SlideShare a Scribd company logo
Analisa Regresi Linear Berganda
Tujuannya :
1.Mengetahui pengaruh antara dua atau lebih variabel independent dengan
satu variabel dependen
2. Memprediksi nilai dari variabel dependen apabila nilai dua variable
independent mengalami kenaikan atau penurunan
3. Mengetahui arah hubungan variabel dependen dan dua independent apakah
negative atau positif
4. Mengetahui hasil uji hipotesis menggunakan uji t dan uji signifikansi dan uji F
5. Rumus ;
Y = a + b1X1 + b2X2 + …bnXn
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Judul : Analisa Pengaruh Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan
Mahasiswa
Variabel Bebas (X1) : Citra STPT
Variabel Bebas (X2) : Kualitas Pelayanan
Variabel Tidak Bebas (Y) : Kepuasan Mahasiswa
1. Buat Variabel nya di Variabel View
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
2. Isi data View
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
3. Analyze>> Regresion>> Linear
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
4. Ada kotak regresi
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
5. Pndahkan elemen variabel dari kotak kiri ke kanan
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
6.Klik Ok dan lihat hasil ouputnya
Output 1
Variables Entered/Removedb
Model
Variables
Entered
Variables
Removed Method
1 Kualitas_Pelaya
nan,
Citra_STPT
. Enter
a. All requested variables entered.
b. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa
Penjelasan :
Semua Variabel baik Variabel Bebas dan Variabel Tidak Bebas dalam penelitian ini dimasukkan dalam
pengolahan data
Variabel bebas yang dimasukkan dalam pengolahan data adalah Citra STPT dan Kualitas Pelayanan
Variabel tidak bebas yang dimasukkan dalam pengolahan data adalah Kepuasan Mahasiswa
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Output 2
Model Summary
Model R R Square
Adjusted R
Square
Std. Error of the
Estimate
1 .706a
.498 .439 .14494
a. Predictors: (Constant), Kualitas_Pelayanan, Citra_STPT
-Nilai R adalah nilai koefisien korelasi sebesar positif 0,706 sedangkan nilai R Square
merupakan nilai koefisien penentu atau KP.
- Dalam kasus ini nilai Rsquare sebesar 0,498 yang diperoleh dari r = (0,706)² , sehingga
besarnya pengaruh variabel citra STPT terhadap kepuasan mahasiswa sebesar KP = r² x 100%
Perhitungan :
KP = r² x 100%
KP = (0,706)² x 100%
KP = 0,498 x 100%
KP = 49,84
KP = R.Square = 49,84
-Artinya : Hanya sebesar 49,84% Citra STPT dan Kualitas Pelayanan mempengaruhi Kepuasan
Mahasiswa sedangkan sisanya sebesar 50,15% ( 100 – 49,84) Kepuasan Mahasiswa dipengaruhi
Faktor lain
- Adjusted R Square adalah nilai R² yang disesuaikan
- -Std.Error of Estimation adalah ukuran kesalahan standar dari penaksiran.
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Output 3
Coefficientsa
Model
Unstandardized Coefficients
Standardized
Coefficients
t Sig.
B Std. Error Beta
1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001
Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002
Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209
a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa
Persamaan:
Y = a +b1 x1 + b2 x2
X1X2 = Variabel Independen ( Citra STPT dan Kualitas Pelayanan )
Y = Variabel dependen yang diprediksikan (Kepuasan Mahasiswa)
a = Nilai Konstanta
b1b2 = Nilai Koefisien Regresi
Sehingga Persamaan Regresi Linear Berganda menjadi
Y = 1,248 + 0,375 X1 + 0,149 X2
Interprestasi :
-Konstanta sebesar 1,248 artinya , jika Citra STPT dan Kualitas Pelayanan bernilai nol maka
Kepuasan Mahasiswa bernilai 1,248 atau tetap
-Koefisien regresi variable Citra STPT sebesar 0,375, artinya jika Citra STPT mengalami
kenaikan satu satuan maka Kepuasan Mahasiswa akan mengalami peningkatan sebesar 0,375
satu satuan
- Koefisien regresi variable Kualitas Pelayanan sebesar 0,149 artinya jika Kualitas Pelayanan
mengalami kenaikan satu satuan maka Kualitas Pelayanan akan mengalami peningkatan sebesar
0,149 satu satuan
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Rumus df
Dengan menggunakan tingkat keyakinan 95%, alpha =5%,
df_1 = (jumlah var -1)
df_2 = (jumlah data resp. – jumlah variabel - 1) atau ( n – k - 1 ).
Coefficientsa
Model
Unstandardized Coefficients
Standardized
Coefficients
t Sig.
B Std. Error Beta
1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001
Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002
Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209
a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa
UJI T Hitung Regresi Linear Sederhana (secara Parsial)
Pengujian koefisien regresi secara parsial
Tujuannya : Mengetahui apakah variable independent Citra STPT secara parsial berpengaruh
terhadap variable dependen Kualitas Pelayanan
Tahap Uji
1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi )
Ho : Tidak ada pengaruh secara parsial Citra STPT terhadap Kepuasan Mahasiswa
Ha : Ada pengaruh secara parsial Citra STPT terhadap Kepuasan Mahasiswa
2. Tentukan t. hitung
Dari output SPSS diperoleh t. hitung Citra STPT sebesar 3,756
3. Tentukan t table
Tabel distribusi t dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025
derajat bebas (df) = n-k-1
dimana n=jumlah responden
k = jumlah variable independen
Sehingga : df = 20 – 2 -1
df = 17
Nilai t tabel dengan df= 18 dan signifikansi 0,025 adalah 2,110
4. Tentukan Kriteria Pengujian
-Ho diterima jika – t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel
-Ho ditolak jika -t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel
5. Bandingkan t hitung dengan t tabel
3,756 > 2,101
6. Kesimpulan :
Karena t hitung > dari t tabel maka Ho ditolak artinya Citra STPT secara parsial berpengaruh
terhadap Kepuasan Mahasiswa
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
Coefficientsa
Model
Unstandardized Coefficients
Standardized
Coefficients
t Sig.
B Std. Error Beta
1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001
Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002
Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209
a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa
UJI T Hitung Regresi Linear Sederhana (secara Parsial)
Pengujian koefisien regresi secara parsial
Tujuannya : Mengetahui apakah variable independent Kualitas Pelayanan secara parsial
berpengaruh terhadap variable dependen Kepuasan Mahasiswa
Tahap Uji
1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi )
Ho : Tidak ada pengaruh secara parsial Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa
Ha : Ada pengaruh secara parsial Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa
2. Tentukan t. hitung
Dari output SPSS diperoleh t. hitung Kualitas Pelayanan sebesar 1,305
3. Tentukan t table
Tabel distribusi t dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025
derajat bebas (df) = n-k-1
dimana n=jumlah responden
k = jumlah variable independen
Sehingga : df = 20 – 2 -1
df = 17
Nilai t tabel dengan df= 18 dan signifikansi 0,025 adalah 2,110
4. Tentukan Kriteria Pengujian
-Ho diterima jika – t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel
-Ho ditolak jika -t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel
5. Bandingkan t hitung dengan t tabel
1,305 < 2,11
6. Kesimpulan :
Karena t hitung > dari t tabel maka Ho diterima artinya Kualitas Pelayanan secara parsial tidak
berpengaruh terhadap Kepuasan Mahasiswa
Bayu Fitri Hutami, SE, MT
ANOVAb
Model Sum of Squares df Mean Square F Sig.
1 Regression .355 2 .177 8.446 .003a
Residual .357 17 .021
Total .712 19
a. Predictors: (Constant), Kualitas_Pelayanan, Citra_STPT
b. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa
UJI F (Uji Koefisien regresi secara simultan )
Tujuan : Uji F digunakan untuk menguji apakah variable independent secara simultan
berpengaruh terhadap variable dependen
Tahap Uji
1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi )
Ho : Tidak ada pengaruh secara simultan Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan
Mahasiswa
Ha : Ada pengaruh secara simultan Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan
Mahasiswa
2. Tentukan F. hitung
Dari output SPSS diperoleh F hitung Kualitas Pelayanan sebesar 8,446
3. Tentukan F table
Tabel distribusi F dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025
derajat bebas (df1) = k-1
dimana : k = jumlah variable
Sehingga : df1 = 3 -1
df1 = 2
derajat bebas (df2) = n - k-1
dimana : k = jumlah variable, n=responden
Sehingga : df2 = 20 - 3 -1
df2 = 17
Hasil diperoleh F tabel sebesar ; 3,592
4. Tentukan Kriteria Pengujian
-Ho diterima jika F hitung ≤ F tabel
-Ho ditolak jika F hitung > F tabel
5. Bandingkan F hitung dengan F tabel
8,446 > 3,592
Bayu Fitri Hutami, SE, MT

More Related Content

What's hot

Uji normalitas chi square
Uji normalitas chi square Uji normalitas chi square
Uji normalitas chi square
ahmad taufikurrohman
 
Materi p15 nonpar_korelasi
Materi p15 nonpar_korelasiMateri p15 nonpar_korelasi
Materi p15 nonpar_korelasi
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
29 model regresi copy
29 model  regresi   copy29 model  regresi   copy
29 model regresi copy
Aminullah Assagaf
 
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasiStatistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
Yusuf Ahmad
 
Ning ade
Ning adeNing ade
Ning ade
Dhila Faya
 
Panel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptxPanel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptx
HendarNuryaman
 
Ekonometrika - Otokorelasi lengkap
Ekonometrika - Otokorelasi lengkapEkonometrika - Otokorelasi lengkap
Ekonometrika - Otokorelasi lengkap
Rifatin Aprilia
 
M7 2
M7 2M7 2
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasanganMateri p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4
Lusi Kurnia
 
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth) 3 agst 2021
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth)  3 agst 2021Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth)  3 agst 2021
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth) 3 agst 2021
Aminullah Assagaf
 
29 aminullah assagaf model regresi (sobel &amp; peth)
29 aminullah assagaf model  regresi (sobel &amp; peth)29 aminullah assagaf model  regresi (sobel &amp; peth)
29 aminullah assagaf model regresi (sobel &amp; peth)
Aminullah Assagaf
 
Materi p13 nonpar_satu sampel
Materi p13 nonpar_satu sampelMateri p13 nonpar_satu sampel
Materi p13 nonpar_satu sampel
M. Jainuri, S.Pd., M.Pd
 
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
Bayu Bayu
 
Metode Analisis faktor
Metode Analisis faktorMetode Analisis faktor
Metode Analisis faktor
Maya Julia Trinisa
 
Uji korelasi & Regresi
Uji korelasi & RegresiUji korelasi & Regresi
Uji korelasi & Regresi
EkaEffandilus2
 
Uji wilcoxon dan mann whitney
Uji wilcoxon dan mann whitneyUji wilcoxon dan mann whitney
Uji wilcoxon dan mann whitney
wiwienk aja
 

What's hot (19)

Uji normalitas chi square
Uji normalitas chi square Uji normalitas chi square
Uji normalitas chi square
 
Materi p15 nonpar_korelasi
Materi p15 nonpar_korelasiMateri p15 nonpar_korelasi
Materi p15 nonpar_korelasi
 
29 model regresi copy
29 model  regresi   copy29 model  regresi   copy
29 model regresi copy
 
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasiStatistika - Analisis regresi dan korelasi
Statistika - Analisis regresi dan korelasi
 
Ning ade
Ning adeNing ade
Ning ade
 
Panel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptxPanel Data Eviews BI.pptx
Panel Data Eviews BI.pptx
 
Ekonometrika - Otokorelasi lengkap
Ekonometrika - Otokorelasi lengkapEkonometrika - Otokorelasi lengkap
Ekonometrika - Otokorelasi lengkap
 
M7 2
M7 2M7 2
M7 2
 
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasanganMateri p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
Materi p14 nonpar_dua &amp; k sampel bebas+pasangan
 
Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4Makalah regresi berganda kelompok 4
Makalah regresi berganda kelompok 4
 
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth) 3 agst 2021
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth)  3 agst 2021Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth)  3 agst 2021
Aminullah assagaf model regresi lengkap (ada sobel &amp; peth) 3 agst 2021
 
29 aminullah assagaf model regresi (sobel &amp; peth)
29 aminullah assagaf model  regresi (sobel &amp; peth)29 aminullah assagaf model  regresi (sobel &amp; peth)
29 aminullah assagaf model regresi (sobel &amp; peth)
 
Materi p13 nonpar_satu sampel
Materi p13 nonpar_satu sampelMateri p13 nonpar_satu sampel
Materi p13 nonpar_satu sampel
 
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
Teknik dan interprestasi analisa korelasi pearson.11
 
104587 (1)
104587 (1)104587 (1)
104587 (1)
 
Metode Analisis faktor
Metode Analisis faktorMetode Analisis faktor
Metode Analisis faktor
 
Uji korelasi & Regresi
Uji korelasi & RegresiUji korelasi & Regresi
Uji korelasi & Regresi
 
Uji wilcoxon dan mann whitney
Uji wilcoxon dan mann whitneyUji wilcoxon dan mann whitney
Uji wilcoxon dan mann whitney
 
Korelasional spss1
Korelasional spss1Korelasional spss1
Korelasional spss1
 

Similar to Analisa regresi linear berganda.1.21

Analisa regresi linear berganda.1
Analisa regresi linear berganda.1Analisa regresi linear berganda.1
Analisa regresi linear berganda.1
Bayu Bayu
 
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptxPengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
Devi564253
 
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdfSWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
Indar khaerunnisa
 
PPT Sidang.pptx
PPT Sidang.pptxPPT Sidang.pptx
PPT Sidang.pptx
PpsKadakajaya
 
SEMINAR HASIL.pptx
SEMINAR HASIL.pptxSEMINAR HASIL.pptx
SEMINAR HASIL.pptx
QoryAnanta2
 
ANALISIS FAKTOR.21.pdf
ANALISIS FAKTOR.21.pdfANALISIS FAKTOR.21.pdf
ANALISIS FAKTOR.21.pdf
BayuFitri
 
Presentation Diana.ppt
Presentation Diana.pptPresentation Diana.ppt
Presentation Diana.ppt
RizzalZaen
 
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptxppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
JondryHetharie
 
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptxfile_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
SigusSeribu
 
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
Aris Prasetyo
 
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja PegawaiPengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Muhammad Fajar
 
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdfpresentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
AfraMaida
 
Power poin new
Power poin newPower poin new
Power poin new
simbolonpande
 
Ancova
AncovaAncova
Ancova
ainunmath
 
oggie alfriandi.docx
oggie alfriandi.docxoggie alfriandi.docx
oggie alfriandi.docx
zuhri32
 
Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.
LaOde Muhamad Arifin
 
Sample Simple Presentation Sidang Tesis
Sample Simple Presentation Sidang TesisSample Simple Presentation Sidang Tesis
Sample Simple Presentation Sidang Tesis
Seriwidodo St
 
VARIABEL INTERVENING.pptx
VARIABEL INTERVENING.pptxVARIABEL INTERVENING.pptx
VARIABEL INTERVENING.pptx
ditafebriana7
 

Similar to Analisa regresi linear berganda.1.21 (20)

Analisa regresi linear berganda.1
Analisa regresi linear berganda.1Analisa regresi linear berganda.1
Analisa regresi linear berganda.1
 
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptxPengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
Pengaruh Kualitas Pelayanan Tata Usaha, Gender.pptx
 
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdfSWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
SWFH 2021 - Re-Start The Linear Regression Literacy (2).pdf
 
PPT Sidang.pptx
PPT Sidang.pptxPPT Sidang.pptx
PPT Sidang.pptx
 
SEMINAR HASIL.pptx
SEMINAR HASIL.pptxSEMINAR HASIL.pptx
SEMINAR HASIL.pptx
 
ANALISIS FAKTOR.21.pdf
ANALISIS FAKTOR.21.pdfANALISIS FAKTOR.21.pdf
ANALISIS FAKTOR.21.pdf
 
Presentation Diana.ppt
Presentation Diana.pptPresentation Diana.ppt
Presentation Diana.ppt
 
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptxppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
ppt penelitian kompetitif 2022 ukim.pptx
 
Anova dua jalur
Anova dua jalurAnova dua jalur
Anova dua jalur
 
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptxfile_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
file_2013-09-16_08_42_46_Nurjanah,_S.KM,_M.Kes__6._KORELASI_REGRESI.pptx
 
Analisis
AnalisisAnalisis
Analisis
 
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
Analisis regresi-dengan-variabel-moderating-dan-intervening 20091 (1)
 
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja PegawaiPengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
Pengaruh Stres Kerja Terhadap Kinerja Pegawai
 
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdfpresentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
presentationseminarhasilpenelitian-130321205737-phpapp02 (1).pdf
 
Power poin new
Power poin newPower poin new
Power poin new
 
Ancova
AncovaAncova
Ancova
 
oggie alfriandi.docx
oggie alfriandi.docxoggie alfriandi.docx
oggie alfriandi.docx
 
Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.Presentation seminar hasil penelitian.
Presentation seminar hasil penelitian.
 
Sample Simple Presentation Sidang Tesis
Sample Simple Presentation Sidang TesisSample Simple Presentation Sidang Tesis
Sample Simple Presentation Sidang Tesis
 
VARIABEL INTERVENING.pptx
VARIABEL INTERVENING.pptxVARIABEL INTERVENING.pptx
VARIABEL INTERVENING.pptx
 

More from Bayu Bayu

Tampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambarTampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambar
Bayu Bayu
 
Tampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambarTampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambar
Bayu Bayu
 
Teknik presentasi..
Teknik presentasi..Teknik presentasi..
Teknik presentasi..
Bayu Bayu
 
Bab 3 seminar reg
Bab 3 seminar regBab 3 seminar reg
Bab 3 seminar reg
Bayu Bayu
 
Bab 2 seminar reg
Bab 2 seminar regBab 2 seminar reg
Bab 2 seminar reg
Bayu Bayu
 
Bab 1 seminar reg
Bab 1 seminar regBab 1 seminar reg
Bab 1 seminar reg
Bayu Bayu
 
Bab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judulBab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judul
Bayu Bayu
 
Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022
Bayu Bayu
 
Bab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitianBab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitian
Bayu Bayu
 
Bab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustakaBab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustaka
Bayu Bayu
 
Bagian bagian presentasi
Bagian   bagian presentasiBagian   bagian presentasi
Bagian bagian presentasi
Bayu Bayu
 
Bab empat belas pt
Bab empat belas ptBab empat belas pt
Bab empat belas pt
Bayu Bayu
 
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bankBab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bayu Bayu
 
Bab 11 uang
Bab 11 uangBab 11 uang
Bab 11 uang
Bayu Bayu
 
Bab 10 inflasi
Bab 10 inflasiBab 10 inflasi
Bab 10 inflasi
Bayu Bayu
 
Bab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasiBab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasi
Bayu Bayu
 
Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)
Bayu Bayu
 
Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)
Bayu Bayu
 
Bab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskalBab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskal
Bayu Bayu
 
Bab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneterBab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneter
Bayu Bayu
 

More from Bayu Bayu (20)

Tampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambarTampilan presentasi dengan gambar
Tampilan presentasi dengan gambar
 
Tampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambarTampilan presentasi tanpa gambar
Tampilan presentasi tanpa gambar
 
Teknik presentasi..
Teknik presentasi..Teknik presentasi..
Teknik presentasi..
 
Bab 3 seminar reg
Bab 3 seminar regBab 3 seminar reg
Bab 3 seminar reg
 
Bab 2 seminar reg
Bab 2 seminar regBab 2 seminar reg
Bab 2 seminar reg
 
Bab 1 seminar reg
Bab 1 seminar regBab 1 seminar reg
Bab 1 seminar reg
 
Bab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judulBab 0 seminar topik judul
Bab 0 seminar topik judul
 
Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022Seminar s1.par maret 2022
Seminar s1.par maret 2022
 
Bab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitianBab.tiga metode penelitian
Bab.tiga metode penelitian
 
Bab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustakaBab. dua tinjauan pustaka
Bab. dua tinjauan pustaka
 
Bagian bagian presentasi
Bagian   bagian presentasiBagian   bagian presentasi
Bagian bagian presentasi
 
Bab empat belas pt
Bab empat belas ptBab empat belas pt
Bab empat belas pt
 
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bankBab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
Bab 12 lembaga keuangan bank dan non bank
 
Bab 11 uang
Bab 11 uangBab 11 uang
Bab 11 uang
 
Bab 10 inflasi
Bab 10 inflasiBab 10 inflasi
Bab 10 inflasi
 
Bab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasiBab 9 teori investasi
Bab 9 teori investasi
 
Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)Bab 13 persekutuan (1)
Bab 13 persekutuan (1)
 
Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)Jawaban latihan cv boga (3)
Jawaban latihan cv boga (3)
 
Bab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskalBab 8 kebijakan fiskal
Bab 8 kebijakan fiskal
 
Bab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneterBab 7 kebijakan moneter
Bab 7 kebijakan moneter
 

Recently uploaded

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
AdrianAgoes9
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
d2spdpnd9185
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
LucyKristinaS
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
astridamalia20
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
SEMUELSAMBOKARAENG
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
MirnasariMutmainna1
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
setiatinambunan
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
setiatinambunan
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
safitriana935
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
DataSupriatna
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
muhammadRifai732845
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
adolfnuhujanan101
 

Recently uploaded (20)

UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik DosenUNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
UNTUK DOSEN Materi Sosialisasi Pengelolaan Kinerja Akademik Dosen
 
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptxtugas  modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
tugas modul 1.4 Koneksi Antar Materi (1).pptx
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptxDiseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
Diseminasi Budaya Positif Lucy Kristina S.pptx
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 5 Fase C Kurikulum Merdeka
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptxSOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
SOSIALISASI PPDB TAHUN AJARAN 2024-2025.pptx
 
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdfPaparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
Paparan Kurikulum Satuan Pendidikan_LOKAKARYA TPK 2024.pptx.pdf
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...Modul Projek  - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
Modul Projek - Modul P5 Kearifan Lokal _Menampilkan Tarian Daerah Nusantara_...
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
ppt landasan pendidikan Alat alat pendidikan PAI 9_
 
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdfppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
ppt landasan pendidikan pai 9 revisi.pdf
 
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdfPPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
PPT Observasi Praktik Kinerja PMM SD pdf
 
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdfNUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
NUMERASI KOMPETENSI PENDIDIK TAHAP CAKAP DAN MAHIR.pdf
 
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdfTugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
Tugas Mandiri 1.4.a.4.3 Keyakinan Kelas.pdf
 
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptxKarier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
Karier-Dan-Studi-Lanjut-Di-Bidang-Informatika.pptx
 

Analisa regresi linear berganda.1.21

  • 1. Analisa Regresi Linear Berganda Tujuannya : 1.Mengetahui pengaruh antara dua atau lebih variabel independent dengan satu variabel dependen 2. Memprediksi nilai dari variabel dependen apabila nilai dua variable independent mengalami kenaikan atau penurunan 3. Mengetahui arah hubungan variabel dependen dan dua independent apakah negative atau positif 4. Mengetahui hasil uji hipotesis menggunakan uji t dan uji signifikansi dan uji F 5. Rumus ; Y = a + b1X1 + b2X2 + …bnXn Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 2. Judul : Analisa Pengaruh Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa Variabel Bebas (X1) : Citra STPT Variabel Bebas (X2) : Kualitas Pelayanan Variabel Tidak Bebas (Y) : Kepuasan Mahasiswa 1. Buat Variabel nya di Variabel View Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 3. 2. Isi data View Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 4. 3. Analyze>> Regresion>> Linear Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 5. 4. Ada kotak regresi Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 6. 5. Pndahkan elemen variabel dari kotak kiri ke kanan Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 7. 6.Klik Ok dan lihat hasil ouputnya Output 1 Variables Entered/Removedb Model Variables Entered Variables Removed Method 1 Kualitas_Pelaya nan, Citra_STPT . Enter a. All requested variables entered. b. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa Penjelasan : Semua Variabel baik Variabel Bebas dan Variabel Tidak Bebas dalam penelitian ini dimasukkan dalam pengolahan data Variabel bebas yang dimasukkan dalam pengolahan data adalah Citra STPT dan Kualitas Pelayanan Variabel tidak bebas yang dimasukkan dalam pengolahan data adalah Kepuasan Mahasiswa Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 8. Output 2 Model Summary Model R R Square Adjusted R Square Std. Error of the Estimate 1 .706a .498 .439 .14494 a. Predictors: (Constant), Kualitas_Pelayanan, Citra_STPT -Nilai R adalah nilai koefisien korelasi sebesar positif 0,706 sedangkan nilai R Square merupakan nilai koefisien penentu atau KP. - Dalam kasus ini nilai Rsquare sebesar 0,498 yang diperoleh dari r = (0,706)² , sehingga besarnya pengaruh variabel citra STPT terhadap kepuasan mahasiswa sebesar KP = r² x 100% Perhitungan : KP = r² x 100% KP = (0,706)² x 100% KP = 0,498 x 100% KP = 49,84 KP = R.Square = 49,84 -Artinya : Hanya sebesar 49,84% Citra STPT dan Kualitas Pelayanan mempengaruhi Kepuasan Mahasiswa sedangkan sisanya sebesar 50,15% ( 100 – 49,84) Kepuasan Mahasiswa dipengaruhi Faktor lain - Adjusted R Square adalah nilai R² yang disesuaikan - -Std.Error of Estimation adalah ukuran kesalahan standar dari penaksiran. Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 9. Output 3 Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001 Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002 Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209 a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa Persamaan: Y = a +b1 x1 + b2 x2 X1X2 = Variabel Independen ( Citra STPT dan Kualitas Pelayanan ) Y = Variabel dependen yang diprediksikan (Kepuasan Mahasiswa) a = Nilai Konstanta b1b2 = Nilai Koefisien Regresi Sehingga Persamaan Regresi Linear Berganda menjadi Y = 1,248 + 0,375 X1 + 0,149 X2 Interprestasi : -Konstanta sebesar 1,248 artinya , jika Citra STPT dan Kualitas Pelayanan bernilai nol maka Kepuasan Mahasiswa bernilai 1,248 atau tetap -Koefisien regresi variable Citra STPT sebesar 0,375, artinya jika Citra STPT mengalami kenaikan satu satuan maka Kepuasan Mahasiswa akan mengalami peningkatan sebesar 0,375 satu satuan - Koefisien regresi variable Kualitas Pelayanan sebesar 0,149 artinya jika Kualitas Pelayanan mengalami kenaikan satu satuan maka Kualitas Pelayanan akan mengalami peningkatan sebesar 0,149 satu satuan Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 10. Bayu Fitri Hutami, SE, MT Rumus df Dengan menggunakan tingkat keyakinan 95%, alpha =5%, df_1 = (jumlah var -1) df_2 = (jumlah data resp. – jumlah variabel - 1) atau ( n – k - 1 ).
  • 11. Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001 Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002 Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209 a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa UJI T Hitung Regresi Linear Sederhana (secara Parsial) Pengujian koefisien regresi secara parsial Tujuannya : Mengetahui apakah variable independent Citra STPT secara parsial berpengaruh terhadap variable dependen Kualitas Pelayanan Tahap Uji 1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi ) Ho : Tidak ada pengaruh secara parsial Citra STPT terhadap Kepuasan Mahasiswa Ha : Ada pengaruh secara parsial Citra STPT terhadap Kepuasan Mahasiswa 2. Tentukan t. hitung Dari output SPSS diperoleh t. hitung Citra STPT sebesar 3,756 3. Tentukan t table Tabel distribusi t dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025 derajat bebas (df) = n-k-1 dimana n=jumlah responden k = jumlah variable independen Sehingga : df = 20 – 2 -1 df = 17 Nilai t tabel dengan df= 18 dan signifikansi 0,025 adalah 2,110 4. Tentukan Kriteria Pengujian -Ho diterima jika – t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel -Ho ditolak jika -t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel 5. Bandingkan t hitung dengan t tabel 3,756 > 2,101 6. Kesimpulan : Karena t hitung > dari t tabel maka Ho ditolak artinya Citra STPT secara parsial berpengaruh terhadap Kepuasan Mahasiswa Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 12. Coefficientsa Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 (Constant) 1.248 .324 3.846 .001 Citra_STPT .375 .100 .648 3.756 .002 Kualitas_Pelayanan .149 .114 .225 1.305 .209 a. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa UJI T Hitung Regresi Linear Sederhana (secara Parsial) Pengujian koefisien regresi secara parsial Tujuannya : Mengetahui apakah variable independent Kualitas Pelayanan secara parsial berpengaruh terhadap variable dependen Kepuasan Mahasiswa Tahap Uji 1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi ) Ho : Tidak ada pengaruh secara parsial Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa Ha : Ada pengaruh secara parsial Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa 2. Tentukan t. hitung Dari output SPSS diperoleh t. hitung Kualitas Pelayanan sebesar 1,305 3. Tentukan t table Tabel distribusi t dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025 derajat bebas (df) = n-k-1 dimana n=jumlah responden k = jumlah variable independen Sehingga : df = 20 – 2 -1 df = 17 Nilai t tabel dengan df= 18 dan signifikansi 0,025 adalah 2,110 4. Tentukan Kriteria Pengujian -Ho diterima jika – t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel -Ho ditolak jika -t hitung < -t tabel atau t hitung > t tabel 5. Bandingkan t hitung dengan t tabel 1,305 < 2,11 6. Kesimpulan : Karena t hitung > dari t tabel maka Ho diterima artinya Kualitas Pelayanan secara parsial tidak berpengaruh terhadap Kepuasan Mahasiswa Bayu Fitri Hutami, SE, MT
  • 13. ANOVAb Model Sum of Squares df Mean Square F Sig. 1 Regression .355 2 .177 8.446 .003a Residual .357 17 .021 Total .712 19 a. Predictors: (Constant), Kualitas_Pelayanan, Citra_STPT b. Dependent Variable: Kepuasan_Mahasiswa UJI F (Uji Koefisien regresi secara simultan ) Tujuan : Uji F digunakan untuk menguji apakah variable independent secara simultan berpengaruh terhadap variable dependen Tahap Uji 1.Tentukan Hipotesis ( memilih two tail atau uji dua sisi ) Ho : Tidak ada pengaruh secara simultan Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa Ha : Ada pengaruh secara simultan Citra STPT dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Mahasiswa 2. Tentukan F. hitung Dari output SPSS diperoleh F hitung Kualitas Pelayanan sebesar 8,446 3. Tentukan F table Tabel distribusi F dicari pada α = 5% : 2 = 2,5% ( uji 2 sisi ) = 0,025 derajat bebas (df1) = k-1 dimana : k = jumlah variable Sehingga : df1 = 3 -1 df1 = 2 derajat bebas (df2) = n - k-1 dimana : k = jumlah variable, n=responden Sehingga : df2 = 20 - 3 -1 df2 = 17 Hasil diperoleh F tabel sebesar ; 3,592 4. Tentukan Kriteria Pengujian -Ho diterima jika F hitung ≤ F tabel -Ho ditolak jika F hitung > F tabel 5. Bandingkan F hitung dengan F tabel 8,446 > 3,592 Bayu Fitri Hutami, SE, MT