SlideShare a Scribd company logo
i
DAFTAR ISI
DAFTAR TABEL.................................................................................................... ii
DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... iii
BAB I PENDAHULUAN....................................................................................... 1
A. Latar Belakang ............................................................................................. 1
B. Rumusan Masalah........................................................................................ 2
C. Tujuan........................................................................................................... 2
D. Manfaat ........................................................................................................ 3
E. Target Luaran Dari Program ........................................................................ 3
BAB 2 GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA ..................................... 4
BAB 3. METODE PELAKSANAAN .................................................................... 5
A. Penetapan base line kegiatan berdasarkan kondisi riil dari mitra program.. 5
B. Langkah mengukur permasalahan................................................................ 5
C. Langkah strategis kegiatan........................................................................... 5
D. Rancangan untuk mengukur dan mengevaluasi hasil kegiatan.................... 5
E. Solusi yang akan menjadi inti dari kegiatan ................................................ 6
F. Peran / kontribusi ......................................................................................... 6
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ........................................................ 7
A. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya........................................................ 7
B. Jadwal Pengabdian Masyarakat ................................................................... 9
DAFTAR PUSTAKA............................................................................................ 10
LAMPIRAN...........................................................................................................11
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping .....................11
Lampiran 1.1 Biodata Ketua dan Anggota......................................................11
Lampiran 1.2 Biodata Dosen Pendamping .................................................... 17
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan.......................................................... 19
Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas ................................. 21
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim Pengusul ............................................. 22
Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Kerjasama Dari Mitra ......................... 23
Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program. ............................................... 24
ii
DAFTAR TABEL
Tabel 1. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya 7
Tabel 2. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya 8
Tabel 3. Jadwal Pengabdian Masyarakat 9
iii
DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim Pengusul;
Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari Mitra
1
BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Perundungan atau bullying merupakan salah satu tindakan penindasan
yang terjadi secara berulang, dan dilakukan dengan sengaja oleh seseorang atau
beberapa orang dengan niat untuk menimbulkan penderitaan ataupun perasaan
tidak menyenangkan terhadap orang lain yang memiliki kekuatan lebih lemah
(Olweus, 2004). Undang-Undang No. 23 Tahun 2002 jo Undang-Undang No.
35 Tahun 2014 Tentang Perlindungan Anak Pasal 1 angka 1 UU No. 23 Tahun
2002 menentukan: “Anak adalah seseorang yang belum berusia delapan belas
tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan”. Jadi seseorang dikatakan
masih anak-anak apabila masih umurnya dibawah 18 (delapan belas) tahun.
Perlindungan Anak di Indonesia telah diatur dalam Undang - Undang
Nomor 23 Tahun 2002 dan telah diubah dengan Undang - Undang Nomor 35
Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak. Berdasarkan Pasal 1 Angka 1 Undang
- Undang Perlindungan Anak, yang dimaksud dengan “anak” adalah seseorang
yang belum berusia 18 tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan.
Terkait dengan bullying diatur dalam Pasal 76 C UU Nomor 35 Tahun 2014.
Kasus bullying dan kekerasan seksual pada remaja ditahun 2023
menandakan kurangnya edukasi dan pencegahan baik di lingkungan sekolah
maupun pergaulan anak muda, contohnya masih banyak kita temui di media
sosial khususnya dikalangan pelajar. Seperti kasus yang terjadi di Kabupaten
Kebumen yang masih menjadi sorotan saat ini di kalangan pelajar salah satunya
perkelahian yang terjadi di karenakan merebutkan pujaan hati di Sekolah
Menengah Pertama tepatnya dibulan April 2023 silam. Seorang pelajar yang
beranjak dewasa mengalami pubertas menyukai lawan jenis tetapi salah satu
pihak tidak dapat menerima keputusan yang di ambil secara sepihak oleh
pasangan yang enggan untuk meneruskan hubungan diantara mereka. Persoalan
dimulai karena siswi memiliki pujaan hati (pacar) baru dari sekolah lain. Hal itu
menimbulkan kecemburuan sehingga siswa dari sekolah A melakukan
kekerasan dengan memukul, menonjok, dan menendang siswa dari sekolah B
karena beranggapan siswa sekolah B merebut pacar siswa sekolah A.
Secara umum, bullying selalu membawa dampak negatif bagi pihak
manapun. Pengaruh negatif tidak hanya bersifat fisik saja, bahkan mental pun
bisa terkena dampaknya apalagi jika bullying terjadi di kalangan siswa yang
masih dalam tahap perkembangan fisik dan jiwa . Dalam melaksanakan
kegiatan pengabdian masyarakat ini, kami bekerjasama dengan SMK
Muhammadiyah Sempor yang menjadi mitra dalam kegiatan ini dengan
maksud dan harapan agar siswa memahami akibat dari perbuatannya,
pelecehan, perilaku buruk, dan pelanggaran HAM . Kegiatan ini merupakan
bentuk kegiatan untuk mengingatkan akan pentingnya pendidikan dan
penyadaran tentang dampak pelecehan terhadap siswa dan siswi SMA. Efikasi
2
diri juga sebagai pondasi awal dimana seseorang sedang melakukan suatu tugas
ataupun mencapai suatu tujuan yang ingin dicapai. Dengan memiliki efikasi diri
seseorang akan mampu memahami dan berpikir, memiliki dorongan yang
tinggi, serta mampu mengontrol emosi yang dimilikinya serta dapat dengan
bijak memilih tindakan-tindakan man yang harus dilakukan agar dapat
mencapai tujuannya.
Tindak perilaku perundungan di sekolah perlu menjadi perhatian khusus
oleh banyak pihak. Pemerintah Indonesia sejak tahun 2017 melakukan upaya
tindak upaya penanggulangan perundungan di sekolah salah satunya dengan
menggandeng UNICEF Indonesia, akademisi, serta praktisi pendidikan dan
perlindungan anak (Kemdikbud, 2021). Fokus dalam program ini adalah
mengatasi perundungan di sekolah dengan melibatkan teman sebaya. Beberapa
siswa yang memiliki pengaruh di sekolahnya akan dibentuk menjadi agen
perubahan yang dapat membawa dampak positif terhadap tindak perundungan.
Siswa yang menjadi agen perubahan dalam kelompoknya menyampaikan
tentang perundungan sebagai gerakan pelajar to say stop bullying. Berdasarkan
dari data diatas dan pentingnya penanggulangan kasus bullying di kalangan
pelajar maka tim pelaksana bermaksud untuk melaksanakan program gerakan
pelajar to say stop bullying sebagai peningkatan efikasi diri pelajar. Efikasi diri
atau keyakinan diri merupakan salah satu hal terpenting yang akan
mempengaruhi bagaiman remaja dalam usaha menanggulangi perilaku
bullying.
B. Rumusan Masalah
Berdasarkan latar belakang diatas, dapat kita rumuskan sebagai berikut:
a. Bagaimana cara meningkatkan efikasi diri remaja pada kasus bullying di
SMK Muhammadiyah Sempor?
b. Bagaimana cara meningkatkan pemahaman remaja dalam kasus bullying?
c. Bagaimana gerakan say to stop bullying pada remaja secara tepat untuk
mengakhiri kasus bullying?
C. Tujuan
a. Membentuk peer group di SMK Muhammadiyah Sempor sebagai wadah
bertukar cerita terhadap kasus bullying
b. Memberikan pelatihan kepada peer group tentang materi bullying
c. Membuat video edukasi dan akun media sosial serta hard copy berupa
poster dan leaflet sebagai sarana publikasi Gerakan Pelajar To Say Stop
Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja
d. Meningkatkan pemahaman dan efikasi diri remaja pada Gerakan Pelajar To
Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja
3
D. Manfaat
a. Menurunkan angka kasus pembullyan yang kerap bertambah di setiap
tahunnya melalui upaya edukasi dan program “Gerakan Pelajar To Say Stop
Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja“.
b. Membantu upaya pemerintah dalam menangani kasus bullying di kalangan
remaja khususnya di lingkungan sekolah.
E. Target Luaran Dari Program
a. Terbentuknya peer group di SMK Muhammadiyah Sempor sebagai wadah
Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di
Kalangan Remaja
b. Platfom media sosial Instagram yang memuat informasi dan edukasi
mengenai bullying remaja dan galeri foto. Terbentuk jejaring yang luas di
media sosial dengan hashtag Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying.
c. Video edukasi sebagai dokumentasi audiovisual yang bisa di jadikan
rujukan untuk program serupa tentang bahaya perundungan fisik dan
dampak pada kesehatan mental serta reproduksi remaja.
d. Poster dan leafleat yang berisi materi bullying (penyebab perilaku dan
dampak).
4
BAB 2 GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA
SMK Muhammadiyah Sempor merupakan sekolah menengah kejuruan
yang terletak di pelosok ujung utara Kabupaten Kebumen tepatnya beralamat di Jl.
Gombong - Banjarnegara Dukuh Jurung Jero RT 03 RW 06 Desa Sampang
Kecamatan Sempor - Kebumen. Sekolah ini memiliki dua jurusan yakni jurusan
Teknik Kendaraan Ringan (TKR) dan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). SMK
Muhammadiyah Sempor memiliki jumlah 191 siswa yang diantaranya ada 36 siswa
laki-laki dan 69 siswa perempuan. SMK Muhammadiyah Sempor masih dijumpai
beberapa kasus salah satunya bullying. Berdasarkan hasil riset pada pengabdian
Masyarakat di sekolah tersebut kami melakukan sosialisasi terkait dengan materi
bullying, pada saat sesi diskusi beberapa siswa menyampaikan sebuah cerita dimana
masih kerap terjadinya bully di sekolahnya. Siswa menyampaikan pernah dan kerap
kali merasa tidak nyaman karena sering di bully seperti dibedakan dengan circle
pertemanan, tumbuhnya rasa insecure karena kerap mendengarkan lontaran kalimat
yang membuat dia kurang percaya diri seperti gendut, hitam, kriwil, dsb dan banyak
siswa yang menyampaikan bully membuat mereka tidak didengar atau merasa
dibedakan. Hal itu menumbuhkan hal negatif pada korban bully seperti menjadi
takut ketika berpendapat, mereka takut saat mengawali pertemanan, dan membuat
mereka takut berbicara atau bahkan kehilangan kepercayaan dirinya seperti semula.
Tindakan dan konsekuensi apa yang sekolah berikan kepada pelaku siswa
menjawab tidak mendapatkan konsekuensi yang tegas dari pihak sekolah, tetapi
hanya mendapatkan pengarahan sesaat pada siswa. Ada beberapa hal yang melatar
belakangi terjadinya pembulian di SMK Muhammadiyah Sempor yaitu terkait
lingkungan, kurangnya edukasi pada remaja, pergaulan bebas, dan adaptasi
lingkungan. Pada kasus tersebut bullying merupakan sifat agresif pada remaja yang
berdampak buruk pada korban bahkan dapat menyebabkan kesehatan mental
maupun fisik pada korban. Korban bullying akan memiliki trauma yang hebat
bahkan sangat sulit untuk dihilangkan. Karena dampak dari bullying itu sendiri
yaitu memicu timbulnya gangguan emosi, masalah mental, gangguan tidur,
penurunan prestasi, mudah menyendiri, trust issue, pikiran untuk balas dendam dan
masalah kesehatan lainya.
Peningkatan efikasi diri dapat menjadi wadah, dimana siswa pada saat ini
membutuhkan ruang untuk bercerita terkait hal apa saja yang telah mereka alami.
pada nyatanya siswa saat ini enggan sekali untuk bercerita ke orang tua ataupun
orang terdekatnya. Banyak kegelisahan mereka seperti takut dibully, takut menjadi
beban pikiran orang tua dan tambah di bully setelah tahu apa kekurangannya
sendiri. Dengan adanya gerakan ini, kami mampu mengajak remaja untuk berani
dalam menyampaikan aspirasi dan berani mengambil Tindakan yang baik apabila
menjadi korban atau mengetahui adanya pembullyan di lingkungan sekitar baik di
sekolah maupun sosial.
5
BAB 3. METODE PELAKSANAAN
Metode pelaksanaan dalam pengabdian masyarakat ini terbagi dalam empat
tahapan, yaitu :
A. Penetapan base line kegiatan berdasarkan kondisi riil dari mitra program.
Menentukan SMK Muhammadiyah Sempor sebagai mitra dikarenakan belum
adanya edukasi tentang bahayanya perundungan fisik dan dampak pada
kesehatan mental serta reproduksi dikalangan remaja.
B. Langkah mengukur permasalahan
1. Berdiskusi langsung dengan pelajar di SMK Muhammadiyah Sempor
mengenai persoalan terkait dengan kasus bullying yang ada di sekolah.
2. Mengumpulkan data survey dengan memberikan kuesioner pada siswa dan
siswi sekolah SMK Muhammadiyah Sempor.
C. Langkah strategis kegiatan
1. Tim pengabdian masyarakat melakukan koordinasi awal dengan mitra
terkait pelaksanaan, perijinan dan sarana prasarana yang diperlukan selama
kegiatan berlangsung.
2. Mengadakan pertemuan dengan waka kesiswaan SMK Muhammadiyah
Sempor untuk memberikan edukasi mengenai tanda bahaya bullying pada
remaja.
3. Koordinasi lintas sektor. Tim pengabdian masyarakat melakukan koordinasi
lintas sektor dengan wakil ketua kesiswaan SMK Muhammadiyah Sempor
dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN)
serta koordinasi dengan narasumber yang akan dilibatkan.
4. Koordinasi dengan mitra terkait dengan jadwal yang sudah disepakati
bersama. Setelah koordinasi dengan lintas sektor dan narasumber, tim
pengabdian kembali berkoordinasi dengan mitra untuk memastikan jadwal-
jadwal pelaksanaan agar bisa disepakati bersama.
5. Tim pengabdian masyarakat dan mahasiswa menyiapkan bahan – bahan
untuk pelaksanaan kegiatan, seperti leaflet, lembar baik, film pendek.
6. Pembentukan peer group dimana satu agen akan menjadi sebuah kelompok
untuk saling berdiskusi mengenai kasus perundungan.
7. Pelatihan Gerakan Pelajar to say stop bullying sebagai peningkatan efikasi
diri di kalangan remaja.
8. Memberikan pelatihan peer group di mana siswa akan dilatih untuk dapat
saling memberikan pendapat satu sama lain.
D. Rancangan untuk mengukur dan mengevaluasi hasil kegiatan
1. Pengambilan data dengan memberikan kuesioner sebelum dan sesudah
pemberian edukasi untuk mengetahui pemahaman terkait materi
2. Mengetahui perkembangan program yang telah dilaksanakan
3. Mengetahui kendala yang ada selama proses pelaksaan program
6
4. Mencari solusi dan masalah yang muncul selama pelaksanaan program
5. Pengambilan penilaian kepada pelajar melalui kuesioner terkait dengan
program yang kami sampaikan untuk di implementasikan ke masyarakat.
6. Pengambilan data secara bertahap terkait apakah masih kerap terjadinya
bullying di sekolah tersebut.
E. Solusi yang akan menjadi inti dari kegiatan
1. Melakukan diskusi bersama yang nantinya akan mengajak siswa untuk
berani menyampaikan sebuah pendapat melalui edukasi yang menarik
dalam pelaksanaanya serta memberikan pelatihan peer group kepada siswa
di SMK Muhammadiyah Sempor.
2. Mengimplementasikan pelatihan dan edukasi yang diberikan sebagaimana
evaluasi setelah pelatihan serta memanfaatkan platform digital seperti
Instagram sebagai wadah siswa untuk teman bercerita dan konsultasi yang
nantinya akan diteruskan ke pihak sekolah khususnya guru bimbingan
konseling atau guru terkait.
F. Peran / kontribusi
Pelatihan dasar (Pelatihan Komunikasi, penyuluhan dan konseling) peer group
1. Tim menyiapkan surat undangan , sarana prasarana pelatihan, dana
akomodasi konsumsi.
2. Tim menyiapkan media pembelajaran yang diperlukan dan sesuai dengan
jenis kegiatan.
3. Koordinasi internal dengan tim (moderator, narasumber, fasilitator,
notulensi, dll).
4. Metode pelatihan dengan pemberian motivasi, diskusi dan pemutaran video.
5. Pemberian motivasi kepada pelajar untuk berani dan percaya diri dalam
mengungkapkan peristiwa yang dialami jika mengalami bullying.
6. Penanggungjawab Bagas Triya Leksana sebagai ketua, Afianti Maya
Kusuma Wardani, Anjas Nopitasari sebagai anggota pemaparan materi
bahaya bullying di kalangan remaja.
7
BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN
A. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya
Tabel 1. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya
No Jenis Pengeluaran Volume Satuan Total (Rp)
1 Belanja Bahan
PP Kertas A4 2 RIM 100.000
Fotocopy Jurnal 30 Lembar 21.000
Goodie bag dan Log Book
Peserta terbaik
30 Paket 450.000
Bolpoint 30 Pcs 60.000
Poster dan Leaflet Materi
(Bullying/Perundungan) 1 Materi
60 Pcs 300.000
Dor Price 3 Juara 3 Paket 300.000
Kenang – Kenangan Mitra 1 Buah 500.000
Snack Kegiatan 40 3 Hari 1.200.000
Makan Siang 40 3 Hari 3.600.000
Snack untuk rapat dengan pihak
mitra
10 2 Hari 200.000
Snack konsumsi rapat evaluasi
kegiatan
10 2 Hari 200.000
SUB TOTAL 6.737.000
2 Sewa dan Jasa
Jasa pembuatan konten video 3 Item 900.000
Kebersihan 1 3 Hari 300.000
SUB TOTAL 1.200.000
3 Transportasi
Transportasi persiapan 4 Hari 400.000
Transportasi pelaksanaan 3 Hari 300.000
Evaluasi 3 Hari 300.000
SUB TOTAL 1.000.000
4 Lain – lain
Adsence media sosial 1 1.000.000
Publikasi media massa 1 500.000
Komunikasi 4 200.000
8
SUB TOTAL 1.700.000
TOTAL 10.837.000
Tabel 2. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya
No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran
Dana (Rp)
1 Barang habis pakai Belmawa 6.737.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
2 Sewa dan jasa Belmawa 1.200.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
3 Transportasi Local Belmawa
Perguruan Tinggi 1.000.000
Instansi Lain (jika
ada)
4 Lain – Lain Belmawa 1.700.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
Rekap Sumber Dana Belmawa 9.837.000
Perguruan Tinggi 1.000.000
Instansi Lain
Jumlah 10.837.000
9
B. Jadwal Pengabdian Masyarakat
Tabel 3. Jadwal Pengabdian Masyarakat
No Nama Kegiatan Bulan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
1 Koordinasi dengan
mitra
2 Perijinan
3 Koordinasi Internal
dalam perguruan
tinggi
4 Persiapan pengadaan
bahan – bahan
pelaksanaan kegiatan
5 Pelaksanaan kegiatan
pelatihan Materi
Dasar (komunikasi
dan konselor)
6 Pelaksanaan kegiatan
simulasi
7 Pelaksanaan kegiatan
praktek kegiatan
8 Evaluasi (Formatif
dan sumatif)
9 Tindak Lanjut
10 Dokumentasi
pelaporan
11 Publikasi
10
DAFTAR PUSTAKA
Abdurrakhman Alhakim, N. A. (2022). Pengaruh Bullying Dan Hate Speech
Terhadap Kesehatan Mental Di Smk Yehonala. National Conference for
Community Service Project (NaCosPro), 109-114.
Febriani, A. R. (2023, April 16). Surat Al-Hujarat Ayat 11 : Larangan Mengolok-
olok Sesama.
Muzdalifah, M. (2020). BULLYING. Al-Mahyra: Jurnal Penelitian Dan
Pengembangan Pendidikan Islam, 50-56.
Permatasari, R. P. (2023, Oktober 03). 7 Kasus Bullying Terkini di Indonesia yang
Viral di Medsos, Pelakunya Ada yang Masih SD.
11
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping
Lampiran 1.1 Biodata Ketua dan Anggota
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Bagas Triya Leksana
2. Jenis Kelamin Laki – laki
3. Program Studi S1 Manajemen
4. NIM 202310010
5. Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 26 Mei 2002
6. Alamat E-mail bleksana26@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 0821 2096 1423
B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti
No Jenis Kegiatan
Status Dalam
Kegiatan
Waktu dan Tempat
1. Peresmian Wisata Pandan
Kuning Park di Pantai
Pandan Kuning Petanahan
bersama Dr. (H.C.) Zulkifli
Hasan, S.E., M.M. selaku
Kementrian Perdagangan
Indonesia
Duta Wisata
29 Desember 2023,
Pantai Pandan Kuning
Petanahan Kabupaten
Kebumen.
2. Menjadi Juri Paduan suara
sekaligus Pembicara dalam
pelatihan Protokoler atau
MC pada kader PKK desa
Semampir
Juri dan
Pembicara
17 Desember 2023,
Desa Semampir
kecamatan Buayan
Kabupaten Kebumen.
3. Menjadi Juri lomba
Bercerita Kolaborasi Anak
dan Orang Tua dalam
Festival Anak Soleh di
Yayasan Al Hikmah Sempor
Juri
24 Februari 2024,
KBIT AL Hikmah
Sempor, Kabupaten
Kebumen.
4. Menjadi Volunteer Rumah
Inklusif Kebumen
(membatik, fashion show
dan serta saling bertukar
cerita bersama teman
disabilitas)
volunteer
16 April 2023, Rumah
Inklusif Kebumen.
5. Memandu acara dan
Penyambutan Bupati dan
Divisi Acara
9 April 2023, Desa
Sikayu, kecamatan
12
Wakil Bupati Kebumen
dalam acara sarasehan
karang Taruna se Kecamatan
Buayan
Buayan, Kabupaten
kebumen.
6.
Menjadi master of ceremony
pada acara webinar
kewirausahaan.
Panitia
03 februari 2024,
Universitas
Muhammadiyah
Gombong.
7. Menjadi panitia pelatihan
public speaking, grooming
dan personal branding
bersama tim marketing
Admisi Universitas
Muhammadiyah Gombong
dengan tema In House
Training Team Marketing
Unimugo
Panitia
12 Januari 2024,
Universitas
Muhammadiyah
Gombong.
8. Pengabdian Masyarakat
dalam mengedukasi bahaya
bullying
Ketua Pengabdian
Masyarakat
14 Desember 2023,
SMK Muhammadiyah
Sempor
9. Menjadi master of ceremony
dan mengisi acara live music
pada acara Muhammadiyah
jateng Expo
Pengisi acara
18 November 2023,
kampus Universitas
Muhammadiyah
Gombong
10.
Pemilihan Putera Puteri
Pariwisata Jawa Tengah
Juri
16 Juni 2023, Wisata
Kampoeng Etnik
kebumen
11. Talent pada lomba
pembuatan video branding
wisata tingkat Jawa Tengah
atau provinsi
Duta Wisata
4 November 2022,
Desa wisata sendang
dalem wadaslintang
kabupaten Kebumen.
12. Bertugas menjadi
pendamping tamu dalam
acara Pemilihan Putri
Otonomi Indonesia tahun
2023
Duta Wisata
23 Juni 2023, Hotel
Trio Azzana Trio mall
Kebumen
13.
Gerakan Bersih pantai
Bersama Duta Wisata
kabupaten Kebumen
Duta Wisata
4 Desember 2022,
Pantai Kembar
Terpadu kabupaten
kebumen
15
A. Identitas Diri
1. Nama Lengkap Anjas Nopitasari
2. Jenis Kelamin Perempuan
3. Program Studi Kebidanan Program Diploma III
4. NIM 202204001
5. Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 26 September 2004
6. Alamat E-mail nopipiwww@gmail.com
7. Nomor Telepon/HP 082239624058
B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti
No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1. Kegiatan Seminar Trend
dan Issue Kesehatan
Mental Dalam
Menghadapi Quarter Life
Crisis Pada Generasi
Muda
Peserta
01 Oktober 2022 di
Universitas
Muhammadiyah
Gombong
2. Webinar Peningkatan
Kualitas Kesehatan
Maternal dengan Asuhan
Kebidanan
Komplementer Terpadu
Peserta
03 Desember 2022
di Universitas
Muhammadiyah
Gombong
3. Webinar Waspada serta
Kenali Fenomena Chiki
Ngebul Anak Sejak Dini
dan Tips Mengkonsumsi
Obat Secara Aman
Peserta
09 Februari 2023
Online via zoom
4. Organisasi seni budaya
dalam acra grandopening
PKKMB dan BA 2023
Peserta
26 Maret 2023 di
Universitas
Muhammadiyah
Gombong
5. Chatwalk memperingati
HUT RI yang ke -78 Peserta
19 Agustus 2023 di
Pendopo karang
bolong
6. Talk show memperingati
hari AIDS Sedunia
bersama Bupati Kebumen
2023
Tamu undangan sebagai
Duta Grenre
1 desember 2023 di
Pendopo
Kabupaten
Kebumen.
C. Penghargaan yang pernah diterima
No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1.
Finalis Duta Genre kabupaten
Kebumen
Badan Kependudukan dan
Keluarga Berencana
2023
17
Lampiran 1.2 Biodata Dosen Pendamping
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Lutfia Uli Na’mah, S.ST., M.Kes
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Universitas Muhammadiyah Gombong
4 NIP/NIDN 11103/1177768
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 29 Juni 1986
6 Alamat E-mail lutfia.uli@gmail.com
7 Nomor Telepon/HP 081934614322
B. Riwayat Pendidikan
No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Tahun Lulus
1. D3 Kebidanan
Kebidanan
Universitas
Aisyiah
Yogyakarta
2009
2. D4 Kebidanan
Kebidanan
Universitas
Aisyiah
Yogyakarta
2010
3. Pascasarjana Magister
Kedokteran Keluarga
Pendidikan
Profesi
Universitas
Negeri Sebelas
Maret (UNS)
2014
C. Rekam Jejak Tri Dharma PT Pendidikan/ Pengajaran
Pendidikan/Pengajaran
No Mata Kuliah Wajib/pilihan sks
1. Kesehatan Perempuan dan Keluarga Berencana Wajib 4
2. Pelayanan KB Wajib 4
3. Ilmu Kesehatan Anak Wajib 2
Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
1.
Efektivitas Stimulasi Taktil dengan Baby
Massage dan Baby Gym Pada
Perkembangan Bayi Usia 3 sampai 6
bulan di Klinik Dokter Monte Selokerto
Sempor Kebumen
LPPM-
Universitas
Muh.Gombong
2017
2.
Efektivitas Senam Yoga Sebagai
Pencegahan Depresi Postpartum pada Ibu
Nifas di Praktek Bidan Mandiri (PMB)
Restu Bunda Gombong
LPPM-
Universitas
Muh.Gombong
2018/2019
3.
Hubungan Paritas, Umur, dan Usia
Kehamilan dengan Jarak Kunjungan
Antenatal Care Trimester III di Masa
LPPM-Universitas
Muh.Gombong
2019/2020
19
Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
No Jenis Pengeluaran Volume Satuan Total (Rp)
1 Belanja Bahan
PP Kertas A4 2 RIM 100.000
Fotocopy Jurnal 30 Lembar 21.000
Goodie bag dan Log Book
Peserta terbaik
30 Paket 450.000
Bolpoint 30 Pcs 60.000
Poster dan Leaflet Materi
(Bullying/Perundungan) 1 Materi
60 Pcs 300.000
Dor Price 3 Juara 3 Paket 300.000
Kenang – Kenangan Mitra 1 Buah 500.000
Snack Kegiatan 40 3 Hari 1.200.000
Makan Siang 40 3 Hari 3.600.000
Snack untuk rapat dengan pihak
mitra
10 2 Hari 200.000
Snack konsumsi rapat evaluasi
kegiatan
10 2 Hari 200.000
SUB TOTAL 6.737.000
2 Sewa dan Jasa
Jasa pembuatan konten video 3 Item 900.000
Kebersihan 1 3 Hari 300.000
SUB TOTAL 1.200.000
3 Transportasi
Transportasi persiapan 4 Hari 400.000
Transportasi pelaksanaan 3 Hari 300.000
Evaluasi 3 Hari 300.000
SUB TOTAL 1.000.000
4 Lain – lain
Adsence media sosial 1 1.000.000
Publikasi media massa 1 500.000
Komunikasi 4 200.000
SUB TOTAL 1.700.000
TOTAL 10.837.000
20
No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran
Dana (Rp)
1 Barang habis pakai Belmawa 6.737.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
2 Sewa dan jasa Belmawa 1.200.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
3 Transportasi Local Belmawa
Perguruan Tinggi 1.000.000
Instansi Lain (jika
ada)
4 Lain – Lain Belmawa 1.700.000
Perguruan Tinggi
Instansi Lain (jika
ada)
Rekap Sumber Dana Belmawa 9.837.000
Perguruan Tinggi 1.000.000
Instansi Lain
Jumlah 10.837.000
21
Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas
No Nama/NIM
Program
Studi
Bidang
Ilmu
Alokasi
Waktu
(jam/minggu)
Uraian Tugas
1. Bagas Triya
Leksana/
202310010
Manajemen
Program
Sarjana
Manajemen 48
jam/minggu
Bekerja
sama dangan
mitra,
Membuat
proposal
program
2. Afianti
Maya
Kusuma
Wardani/
202310003
Manajemen
Program
Sarjana
Manajemen 48
jam/minggu
Menyusun
jadwal
kegiatan,
Persiapan
kegiatan,
Membantu
ketua dalam
memberikan
pengarahan
kepada mitra,
Menyiapkan
daftar hadir
untuk siswa
3. Anjas
Nopitasari/
202204001
Kebidanan
Program
Diploma III
Kebidanan 48
jam/minggu
Menyiapkan
sarana
dan prasarana
serta
Membantu
ketua dalam
mendokume
ntasikan
kegiatan
23
Di Kalangan Remaja
24
Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program.

More Related Content

Similar to Bagas Triya Leksana_Universitas Muhammadiyah Gombong_PKM-PM.pdf

stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptxstop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
diana309362
 
Kenakalan remaja
Kenakalan remajaKenakalan remaja
Kenakalan remaja
mutiaraps
 
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptxPOWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
slamet704440
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
Operator Warnet Vast Raha
 
Makalah TIK yoga
Makalah TIK yogaMakalah TIK yoga
Makalah TIK yoga
Aravox
 
Makalah tik rifqi
Makalah tik rifqiMakalah tik rifqi
Makalah tik rifqi
willy_ichlasul
 
MAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docxMAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docx
TIRASBALYO
 
Asg2
Asg2Asg2
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdfPROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
CatherineAndrea6
 
Makalah tawuran pelajar
Makalah   tawuran pelajarMakalah   tawuran pelajar
Makalah tawuran pelajar
zulvamunayati
 
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
murugan muruga
 
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
ekho109
 
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliyingDEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
personalcoach21
 
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
HaijaAngkatan48
 
Artikel korupsi
Artikel korupsiArtikel korupsi
Artikel korupsi
UNIMUS
 
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptxdokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
ngek ngok
 
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
sakuramochi
 
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Sofyan Verink
 
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
NasrunFaukiTamamal
 

Similar to Bagas Triya Leksana_Universitas Muhammadiyah Gombong_PKM-PM.pdf (20)

stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptxstop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
stop perundungan terhadap teman di sekolahBullying.pptx
 
Kenakalan remaja
Kenakalan remajaKenakalan remaja
Kenakalan remaja
 
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptxPOWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
POWER POIN MAKALAH TAWURAN.pptx
 
Makalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remajaMakalah kenakalan remaja
Makalah kenakalan remaja
 
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
Makalah kenakalan remaja STIP KABUPATEN MUNA
 
Makalah TIK yoga
Makalah TIK yogaMakalah TIK yoga
Makalah TIK yoga
 
Makalah tik rifqi
Makalah tik rifqiMakalah tik rifqi
Makalah tik rifqi
 
MAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docxMAKALAH baru 2.docx
MAKALAH baru 2.docx
 
Asg2
Asg2Asg2
Asg2
 
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdfPROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
PROPOSAL KEGIATAN PENELITIAN ueu pdf
 
Makalah tawuran pelajar
Makalah   tawuran pelajarMakalah   tawuran pelajar
Makalah tawuran pelajar
 
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
Peranan guru bimbingan dan kaunseling dalam menangani masalah disiplin pelaja...
 
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
(Sindonews.com) Opini sosial budaya 14.4.2014-9.4.2014
 
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliyingDEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
DEKORASI,CALL.WA085727696801,pemecahan masalah buliying
 
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
Terlaris WA 0813-1842-2906 Tempat Jual susu kambing sr12
 
Artikel korupsi
Artikel korupsiArtikel korupsi
Artikel korupsi
 
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptxdokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
dokumen.tips_gejala-buli-dalam-kalangan-pelajar.pptx
 
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
14_Akhiri Mendidik Anak Dengan Kekerasan
 
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
Ujian nasional (kekhawatiraan & ritual cuci kaki)
 
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
3.3.a.5.2. Ruang Kolaborasi (Unggah Hasil) - Pengelolaan Program yang Berdamp...
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
SABDA
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
Pelatihan AI GKA abdi Sabda - Apa itu AI?
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 

Bagas Triya Leksana_Universitas Muhammadiyah Gombong_PKM-PM.pdf

  • 1. i DAFTAR ISI DAFTAR TABEL.................................................................................................... ii DAFTAR LAMPIRAN .......................................................................................... iii BAB I PENDAHULUAN....................................................................................... 1 A. Latar Belakang ............................................................................................. 1 B. Rumusan Masalah........................................................................................ 2 C. Tujuan........................................................................................................... 2 D. Manfaat ........................................................................................................ 3 E. Target Luaran Dari Program ........................................................................ 3 BAB 2 GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA ..................................... 4 BAB 3. METODE PELAKSANAAN .................................................................... 5 A. Penetapan base line kegiatan berdasarkan kondisi riil dari mitra program.. 5 B. Langkah mengukur permasalahan................................................................ 5 C. Langkah strategis kegiatan........................................................................... 5 D. Rancangan untuk mengukur dan mengevaluasi hasil kegiatan.................... 5 E. Solusi yang akan menjadi inti dari kegiatan ................................................ 6 F. Peran / kontribusi ......................................................................................... 6 BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN ........................................................ 7 A. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya........................................................ 7 B. Jadwal Pengabdian Masyarakat ................................................................... 9 DAFTAR PUSTAKA............................................................................................ 10 LAMPIRAN...........................................................................................................11 Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping .....................11 Lampiran 1.1 Biodata Ketua dan Anggota......................................................11 Lampiran 1.2 Biodata Dosen Pendamping .................................................... 17 Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan.......................................................... 19 Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas ................................. 21 Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim Pengusul ............................................. 22 Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Kerjasama Dari Mitra ......................... 23 Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program. ............................................... 24
  • 2. ii DAFTAR TABEL Tabel 1. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya 7 Tabel 2. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya 8 Tabel 3. Jadwal Pengabdian Masyarakat 9
  • 3. iii DAFTAR LAMPIRAN Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Tim Pengusul; Lampiran 5. Surat Pernyataan Kesediaan Bekerjasama dari Mitra
  • 4. 1 BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Perundungan atau bullying merupakan salah satu tindakan penindasan yang terjadi secara berulang, dan dilakukan dengan sengaja oleh seseorang atau beberapa orang dengan niat untuk menimbulkan penderitaan ataupun perasaan tidak menyenangkan terhadap orang lain yang memiliki kekuatan lebih lemah (Olweus, 2004). Undang-Undang No. 23 Tahun 2002 jo Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 Tentang Perlindungan Anak Pasal 1 angka 1 UU No. 23 Tahun 2002 menentukan: “Anak adalah seseorang yang belum berusia delapan belas tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan”. Jadi seseorang dikatakan masih anak-anak apabila masih umurnya dibawah 18 (delapan belas) tahun. Perlindungan Anak di Indonesia telah diatur dalam Undang - Undang Nomor 23 Tahun 2002 dan telah diubah dengan Undang - Undang Nomor 35 Tahun 2014 tentang Perlindungan Anak. Berdasarkan Pasal 1 Angka 1 Undang - Undang Perlindungan Anak, yang dimaksud dengan “anak” adalah seseorang yang belum berusia 18 tahun, termasuk anak yang masih dalam kandungan. Terkait dengan bullying diatur dalam Pasal 76 C UU Nomor 35 Tahun 2014. Kasus bullying dan kekerasan seksual pada remaja ditahun 2023 menandakan kurangnya edukasi dan pencegahan baik di lingkungan sekolah maupun pergaulan anak muda, contohnya masih banyak kita temui di media sosial khususnya dikalangan pelajar. Seperti kasus yang terjadi di Kabupaten Kebumen yang masih menjadi sorotan saat ini di kalangan pelajar salah satunya perkelahian yang terjadi di karenakan merebutkan pujaan hati di Sekolah Menengah Pertama tepatnya dibulan April 2023 silam. Seorang pelajar yang beranjak dewasa mengalami pubertas menyukai lawan jenis tetapi salah satu pihak tidak dapat menerima keputusan yang di ambil secara sepihak oleh pasangan yang enggan untuk meneruskan hubungan diantara mereka. Persoalan dimulai karena siswi memiliki pujaan hati (pacar) baru dari sekolah lain. Hal itu menimbulkan kecemburuan sehingga siswa dari sekolah A melakukan kekerasan dengan memukul, menonjok, dan menendang siswa dari sekolah B karena beranggapan siswa sekolah B merebut pacar siswa sekolah A. Secara umum, bullying selalu membawa dampak negatif bagi pihak manapun. Pengaruh negatif tidak hanya bersifat fisik saja, bahkan mental pun bisa terkena dampaknya apalagi jika bullying terjadi di kalangan siswa yang masih dalam tahap perkembangan fisik dan jiwa . Dalam melaksanakan kegiatan pengabdian masyarakat ini, kami bekerjasama dengan SMK Muhammadiyah Sempor yang menjadi mitra dalam kegiatan ini dengan maksud dan harapan agar siswa memahami akibat dari perbuatannya, pelecehan, perilaku buruk, dan pelanggaran HAM . Kegiatan ini merupakan bentuk kegiatan untuk mengingatkan akan pentingnya pendidikan dan penyadaran tentang dampak pelecehan terhadap siswa dan siswi SMA. Efikasi
  • 5. 2 diri juga sebagai pondasi awal dimana seseorang sedang melakukan suatu tugas ataupun mencapai suatu tujuan yang ingin dicapai. Dengan memiliki efikasi diri seseorang akan mampu memahami dan berpikir, memiliki dorongan yang tinggi, serta mampu mengontrol emosi yang dimilikinya serta dapat dengan bijak memilih tindakan-tindakan man yang harus dilakukan agar dapat mencapai tujuannya. Tindak perilaku perundungan di sekolah perlu menjadi perhatian khusus oleh banyak pihak. Pemerintah Indonesia sejak tahun 2017 melakukan upaya tindak upaya penanggulangan perundungan di sekolah salah satunya dengan menggandeng UNICEF Indonesia, akademisi, serta praktisi pendidikan dan perlindungan anak (Kemdikbud, 2021). Fokus dalam program ini adalah mengatasi perundungan di sekolah dengan melibatkan teman sebaya. Beberapa siswa yang memiliki pengaruh di sekolahnya akan dibentuk menjadi agen perubahan yang dapat membawa dampak positif terhadap tindak perundungan. Siswa yang menjadi agen perubahan dalam kelompoknya menyampaikan tentang perundungan sebagai gerakan pelajar to say stop bullying. Berdasarkan dari data diatas dan pentingnya penanggulangan kasus bullying di kalangan pelajar maka tim pelaksana bermaksud untuk melaksanakan program gerakan pelajar to say stop bullying sebagai peningkatan efikasi diri pelajar. Efikasi diri atau keyakinan diri merupakan salah satu hal terpenting yang akan mempengaruhi bagaiman remaja dalam usaha menanggulangi perilaku bullying. B. Rumusan Masalah Berdasarkan latar belakang diatas, dapat kita rumuskan sebagai berikut: a. Bagaimana cara meningkatkan efikasi diri remaja pada kasus bullying di SMK Muhammadiyah Sempor? b. Bagaimana cara meningkatkan pemahaman remaja dalam kasus bullying? c. Bagaimana gerakan say to stop bullying pada remaja secara tepat untuk mengakhiri kasus bullying? C. Tujuan a. Membentuk peer group di SMK Muhammadiyah Sempor sebagai wadah bertukar cerita terhadap kasus bullying b. Memberikan pelatihan kepada peer group tentang materi bullying c. Membuat video edukasi dan akun media sosial serta hard copy berupa poster dan leaflet sebagai sarana publikasi Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja d. Meningkatkan pemahaman dan efikasi diri remaja pada Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja
  • 6. 3 D. Manfaat a. Menurunkan angka kasus pembullyan yang kerap bertambah di setiap tahunnya melalui upaya edukasi dan program “Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja“. b. Membantu upaya pemerintah dalam menangani kasus bullying di kalangan remaja khususnya di lingkungan sekolah. E. Target Luaran Dari Program a. Terbentuknya peer group di SMK Muhammadiyah Sempor sebagai wadah Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying Sebagai Peningkatan Efikasi Diri di Kalangan Remaja b. Platfom media sosial Instagram yang memuat informasi dan edukasi mengenai bullying remaja dan galeri foto. Terbentuk jejaring yang luas di media sosial dengan hashtag Gerakan Pelajar To Say Stop Bullying. c. Video edukasi sebagai dokumentasi audiovisual yang bisa di jadikan rujukan untuk program serupa tentang bahaya perundungan fisik dan dampak pada kesehatan mental serta reproduksi remaja. d. Poster dan leafleat yang berisi materi bullying (penyebab perilaku dan dampak).
  • 7. 4 BAB 2 GAMBARAN UMUM MASYARAKAT MITRA SMK Muhammadiyah Sempor merupakan sekolah menengah kejuruan yang terletak di pelosok ujung utara Kabupaten Kebumen tepatnya beralamat di Jl. Gombong - Banjarnegara Dukuh Jurung Jero RT 03 RW 06 Desa Sampang Kecamatan Sempor - Kebumen. Sekolah ini memiliki dua jurusan yakni jurusan Teknik Kendaraan Ringan (TKR) dan Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ). SMK Muhammadiyah Sempor memiliki jumlah 191 siswa yang diantaranya ada 36 siswa laki-laki dan 69 siswa perempuan. SMK Muhammadiyah Sempor masih dijumpai beberapa kasus salah satunya bullying. Berdasarkan hasil riset pada pengabdian Masyarakat di sekolah tersebut kami melakukan sosialisasi terkait dengan materi bullying, pada saat sesi diskusi beberapa siswa menyampaikan sebuah cerita dimana masih kerap terjadinya bully di sekolahnya. Siswa menyampaikan pernah dan kerap kali merasa tidak nyaman karena sering di bully seperti dibedakan dengan circle pertemanan, tumbuhnya rasa insecure karena kerap mendengarkan lontaran kalimat yang membuat dia kurang percaya diri seperti gendut, hitam, kriwil, dsb dan banyak siswa yang menyampaikan bully membuat mereka tidak didengar atau merasa dibedakan. Hal itu menumbuhkan hal negatif pada korban bully seperti menjadi takut ketika berpendapat, mereka takut saat mengawali pertemanan, dan membuat mereka takut berbicara atau bahkan kehilangan kepercayaan dirinya seperti semula. Tindakan dan konsekuensi apa yang sekolah berikan kepada pelaku siswa menjawab tidak mendapatkan konsekuensi yang tegas dari pihak sekolah, tetapi hanya mendapatkan pengarahan sesaat pada siswa. Ada beberapa hal yang melatar belakangi terjadinya pembulian di SMK Muhammadiyah Sempor yaitu terkait lingkungan, kurangnya edukasi pada remaja, pergaulan bebas, dan adaptasi lingkungan. Pada kasus tersebut bullying merupakan sifat agresif pada remaja yang berdampak buruk pada korban bahkan dapat menyebabkan kesehatan mental maupun fisik pada korban. Korban bullying akan memiliki trauma yang hebat bahkan sangat sulit untuk dihilangkan. Karena dampak dari bullying itu sendiri yaitu memicu timbulnya gangguan emosi, masalah mental, gangguan tidur, penurunan prestasi, mudah menyendiri, trust issue, pikiran untuk balas dendam dan masalah kesehatan lainya. Peningkatan efikasi diri dapat menjadi wadah, dimana siswa pada saat ini membutuhkan ruang untuk bercerita terkait hal apa saja yang telah mereka alami. pada nyatanya siswa saat ini enggan sekali untuk bercerita ke orang tua ataupun orang terdekatnya. Banyak kegelisahan mereka seperti takut dibully, takut menjadi beban pikiran orang tua dan tambah di bully setelah tahu apa kekurangannya sendiri. Dengan adanya gerakan ini, kami mampu mengajak remaja untuk berani dalam menyampaikan aspirasi dan berani mengambil Tindakan yang baik apabila menjadi korban atau mengetahui adanya pembullyan di lingkungan sekitar baik di sekolah maupun sosial.
  • 8. 5 BAB 3. METODE PELAKSANAAN Metode pelaksanaan dalam pengabdian masyarakat ini terbagi dalam empat tahapan, yaitu : A. Penetapan base line kegiatan berdasarkan kondisi riil dari mitra program. Menentukan SMK Muhammadiyah Sempor sebagai mitra dikarenakan belum adanya edukasi tentang bahayanya perundungan fisik dan dampak pada kesehatan mental serta reproduksi dikalangan remaja. B. Langkah mengukur permasalahan 1. Berdiskusi langsung dengan pelajar di SMK Muhammadiyah Sempor mengenai persoalan terkait dengan kasus bullying yang ada di sekolah. 2. Mengumpulkan data survey dengan memberikan kuesioner pada siswa dan siswi sekolah SMK Muhammadiyah Sempor. C. Langkah strategis kegiatan 1. Tim pengabdian masyarakat melakukan koordinasi awal dengan mitra terkait pelaksanaan, perijinan dan sarana prasarana yang diperlukan selama kegiatan berlangsung. 2. Mengadakan pertemuan dengan waka kesiswaan SMK Muhammadiyah Sempor untuk memberikan edukasi mengenai tanda bahaya bullying pada remaja. 3. Koordinasi lintas sektor. Tim pengabdian masyarakat melakukan koordinasi lintas sektor dengan wakil ketua kesiswaan SMK Muhammadiyah Sempor dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) serta koordinasi dengan narasumber yang akan dilibatkan. 4. Koordinasi dengan mitra terkait dengan jadwal yang sudah disepakati bersama. Setelah koordinasi dengan lintas sektor dan narasumber, tim pengabdian kembali berkoordinasi dengan mitra untuk memastikan jadwal- jadwal pelaksanaan agar bisa disepakati bersama. 5. Tim pengabdian masyarakat dan mahasiswa menyiapkan bahan – bahan untuk pelaksanaan kegiatan, seperti leaflet, lembar baik, film pendek. 6. Pembentukan peer group dimana satu agen akan menjadi sebuah kelompok untuk saling berdiskusi mengenai kasus perundungan. 7. Pelatihan Gerakan Pelajar to say stop bullying sebagai peningkatan efikasi diri di kalangan remaja. 8. Memberikan pelatihan peer group di mana siswa akan dilatih untuk dapat saling memberikan pendapat satu sama lain. D. Rancangan untuk mengukur dan mengevaluasi hasil kegiatan 1. Pengambilan data dengan memberikan kuesioner sebelum dan sesudah pemberian edukasi untuk mengetahui pemahaman terkait materi 2. Mengetahui perkembangan program yang telah dilaksanakan 3. Mengetahui kendala yang ada selama proses pelaksaan program
  • 9. 6 4. Mencari solusi dan masalah yang muncul selama pelaksanaan program 5. Pengambilan penilaian kepada pelajar melalui kuesioner terkait dengan program yang kami sampaikan untuk di implementasikan ke masyarakat. 6. Pengambilan data secara bertahap terkait apakah masih kerap terjadinya bullying di sekolah tersebut. E. Solusi yang akan menjadi inti dari kegiatan 1. Melakukan diskusi bersama yang nantinya akan mengajak siswa untuk berani menyampaikan sebuah pendapat melalui edukasi yang menarik dalam pelaksanaanya serta memberikan pelatihan peer group kepada siswa di SMK Muhammadiyah Sempor. 2. Mengimplementasikan pelatihan dan edukasi yang diberikan sebagaimana evaluasi setelah pelatihan serta memanfaatkan platform digital seperti Instagram sebagai wadah siswa untuk teman bercerita dan konsultasi yang nantinya akan diteruskan ke pihak sekolah khususnya guru bimbingan konseling atau guru terkait. F. Peran / kontribusi Pelatihan dasar (Pelatihan Komunikasi, penyuluhan dan konseling) peer group 1. Tim menyiapkan surat undangan , sarana prasarana pelatihan, dana akomodasi konsumsi. 2. Tim menyiapkan media pembelajaran yang diperlukan dan sesuai dengan jenis kegiatan. 3. Koordinasi internal dengan tim (moderator, narasumber, fasilitator, notulensi, dll). 4. Metode pelatihan dengan pemberian motivasi, diskusi dan pemutaran video. 5. Pemberian motivasi kepada pelajar untuk berani dan percaya diri dalam mengungkapkan peristiwa yang dialami jika mengalami bullying. 6. Penanggungjawab Bagas Triya Leksana sebagai ketua, Afianti Maya Kusuma Wardani, Anjas Nopitasari sebagai anggota pemaparan materi bahaya bullying di kalangan remaja.
  • 10. 7 BAB 4. BIAYA DAN JADWAL KEGIATAN A. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya Tabel 1. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya No Jenis Pengeluaran Volume Satuan Total (Rp) 1 Belanja Bahan PP Kertas A4 2 RIM 100.000 Fotocopy Jurnal 30 Lembar 21.000 Goodie bag dan Log Book Peserta terbaik 30 Paket 450.000 Bolpoint 30 Pcs 60.000 Poster dan Leaflet Materi (Bullying/Perundungan) 1 Materi 60 Pcs 300.000 Dor Price 3 Juara 3 Paket 300.000 Kenang – Kenangan Mitra 1 Buah 500.000 Snack Kegiatan 40 3 Hari 1.200.000 Makan Siang 40 3 Hari 3.600.000 Snack untuk rapat dengan pihak mitra 10 2 Hari 200.000 Snack konsumsi rapat evaluasi kegiatan 10 2 Hari 200.000 SUB TOTAL 6.737.000 2 Sewa dan Jasa Jasa pembuatan konten video 3 Item 900.000 Kebersihan 1 3 Hari 300.000 SUB TOTAL 1.200.000 3 Transportasi Transportasi persiapan 4 Hari 400.000 Transportasi pelaksanaan 3 Hari 300.000 Evaluasi 3 Hari 300.000 SUB TOTAL 1.000.000 4 Lain – lain Adsence media sosial 1 1.000.000 Publikasi media massa 1 500.000 Komunikasi 4 200.000
  • 11. 8 SUB TOTAL 1.700.000 TOTAL 10.837.000 Tabel 2. Rekapitulasi Rencana Anggaran Biaya No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran Dana (Rp) 1 Barang habis pakai Belmawa 6.737.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) 2 Sewa dan jasa Belmawa 1.200.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) 3 Transportasi Local Belmawa Perguruan Tinggi 1.000.000 Instansi Lain (jika ada) 4 Lain – Lain Belmawa 1.700.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) Rekap Sumber Dana Belmawa 9.837.000 Perguruan Tinggi 1.000.000 Instansi Lain Jumlah 10.837.000
  • 12. 9 B. Jadwal Pengabdian Masyarakat Tabel 3. Jadwal Pengabdian Masyarakat No Nama Kegiatan Bulan 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 1 Koordinasi dengan mitra 2 Perijinan 3 Koordinasi Internal dalam perguruan tinggi 4 Persiapan pengadaan bahan – bahan pelaksanaan kegiatan 5 Pelaksanaan kegiatan pelatihan Materi Dasar (komunikasi dan konselor) 6 Pelaksanaan kegiatan simulasi 7 Pelaksanaan kegiatan praktek kegiatan 8 Evaluasi (Formatif dan sumatif) 9 Tindak Lanjut 10 Dokumentasi pelaporan 11 Publikasi
  • 13. 10 DAFTAR PUSTAKA Abdurrakhman Alhakim, N. A. (2022). Pengaruh Bullying Dan Hate Speech Terhadap Kesehatan Mental Di Smk Yehonala. National Conference for Community Service Project (NaCosPro), 109-114. Febriani, A. R. (2023, April 16). Surat Al-Hujarat Ayat 11 : Larangan Mengolok- olok Sesama. Muzdalifah, M. (2020). BULLYING. Al-Mahyra: Jurnal Penelitian Dan Pengembangan Pendidikan Islam, 50-56. Permatasari, R. P. (2023, Oktober 03). 7 Kasus Bullying Terkini di Indonesia yang Viral di Medsos, Pelakunya Ada yang Masih SD.
  • 14. 11 LAMPIRAN Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota, serta Dosen Pendamping Lampiran 1.1 Biodata Ketua dan Anggota A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap Bagas Triya Leksana 2. Jenis Kelamin Laki – laki 3. Program Studi S1 Manajemen 4. NIM 202310010 5. Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 26 Mei 2002 6. Alamat E-mail bleksana26@gmail.com 7. Nomor Telepon/HP 0821 2096 1423 B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat 1. Peresmian Wisata Pandan Kuning Park di Pantai Pandan Kuning Petanahan bersama Dr. (H.C.) Zulkifli Hasan, S.E., M.M. selaku Kementrian Perdagangan Indonesia Duta Wisata 29 Desember 2023, Pantai Pandan Kuning Petanahan Kabupaten Kebumen. 2. Menjadi Juri Paduan suara sekaligus Pembicara dalam pelatihan Protokoler atau MC pada kader PKK desa Semampir Juri dan Pembicara 17 Desember 2023, Desa Semampir kecamatan Buayan Kabupaten Kebumen. 3. Menjadi Juri lomba Bercerita Kolaborasi Anak dan Orang Tua dalam Festival Anak Soleh di Yayasan Al Hikmah Sempor Juri 24 Februari 2024, KBIT AL Hikmah Sempor, Kabupaten Kebumen. 4. Menjadi Volunteer Rumah Inklusif Kebumen (membatik, fashion show dan serta saling bertukar cerita bersama teman disabilitas) volunteer 16 April 2023, Rumah Inklusif Kebumen. 5. Memandu acara dan Penyambutan Bupati dan Divisi Acara 9 April 2023, Desa Sikayu, kecamatan
  • 15. 12 Wakil Bupati Kebumen dalam acara sarasehan karang Taruna se Kecamatan Buayan Buayan, Kabupaten kebumen. 6. Menjadi master of ceremony pada acara webinar kewirausahaan. Panitia 03 februari 2024, Universitas Muhammadiyah Gombong. 7. Menjadi panitia pelatihan public speaking, grooming dan personal branding bersama tim marketing Admisi Universitas Muhammadiyah Gombong dengan tema In House Training Team Marketing Unimugo Panitia 12 Januari 2024, Universitas Muhammadiyah Gombong. 8. Pengabdian Masyarakat dalam mengedukasi bahaya bullying Ketua Pengabdian Masyarakat 14 Desember 2023, SMK Muhammadiyah Sempor 9. Menjadi master of ceremony dan mengisi acara live music pada acara Muhammadiyah jateng Expo Pengisi acara 18 November 2023, kampus Universitas Muhammadiyah Gombong 10. Pemilihan Putera Puteri Pariwisata Jawa Tengah Juri 16 Juni 2023, Wisata Kampoeng Etnik kebumen 11. Talent pada lomba pembuatan video branding wisata tingkat Jawa Tengah atau provinsi Duta Wisata 4 November 2022, Desa wisata sendang dalem wadaslintang kabupaten Kebumen. 12. Bertugas menjadi pendamping tamu dalam acara Pemilihan Putri Otonomi Indonesia tahun 2023 Duta Wisata 23 Juni 2023, Hotel Trio Azzana Trio mall Kebumen 13. Gerakan Bersih pantai Bersama Duta Wisata kabupaten Kebumen Duta Wisata 4 Desember 2022, Pantai Kembar Terpadu kabupaten kebumen
  • 16.
  • 17.
  • 18. 15 A. Identitas Diri 1. Nama Lengkap Anjas Nopitasari 2. Jenis Kelamin Perempuan 3. Program Studi Kebidanan Program Diploma III 4. NIM 202204001 5. Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 26 September 2004 6. Alamat E-mail nopipiwww@gmail.com 7. Nomor Telepon/HP 082239624058 B. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti No Jenis Kegiatan Status Dalam Kegiatan Waktu dan Tempat 1. Kegiatan Seminar Trend dan Issue Kesehatan Mental Dalam Menghadapi Quarter Life Crisis Pada Generasi Muda Peserta 01 Oktober 2022 di Universitas Muhammadiyah Gombong 2. Webinar Peningkatan Kualitas Kesehatan Maternal dengan Asuhan Kebidanan Komplementer Terpadu Peserta 03 Desember 2022 di Universitas Muhammadiyah Gombong 3. Webinar Waspada serta Kenali Fenomena Chiki Ngebul Anak Sejak Dini dan Tips Mengkonsumsi Obat Secara Aman Peserta 09 Februari 2023 Online via zoom 4. Organisasi seni budaya dalam acra grandopening PKKMB dan BA 2023 Peserta 26 Maret 2023 di Universitas Muhammadiyah Gombong 5. Chatwalk memperingati HUT RI yang ke -78 Peserta 19 Agustus 2023 di Pendopo karang bolong 6. Talk show memperingati hari AIDS Sedunia bersama Bupati Kebumen 2023 Tamu undangan sebagai Duta Grenre 1 desember 2023 di Pendopo Kabupaten Kebumen. C. Penghargaan yang pernah diterima No. Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun 1. Finalis Duta Genre kabupaten Kebumen Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana 2023
  • 19.
  • 20. 17 Lampiran 1.2 Biodata Dosen Pendamping A. Identitas Diri 1 Nama Lengkap Lutfia Uli Na’mah, S.ST., M.Kes 2 Jenis Kelamin Perempuan 3 Program Studi Universitas Muhammadiyah Gombong 4 NIP/NIDN 11103/1177768 5 Tempat dan Tanggal Lahir Kebumen, 29 Juni 1986 6 Alamat E-mail lutfia.uli@gmail.com 7 Nomor Telepon/HP 081934614322 B. Riwayat Pendidikan No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Tahun Lulus 1. D3 Kebidanan Kebidanan Universitas Aisyiah Yogyakarta 2009 2. D4 Kebidanan Kebidanan Universitas Aisyiah Yogyakarta 2010 3. Pascasarjana Magister Kedokteran Keluarga Pendidikan Profesi Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS) 2014 C. Rekam Jejak Tri Dharma PT Pendidikan/ Pengajaran Pendidikan/Pengajaran No Mata Kuliah Wajib/pilihan sks 1. Kesehatan Perempuan dan Keluarga Berencana Wajib 4 2. Pelayanan KB Wajib 4 3. Ilmu Kesehatan Anak Wajib 2 Penelitian No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun 1. Efektivitas Stimulasi Taktil dengan Baby Massage dan Baby Gym Pada Perkembangan Bayi Usia 3 sampai 6 bulan di Klinik Dokter Monte Selokerto Sempor Kebumen LPPM- Universitas Muh.Gombong 2017 2. Efektivitas Senam Yoga Sebagai Pencegahan Depresi Postpartum pada Ibu Nifas di Praktek Bidan Mandiri (PMB) Restu Bunda Gombong LPPM- Universitas Muh.Gombong 2018/2019 3. Hubungan Paritas, Umur, dan Usia Kehamilan dengan Jarak Kunjungan Antenatal Care Trimester III di Masa LPPM-Universitas Muh.Gombong 2019/2020
  • 21.
  • 22. 19 Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan No Jenis Pengeluaran Volume Satuan Total (Rp) 1 Belanja Bahan PP Kertas A4 2 RIM 100.000 Fotocopy Jurnal 30 Lembar 21.000 Goodie bag dan Log Book Peserta terbaik 30 Paket 450.000 Bolpoint 30 Pcs 60.000 Poster dan Leaflet Materi (Bullying/Perundungan) 1 Materi 60 Pcs 300.000 Dor Price 3 Juara 3 Paket 300.000 Kenang – Kenangan Mitra 1 Buah 500.000 Snack Kegiatan 40 3 Hari 1.200.000 Makan Siang 40 3 Hari 3.600.000 Snack untuk rapat dengan pihak mitra 10 2 Hari 200.000 Snack konsumsi rapat evaluasi kegiatan 10 2 Hari 200.000 SUB TOTAL 6.737.000 2 Sewa dan Jasa Jasa pembuatan konten video 3 Item 900.000 Kebersihan 1 3 Hari 300.000 SUB TOTAL 1.200.000 3 Transportasi Transportasi persiapan 4 Hari 400.000 Transportasi pelaksanaan 3 Hari 300.000 Evaluasi 3 Hari 300.000 SUB TOTAL 1.000.000 4 Lain – lain Adsence media sosial 1 1.000.000 Publikasi media massa 1 500.000 Komunikasi 4 200.000 SUB TOTAL 1.700.000 TOTAL 10.837.000
  • 23. 20 No Jenis Pengeluaran Sumber Dana Besaran Dana (Rp) 1 Barang habis pakai Belmawa 6.737.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) 2 Sewa dan jasa Belmawa 1.200.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) 3 Transportasi Local Belmawa Perguruan Tinggi 1.000.000 Instansi Lain (jika ada) 4 Lain – Lain Belmawa 1.700.000 Perguruan Tinggi Instansi Lain (jika ada) Rekap Sumber Dana Belmawa 9.837.000 Perguruan Tinggi 1.000.000 Instansi Lain Jumlah 10.837.000
  • 24. 21 Lampiran 3. Susunan Tim Pengusul dan Pembagian Tugas No Nama/NIM Program Studi Bidang Ilmu Alokasi Waktu (jam/minggu) Uraian Tugas 1. Bagas Triya Leksana/ 202310010 Manajemen Program Sarjana Manajemen 48 jam/minggu Bekerja sama dangan mitra, Membuat proposal program 2. Afianti Maya Kusuma Wardani/ 202310003 Manajemen Program Sarjana Manajemen 48 jam/minggu Menyusun jadwal kegiatan, Persiapan kegiatan, Membantu ketua dalam memberikan pengarahan kepada mitra, Menyiapkan daftar hadir untuk siswa 3. Anjas Nopitasari/ 202204001 Kebidanan Program Diploma III Kebidanan 48 jam/minggu Menyiapkan sarana dan prasarana serta Membantu ketua dalam mendokume ntasikan kegiatan
  • 25.
  • 27. 24 Lampiran 6. Denah Detail Lokasi Mitra Program.