SlideShare a Scribd company logo
DATABASE
TERDISTRIBUSI
DATABASE TERDISTRIBUSI
Dalam sebuah database terdistribusi,
database disimpan pada beberapa
komputer yang terhubung jaringan.
Topologi Database Terdistribusi
KEUNTUNGAN
n   Otonomi local : karena data didistribusikan, user dapat
    mengakses dan bekerja dengan data tersebut sehingga memiliki
    kontrol local.
n   Meningkatkan kinerja : karena setiap site menangani hanya
    bagian dari DB, CPU dan I/O tidak seberat seperti DB pusat. Data
    yang dipakai untuk transaksi disimpan dalam beberapa site,
    sehingga eksekusi transaksi dapat secara parallel.
n   Meningkatkan reliability/ availability : jika satu site mengalami
    crash, dapat membuat beberapa site tidak dapat diakses. Jika
    data direplikasi ke banyak site, kerusakan hubungan komunikasi
    tidak menjadikan sistem total tidak dapat dioperasikan.
n   Ekonomis : dari biaya komunikasi, baik membagi aplikasi dan
    memproses secara local di setiap site. Dari biaya komunikasi
    data, akan lebih murah untuk memelihara sistem komputer dalam
    satu site dan menyimpan data secara local.
n   Expandibility : akan lebih mudah mengakomodasikan ukuran DB
    yang semakin besar.
n   Shareability : jika sistem informasi tidak terdistribusi, akan sulit
    untuk berbagi data dan sumber daya. Sistem DB terdistribusi
    memungkinkan hal ini.
KERUGIAN
n   Kompleksitas : masalah DDBS lebih kompleks dibandingkan
    dengan manajemen database terpusat
n   Biaya : sistem terdistribusi membutuhkan tambahan hardware
    (untuk mekanisme komunikasi) sehingga biaya hardware
    meningkat. Yang terpenting pada biaya ini adalah replikasi. Jika
    fasilitas komputer dibuat di banyak site, akan memerlukan orang2
    yang memelihara fasilitas tersebut
n   Kontrol distribusi : sebelumnya menjadi keuntungan. Tetapi
    karena distribusi menyebabkan masalah sinkronisasi dan
    koordinasi, kontrol terdistribusi menjadi kerugian atau kekurangan
    di masalaha ini.
n   Keamanan : akan mudah mengontrol database yang terpusat.
    Dalam sistem database terdistribusi, jaringan membutuhkan
    keamanan tersendiri. Perubahan yang sulit : tidak ada tool atau
    metodologi untuk membantu user mengubah database terpusat
    ke database terdistribusi.
PERANCANGAN DATABASE TERDISTRIBUSI


FRAGMENTASI
Relasi dibagi ke dalam beberapa fragment,
 masingmasing disimpan di site yang
 berbeda. Ada 2 strategi, yaitu fragmentasi
 horizontal dan vertikal.



                          * REPLIKASI
REPLIKASI
Replikasi dalam database terdistribusi
 merupakan pemisahan database ke
 berbagai lokasi yang mana database satu
 dengan yang lainnya memiliki struktur dan
 data yang sama.

More Related Content

What's hot

9 database terdistribusi
9 database terdistribusi9 database terdistribusi
9 database terdistribusiPT.Citra Mulia
 
Materi 2
Materi 2Materi 2
Materi 2
wawankoerniawan
 
Rifyal dan andi
Rifyal dan andiRifyal dan andi
Rifyal dan andi
Rifyal Mathe
 
Jaringan peer to peer
Jaringan peer to peerJaringan peer to peer
Jaringan peer to peer
Yoollan MW
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
pandjiey
 
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
esti setiasih
 
TIK
TIKTIK
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
Khaerul Anwar
 
Basis data 3
Basis data 3Basis data 3
Basis data 3
Febrienda
 
Fungsi 7 layer osi
Fungsi 7 layer osiFungsi 7 layer osi
Fungsi 7 layer osi
afandi_latif
 
Basis data terdistribusi part3
Basis data terdistribusi part3Basis data terdistribusi part3
Basis data terdistribusi part3Much Ridwan
 
1 pengenalan dbms
1   pengenalan dbms1   pengenalan dbms
1 pengenalan dbmsoik2
 
Materi 5
Materi 5Materi 5
Materi 5
wawankoerniawan
 
Basic understanding of database ( INDONESIAN )
Basic understanding of database ( INDONESIAN )Basic understanding of database ( INDONESIAN )
Basic understanding of database ( INDONESIAN )
k4ira
 

What's hot (19)

9 database terdistribusi
9 database terdistribusi9 database terdistribusi
9 database terdistribusi
 
Materi 2
Materi 2Materi 2
Materi 2
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
 
Jumpa 2
Jumpa 2Jumpa 2
Jumpa 2
 
Rifyal dan andi
Rifyal dan andiRifyal dan andi
Rifyal dan andi
 
Jaringan peer to peer
Jaringan peer to peerJaringan peer to peer
Jaringan peer to peer
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
 
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
Tugas 5 matkul rekayasa web 0317
 
TIK
TIKTIK
TIK
 
Materi 8
Materi 8Materi 8
Materi 8
 
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
Rekayasa web part 5 khaerul anwar-1511510388
 
Basis data 3
Basis data 3Basis data 3
Basis data 3
 
Fungsi 7 layer osi
Fungsi 7 layer osiFungsi 7 layer osi
Fungsi 7 layer osi
 
Basis data terdistribusi part3
Basis data terdistribusi part3Basis data terdistribusi part3
Basis data terdistribusi part3
 
Komunikasi data ~ OSI Layer
Komunikasi data ~ OSI LayerKomunikasi data ~ OSI Layer
Komunikasi data ~ OSI Layer
 
1 pengenalan dbms
1   pengenalan dbms1   pengenalan dbms
1 pengenalan dbms
 
Materi 5
Materi 5Materi 5
Materi 5
 
Materi 5
Materi 5Materi 5
Materi 5
 
Basic understanding of database ( INDONESIAN )
Basic understanding of database ( INDONESIAN )Basic understanding of database ( INDONESIAN )
Basic understanding of database ( INDONESIAN )
 

Similar to 1 73

Presentasi database terdistribusi new 2
Presentasi database terdistribusi new 2Presentasi database terdistribusi new 2
Presentasi database terdistribusi new 2ichallan
 
15019 12-890434179830
15019 12-89043417983015019 12-890434179830
15019 12-890434179830Vanquish Vein
 
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
AoiArufa
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
Ismi Islamia
 
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi DataSistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
Luthfi Nk
 
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
Ricky Suadma
 
Review Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptxReview Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptx
AdellaRamadhana1
 
Tugas v 0317_arie firmandani_1512510445
Tugas v  0317_arie firmandani_1512510445Tugas v  0317_arie firmandani_1512510445
Tugas v 0317_arie firmandani_1512510445
Arie Firmandani
 
Klvg
KlvgKlvg
1
11
Local Area Network
Local Area NetworkLocal Area Network
Local Area Network
Mrirfan
 
POWER POINT HAMID
POWER POINT HAMIDPOWER POINT HAMID
POWER POINT HAMID93523348
 
Tik topologii wulan
Tik topologii wulanTik topologii wulan
Tik topologii wulan
Sri Wulan Dari Oktarida
 
Modul Jaringan Komputer
Modul Jaringan KomputerModul Jaringan Komputer
Modul Jaringan Komputer
Atika Fauziyyah
 
Jaringan
JaringanJaringan
Modul jaringan komputer
Modul jaringan komputerModul jaringan komputer
Modul jaringan komputer
Dheaz Anugrah Bakhtiar
 
Local Area Connection
Local Area ConnectionLocal Area Connection
Local Area Connection
Halimi San
 
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
dewi inne kumalasari
 

Similar to 1 73 (20)

Presentasi database terdistribusi new 2
Presentasi database terdistribusi new 2Presentasi database terdistribusi new 2
Presentasi database terdistribusi new 2
 
15019 12-890434179830
15019 12-89043417983015019 12-890434179830
15019 12-890434179830
 
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
05. Rancangan Alokasi dan Replikasi.pptx
 
Database Terdistribusi
Database TerdistribusiDatabase Terdistribusi
Database Terdistribusi
 
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi DataSistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
Sistem Manajeman Basis Data dan Komunikasi Data
 
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
TKJ : Beberapa Model Koneksi, Bentuk-bentuk Topologi,dan Pembagian TCP/IP Kel...
 
Review Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptxReview Jurnal.pptx
Review Jurnal.pptx
 
Tugas v 0317_arie firmandani_1512510445
Tugas v  0317_arie firmandani_1512510445Tugas v  0317_arie firmandani_1512510445
Tugas v 0317_arie firmandani_1512510445
 
Klvg
KlvgKlvg
Klvg
 
1
11
1
 
Local Area Network
Local Area NetworkLocal Area Network
Local Area Network
 
POWER POINT HAMID
POWER POINT HAMIDPOWER POINT HAMID
POWER POINT HAMID
 
Bab 3
Bab 3Bab 3
Bab 3
 
Tik topologii wulan
Tik topologii wulanTik topologii wulan
Tik topologii wulan
 
Modul Jaringan Komputer
Modul Jaringan KomputerModul Jaringan Komputer
Modul Jaringan Komputer
 
Jaringan komputer
Jaringan komputerJaringan komputer
Jaringan komputer
 
Jaringan
JaringanJaringan
Jaringan
 
Modul jaringan komputer
Modul jaringan komputerModul jaringan komputer
Modul jaringan komputer
 
Local Area Connection
Local Area ConnectionLocal Area Connection
Local Area Connection
 
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
TIK SISTEM JARINGAN KELAS 9 KTSP 2006
 

1 73

  • 2. DATABASE TERDISTRIBUSI Dalam sebuah database terdistribusi, database disimpan pada beberapa komputer yang terhubung jaringan.
  • 4. KEUNTUNGAN n Otonomi local : karena data didistribusikan, user dapat mengakses dan bekerja dengan data tersebut sehingga memiliki kontrol local. n Meningkatkan kinerja : karena setiap site menangani hanya bagian dari DB, CPU dan I/O tidak seberat seperti DB pusat. Data yang dipakai untuk transaksi disimpan dalam beberapa site, sehingga eksekusi transaksi dapat secara parallel. n Meningkatkan reliability/ availability : jika satu site mengalami crash, dapat membuat beberapa site tidak dapat diakses. Jika data direplikasi ke banyak site, kerusakan hubungan komunikasi tidak menjadikan sistem total tidak dapat dioperasikan. n Ekonomis : dari biaya komunikasi, baik membagi aplikasi dan memproses secara local di setiap site. Dari biaya komunikasi data, akan lebih murah untuk memelihara sistem komputer dalam satu site dan menyimpan data secara local. n Expandibility : akan lebih mudah mengakomodasikan ukuran DB yang semakin besar. n Shareability : jika sistem informasi tidak terdistribusi, akan sulit untuk berbagi data dan sumber daya. Sistem DB terdistribusi memungkinkan hal ini.
  • 5. KERUGIAN n Kompleksitas : masalah DDBS lebih kompleks dibandingkan dengan manajemen database terpusat n Biaya : sistem terdistribusi membutuhkan tambahan hardware (untuk mekanisme komunikasi) sehingga biaya hardware meningkat. Yang terpenting pada biaya ini adalah replikasi. Jika fasilitas komputer dibuat di banyak site, akan memerlukan orang2 yang memelihara fasilitas tersebut n Kontrol distribusi : sebelumnya menjadi keuntungan. Tetapi karena distribusi menyebabkan masalah sinkronisasi dan koordinasi, kontrol terdistribusi menjadi kerugian atau kekurangan di masalaha ini. n Keamanan : akan mudah mengontrol database yang terpusat. Dalam sistem database terdistribusi, jaringan membutuhkan keamanan tersendiri. Perubahan yang sulit : tidak ada tool atau metodologi untuk membantu user mengubah database terpusat ke database terdistribusi.
  • 6. PERANCANGAN DATABASE TERDISTRIBUSI FRAGMENTASI Relasi dibagi ke dalam beberapa fragment, masingmasing disimpan di site yang berbeda. Ada 2 strategi, yaitu fragmentasi horizontal dan vertikal. * REPLIKASI
  • 7.
  • 8.
  • 9. REPLIKASI Replikasi dalam database terdistribusi merupakan pemisahan database ke berbagai lokasi yang mana database satu dengan yang lainnya memiliki struktur dan data yang sama.