SlideShare a Scribd company logo
5 SAHABAT SEJATI
Ferawan sebagai Eldah
Nurhayang sebagai Hesti
Nuriati sebagai Dela
Muh. Akbar sebagai Marfel
Abdul Kadir sebagai Fian
Pada suatu hari terdapat 5 sahabat yang sangat baik, mereka selalu menolong orang
yang sedang kesusahan seperti yang dialami oleh Fianatas orang tua yang sedang sakit dan
Fian tidak mempunyai uang untuk berobat orang tuanya.
Hesti : Hai Marfel
Marfel : Hai
Hesti : Kamu lagi bikin apa tuh?
Marfel : Saya lagi menunggu Dela
Hesti : YA udah kita ke rumah dia aja yuk, kebetulan aku mau ke sana
Marfel : Ayuk
Kemudian mereka pergi ke rumah Dela. Sesampainya di sana mereka memanggil Dela
dan Dela menjawabnya.
Hesti dan Marfel : Dela. .. Dela
Dela : iya, masuk dulu yuk!
Hesti : Eh ternyata disini ada juga Eldah
Eldah : Iya saya dari tadi disini
Marfel : Pantas saja Dila tidak dating-datang di rumahku
Dila : Iya aku minta maaf ya
Marfel : Iya tidak apa-apa
Oh iya, Fian mana ya?
Semuanya menyahut iya, kok Fian tidak dating ke sini ya.
Eldah : Mendingan kita dating aja di rumah dia.
Marfel : Ayu siapa takut
Dila : Ya udah, saya siap-siap dulu ya
Hesti : Cepat jangan pake lama
Dila : iya iya
Setelah Dila bersiap-siap merekapun bergegas ke rumah Fian. Sesampainya di sana
mereka melihat Fian yang lagi sedih.
Eldah : Ada apa dengan kamu Fian
Hesti : Iya kok muka kamu murung kaya itu
Fian : Iya karena orang tua aku lagi sakit
Marfel : Memangnya orang tua kamu sakit apa?
Fian : Orang tua saya demam dari kemarin
Dela : kasian kamu, sabar ya
Fian : Terima kasih ya teman-teman udah mau jenguk orang tuaku
Semua teman Fian : Iya sama-sama
Keesokan harinya mereka berangkat ke sekolah bersama-sama. Ketika di sekolah
setelah jam istirahat mereka mengumpulkan sumbangan untuk biaya rumah sakit orang tua
Fian.
Eldah : teman-teman mendingan kita kumpulin sumbangan untuk biaya rumah sakit
orang tuanya Fian.
Delah : Iya mendingan begitu supaya orang tua Fian bisa sehat kembali
Marfel : Ya sudah tapi setelah jam istirahat ya.
Hesti : iya mendingan gitu.
Setalah jam isitrahat merekapun mengumpulkan sumbangan bersama-sama. Setelah
terkumpul merekapun memberikan sumbangan tersebut ke Fian pas pulang sekolah.
Marfel : Pulang sekolah ini mendingan kita ke rumah Fian aja.
Dela : Ayuk kasian kan orang tua Fian yang sakit-sakitan.
Sesampainya di rumah Fian mereka memanggil Fian dan Fian pun keluar.
Fian : Eh teman-teman kalian bikin apa dating ke sini?
Dela : Kita kesini untuk memberikan kamu sumbangan.
Eldah : Iya ini sumbangan untuk biaya orang tua kamu
Marfel : Ini semua dari kami dan teman-teman di sekolah untuk kamu
Hesti : Iya semoga bermanfaat untuk kesembuhan orang tua kamu ya.
Fian : Terima kasih ya teman-teman kalian baik sekali. Semoga kebaikan kalian
mendapatkan balasan yang setimpal ya.
Semua : Amin
Akhirnya orang tua Fian kembali sehat dan Fian dapat kembali ke sekolah. Merekapun
menjadi sahabat yang sejati dan sangat baik hati.
Semoga drama yang telah kami sampaikan tadi dapat bermanfaat. Jika ada kesalahan
kata atau persamaan nama mohon di maafkan. Kami tutup dengan wabilahi taufik walhidaya
wassalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh.

More Related Content

What's hot

Naskah drama
Naskah dramaNaskah drama
Naskah drama
Fadhli Syar
 
Cerpen "Meraih Mimpi"
Cerpen "Meraih Mimpi"Cerpen "Meraih Mimpi"
Cerpen "Meraih Mimpi"
Fadlilah Sabila
 
Naskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabatNaskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabatFadhli Syar
 
Drama basa sunda si playboy
Drama basa sunda si playboyDrama basa sunda si playboy
Drama basa sunda si playboyYadhi Muqsith
 
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatanNaskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatanagung hanafi
 
Naskah drama titah
Naskah drama titahNaskah drama titah
Naskah drama titah
Rika Tri Zalukhu
 
cerkak
cerkakcerkak
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
Mohammad Al-hamzawiyyah
 
Skrip cerita arti sebuah persahabatan
Skrip cerita arti sebuah persahabatanSkrip cerita arti sebuah persahabatan
Skrip cerita arti sebuah persahabatan
andry_dwi
 
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma BerlakuNaskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
Anggy Wahyu Dwi Surya
 
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
nurul limsun
 
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsikAnalisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
ttanitaaprilia
 
Contoh cerpen persahabatan
Contoh cerpen persahabatanContoh cerpen persahabatan
Contoh cerpen persahabatan
Operator Warnet Vast Raha
 
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
Budiman Yusuf
 
Kumpulan Puisi Sahabat
Kumpulan Puisi SahabatKumpulan Puisi Sahabat
Kumpulan Puisi Sahabat
annisaindah580
 
Naskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaranNaskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaran
agung hanafi
 

What's hot (20)

Naskah drama
Naskah dramaNaskah drama
Naskah drama
 
Cerpen "Meraih Mimpi"
Cerpen "Meraih Mimpi"Cerpen "Meraih Mimpi"
Cerpen "Meraih Mimpi"
 
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatanNaskah drama 5 orang tema persahabatan
Naskah drama 5 orang tema persahabatan
 
Drama misteri kehilangan
Drama misteri kehilanganDrama misteri kehilangan
Drama misteri kehilangan
 
Naskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabatNaskah drama arti sahabat
Naskah drama arti sahabat
 
Drama basa sunda si playboy
Drama basa sunda si playboyDrama basa sunda si playboy
Drama basa sunda si playboy
 
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatanNaskah drama 5 orang tentang persahabatan
Naskah drama 5 orang tentang persahabatan
 
Naskah drama titah
Naskah drama titahNaskah drama titah
Naskah drama titah
 
cerkak
cerkakcerkak
cerkak
 
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
cerita tentang aku (Penghianatan cinta dan persahabatan)
 
Cerpen
CerpenCerpen
Cerpen
 
Skrip cerita arti sebuah persahabatan
Skrip cerita arti sebuah persahabatanSkrip cerita arti sebuah persahabatan
Skrip cerita arti sebuah persahabatan
 
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma BerlakuNaskah Drama Hukum Karma Berlaku
Naskah Drama Hukum Karma Berlaku
 
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
Naskah Drama Bahasa Indonesia "Misteri The Last Forest"
 
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsikAnalisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
Analisis drama berdasarkan unsur intrinsik dan ekstrinsik
 
Naskah drama munafik
Naskah drama munafikNaskah drama munafik
Naskah drama munafik
 
Contoh cerpen persahabatan
Contoh cerpen persahabatanContoh cerpen persahabatan
Contoh cerpen persahabatan
 
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
Berbalas pantun ( SMKN 1 Bekasi)
 
Kumpulan Puisi Sahabat
Kumpulan Puisi SahabatKumpulan Puisi Sahabat
Kumpulan Puisi Sahabat
 
Naskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaranNaskah drama pertengkaran
Naskah drama pertengkaran
 

More from Kinza_com

Drama roro jongrang
Drama roro jongrangDrama roro jongrang
Drama roro jongrang
Kinza_com
 
S. kuasa menjaminkan
S. kuasa menjaminkanS. kuasa menjaminkan
S. kuasa menjaminkan
Kinza_com
 
Macam macam fondasi
Macam macam fondasiMacam macam fondasi
Macam macam fondasi
Kinza_com
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
Kinza_com
 
Akar monokotil
Akar monokotilAkar monokotil
Akar monokotil
Kinza_com
 
Proposal rencana usaha
Proposal rencana usahaProposal rencana usaha
Proposal rencana usaha
Kinza_com
 
Cara membuat email baru yahoo
Cara membuat email baru yahooCara membuat email baru yahoo
Cara membuat email baru yahoo
Kinza_com
 
Parangkat penyusun komputer
Parangkat penyusun komputerParangkat penyusun komputer
Parangkat penyusun komputer
Kinza_com
 
Makalah orde baru
Makalah orde baruMakalah orde baru
Makalah orde baru
Kinza_com
 
Agenda harian praktikan
Agenda harian praktikanAgenda harian praktikan
Agenda harian praktikan
Kinza_com
 
Makalah ilmu tentang para rawi fix
Makalah ilmu tentang para rawi   fixMakalah ilmu tentang para rawi   fix
Makalah ilmu tentang para rawi fix
Kinza_com
 
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokokMakalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Kinza_com
 
Masa iddah dalam islam
Masa iddah dalam islamMasa iddah dalam islam
Masa iddah dalam islam
Kinza_com
 

More from Kinza_com (13)

Drama roro jongrang
Drama roro jongrangDrama roro jongrang
Drama roro jongrang
 
S. kuasa menjaminkan
S. kuasa menjaminkanS. kuasa menjaminkan
S. kuasa menjaminkan
 
Macam macam fondasi
Macam macam fondasiMacam macam fondasi
Macam macam fondasi
 
Makalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesiaMakalah bahasa indonesia
Makalah bahasa indonesia
 
Akar monokotil
Akar monokotilAkar monokotil
Akar monokotil
 
Proposal rencana usaha
Proposal rencana usahaProposal rencana usaha
Proposal rencana usaha
 
Cara membuat email baru yahoo
Cara membuat email baru yahooCara membuat email baru yahoo
Cara membuat email baru yahoo
 
Parangkat penyusun komputer
Parangkat penyusun komputerParangkat penyusun komputer
Parangkat penyusun komputer
 
Makalah orde baru
Makalah orde baruMakalah orde baru
Makalah orde baru
 
Agenda harian praktikan
Agenda harian praktikanAgenda harian praktikan
Agenda harian praktikan
 
Makalah ilmu tentang para rawi fix
Makalah ilmu tentang para rawi   fixMakalah ilmu tentang para rawi   fix
Makalah ilmu tentang para rawi fix
 
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokokMakalan kenaikan harga kebutuhan pokok
Makalan kenaikan harga kebutuhan pokok
 
Masa iddah dalam islam
Masa iddah dalam islamMasa iddah dalam islam
Masa iddah dalam islam
 

Recently uploaded

PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
esmaducoklat
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
NanieIbrahim
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
Annisa Syahfitri
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
EvaMirzaSyafitri
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
mukminbdk
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
maulatamah
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
budimoko2
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
ssuser4dafea
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
fildiausmayusuf1
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Mutia Rini Siregar
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
MashudiMashudi12
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
YongYongYong1
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
DewiInekePuteri
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
JALANJALANKENYANG
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Yayasan Pusat Kajian dan Perlindungan Anak
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Fathan Emran
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
RUBEN Mbiliyora
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
NavaldiMalau
 

Recently uploaded (20)

PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamiiAksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
Aksi Nyata Erliana Mudah bukan memahamii
 
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIANSINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
SINOPSIS, TEMA DAN PERSOALAN NOVEL MENITI IMPIAN
 
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPALANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
ANALISIS PENCEMARAN UDARA AKIBAT PABRIK ASPAL
 
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawanpelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
pelayanan prima pada pelanggan dan karyawan
 
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptxRENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
RENCANA TINDAK LANJUT (RTL) PASCA PELATIHAN.pptx
 
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptxPemaparan budaya positif di sekolah.pptx
Pemaparan budaya positif di sekolah.pptx
 
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDFJUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
JUKNIS SOSIALIASI PPDB JATENG 2024/2025.PDF
 
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptxPemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
Pemutakhiran Data dosen pada sister.pptx
 
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptxGERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
GERAKAN KERJASAMA DAN BEBERAPA INSTRUMEN NASIONAL PENCEGAHAN KORUPSI.pptx
 
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdfTokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
Tokoh Pendidikan Universitas Negeri Jakarta.pdf
 
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul AjarPowerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
Powerpoint Materi Menyusun dan Merencanakan Modul Ajar
 
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptxRPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
RPH BAHASA MELAYU TAHUN 6 SJKC 2024.pptx
 
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remajamateri penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
materi penyuluhan kesehatan reproduksi remaja
 
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdfKelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
Kelompok 2 Tugas Modul 2.1 Ruang Kolaborasi.pdf
 
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada AnakDefenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
Defenisi Anak serta Usia Anak dan Kekerasan yang mungki terjadi pada Anak
 
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
Modul Ajar Matematika Kelas 8 Fase D Kurikulum Merdeka - [abdiera.com]
 
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docxLaporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
Laporan Pembina Pramuka sd format doc.docx
 
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptxFORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
FORMAT PPT RANGKAIAN PROGRAM KERJA KM 7.pptx
 

5 sahabat sejati

  • 1. 5 SAHABAT SEJATI Ferawan sebagai Eldah Nurhayang sebagai Hesti Nuriati sebagai Dela Muh. Akbar sebagai Marfel Abdul Kadir sebagai Fian Pada suatu hari terdapat 5 sahabat yang sangat baik, mereka selalu menolong orang yang sedang kesusahan seperti yang dialami oleh Fianatas orang tua yang sedang sakit dan Fian tidak mempunyai uang untuk berobat orang tuanya. Hesti : Hai Marfel Marfel : Hai Hesti : Kamu lagi bikin apa tuh? Marfel : Saya lagi menunggu Dela Hesti : YA udah kita ke rumah dia aja yuk, kebetulan aku mau ke sana Marfel : Ayuk Kemudian mereka pergi ke rumah Dela. Sesampainya di sana mereka memanggil Dela dan Dela menjawabnya. Hesti dan Marfel : Dela. .. Dela Dela : iya, masuk dulu yuk! Hesti : Eh ternyata disini ada juga Eldah Eldah : Iya saya dari tadi disini Marfel : Pantas saja Dila tidak dating-datang di rumahku Dila : Iya aku minta maaf ya Marfel : Iya tidak apa-apa Oh iya, Fian mana ya? Semuanya menyahut iya, kok Fian tidak dating ke sini ya. Eldah : Mendingan kita dating aja di rumah dia. Marfel : Ayu siapa takut Dila : Ya udah, saya siap-siap dulu ya Hesti : Cepat jangan pake lama Dila : iya iya Setelah Dila bersiap-siap merekapun bergegas ke rumah Fian. Sesampainya di sana mereka melihat Fian yang lagi sedih. Eldah : Ada apa dengan kamu Fian Hesti : Iya kok muka kamu murung kaya itu
  • 2. Fian : Iya karena orang tua aku lagi sakit Marfel : Memangnya orang tua kamu sakit apa? Fian : Orang tua saya demam dari kemarin Dela : kasian kamu, sabar ya Fian : Terima kasih ya teman-teman udah mau jenguk orang tuaku Semua teman Fian : Iya sama-sama Keesokan harinya mereka berangkat ke sekolah bersama-sama. Ketika di sekolah setelah jam istirahat mereka mengumpulkan sumbangan untuk biaya rumah sakit orang tua Fian. Eldah : teman-teman mendingan kita kumpulin sumbangan untuk biaya rumah sakit orang tuanya Fian. Delah : Iya mendingan begitu supaya orang tua Fian bisa sehat kembali Marfel : Ya sudah tapi setelah jam istirahat ya. Hesti : iya mendingan gitu. Setalah jam isitrahat merekapun mengumpulkan sumbangan bersama-sama. Setelah terkumpul merekapun memberikan sumbangan tersebut ke Fian pas pulang sekolah. Marfel : Pulang sekolah ini mendingan kita ke rumah Fian aja. Dela : Ayuk kasian kan orang tua Fian yang sakit-sakitan. Sesampainya di rumah Fian mereka memanggil Fian dan Fian pun keluar. Fian : Eh teman-teman kalian bikin apa dating ke sini? Dela : Kita kesini untuk memberikan kamu sumbangan. Eldah : Iya ini sumbangan untuk biaya orang tua kamu Marfel : Ini semua dari kami dan teman-teman di sekolah untuk kamu Hesti : Iya semoga bermanfaat untuk kesembuhan orang tua kamu ya. Fian : Terima kasih ya teman-teman kalian baik sekali. Semoga kebaikan kalian mendapatkan balasan yang setimpal ya. Semua : Amin Akhirnya orang tua Fian kembali sehat dan Fian dapat kembali ke sekolah. Merekapun menjadi sahabat yang sejati dan sangat baik hati. Semoga drama yang telah kami sampaikan tadi dapat bermanfaat. Jika ada kesalahan kata atau persamaan nama mohon di maafkan. Kami tutup dengan wabilahi taufik walhidaya wassalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh.