SlideShare a Scribd company logo
Teks
Puisi
Kompetensi Dasar
3.7 Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun teks
puisi yang diperdengarkan atau dibaca.
3.8 Menelaah unsur-unsur pembangun teks puisi
(perjuangan, lingkungan hidup, kondisi sosial, dan
lain-lain) yang diperdengarkan atau dibaca
4.7 Menyimpulkan unsur-unsur pembangun dan
makna teks puisi yang diperdengarkan atau
dibaca.
4. 8 Menyajikan gagasan, perasaan, pendapat dalam
bentuk teks puisi secara tulis/ lisan dengan
memperhatikan unsur-unsur pembangun puisi
Tujuan Pembelajaran
Siswa Mampu
1.Mengetahui Pengertian Teks
Puisi
2.Menjelaskan Unsur-unsur Teks
Puisi (perjuangan, lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan lain-
lain)
3.Menjelaskan Unsur-unsur
Pembentuk teks puisi
4.unsur-unsur pembangun teks
puisi (perjuangan, lingkungan
hidup, kondisi sosial, dan lain-
lain) yang diperdengarkan atau
dibaca.
5.Membuat kesimpulan tentang
Pengertian Teks Puisi
Puisi ialah sebuah bentuk karya
sastra yang mengungkapkan suatu
pikiran serta perasaan dari penyair
dan secara imajinatif serta disusun
dengan mengonsentrasikan sebuah
kekuatan bahasa dengan
pengonsentrasian suatu struktur
fisik serta struktur batinnya. Puisi
ialah seni tertulis yang menggunakan
bahasa sebagai kualitas estetiknya
(keindahan)
Unsur-unsur Pembentuk Teks Puisi
Unsur Intrinsik
( Unsur yang ada dalam puisi)
Unsur Ektrinsik
( Unsur yang ada diluar puisi)
1. Tema
2. Diksi
3. Rima
4. Makna
5. Amanat
1. Latar belakang penulis
2. Keaadan Masyarakat saat
puisi tersebut dibuat
3. Sosial, politik, budaya,
agama, pendidikan, cinta
1. Bunyi
2. Diksi
3. Bahasa Kiasan
4. Citraan Puisi
5. Sarana Retorika Puisi
6. Bentuk Visual Puisi
7. Makna Puisi
Unsur-Unsur Pembangun Puisi
Diksi
Struktur Fisik Puisi Struktur Batin Puisi
Imaji
Kata konkret
Gaya bahasa
Rima/irama
Tipografi
Tema/makna (sense)
Rasa (feeling)
Nada (tone)
Amanat/tujuan/maksud
(itention)
Puisi baru adalah puisi yang sudah
mendapat pengaruh dari puisi barat. Puisi
baru tidak terikat oleh aturan baris, larik,
mantra, maupun rima. Puisi baru biasanya
diketahui nama penulisnya. Puisi baru
berkisar antara angkatan balai pustaka
sampai dengan angkatan tahun 1960-an.
Puisi lama adalah puisi yang masih terikat
oleh syarat-syarat tradisional dan
menggunakan pola-pola atau aturan tata
bahasa tertentu. Puisi lama terdiri dari
pantun, gurindan, syair, mantra, karmina,
dan bidal. Puisi lama biasanya tidak
diketahui nama pengarang dengan pasti
karena bersifat warisan turun temurun.
BAB 4 Teks Puisi.pptx

More Related Content

Similar to BAB 4 Teks Puisi.pptx

1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
DindaPutri544698
 
Pendalaman materi bahasa indonesia sd
Pendalaman materi bahasa indonesia sdPendalaman materi bahasa indonesia sd
Pendalaman materi bahasa indonesia sdgendilo
 
Makalah pengenalan puisi
Makalah pengenalan puisiMakalah pengenalan puisi
Makalah pengenalan puisiPriyanka Eka
 
02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx
FazaTirmiola
 
Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5
lupuskincay
 
Silabus (Ganjil).doc
Silabus (Ganjil).docSilabus (Ganjil).doc
Silabus (Ganjil).doc
ZucharL
 
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smpPPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
AanSutrisno
 
Tugas 2 bahasa indonesia kelas 10
Tugas 2  bahasa indonesia kelas 10Tugas 2  bahasa indonesia kelas 10
Tugas 2 bahasa indonesia kelas 10
Amphie Yuurisman
 
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docxSilabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
widikencana
 
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptxTUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
adelsimanjuntak
 
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptxppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
LisnhaCimiwSiregar
 
3. silabus b.indo smp
3. silabus b.indo smp3. silabus b.indo smp
3. silabus b.indo smp
Ahmad Junaedj
 
SILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docxSILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docx
IanahIanah1
 
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).docSILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
usmanali616104
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
SuryanthyDharmaPutri
 
Bab 3 teks eksposisi
Bab 3 teks eksposisiBab 3 teks eksposisi
Bab 3 teks eksposisi
HandrianusH
 

Similar to BAB 4 Teks Puisi.pptx (20)

1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
1. SKL PAS INA GANJIL KLS 8.pdf
 
Pendalaman materi bahasa indonesia sd
Pendalaman materi bahasa indonesia sdPendalaman materi bahasa indonesia sd
Pendalaman materi bahasa indonesia sd
 
Makalah pengenalan puisi
Makalah pengenalan puisiMakalah pengenalan puisi
Makalah pengenalan puisi
 
02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx02. Silabus f.docx
02. Silabus f.docx
 
Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5Materi,tugas,rpp,lampiran 5
Materi,tugas,rpp,lampiran 5
 
Silabus (Ganjil).doc
Silabus (Ganjil).docSilabus (Ganjil).doc
Silabus (Ganjil).doc
 
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smpPPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
PPT Teks Puisi sebagai bahan ajar di kelas 8 smp
 
Tugas 2 bahasa indonesia kelas 10
Tugas 2  bahasa indonesia kelas 10Tugas 2  bahasa indonesia kelas 10
Tugas 2 bahasa indonesia kelas 10
 
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docxSilabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
Silabus Bahasa Indonesia Kelas 9 (Format 7 Kolom) (gurusekali.com).docx
 
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptxTUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
TUGAS RUTIN kaidah dan ragam puisi pengantar ilmu sastra.pptx
 
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptxppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
ppt 3.5 4.5 cerpen.pptx
 
3. silabus b.indo smp
3. silabus b.indo smp3. silabus b.indo smp
3. silabus b.indo smp
 
Aslam 2
Aslam 2Aslam 2
Aslam 2
 
Rpp xii
Rpp xiiRpp xii
Rpp xii
 
SILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docxSILABUS BIND 7.docx
SILABUS BIND 7.docx
 
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).docSILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
SILABUS BHS INDONESIA KLS VII.2 (1).doc
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
 
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptxBAB 3 Teks Eksposisi.pptx
BAB 3 Teks Eksposisi.pptx
 
Bab 3 teks eksposisi
Bab 3 teks eksposisiBab 3 teks eksposisi
Bab 3 teks eksposisi
 

More from agusmurniaji1

Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptxBab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
agusmurniaji1
 
bab 6 Teks Ulasan.pptx
bab 6 Teks Ulasan.pptxbab 6 Teks Ulasan.pptx
bab 6 Teks Ulasan.pptx
agusmurniaji1
 
Bab 8 teks Drama.pptx
Bab 8 teks Drama.pptxBab 8 teks Drama.pptx
Bab 8 teks Drama.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptxBAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 5 Teks Eksplansi.pptx
BAB 5 Teks Eksplansi.pptxBAB 5 Teks Eksplansi.pptx
BAB 5 Teks Eksplansi.pptx
agusmurniaji1
 
Bab 7 Teks Persuasi.pptx
Bab 7 Teks Persuasi.pptxBab 7 Teks Persuasi.pptx
Bab 7 Teks Persuasi.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptxBAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptxBAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptx
agusmurniaji1
 
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptxBAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
agusmurniaji1
 

More from agusmurniaji1 (9)

Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptxBab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
Bab 9 Buku Fiksi dan Non Fiksi.pptx
 
bab 6 Teks Ulasan.pptx
bab 6 Teks Ulasan.pptxbab 6 Teks Ulasan.pptx
bab 6 Teks Ulasan.pptx
 
Bab 8 teks Drama.pptx
Bab 8 teks Drama.pptxBab 8 teks Drama.pptx
Bab 8 teks Drama.pptx
 
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptxBAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
 
BAB 5 Teks Eksplansi.pptx
BAB 5 Teks Eksplansi.pptxBAB 5 Teks Eksplansi.pptx
BAB 5 Teks Eksplansi.pptx
 
Bab 7 Teks Persuasi.pptx
Bab 7 Teks Persuasi.pptxBab 7 Teks Persuasi.pptx
Bab 7 Teks Persuasi.pptx
 
BAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptxBAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptx
 
BAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptxBAB 1 Teks Berita.pptx
BAB 1 Teks Berita.pptx
 
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptxBAB 2 Slogan dan Poster.pptx
BAB 2 Slogan dan Poster.pptx
 

Recently uploaded

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
NURULNAHARIAHBINTIAH
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
ananda238570
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
ahyani72
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
YuristaAndriyani1
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
margagurifma2023
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
junaedikuluri1
 

Recently uploaded (20)

SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKANSAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
SAINS TINGKATAN 4 BAB 11 DAYA DAN GERAKAN
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F  kelasModul Ajar Statistika Data Fase F  kelas
Modul Ajar Statistika Data Fase F kelas
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
Materi 1_Bagaimana Kita Memaknai Sekolah yang Berkualitas_ (ss versi kab_kot)...
 
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdfMODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
MODUL P5 FASE B KELAS 4 MEMBUAT COBRICK.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata anginMedia Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
Media Pembelajaran kelas 3 SD Materi konsep 8 arah mata angin
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum MerdekaModul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Matematika Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka
 
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARUAKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
AKSI NYATA TRANSISI PAUD-SD : PENGUATAN DI TAHUN AJARAN BARU
 

BAB 4 Teks Puisi.pptx

  • 1.
  • 3. Kompetensi Dasar 3.7 Mengidentifikasi unsur-unsur pembangun teks puisi yang diperdengarkan atau dibaca. 3.8 Menelaah unsur-unsur pembangun teks puisi (perjuangan, lingkungan hidup, kondisi sosial, dan lain-lain) yang diperdengarkan atau dibaca 4.7 Menyimpulkan unsur-unsur pembangun dan makna teks puisi yang diperdengarkan atau dibaca. 4. 8 Menyajikan gagasan, perasaan, pendapat dalam bentuk teks puisi secara tulis/ lisan dengan memperhatikan unsur-unsur pembangun puisi
  • 4. Tujuan Pembelajaran Siswa Mampu 1.Mengetahui Pengertian Teks Puisi 2.Menjelaskan Unsur-unsur Teks Puisi (perjuangan, lingkungan hidup, kondisi sosial, dan lain- lain) 3.Menjelaskan Unsur-unsur Pembentuk teks puisi 4.unsur-unsur pembangun teks puisi (perjuangan, lingkungan hidup, kondisi sosial, dan lain- lain) yang diperdengarkan atau dibaca. 5.Membuat kesimpulan tentang
  • 5. Pengertian Teks Puisi Puisi ialah sebuah bentuk karya sastra yang mengungkapkan suatu pikiran serta perasaan dari penyair dan secara imajinatif serta disusun dengan mengonsentrasikan sebuah kekuatan bahasa dengan pengonsentrasian suatu struktur fisik serta struktur batinnya. Puisi ialah seni tertulis yang menggunakan bahasa sebagai kualitas estetiknya (keindahan)
  • 6. Unsur-unsur Pembentuk Teks Puisi Unsur Intrinsik ( Unsur yang ada dalam puisi) Unsur Ektrinsik ( Unsur yang ada diluar puisi) 1. Tema 2. Diksi 3. Rima 4. Makna 5. Amanat 1. Latar belakang penulis 2. Keaadan Masyarakat saat puisi tersebut dibuat 3. Sosial, politik, budaya, agama, pendidikan, cinta
  • 7. 1. Bunyi 2. Diksi 3. Bahasa Kiasan 4. Citraan Puisi 5. Sarana Retorika Puisi 6. Bentuk Visual Puisi 7. Makna Puisi Unsur-Unsur Pembangun Puisi
  • 8. Diksi Struktur Fisik Puisi Struktur Batin Puisi Imaji Kata konkret Gaya bahasa Rima/irama Tipografi Tema/makna (sense) Rasa (feeling) Nada (tone) Amanat/tujuan/maksud (itention)
  • 9. Puisi baru adalah puisi yang sudah mendapat pengaruh dari puisi barat. Puisi baru tidak terikat oleh aturan baris, larik, mantra, maupun rima. Puisi baru biasanya diketahui nama penulisnya. Puisi baru berkisar antara angkatan balai pustaka sampai dengan angkatan tahun 1960-an. Puisi lama adalah puisi yang masih terikat oleh syarat-syarat tradisional dan menggunakan pola-pola atau aturan tata bahasa tertentu. Puisi lama terdiri dari pantun, gurindan, syair, mantra, karmina, dan bidal. Puisi lama biasanya tidak diketahui nama pengarang dengan pasti karena bersifat warisan turun temurun.