SlideShare a Scribd company logo
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-100
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-100.docx
Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 4
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar isi……………………………………………………………………………….. 2
1. Pengantar........................................................................................................................ 3
1.1 Ringkasan Isi Dokumen ................................................................................................. 3
1.2 Tujuan Penulisan ............................................................................................................ 3
2. Proposal Pengembangan .................................................................................................. 3
2.1 Latar Belakang ............................................................................................................... 3
2.2 Desain............................................................................................................................. 4
2.2.1 Konsep ................................................................................................................. 4
1. Pengantar
1.1 Ringkasan Isi Dokumen
Dokumen ini ditulis berdasarkan pada ide tentang projek mandiri gabungan dari mata
kuliah Sistem Kendali Digital, Elektronika Industri2, dan Instrumentasi. Dokumen ini berisi
tentang rancangan “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis
Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”.
1.2 Tujuan Penulisan
1. Sebagai acuan dalam pembuatan alat.
2. Untuk memudahkan dalam proses pembuatan alat.
3. Diharapkan dapat memberi pemahaman mengenai alat yang akan dibuat.
2. Proposal Pengembangan
2.1 Latar Belakang
Sistem kendali adalah suatu system yang digunakan untuk mengendalikan, memerintah,
dan mengatur keadaan. Dengan system kendali membuat pengguna bisa lebih
mengefisiensikan waktu sebaik-baiknya. Dilihat dari semakin canggihnya teknologi yang
serba otomatis dan kegiatan yang membuat tubuh lelah system sederhana yang dapat
diaplikasikan dan dikendalikan dikehidupan sehari – hari.
Kendali posisi bola yang dipertahankan dilengan mekanik, posisi bola tersebut
ditentukan oleh set point dimana nantinya kendalinya akan mempertahankan posisi bola pada
set point.
Mikrokontroler Arduino saat ini menjadi salah satu yang banyak digunakan untuk
mendukung pembelajaran dan pengembangan alat-alat sederhana. Termasuk pada mata kuliah
Sistem Kendali Digital. Arduino digunakan sebagai salah satu controller dalam
mengaplikasikan sistem kendali digital dengan metode PID. Pembuatan Sistem Kendali Posisi
Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic dapat
memanfaatkan Arduino sebagai controller dan metode PID.
2.2 Disain
Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet
dan Sensor Ultrasonic adalah sebuah system kendali posisi yang dapat mempertahankan posisi
bola dengan set point yang sudah ditentukan. Error yang didapat akan dipertahankan oleh
kendalinya dan akan mendapatkan umpan balik dari sensor ultrasonic yang mendeteksi jarak
bola.
Rancangan komponen yang akan dibuat adalah :
 Set Point : Potensiometer
 Controller : Arduino Uno
 Aktuator : Fan
 Feedback : Sensor Ultrasonik
2.2.1 Konsep
Alat alan bekerja sesuai dengan set point yang diberikan. Posisi bola akan berada sesuai
dengan set point yang sudah ditentukan dan sensor ultrasonic mendeteksi jarak akan
memberikan umpan balik berupa jarak.
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-200
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-200.docx
Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 6
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar Isi……………………………………………………………………………………. 2
1. Pengantar............................................................................................................................. 3
2. Functional Requirement Specification ............................................................................... 3
2.1Pendahuluan ................................................................................................................... 3
2.1.1 Gambaran Umum ............................................................................................... 3
2.1.2 Tujuan ................................................................................................................ 3
2.1.3 Ruang Lingkup .................................................................................................. 4
2.2 Deskripsi Sistem ........................................................................................................... 4
3. Overall Specification .......................................................................................................... 4
3.1 Pendahuluan ...................................................................................................................... 4
3.2 Deskripsi Sistem ............................................................................................................... 4
3.3 Deskripsi Perangkat Keras ................................................................................................ 5
3.4 Deskripsi Perangkat Lunak ............................................................................................... 6
1. Pengantar
Dokumen B200 ini berisi tentang dokumen spesifikasi alat dan spesifikasi
system dalam mengembangkan alat dan juga mekanisme alat dan cara kerja alat yang
akan dibuat dengan judul “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID
Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”
Functional Requirement Specification
 Designer dalam hal ini adalah pengembang system yang nantinya akan
mencoba berfikir mengenai mekanisme dari alat yang akan dibuat.
 Definisi requirement adalah deskripsi dari apa yang harus dilakukan oleh
sistem. Sistem yang dikembangkan harus mampu melakukan hal-hal
tertentu.
1.1 Pendahuluan
2.1.1 Gambaran Umum
Dokumen ini berisi tentang pengembangan system dari alat “Sistem Kendali Posisi
Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”
sebagai salah satu tugas dari gabungan 3 mata kuliah yaitu Sistem Kendali Digital,
Elektronika Industri2 dan Instrumentasi. Penulisan ide ini dilihat dari konsep dan
prinsip kerja sistem kendali yang akan dikembangkan.
Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino,
Mosfet dan Sensor Ultrasonic yang berfungsi untuk mempertahankan posisi bola pada
set point. Berdasarkan perencanaan diharapkan alat yang akan dibuat dapat sesuai
dengan spefesifikasi yang diinginkan.
2.1.2 Tujuan
Tujuan utama dibuatnya alat :
 Merancang dan merealisasikan perangkat keras dan perangkat lunak system kendali
posisi
 Dapat mengendalikan posisi bola pada lintasan mekanik
 Bola dapat mempertahankan posisinya jika mendapat gangguan
2.1.3 Ruang Lingkup
Alat ini memiliki batasan-batasan sebagai berikut :
 Memasukan parameter kendali agar system sesuai dengan yang diinginkan
 Alat yang dibuat memiliki prinsip otomatisasi
1.2 Deskripsi Sistem
Karakteristik system dari alat ini adalah :
 Controller Arduino akan menerima set point yang diberikan dan
mempertahankan posisinya
 Data tersebut akan diterima oleh sensor ultrasonic yang akan menjadi umpan
balik dengan pembacaan jarak
2. Overall Spesification
2.1 Pendahuluan
Pada bab ini akan dibahas mengenai spesifikasi secara keseluruhan dari Sistem
Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan
Sensor Ultrasonic sebagai suatu sistem dan komponen komponen penyusunnya. Hal-
hal yang akan dijelaskan antara lain :
 Deskripsi Sistem : menjelaskan mengenai cara kerja secara umum dari sistem
alat ini.
 Deskripsi Perangkat Keras : menjelaskan perangkat keras yang digunakan
dalam system ini.
 Deskripsi Perangkat Lunak : menjelaskan perangkat lunak yang akan disusun
pada system ini.
2.2 Deskripsi Sistem
Alat yang dibuat ini adalah Sistem kendali posisi bola pingpong. Prinsip kerja
dari alat ini adalah sensor ultrasonic akan membaca jarak bola dan memberikan umpan
balik sehingga bola akan mempertahankan posisinya.
2.3 Deskripsi Perangkat Keras
Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino,
Mosfet dan Sensor Ultrasonic ini memerlukan perangkat keras sebagai pendukung dari
sistem ini, diantaranya :
1. Arduino Uno
Spesifikasi :
– Operating Voltage : 5V
– Input Voltage (recommended) : 7-12V
– Input Voltage (limits) : 6-20V
– Digital I/O Pins : 14 (6 provide PWM output)
– Analog Input Pins : 6
– DC Current per I/O Pin : 20 mA
– DC Current for 3.3V Pin : 50 mA
– Flash Memory : 16 Kb
– SRAM : 2 Kb
– EEPROM : 1 Kb
– Clock Speed : 0-16 MHz
2. Sensor Ultrasonik HC-SR04
Spesifikasi :
– Tegangan Kerja : 5 V DC
– Arus kerja : 15mA
– Frekuensi kerja : 40Hz
– Jarak maksimum deteksi : 4m
– Jarak minimum deteksi : 2cm
– Sudut elongasi : 15 °
– Dimensi : 45 mm x 20mm x 15mm
3. Fan
Spesifikasi :
Tipe: Brushless Centrifugal Fan
Ukuran: 50x50x15mm
Tegangan: 12V DC
Daya: 0.75W
Speed: 4000 RPM
Noise: 33 dB (Quiet)
4. Dan komponen yang lainnya
3.4 Deskripsi Perangkat Lunak
Deskripsi perangkat lunak memiliki tahapan-tahapan, diantaranya :
 Menentukan bahasa pemrograman yang akan dipakai pada Arduino Uno
 Membuat program yang akan digunakan pada Arduino Uno
 Menentukan parameter PID yang digunakan untuk mendapatkan respon system
yang sesuai dengan yang diinginkan
 Membuat dan menguji program sesuai dengan respon system yang telah
ditentukan
 Menguji program pada alat yang dibuat
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-300
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-300.docx
Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 5
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar Isi……………………………………………………..…………………………. 2
1. Pengantar...................................................................................................................... 3
2. Pendahuluan …............................................................................................................. 3
2.1 Perancangan Sistem …………........................................................................ 3
2.1.1 Blok Diagram Modul ....................................................................... 3
2.1.2 Flow Chart …………………............................................................ 4
2.1.2 System Wiring …………………...................................................... 5
3. Pengantar
Dokumen B300 ini berisi tentang blok koneksi antar modul, flowchart, dan
wiring system pada pembuatan alat “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan
Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”
Pendahuluan
Pada dokumen ini berisi tentang blok koneksi anatar modul, flowchart dan
wiring system sehingga akan mempermudah saat proses perancangan alat. Dan tidak
menutup kemungkinan apabila ada perbuhan system wiring pada perancangan alat.
3.1 Perancangan Sistem
2.1.1 Blok Diagram
2.1.2 Flowchart
Tidak
Ya
START
Menentukan Set Point
Sensor membaca
jarak bola
Controller (Arduino Uno)
menentukan nilai PWM Motor DC
dengan metode PID
Kecepatan Fan
berubah
Letak bola
sesuai set
point
FINISH
2.1.3 Wiring System
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-400
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-400.docx
Tanggal Penerbitan 19 Mei 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 13
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar
Isi…………………………………………………………………………………………. 2
1. Pengantar........................................................................................................................ 3
2. Pendahuluan …................................................................................................................ 3
2.1.1 Pengetesan Komponen…………………………………………….…………3
4. Pengantar
Dokumen B400 ini berisi tentang pengetesan komponen, “Sistem Kendali
Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”.
5. Pendahuluan
Pada dokumen ini berisi tentang pengetesan komponen yang akan
mempermudah saat proses realisasi alat. Dan tidak menutup kemungkinan apabila ada
perbuhan system wiring pada perancangan.
5.1 Pengujian Komponen
1. Sensor Ultrasonik 1
Pengetesan dilakukan dengan menggunakan Arduino dan ditunjukan hasil
pembacaannya menggunakan Serial Monitor
Jarak Real = 5 cm
Jarak pembacaan sensor = 5 cm
Jarak Real = 29 cm
Jarak Pembacaan sensor = 29 cm
 Sensor Ultrasonik 2
Jarak Real = 9 cm
Jarak Pembacaan Sensor = 9 cm
 Program
#include <NewPing.h>
#define TRIGGER_PIN 8
#define ECHO_PIN 7
#define TRIGGER_PIN2 10
#define ECHO_PIN2 9
#define MAX_DISTANCE 200
NewPing ultrasonic1(TRIGGER_PIN, ECHO_PIN, MAX_DISTANCE);
NewPing ultrasonic2(TRIGGER_PIN2, ECHO_PIN2, MAX_DISTANCE);
float a,b;
void setup() {
Serial.begin(9600);
}
void loop() {
delay(100);
int US1 = ultrasonic1.ping_cm();
int US2 = ultrasonic2.ping_cm();
Serial.print("Hasil Sensor 1 :");
Serial.print(US1);
Serial.print("cm | ");
Serial.print("Hasil Sensor 2 :");
Serial.print(US2);
Serial.println("cm");
}
2. Potensiometer
Pengetesan SV dengan Potensiometer menggunakan
program Arduino
 Program
float a,b;
void setup() {
Serial.begin(9600);
}
void loop() {
a=analogRead(0)*0.0049;
b=a/2;
Serial.print(a);
Serial.print(" ");
Serial.println(b);
}
3. LCD Display
Pengetesan LCD dengan mengetesnya dengan program Plot dan LCD
pada Arduino
 Program
#include <LiquidCrystal.h>
const int PIN_R5 = 12;
const int PIN_E = 11;
const int PIN_DB4 = 5;
const int PIN_DB5 = 4;
const int PIN_DB6 = 3;
const int PIN_DB7 = 2;
float a;
LiquidCrystal lcd(PIN_R5,PIN_E, PIN_DB4, PIN_DB5, PIN_DB6, PIN_DB7);
void setup() {
Serial.begin(9600);
lcd.begin(16, 2);
lcd.clear();
lcd.print("Gerry");
lcd.setCursor(7,2);
lcd.print("Ganteng");
}
void loop(){
lcd.clear();
lcd.print("Gerry");
lcd.setCursor(7,2);
lcd.print("Ganteng");
delay(500);
}
4. Driver
Pengetesan Driver dengan cara mengukur tegangan Output , Drain-Source,
dan Gate-source
TP (PWM) VDS VCS OUTPUT
25 10 1 1
50 9.2 1.8 2
75 8.2 2.3 2.5
100 7 3.2 3.9
150 5 4.8 5.8
200 2.4 6 8.2
225 0.01 7.6 9.5
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-500
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-500.docx
Tanggal Penerbitan 21 Juni 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 4
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar
Isi…………………………………………………………………………………………. 2
1. Pengantar....................................................................................................................... 3
1.1 Ringkasan Isi Dokumen………………………………………………………….. 3
1.2 Tujuan Penulisan…………………………………………………………………. 3
2. Disain Sistem
Kendali.......................................................................................................................... 3
2.1 Ziegler Nichols Tipe 2…………………………………………….………………3
2.2 Hasil Disain………………………………………………………………………. 3
1. Pengantar
1.1 Ringkasan Isi Dokumen
Dokumen B-500 ini berisi tentang disain kendali menggunakan Ziegler
Nichols Tipe 2 dan filter digital “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan
Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”.
1.2 Tujuan Penulisan
Tujuan dibuatnya dokumen B-500 yaitu:
1. Mencari parameter kendali
2. Membuat filter digital
2. Disain Sistem Kendali
2.1 Ziegler Nichols Tipe 2
Pada metode Ziegler-Nichols Tipe 2, untuk mendapatkan parameter kendali,
dibuat close-loop dan respon dibuat menjadi berosilasi. Nilai Kp diatur agar
respon dapat berosilasi dan nilai Ti dan Td di nol kan. Respon dibuat berosilasi
untuk mendapatkan nilai Kcr dan Pcr.
2.2 Hasil Disain
Hasil disain dengan nilai :
Kp/Kcr = 343.2
Ti = 0.49
Td = 0.122
Konversi waktu plotter arduino ke waktu asli :
𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙
𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟
=
47.5
396.32
= 0.11
𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙
𝑡 𝑝𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟
=
𝑡 𝐿(𝑟𝑒𝑎𝑙)
𝑡 𝐿(𝑝𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟)
 0.11 =
𝑡 𝐿(𝑟𝑒𝑎𝑙)
18.56
 t PCR(real) = 1.98
Karena terdapat noise maka digunakan filter digital untuk mengurangi atau
menghilangkannya
𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙
𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟
=
50.9
465.22
= 0.11
𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙
𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟
=
𝑇 𝑟𝑒𝑎𝑙
𝑇 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟
 0.11 =
𝑇 𝑎𝑠𝑙𝑖
1.99
 T(real) = 0.23
f =
1
𝑇

1
0.23
= 4.35 Hz
f dalam rad = 2 𝑥 3.14 𝑥 4.35 = 27.318 rad
f cut-off 1 dek = 2.7318
Lembar Sampul Dokumen
Judul Dokumen
Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong
Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor
Ultrasonic”
Jenis Dokumen B-600
Nomor Dokumen
Nomor Revisi
Nama File B-600.docx
Tanggal Penerbitan 21 Juni 2017
Unit Penerbitan
Jumlah Halaman 5
Data Penyusun
Pengusul
Nama Jabatan
Anggota
Mahasiswa D3 Elektronika
Gerry Triyuda H.S 151311043
Tanggal
Tanda
Tangan
Lembaga Politeknik Negeri Bandung
Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan
Parongpong, Kabupaten Bandung Barat.
Telepon.: -, Fax. -
Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
Daftar Isi
Daftar Isi………………………………………………………………………………. 2
1.Pengantar.................................................................................................................... 3
1.1 Ringkasan Isi Dokumen………………………………………………………….. 3
1.2Tujuan Penulisan…………………………………………………………………. 3
2. Hasil Tunning dan Diberi Gangguan........................................................................ 3
2.1 Hasil Tuning……………………………………………………….………………3
2.2 Diberi Gangguan…………………………………………………………………. 3
1. Pengantar
1.1 Ringkasan Isi Dokumen
Dokumen B-600 ini berisi tentang hasil tunning dan gangguan “Sistem
Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan
Sensor Ultrasonic”.
1.2 Tujuan Penulisan
Tujuan dibuatnya dokumen B-500 yaitu:
3. Mendapatkan hasil tunning
4. Menguji dengan diberi gangguan
2 Hasil Tunning dan Diberi Gangguan
2.1 Hasil Tuning
Kp = 0.006
Ti = 0.17
Td =0.2
Hasil respon yang didapat berdasarkan dilakukan perubahan beberapa kali terhadap
nilai parameter-parameter kendali.
2.2 Diberi Gangguan
Gangguan yang diberikan untuk menguji kendali yang dibuat yaitu dengan cara
menghambat tiupan angina yang keluar dari fan/kipas keong
Pada saat mendapat gangguan kendali dibuat akan mempertahankan posisi
bola agar tetap pada posisi steady state.

More Related Content

What's hot

Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
Ridwan Anwar
 
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
Joni Candra
 
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
aldilla rizki nurfitriyani
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
Joni Candra
 
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan FDesain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Fauzan Flick
 
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
MUHAMMADPANJI8
 
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PIDB200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
Rangga Vega
 
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata AnginProyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
Mizwar Adriyanto
 
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
Muhamad Zahra
 
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
Elan G
 
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus - [Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
AlbertStefanus
 
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saskiRiko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
Riko Hadiarto
 
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
MalvinMalik
 

What's hot (13)

Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
Sistem Kendali PID untuk kecepatan rotasi motor DC berbasis arduino, mosfet, ...
 
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
ALAT PEDETEKSI ORANG MEROKOK DALAM TOILET MENGGUNAKAN SENSOR ASAP BERBASIS AR...
 
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
DOKUMEN B200: SISTEM KENDALI POSISI GORDEN DENGAN MENGGUNAKAN METODA PID
 
Proposal penelitian
Proposal penelitianProposal penelitian
Proposal penelitian
 
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan FDesain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
Desain PID Dokumen B100-B600 Ball And Beam M Fauzan F
 
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
Sistem Kendali Intensitas Cahaya B100-B600
 
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PIDB200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
B200 - WATER LEVEL CONTROLLER WITH PID
 
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata AnginProyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
Proyek Mandiri SKT : Sistem Kendali Posisi Sebagai Penunjuk Arah Mata Angin
 
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
Sistem Kendali PID Digital Intensitas Cahaya Berbasis IGBT (Digital Light Int...
 
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
B200 (kendali tinggi dengan beban menggunakan pid)
 
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus - [Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
[Digital Control - Light Intensity Control with PID] by Albert Stefanus -
 
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saskiRiko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
Riko hadiarto 151354027_b100-b600_saski
 
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, igbt, dan...
 

Similar to B 100-600

"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
Satrio Nurcahyo
 
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB1003C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
amussutisna
 
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
DestiNuraeni
 
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
Ferdinand Halomoan
 
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
syaislam
 
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiriSkl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
ArdiansyahRamadhan2
 
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PIDSistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
husnymubarak20
 
2 b dioverdiansah_b100
2 b dioverdiansah_b1002 b dioverdiansah_b100
2 b dioverdiansah_b100
DioVerdiansah
 
2 b dioverdiansah_b300
2 b dioverdiansah_b3002 b dioverdiansah_b300
2 b dioverdiansah_b300
DioVerdiansah
 
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
RegiAdriana1
 
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiriSkt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
ReniSetiowati
 
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
Politeknik Negeri Bandung
 
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
Rafly Fernanda
 
2 b dioverdiansah_b200
2 b dioverdiansah_b2002 b dioverdiansah_b200
2 b dioverdiansah_b200
DioVerdiansah
 
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PIDB100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
Ikhsan Fawakal
 
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB2003C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
amussutisna
 
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
Naufal Faruqi Kiki
 
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFETPengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Muhammad Akbar
 
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
Hasbi Monda
 
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
Saarah Nur F
 

Similar to B 100-600 (20)

"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
"Kendali Temperature Ruangan dengan PID Berbasis Arduino" Document B100-600
 
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB1003C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB100
 
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
Sistem Kendali Volume Air pada Air Isi Ulang dengan Ultrasonic metode PID ber...
 
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
Dokumen b100 b600 (Kendali pid)
 
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
Sistem Kendali suhu dengan PID berbasis ARDUINO, MOSFET dan LM35
 
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiriSkl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
Skl2 b b300_ardiansyah r_proyek mandiri
 
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PIDSistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
Sistem Kendali Ketinggian Air Menggunakan PID
 
2 b dioverdiansah_b100
2 b dioverdiansah_b1002 b dioverdiansah_b100
2 b dioverdiansah_b100
 
2 b dioverdiansah_b300
2 b dioverdiansah_b3002 b dioverdiansah_b300
2 b dioverdiansah_b300
 
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
3 c skd-b200_regi adriana saputra_stabilizer kamera 2-axis
 
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiriSkt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
Skt4 c b200_reni setiowati_131354026_proyek mandiri
 
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
Makalah Pembuatan Water Level Control dengan metode PID 1
 
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
Sistem Kendali Temperatur Ruangan dengan Metode PID Menggunakan LM35 Sebagai ...
 
2 b dioverdiansah_b200
2 b dioverdiansah_b2002 b dioverdiansah_b200
2 b dioverdiansah_b200
 
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PIDB100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
B100 - B600 Water Level Control dengan metode PID
 
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB2003C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
3C_Ahmad Musthafa Al-Ghifari_SKDB200
 
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
Sistem Kendali Intensitas Cahaya dengan PID berbasis Arduino, IGBT dan sensor...
 
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFETPengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
Pengendali suhu dengan PID berbasis arduino dan MOSFET
 
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
Dokumen b100 b600 project mandiri sistem kendali suhu menggunakan lm35, mosfe...
 
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
Sistem kendali suhu ruangan dengan metode pid berbasis arduino uno, triac, da...
 

Recently uploaded

PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
tejakusuma17
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
RifkiAbrar2
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
MarvinPatrick1
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
ymikhael4
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
ssuser0b6eb8
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
benediktusmaksy
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
ssuser5e48eb
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
narayafiryal8
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
afifsalim12
 

Recently uploaded (9)

PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLNPROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV  PLN
PROYEK PEMBANGUNAN TRANSMISI 150 KV PLN
 
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptxPaparan  Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
Paparan Pengawasan Bangunan Gedung.pptx
 
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalanPerencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
Perencanaan Anggaran Biaya dan penjadwalan
 
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
1 - Metode Pelaksanaan Pondasi Tiang Pancang-1.pptx
 
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu indukSistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
Sistem Proteksi Jawa Bali untuk gardu induk
 
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdfDAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
DAMPAK POLUSI UDARA TERHADAP KESEHATAN MASYARAKAT.pdf
 
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptxBAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
BAHAN KULIUAH BAHAN TAMBAHAN MAKANANTM 03.pptx
 
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdfANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
ANALISIS PENGARUH INDUSTRI BATU BARA TERHADAP PENCEMARAN UDARA.pdf
 
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdfPROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
PROGRAM PERCEPATAN PENINGKATAN TATA GUNA AIR IRIGASI 2024.pdf
 

B 100-600

  • 1. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-100 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-100.docx Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 4 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 2. Daftar Isi Daftar isi……………………………………………………………………………….. 2 1. Pengantar........................................................................................................................ 3 1.1 Ringkasan Isi Dokumen ................................................................................................. 3 1.2 Tujuan Penulisan ............................................................................................................ 3 2. Proposal Pengembangan .................................................................................................. 3 2.1 Latar Belakang ............................................................................................................... 3 2.2 Desain............................................................................................................................. 4 2.2.1 Konsep ................................................................................................................. 4
  • 3. 1. Pengantar 1.1 Ringkasan Isi Dokumen Dokumen ini ditulis berdasarkan pada ide tentang projek mandiri gabungan dari mata kuliah Sistem Kendali Digital, Elektronika Industri2, dan Instrumentasi. Dokumen ini berisi tentang rancangan “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”. 1.2 Tujuan Penulisan 1. Sebagai acuan dalam pembuatan alat. 2. Untuk memudahkan dalam proses pembuatan alat. 3. Diharapkan dapat memberi pemahaman mengenai alat yang akan dibuat. 2. Proposal Pengembangan 2.1 Latar Belakang Sistem kendali adalah suatu system yang digunakan untuk mengendalikan, memerintah, dan mengatur keadaan. Dengan system kendali membuat pengguna bisa lebih mengefisiensikan waktu sebaik-baiknya. Dilihat dari semakin canggihnya teknologi yang serba otomatis dan kegiatan yang membuat tubuh lelah system sederhana yang dapat diaplikasikan dan dikendalikan dikehidupan sehari – hari. Kendali posisi bola yang dipertahankan dilengan mekanik, posisi bola tersebut ditentukan oleh set point dimana nantinya kendalinya akan mempertahankan posisi bola pada set point. Mikrokontroler Arduino saat ini menjadi salah satu yang banyak digunakan untuk mendukung pembelajaran dan pengembangan alat-alat sederhana. Termasuk pada mata kuliah Sistem Kendali Digital. Arduino digunakan sebagai salah satu controller dalam mengaplikasikan sistem kendali digital dengan metode PID. Pembuatan Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic dapat memanfaatkan Arduino sebagai controller dan metode PID.
  • 4. 2.2 Disain Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic adalah sebuah system kendali posisi yang dapat mempertahankan posisi bola dengan set point yang sudah ditentukan. Error yang didapat akan dipertahankan oleh kendalinya dan akan mendapatkan umpan balik dari sensor ultrasonic yang mendeteksi jarak bola. Rancangan komponen yang akan dibuat adalah :  Set Point : Potensiometer  Controller : Arduino Uno  Aktuator : Fan  Feedback : Sensor Ultrasonik 2.2.1 Konsep Alat alan bekerja sesuai dengan set point yang diberikan. Posisi bola akan berada sesuai dengan set point yang sudah ditentukan dan sensor ultrasonic mendeteksi jarak akan memberikan umpan balik berupa jarak.
  • 5. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-200 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-200.docx Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 6 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 6. Daftar Isi Daftar Isi……………………………………………………………………………………. 2 1. Pengantar............................................................................................................................. 3 2. Functional Requirement Specification ............................................................................... 3 2.1Pendahuluan ................................................................................................................... 3 2.1.1 Gambaran Umum ............................................................................................... 3 2.1.2 Tujuan ................................................................................................................ 3 2.1.3 Ruang Lingkup .................................................................................................. 4 2.2 Deskripsi Sistem ........................................................................................................... 4 3. Overall Specification .......................................................................................................... 4 3.1 Pendahuluan ...................................................................................................................... 4 3.2 Deskripsi Sistem ............................................................................................................... 4 3.3 Deskripsi Perangkat Keras ................................................................................................ 5 3.4 Deskripsi Perangkat Lunak ............................................................................................... 6
  • 7. 1. Pengantar Dokumen B200 ini berisi tentang dokumen spesifikasi alat dan spesifikasi system dalam mengembangkan alat dan juga mekanisme alat dan cara kerja alat yang akan dibuat dengan judul “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Functional Requirement Specification  Designer dalam hal ini adalah pengembang system yang nantinya akan mencoba berfikir mengenai mekanisme dari alat yang akan dibuat.  Definisi requirement adalah deskripsi dari apa yang harus dilakukan oleh sistem. Sistem yang dikembangkan harus mampu melakukan hal-hal tertentu. 1.1 Pendahuluan 2.1.1 Gambaran Umum Dokumen ini berisi tentang pengembangan system dari alat “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” sebagai salah satu tugas dari gabungan 3 mata kuliah yaitu Sistem Kendali Digital, Elektronika Industri2 dan Instrumentasi. Penulisan ide ini dilihat dari konsep dan prinsip kerja sistem kendali yang akan dikembangkan. Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic yang berfungsi untuk mempertahankan posisi bola pada set point. Berdasarkan perencanaan diharapkan alat yang akan dibuat dapat sesuai dengan spefesifikasi yang diinginkan. 2.1.2 Tujuan Tujuan utama dibuatnya alat :  Merancang dan merealisasikan perangkat keras dan perangkat lunak system kendali posisi  Dapat mengendalikan posisi bola pada lintasan mekanik  Bola dapat mempertahankan posisinya jika mendapat gangguan
  • 8. 2.1.3 Ruang Lingkup Alat ini memiliki batasan-batasan sebagai berikut :  Memasukan parameter kendali agar system sesuai dengan yang diinginkan  Alat yang dibuat memiliki prinsip otomatisasi 1.2 Deskripsi Sistem Karakteristik system dari alat ini adalah :  Controller Arduino akan menerima set point yang diberikan dan mempertahankan posisinya  Data tersebut akan diterima oleh sensor ultrasonic yang akan menjadi umpan balik dengan pembacaan jarak 2. Overall Spesification 2.1 Pendahuluan Pada bab ini akan dibahas mengenai spesifikasi secara keseluruhan dari Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic sebagai suatu sistem dan komponen komponen penyusunnya. Hal- hal yang akan dijelaskan antara lain :  Deskripsi Sistem : menjelaskan mengenai cara kerja secara umum dari sistem alat ini.  Deskripsi Perangkat Keras : menjelaskan perangkat keras yang digunakan dalam system ini.  Deskripsi Perangkat Lunak : menjelaskan perangkat lunak yang akan disusun pada system ini. 2.2 Deskripsi Sistem Alat yang dibuat ini adalah Sistem kendali posisi bola pingpong. Prinsip kerja dari alat ini adalah sensor ultrasonic akan membaca jarak bola dan memberikan umpan balik sehingga bola akan mempertahankan posisinya.
  • 9. 2.3 Deskripsi Perangkat Keras Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic ini memerlukan perangkat keras sebagai pendukung dari sistem ini, diantaranya : 1. Arduino Uno Spesifikasi : – Operating Voltage : 5V – Input Voltage (recommended) : 7-12V – Input Voltage (limits) : 6-20V – Digital I/O Pins : 14 (6 provide PWM output) – Analog Input Pins : 6 – DC Current per I/O Pin : 20 mA – DC Current for 3.3V Pin : 50 mA – Flash Memory : 16 Kb – SRAM : 2 Kb – EEPROM : 1 Kb – Clock Speed : 0-16 MHz 2. Sensor Ultrasonik HC-SR04 Spesifikasi : – Tegangan Kerja : 5 V DC – Arus kerja : 15mA – Frekuensi kerja : 40Hz – Jarak maksimum deteksi : 4m – Jarak minimum deteksi : 2cm – Sudut elongasi : 15 ° – Dimensi : 45 mm x 20mm x 15mm
  • 10. 3. Fan Spesifikasi : Tipe: Brushless Centrifugal Fan Ukuran: 50x50x15mm Tegangan: 12V DC Daya: 0.75W Speed: 4000 RPM Noise: 33 dB (Quiet) 4. Dan komponen yang lainnya 3.4 Deskripsi Perangkat Lunak Deskripsi perangkat lunak memiliki tahapan-tahapan, diantaranya :  Menentukan bahasa pemrograman yang akan dipakai pada Arduino Uno  Membuat program yang akan digunakan pada Arduino Uno  Menentukan parameter PID yang digunakan untuk mendapatkan respon system yang sesuai dengan yang diinginkan  Membuat dan menguji program sesuai dengan respon system yang telah ditentukan  Menguji program pada alat yang dibuat
  • 11. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B100 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-300 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-300.docx Tanggal Penerbitan 9 Juni 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 5 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 12. Daftar Isi Daftar Isi……………………………………………………..…………………………. 2 1. Pengantar...................................................................................................................... 3 2. Pendahuluan …............................................................................................................. 3 2.1 Perancangan Sistem …………........................................................................ 3 2.1.1 Blok Diagram Modul ....................................................................... 3 2.1.2 Flow Chart …………………............................................................ 4 2.1.2 System Wiring …………………...................................................... 5
  • 13. 3. Pengantar Dokumen B300 ini berisi tentang blok koneksi antar modul, flowchart, dan wiring system pada pembuatan alat “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Pendahuluan Pada dokumen ini berisi tentang blok koneksi anatar modul, flowchart dan wiring system sehingga akan mempermudah saat proses perancangan alat. Dan tidak menutup kemungkinan apabila ada perbuhan system wiring pada perancangan alat. 3.1 Perancangan Sistem 2.1.1 Blok Diagram
  • 14. 2.1.2 Flowchart Tidak Ya START Menentukan Set Point Sensor membaca jarak bola Controller (Arduino Uno) menentukan nilai PWM Motor DC dengan metode PID Kecepatan Fan berubah Letak bola sesuai set point FINISH
  • 16. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-400 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-400.docx Tanggal Penerbitan 19 Mei 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 13 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 17. Daftar Isi Daftar Isi…………………………………………………………………………………………. 2 1. Pengantar........................................................................................................................ 3 2. Pendahuluan …................................................................................................................ 3 2.1.1 Pengetesan Komponen…………………………………………….…………3
  • 18. 4. Pengantar Dokumen B400 ini berisi tentang pengetesan komponen, “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”. 5. Pendahuluan Pada dokumen ini berisi tentang pengetesan komponen yang akan mempermudah saat proses realisasi alat. Dan tidak menutup kemungkinan apabila ada perbuhan system wiring pada perancangan. 5.1 Pengujian Komponen 1. Sensor Ultrasonik 1 Pengetesan dilakukan dengan menggunakan Arduino dan ditunjukan hasil pembacaannya menggunakan Serial Monitor Jarak Real = 5 cm Jarak pembacaan sensor = 5 cm
  • 19.
  • 20. Jarak Real = 29 cm Jarak Pembacaan sensor = 29 cm
  • 21.
  • 22.  Sensor Ultrasonik 2 Jarak Real = 9 cm Jarak Pembacaan Sensor = 9 cm
  • 23.
  • 24.  Program #include <NewPing.h> #define TRIGGER_PIN 8 #define ECHO_PIN 7 #define TRIGGER_PIN2 10 #define ECHO_PIN2 9 #define MAX_DISTANCE 200 NewPing ultrasonic1(TRIGGER_PIN, ECHO_PIN, MAX_DISTANCE); NewPing ultrasonic2(TRIGGER_PIN2, ECHO_PIN2, MAX_DISTANCE); float a,b; void setup() { Serial.begin(9600); } void loop() { delay(100); int US1 = ultrasonic1.ping_cm(); int US2 = ultrasonic2.ping_cm(); Serial.print("Hasil Sensor 1 :"); Serial.print(US1); Serial.print("cm | "); Serial.print("Hasil Sensor 2 :"); Serial.print(US2); Serial.println("cm");
  • 25. } 2. Potensiometer Pengetesan SV dengan Potensiometer menggunakan program Arduino  Program float a,b; void setup() { Serial.begin(9600); } void loop() { a=analogRead(0)*0.0049; b=a/2; Serial.print(a); Serial.print(" "); Serial.println(b); } 3. LCD Display Pengetesan LCD dengan mengetesnya dengan program Plot dan LCD pada Arduino
  • 26.  Program #include <LiquidCrystal.h> const int PIN_R5 = 12; const int PIN_E = 11; const int PIN_DB4 = 5; const int PIN_DB5 = 4; const int PIN_DB6 = 3; const int PIN_DB7 = 2; float a; LiquidCrystal lcd(PIN_R5,PIN_E, PIN_DB4, PIN_DB5, PIN_DB6, PIN_DB7); void setup() { Serial.begin(9600); lcd.begin(16, 2); lcd.clear(); lcd.print("Gerry"); lcd.setCursor(7,2); lcd.print("Ganteng"); } void loop(){ lcd.clear(); lcd.print("Gerry"); lcd.setCursor(7,2); lcd.print("Ganteng");
  • 27. delay(500); } 4. Driver Pengetesan Driver dengan cara mengukur tegangan Output , Drain-Source, dan Gate-source TP (PWM) VDS VCS OUTPUT 25 10 1 1 50 9.2 1.8 2 75 8.2 2.3 2.5 100 7 3.2 3.9 150 5 4.8 5.8 200 2.4 6 8.2 225 0.01 7.6 9.5
  • 28. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-500 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-500.docx Tanggal Penerbitan 21 Juni 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 4 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 29. Daftar Isi Daftar Isi…………………………………………………………………………………………. 2 1. Pengantar....................................................................................................................... 3 1.1 Ringkasan Isi Dokumen………………………………………………………….. 3 1.2 Tujuan Penulisan…………………………………………………………………. 3 2. Disain Sistem Kendali.......................................................................................................................... 3 2.1 Ziegler Nichols Tipe 2…………………………………………….………………3 2.2 Hasil Disain………………………………………………………………………. 3
  • 30. 1. Pengantar 1.1 Ringkasan Isi Dokumen Dokumen B-500 ini berisi tentang disain kendali menggunakan Ziegler Nichols Tipe 2 dan filter digital “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”. 1.2 Tujuan Penulisan Tujuan dibuatnya dokumen B-500 yaitu: 1. Mencari parameter kendali 2. Membuat filter digital 2. Disain Sistem Kendali 2.1 Ziegler Nichols Tipe 2 Pada metode Ziegler-Nichols Tipe 2, untuk mendapatkan parameter kendali, dibuat close-loop dan respon dibuat menjadi berosilasi. Nilai Kp diatur agar respon dapat berosilasi dan nilai Ti dan Td di nol kan. Respon dibuat berosilasi untuk mendapatkan nilai Kcr dan Pcr. 2.2 Hasil Disain Hasil disain dengan nilai : Kp/Kcr = 343.2 Ti = 0.49
  • 31. Td = 0.122 Konversi waktu plotter arduino ke waktu asli : 𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟 = 47.5 396.32 = 0.11 𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑡 𝑝𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟 = 𝑡 𝐿(𝑟𝑒𝑎𝑙) 𝑡 𝐿(𝑝𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟)  0.11 = 𝑡 𝐿(𝑟𝑒𝑎𝑙) 18.56  t PCR(real) = 1.98 Karena terdapat noise maka digunakan filter digital untuk mengurangi atau menghilangkannya 𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟 = 50.9 465.22 = 0.11 𝑡 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑡 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟 = 𝑇 𝑟𝑒𝑎𝑙 𝑇 𝑃𝑙𝑜𝑡𝑡𝑒𝑟  0.11 = 𝑇 𝑎𝑠𝑙𝑖 1.99  T(real) = 0.23 f = 1 𝑇  1 0.23 = 4.35 Hz f dalam rad = 2 𝑥 3.14 𝑥 4.35 = 27.318 rad f cut-off 1 dek = 2.7318
  • 32. Lembar Sampul Dokumen Judul Dokumen Dokumen B400 : “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic” Jenis Dokumen B-600 Nomor Dokumen Nomor Revisi Nama File B-600.docx Tanggal Penerbitan 21 Juni 2017 Unit Penerbitan Jumlah Halaman 5 Data Penyusun Pengusul Nama Jabatan Anggota Mahasiswa D3 Elektronika Gerry Triyuda H.S 151311043 Tanggal Tanda Tangan Lembaga Politeknik Negeri Bandung Alamat Jln, Gegerkalong Hilir, Ds. Ciwaruga No.55 RT 04/ RW 01, Kecamatan Parongpong, Kabupaten Bandung Barat. Telepon.: -, Fax. - Telepon : Fax : Email : gerrytriyuda@yahoo.com
  • 33. Daftar Isi Daftar Isi………………………………………………………………………………. 2 1.Pengantar.................................................................................................................... 3 1.1 Ringkasan Isi Dokumen………………………………………………………….. 3 1.2Tujuan Penulisan…………………………………………………………………. 3 2. Hasil Tunning dan Diberi Gangguan........................................................................ 3 2.1 Hasil Tuning……………………………………………………….………………3 2.2 Diberi Gangguan…………………………………………………………………. 3
  • 34. 1. Pengantar 1.1 Ringkasan Isi Dokumen Dokumen B-600 ini berisi tentang hasil tunning dan gangguan “Sistem Kendali Posisi Bola PingPong Dengan Metode PID Berbasis Arduino, Mosfet dan Sensor Ultrasonic”. 1.2 Tujuan Penulisan Tujuan dibuatnya dokumen B-500 yaitu: 3. Mendapatkan hasil tunning 4. Menguji dengan diberi gangguan 2 Hasil Tunning dan Diberi Gangguan 2.1 Hasil Tuning Kp = 0.006 Ti = 0.17
  • 35. Td =0.2 Hasil respon yang didapat berdasarkan dilakukan perubahan beberapa kali terhadap nilai parameter-parameter kendali. 2.2 Diberi Gangguan Gangguan yang diberikan untuk menguji kendali yang dibuat yaitu dengan cara menghambat tiupan angina yang keluar dari fan/kipas keong
  • 36. Pada saat mendapat gangguan kendali dibuat akan mempertahankan posisi bola agar tetap pada posisi steady state.