SlideShare a Scribd company logo
1000 HARI
PERTAMA
KEHIDUPAN
PENDAHULUAN
• Periode “Window of opportunity”
– à kesempatan emas dalam perbaikan gizi di 1000 hari pertama
kehidupan
– Merupakan masa kritis dalam investasi gizi untuk mencapai
pertumbuhan dan perkembangan menjadi anak yang sehat
1000 HARI ??
• Terpenuhi kebutuhan pangan dan gizi Ibu dan Anak
• Menurunkan:
Anak balita Pendek/stunting
Anak Balita Kurus/Wasting
Anak BBLR(Berat Badan Lahir Rendah) Ibu yang menderita
Anemia
• Meningkatkan keinginan Ibu yang memberikan ASI eksklusif
selama 6 bulan.
• Kehamilan adalah anugerah
• Bayi normal dan sehat (fisik dan psikis)
• 50% kehamilan tidak direncanakan
• Hanya <10% kehamilan terencana, yang dipersiapkan
• Perkembangan embrio paling kritis pada minggu ke 2 – 8
• Kunjungan pertama ke dokter saat hamil kurang lebih 8 minggu
kehamilan
TAHAP PERKEMBANGAN
JANIN
1) Perkembangan Praembrionik : 0 – 18 hari
2) Embriogenesis : 18 hari – 12 minggu
3) Fetogenesis : 12 minggu – 40 minggu
PENTINGNYA
PERENCANAAN KEHAMILAN
• Membantu proses kehamilan lebih mudah
• Hamil lebih sehat
• Menghindari / mengurangi komplikasi kehamilan
• Mendapatkan bayi yang sehat
• Mengurangi resiko cacat fisik dan psikis
APA YANG HARUS
DIPERSIAPKAN
• Persiapan psikis
• Persiapan Fisik
PERSIAPAN PSIKIS
• Ladang psikologis buat bayi
• Sedini mungkin berperan sebagai ayah dan ibu
• Menciptakan kedamaian, keharmonisan dan kebahagiaan
• Menerima ketidaknyamanan saat hamil
PERSIAPAN
FISIK
• Berat badan :
– Overweight / underweight
– Olahraga
– Multivitamin
• Stop bad habits
– Narkoba
– Alkohol
– Rokok
• Konseling genetika
• Obat – obatan medis
• Nutrisi
• Check up Pra-kehamilan
CHECK UP PRA-
KEHAMILAN
ž Kesehatan Suami & Istri
ž Penyakit Kencing Manis
ž Penyakit Kelainan Darah
ž Hepatitis B
ž Penyakit Menular Seksual
ž TORCHS
ž Incompabilitas Rhesus
ž Perlu Vaksinasi ?
NUTRISI PRA-
KEHAMILAN FISIK
• 4 sehat 5 sempurna
• Makanan segar, higienis
• Hindari goreng – gorengan dan fastfood
• Hindari makanan mentah / ½ matang
• Makan sayuran bervariasi
• Buah – buahan bervariasi : 3 - 4 buah / hari
• Batasi minyak, lemak dan gula
• Minum air putih 1½ - 2 liter / hari
• Multivitamin / mineral
NUTRISI PRA-KEHAMILAN :
PIRAMIDA MAKANAN
MACRO NUTRIENTS :
• Protein
• Fat
• Carbohydrates
ž Vitamins
ž Macro Minerals
ž Trace Minerals
ž Organic acids
GETTING ENOUGH
MICRONUTRIENTS IN YOUR
DIET ISN’T HARD :
žPlenty of nuts
žWhole Grain
žGreen leafy vegetables
žPlenty of colorful fruits & vegetables
“The more colorful your diet the better.”
žSalad, soup, vegetables
SOME COMMON MICRO NUTRIENT
DEFICIENCIES
• Def Iodine
• Def vit A
• Iron / Fe
DEFISIENSI DALAM
KEHAMILAN:
• Iodine :
– Still Birth
– Miscarriage
– IUGR / BBLR
– Mental Retadation
– Cretinism
• Vit A :
– Rabun Senja
– Maternal Mortality Rate
• Iron / Fe :
– 30% populasi dunia def Fe.
– Miscarriage
– Pendarahan
– Persalinan Preterm
– Infeksi
– Gagal Jantung
– Cacat Bawaan
– Kematian Janin
– Kematian Ibu
KESIMPULAN
• Perencanaan & Persiapan kehamilan àBayi yang
sehat
• Cacat bawaan terjadi amat sangat dini sebagai solusi
terbaik à pencegahan
• Pencegahan cacat fisik : Pemberian vitamin / Folic
Acid
TERIMAKASIH

More Related Content

Similar to 1000 hari pertama kehidupan Agus.pdf

MATERI STUNTING.pptx
MATERI STUNTING.pptxMATERI STUNTING.pptx
MATERI STUNTING.pptx
puskesmas61
 
GIZI SEIMBANG.pptx
GIZI SEIMBANG.pptxGIZI SEIMBANG.pptx
GIZI SEIMBANG.pptx
DilastriSimaTanan
 
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdfMinggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Setiawan Putra Syah
 
LEAFLET GIZI BUMIL.pdf
LEAFLET GIZI BUMIL.pdfLEAFLET GIZI BUMIL.pdf
LEAFLET GIZI BUMIL.pdf
hanny952414
 
Modul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan giziModul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan gizi
Masriqon Masriqon
 
Stunting.pptx
Stunting.pptxStunting.pptx
Stunting.pptx
FaniApriyani2
 
M5 kb4 kesehatan ibu dan anak
M5 kb4   kesehatan ibu dan anakM5 kb4   kesehatan ibu dan anak
M5 kb4 kesehatan ibu dan anak
ppghybrid4
 
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptxNutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
ajescool
 
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptxMENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MiftahulHuda476813
 
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTINGpemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
rozalia20
 
Gizi anak
Gizi anakGizi anak
Gizi anak
Dedi Kun
 
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibuGizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
Dokter Tekno
 
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbangKebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
Ari Permana
 
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
RatnaTrisna
 
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptxMATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
JennieBoboy
 
1000 HPK 02.ppt
1000 HPK 02.ppt1000 HPK 02.ppt
1000 HPK 02.ppt
Qwertyuiop475180
 

Similar to 1000 hari pertama kehidupan Agus.pdf (20)

phbs by roza.ppt
phbs by roza.pptphbs by roza.ppt
phbs by roza.ppt
 
MATERI STUNTING.pptx
MATERI STUNTING.pptxMATERI STUNTING.pptx
MATERI STUNTING.pptx
 
GIZI SEIMBANG.pptx
GIZI SEIMBANG.pptxGIZI SEIMBANG.pptx
GIZI SEIMBANG.pptx
 
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdfMinggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
Minggu II_Keseimbangan Pangan dan Gizi.pdf
 
LEAFLET GIZI BUMIL.pdf
LEAFLET GIZI BUMIL.pdfLEAFLET GIZI BUMIL.pdf
LEAFLET GIZI BUMIL.pdf
 
Modul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan giziModul 2 materi kesehatan dan gizi
Modul 2 materi kesehatan dan gizi
 
Stunting.pptx
Stunting.pptxStunting.pptx
Stunting.pptx
 
M5 kb4 kesehatan ibu dan anak
M5 kb4   kesehatan ibu dan anakM5 kb4   kesehatan ibu dan anak
M5 kb4 kesehatan ibu dan anak
 
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptxNutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
Nutr-MPASI_Bidan_221120 FINAL rev.pptx
 
Kesehatan ibu hamil
Kesehatan ibu hamilKesehatan ibu hamil
Kesehatan ibu hamil
 
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptxMENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
MENU BERGIZI BAGI BADUTA DAN BALITA DALAM UPAYA PENCEGAHAN STUNTING (1).pptx
 
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTINGpemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
pemberian makan bayi dan anak (PMBA) UNTUK MENCEGAH STUNTING
 
Gizi anak
Gizi anakGizi anak
Gizi anak
 
Gizi anak
Gizi anakGizi anak
Gizi anak
 
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibuGizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
Gizi selama kehamilan dalam pelayanan kesehatan ibu
 
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbangKebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
Kebutuhan tubuh akan berbagai zat makanan dan Gizi seimbang
 
Asi
AsiAsi
Asi
 
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
(edit kader) 1000 HPK dan pengantar PMBA.ppt
 
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptxMATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
MATERI makanan sehat dan bergizi.pptx
 
1000 HPK 02.ppt
1000 HPK 02.ppt1000 HPK 02.ppt
1000 HPK 02.ppt
 

Recently uploaded

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
nirmalaamir3
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
serdangahmad
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
roomahmentari
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
Cara Menggugurkan Kandungan 087776558899
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
zirmajulianda1
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
LinaJuwairiyah1
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
royalbalidigitalprin
 

Recently uploaded (7)

PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPIPERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
PERAN PERAWAT DALAM PEMBERIAN KEMOTERAPI
 
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
342048743-MATERI-KONSELING-MENYUSUI.pptx
 
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdfKonsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
Konsep Dasar Keperawatan Komplementer 2020.pdf
 
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
(Aborsi kandungan) obat penggugur kandungan untuk masa depan yang belum mau {...
 
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
04 KONSEP BIAYA PELAYANAN KESEHATAN dan TARIF .pptx
 
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOMCDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
CDOB Cara Distribusi Obat yang Baik Peraturan BPOM
 
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptxKebutuhan khusus  pada permasalahan psikologis.pptx
Kebutuhan khusus pada permasalahan psikologis.pptx
 

1000 hari pertama kehidupan Agus.pdf

  • 2. PENDAHULUAN • Periode “Window of opportunity” – à kesempatan emas dalam perbaikan gizi di 1000 hari pertama kehidupan – Merupakan masa kritis dalam investasi gizi untuk mencapai pertumbuhan dan perkembangan menjadi anak yang sehat
  • 4.
  • 5. • Terpenuhi kebutuhan pangan dan gizi Ibu dan Anak • Menurunkan: Anak balita Pendek/stunting Anak Balita Kurus/Wasting Anak BBLR(Berat Badan Lahir Rendah) Ibu yang menderita Anemia • Meningkatkan keinginan Ibu yang memberikan ASI eksklusif selama 6 bulan.
  • 6. • Kehamilan adalah anugerah • Bayi normal dan sehat (fisik dan psikis) • 50% kehamilan tidak direncanakan • Hanya <10% kehamilan terencana, yang dipersiapkan • Perkembangan embrio paling kritis pada minggu ke 2 – 8 • Kunjungan pertama ke dokter saat hamil kurang lebih 8 minggu kehamilan
  • 7. TAHAP PERKEMBANGAN JANIN 1) Perkembangan Praembrionik : 0 – 18 hari 2) Embriogenesis : 18 hari – 12 minggu 3) Fetogenesis : 12 minggu – 40 minggu
  • 8. PENTINGNYA PERENCANAAN KEHAMILAN • Membantu proses kehamilan lebih mudah • Hamil lebih sehat • Menghindari / mengurangi komplikasi kehamilan • Mendapatkan bayi yang sehat • Mengurangi resiko cacat fisik dan psikis
  • 9. APA YANG HARUS DIPERSIAPKAN • Persiapan psikis • Persiapan Fisik
  • 10. PERSIAPAN PSIKIS • Ladang psikologis buat bayi • Sedini mungkin berperan sebagai ayah dan ibu • Menciptakan kedamaian, keharmonisan dan kebahagiaan • Menerima ketidaknyamanan saat hamil
  • 11. PERSIAPAN FISIK • Berat badan : – Overweight / underweight – Olahraga – Multivitamin • Stop bad habits – Narkoba – Alkohol – Rokok • Konseling genetika • Obat – obatan medis • Nutrisi • Check up Pra-kehamilan
  • 12. CHECK UP PRA- KEHAMILAN ž Kesehatan Suami & Istri ž Penyakit Kencing Manis ž Penyakit Kelainan Darah ž Hepatitis B ž Penyakit Menular Seksual ž TORCHS ž Incompabilitas Rhesus ž Perlu Vaksinasi ?
  • 13. NUTRISI PRA- KEHAMILAN FISIK • 4 sehat 5 sempurna • Makanan segar, higienis • Hindari goreng – gorengan dan fastfood • Hindari makanan mentah / ½ matang • Makan sayuran bervariasi • Buah – buahan bervariasi : 3 - 4 buah / hari • Batasi minyak, lemak dan gula • Minum air putih 1½ - 2 liter / hari • Multivitamin / mineral
  • 14.
  • 15.
  • 16.
  • 18. MACRO NUTRIENTS : • Protein • Fat • Carbohydrates ž Vitamins ž Macro Minerals ž Trace Minerals ž Organic acids
  • 19. GETTING ENOUGH MICRONUTRIENTS IN YOUR DIET ISN’T HARD : žPlenty of nuts žWhole Grain žGreen leafy vegetables žPlenty of colorful fruits & vegetables “The more colorful your diet the better.” žSalad, soup, vegetables
  • 20. SOME COMMON MICRO NUTRIENT DEFICIENCIES • Def Iodine • Def vit A • Iron / Fe
  • 21. DEFISIENSI DALAM KEHAMILAN: • Iodine : – Still Birth – Miscarriage – IUGR / BBLR – Mental Retadation – Cretinism • Vit A : – Rabun Senja – Maternal Mortality Rate
  • 22. • Iron / Fe : – 30% populasi dunia def Fe. – Miscarriage – Pendarahan – Persalinan Preterm – Infeksi – Gagal Jantung – Cacat Bawaan – Kematian Janin – Kematian Ibu
  • 23.
  • 24.
  • 25. KESIMPULAN • Perencanaan & Persiapan kehamilan àBayi yang sehat • Cacat bawaan terjadi amat sangat dini sebagai solusi terbaik à pencegahan • Pencegahan cacat fisik : Pemberian vitamin / Folic Acid