SlideShare a Scribd company logo
STATISTIK
PERPUSTAKAAN
PENDAHULUAN
Dr. Ade Abdul Hak, S.Ag., S.S., M.Hum.
POKOK BAHASAN
1. DASAR TEKS ALQUR’AN TENTANG PERHITUNGAN (STATISTIK)
2. PENGANTAR STATISTIK PERPUSTAKAAN
3. DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN
4. PENGUMPULAN DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN
1. DASAR TEKS ALQUR’AN TENTANG
PERHITUNGAN (STATISTIK)
• ُ
‫اه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬ْ‫ح‬َ‫أ‬ → kata dasar “hashaya” : 11 kali
(menghitung/mengumpulkan/menentukan)
َُ‫ار‬َ‫ث‬‫آ‬َ‫واُو‬‫َّم‬‫د‬َ‫ق‬ُ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ب‬‫ت‬ْ‫ك‬َ‫ن‬َ‫ُو‬ ٰ
‫ى‬َ‫ت‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ل‬‫يُا‬ِ‫ي‬ْ‫ح‬‫ُن‬‫ن‬ْ‫ح‬َ‫ن‬ُ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬
ُ
َ‫م‬ِ‫إ‬ُ‫ي‬ِ‫ف‬ُ‫اه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬ْ‫ح‬َ‫أ‬ٍُ‫ء‬ْ‫ي‬َ‫ش‬َُّ‫ل‬‫ك‬َ‫ُۚو‬ُْ‫م‬‫ه‬
ٍُ‫ين‬ِ‫ب‬‫ُم‬ٍ‫ام‬
Sesungguhnya Kami menghidupkan orang-orang mati dan Kami menuliskan apa yang telah mereka
kerjakan dan bekas-bekas yang mereka tinggalkan. Dan segala sesuatu Kami kumpulkan dalam Kitab
Induk yang nyata (Lauh Mahfuzh). (Yasin:12)
ُْ‫ح‬َ‫أ‬ٍُ‫ء‬ْ‫َى‬‫ش‬َُّ‫ل‬‫ك‬َ‫و‬
ُِ‫ك‬َُُٰ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬
‫ا‬‫ا‬‫ب‬َٰ‫ت‬
Dan segala sesuatu telah Kami catat dalam suatu kitab. (An-naba:29)
http://quran.bblm.go.id/?id=80957
MAKNA DARI KATA DASAR ‫ي‬ ‫ص‬ ‫ح‬
• Kata dasar ini sebagai kata benda berkaitan dengan makna batu kerikil,
kerakal, kersik, batu kolar, berkerikil, sirap, papan nama, nomor, angka,
bilangan, terbitan,jumlah, hitungan, perhitungan, tuduhan, pangeran,
perhatian, lagu, cacah, hidangan
• Kata dasar ini sebagai kata kerja berkaitan dengan makna menghitung,
memperhitungkan, berhitung, memperincikan, berjumlah, membilang,
menganggap, mempercayai, berarti, mengharapkan, berharga, berlaku,
memperharapkan, menomori, tahu, mengetahui, maklum, kenal, mengenal,
mengerti, mafhum, paham, menguasai, pandai
http://quran.bblm.go.id/?id=80957
2. PENGANTAR STATISTIK
PERPUSTAKAAN
a. Pengertian Statistik
b. Penggolongan Statistik
c. Pengertian Statistik Perpustakaan
d. Fungsi dan Kegunaan Statistik dalam Bidang Perpustakaan
a. Pengertian Statistik
• Etimologis
Status-Latin; State-Latin; Negara-Indonesia
Kumpulan bahan keterangan (data), baik yang berwujud angka (data kuantitatif) maupun yang tidak berwujud
angka (kualitatif), yang mempunyai arti penting bagi suatu negara: → Kumpulan bahan keterangan yang
berwujud angka saja.
• Terminologi
(1) Data Statistik; deretan atau kumpulan angka yang menunjukkan keterangan mengenai cabang kegiatan
hidup tertentu.
(2) Kegiatan Statistik; kegiatan perstatistikan yang melingkupi pengumpulan data, penyusunan data,
pengumuman dan pelaporan data, dan analisa data.
(3) Metode Statistik; cara-cara tertentu yang perlu ditempuh dalam rangka mengumpulkan, menyusun atau
mengatur, menyajikan, menganalisis, dan memberikan interpretasi terhadap sekumpulan bahan keterangan
yang berupa angka sedemikian rupa sehingga kumpulan bahan keterangan yang berupa angaka itu
“dapat berbicara” atau dapat memberikan pengertian dan makna tertentu.
(4) Ilmu Statistik; ilmu pengetahuan yang membahas dan mengembangkan prinsip-prinsip, metode dan
prosedur yang perlu ditempuh atau dipergunakan dalam rangka pengumpulan data angka, penyusunan,
penyajian data angka, penganalisian terhadap data angka, dan penarikan kesimpulan, pembuatan
perkiraan, serta penyusunan ramalan secara ilmiah atas dasar kumpulan data angka tersebut.
(Sudijono, 2011: 1-4)
b. Penggolongan Statistik
1) Deskriptif
Prosedur statistik untuk mengorganisasi dan menganalisis data angka agar
dapat memberikan gambaran secara teratur, ringkas, dan jelas mengenai suatu
gejala, peristiwa, atau keadaan sehingga dapat ditarik pengertian atau makna.
Contoh: mode, median, rata-rata.
1) Inferensial
Prosedur statistik untuk menarik kesimpulan secara umum dari sekumpulan data
yang telah disusun dan diolah. Jenis data statistik inferensial terdiri dari:
a. Parametris (Data Interval dan Rasio): uji beda, ANOVA, ANCOVA, MANOVA, Regresi
Linerar, Model Persanaan Struktural, dll)
b. Non Parametris (Data Nominal dan Ordinal): uji Wilcoxon Rank Test, Mann-Whitney
test, Friedman test, Kruskal-Walls test, dll.
c. Pengertian Statistik Perpustakaan
Ilmu pengetahuan yang membahas dan mengembangkan prinsip-
prinsip, metode dan prosedur yang perlu ditempuh atau dipergunakan
dalam rangka pengumpulan, penyusunan, penyajian, penganalisian
bahan keterangan yang berwujud angka mengenai hal-hal yang
berkaitan dengan kepustakawanan (khususnya kajian tentang pustaka
dalam konteks pemustaka dan pustakawan) dan penarikan
kesimpulan, pembuatan perkiraan, serta penyusunan ramalan secara
ilmiah atas dasar kumpulan data angka tersebut.
(Diadopsi dari Sudijono, 2011: 9)
d. Fungsi dan Kegunaan Statistik
dalam Bidang Kepustakaan
Berfungsi sebagai “alat bantu” untuk mengolah, menganalisis, dan menyimpulkan bahan
hasil yang telah dicapai dalam kegiatan penilaian dan evaluasi bidang kepustakaan.
Kegunaannya, antara lain:
1. Memperoleh gambaran tentang suatu gejala atau keadaan.
2. Mengikuti perkembangan gejala atau keadaan dari waktu ke waktu.
3. Melakukan pengujian/perbandingan terhadap satu gejala atau keadaan dengan
gejala atau keadaan yang sebelumnya atau memprediksi yang akan dating.
4. Mengetahui hubungan antar gejala atau keadaan.
5. Menyusun laporan berupa data kuantitatif dengan teratur, ringkas, dan jelas.
6. Menarik kesimpulan secara logis, mengambil keputusan secara tepat dan mantap,
serta dapat diperkirakan atau meramalkan hal-hal yang mungkin terjadi di masa
mendatang, dan langkah konkret apa yang kemungkinan perlu dilakukan oleh
seorang pustakawan.
3. DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN
a. Pengertian Data Statistik
b. Penggolongan Data Statistik
c. Sifat Data Statistik
d. Jenis Data Statistik dalam Bidang Kepustakaan
a. Pengertian Data Statistik
• Data yang berwujud angka atau bilangan;
• Menunjukkan suatu ciri dari penelitian yang bersifat agregatif; 1) mengenai
satu individu saja tetapi pencatatannya harus dilakukan lebih dari satu kali,
2) pencatatan satu saja tetapi individu yang diteliti lebih dari satu.
• Mencerminkan suatu kegiatan dalam bidang atau lapangan tertentu.
Bulan Jumlah Kunjungan
I 578
II 788
III 790
IV 890
V 879
Total 3.935
Tabel Kunjungan Perpustakaan FAH
Januari – Mei 2019
Tabel Kunjungan Perpustakaan di Lingkungan UIN Jakarta
Januari – Mei 2019
Perpustakaan Jumlah Kunjungan
FAH 3.935
FITK 9.788
FEB 2.790
FST 2.890
FDI 1.879
Total 20.782
Contoh:
b. Penggolongan Data Statistik
• Berdasarkan sifatnya (data kontinyu {150 – 150,1 – 150,2 - dst} dan diskrit {1 –
2 – 3 – dst tidak berbentuk pecahan} )
• Berdasarkan cara menyusun angkanya (data nominal, ordinal, dan interval)
• Berdasarkan bentuk angkannya (data tunggal {40 ; 50 ; 60 } dan
kelompokan {60-65; 66 – 70 })
• Berdasarkan sumbernya (data primer dan sekunder)
• Berdasarkan waktu pengumpulannya (data seketika atau satu waktu/cross
section dan urutan waktu atau satu waktu ke waktu/time series)
c. Sifat Data Statistik
• Memiliki nilai relative
Angka atau bilangan yang ditunjukkan oleh angka/bilangan itu sendiri,
misalkan 50
• Memiliki nilai nyata
Daerah tertentu dalam suatu deretan angka dari suatu angka, misalkan
angka nyata 50 adalah daerah antara 50 – 0,5 sampai dengan 50 + 0,5
• Memiliki batas bawah relatif, batas atas relative, batas bawah nyata, dan
batas atas nyata. Misalkan 40 – 50, maka 40 = batas bawah relative; 50
batas atas relatif. Batas bawah nyatanya 40 – 0,5 = 39,5; batas atas
relatifnya adalah 50 + 0,5 = 50,5.
d. Jenis Macam Data Statistik dalam
Bidang Kepustakaan
• Jumlah Koleksi Perpustakaan
• Nilai Mutu Koleksi Perpustakaan
• Jumlah Kunjungan Pemustaka
• Nilai Persepsi Layanan Perpustakaan
• Tingkat Kebutuhan Informasi Pemustaka
• dll
4. PENGUMPULAN DATA STATISTIK
KEPUSTAKAAN
a. Prinsip Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan
b. Cara Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan
c. Alat Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan
a. Prinsip Pengumpulan Data Statistik
Kepustakaan
• Lengkapnya Data
• Tepatnya Data (jenis, waktu, kegunaan, dan alat yang digunakan)
• Kebenaran Data yang Dihimpun
b. Cara Pengumpulan Data Statistik
Kepustakaan
• Sensus; cara mengumpulkan data dengan jalan mencatat atau meneliti seluruh
elemen objek penelitian (seluruh populasi). Hasil yang diperoleh merupakan nilai
sebenarnya (true value).
• Sampling; cara mengumpulkan data dengan jalan mencatat atau meneliti
sebagian kecil saja dari seluruh elemen objek penelitian. Hasil yang diperoleh
adalah nilai karakteristik perkiraan (estimate value) dari populasi yang diteliti.
• Penggunaan Rumus Slovin dalam menentukan ukuran sampling
N
n = -------------
1 + N (e2)
n adalah ukuran sample; N adalah ukuran populasi; dan e adalah standar error
1. Simple Random Sampling
2. Stratified Sampling (Proporsional/Disproporsional
3. Cluster Sampling
4. Double Sampling
1. Convenience Sampling
2. Purposive Sampling
3. Judgment Sampling
4. Quata Sampling
5. Snowball Sampling
(Siregar, 2015: 31)
c. Alat Pengumpulan Data Statistik
Kepustakaan
• Kuesioner
• Daftar Cek
• Skala Bertingkat

More Related Content

Similar to 1_2_Pengantar_Statistik_Perpustakaan.pdf

Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijayaMakalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Dhea Budiman
 
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011Ir. Zakaria, M.M
 
Biostatistik
BiostatistikBiostatistik
Biostatistik
adrianto2013001
 
1 5 statistika - nafiu
1 5 statistika - nafiu1 5 statistika - nafiu
1 5 statistika - nafiu
Azlan Abdurrahman
 
Materi 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistikaMateri 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistika
Ahmad Kurnia
 
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docMateri statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docShinta Ari Herdiana
 
Dasar statistik
Dasar statistikDasar statistik
Dasar statistik
PutriPamungkas8
 
Tugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa IndonesiaTugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa Indonesianurhayati154
 
Tugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa IndonesiaTugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa Indonesianurhayati154
 
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptxMateri_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
PANNI6
 
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.PdStatistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
Dr. Afi Parnawi, M.Pd
 
BIOSTATISTIK.pptx
BIOSTATISTIK.pptxBIOSTATISTIK.pptx
BIOSTATISTIK.pptx
ZattiraPutri
 
living quran.pptx
living quran.pptxliving quran.pptx
living quran.pptx
MARNOVE
 
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
ssuser3d5ddb
 
09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt
tugaskampus3
 
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
nasrudinharahap38
 
Tugas matematika terapan & statistik (1) dewi ol
Tugas matematika terapan &  statistik (1) dewi olTugas matematika terapan &  statistik (1) dewi ol
Tugas matematika terapan & statistik (1) dewi oldewi rimayani
 

Similar to 1_2_Pengantar_Statistik_Perpustakaan.pdf (20)

1. pengantar statistik
1. pengantar statistik1. pengantar statistik
1. pengantar statistik
 
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijayaMakalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
Makalah statistika dasar 2015 universitas sriwijaya
 
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011
Statistika pertemuan 2 dan 3 fe unsam 2011
 
Biostatistik
BiostatistikBiostatistik
Biostatistik
 
1 5 statistika - nafiu
1 5 statistika - nafiu1 5 statistika - nafiu
1 5 statistika - nafiu
 
Bahasa indo
Bahasa indoBahasa indo
Bahasa indo
 
Materi 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistikaMateri 12 # hakikat statistika
Materi 12 # hakikat statistika
 
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.docMateri statistik 2013 tbi pba.doc
Materi statistik 2013 tbi pba.doc
 
Data & variabel
Data & variabelData & variabel
Data & variabel
 
Dasar statistik
Dasar statistikDasar statistik
Dasar statistik
 
Tugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa IndonesiaTugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa Indonesia
 
Tugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa IndonesiaTugas UAS Bahasa Indonesia
Tugas UAS Bahasa Indonesia
 
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptxMateri_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
Materi_Statistika_PPT_Power_Point.pptx
 
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.PdStatistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
Statistik pendidikan. AFI PARNAWI, M.Pd
 
BIOSTATISTIK.pptx
BIOSTATISTIK.pptxBIOSTATISTIK.pptx
BIOSTATISTIK.pptx
 
living quran.pptx
living quran.pptxliving quran.pptx
living quran.pptx
 
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
Analisis Data Secara sederhana, analisis data adalah proses pengumpulan dan p...
 
09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt09-analisis-data.ppt
09-analisis-data.ppt
 
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
09-analisis-data-penelitian-kuantitatif.ppt
 
Tugas matematika terapan & statistik (1) dewi ol
Tugas matematika terapan &  statistik (1) dewi olTugas matematika terapan &  statistik (1) dewi ol
Tugas matematika terapan & statistik (1) dewi ol
 

Recently uploaded

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
junarpudin36
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
andikuswandi67
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
GusniartiGusniarti5
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
SurosoSuroso19
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
asepridwan50
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
GuneriHollyIrda
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
ABDULRASIDSANGADJI1
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
arianferdana
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
SholahuddinAslam
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
EkaPuspita67
 
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
AskariB1
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
jodikurniawan341
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
Indah106914
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
Kanaidi ken
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Rima98947
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
PreddySilitonga
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
Nur afiyah
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
SdyokoSusanto1
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
denunugraha
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
ferrydmn1999
 

Recently uploaded (20)

RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdfRANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
RANCANGAN TINDAKAN UNTUK AKSI NYATA MODUL 1.4 BUDAYA POSITIF.pdf
 
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdfObservasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
Observasi Praktik Kinerja Kepala Sekolah.pdf
 
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOKPENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
PENDAMPINGAN INDIVIDU 2 CGP ANGKATAN 10 KOTA DEPOK
 
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptxRANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
RANCANGAN TINDAKAN AKSI NYATA MODUL 1.4.pptx
 
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
1 Kisi-kisi PAT Sosiologi Kelas X -www.kherysuryawan.id.docx
 
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptxPenjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
Penjelasan tentang Tahapan Sinkro PMM.pptx
 
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptxRESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
RESUME DAN REFLEKSI MODUL 1 GURU INFORMATIKA 2024.pptx
 
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
2. Kerangka Kompetensi Literasi Guru SD_Rev.pptx
 
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptxRefleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
Refleksi pembelajaran guru bahasa inggris.pptx
 
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.pptPERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
PERILAKU MENYIMPANG DAN PENGENDALIAN SOSIAL.ppt
 
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
7 - Kombinatorial dan Peluang Diskrit.pptx
 
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakatPPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
PPT LANDASAN PENDIDIKAN.pptx tentang hubungan sekolah dengan masyarakat
 
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
0. PPT Juknis PPDB TK-SD -SMP 2024-2025 Cilacap.pptx
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan_ PENGAWASAN P3DN & TKDN_ pd PENGADAAN Ba...
 
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya PositifKoneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
Koneksi Antar Materi modul 1.4 Budaya Positif
 
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
ATP Kimia Fase E Kelas X bisa deigunakan ditahun ajaran 2024/2025
 
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdfppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
ppt profesionalisasi pendidikan Pai 9.pdf
 
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdfPPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
PPT ELABORASI PEMAHAMAN MODUL 1.4. budaya positfpdf
 
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SDKisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
Kisi-kisi Soal PAT Matematika Kelas 3 SD
 
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-OndelSebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
Sebuah buku foto yang berjudul Lensa Kampung Ondel-Ondel
 

1_2_Pengantar_Statistik_Perpustakaan.pdf

  • 2. POKOK BAHASAN 1. DASAR TEKS ALQUR’AN TENTANG PERHITUNGAN (STATISTIK) 2. PENGANTAR STATISTIK PERPUSTAKAAN 3. DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN 4. PENGUMPULAN DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN
  • 3. 1. DASAR TEKS ALQUR’AN TENTANG PERHITUNGAN (STATISTIK) • ُ ‫اه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬ْ‫ح‬َ‫أ‬ → kata dasar “hashaya” : 11 kali (menghitung/mengumpulkan/menentukan) َُ‫ار‬َ‫ث‬‫آ‬َ‫واُو‬‫َّم‬‫د‬َ‫ق‬ُ‫ا‬َ‫م‬ُ‫ب‬‫ت‬ْ‫ك‬َ‫ن‬َ‫ُو‬ ٰ ‫ى‬َ‫ت‬ ْ‫و‬َ‫م‬ْ‫ل‬‫يُا‬ِ‫ي‬ْ‫ح‬‫ُن‬‫ن‬ْ‫ح‬َ‫ن‬ُ‫ا‬َّ‫ن‬ِ‫إ‬ ُ َ‫م‬ِ‫إ‬ُ‫ي‬ِ‫ف‬ُ‫اه‬َ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬ْ‫ح‬َ‫أ‬ٍُ‫ء‬ْ‫ي‬َ‫ش‬َُّ‫ل‬‫ك‬َ‫ُۚو‬ُْ‫م‬‫ه‬ ٍُ‫ين‬ِ‫ب‬‫ُم‬ٍ‫ام‬ Sesungguhnya Kami menghidupkan orang-orang mati dan Kami menuliskan apa yang telah mereka kerjakan dan bekas-bekas yang mereka tinggalkan. Dan segala sesuatu Kami kumpulkan dalam Kitab Induk yang nyata (Lauh Mahfuzh). (Yasin:12) ُْ‫ح‬َ‫أ‬ٍُ‫ء‬ْ‫َى‬‫ش‬َُّ‫ل‬‫ك‬َ‫و‬ ُِ‫ك‬َُُٰ‫ن‬ْ‫ي‬َ‫ص‬ ‫ا‬‫ا‬‫ب‬َٰ‫ت‬ Dan segala sesuatu telah Kami catat dalam suatu kitab. (An-naba:29) http://quran.bblm.go.id/?id=80957
  • 4. MAKNA DARI KATA DASAR ‫ي‬ ‫ص‬ ‫ح‬ • Kata dasar ini sebagai kata benda berkaitan dengan makna batu kerikil, kerakal, kersik, batu kolar, berkerikil, sirap, papan nama, nomor, angka, bilangan, terbitan,jumlah, hitungan, perhitungan, tuduhan, pangeran, perhatian, lagu, cacah, hidangan • Kata dasar ini sebagai kata kerja berkaitan dengan makna menghitung, memperhitungkan, berhitung, memperincikan, berjumlah, membilang, menganggap, mempercayai, berarti, mengharapkan, berharga, berlaku, memperharapkan, menomori, tahu, mengetahui, maklum, kenal, mengenal, mengerti, mafhum, paham, menguasai, pandai http://quran.bblm.go.id/?id=80957
  • 5. 2. PENGANTAR STATISTIK PERPUSTAKAAN a. Pengertian Statistik b. Penggolongan Statistik c. Pengertian Statistik Perpustakaan d. Fungsi dan Kegunaan Statistik dalam Bidang Perpustakaan
  • 6. a. Pengertian Statistik • Etimologis Status-Latin; State-Latin; Negara-Indonesia Kumpulan bahan keterangan (data), baik yang berwujud angka (data kuantitatif) maupun yang tidak berwujud angka (kualitatif), yang mempunyai arti penting bagi suatu negara: → Kumpulan bahan keterangan yang berwujud angka saja. • Terminologi (1) Data Statistik; deretan atau kumpulan angka yang menunjukkan keterangan mengenai cabang kegiatan hidup tertentu. (2) Kegiatan Statistik; kegiatan perstatistikan yang melingkupi pengumpulan data, penyusunan data, pengumuman dan pelaporan data, dan analisa data. (3) Metode Statistik; cara-cara tertentu yang perlu ditempuh dalam rangka mengumpulkan, menyusun atau mengatur, menyajikan, menganalisis, dan memberikan interpretasi terhadap sekumpulan bahan keterangan yang berupa angka sedemikian rupa sehingga kumpulan bahan keterangan yang berupa angaka itu “dapat berbicara” atau dapat memberikan pengertian dan makna tertentu. (4) Ilmu Statistik; ilmu pengetahuan yang membahas dan mengembangkan prinsip-prinsip, metode dan prosedur yang perlu ditempuh atau dipergunakan dalam rangka pengumpulan data angka, penyusunan, penyajian data angka, penganalisian terhadap data angka, dan penarikan kesimpulan, pembuatan perkiraan, serta penyusunan ramalan secara ilmiah atas dasar kumpulan data angka tersebut. (Sudijono, 2011: 1-4)
  • 7. b. Penggolongan Statistik 1) Deskriptif Prosedur statistik untuk mengorganisasi dan menganalisis data angka agar dapat memberikan gambaran secara teratur, ringkas, dan jelas mengenai suatu gejala, peristiwa, atau keadaan sehingga dapat ditarik pengertian atau makna. Contoh: mode, median, rata-rata. 1) Inferensial Prosedur statistik untuk menarik kesimpulan secara umum dari sekumpulan data yang telah disusun dan diolah. Jenis data statistik inferensial terdiri dari: a. Parametris (Data Interval dan Rasio): uji beda, ANOVA, ANCOVA, MANOVA, Regresi Linerar, Model Persanaan Struktural, dll) b. Non Parametris (Data Nominal dan Ordinal): uji Wilcoxon Rank Test, Mann-Whitney test, Friedman test, Kruskal-Walls test, dll.
  • 8. c. Pengertian Statistik Perpustakaan Ilmu pengetahuan yang membahas dan mengembangkan prinsip- prinsip, metode dan prosedur yang perlu ditempuh atau dipergunakan dalam rangka pengumpulan, penyusunan, penyajian, penganalisian bahan keterangan yang berwujud angka mengenai hal-hal yang berkaitan dengan kepustakawanan (khususnya kajian tentang pustaka dalam konteks pemustaka dan pustakawan) dan penarikan kesimpulan, pembuatan perkiraan, serta penyusunan ramalan secara ilmiah atas dasar kumpulan data angka tersebut. (Diadopsi dari Sudijono, 2011: 9)
  • 9. d. Fungsi dan Kegunaan Statistik dalam Bidang Kepustakaan Berfungsi sebagai “alat bantu” untuk mengolah, menganalisis, dan menyimpulkan bahan hasil yang telah dicapai dalam kegiatan penilaian dan evaluasi bidang kepustakaan. Kegunaannya, antara lain: 1. Memperoleh gambaran tentang suatu gejala atau keadaan. 2. Mengikuti perkembangan gejala atau keadaan dari waktu ke waktu. 3. Melakukan pengujian/perbandingan terhadap satu gejala atau keadaan dengan gejala atau keadaan yang sebelumnya atau memprediksi yang akan dating. 4. Mengetahui hubungan antar gejala atau keadaan. 5. Menyusun laporan berupa data kuantitatif dengan teratur, ringkas, dan jelas. 6. Menarik kesimpulan secara logis, mengambil keputusan secara tepat dan mantap, serta dapat diperkirakan atau meramalkan hal-hal yang mungkin terjadi di masa mendatang, dan langkah konkret apa yang kemungkinan perlu dilakukan oleh seorang pustakawan.
  • 10. 3. DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN a. Pengertian Data Statistik b. Penggolongan Data Statistik c. Sifat Data Statistik d. Jenis Data Statistik dalam Bidang Kepustakaan
  • 11. a. Pengertian Data Statistik • Data yang berwujud angka atau bilangan; • Menunjukkan suatu ciri dari penelitian yang bersifat agregatif; 1) mengenai satu individu saja tetapi pencatatannya harus dilakukan lebih dari satu kali, 2) pencatatan satu saja tetapi individu yang diteliti lebih dari satu. • Mencerminkan suatu kegiatan dalam bidang atau lapangan tertentu. Bulan Jumlah Kunjungan I 578 II 788 III 790 IV 890 V 879 Total 3.935 Tabel Kunjungan Perpustakaan FAH Januari – Mei 2019 Tabel Kunjungan Perpustakaan di Lingkungan UIN Jakarta Januari – Mei 2019 Perpustakaan Jumlah Kunjungan FAH 3.935 FITK 9.788 FEB 2.790 FST 2.890 FDI 1.879 Total 20.782 Contoh:
  • 12. b. Penggolongan Data Statistik • Berdasarkan sifatnya (data kontinyu {150 – 150,1 – 150,2 - dst} dan diskrit {1 – 2 – 3 – dst tidak berbentuk pecahan} ) • Berdasarkan cara menyusun angkanya (data nominal, ordinal, dan interval) • Berdasarkan bentuk angkannya (data tunggal {40 ; 50 ; 60 } dan kelompokan {60-65; 66 – 70 }) • Berdasarkan sumbernya (data primer dan sekunder) • Berdasarkan waktu pengumpulannya (data seketika atau satu waktu/cross section dan urutan waktu atau satu waktu ke waktu/time series)
  • 13. c. Sifat Data Statistik • Memiliki nilai relative Angka atau bilangan yang ditunjukkan oleh angka/bilangan itu sendiri, misalkan 50 • Memiliki nilai nyata Daerah tertentu dalam suatu deretan angka dari suatu angka, misalkan angka nyata 50 adalah daerah antara 50 – 0,5 sampai dengan 50 + 0,5 • Memiliki batas bawah relatif, batas atas relative, batas bawah nyata, dan batas atas nyata. Misalkan 40 – 50, maka 40 = batas bawah relative; 50 batas atas relatif. Batas bawah nyatanya 40 – 0,5 = 39,5; batas atas relatifnya adalah 50 + 0,5 = 50,5.
  • 14. d. Jenis Macam Data Statistik dalam Bidang Kepustakaan • Jumlah Koleksi Perpustakaan • Nilai Mutu Koleksi Perpustakaan • Jumlah Kunjungan Pemustaka • Nilai Persepsi Layanan Perpustakaan • Tingkat Kebutuhan Informasi Pemustaka • dll
  • 15. 4. PENGUMPULAN DATA STATISTIK KEPUSTAKAAN a. Prinsip Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan b. Cara Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan c. Alat Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan
  • 16. a. Prinsip Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan • Lengkapnya Data • Tepatnya Data (jenis, waktu, kegunaan, dan alat yang digunakan) • Kebenaran Data yang Dihimpun
  • 17. b. Cara Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan • Sensus; cara mengumpulkan data dengan jalan mencatat atau meneliti seluruh elemen objek penelitian (seluruh populasi). Hasil yang diperoleh merupakan nilai sebenarnya (true value). • Sampling; cara mengumpulkan data dengan jalan mencatat atau meneliti sebagian kecil saja dari seluruh elemen objek penelitian. Hasil yang diperoleh adalah nilai karakteristik perkiraan (estimate value) dari populasi yang diteliti. • Penggunaan Rumus Slovin dalam menentukan ukuran sampling N n = ------------- 1 + N (e2) n adalah ukuran sample; N adalah ukuran populasi; dan e adalah standar error
  • 18. 1. Simple Random Sampling 2. Stratified Sampling (Proporsional/Disproporsional 3. Cluster Sampling 4. Double Sampling 1. Convenience Sampling 2. Purposive Sampling 3. Judgment Sampling 4. Quata Sampling 5. Snowball Sampling (Siregar, 2015: 31)
  • 19. c. Alat Pengumpulan Data Statistik Kepustakaan • Kuesioner • Daftar Cek • Skala Bertingkat