SlideShare a Scribd company logo
Anggota Kelompok
1. Dinda Aurelia Putri
2. Firmansyah
3. Hamdan Ibrahim
4. Hilmi Khoirulloh
5. Nuraisah
6. Try Haryono Aprilium
Alat Bantu Pemotretan
Filter
Filter adalah sebuah aksesori kamera yang terdiri dari filter optik yang dapat dimasukkan
ke dalam jalur optik. Filter dapat menjadi persegi atau bentuk persegi panjang dipasang pada
dudukan aksesori, atau, lebih umum, sebuah kaca atau plastik disk dengan bingkai cincin logam
atau plastik, yang dapat dipasang di depan atau dipasangkan ke lensa.
Macam – Macam Filter
1. Filter Clear
2. Filter Ultra Violet
3. Filter Neutral Density (ND)
4. Filter Graduated Neutral Density (GND)
5. Filter Polarizing
6. Filter Infra Red
Tudung Lensa (Lenshood)
Lens hood merupakan salah satu alat vital dalam fotografi yang
memiliki fungsi:
1. Menghilangkan flare
2. Memberikan kontras yang lebih baik terhadap lensa
3. Melindungi front elemen dari goresan atau benturan
4. Membuat lensa anda terlihat lebih pro dan kekar.
Tripod
Kaki tiga atau Tripod dalam fotografi, adalah
alat stan untuk membantu agar badan kamera bisa
berdiri dengan tegak dan tegar. Hal ini dimaksudkan
untuk mengurangi kelelahan fotografer dalam
mengambil gambar dan mengurangi noise (shake)
yang ditimbulkan oleh guncangan tangan fotografer.
Monopod
Kaki satu atau Monopod dalam fotografi,
adalah alat stan untuk membantu agar badan kamera
bisa berdiri dengan tegak dan tegar. Hal ini
dimaksudkan untuk mengurangi kelelahan fotografer
dalam mengambil gambar dan mengurangi noise
(shake) yang ditimbulkan oleh guncangan tangan
fotografer.
Kabel Release
Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur
berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter
ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu
menekan shutter secara langsung. Penggunaannya
dipasang pada soket kabel release yang biasanya
terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate-
nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
Background
Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur
berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter
ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu
menekan shutter secara langsung. Penggunaannya
dipasang pada soket kabel release yang biasanya
terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate-
nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
Stand Background
Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur
berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter
ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu
menekan shutter secara langsung. Penggunaannya
dipasang pada soket kabel release yang biasanya
terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate-
nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
Flash atau Blitz
Diperlukan dalam pemotretan apabila cahaya yang
ada dirasa kurang/ minim, misalnya pemotretan pada
malam hari. Meskipun demikian, tidak diharamkan bagi
kita untuk menggunakan flash pada siang hari, saat
cahaya yang ada sudah cukup banyak/terang.
Penggunaan flash pada siang hari biasanya untuk fill in.
Sumber tenaga flash berasal dari baterai. Flash dapat
digunakan sesuai dengan kekuatannya, jaraknya, hingga
fasilitas lebih yang dimilikinya.
Slave Unit
Dapat disebut sebagai alat sensor. Cara kerja slave
unit adalah menangkap cahaya dari main light (sumber
cahaya utama) untuk kemudian menyalakan sumber
cahaya lainnya yang terhubung dengan slave unit
tersebut.
Sincro Cable/Kabel Sinkro
Diperlukan dalam pemotretan apabila cahaya yang
ada dirasa kurang/ minim, misalnya pemotretan pada
malam hari. Meskipun demikian, tidak diharamkan bagi
kita untuk menggunakan flash pada siang hari, saat
cahaya yang ada sudah cukup banyak/terang.
Penggunaan flash pada siang hari biasanya untuk fill in.
Sumber tenaga flash berasal dari baterai. Flash dapat
digunakan sesuai dengan kekuatannya, jaraknya, hingga
fasilitas lebih yang dimilikinya.
Holder atau Braket
Alat ini digunakan jika kita merasa perlu
menggunakan flash tambahan. Holder berfungsi
sebagai penyangga flash tambahan dan slave unit.
Penggunaannya dengan cara dipasang pada body
kamera.
Strobo atau Strobe
Alat ini hampir mirip dengan flash, tapi bentuknya lebih
besar dan cahaya yang dihasilkan juga lebih besar. Strobo dapat
menyimpan cahaya dengan sumber tenaga yang berasal dari
tenaga listrik AC atau baterai kering. Strobo memiliki sensor yang
dapat menangkap main light sumber cahaya utama. Jadi strobo
akan menyala secara otomatis ketika ada main light yang
dinyalakan. Jika tidak menggunakan main light, strobo dapat
diaktifkan dengan cara menghubungkan kabel sinkro langsung dari
strobo ke kamera. Ukuran kekuatan cahaya yang dihasilkan strobo
dapat kita atur sesuai selera kita. Alat ini lebih banyak digunakan
untuk pemotretan studio/indoor.
AC Slave
Hampir mirip dengan strobo cara kerja dan
penggunaannya. Tetapi sifat arah cahaya dari AC Slave
lebih melebar atau menyebar ke segala arah.
Snoot
Alat ini berfungsi mengarahkan cahaya pada satu
titik agar tidak menyebar/terpusat. Bentuk snoot
menyerupai corong dan juga lebih banyak digunakan
untuk pemotretan studio/indoor. Biasanya juga
digunakan untuk pemotretan double dan multi expose.
Reflektor
Digunakan untuk memberi cahaya tambahan
yang merupakan pantulan cahaya dari main light.
Biasanya berbentuk bundar dan kotak. Pada
umumnya memiliki 3 warna yaitu putih, perak dan
emas. Kita juga dapat menggunakan sehelai kain
putih, styrofoam dan kertas mengkilap sebagai
reflektor yang berguna pada saat pemotretan.
Payung Reflektor
Sifat cahaya yang dihasilkan lebih luas
sehingga bayangan dan cahaya keseluruhan menjadi
lebih lembut. Payung reflektor memiliki bermacam-
macam warna. Warna standardnya putih, tapi ada
juga yang berwarna perak (menghasilkan cahaya
yang lebih kuat) dan emas(menghasilkan cahaya
yang hangat) . Sumber cahaya alat ini berasal dari
strobo.
Soft Box
Sebuah kotak yang terbuat dari kain dengan
kedudukan atau rangka yang berbentuk seperti pyramid.
Cahaya yang dihasilkan softbox lebih lembut daripada
cahaya yang dihasilkan payung reflektor maupun
reflektor. Softbox memiliki bermacam-macam
ukuran(semakin besar ukurannya semakin lembut cahaya
yang dihasilkan). Sumber cahaya Soft Box juga berasal
dari strobo.
Barndoors
Berbentuk segi empat dan bewarna gelap.
Biasanya dipasang pada soft box. Kegunaan dari
barndoors adalah untuk mengarahkan cahaya yang keluar
dari sumber cahaya.
Honeycomb/Sarang Tawon
Alat ini sejenis dengan filter dan bentuknya bundar
seperti sarang tawon, tapi dipasang pada lampu/sumber
cahaya. Berfungsi untuk menghaluskan cahaya yang jatuh
ke arah obyek..
Light Stand
Alat yang digunakan untuk menyangga lampu
studio.
Flash Meter
Berfungsi sebagai pengukur kekuatan sumber
cahaya dalam pemotretan indoor atau outdoor. Alat ini
lebih akurat daripada light meter yang ada pada kamera.
Infrared Sender
Mengirimkan sinar infrared untuk memancing
nyala flash atau lampu studio
Trigger
Menyalakan flash/lampu studio
dengan gelombang elektro

More Related Content

What's hot

Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & EksposureFotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
Novry Simanjuntak
 
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambarMenerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
MULTIMEDIA 'n BROADCASTING SMKN 1 PUNGGING MOJOKERTO
 
Teknik Dasar Fotografi
Teknik Dasar FotografiTeknik Dasar Fotografi
Teknik Dasar Fotografi
arwannnie photography
 
Teknik dasar fotografi
Teknik dasar fotografiTeknik dasar fotografi
Teknik dasar fotografi
Bambang Herlandi
 
Dasar Fotografi : ISO dan Noise
Dasar Fotografi : ISO dan NoiseDasar Fotografi : ISO dan Noise
Dasar Fotografi : ISO dan Noise
Seggaf Almudhary
 
Alat Optik Kamera
Alat Optik KameraAlat Optik Kamera
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi StudioTata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
Erwin Rasyid
 
Asas fotografi
Asas fotografi Asas fotografi
Asas fotografi
Adila Dila
 
Fisika bab Alat Optik: Kamera
Fisika bab Alat Optik: KameraFisika bab Alat Optik: Kamera
Fisika bab Alat Optik: KameraNanda Ayu Sabrina
 
Teknik memotret
Teknik memotretTeknik memotret
Teknik memotret
Fitri Ana
 
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas SemarangTeknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
Firdaus Azwar Ersyad
 
Fotografi dasar
Fotografi dasarFotografi dasar
Fotografi dasar
Alam Faja
 
Belajar Asas Fotografi Digital
Belajar Asas Fotografi DigitalBelajar Asas Fotografi Digital
Belajar Asas Fotografi Digital
Azman Hj. Ayup
 
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
kopishare
 
Anatomi DSLR Camera
Anatomi DSLR CameraAnatomi DSLR Camera
Anatomi DSLR Camera
Firdaus Azwar Ersyad
 
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimediaMenggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
putu_kurnia
 
Dasar-dasar Fotografi
Dasar-dasar FotografiDasar-dasar Fotografi

What's hot (19)

Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & EksposureFotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
Fotografi Dasar | The Rule of Third, Point of Interest & Eksposure
 
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambarMenerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
Menerapkan tata cahaya dalam pengambilan gambar
 
Teknik Dasar Fotografi
Teknik Dasar FotografiTeknik Dasar Fotografi
Teknik Dasar Fotografi
 
Teknik dasar photography
Teknik dasar photographyTeknik dasar photography
Teknik dasar photography
 
Teknik dasar fotografi
Teknik dasar fotografiTeknik dasar fotografi
Teknik dasar fotografi
 
Dasar Fotografi : ISO dan Noise
Dasar Fotografi : ISO dan NoiseDasar Fotografi : ISO dan Noise
Dasar Fotografi : ISO dan Noise
 
Alat Optik Kamera
Alat Optik KameraAlat Optik Kamera
Alat Optik Kamera
 
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi StudioTata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
Tata Cahaya dan Peralatan Fotografi Studio
 
Asas fotografi
Asas fotografi Asas fotografi
Asas fotografi
 
Fisika bab Alat Optik: Kamera
Fisika bab Alat Optik: KameraFisika bab Alat Optik: Kamera
Fisika bab Alat Optik: Kamera
 
Teknik memotret
Teknik memotretTeknik memotret
Teknik memotret
 
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas SemarangTeknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
Teknik dasar fotografi Ilkom Universitas Semarang
 
Fotografi dasar
Fotografi dasarFotografi dasar
Fotografi dasar
 
Belajar Asas Fotografi Digital
Belajar Asas Fotografi DigitalBelajar Asas Fotografi Digital
Belajar Asas Fotografi Digital
 
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia 1-3
 
Dasar pemotretan 1
Dasar pemotretan 1Dasar pemotretan 1
Dasar pemotretan 1
 
Anatomi DSLR Camera
Anatomi DSLR CameraAnatomi DSLR Camera
Anatomi DSLR Camera
 
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimediaMenggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
Menggabungkan fotografi dengan sajian multimedia
 
Dasar-dasar Fotografi
Dasar-dasar FotografiDasar-dasar Fotografi
Dasar-dasar Fotografi
 

Viewers also liked

Plantas carnívoras 3 C
Plantas carnívoras 3 CPlantas carnívoras 3 C
Plantas carnívoras 3 C
Maria Teresa Iannaco Grego
 
Delitos informáticos
Delitos informáticosDelitos informáticos
Delitos informáticos
Ana Sofia Jimenez
 
Negara trust yg bnr
Negara trust yg bnrNegara trust yg bnr
Negara trust yg bnr
Hamdan Ibrahim
 
Dubinskas edmundas vi, nd01
Dubinskas edmundas vi, nd01Dubinskas edmundas vi, nd01
Dubinskas edmundas vi, nd01
EDubinskas
 
Power Point Daun bahagia
Power Point Daun bahagiaPower Point Daun bahagia
Power Point Daun bahagia
Hamdan Ibrahim
 
Kebijakan politik
Kebijakan politikKebijakan politik
Kebijakan politik
Hamdan Ibrahim
 
Helloworld
HelloworldHelloworld
Helloworld
Marc Sirkin
 
Lebenslauf Giuseppina Cè
Lebenslauf Giuseppina CèLebenslauf Giuseppina Cè
Lebenslauf Giuseppina CèGiusy Cè
 

Viewers also liked (8)

Plantas carnívoras 3 C
Plantas carnívoras 3 CPlantas carnívoras 3 C
Plantas carnívoras 3 C
 
Delitos informáticos
Delitos informáticosDelitos informáticos
Delitos informáticos
 
Negara trust yg bnr
Negara trust yg bnrNegara trust yg bnr
Negara trust yg bnr
 
Dubinskas edmundas vi, nd01
Dubinskas edmundas vi, nd01Dubinskas edmundas vi, nd01
Dubinskas edmundas vi, nd01
 
Power Point Daun bahagia
Power Point Daun bahagiaPower Point Daun bahagia
Power Point Daun bahagia
 
Kebijakan politik
Kebijakan politikKebijakan politik
Kebijakan politik
 
Helloworld
HelloworldHelloworld
Helloworld
 
Lebenslauf Giuseppina Cè
Lebenslauf Giuseppina CèLebenslauf Giuseppina Cè
Lebenslauf Giuseppina Cè
 

Similar to Alat Bantu Pemotretan - Komposisi foto digital

FOTOGRAFI.pptx
FOTOGRAFI.pptxFOTOGRAFI.pptx
FOTOGRAFI.pptx
agasahirosi
 
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.pptPERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
LanangAdnyana2
 
Materi pelatihan pencahayaan fotografi
Materi pelatihan pencahayaan fotografiMateri pelatihan pencahayaan fotografi
Materi pelatihan pencahayaan fotografi
riridefrog
 
2-Pengenalan kamera.ppt
2-Pengenalan kamera.ppt2-Pengenalan kamera.ppt
2-Pengenalan kamera.ppt
ssuser89d628
 
Buku Kelas #8
Buku Kelas #8Buku Kelas #8
Buku Kelas #8
Hermawan Wicaksono
 
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdfanatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
YandiDominica
 
Pengenalan Kamera serta genre - genre photo
Pengenalan Kamera serta genre - genre photoPengenalan Kamera serta genre - genre photo
Pengenalan Kamera serta genre - genre photo
MuhamadAriefY
 
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptxDasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
ShantiWijayanti1
 
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptxDasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
rachmatsugandi3
 
dasar-dasar fotografi
dasar-dasar fotografidasar-dasar fotografi
dasar-dasar fotografi
Lutfy Doang
 
pencahayaan buatan
pencahayaan buatan pencahayaan buatan
pencahayaan buatan
Okta vianty
 
Elektro Presentation
Elektro PresentationElektro Presentation
Elektro PresentationApriLia FaQa
 
Alat Optik Kamera
Alat Optik KameraAlat Optik Kamera
Alat Optik Kamera
Puspa Anggraini
 
Daftar istilah dalam fotografi
Daftar istilah dalam fotografiDaftar istilah dalam fotografi
Daftar istilah dalam fotografi
Budi Pandansari
 
Fotografi
FotografiFotografi
Fotografi
Ichan32
 
Cahaya dan sifatnya.ppt
Cahaya dan sifatnya.pptCahaya dan sifatnya.ppt
Cahaya dan sifatnya.ppt
WatiUsman1
 
Fotografi
FotografiFotografi
Fotografi
shaifulawie77
 
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...Aminuddin Azizan
 
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 finalPresentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
mujahidah khilafah (Shintia Minandar)
 

Similar to Alat Bantu Pemotretan - Komposisi foto digital (20)

Tugas fisika
Tugas fisikaTugas fisika
Tugas fisika
 
FOTOGRAFI.pptx
FOTOGRAFI.pptxFOTOGRAFI.pptx
FOTOGRAFI.pptx
 
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.pptPERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
PERLENGKAPAN-PERLENGKAPAN_STUDIO_FOTO.ppt
 
Materi pelatihan pencahayaan fotografi
Materi pelatihan pencahayaan fotografiMateri pelatihan pencahayaan fotografi
Materi pelatihan pencahayaan fotografi
 
2-Pengenalan kamera.ppt
2-Pengenalan kamera.ppt2-Pengenalan kamera.ppt
2-Pengenalan kamera.ppt
 
Buku Kelas #8
Buku Kelas #8Buku Kelas #8
Buku Kelas #8
 
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdfanatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
anatomi+kamera_lensa+dan+film.pdf
 
Pengenalan Kamera serta genre - genre photo
Pengenalan Kamera serta genre - genre photoPengenalan Kamera serta genre - genre photo
Pengenalan Kamera serta genre - genre photo
 
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptxDasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
 
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptxDasar-Dasar-Fotografi.pptx
Dasar-Dasar-Fotografi.pptx
 
dasar-dasar fotografi
dasar-dasar fotografidasar-dasar fotografi
dasar-dasar fotografi
 
pencahayaan buatan
pencahayaan buatan pencahayaan buatan
pencahayaan buatan
 
Elektro Presentation
Elektro PresentationElektro Presentation
Elektro Presentation
 
Alat Optik Kamera
Alat Optik KameraAlat Optik Kamera
Alat Optik Kamera
 
Daftar istilah dalam fotografi
Daftar istilah dalam fotografiDaftar istilah dalam fotografi
Daftar istilah dalam fotografi
 
Fotografi
FotografiFotografi
Fotografi
 
Cahaya dan sifatnya.ppt
Cahaya dan sifatnya.pptCahaya dan sifatnya.ppt
Cahaya dan sifatnya.ppt
 
Fotografi
FotografiFotografi
Fotografi
 
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...
33 rahsia merakam gambar menarik dengan hanya mengetahui asas fotografi[bdkmi...
 
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 finalPresentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
Presentasi dasar fotografi musyawarah akhir tahun kfp 2010 final
 

More from Hamdan Ibrahim

Fluida Statis dan dinamis
Fluida Statis dan dinamisFluida Statis dan dinamis
Fluida Statis dan dinamis
Hamdan Ibrahim
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
Hamdan Ibrahim
 
Samudra
SamudraSamudra
Metropolitan area network
Metropolitan area networkMetropolitan area network
Metropolitan area network
Hamdan Ibrahim
 
Kebijakan publik
Kebijakan publikKebijakan publik
Kebijakan publik
Hamdan Ibrahim
 
Kabel koaksial dan fiber optik
Kabel koaksial dan fiber optikKabel koaksial dan fiber optik
Kabel koaksial dan fiber optik
Hamdan Ibrahim
 
Java OS
Java OSJava OS
Ips benua eropa
Ips benua eropaIps benua eropa
Ips benua eropa
Hamdan Ibrahim
 
Internet positif
Internet positifInternet positif
Internet positif
Hamdan Ibrahim
 
Fisika kelompok
Fisika kelompokFisika kelompok
Fisika kelompok
Hamdan Ibrahim
 
Batik mega mendung
Batik mega mendungBatik mega mendung
Batik mega mendung
Hamdan Ibrahim
 
Adat Jawa
Adat JawaAdat Jawa
Adat Jawa
Hamdan Ibrahim
 

More from Hamdan Ibrahim (12)

Fluida Statis dan dinamis
Fluida Statis dan dinamisFluida Statis dan dinamis
Fluida Statis dan dinamis
 
Topologi jaringan
Topologi jaringanTopologi jaringan
Topologi jaringan
 
Samudra
SamudraSamudra
Samudra
 
Metropolitan area network
Metropolitan area networkMetropolitan area network
Metropolitan area network
 
Kebijakan publik
Kebijakan publikKebijakan publik
Kebijakan publik
 
Kabel koaksial dan fiber optik
Kabel koaksial dan fiber optikKabel koaksial dan fiber optik
Kabel koaksial dan fiber optik
 
Java OS
Java OSJava OS
Java OS
 
Ips benua eropa
Ips benua eropaIps benua eropa
Ips benua eropa
 
Internet positif
Internet positifInternet positif
Internet positif
 
Fisika kelompok
Fisika kelompokFisika kelompok
Fisika kelompok
 
Batik mega mendung
Batik mega mendungBatik mega mendung
Batik mega mendung
 
Adat Jawa
Adat JawaAdat Jawa
Adat Jawa
 

Recently uploaded

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
NirmalaJane
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Kanaidi ken
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
irvansupriadi44
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
AdePutraTunggali
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
fadlurrahman260903
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
AsyeraPerangin1
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
HendraSagita2
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
nasrudienaulia
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
sabir51
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
AqlanHaritsAlfarisi
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Fathan Emran
 

Recently uploaded (20)

Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptxNovel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
Novel - PERISTIWA YANG MEMBERIKAN TELADAN.pptx
 
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28  Juni 2024
Workshop "CSR & Community Development (ISO 26000)"_di BALI, 26-28 Juni 2024
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdekaKKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
KKTP Kurikulum Merdeka sebagai Panduan dalam kurikulum merdeka
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Informatika Kelas 7 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi KomunikasiMateri Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
Materi Feedback (umpan balik) kelas Psikologi Komunikasi
 
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdfPpt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
Ppt landasan pendidikan Pai 9 _20240604_231000_0000.pdf
 
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdfKONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
KONSEP TEORI TERAPI KOMPLEMENTER - KELAS B KELOMPOK 10.pdf
 
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum MerdekaModul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
Modul Ajar PAI dan Budi Pekerti Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka
 
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdfJuknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
Juknis Materi KSM Kabkota - Pendaftaran[1].pdf
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
Teori Fungsionalisme Kulturalisasi Talcott Parsons (Dosen Pengampu : Khoirin ...
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs KonsekuensiAksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
Aksi Nyata Disiplin Positif: Hukuman vs Restitusi vs Konsekuensi
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptxPPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
PPT PENGELOLAAN KINERJA PADA PMM SEKOLAH.pptx
 
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum MerdekaModul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
Modul Ajar Bahasa Inggris Kelas 10 Fase E Kurikulum Merdeka
 

Alat Bantu Pemotretan - Komposisi foto digital

  • 1. Anggota Kelompok 1. Dinda Aurelia Putri 2. Firmansyah 3. Hamdan Ibrahim 4. Hilmi Khoirulloh 5. Nuraisah 6. Try Haryono Aprilium Alat Bantu Pemotretan
  • 2. Filter Filter adalah sebuah aksesori kamera yang terdiri dari filter optik yang dapat dimasukkan ke dalam jalur optik. Filter dapat menjadi persegi atau bentuk persegi panjang dipasang pada dudukan aksesori, atau, lebih umum, sebuah kaca atau plastik disk dengan bingkai cincin logam atau plastik, yang dapat dipasang di depan atau dipasangkan ke lensa. Macam – Macam Filter 1. Filter Clear 2. Filter Ultra Violet 3. Filter Neutral Density (ND) 4. Filter Graduated Neutral Density (GND) 5. Filter Polarizing 6. Filter Infra Red
  • 3. Tudung Lensa (Lenshood) Lens hood merupakan salah satu alat vital dalam fotografi yang memiliki fungsi: 1. Menghilangkan flare 2. Memberikan kontras yang lebih baik terhadap lensa 3. Melindungi front elemen dari goresan atau benturan 4. Membuat lensa anda terlihat lebih pro dan kekar.
  • 4. Tripod Kaki tiga atau Tripod dalam fotografi, adalah alat stan untuk membantu agar badan kamera bisa berdiri dengan tegak dan tegar. Hal ini dimaksudkan untuk mengurangi kelelahan fotografer dalam mengambil gambar dan mengurangi noise (shake) yang ditimbulkan oleh guncangan tangan fotografer.
  • 5. Monopod Kaki satu atau Monopod dalam fotografi, adalah alat stan untuk membantu agar badan kamera bisa berdiri dengan tegak dan tegar. Hal ini dimaksudkan untuk mengurangi kelelahan fotografer dalam mengambil gambar dan mengurangi noise (shake) yang ditimbulkan oleh guncangan tangan fotografer.
  • 6. Kabel Release Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu menekan shutter secara langsung. Penggunaannya dipasang pada soket kabel release yang biasanya terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate- nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
  • 7. Background Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu menekan shutter secara langsung. Penggunaannya dipasang pada soket kabel release yang biasanya terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate- nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
  • 8. Stand Background Bentuknya hampir seperti injeksi yang lentur berfungsi untuk menghindari goncangan saat shutter ditekan karena saat memakai alat ini kita tidak perlu menekan shutter secara langsung. Penggunaannya dipasang pada soket kabel release yang biasanya terdapat pada tombol shutter. Biasanya ini soulmate- nya tripod dan biar penggunaan tripod lebih afdol.
  • 9. Flash atau Blitz Diperlukan dalam pemotretan apabila cahaya yang ada dirasa kurang/ minim, misalnya pemotretan pada malam hari. Meskipun demikian, tidak diharamkan bagi kita untuk menggunakan flash pada siang hari, saat cahaya yang ada sudah cukup banyak/terang. Penggunaan flash pada siang hari biasanya untuk fill in. Sumber tenaga flash berasal dari baterai. Flash dapat digunakan sesuai dengan kekuatannya, jaraknya, hingga fasilitas lebih yang dimilikinya.
  • 10. Slave Unit Dapat disebut sebagai alat sensor. Cara kerja slave unit adalah menangkap cahaya dari main light (sumber cahaya utama) untuk kemudian menyalakan sumber cahaya lainnya yang terhubung dengan slave unit tersebut.
  • 11. Sincro Cable/Kabel Sinkro Diperlukan dalam pemotretan apabila cahaya yang ada dirasa kurang/ minim, misalnya pemotretan pada malam hari. Meskipun demikian, tidak diharamkan bagi kita untuk menggunakan flash pada siang hari, saat cahaya yang ada sudah cukup banyak/terang. Penggunaan flash pada siang hari biasanya untuk fill in. Sumber tenaga flash berasal dari baterai. Flash dapat digunakan sesuai dengan kekuatannya, jaraknya, hingga fasilitas lebih yang dimilikinya.
  • 12. Holder atau Braket Alat ini digunakan jika kita merasa perlu menggunakan flash tambahan. Holder berfungsi sebagai penyangga flash tambahan dan slave unit. Penggunaannya dengan cara dipasang pada body kamera.
  • 13. Strobo atau Strobe Alat ini hampir mirip dengan flash, tapi bentuknya lebih besar dan cahaya yang dihasilkan juga lebih besar. Strobo dapat menyimpan cahaya dengan sumber tenaga yang berasal dari tenaga listrik AC atau baterai kering. Strobo memiliki sensor yang dapat menangkap main light sumber cahaya utama. Jadi strobo akan menyala secara otomatis ketika ada main light yang dinyalakan. Jika tidak menggunakan main light, strobo dapat diaktifkan dengan cara menghubungkan kabel sinkro langsung dari strobo ke kamera. Ukuran kekuatan cahaya yang dihasilkan strobo dapat kita atur sesuai selera kita. Alat ini lebih banyak digunakan untuk pemotretan studio/indoor.
  • 14. AC Slave Hampir mirip dengan strobo cara kerja dan penggunaannya. Tetapi sifat arah cahaya dari AC Slave lebih melebar atau menyebar ke segala arah.
  • 15. Snoot Alat ini berfungsi mengarahkan cahaya pada satu titik agar tidak menyebar/terpusat. Bentuk snoot menyerupai corong dan juga lebih banyak digunakan untuk pemotretan studio/indoor. Biasanya juga digunakan untuk pemotretan double dan multi expose.
  • 16. Reflektor Digunakan untuk memberi cahaya tambahan yang merupakan pantulan cahaya dari main light. Biasanya berbentuk bundar dan kotak. Pada umumnya memiliki 3 warna yaitu putih, perak dan emas. Kita juga dapat menggunakan sehelai kain putih, styrofoam dan kertas mengkilap sebagai reflektor yang berguna pada saat pemotretan.
  • 17. Payung Reflektor Sifat cahaya yang dihasilkan lebih luas sehingga bayangan dan cahaya keseluruhan menjadi lebih lembut. Payung reflektor memiliki bermacam- macam warna. Warna standardnya putih, tapi ada juga yang berwarna perak (menghasilkan cahaya yang lebih kuat) dan emas(menghasilkan cahaya yang hangat) . Sumber cahaya alat ini berasal dari strobo.
  • 18. Soft Box Sebuah kotak yang terbuat dari kain dengan kedudukan atau rangka yang berbentuk seperti pyramid. Cahaya yang dihasilkan softbox lebih lembut daripada cahaya yang dihasilkan payung reflektor maupun reflektor. Softbox memiliki bermacam-macam ukuran(semakin besar ukurannya semakin lembut cahaya yang dihasilkan). Sumber cahaya Soft Box juga berasal dari strobo.
  • 19. Barndoors Berbentuk segi empat dan bewarna gelap. Biasanya dipasang pada soft box. Kegunaan dari barndoors adalah untuk mengarahkan cahaya yang keluar dari sumber cahaya.
  • 20. Honeycomb/Sarang Tawon Alat ini sejenis dengan filter dan bentuknya bundar seperti sarang tawon, tapi dipasang pada lampu/sumber cahaya. Berfungsi untuk menghaluskan cahaya yang jatuh ke arah obyek..
  • 21. Light Stand Alat yang digunakan untuk menyangga lampu studio.
  • 22. Flash Meter Berfungsi sebagai pengukur kekuatan sumber cahaya dalam pemotretan indoor atau outdoor. Alat ini lebih akurat daripada light meter yang ada pada kamera.
  • 23. Infrared Sender Mengirimkan sinar infrared untuk memancing nyala flash atau lampu studio