SlideShare a Scribd company logo
1 of 4
Download to read offline
Perihal : Gugatan Waris
Negara, …...........…...................………..
Kepada :
Yth.Ketua Pengadilan Agama Negara Kelas II
di- Tempat
Assalamu'alaikum wr. wb.
Kami yang bertanda tangan di bawah ini :
Nama : ………….. bin ……………
Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun)
Agama : Islam
Pekerjaan : ……………………
Pendidikan : …………………….
Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang………
Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan
…………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten...
Selanjutnya disebut sebagai Penggugat I;
Nama : ………….. binti ……………
Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun)
Agama : Islam
Pekerjaan : ……………………
Pendidikan : …………………….
Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang………
Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan
…………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten...
Selanjutnya disebut sebagai Penggugat II;
Yang selanjutnya disebut Para Penggugat;
Dengan ini mengajukan gugatan waris terhadap :
Nama : ………….. bin ……………
Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun)
Agama : Islam
Pekerjaan : ……………………
Pendidikan : …………………….
Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang………
Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan
…………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten...
Selanjutnya disebut sebagai Tergugat:
Adapun yang menjadi dasar-dasar dan alasan diajukannya gugatan adalah
sebagai berikut:
1. Bahwa, telah terjadi perkawinan, orang tua dari Penggugat dan Tergugat
bernama .......................... bin ...................... dengan .............. binti ...............,
dari perkawinan tersebut telah dikaruniai 3 (tiga) orang anak masing-masing
bernama :
1.1. ................. bin ..................., lahir di....pada tanggal........;
1.2. ................. bin ..................., lahir di....pada tanggal........;
1.3. ................. binti..................., lahir di....pada tanggal........;
2. Bahwa, pada tahun .................,ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II
yang bernama : ..................... bin ............... telah meninggal dunia karena
................. sedangkan ibu kandung Penggugat I dan Pengugat II yang
bernama : ........ binti .................telah meninggal dunia lebih dahulu pada
tahun ............ karena ................ di ...................;
3. Bahwa, selama masa hidup almarhum ayah kandung Penggugat I dan
Penggugat II yang bernama : ..................... bin ............... dan almarhumah
ibu kandung Penggugat I dan Pengugat II yang bernama : ........ binti
................banyak berkumpul bersama Tergugat sampai meninggal dunia;
4. Bahwa, setelah almarhum almarhum ayah kandung Penggugat I dan
Penggugat II yang bernama : ..................... bin ............... meninggal dunia
telah mempunyai harta peninggalan sebagai berikut :
4.1. Sebidang Tanah Luas ……. berikut bangunan rumah induk, toko dan
beberapa kamar kos di atasnya, Sertifikat Hak Milik. No. …….. Tanggal
……… Setifikat Hak Milik/Surat Ukur No. …….Tanggal ………….. An.
ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : .................
bin .............terletak di Jalan………….. Nomor:…… Kelurahan………..RT.
….… RW. …. Kecamatan ………, Kabupaten/Kota………..
Dengan batas-batas sebagai berikut :
Utara : Rumah Bpk. …….
Selatan : Jalan …………..
Barat : Rumah ……………
Timur : Rumah …………….
Sekarang dalam penguasaan Tergugat;
4.2. 1 (satu) unit Mobil Toyota Fortunner Tahun …… Warna…… Nomor Polisi
:………… an. ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang
bernama : ................. bin .............sekarang dalam penguasaan Tergugat.
4.3. 2 (dua) untai kalung emas 24 karat seberat 132 gram, sekarang dalam
penguasaan Tergugat;
5. Bahwa, setelah almarhum ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang
bernama : ................. bin .............meninggal dunia harta peninggalannya
sebagaimana tersebut pada point 4 (empat) di atas telah diambil alih dan
dikuasai oleh Tergugat bersama isteri dan mertuanya sampai sekarang;
6. Bahwa para Penggugat berulang kali mendatangi Tergugat yang maksudnya
ingin meminta bagian yang menjadi hak dari para Penggugat secara baik-baik,
tetapi Tergugat tidak mengindahkan dan Tergugat malah mengancam para
Penggugat;
7. Bahwa, terdapat tanda-tanda dari Tergugat akan memindah tangankan objek
sengketa sebagaimana tersebut pada poin 4 (empat);
Berdasarkan uraian di atas, maka Penggugat mohon agar Pengadilan berkenan
memberikan putusan sebagai berikut:
Primer :
1. Mengabulkan gugatan para Penggugat untuk seluruhnya;
2. Menetapkan harta peninggalan sebagaimana tersebut pada poin 4 (empat)
sebagai harta peninggalan orang tua/pewaris;
3. Menetapkan para Penggugat dan Tergugat sebagai ahli waris
almarhum………………bin …………………;
4. Meletakkan sita jaminan (conservatoir beslag) atas harta peninggalan yang
diperkirakan tersebut diatas;
5. Menetapkan bagian/kadar masing-masing ahli waris Almarhum ……. bin
………. menurut Hukum Waris Islam atau menurut ketentuan Undang-Undang
yang berlaku;
6. Menetapkan Tergugat agar menyerahkan bagian para Penggugat dengan cara
sukarela dan jika tidak dapat dibagi secara natural dapat dinilai dengan uang
atau dijual atau dilelang dan hasilnya diserahkan sesuai bagiannya masing-
masing;
7. Membebankan biaya perkara kepada Tergugat;
Subsidier:
Jika pengadilan berpendapat lain, mohon kiranya memberikan putusan yang
seadil-adilnya.
Terimakasih, Wassalamu ‘alaikum wr. Wb.
Hormat Kami,
Penggugat I,
………………..
Penggugat II,
…………………

More Related Content

Similar to 26.Gugatan_Waris.pdf

Berkas persyaratan bintara_ti
Berkas persyaratan bintara_tiBerkas persyaratan bintara_ti
Berkas persyaratan bintara_tiEka Mawarni
 
Model n 5 dan n-6 baru
Model n 5 dan n-6 baruModel n 5 dan n-6 baru
Model n 5 dan n-6 baruumum
 
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptxssuserc4f0fe
 
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docxDdAyiSuryatman
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirWarnet Raha
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirErwin Terry
 
Berkas persyaratan brigadir 6666666
Berkas persyaratan brigadir 6666666Berkas persyaratan brigadir 6666666
Berkas persyaratan brigadir 6666666chairilmaulana91
 
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desa
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desaKelengkapan panitia pilkades tingkat desa
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desaBPD Ajakkang
 
pernyataan_hak_cipta (1).docx
pernyataan_hak_cipta (1).docxpernyataan_hak_cipta (1).docx
pernyataan_hak_cipta (1).docxyudhi_rahman
 
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desa
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desaBerkas persyaratan menjadi calon kepala desa
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desaBPD Ajakkang
 
Model n 3 dan n-4 baru
Model n 3 dan n-4 baruModel n 3 dan n-4 baru
Model n 3 dan n-4 baruumum
 
Contoh model n1 dan n2
Contoh model n1 dan n2Contoh model n1 dan n2
Contoh model n1 dan n2umum
 

Similar to 26.Gugatan_Waris.pdf (20)

Berkas persyaratan bintara_ti
Berkas persyaratan bintara_tiBerkas persyaratan bintara_ti
Berkas persyaratan bintara_ti
 
Blangkokp4
Blangkokp4Blangkokp4
Blangkokp4
 
Model n 5 dan n-6 baru
Model n 5 dan n-6 baruModel n 5 dan n-6 baru
Model n 5 dan n-6 baru
 
G Cerai Gugat New.rtf.doc
G Cerai Gugat New.rtf.docG Cerai Gugat New.rtf.doc
G Cerai Gugat New.rtf.doc
 
Surat perjanjian jual beli tanah 23
Surat perjanjian jual beli tanah 23Surat perjanjian jual beli tanah 23
Surat perjanjian jual beli tanah 23
 
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx
8 & 9 - HUKUM ACARA PERDATA (1).pptx
 
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx
02. Pernyataan Mengamalkan Pancasila.docx
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadir
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadir
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadir
 
Berkas persyaratan brigadir 6666666
Berkas persyaratan brigadir 6666666Berkas persyaratan brigadir 6666666
Berkas persyaratan brigadir 6666666
 
Berkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadirBerkas persyaratan brigadir
Berkas persyaratan brigadir
 
Berkas persyaratan brigadir(1)
Berkas persyaratan brigadir(1)Berkas persyaratan brigadir(1)
Berkas persyaratan brigadir(1)
 
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desa
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desaKelengkapan panitia pilkades tingkat desa
Kelengkapan panitia pilkades tingkat desa
 
Permohonan PBB baru
Permohonan PBB baruPermohonan PBB baru
Permohonan PBB baru
 
pernyataan_hak_cipta (1).docx
pernyataan_hak_cipta (1).docxpernyataan_hak_cipta (1).docx
pernyataan_hak_cipta (1).docx
 
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desa
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desaBerkas persyaratan menjadi calon kepala desa
Berkas persyaratan menjadi calon kepala desa
 
Model n 3 dan n-4 baru
Model n 3 dan n-4 baruModel n 3 dan n-4 baru
Model n 3 dan n-4 baru
 
F-2.46.doc
F-2.46.docF-2.46.doc
F-2.46.doc
 
Contoh model n1 dan n2
Contoh model n1 dan n2Contoh model n1 dan n2
Contoh model n1 dan n2
 

Recently uploaded

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...Kanaidi ken
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfAkhyar33
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaAtiAnggiSupriyati
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxdeskaputriani1
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDNurainiNuraini25
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10maulitaYuliaS
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASbilqisizzati
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxSaujiOji
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...pipinafindraputri1
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptAlfandoWibowo2
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfJarzaniIsmail
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024editwebsitesubdit
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptimamshadiqin2
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptannanurkhasanah2
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxdpp11tya
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfAndiCoc
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxssuser35630b
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7IwanSumantri7
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxsyahrulutama16
 

Recently uploaded (20)

PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
PELAKSANAAN + Link2 Materi BimTek _PTK 007 Rev-5 Thn 2023 (PENGADAAN) & Perhi...
 
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdfKanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
Kanvas BAGJA prakarsa perubahan Ahyar.pdf
 
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ikaIntegrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
Integrasi nasional dalam bingkai bhinneka tunggal ika
 
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptxPendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
Pendidikan-Bahasa-Indonesia-di-SD MODUL 3 .pptx
 
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SDPPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
PPT AKSI NYATA KOMUNITAS BELAJAR .ppt di SD
 
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
algoritma dan pemrograman komputer, tugas kelas 10
 
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITASMATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
MATEMATIKA EKONOMI MATERI ANUITAS DAN NILAI ANUITAS
 
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptxMateri Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
Materi Sosialisasi US 2024 Sekolah Dasar pptx
 
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
Modul 2 - Bagaimana membangun lingkungan belajar yang mendukung transisi PAUD...
 
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.pptSEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
SEJARAH PERKEMBANGAN KEPERAWATAN JIWA dan Trend Issue.ppt
 
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdfAksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
Aksi Nyata Sosialisasi Profil Pelajar Pancasila.pdf
 
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat  UI 2024
Tim Yang Lolos Pendanaan Hibah Kepedulian pada Masyarakat UI 2024
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.pptLingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
Lingkungan bawah airLingkungan bawah air.ppt
 
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.pptStoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
Stoikiometri kelas 10 kurikulum Merdeka.ppt
 
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptxPPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
PPT PERUBAHAN LINGKUNGAN MATA PELAJARAN BIOLOGI KELAS X.pptx
 
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR BAHASA INDONESIA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptxBab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
Bab 7 - Perilaku Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial.pptx
 
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
CAPACITY BUILDING Materi Saat di Lokakarya 7
 
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsxvIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
vIDEO kelayakan berita untuk mahasiswa.ppsx
 

26.Gugatan_Waris.pdf

  • 1. Perihal : Gugatan Waris Negara, …...........…...................……….. Kepada : Yth.Ketua Pengadilan Agama Negara Kelas II di- Tempat Assalamu'alaikum wr. wb. Kami yang bertanda tangan di bawah ini : Nama : ………….. bin …………… Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun) Agama : Islam Pekerjaan : …………………… Pendidikan : ……………………. Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang……… Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan …………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten... Selanjutnya disebut sebagai Penggugat I; Nama : ………….. binti …………… Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun) Agama : Islam Pekerjaan : …………………… Pendidikan : ……………………. Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang……… Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan …………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten... Selanjutnya disebut sebagai Penggugat II; Yang selanjutnya disebut Para Penggugat; Dengan ini mengajukan gugatan waris terhadap : Nama : ………….. bin …………… Tempat Tanggal Lahir : ………… , ... ………….. (umur …. tahun)
  • 2. Agama : Islam Pekerjaan : …………………… Pendidikan : ……………………. Tempat tinggal : Jalan ………………..Komplek/Gang……… Blok/Jalur…. RT…, RW…, No…, Kelurahan …………, Kecamatan …………, Kota/Kabupaten... Selanjutnya disebut sebagai Tergugat: Adapun yang menjadi dasar-dasar dan alasan diajukannya gugatan adalah sebagai berikut: 1. Bahwa, telah terjadi perkawinan, orang tua dari Penggugat dan Tergugat bernama .......................... bin ...................... dengan .............. binti ..............., dari perkawinan tersebut telah dikaruniai 3 (tiga) orang anak masing-masing bernama : 1.1. ................. bin ..................., lahir di....pada tanggal........; 1.2. ................. bin ..................., lahir di....pada tanggal........; 1.3. ................. binti..................., lahir di....pada tanggal........; 2. Bahwa, pada tahun .................,ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ..................... bin ............... telah meninggal dunia karena ................. sedangkan ibu kandung Penggugat I dan Pengugat II yang bernama : ........ binti .................telah meninggal dunia lebih dahulu pada tahun ............ karena ................ di ...................; 3. Bahwa, selama masa hidup almarhum ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ..................... bin ............... dan almarhumah ibu kandung Penggugat I dan Pengugat II yang bernama : ........ binti ................banyak berkumpul bersama Tergugat sampai meninggal dunia; 4. Bahwa, setelah almarhum almarhum ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ..................... bin ............... meninggal dunia telah mempunyai harta peninggalan sebagai berikut : 4.1. Sebidang Tanah Luas ……. berikut bangunan rumah induk, toko dan beberapa kamar kos di atasnya, Sertifikat Hak Milik. No. …….. Tanggal ……… Setifikat Hak Milik/Surat Ukur No. …….Tanggal ………….. An.
  • 3. ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ................. bin .............terletak di Jalan………….. Nomor:…… Kelurahan………..RT. ….… RW. …. Kecamatan ………, Kabupaten/Kota……….. Dengan batas-batas sebagai berikut : Utara : Rumah Bpk. ……. Selatan : Jalan ………….. Barat : Rumah …………… Timur : Rumah ……………. Sekarang dalam penguasaan Tergugat; 4.2. 1 (satu) unit Mobil Toyota Fortunner Tahun …… Warna…… Nomor Polisi :………… an. ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ................. bin .............sekarang dalam penguasaan Tergugat. 4.3. 2 (dua) untai kalung emas 24 karat seberat 132 gram, sekarang dalam penguasaan Tergugat; 5. Bahwa, setelah almarhum ayah kandung Penggugat I dan Penggugat II yang bernama : ................. bin .............meninggal dunia harta peninggalannya sebagaimana tersebut pada point 4 (empat) di atas telah diambil alih dan dikuasai oleh Tergugat bersama isteri dan mertuanya sampai sekarang; 6. Bahwa para Penggugat berulang kali mendatangi Tergugat yang maksudnya ingin meminta bagian yang menjadi hak dari para Penggugat secara baik-baik, tetapi Tergugat tidak mengindahkan dan Tergugat malah mengancam para Penggugat; 7. Bahwa, terdapat tanda-tanda dari Tergugat akan memindah tangankan objek sengketa sebagaimana tersebut pada poin 4 (empat); Berdasarkan uraian di atas, maka Penggugat mohon agar Pengadilan berkenan memberikan putusan sebagai berikut: Primer : 1. Mengabulkan gugatan para Penggugat untuk seluruhnya; 2. Menetapkan harta peninggalan sebagaimana tersebut pada poin 4 (empat) sebagai harta peninggalan orang tua/pewaris;
  • 4. 3. Menetapkan para Penggugat dan Tergugat sebagai ahli waris almarhum………………bin …………………; 4. Meletakkan sita jaminan (conservatoir beslag) atas harta peninggalan yang diperkirakan tersebut diatas; 5. Menetapkan bagian/kadar masing-masing ahli waris Almarhum ……. bin ………. menurut Hukum Waris Islam atau menurut ketentuan Undang-Undang yang berlaku; 6. Menetapkan Tergugat agar menyerahkan bagian para Penggugat dengan cara sukarela dan jika tidak dapat dibagi secara natural dapat dinilai dengan uang atau dijual atau dilelang dan hasilnya diserahkan sesuai bagiannya masing- masing; 7. Membebankan biaya perkara kepada Tergugat; Subsidier: Jika pengadilan berpendapat lain, mohon kiranya memberikan putusan yang seadil-adilnya. Terimakasih, Wassalamu ‘alaikum wr. Wb. Hormat Kami, Penggugat I, ……………….. Penggugat II, …………………