap sesama
dan bersikap penuh
rahmat. Alkitab menulis
kata terkait murah hati
ini cukup sering, seperti
dalam kitab Rut 2:2).
-Kaih itu tidak
sombong
Penjelasan
(orang percaya harus
hidup sesuai dengan
kehendak Allah saja
janganlah kita egois atau
sombong karena Tuhan
Yesus tidak
menghendaki semuanya
itu akan tetapi kita harus
rendah hati dan berlaku
sombong dalam
kehidupan kita biarlah
kasih tetap tingga diam
dalam setiap kehidupan
kita sebagai orang
percaya. Y
--------------akobus 4:6
Tetapi kasih karunia, yang
dianugerahkan-Nya
kepada kita, lebih besar
dari ealalpada itu. Karena
itu Ia katakan: “Allah
menentang orang yang
congkak, tetapi
mengasihani orang yang
rendah hati.” akobus 4:6
Tetapi kasih karunia, yang
dianugerahkan-Nya
kepada kita, lebih besar
dari pada itu. Karena itu Ia
katakan: “Allah menentang
orang yang congkak, tetapi
mengasihani orang yang
rendah hati.” akobus 4:6
Tetapi kasih karunia, yang
dianugerahkan-Nya
kepada kita, lebih besar
dari pada itu. Karena itu Ia
katakan: “Allah menentang
orang yang congkak,
4 Jumat,22-02-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Saling
mengasihi
(Yoh. 15:9-17)
08:00
Sampai
dengan
09:00
WIT
Ceramah,
tanya
jawab,
dan
diskusi
-Perintah dari Alla
Penjelasan
(Allah memberikan
perintah kepada umat
ciptaan-Nya supaya kita
saling mengasihi
mengapa demekian
karena Allah adalah
kasih (1 Yoh.4:8), jadi
barangsiapa mengatakan
bahwa ia mengenal
Allah tetapi kasih tidak
pernah diterapkan dalam
kehidupannya semuanya
tidak ada faedahnya
sama sekali akan tetapi
kasih harus kita
implementasikan dalam
setiap kehidupan kita (1
Yoh.4:21). Karena ini
perintah dari Allah maka
kita harus taat pada
perintah Tuhan Yesus).
- Tinggal dalam kasih
Penjelasan
(kita harus tetap tinggal
dalam kasih supaya kita
bisa memahmi maksud
dan tujuan Allah dalam
kehidupan kita karena
Alkitab mengatakn
bahwa dari ketiga hal ini
kasihlah yang paling
terbesar (1 Kor.13:13),
jadi kasih harus tinggal
tetap dalam setiap
kehidupan kita supaya
kita dapat menjadi
berkat bagi orang lain).
- kasihilah sesama
manusia
Penjelasan
jikalai kita sudah
mengenal secara pribadi
dengan benar maka kita
dituntut untuk hidup
saling mengasihi sesama
manusia karena
semuanya itu perintah
Allah jadi barang siapa
mengasihi Allah ia juga
harus saling mengasihi
manusia (1 Yoh.4:19),
karena Allah lebih
dahulu mengasihi umat
ciptaan-Nya).
5 (BULAN
MARET)
Rabu,13-03-
2109
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Cara hidup
jemaat mula-
mula(Kis.
2:41-47)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Tanya
jawab,
diskusi,
dan
ceeramah
.
-Memberi diri baptis
Penjelasan
(disini yang dimaksud
adalah suatu tanda
pertobatan yang dimana
pada saat itu Petrus
berkotba atau
memberitakan Injil
mereka percaya dan mau
memberi diri mereka di
baptis merupakan suatu
taanda pertobatan
mereka (Kis. 2:41), lalu
mereka meninggalkan
kehidupan lama mereka
dan mengikuti
kehidupan baru yakni
dalam Yesus Kristus).
-Bertekun dalam
pengajran rasul-rasul
Penjelasan
(jikalau kita sudah
memberi diri dibaptis
maka kita orang Kristen
patut mengikuti cara
hidup jemaat mula-mula
yang dimana mereka
bertekun dalam
pengajaran rasul-rasul
yang dimana mereka
sungguh-sungguh
mendegarkan ajaran
rasul-rasul dan hidup
sesuai dengan kebenaran
Firman Tuhan
(Kis.2:42).
- Memuji Allah
Penjelasan
(Tujuan hidup orang
percaya adalah
memuliakan Tuhan di
segala aspek
kehidupan. Hidup yang
memuliakan Tuhan
adalah hidup yang
menjadi berkat,
kesaksian, dan
teladan. Inilah suatu
kehidupan yang
berkualitas, kehidupan
yang di atas rata-rata,
bukan hidup yang biasa-
biasa saja, bukan hidup
yang terbawa oleh arus
dunia ini. Akan tetapi
orang percaya hidup dan
matinya hanyalah untuk
Kristus (Flp.1:21).
6 Jumat,22-03-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang.
Tetaplah
mengucpa
syukur (1 Tes.
5:17)
07:00
Sampai
dengan
08:00
WIT
Diskusi,
tanya
jawab,
dan
ceramaah
-Mengucap syukur
dalam segala hal
Penjelasan
(disini Allah
menghendaki dalam
setiap kehidupan orang
percaya kita tetap
mengucap syukur dalam
segala hal karena itulah
yang di kehendaki oleh
Allah. Kita tidak bisa
mengucap syukur kalau
kita di berkati secara
melimpah oleh Allah
namun yang menjadi
kehendak Allah disini
bahwa apapun yang kita
alami tetap mengucap
syukur kepada Allah
karena semua yang
Allah rencanakan dalam
kehidupan kita baik
adanya.
-Mengucap syukur
atas kebaikan Tuhan
Penjelasan
(kita bersyukur atas
segala hal yang Tuhan
kerjakan atas kehidupan
kita karena Allah
merencanakan segala
sesuatu itu peuh dengan
damai sejahtera, Allah
tidak pernah
merencanakan hal-hal
yang tidak baik dalam
hidup kita akan tetapi
semuanya baik karena
waktu Tuhan pasti yang
terbaik dalam hidup kita
jadi apapun yang tetap
terjadi tetap meengucap
syukur kepada Tuhan
Yesus.
7 (BULAN
APRIL)
Rabu,10-04-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Berbuah pada
musimnya
(Kej. 49:22-
26).
07:30
Sampai
dengan
08:30
WIT
Ceramah,
diskusi,
dan tanya
jawab.
-melupakan kepahitan
di masa lalu
Penjelasan
(kita melihat bahwa
Yusuf lebih berfokus
pada masa yang akan
datang dan proses Tuhan
yang ia hadapi dan hal-
hal positif yang
dilakukan Tuhan dalam
hidupnya mengucap
syukur atas penyertaan
Tuhan yang tidak pernah
habis dalam hidupnya).
-meminta kehadiran
Tuhan di masa kini
Penjelasan
(kehadiran dan
penyertaan Tuhan dalam
hidup kita. Yusuf selalu
berbuah di dalam setiap
musim kehidupannya
karena, ia selalu di
penuhi Roh Allah dan
melibatkan Tuhan dalam
kesehariannya,
dimanapun ia berada
baik didalam rumah
potifar dan penjara
ataupun di istana Firaun
jadi kita harus mengikuti
teladan dari Yusuf
dalam setiap kehidupan
kita.
-meyakini janji Tuhan
untuk masa depan
Penjelasan
(apapun kondisi kita saat
ini betapun beratnya
kesulitan dan tantangan
yang kita hadapi, Tuhan
sanggup membalikkan
keadaan kita asalkan kita
tetap meyakini janji-janji
Firman-Nya.
8 Jumat,12-04-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Tanggung
Jawab Orang
Kristen
(Titus.2:11-15).
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
tanya
jawab,cer
amah,
dan
diskusi
-orang percaya
bertanggung jawab
untuk menyia-nyiakan
anugerah keselamatan
yang sudah ada
Penjelasan
(orang percaya sudah
menerima keselamatan
yang Cuma-Cuma
melalui pengorbanan
Yesus Kristus di atas
kayu salib dan anugerah
keselamatan melalui
karya penebusan Tuhan
Yesus dia atas kayu salib
supaya kita
dikembalikan pada
rancangan Allah yang
semula.
-orang Kristen
bertanggung jawab
untuk Injil
Penjelasan
(kabar baik tentang Injil
keselamatan wajib di
teruskan. Paulus
menyebut hal ini sebagai
pekerjaan yang baik
diwajibkan bagi semua
orang yang telah
menikmati anugerah
keselamatan, dan
tanggung jawab orang
Kristen adalah
memberitakan Injil
kepada orang lain yang
belum mengenal Tuhan
(Mat.28:19-20).
9 (BULAN
MEI)
Rabu,08-05-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Bahagia dalam
pencobaan
(Yakobus. 1:1-
8).
08:00
Sampai
dengan
09:00
WIT
Diskusi,c
eramah,
dan tanya
jawab
-agar kita bertumbuh
dalam iman (ayat 3).
Penjelasan
(iman adalah ketaatan
kita kepada kehendak
Allah dan bukan
keiginan kita semata
karena iman adalah dari
dari segala yang kita
harapkan dan dan bukti
dari segala sesuatu kita
lihat (Ibr.11:1) oleh
karena itu ujian dan
pencobaan yang Tuhan
ijinkan terjadi membuat
kita mengalami
pembaruan pikiran
sebagaimana tertulis
dalam kitab (Rm.12:1).
-agar kita memeliki
ketekunan (ayat 3)
Penjelasan
(tujuan Allah
mengijinkan kita
mengalami ujian dan
pencobaan agar kita
memeliki ketekunan.
Kuasa Tuhan yang
memampukkan orang
percaya untuk mengubah
sesuatu yang buruk
menjadi kebaikan,
mengubah apa yang
nampaknya kecelakaan
menjadi damai sejahtera,
dan apa yang semula
merugikan enjadi
menguntungkan bagi
kita.
-agar kita semakin
smpurna (ayat 4)
Penjelasan
(dalam menghadapi
pergumulan hidup kita
harus senantiasa
melibatkan Tuhan di
dalamnya sehingga
pergumulan adalah ujian
atau pencobaan yang
Tuhan ijinkan terjadi
dalam hidup kita
membahwa sesuatu yang
terbaik bagi kita, karena
kareena di tuntut untuk
hidup sempurna seperti
Bapamu yang di sorga
adalah sempurna
(Mat.5:48).
10 Jumat,17-05-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Mengasihi
Tuhan Yesus
Kristus dengan
sepenuh hati.
(Yoh.21:15-19)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Ceramah,
diskusi,
dan tanya
jawab.
-mengasihi Tuhan
adalah hukum yang
pertama dan terutama
(Mat. 22:37-39)
Penjelasan
(tidak ada hukum yang
lebih penting selain dari
mengasihi Tuhan, hal ini
disebabkan nilai kasih
adalah utama dalam
segalanya. Kasih lebih
berharga dan bernilai
dari uang atau kekayaan.
Karenanya para murid
harus mengupayakan
hidup selalu mengasihi
Tuhan dengan segenap
hatinya dan
kekuatannya).
-mengasihi Tuhan
memeliki nilai
kekekalan
Penjelasan
(Alkitab menjelaskan
bahwa segalanya akan
berakhir, namun kasih
itu tetap. Kasih tidak
berkesudahan kasih
bernilai dari selama-
lamanya sampai selama-
lamanya. Dalam Kitab
(1 Kor. 13:1-13),
dijelaskan bahwa kasih
adalah segalanya lebih
lagi jika dihubungkan
dengan kehidupan para
muid, maka kasih adalah
keharusan dan
kemutlakan karena kasih
yang terutama (1
Kor.13:13).
-kasih kepada Tuhan
mewarnai segala
kehidupan mita
Penjelasan
( apapun yang akan
dilakukan para murid-
murid Tuhan, semua
akan bertitik tolak dari
kasih kepada Allah.
Kasih kepada Allah
menjadi landasan
bagaimana para murid-
Nya melayani,
memberitakan Injil.
Tanpa kasih segalannya
tidak akan bernilai apa-
apa. Mengasihi Tuhan
adalah hal uang pokok
dalam kehidupan para
murid Tuhan, kita
sebagai murid-Nya di
zaman ini, apakah kita
sudah mengasihi Tuhan
dengan benar kita harus
berusaha dan meeminta
pertolongan dari Roh
Kudus supaya kita dapat
mengasihi Tuhan dengan
benar).
11 (BULAN
JUNI)
Rabu,12-06-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Pemimpin
yang melayani
(Mrk. 10:42-
45)
09:30
Sampai
dengan
10:30
WIT
Diskusi,
tanya
jawab,
dan
ceramah
- pemimpin adalah
pelayan (Mrk. 10:45)
Penjelasan
(kita harus memahami
bahwa Allah memanggil
dan memilih kita
menjadi kepala dan
bukan ekor. Hal ini
menunjukkan bahwa
Tuhan mempercayakan
kita sebagai pemimpin
tetapi masih banyak
orang percaya tidak
menyadari kalau dirinya
sebagai pemimpin. Jelas
bahwa pemimpin bukan
penguasa melainkan
pribadi yang
dipercayakan Tuhan
untuk melayani.
-pemimpin harus
memberikan teladan
(Yoh.13:15)
Penjelasan
(Tuhan Yesus sebagai
teladan angung yang
telah melayani manusia,
tidak hanya melayani
dan mengasihi dengan
kata-kata melainkan
dengan perbuatan. Allah
yang telah mengasihi
dunia bukan merupakan
bukti bahwa sebagai
pemimpin harus
memberi teladan kepada
semua orang, khususnya
bagi orang-orang yang
ada di sekitarnya).
-pemimpin adalah
pemberi solusi
Penjelasan
(sering sekali pemimpin
mengalami kegagalan
ketika dirinya tidak
menjadi pemberi solusi
bagi bawaannya.
Dimana seorang
pemimpin juga harus
memberikan jalan keluar
yang terbaik kepada
orang lain sehingga ia
menjadi motivasi dan
teladan yang baik bagi
orang lain).
12 Jumat,21-06-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Mengucap
syukur
(Mazmur. 105:
1-5)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Tanya
jawab,dis
kusi, dan
ceramah.
-dasar dari ucapan
sykur
Penjelasan
( mengapa kita harus
mengucp syukur?
Karena keberadaan
pribadi Allah itu sendiri.
Cukup karena Allah,
maka patut setiap orang
percaya mengucap
syukur karena
keberadaan-Nya. Allah
telah menyediakan
keselamatan melalui
Yesus Kristus, sehingga
kita patut mengucap
sukur kepada Allah.
Selanjutnya dapat
menjadi dasar ucapan
syukur adalah karena
semua janji-janji Tuhan
yang tersedia bagi
semua orang percaya
(Ibr. 12:28).
-hubungan antara
ucapan syukur dan
pujian
Penjelsan
( saat manusia jatuh
kedalam dosa (Kej. 3:6-
7, maka dari itu semua
orang telah berdosa dan
kehilangan kemuliaan
Alah (Rm. 3:23), maka
manusia mengalami
kerusakan karakter itu
sebabnya manusia saling
membenci, sering marah
satu dan yang lain.
Namun setelah ada
pembaharuan melalui
pengorbanan
TuhanYesus maka kita
diperdamaikan kembali
dengan Allah sehingga
kita harus meniakan
setiap ucapan syukur
dan pujian penyembahan
kita kepada Tuhan
sehingga boleh berbau
dupah harum di hadapan
Allah).
13 (BULAN
JULI)
Rabu,17-07-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Allah
menyertai
kebutuhan kita
(1 Raja-raja.
17:8-16).
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Diskusi,
tanya
jwab, dan
ceramah.
-Tuhan menyediakan
kebutuhan kita
Penjelasan
( menjadi umat Tuhan
seharusnya kita percaya
bahwa Tuhan pasti
meyediakan kebutuhan
kita (Mat.6:25) burung-
burung yang tidak
menabur dan menuai
saja diberikan makan
oleh Bapa di Sorga
apalagi kita sebagai
ciptaan yang mulia
perhatikan dalam (Mat.
6:26). Apalagi kita anak-
anaknya pasti Tuhan
sediakan kebutuhan kita.
Bahkan Tuhan Yesus
Kristus memerintahkan
kita untuk meminta
kepada-Nya apa yang
menjadi kebutuhan kita
(Mat. 7:7), karena Bapa
di Sorga akan
memberikan apa yang
baik kepada mereka
yang meminta kepada-
Nya (Mat. 7:11b).
-Tuhan bekerja
menurut cara-Nya
Penjelasan
( sering sekali masalah
dan krisis datang kita
mengeluh sekali dan
kuatir, karena kita
berdoa tetapi jawaban
doa sepertinya belum
terjawab. Kita harus
mengerti bahwa Tuhan
bekerja dan menjawab
doa-doa kita dengan cara
dan waktu-Nya. Tuhan
terlalu besar untuk
dimengerti oleh pikiran
kita yang terbatas ini.
Jangan sekali-kali
mencoba untuk
memaksakkan kehendak
dan cara kita, karena
cara dan kehendak
Tuhanlah yang terbaik
dalam setiap kehidupan
kita.
14 Jumat,26-07-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Rahasia untuk
menjadi orang
besar
(Kej. 12:1-9)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Ceramah,
diskusi,
dan tanya
jawab
-pribadi yang mau
berubah
Penjelasan
( harus menjadi orang
yang mau berubah,
contohnya jika Abraham
tidak mau meresponi
panggilan Allah maka
sudah pasti ia akan tetap
menjadi pribadi yang
biasa-biasa saja. Allah
menghendaki agar kita
berani meninggalkan
cara atau gaya hidup kita
yang lama dan
menghidupi cara hidup
yang baru bersama
Kristus (2 Kor. 5:17).
Pribadi yang mau
berubalah yang akan
menjadi orang besar.
Perubahan itu diawali
dengan cara berpiki kita
(Rm. 12:2). Kita akan
menjadi orang besar jika
kita meninggalkan cara
berpikir mitaa yang kecil
dan mulai mengenakan
pikiran Tuhan (Flp. 4:8).
-pribadi yang mau
hidup dalam ketaatan
Penjelasan
(Abraham tidak akan
menjadi orang besar jika
ia tidak menaati perintah
Tuhan. Tujuan Tuhan
atas hidup kita adalah
supaya rencana-Nya
dapat dilaksanakan
melalui hidup taat kita.
Perlu kita ketahui bahwa
rahasia untuk mengalami
promosi dari Allah
adalah ketaatan (Flp.
2:8-9).
-pribadi yang punya
relasi yang baik
dengan Tuhan
Penjelasan
( hubungan yang baik
dengan Tuhan itu
sangata perlu karena
akan menentukan masa
depan kita untuk
menjadi orang besar.
Perhatikan Abraham ia
selau membangun
mezbah dan memanggil
nama Tuhan (Kej. 12:7-
8). Membangun mezbah
adalah membangun
relasi jika saudara punya
banyak relasi baik
dengan banya orang
maka saudara aka
menjadi orang besar dan
yang terpenting
mengandalkan Tuhan
dalam segala hal dan
mengandalkan Tuhan
(Yer. 17:7-8). Jika
saudara dan saya punya
hubungan relasi yang
baik dengan Tuhan
maka Tuhan akan
memberikan kita masa
depan yang penuh
harapan (Ams.23:18),
dan kita akan menjadi
pribadi yang sukses dan
selalu memprorriotaskan
Tuhan dalam segala
kehidupan kita.
15 (BULAN
AGUSTUS)
Rabu,14-08-
2019
Pertemuan
minngu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Iman adalah
kemampuan
(Ibr. 11-12)
08:00
Sampai
dengan
09:00
WIT
Diskusi,
tanya
jawab,
dan
ceramah
- mampu melihat Allah
dan kuasa-Nya
Penjelasan
( Allah yang tidak
kelihatan dalam bentuk
wujud manusia, namun
dapat dilihat oleh orang
beriman dalam wujud
rohani. Hanya orang
bebal berkata tidak ada
Allah (Mzm. 53:2).
Kasih-Nya bagi manusia
begitu besar (Yoh. 3:16),
sehingga Dia bersedia
untuk dilihat oleh orang-
orang percaya dan
beriman. Perlu iman
yang benar untuk
mampu melihat kasih
Allah dan kuasa-Nya).s
-mampu melihat karya
keselamatan
Penjelasan
( keselamatan umat
manusia itu merupakan
iman percaya, dan bukan
hal dapat dilihat dengan
mata. Namun iman
memampukkan orang
percaya untuk melihat
keselamatan dari Tuhan.
Rasul Paulus berkata
bahwa hidup adalaha
karena percaya, bukan
karena melihat (2 Kor.
5:7).
-mampu melihat janji-
janji Allah
Penjelasan
( iman memberi
kemampuan utnuk
seseorang melihat hal
positif dari segala
kejadian yang buruk.
Bahkan mampu
menerima kritikan pedas
sebgai sebuah pujian
yang membangkitkan
semangat untuk berubah.
Beriman bhawa segakla
hal yang terjadi adalah
sesuatu patronnya Tuhan
yang membahwa
kebaikan kepada
kehidupan kita. Yang
pasti iman kepada Yesus
Kristus memberikan
kepastian bahwa Allah
menyertai kehidupan
ita).
16
Jumat,30-08-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Menjadi murid
Kristus
(2 Kor. 5:16-
17).
10:00
Sampai
dengan
11:00
WIT
Ceramah,
diskusi,
dan tanya
jawab.
-berani meninggalkan
segalanya untuk
mengikut Yesus (Luk.
14:26).
Penjelasan
( murid adalah mereka
yang mengutamakan
Yesus, mengikut Yesus
apapun resikonya tak
akan perah ingkar dari
Tuhan Yesus (Luk.
14:33) dan melakukan
segala kehendak-Nya
dalam kehidupan kita
dan melakukan dan
memberitakan Injil
kepada orang lain (Mat.
28:19-20).
-menyangkal diri dan
memikul salib (Mat.
16:24).
Penjelasan
(menyangkal diri berarti
menaklukkan diri
kepada Tuhan Yesus
Kristus, sehingga kita
tidak mempunyai hak
dan kuasa lagi atas
dirinya sendiri. Dan
biarlah Tuhan yang
beracara penuh dalam
kehidupannya dann
melakukan apa saja
sesuai dengan kehendak
Tuhan dan menjadi
berkat bagi orang lain).
-memeliki penyerahan
hidup secara total
kepada Tuhan
(Mat.16:24).
Penjelasan
( totolitas penyerahan
diri seorang murid
ditunjukkan dengan
melakukan apa saja yang
Tuhan kehendaki. Juga
ditunjukkan dengan
menyangkal diri dan
memikul salib ini adalah
sebuah hakekat murid
sejati. Dalam segala hal
para murid adalah orang
yang rela menyerahkan
diri kepada Tuhan tanpa
itu seorang murid tidak
akan pernnha menjadi
murid sejati).
17 (BULAN
SEPTEMBER
)
Rabu, 02-09-
2019
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Bertumbuh
dalam Kristus
(Yoh. 15:1-7)
10:30
Sampai
dengan
11:30
WIT
Diskusi,
tanya
jawab,
dan
ceramah
- tinggal dalam Kristus
Penjelasan
(Tinggallah di dalam
Aku dan Aku di dalam
kamu. Sama seperti
Pertemuan
minggu ke-
pertama
ranting tidak dapat
berbuah dari dirinya
sendiri, kalau ia tidak
tinggal pada pokok
anggur, demikian kamu
juga tidak berbuah, jika
kamu tidak tinggal di
dalam Aku. Yohanes 15:
4).
-Tinggal Dalam
Firman Kristus
Penjelasan
(Alkitab
memperingatkan kita
supaya pergaulan kita
membawa berkat rohani
pada sesama. unci untuk
bertumbuh dalam
Kristus adalah
mempelajari firman
Tuhan, memperkatakan
firman Tuhan dan
melakukan firman
Tuhan dalam hidup
sehari-hari).
18 Jumat,18-09-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Bertekunlah
dalam doa
(Rm. 12:12)
07:30
Sampai
dengan
08:30
WIT
Ceramah,
tanya
jawab,
dan
diskusi
-Alkitab mengajar kita
berdoa dan kita
memang selayaknya
melakukan apa yang di
Firmankan Allah
Penjelasan
(Teks ini, selain
beberapa perikop yang
lain, menyatakan,
“Bertekunlah dalam
doa.” Jika kita tidak
bertekun dalam doa,
maka itu berarti kita
tidak menaati Kitab
Suci. Allah
memerintahka suapaya
kita dapat “Bertekunlah
dalam doa.” Maka
berjuanglah untuk itu).
-karena Allah
bertindak ketika kita
berdoa
Penjelasan
(dapat melakukan
banyak hal dalam waktu
lima detik saja, jauh
lebih banyak daripada
yang dapat kita lakukan.
Karena Allah selalu
mendengarkan seruan
dan doa umat ciptaan-
Nya. Jikalau kita berdoa
maka Allah bertindak
dalam segala kehidupan
kita dan apapun yang
kita minta kepada Yesus
Kristus akan
dilimpahkan bagi kita
asalkan kita hidup sesuai
dengan kebenaran
Firman Tuhan).
19 (BULAN
OKTOBER)
Rabu, 16-10-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Bersukacita di
dalam Tuhan
(Flp. 4:4)
09:30
Sampai
dengan
10:30
WIT
Diskusi,
ceramah,
dan tanya
jawab
-Tetap memuji Tuhan
dan menyembah
Tuhan di tengah-
tengah masalah
Penjelasan
(Nyanyian puji-pujian
ganti semangat yang
pudar, jadi cara kita kita
menganti masalah yang
sedang kita hadapi
dengan sukacita adalah
dengan memuji Tuhan.
Kita bisa melihat
contohnya dalam PL
Pujian dan sorak-sorai
dapat meruntuhkan
tembok Yerikho, apapun
yang menjadi tembok
atau penghalang bagi
kita untuk maju Allah
sanggup
meruntuhkannya).
-Mintalah pertolongan
Tuhan
Penjelasan
(artinya dimana tempat
petolongan dan
perlindungan orang
percaya hanya dalam
Allah saja karena
pertolongan kita
datangnya hanya dari
Alah saja (Mzm.143:7),
Pertolongan dari
manusia terbatas tetapi
pertolongan dari Tuhan
tidak terbatas. Tuhan
Yesus tidak sekedar
mengundang untuk siapa
saja yang datang
padaNya, melainkan Ia
akan memberi kelegaan,
memulihkan setiap
persoalan kita oleh
sebab itu
terimalah kelegaan yang
Yesus berikan kepada
kita dengan sepenuh
hati, bersukacita dan
takutlah akan Tuhan
dalam segala hal
apapun).
20 Jumat,25-10-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Allah adalah
kasih
(1 Yoh. 4:7-21)
07:00
Sampai
dengan
08:00
WIT
Tanya
jawab,
diskusi,
dan
ceramah.
- Allah adalah Kasih
Penjelasan
(Sesuai Firman Tuhan
1Yoh 4:7-21, Lembaga
Alkitab memberikan
judul kecil “ Allah
adalah kasih” ini
menandakan bahwa
kasih merupakan salah
satu karakter Allah
dalam bentuk
tindakannya kepada kita
umat manusia, Kasih
bukan berarti Allah
tetapi yang sebenarnya
Allah adalah Kasih, kita
jangan salah
mengartikannya agar
kita sadar dalam
pemahamannya tentang
kasih Allah).
-Peliharalah Kasih
Penjelasan
( Peliharalah kasih dan
saling mengasihi, dan
setelah kita ketahui
Bahwa Allah adalah
kasih seperti yang
dijelaskan pada poin
pertama tadi
yakinkanlah diri anda
saat ini bahwa betapa
besar Kasih Tuhan
kepada Kita, sehingga
dia mengaruniakan
anaknya yang tunggal
untuk rela di siksa, di
hina dan dikorbankan
sehingga mati di kayu
salib untuk menebus
dosa-dosa kita umat
manusia yang percaya
dan melalui penderitaan,
kematian dan
kebangkitannya Yesus
Kristus).
-saling mengasihi
Penjelasan
(Saling mengasihi
adalah suatu tindakan
yang dikehendaki Tuhan
dalam hidup kita sebagai
umat yang percaya
kepadanya dan itu
adalah perintah yang
utama dan terutama.
Tuhan Yesus berkata
bahwa hukum yang
utama dan terutama
adalah “Kasihilah Tuhan
Allahmu dengan
segenap hatimu dan
segenap jiwa ragamu
dan hukum kedua yang
disampaikan Tuhan
Yesus adalah Kasihilah
sesamamu manusia
seperti dirimu sendiri
dan jangan bersandar
pada pengertianmu
sendiri).
21 (BULAN
NOVEMBER)
Rabu, 20-11-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Janganlah
kuatir akan
hidupmu
(Mat. 6:25-34)
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Ceramah,
tanya
jawab,
dan
diskusi
-hidup lebih dari
sekedarmakanan dan
pakian (ayat 25)
Penjelasan
(kita tidak seharusnya
kuatir tentang makanan
dan pakaian karena
makanan dan pakian
tidak menyediakan hal-
hal yang paling dalam
hidup, tetapi marilah kita
berfokus hanya kepada
Allah dan Allah akan
menyediakan yang
berlipat kali ganda
dalam setiap hidup kita).
-bergantung
sepenuhnya kepada
Allah
Penjelasan
(kita melihat dalam ayat
26 bahwa burung-
burung yang tidak
bekerja pun Allah
menyediakan makanan
bagi mereka apalagi kita
sebagai ciptaan-Nya
yang mulia akan
menyediakan segala
sesuatu bagi kita asalkan
kita bersandar
sepenuhnya hanya
kepada Allah).
-carilah dahulu
kerajaan Allah (ayat
33)
Penjelasan
(kita harus mencari hal-
hal yang berkaitan
dengan Kerajaan Allah
yang dimana kita harus
hidup taat akan perintah
Allah dan hidup dalam
Firman Tuhan. Kare kita
mencari Kerajaan Allah
lebih dahulu maka Allah
memberikan semunya
kepada kita suatu hal
tambahan yang
berkelimpahan dalam
hidup kita).
22 Jumat, 29-11-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Hidup takut
akan Allah
(Ef. 5:21)
07:00
Sampai
dengan
08:00
WIT
Diskusi,
tanya
jawab,
dan
ceramah
-Ketika kita takut akan
Tuhan, secara jelas
kita mengakui otoritas
Kristus dalam hidup
kita
Penjelasan
(Ini yang perlu kita latih
dalam hidup kita
sehingga kegentaran
pada Kristus itu
menjadikan hidup kita
sungguh-sungguh ter-
kontrol dan terarah baik
serta berjalan di dalam
anugerahNya yang
terbaik dan akibatnya
saudara boleh dipakai
dengan luar biasa.
Waktu kita gentar pada
Tuhan dan itu menjadi
kekuatan komitmen
hidup orang yang
bersandar sepenuh pada
Allah).
-Itu saatnya kita boleh
mendapatkan
kekuatan baru dari
Alah
Penjelasan
(isini ada satu
kegentaran untuk tidak
ingin menyalibkan
Yesus kedua kalinya
dengan berbuat dosa
kembali karena kita
takut menyakiti dan
melihat darah Tuhan
harus diteteskan kembali
karena dosa yang kita
lakukan. Anugerah
terbesar yang saudara
dapat nikmati dalam
hidup ini adalah takut
akan Kristus).
-Menjadi semakin
dapat berelasi dengan
orang lain
Penjelasan
(Takut akan Tuhan
membuat kita lebih
submit dan merasakan
butuhnya saudara
seiman untuk menopang
kita. Kita makin tahu
kalau kita mempunyai
kelemahan begitu ba-
nyak dan menjadikan
kita lebih mawas diri
dan sadar butuhnya
persekutuan, saling
melayani. Karena makin
kita takut akan Tuhan,
kita akan semakin mem-
punyai jiwa melayani
serta mau merendahkan
diri untuk melayani
orang lain).
23 (BULAN
DESEMBER)
Rabu, 15-12-
2019
Pertemuan
minggu ke-
pertama
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Kuatkan dan
teguhkanlah
hatimu
(Yosua. 1:1-9)
09:30
Sampai
dengan
10:30
WIT
Ceramah,
tanya
jawab,
dan
diskusi
-Hati yang Kuat dan
teguh itu tidak kecut
dan tawar hati (ay.9).
Penjelasan
(Yosua berangkat
menjalankan perintah
Tuhan itu harus benar-
benar siap tanpa rasa
takut, cemas,gentar dan
patah hati. Yosua harus
siap dengan keberanian
yang penuh, tanpa ada
keraguan sedikit pun
untuk melangkahkan
kakinya. Karena Tuhan
yang selalu menyertai
dan membuatnya
berhasil).
-Apa dasar
keberaniannya kuat
dan teguh
Penjelasan
(Tidak lain adalah janji
Tuhan yang
berkata “sebab TUHAN,
Allahmu, menyertai
engkau, ke manapun
engkau pergi”.
Keberanian, kekuatan
dan keteguhan hatinya
menghadapi yang ada
dihadapannya adalah
penyertaan Tuhan. Tiap
langkahnya Tuhan
senantiasa menyertai.
Tuhan tetap turut serta
bersamanya, sehingga
ketika alasan untuk kita
berani adalah
mengimani penyertaan
Tuhan dalam setiap
langkah hidup kita).
-Dengan apa kita
berhati-hati
Penjelasan
(Bertindak sesuai
dengan hukum Tuhan,
tidak menyim pang ke
kiri atau ke
kanan, merenungkan
taurat Tuhan siang dan
malam. Berhati-hati itu
bukan,takut,tetapi
mengatur strategi untuk
menang. Apapun yang
ada di depan kita harus
di analisa dan dipelajari
dengan baik, supaya kita
berfikir sebelum
bertindak).
24
Jumat, 24-12-
2019
Pertemuan
minggu ke-
dua
Ecshal Lay GBI
Viktori
Abadi
Namosain
Kupang
Menjadi
pelaku Firman
Tuhan
(Yakobus.
1:19-27).
09:00
Sampai
dengan
10:00
WIT
Diskusi,
cermah, dan
tanya jawab.
-Supaya kita
tidak menipu diri
sendiri
Penjelasan
(Tetapi hendaklah
kamu menjadi
pelaku firman dan
bukan hanya
pendengar saja;
sebab jika tidak
demikian kamu
menipu diri
sendiri.” (ayat 22)
Sikap yang
mengabaikan
firman Allah akan
akan tertipu oleh
perilakunya
sendiri. Itulah
sebabnya banyak
orang Kristen
hidup
bersandiwara
dalam menyikapi
setiap peristiwa.
Di satu sisi
beribadah ke
gereja tetapi di sisi
yang lain
mengabaikan
manfaatnya. Tahu
bahwa
mengampuni itu
membuat akan
membuat beban
menjadi ringan
tetapi
mengesampingkan
nya. Orang-orang
seperti ini lupa
akan apa yang
seharusnya dia
miliki seperti
seseorang yang
lupa bagaimana
rupanya (ayat 23-
24). Tetapi orang
yang memberi
perhatian untuk
melakukan firman
akan menyadari
manfaat dari
firman Tuhan bagi
kehidupannya
sehingga dia
mampu
menempatkan
dirinya sesuai
dengan kebenaran
firman Tuhan).
-Supaya
mendapatkan
kebahagiaan
Penjelasan
(Tetapi
barangsiapa
meneliti hukum
yang sempurna,
yaitu hukum yang
memerdekakan
orang, dan ia
bertekun di
dalamnya, jadi
bukan hanya
mendengar untuk
melupakannya,
tetapi sungguh-
sungguh
melakukannya, ia
akan berbahagia
oleh
perbuatannya.”
(ayat 25) Ada
sukacita yang akan
kita temukan
disaat kita
bergerak dalam
melakukan firman.
Sesuatu yang tidak
akan mungkin
dijelaskan secara
akal, tetapi nyata
dalam hidup.
Bagaimana
mungkin bisa
menjelaskan
secara akal
bagaimana bisa
menikmati
kebahagiaan di
tengah-tengah
penderitaan hidup
(lih Yak. 1:2-28).
-Melakukan
Firman Tuhan
Penjelasan
( sungguh-sungguh
melakukannya.
(Yak1:25). Iman
kita akan
bertumbuh bila
kita melakukan
Firman Tuhan
dalam kehidupan
kita sehari-hari,
sehingga
kehidupan kita
menjadi sebuah
kesaksian bagi
orang lain).

More Related Content

What's hot

Bagaimana tuhan berbicara kepada kita
Bagaimana tuhan berbicara kepada kitaBagaimana tuhan berbicara kepada kita
Bagaimana tuhan berbicara kepada kita
Hendra Kasenda
 
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah PetrusEksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
Yose Rizal Triarto, S.Si
 
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)Katalis Media-Literatur
 
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
Christoper Tambanua
 
Bersepakat dengan Allah
Bersepakat dengan AllahBersepakat dengan Allah
Bersepakat dengan Allah
Hengky Tjia
 
Makalah Teologi perjanjian baru, allah
Makalah Teologi perjanjian baru, allahMakalah Teologi perjanjian baru, allah
Makalah Teologi perjanjian baru, allah
Yakub Unsula
 
Document
DocumentDocument
DocumentDeny Tipak
 
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gerejaMakalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
Yakub Unsula
 
Kotba dogmatika (ecshal)
Kotba dogmatika (ecshal)Kotba dogmatika (ecshal)
Kotba dogmatika (ecshal)
eksellay
 
Makalah dogmatika IV
Makalah dogmatika IV Makalah dogmatika IV
Makalah dogmatika IV
Yunus Oktavianus Pandia
 
DOA DAN PUASA 2015
DOA DAN PUASA 2015DOA DAN PUASA 2015
DOA DAN PUASA 2015
SIB Central City
 
1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol
Gadjah Mada University
 
Allah mengasihi semua orang
Allah mengasihi semua orangAllah mengasihi semua orang
Allah mengasihi semua orang
RonalStevlyOnibala
 
Kitab kehidupan
Kitab kehidupanKitab kehidupan
Kitab kehidupanalkitabiah
 
Peper dosa warisan
Peper dosa warisan Peper dosa warisan
Peper dosa warisan
tiansamatimbang
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
David Syahputra
 
Makalah doa dalam ajaran kristen
Makalah   doa dalam ajaran kristenMakalah   doa dalam ajaran kristen
Makalah doa dalam ajaran kristen
restueli
 
Makalah Peran Roh Kudus
Makalah   Peran Roh KudusMakalah   Peran Roh Kudus
Makalah Peran Roh Kudus
salmonkabak
 
Bedah Natal Menurut Lukas
Bedah Natal Menurut LukasBedah Natal Menurut Lukas
Bedah Natal Menurut Lukas
SABDA
 

What's hot (19)

Bagaimana tuhan berbicara kepada kita
Bagaimana tuhan berbicara kepada kitaBagaimana tuhan berbicara kepada kita
Bagaimana tuhan berbicara kepada kita
 
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah PetrusEksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
Eksposisi Kisah Para Rasul 2:1-13, 14-21 Refleksi Pentakosta & Khotbah Petrus
 
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)
Dapatkah Alkitab Dipercaya (Seri Kurios)
 
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
EJW_1891_Memaknai Baptisan_rev 20.5
 
Bersepakat dengan Allah
Bersepakat dengan AllahBersepakat dengan Allah
Bersepakat dengan Allah
 
Makalah Teologi perjanjian baru, allah
Makalah Teologi perjanjian baru, allahMakalah Teologi perjanjian baru, allah
Makalah Teologi perjanjian baru, allah
 
Document
DocumentDocument
Document
 
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gerejaMakalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
Makalah dogmatika peran diakonia dalam gereja
 
Kotba dogmatika (ecshal)
Kotba dogmatika (ecshal)Kotba dogmatika (ecshal)
Kotba dogmatika (ecshal)
 
Makalah dogmatika IV
Makalah dogmatika IV Makalah dogmatika IV
Makalah dogmatika IV
 
DOA DAN PUASA 2015
DOA DAN PUASA 2015DOA DAN PUASA 2015
DOA DAN PUASA 2015
 
1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol1 petrus 1 by jerol
1 petrus 1 by jerol
 
Allah mengasihi semua orang
Allah mengasihi semua orangAllah mengasihi semua orang
Allah mengasihi semua orang
 
Kitab kehidupan
Kitab kehidupanKitab kehidupan
Kitab kehidupan
 
Peper dosa warisan
Peper dosa warisan Peper dosa warisan
Peper dosa warisan
 
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
Pelajaran Sekolah Sabat ke-7 Triwulan III 2020
 
Makalah doa dalam ajaran kristen
Makalah   doa dalam ajaran kristenMakalah   doa dalam ajaran kristen
Makalah doa dalam ajaran kristen
 
Makalah Peran Roh Kudus
Makalah   Peran Roh KudusMakalah   Peran Roh Kudus
Makalah Peran Roh Kudus
 
Bedah Natal Menurut Lukas
Bedah Natal Menurut LukasBedah Natal Menurut Lukas
Bedah Natal Menurut Lukas
 

Similar to Bahan ajar pak dewasa (eksell)

Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
GPIB jemaat "SHALOM"
 
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi NarasiBagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
SABDA
 
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptxPELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
AnggiJoshuaPasaribu1
 
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang BenarModel Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
nofryzhia
 
Warta Jemaat - GPIB SHALOM | 28 desember 2014
Warta Jemaat - GPIB SHALOM |  28 desember 2014Warta Jemaat - GPIB SHALOM |  28 desember 2014
Warta Jemaat - GPIB SHALOM | 28 desember 2014
GPIB jemaat "SHALOM"
 
Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).
eksellay
 
Rekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptxRekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptx
Desakinamangsatu
 
Care My community
Care My communityCare My community
Care My community
Robert Sinaga
 
Pelajaran sekolah sabat ke 8 gereja . rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...
Pelajaran sekolah sabat ke 8     gereja .   rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...Pelajaran sekolah sabat ke 8     gereja .   rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...
Pelajaran sekolah sabat ke 8 gereja . rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...Pardy Lanteran
 
Ss 2014t3 08-gereja
Ss 2014t3 08-gerejaSs 2014t3 08-gereja
Ss 2014t3 08-gereja
Koresh George
 
Multiply sept for view
Multiply sept for viewMultiply sept for view
Multiply sept for viewSenasprod Woomen
 
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus AlkitabiahPanduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
alkitabiah
 
Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).
eksellay
 
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.docIBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
ssuserf0592e
 
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptxPAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
Filipi Butar-Butar
 
23 agustus 2014 gereja
23 agustus 2014   gereja 23 agustus 2014   gereja
23 agustus 2014 gereja
gmahkjerusalem
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
David Syahputra
 
BKSN 2012 : OMK
BKSN 2012 : OMKBKSN 2012 : OMK
BKSN 2012 : OMK
karangpanas
 

Similar to Bahan ajar pak dewasa (eksell) (20)

Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
Warta Jemaat - GPIB jemaat "SHALOM" - Sidoarjo / 16 maret 2014
 
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi NarasiBagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
Bagaimana Belajar Alkitab? Eksposisi Narasi
 
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptxPELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
PELAJARAN 10 (MENJADI SEPERTI KRISTUS).pptx
 
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang BenarModel Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
Model Ibadah dan Unsur-unsur Ibadah yang Benar
 
Warta Jemaat - GPIB SHALOM | 28 desember 2014
Warta Jemaat - GPIB SHALOM |  28 desember 2014Warta Jemaat - GPIB SHALOM |  28 desember 2014
Warta Jemaat - GPIB SHALOM | 28 desember 2014
 
Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).
 
Rekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptxRekoleksi di Woloan.pptx
Rekoleksi di Woloan.pptx
 
Bab 2 Agama Kelas 8
Bab 2 Agama Kelas 8Bab 2 Agama Kelas 8
Bab 2 Agama Kelas 8
 
Care My community
Care My communityCare My community
Care My community
 
Pelajaran sekolah sabat ke 8 gereja . rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...
Pelajaran sekolah sabat ke 8     gereja .   rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...Pelajaran sekolah sabat ke 8     gereja .   rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...
Pelajaran sekolah sabat ke 8 gereja . rantepasang kec.sabbang.kab. luwu...
 
Ss 2014t3 08-gereja
Ss 2014t3 08-gerejaSs 2014t3 08-gereja
Ss 2014t3 08-gereja
 
Multiply sept for view
Multiply sept for viewMultiply sept for view
Multiply sept for view
 
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus AlkitabiahPanduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
Panduan dan Doktrin Ringkas Jemaat Kristus Alkitabiah
 
Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).Bahan ajar pak matan (ecshal).
Bahan ajar pak matan (ecshal).
 
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.docIBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
IBADAH MINGGU, 25 JUNI 2023.doc
 
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptxPAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
PAK Kelas 8 Pelajaran 6-Wujud Beriman.pptx
 
GEMPAR 12
GEMPAR 12GEMPAR 12
GEMPAR 12
 
23 agustus 2014 gereja
23 agustus 2014   gereja 23 agustus 2014   gereja
23 agustus 2014 gereja
 
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
Pelajaran sekolah sabat ke 9 triwulan 2 2017
 
BKSN 2012 : OMK
BKSN 2012 : OMKBKSN 2012 : OMK
BKSN 2012 : OMK
 

More from eksellay

Mengajar uas strategi (eksell)
Mengajar uas strategi (eksell)Mengajar uas strategi (eksell)
Mengajar uas strategi (eksell)
eksellay
 
Mengajar uas strategi (eksall)
Mengajar uas strategi (eksall)Mengajar uas strategi (eksall)
Mengajar uas strategi (eksall)
eksellay
 
Tafsir Kitab Nahum
Tafsir  Kitab NahumTafsir  Kitab Nahum
Tafsir Kitab Nahum
eksellay
 
Makalah tafsir pl eksel
Makalah tafsir pl ekselMakalah tafsir pl eksel
Makalah tafsir pl eksel
eksellay
 
Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).
eksellay
 
Peper tafsiran pb (ecshal)
Peper tafsiran pb (ecshal)Peper tafsiran pb (ecshal)
Peper tafsiran pb (ecshal)
eksellay
 
Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).
eksellay
 
POWER POIN EKSEL.LAY
POWER POIN EKSEL.LAYPOWER POIN EKSEL.LAY
POWER POIN EKSEL.LAY
eksellay
 
cerita tentag Eksel. Lay
cerita tentag Eksel. Laycerita tentag Eksel. Lay
cerita tentag Eksel. Lay
eksellay
 

More from eksellay (9)

Mengajar uas strategi (eksell)
Mengajar uas strategi (eksell)Mengajar uas strategi (eksell)
Mengajar uas strategi (eksell)
 
Mengajar uas strategi (eksall)
Mengajar uas strategi (eksall)Mengajar uas strategi (eksall)
Mengajar uas strategi (eksall)
 
Tafsir Kitab Nahum
Tafsir  Kitab NahumTafsir  Kitab Nahum
Tafsir Kitab Nahum
 
Makalah tafsir pl eksel
Makalah tafsir pl ekselMakalah tafsir pl eksel
Makalah tafsir pl eksel
 
Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).
 
Peper tafsiran pb (ecshal)
Peper tafsiran pb (ecshal)Peper tafsiran pb (ecshal)
Peper tafsiran pb (ecshal)
 
Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).Peper dogmatika (eksell).
Peper dogmatika (eksell).
 
POWER POIN EKSEL.LAY
POWER POIN EKSEL.LAYPOWER POIN EKSEL.LAY
POWER POIN EKSEL.LAY
 
cerita tentag Eksel. Lay
cerita tentag Eksel. Laycerita tentag Eksel. Lay
cerita tentag Eksel. Lay
 

Recently uploaded

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
kinayaptr30
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
widyakusuma99
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
lastri261
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
UditGheozi2
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
agusmulyadi08
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
AgusRahmat39
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
bobobodo693
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
rohman85
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 

Recently uploaded (20)

Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
LAPORAN TUGAS TAMBAHAN PEMBINA PRAMUKA..
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdfLK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
LK 1 - 5T Keputusan Berdampak PERMATA BUNDA.pdf
 
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
PI 2 - Ratna Haryanti, S. Pd..pptx Visi misi dan prakarsa perubahan pendidika...
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptxSEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
SEMINAR PPG DAN PPL ppg prajabatan 2024.pptx
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrinPatofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
Patofisiologi Sistem Endokrin hormon pada sistem endokrin
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 

Bahan ajar pak dewasa (eksell)

  • 1. Nama : Ecshal Lay Nim : 20188608 JADWAL PELAKSANAAN PAK DEWASA DI GEREJA MULAI BULAN JANUARI SAMPAI BULAN DESEMBER N O HARI/TGL NAMA PENGAJAR TEMPAT JUDUL MATERI DURASI/ WAKTU METOD E MENGA JAR POIN-POIN PENTING 1 (BULAN JANUARI) Rabu, 09-01- 2019 Pertemuan minggu pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Menerima Tuhan Yesus Kristus (Kol.2:6-7). 08:00 Sampai dengan 09:00 WIT Ceramah, tanya jawab, dan diskusi -Menerima Yesus Kristus. Penjelasan (orang Kristen harus menerima Tuhan Yesus Kristus secar Pribadi sehingga dapat merasakan begitu besar dan lawatan Tuhan dalam kehidupan kita dan mengetahui bahwapenyertaan Tuhan sangat sempurna dan nyata dalam kehiduppan kita). - Hidup dalam Dia Penjelasan (jikalau kita sudah menerima Kristus secara pribadi maka kita di tuntut untuk hidup dalam Yesus supaya iman kita tetap teguh dan kokoh dalam Yesus Kristus). -Berakar dalam Dia. Penjelasan (orang Kristen dituntut agar tetap hidupnya berakar dalam Kristus supaya kita badai gelombang datang menerpah kehidupannya ia). sudah kuat dan kokoh karena dibangun dalam Kristus yang
  • 2. menjadi prioritas utama orang percaya dan hidup selalu mengandalkan Tuhan (Yer.17:7-8). 2 Jumat, 18-01- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Hidup mengandalkan Tuhan (Yer.17:7-8). 10:00 Sampai dengan 11:00 WIT Diskusi ,ceramah, dan tanya jawab. -Mengandalkan Tuhan Penjelasan (Orang Kristen dalam setiap langkah hidupnya harus selalu mengandalkan Tuhan dan bukan jangan mengandalkan kekuatannya sendiri. Karena kita mengetahui bahwa jikalau orang mengandalkan dirinya sendiri maka Firman Tuhan mengatakan bahwa terkutuklah dia, tetapi kita mengandalkan Tuhan maka kita akan diberkatinya secara melimpah dan Allah akan mencukupkan apa saja yang ada dalam hidup kita). - Merambatkan akarnya Penjelasan (Orang yang mengandalkan Tuhan akan diberkati Tuhan dan kehidupannya itu di ibaratkan seperti pohon yang merambatkan akr- akarnya merampat ke tanah dan sudah kuat ini juga di ibaratkan seperti oang percaya jikalau kita membangun iman kita dalam Yesus Kristus maka kita tidak mudah goyah karena iman yang kita bangun sudah tkuat dan kokoh.
  • 3. - Menghasilkan buah Penjelasan (orang yang hidup dalam Kristus tentunya hidupnya akan menghasilkan buah karena jikalau kita hidup di luar Kristus tidak akan menghasilkan buah yang benar akan tetapi jikalau kita hidup dalam Kristus kita akan menghasilkan buah (Yoh.15:5), dan buah yang kita hasilkan itu buah kebenaran dalam Kristus.
  • 4. 3 (BULAN FEBRUARI) Rabu,13-02- 2019 Pertemauan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Kasih (1 Kor.13:1-13) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Tanya jawab, diskusi kelompok , dan ceramah -Kasih itu murah hati Penjelasan Murah hati, kemurah hatian, kemurahan hati, dan kemurahan hanyalah sebuah kata atau kata majemuk yang tidak berarti kalau hanya disebut dan diuraikan maknanya dalam Kamus Bahasa. Kemurahan dalam bahasa Yunani disebut chrestotes, bahasa Latin disebut benignitas, dan bahasa Inggris disebut kindness. Benign ity artinya perbuatan baik yang nyata, kelembutan dalam berlaku terhadap sesama dan bersikap penuh rahmat. Alkitab menulis kata terkait murah hati ini cukup sering, seperti dalam kitab Rut 2:2). -Kaih itu tidak sombong Penjelasan (orang percaya harus hidup sesuai dengan kehendak Allah saja janganlah kita egois atau sombong karena Tuhan Yesus tidak menghendaki semuanya itu akan tetapi kita harus rendah hati dan berlaku sombong dalam kehidupan kita biarlah kasih tetap tingga diam dalam setiap kehidupan kita sebagai orang percaya. Y --------------akobus 4:6 Tetapi kasih karunia, yang dianugerahkan-Nya
  • 5. kepada kita, lebih besar dari ealalpada itu. Karena itu Ia katakan: “Allah menentang orang yang congkak, tetapi mengasihani orang yang rendah hati.” akobus 4:6 Tetapi kasih karunia, yang dianugerahkan-Nya kepada kita, lebih besar dari pada itu. Karena itu Ia katakan: “Allah menentang orang yang congkak, tetapi mengasihani orang yang rendah hati.” akobus 4:6 Tetapi kasih karunia, yang dianugerahkan-Nya kepada kita, lebih besar dari pada itu. Karena itu Ia katakan: “Allah menentang orang yang congkak, 4 Jumat,22-02- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Saling mengasihi (Yoh. 15:9-17) 08:00 Sampai dengan 09:00 WIT Ceramah, tanya jawab, dan diskusi -Perintah dari Alla Penjelasan (Allah memberikan perintah kepada umat ciptaan-Nya supaya kita saling mengasihi mengapa demekian karena Allah adalah kasih (1 Yoh.4:8), jadi barangsiapa mengatakan bahwa ia mengenal Allah tetapi kasih tidak pernah diterapkan dalam kehidupannya semuanya tidak ada faedahnya
  • 6. sama sekali akan tetapi kasih harus kita implementasikan dalam setiap kehidupan kita (1 Yoh.4:21). Karena ini perintah dari Allah maka kita harus taat pada perintah Tuhan Yesus). - Tinggal dalam kasih Penjelasan (kita harus tetap tinggal dalam kasih supaya kita bisa memahmi maksud dan tujuan Allah dalam kehidupan kita karena Alkitab mengatakn bahwa dari ketiga hal ini kasihlah yang paling terbesar (1 Kor.13:13), jadi kasih harus tinggal tetap dalam setiap kehidupan kita supaya kita dapat menjadi berkat bagi orang lain). - kasihilah sesama manusia Penjelasan jikalai kita sudah mengenal secara pribadi dengan benar maka kita dituntut untuk hidup saling mengasihi sesama manusia karena semuanya itu perintah Allah jadi barang siapa mengasihi Allah ia juga harus saling mengasihi manusia (1 Yoh.4:19), karena Allah lebih dahulu mengasihi umat ciptaan-Nya).
  • 7. 5 (BULAN MARET) Rabu,13-03- 2109 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Cara hidup jemaat mula- mula(Kis. 2:41-47) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Tanya jawab, diskusi, dan ceeramah . -Memberi diri baptis Penjelasan (disini yang dimaksud adalah suatu tanda pertobatan yang dimana pada saat itu Petrus berkotba atau memberitakan Injil mereka percaya dan mau memberi diri mereka di baptis merupakan suatu taanda pertobatan mereka (Kis. 2:41), lalu mereka meninggalkan kehidupan lama mereka dan mengikuti kehidupan baru yakni dalam Yesus Kristus). -Bertekun dalam pengajran rasul-rasul Penjelasan (jikalau kita sudah memberi diri dibaptis maka kita orang Kristen patut mengikuti cara hidup jemaat mula-mula yang dimana mereka bertekun dalam pengajaran rasul-rasul yang dimana mereka sungguh-sungguh mendegarkan ajaran rasul-rasul dan hidup sesuai dengan kebenaran Firman Tuhan (Kis.2:42). - Memuji Allah Penjelasan (Tujuan hidup orang percaya adalah memuliakan Tuhan di segala aspek kehidupan. Hidup yang memuliakan Tuhan adalah hidup yang menjadi berkat,
  • 8. kesaksian, dan teladan. Inilah suatu kehidupan yang berkualitas, kehidupan yang di atas rata-rata, bukan hidup yang biasa- biasa saja, bukan hidup yang terbawa oleh arus dunia ini. Akan tetapi orang percaya hidup dan matinya hanyalah untuk Kristus (Flp.1:21). 6 Jumat,22-03- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang. Tetaplah mengucpa syukur (1 Tes. 5:17) 07:00 Sampai dengan 08:00 WIT Diskusi, tanya jawab, dan ceramaah -Mengucap syukur dalam segala hal Penjelasan (disini Allah menghendaki dalam setiap kehidupan orang percaya kita tetap mengucap syukur dalam segala hal karena itulah yang di kehendaki oleh Allah. Kita tidak bisa mengucap syukur kalau kita di berkati secara melimpah oleh Allah namun yang menjadi kehendak Allah disini bahwa apapun yang kita alami tetap mengucap syukur kepada Allah karena semua yang Allah rencanakan dalam kehidupan kita baik adanya. -Mengucap syukur atas kebaikan Tuhan Penjelasan (kita bersyukur atas segala hal yang Tuhan kerjakan atas kehidupan kita karena Allah merencanakan segala sesuatu itu peuh dengan damai sejahtera, Allah tidak pernah
  • 9. merencanakan hal-hal yang tidak baik dalam hidup kita akan tetapi semuanya baik karena waktu Tuhan pasti yang terbaik dalam hidup kita jadi apapun yang tetap terjadi tetap meengucap syukur kepada Tuhan Yesus. 7 (BULAN APRIL) Rabu,10-04- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Berbuah pada musimnya (Kej. 49:22- 26). 07:30 Sampai dengan 08:30 WIT Ceramah, diskusi, dan tanya jawab. -melupakan kepahitan di masa lalu Penjelasan (kita melihat bahwa Yusuf lebih berfokus pada masa yang akan datang dan proses Tuhan yang ia hadapi dan hal- hal positif yang dilakukan Tuhan dalam hidupnya mengucap syukur atas penyertaan Tuhan yang tidak pernah habis dalam hidupnya). -meminta kehadiran Tuhan di masa kini Penjelasan (kehadiran dan penyertaan Tuhan dalam hidup kita. Yusuf selalu berbuah di dalam setiap musim kehidupannya karena, ia selalu di penuhi Roh Allah dan melibatkan Tuhan dalam kesehariannya, dimanapun ia berada baik didalam rumah potifar dan penjara ataupun di istana Firaun jadi kita harus mengikuti teladan dari Yusuf dalam setiap kehidupan kita.
  • 10. -meyakini janji Tuhan untuk masa depan Penjelasan (apapun kondisi kita saat ini betapun beratnya kesulitan dan tantangan yang kita hadapi, Tuhan sanggup membalikkan keadaan kita asalkan kita tetap meyakini janji-janji Firman-Nya. 8 Jumat,12-04- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Tanggung Jawab Orang Kristen (Titus.2:11-15). 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT tanya jawab,cer amah, dan diskusi -orang percaya bertanggung jawab untuk menyia-nyiakan anugerah keselamatan yang sudah ada Penjelasan (orang percaya sudah menerima keselamatan yang Cuma-Cuma melalui pengorbanan Yesus Kristus di atas kayu salib dan anugerah keselamatan melalui karya penebusan Tuhan Yesus dia atas kayu salib supaya kita dikembalikan pada rancangan Allah yang semula. -orang Kristen bertanggung jawab untuk Injil Penjelasan (kabar baik tentang Injil keselamatan wajib di teruskan. Paulus menyebut hal ini sebagai pekerjaan yang baik diwajibkan bagi semua orang yang telah menikmati anugerah keselamatan, dan tanggung jawab orang Kristen adalah memberitakan Injil
  • 11. kepada orang lain yang belum mengenal Tuhan (Mat.28:19-20). 9 (BULAN MEI) Rabu,08-05- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Bahagia dalam pencobaan (Yakobus. 1:1- 8). 08:00 Sampai dengan 09:00 WIT Diskusi,c eramah, dan tanya jawab -agar kita bertumbuh dalam iman (ayat 3). Penjelasan (iman adalah ketaatan kita kepada kehendak Allah dan bukan keiginan kita semata karena iman adalah dari dari segala yang kita harapkan dan dan bukti dari segala sesuatu kita lihat (Ibr.11:1) oleh karena itu ujian dan pencobaan yang Tuhan ijinkan terjadi membuat kita mengalami pembaruan pikiran sebagaimana tertulis dalam kitab (Rm.12:1). -agar kita memeliki ketekunan (ayat 3) Penjelasan (tujuan Allah mengijinkan kita mengalami ujian dan pencobaan agar kita memeliki ketekunan. Kuasa Tuhan yang memampukkan orang percaya untuk mengubah sesuatu yang buruk menjadi kebaikan, mengubah apa yang nampaknya kecelakaan menjadi damai sejahtera, dan apa yang semula merugikan enjadi menguntungkan bagi kita. -agar kita semakin smpurna (ayat 4) Penjelasan
  • 12. (dalam menghadapi pergumulan hidup kita harus senantiasa melibatkan Tuhan di dalamnya sehingga pergumulan adalah ujian atau pencobaan yang Tuhan ijinkan terjadi dalam hidup kita membahwa sesuatu yang terbaik bagi kita, karena kareena di tuntut untuk hidup sempurna seperti Bapamu yang di sorga adalah sempurna (Mat.5:48). 10 Jumat,17-05- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Mengasihi Tuhan Yesus Kristus dengan sepenuh hati. (Yoh.21:15-19) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Ceramah, diskusi, dan tanya jawab. -mengasihi Tuhan adalah hukum yang pertama dan terutama (Mat. 22:37-39) Penjelasan (tidak ada hukum yang lebih penting selain dari mengasihi Tuhan, hal ini disebabkan nilai kasih adalah utama dalam segalanya. Kasih lebih berharga dan bernilai dari uang atau kekayaan. Karenanya para murid harus mengupayakan hidup selalu mengasihi Tuhan dengan segenap hatinya dan kekuatannya). -mengasihi Tuhan memeliki nilai kekekalan Penjelasan (Alkitab menjelaskan bahwa segalanya akan berakhir, namun kasih itu tetap. Kasih tidak berkesudahan kasih
  • 13. bernilai dari selama- lamanya sampai selama- lamanya. Dalam Kitab (1 Kor. 13:1-13), dijelaskan bahwa kasih adalah segalanya lebih lagi jika dihubungkan dengan kehidupan para muid, maka kasih adalah keharusan dan kemutlakan karena kasih yang terutama (1 Kor.13:13). -kasih kepada Tuhan mewarnai segala kehidupan mita Penjelasan ( apapun yang akan dilakukan para murid- murid Tuhan, semua akan bertitik tolak dari kasih kepada Allah. Kasih kepada Allah menjadi landasan bagaimana para murid- Nya melayani, memberitakan Injil. Tanpa kasih segalannya tidak akan bernilai apa- apa. Mengasihi Tuhan adalah hal uang pokok dalam kehidupan para murid Tuhan, kita sebagai murid-Nya di zaman ini, apakah kita sudah mengasihi Tuhan dengan benar kita harus berusaha dan meeminta pertolongan dari Roh Kudus supaya kita dapat mengasihi Tuhan dengan benar).
  • 14. 11 (BULAN JUNI) Rabu,12-06- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Pemimpin yang melayani (Mrk. 10:42- 45) 09:30 Sampai dengan 10:30 WIT Diskusi, tanya jawab, dan ceramah - pemimpin adalah pelayan (Mrk. 10:45) Penjelasan (kita harus memahami bahwa Allah memanggil dan memilih kita menjadi kepala dan bukan ekor. Hal ini menunjukkan bahwa Tuhan mempercayakan kita sebagai pemimpin tetapi masih banyak orang percaya tidak menyadari kalau dirinya sebagai pemimpin. Jelas bahwa pemimpin bukan penguasa melainkan pribadi yang dipercayakan Tuhan untuk melayani. -pemimpin harus memberikan teladan (Yoh.13:15) Penjelasan (Tuhan Yesus sebagai teladan angung yang telah melayani manusia, tidak hanya melayani dan mengasihi dengan kata-kata melainkan dengan perbuatan. Allah yang telah mengasihi dunia bukan merupakan bukti bahwa sebagai pemimpin harus memberi teladan kepada semua orang, khususnya bagi orang-orang yang ada di sekitarnya). -pemimpin adalah pemberi solusi Penjelasan (sering sekali pemimpin mengalami kegagalan ketika dirinya tidak menjadi pemberi solusi
  • 15. bagi bawaannya. Dimana seorang pemimpin juga harus memberikan jalan keluar yang terbaik kepada orang lain sehingga ia menjadi motivasi dan teladan yang baik bagi orang lain). 12 Jumat,21-06- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Mengucap syukur (Mazmur. 105: 1-5) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Tanya jawab,dis kusi, dan ceramah. -dasar dari ucapan sykur Penjelasan ( mengapa kita harus mengucp syukur? Karena keberadaan pribadi Allah itu sendiri. Cukup karena Allah, maka patut setiap orang percaya mengucap syukur karena keberadaan-Nya. Allah telah menyediakan keselamatan melalui Yesus Kristus, sehingga kita patut mengucap sukur kepada Allah. Selanjutnya dapat menjadi dasar ucapan syukur adalah karena semua janji-janji Tuhan yang tersedia bagi semua orang percaya (Ibr. 12:28). -hubungan antara ucapan syukur dan pujian Penjelsan ( saat manusia jatuh kedalam dosa (Kej. 3:6- 7, maka dari itu semua orang telah berdosa dan kehilangan kemuliaan Alah (Rm. 3:23), maka manusia mengalami kerusakan karakter itu sebabnya manusia saling
  • 16. membenci, sering marah satu dan yang lain. Namun setelah ada pembaharuan melalui pengorbanan TuhanYesus maka kita diperdamaikan kembali dengan Allah sehingga kita harus meniakan setiap ucapan syukur dan pujian penyembahan kita kepada Tuhan sehingga boleh berbau dupah harum di hadapan Allah). 13 (BULAN JULI) Rabu,17-07- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Allah menyertai kebutuhan kita (1 Raja-raja. 17:8-16). 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Diskusi, tanya jwab, dan ceramah. -Tuhan menyediakan kebutuhan kita Penjelasan ( menjadi umat Tuhan seharusnya kita percaya bahwa Tuhan pasti meyediakan kebutuhan kita (Mat.6:25) burung- burung yang tidak menabur dan menuai saja diberikan makan oleh Bapa di Sorga apalagi kita sebagai ciptaan yang mulia perhatikan dalam (Mat. 6:26). Apalagi kita anak- anaknya pasti Tuhan sediakan kebutuhan kita. Bahkan Tuhan Yesus Kristus memerintahkan kita untuk meminta kepada-Nya apa yang menjadi kebutuhan kita (Mat. 7:7), karena Bapa di Sorga akan memberikan apa yang baik kepada mereka yang meminta kepada- Nya (Mat. 7:11b). -Tuhan bekerja menurut cara-Nya
  • 17. Penjelasan ( sering sekali masalah dan krisis datang kita mengeluh sekali dan kuatir, karena kita berdoa tetapi jawaban doa sepertinya belum terjawab. Kita harus mengerti bahwa Tuhan bekerja dan menjawab doa-doa kita dengan cara dan waktu-Nya. Tuhan terlalu besar untuk dimengerti oleh pikiran kita yang terbatas ini. Jangan sekali-kali mencoba untuk memaksakkan kehendak dan cara kita, karena cara dan kehendak Tuhanlah yang terbaik dalam setiap kehidupan kita. 14 Jumat,26-07- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Rahasia untuk menjadi orang besar (Kej. 12:1-9) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Ceramah, diskusi, dan tanya jawab -pribadi yang mau berubah Penjelasan ( harus menjadi orang yang mau berubah, contohnya jika Abraham tidak mau meresponi panggilan Allah maka sudah pasti ia akan tetap menjadi pribadi yang biasa-biasa saja. Allah menghendaki agar kita berani meninggalkan cara atau gaya hidup kita yang lama dan menghidupi cara hidup yang baru bersama Kristus (2 Kor. 5:17). Pribadi yang mau berubalah yang akan menjadi orang besar. Perubahan itu diawali dengan cara berpiki kita
  • 18. (Rm. 12:2). Kita akan menjadi orang besar jika kita meninggalkan cara berpikir mitaa yang kecil dan mulai mengenakan pikiran Tuhan (Flp. 4:8). -pribadi yang mau hidup dalam ketaatan Penjelasan (Abraham tidak akan menjadi orang besar jika ia tidak menaati perintah Tuhan. Tujuan Tuhan atas hidup kita adalah supaya rencana-Nya dapat dilaksanakan melalui hidup taat kita. Perlu kita ketahui bahwa rahasia untuk mengalami promosi dari Allah adalah ketaatan (Flp. 2:8-9). -pribadi yang punya relasi yang baik dengan Tuhan Penjelasan ( hubungan yang baik dengan Tuhan itu sangata perlu karena akan menentukan masa depan kita untuk menjadi orang besar. Perhatikan Abraham ia selau membangun mezbah dan memanggil nama Tuhan (Kej. 12:7- 8). Membangun mezbah adalah membangun relasi jika saudara punya banyak relasi baik dengan banya orang maka saudara aka menjadi orang besar dan yang terpenting mengandalkan Tuhan dalam segala hal dan
  • 19. mengandalkan Tuhan (Yer. 17:7-8). Jika saudara dan saya punya hubungan relasi yang baik dengan Tuhan maka Tuhan akan memberikan kita masa depan yang penuh harapan (Ams.23:18), dan kita akan menjadi pribadi yang sukses dan selalu memprorriotaskan Tuhan dalam segala kehidupan kita. 15 (BULAN AGUSTUS) Rabu,14-08- 2019 Pertemuan minngu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Iman adalah kemampuan (Ibr. 11-12) 08:00 Sampai dengan 09:00 WIT Diskusi, tanya jawab, dan ceramah - mampu melihat Allah dan kuasa-Nya Penjelasan ( Allah yang tidak kelihatan dalam bentuk wujud manusia, namun dapat dilihat oleh orang beriman dalam wujud rohani. Hanya orang bebal berkata tidak ada Allah (Mzm. 53:2). Kasih-Nya bagi manusia begitu besar (Yoh. 3:16), sehingga Dia bersedia untuk dilihat oleh orang- orang percaya dan beriman. Perlu iman yang benar untuk mampu melihat kasih Allah dan kuasa-Nya).s -mampu melihat karya keselamatan Penjelasan ( keselamatan umat manusia itu merupakan iman percaya, dan bukan hal dapat dilihat dengan mata. Namun iman memampukkan orang percaya untuk melihat keselamatan dari Tuhan.
  • 20. Rasul Paulus berkata bahwa hidup adalaha karena percaya, bukan karena melihat (2 Kor. 5:7). -mampu melihat janji- janji Allah Penjelasan ( iman memberi kemampuan utnuk seseorang melihat hal positif dari segala kejadian yang buruk. Bahkan mampu menerima kritikan pedas sebgai sebuah pujian yang membangkitkan semangat untuk berubah. Beriman bhawa segakla hal yang terjadi adalah sesuatu patronnya Tuhan yang membahwa kebaikan kepada kehidupan kita. Yang pasti iman kepada Yesus Kristus memberikan kepastian bahwa Allah menyertai kehidupan ita). 16 Jumat,30-08- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Menjadi murid Kristus (2 Kor. 5:16- 17). 10:00 Sampai dengan 11:00 WIT Ceramah, diskusi, dan tanya jawab. -berani meninggalkan segalanya untuk mengikut Yesus (Luk. 14:26). Penjelasan ( murid adalah mereka yang mengutamakan Yesus, mengikut Yesus apapun resikonya tak akan perah ingkar dari Tuhan Yesus (Luk. 14:33) dan melakukan segala kehendak-Nya dalam kehidupan kita dan melakukan dan memberitakan Injil
  • 21. kepada orang lain (Mat. 28:19-20). -menyangkal diri dan memikul salib (Mat. 16:24). Penjelasan (menyangkal diri berarti menaklukkan diri kepada Tuhan Yesus Kristus, sehingga kita tidak mempunyai hak dan kuasa lagi atas dirinya sendiri. Dan biarlah Tuhan yang beracara penuh dalam kehidupannya dann melakukan apa saja sesuai dengan kehendak Tuhan dan menjadi berkat bagi orang lain). -memeliki penyerahan hidup secara total kepada Tuhan (Mat.16:24). Penjelasan ( totolitas penyerahan diri seorang murid ditunjukkan dengan melakukan apa saja yang Tuhan kehendaki. Juga ditunjukkan dengan menyangkal diri dan memikul salib ini adalah sebuah hakekat murid sejati. Dalam segala hal para murid adalah orang yang rela menyerahkan diri kepada Tuhan tanpa itu seorang murid tidak akan pernnha menjadi murid sejati). 17 (BULAN SEPTEMBER ) Rabu, 02-09- 2019 Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Bertumbuh dalam Kristus (Yoh. 15:1-7) 10:30 Sampai dengan 11:30 WIT Diskusi, tanya jawab, dan ceramah - tinggal dalam Kristus Penjelasan (Tinggallah di dalam Aku dan Aku di dalam kamu. Sama seperti
  • 22. Pertemuan minggu ke- pertama ranting tidak dapat berbuah dari dirinya sendiri, kalau ia tidak tinggal pada pokok anggur, demikian kamu juga tidak berbuah, jika kamu tidak tinggal di dalam Aku. Yohanes 15: 4). -Tinggal Dalam Firman Kristus Penjelasan (Alkitab memperingatkan kita supaya pergaulan kita membawa berkat rohani pada sesama. unci untuk bertumbuh dalam Kristus adalah mempelajari firman Tuhan, memperkatakan firman Tuhan dan melakukan firman Tuhan dalam hidup sehari-hari). 18 Jumat,18-09- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Bertekunlah dalam doa (Rm. 12:12) 07:30 Sampai dengan 08:30 WIT Ceramah, tanya jawab, dan diskusi -Alkitab mengajar kita berdoa dan kita memang selayaknya melakukan apa yang di Firmankan Allah Penjelasan (Teks ini, selain beberapa perikop yang lain, menyatakan, “Bertekunlah dalam doa.” Jika kita tidak bertekun dalam doa, maka itu berarti kita tidak menaati Kitab Suci. Allah memerintahka suapaya kita dapat “Bertekunlah dalam doa.” Maka berjuanglah untuk itu).
  • 23. -karena Allah bertindak ketika kita berdoa Penjelasan (dapat melakukan banyak hal dalam waktu lima detik saja, jauh lebih banyak daripada yang dapat kita lakukan. Karena Allah selalu mendengarkan seruan dan doa umat ciptaan- Nya. Jikalau kita berdoa maka Allah bertindak dalam segala kehidupan kita dan apapun yang kita minta kepada Yesus Kristus akan dilimpahkan bagi kita asalkan kita hidup sesuai dengan kebenaran Firman Tuhan). 19 (BULAN OKTOBER) Rabu, 16-10- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Bersukacita di dalam Tuhan (Flp. 4:4) 09:30 Sampai dengan 10:30 WIT Diskusi, ceramah, dan tanya jawab -Tetap memuji Tuhan dan menyembah Tuhan di tengah- tengah masalah Penjelasan (Nyanyian puji-pujian ganti semangat yang pudar, jadi cara kita kita menganti masalah yang sedang kita hadapi dengan sukacita adalah dengan memuji Tuhan. Kita bisa melihat contohnya dalam PL Pujian dan sorak-sorai dapat meruntuhkan tembok Yerikho, apapun yang menjadi tembok atau penghalang bagi kita untuk maju Allah sanggup meruntuhkannya).
  • 24. -Mintalah pertolongan Tuhan Penjelasan (artinya dimana tempat petolongan dan perlindungan orang percaya hanya dalam Allah saja karena pertolongan kita datangnya hanya dari Alah saja (Mzm.143:7), Pertolongan dari manusia terbatas tetapi pertolongan dari Tuhan tidak terbatas. Tuhan Yesus tidak sekedar mengundang untuk siapa saja yang datang padaNya, melainkan Ia akan memberi kelegaan, memulihkan setiap persoalan kita oleh sebab itu terimalah kelegaan yang Yesus berikan kepada kita dengan sepenuh hati, bersukacita dan takutlah akan Tuhan dalam segala hal apapun). 20 Jumat,25-10- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Allah adalah kasih (1 Yoh. 4:7-21) 07:00 Sampai dengan 08:00 WIT Tanya jawab, diskusi, dan ceramah. - Allah adalah Kasih Penjelasan (Sesuai Firman Tuhan 1Yoh 4:7-21, Lembaga Alkitab memberikan judul kecil “ Allah adalah kasih” ini menandakan bahwa kasih merupakan salah satu karakter Allah dalam bentuk tindakannya kepada kita umat manusia, Kasih bukan berarti Allah tetapi yang sebenarnya Allah adalah Kasih, kita
  • 25. jangan salah mengartikannya agar kita sadar dalam pemahamannya tentang kasih Allah). -Peliharalah Kasih Penjelasan ( Peliharalah kasih dan saling mengasihi, dan setelah kita ketahui Bahwa Allah adalah kasih seperti yang dijelaskan pada poin pertama tadi yakinkanlah diri anda saat ini bahwa betapa besar Kasih Tuhan kepada Kita, sehingga dia mengaruniakan anaknya yang tunggal untuk rela di siksa, di hina dan dikorbankan sehingga mati di kayu salib untuk menebus dosa-dosa kita umat manusia yang percaya dan melalui penderitaan, kematian dan kebangkitannya Yesus Kristus). -saling mengasihi Penjelasan (Saling mengasihi adalah suatu tindakan yang dikehendaki Tuhan dalam hidup kita sebagai umat yang percaya kepadanya dan itu adalah perintah yang utama dan terutama. Tuhan Yesus berkata bahwa hukum yang utama dan terutama adalah “Kasihilah Tuhan Allahmu dengan segenap hatimu dan
  • 26. segenap jiwa ragamu dan hukum kedua yang disampaikan Tuhan Yesus adalah Kasihilah sesamamu manusia seperti dirimu sendiri dan jangan bersandar pada pengertianmu sendiri). 21 (BULAN NOVEMBER) Rabu, 20-11- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Janganlah kuatir akan hidupmu (Mat. 6:25-34) 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Ceramah, tanya jawab, dan diskusi -hidup lebih dari sekedarmakanan dan pakian (ayat 25) Penjelasan (kita tidak seharusnya kuatir tentang makanan dan pakaian karena makanan dan pakian tidak menyediakan hal- hal yang paling dalam hidup, tetapi marilah kita berfokus hanya kepada Allah dan Allah akan menyediakan yang berlipat kali ganda dalam setiap hidup kita). -bergantung sepenuhnya kepada Allah Penjelasan (kita melihat dalam ayat 26 bahwa burung- burung yang tidak bekerja pun Allah menyediakan makanan bagi mereka apalagi kita sebagai ciptaan-Nya yang mulia akan menyediakan segala sesuatu bagi kita asalkan kita bersandar sepenuhnya hanya kepada Allah). -carilah dahulu kerajaan Allah (ayat 33)
  • 27. Penjelasan (kita harus mencari hal- hal yang berkaitan dengan Kerajaan Allah yang dimana kita harus hidup taat akan perintah Allah dan hidup dalam Firman Tuhan. Kare kita mencari Kerajaan Allah lebih dahulu maka Allah memberikan semunya kepada kita suatu hal tambahan yang berkelimpahan dalam hidup kita). 22 Jumat, 29-11- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Hidup takut akan Allah (Ef. 5:21) 07:00 Sampai dengan 08:00 WIT Diskusi, tanya jawab, dan ceramah -Ketika kita takut akan Tuhan, secara jelas kita mengakui otoritas Kristus dalam hidup kita Penjelasan (Ini yang perlu kita latih dalam hidup kita sehingga kegentaran pada Kristus itu menjadikan hidup kita sungguh-sungguh ter- kontrol dan terarah baik serta berjalan di dalam anugerahNya yang terbaik dan akibatnya saudara boleh dipakai dengan luar biasa. Waktu kita gentar pada Tuhan dan itu menjadi kekuatan komitmen hidup orang yang bersandar sepenuh pada Allah). -Itu saatnya kita boleh mendapatkan kekuatan baru dari Alah Penjelasan (isini ada satu kegentaran untuk tidak
  • 28. ingin menyalibkan Yesus kedua kalinya dengan berbuat dosa kembali karena kita takut menyakiti dan melihat darah Tuhan harus diteteskan kembali karena dosa yang kita lakukan. Anugerah terbesar yang saudara dapat nikmati dalam hidup ini adalah takut akan Kristus). -Menjadi semakin dapat berelasi dengan orang lain Penjelasan (Takut akan Tuhan membuat kita lebih submit dan merasakan butuhnya saudara seiman untuk menopang kita. Kita makin tahu kalau kita mempunyai kelemahan begitu ba- nyak dan menjadikan kita lebih mawas diri dan sadar butuhnya persekutuan, saling melayani. Karena makin kita takut akan Tuhan, kita akan semakin mem- punyai jiwa melayani serta mau merendahkan diri untuk melayani orang lain). 23 (BULAN DESEMBER) Rabu, 15-12- 2019 Pertemuan minggu ke- pertama Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Kuatkan dan teguhkanlah hatimu (Yosua. 1:1-9) 09:30 Sampai dengan 10:30 WIT Ceramah, tanya jawab, dan diskusi -Hati yang Kuat dan teguh itu tidak kecut dan tawar hati (ay.9). Penjelasan (Yosua berangkat menjalankan perintah Tuhan itu harus benar- benar siap tanpa rasa takut, cemas,gentar dan patah hati. Yosua harus
  • 29. siap dengan keberanian yang penuh, tanpa ada keraguan sedikit pun untuk melangkahkan kakinya. Karena Tuhan yang selalu menyertai dan membuatnya berhasil). -Apa dasar keberaniannya kuat dan teguh Penjelasan (Tidak lain adalah janji Tuhan yang berkata “sebab TUHAN, Allahmu, menyertai engkau, ke manapun engkau pergi”. Keberanian, kekuatan dan keteguhan hatinya menghadapi yang ada dihadapannya adalah penyertaan Tuhan. Tiap langkahnya Tuhan senantiasa menyertai. Tuhan tetap turut serta bersamanya, sehingga ketika alasan untuk kita berani adalah mengimani penyertaan Tuhan dalam setiap langkah hidup kita). -Dengan apa kita berhati-hati Penjelasan (Bertindak sesuai dengan hukum Tuhan, tidak menyim pang ke kiri atau ke kanan, merenungkan taurat Tuhan siang dan malam. Berhati-hati itu bukan,takut,tetapi mengatur strategi untuk menang. Apapun yang ada di depan kita harus
  • 30. di analisa dan dipelajari dengan baik, supaya kita berfikir sebelum bertindak). 24 Jumat, 24-12- 2019 Pertemuan minggu ke- dua Ecshal Lay GBI Viktori Abadi Namosain Kupang Menjadi pelaku Firman Tuhan (Yakobus. 1:19-27). 09:00 Sampai dengan 10:00 WIT Diskusi, cermah, dan tanya jawab. -Supaya kita tidak menipu diri sendiri Penjelasan (Tetapi hendaklah kamu menjadi pelaku firman dan bukan hanya pendengar saja; sebab jika tidak demikian kamu menipu diri sendiri.” (ayat 22) Sikap yang mengabaikan firman Allah akan akan tertipu oleh perilakunya sendiri. Itulah sebabnya banyak orang Kristen hidup bersandiwara dalam menyikapi setiap peristiwa. Di satu sisi beribadah ke gereja tetapi di sisi yang lain mengabaikan manfaatnya. Tahu bahwa mengampuni itu membuat akan membuat beban menjadi ringan tetapi mengesampingkan nya. Orang-orang seperti ini lupa
  • 31. akan apa yang seharusnya dia miliki seperti seseorang yang lupa bagaimana rupanya (ayat 23- 24). Tetapi orang yang memberi perhatian untuk melakukan firman akan menyadari manfaat dari firman Tuhan bagi kehidupannya sehingga dia mampu menempatkan dirinya sesuai dengan kebenaran firman Tuhan). -Supaya mendapatkan kebahagiaan Penjelasan (Tetapi barangsiapa meneliti hukum yang sempurna, yaitu hukum yang memerdekakan orang, dan ia bertekun di dalamnya, jadi bukan hanya mendengar untuk melupakannya, tetapi sungguh- sungguh melakukannya, ia akan berbahagia oleh perbuatannya.” (ayat 25) Ada sukacita yang akan kita temukan disaat kita
  • 32. bergerak dalam melakukan firman. Sesuatu yang tidak akan mungkin dijelaskan secara akal, tetapi nyata dalam hidup. Bagaimana mungkin bisa menjelaskan secara akal bagaimana bisa menikmati kebahagiaan di tengah-tengah penderitaan hidup (lih Yak. 1:2-28). -Melakukan Firman Tuhan Penjelasan ( sungguh-sungguh melakukannya. (Yak1:25). Iman kita akan bertumbuh bila kita melakukan Firman Tuhan dalam kehidupan kita sehari-hari, sehingga kehidupan kita menjadi sebuah kesaksian bagi orang lain).