SlideShare a Scribd company logo
KELAS IV
1
BATANG
DAUN
AKAR
BAGIAN-
BAGIAN
TUMBUHAN
1. AKAR
Tumbuhan memiliki dua jenis akar, yaitu akar serabut dan akar tunggang.
Ada beberapa
akar khusus
yang dimiliki
oleh tumbuhan
lain.
1. Akar gantung
Akar ini menggantung dan tumbuh ke arah tanah.
Contoh tumbuhan yang mempunyai akar gantung adalah
pohon beringin.
Ada beberapa
akar khusus
yang dimiliki
oleh tumbuhan
lain.
2. Akar Tunjang
Akar tunjang tumbuh dari batang di atas tanah. Akar
tunjang ini biasanya sebagian muncul di suatu
permukaan tanah dan juga ada yang sebagian lagi yang
berada di dalam tanah. Akar ini berfungsi untuk
menopang tegaknya batang agar tidak roboh. Tumbuhan
yang mempunyai akar tunjang adalah tumbuhan bakau
dan pandan.
Ada beberapa
akar khusus
yang dimiliki
oleh tumbuhan
lain.
3. Akar napas
Akar napas tumbuh tegak lurus ke atas, sehingga muncul
dari permukaan tanah atau air. Akar napas memiliki
banyak celah untuk jalan masuk udara sehingga
membantu tumbuhan untuk bernapas.
Contoh tanaman yang memiliki akar napas adalah pohon
kayu api.
Ada beberapa
akar khusus
yang dimiliki
oleh tumbuhan
lain.
4. Akar pelekat
Akar pelekat tumbuh di sepanjang batang. Akar pelekat
berguna untuk menempel pada kayu, tumbuhan lain,
atau tembok. Contoh tanaman yang memiliki akar
pelekat adalah tumbuhan lada dan sirih.
2 KEGUNAAN
AKAR
2. DAUN
Warna hijau disebabkan karena adanya klorofil, yaitu zat hijau
daun.
Klorofil merupakan salah satu bahan utama yang diperlukan
tumbuhan untuk melakukan proses fotosintesis.
Setelah mendapatkan klorofil dan cahaya matahari, ditambah
air serta mineral dari dalam tanah, maka tumbuhan bisa
membuat makanannya sendiri melalui proses fotosintesis.
HASIL FOTOSINTESIS
 Proses fotosintesis menghasilkan karbohidrat yang diserap tumbuhan dan
oksigen yang dikeluarkan oleh tumbuhan.
 Proses pembuatan zat hijau daun atau klorofil biasanya terjadi di dalam
tumbuhan. Tumbuhan hijau harus mendapatkan nutrisi yang cukup agar
dapat membuat klorofil dengan baik.
Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan
tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan
tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan
tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan
tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
3. BATANG
PEMBULUH PADA BATANG
PEMBULUH PADA BATANG
KEGUNAAN BATANG
4. BUNGA
Bunga pada tanaman dibagi menjadi dua, yaitu bunga sempurna dan bunga
tidak sempurna.
Bunga yang sempura adalah bunga yang memiliki putik dan benang sari.
Bunga yang tidak sempurna hanya memiliki putik saja atau benang sari saja.
BUNGA SEMPURNA MEMILIKI 5 BAGIAN
 Mahkota bunga berguna untuk menarik serangga
agar hinggap. Hinggapnya serangga pada bunga
akan membantu proses penyerbukan.
 Putik berguna sebagai alat kelamin betina,
sedangkan benang sari sebagai alat kelamin
jantan.
 Kelopak bunga berguna untuk melindungi
mahkota bunga saat kuncup dan mengembanga
atau mekar.
 Tangkai bunga berguna sebagai penghubung
antara ranting dan bunga.
MANFAAT BUNGA
5. BUAH DAN BIJI
BAGIAN BUAH
BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx
BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx
BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx

More Related Content

Similar to BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx

Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaStruktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaFirdika Arini
 
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhanStruktur dan fungsi jaringan tumbuhan
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhanalloysius02
 
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhan
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhanKe 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhan
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhanMuhammad Abduh
 
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYATugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYArhearea22
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangGendis Wildah Nia
 
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptxFarisMaulanaAzhar
 
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)RaisaKamelia
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxazizahpuspasari1
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daunWarnet Raha
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarStevan Lucky
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxAstiKasari4
 
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptx
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptxKelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptx
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptxAlyaRiska1
 
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptx
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptxMARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptx
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptxssuser61bd70
 

Similar to BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx (20)

Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian BungaStruktur Dan Fungsi Bagian Bunga
Struktur Dan Fungsi Bagian Bunga
 
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhanStruktur dan fungsi jaringan tumbuhan
Struktur dan fungsi jaringan tumbuhan
 
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhan
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhanKe 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhan
Ke 3-identifikasi-taksonomi-dan-klasifikasi-tumbuhan
 
Botani akar
Botani akarBotani akar
Botani akar
 
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYATugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
Tugas 4 TIK topik 6( Rhea Amanda) ORGAN TUMBUHAN DAN FUNGSINYA
 
identifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batangidentifikasi akar dan batang
identifikasi akar dan batang
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daun
 
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
10. Struktur dan Fungsi Organ Tumbuhan.pptx
 
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)
Tugas media pembelajaran (Raisa kamelia nim.193010212019)
 
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptxRADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
RADIX (AKAR) Muhammad Rezky Darmawan (207200061).pptx
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daun
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daun
 
Makalah morfologi daun
Makalah  morfologi daunMakalah  morfologi daun
Makalah morfologi daun
 
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan AkarPresentasi Organ Tumbuhan Akar
Presentasi Organ Tumbuhan Akar
 
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptxSTRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
STRUKTUR DAN FUNGSI TUMBUHAN.pptx
 
Soal tema 3
Soal tema 3Soal tema 3
Soal tema 3
 
Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3Makalah morfologi batang 3
Makalah morfologi batang 3
 
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptx
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptxKelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptx
Kelompok 7_Perbanyakan Aseksual Alami.pptx
 
Struktur tumbuhan
Struktur tumbuhanStruktur tumbuhan
Struktur tumbuhan
 
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptx
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptxMARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptx
MARFOLOGI DAN ANATOMI TUMBUHAN.pptx
 

Recently uploaded

Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusiSusanti94678
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxDWIHANDOYOPUTRO2
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024SABDA
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfyuniarmadyawati361
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufalKhawariz
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxlastri261
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxnawasenamerta
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIgloriosaesy
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfNurSriWidyastuti1
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptDedi Dwitagama
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawassuprihatin1885
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfgloriosaesy
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...AgusRahmat39
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxAhmadBarkah2
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxd2spdpnd9185
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...haryonospdsd011
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paudMamanDiana
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnalrepyjayanti
 

Recently uploaded (20)

Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfSusi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Susi Susanti_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptxBUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
BUKTI DUKUNG RHK SEKOLAH DASAR NEGERI.pptx
 
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
Modul Pembentukan Disiplin Rohani (PDR) 2024
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdfNaufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
Naufal Khawariz_2021 B_Analisis Kritis Jurnal.pdf
 
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docxRUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
RUBRIK OBSERVASI KINERJA KEPALA SEKOLAH.docx
 
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptxBab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
Bab 3 Sejarah Kerajaan Hindu-Buddha.pptx
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.pptKOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
KOMITMEN MENULIS DI BLOG KBMN PB PGRI.ppt
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
ppt-menghindari-marah-ghadab-membiasakan-kontrol-diri-dan-berani-membela-kebe...
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docxCONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
CONTOH LAPORAN PARTISIPAN OBSERVASI.docx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 1 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
Dokumen Rangkuman Kehadiran Guru ini dipergunakan sebagai bukti dukung yang w...
 
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
1. Standar Operasional Prosedur PPDB Pada paud
 
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis JurnalRepi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
Repi jayanti_2021 B_Analsis Kritis Jurnal
 

BAGIAN-BAGIAN TUMBUHAN.pptx

  • 2. 1. AKAR Tumbuhan memiliki dua jenis akar, yaitu akar serabut dan akar tunggang.
  • 3.
  • 4. Ada beberapa akar khusus yang dimiliki oleh tumbuhan lain. 1. Akar gantung Akar ini menggantung dan tumbuh ke arah tanah. Contoh tumbuhan yang mempunyai akar gantung adalah pohon beringin.
  • 5. Ada beberapa akar khusus yang dimiliki oleh tumbuhan lain. 2. Akar Tunjang Akar tunjang tumbuh dari batang di atas tanah. Akar tunjang ini biasanya sebagian muncul di suatu permukaan tanah dan juga ada yang sebagian lagi yang berada di dalam tanah. Akar ini berfungsi untuk menopang tegaknya batang agar tidak roboh. Tumbuhan yang mempunyai akar tunjang adalah tumbuhan bakau dan pandan.
  • 6. Ada beberapa akar khusus yang dimiliki oleh tumbuhan lain. 3. Akar napas Akar napas tumbuh tegak lurus ke atas, sehingga muncul dari permukaan tanah atau air. Akar napas memiliki banyak celah untuk jalan masuk udara sehingga membantu tumbuhan untuk bernapas. Contoh tanaman yang memiliki akar napas adalah pohon kayu api.
  • 7. Ada beberapa akar khusus yang dimiliki oleh tumbuhan lain. 4. Akar pelekat Akar pelekat tumbuh di sepanjang batang. Akar pelekat berguna untuk menempel pada kayu, tumbuhan lain, atau tembok. Contoh tanaman yang memiliki akar pelekat adalah tumbuhan lada dan sirih.
  • 9. 2. DAUN Warna hijau disebabkan karena adanya klorofil, yaitu zat hijau daun. Klorofil merupakan salah satu bahan utama yang diperlukan tumbuhan untuk melakukan proses fotosintesis. Setelah mendapatkan klorofil dan cahaya matahari, ditambah air serta mineral dari dalam tanah, maka tumbuhan bisa membuat makanannya sendiri melalui proses fotosintesis.
  • 10. HASIL FOTOSINTESIS  Proses fotosintesis menghasilkan karbohidrat yang diserap tumbuhan dan oksigen yang dikeluarkan oleh tumbuhan.  Proses pembuatan zat hijau daun atau klorofil biasanya terjadi di dalam tumbuhan. Tumbuhan hijau harus mendapatkan nutrisi yang cukup agar dapat membuat klorofil dengan baik.
  • 11.
  • 12. Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
  • 13. Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
  • 14. Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
  • 15. Daun pada tumbuhan memiliki beberama macam bentuk. Berdasarkan susunan tulang daunnya, daun dikelompokkan menjadi:
  • 16.
  • 18.
  • 19.
  • 23. 4. BUNGA Bunga pada tanaman dibagi menjadi dua, yaitu bunga sempurna dan bunga tidak sempurna. Bunga yang sempura adalah bunga yang memiliki putik dan benang sari. Bunga yang tidak sempurna hanya memiliki putik saja atau benang sari saja.
  • 24. BUNGA SEMPURNA MEMILIKI 5 BAGIAN  Mahkota bunga berguna untuk menarik serangga agar hinggap. Hinggapnya serangga pada bunga akan membantu proses penyerbukan.  Putik berguna sebagai alat kelamin betina, sedangkan benang sari sebagai alat kelamin jantan.  Kelopak bunga berguna untuk melindungi mahkota bunga saat kuncup dan mengembanga atau mekar.  Tangkai bunga berguna sebagai penghubung antara ranting dan bunga.
  • 26. 5. BUAH DAN BIJI BAGIAN BUAH