SlideShare a Scribd company logo
REKAM JEJAK DIGITAL
DI RANAH PENDIDIKAN
Gerakan Nasional Literasi Digital 2021
Dr.ARIS SETIAWAN,M.Pd.
P e n d i d i k
P e n u l i s
P e g i a t L i t e r a s i
a r i s s e t i a w a n . c o m
A r i s S e t i a w a n
a r i s s e t i a w a n . 1 4 0 2
0 8 5 2 - 5 0 4 5 - 7 6 5 5
a r i s s e t i a w a n . 1 4 0 2 8 4 @ g m a i l . c o m
Te n g g a r o n g , K u k a r , K a l t i m
Re k am Je jak D igital
Di Ranah P e ndidik an
1
2
3
4
5
6
Literasi Digital?
Tenaga Pendidik [Guru, Dosen, Ortu] ?
Anak [Peserta] Didik?
Era Digital?
Rekam Jejak Digital di Ranah Pendidikan?
Implikasi, Hambatan, dan Solusi ?
01.
Literasi Digital
Kemampuan untuk memahami dan
menggunakan informasi dalam
berbagai bentuk dari berbagai
sumber yang sangat luas yang
diakses melalui piranti komputer.
(Paul Gilster, Digital Literacy, 1997)
TENAGA PENDIDIK
Sosok arsitek yang dapat membentuk jiwa anak
didik, berperan dalam membentuk dan
membangun karakter siswa menjadi orang yang
berguna bagi agama, nusa, dan bangsa.
Pendidik profesional dengan tugas utama mendidik,
mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai,
dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak
usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan
pendidikan menengah. (UU No. 14 Tahun 2005)
ANAK/PESERTA DIDIK
Anggota masyarakat yang berusaha
mengembangkan potensi diri melalui
proses pembelajaran (jalur pendidikan
informal, formal,nonformal), pada
jenjang dan jenis pendidikan tertentu.
Peserta didik pada jenjang
pendidikan dasar, menengah, dan
tinggi.
Komponen masukan dalam sistem
pendidikan, yang diproses dalam
pendidikan, sehingga menjadi manusia
berkualitas sesuai tujuan pendidikan
nasional.
Setiap orang selalu takut pada
perubahan. Bukankah orang-orang
merasa takut pada listrik ketika listrik
baru ditemukan? Kita selalu menaksir
terlalu tinggi perubahan yang akan terjadi
dan meremehkan perubahan yang dapat
terjadi. Jangan biarkan diri Anda terbuai
dalam kelambanan.
Bill Gates, Pendiri Microsoft
“
”
 Era digital: suatu kondisi kehidupan atau
zaman dimana semua kegiatan yang
mendukung kehidupan sudah dipermudah
dengan adanya teknologi.
 Era digital: hadir untuk menggantikan
beberapa teknologi masa lalu agar jadi lebih
praktis dan modern.
 Era digital: Amati – Pahami – Ikuti – Evaluasi
LITERASI DIGITAL RANAH PENDIDIKAN
Pesona Media Baru Bagi Anak [Peserta] Didik
Tujuan Peningkatan Literasi Digital Bagi Pendidik
Perbedaan Cara Belajar Dua Generasi [Old vs New]
4 K BERJALAN DI ERA DIGITAL
Kemampuan mengelola identitas
personal (aktualisasi)
Kemampuan menyadari diri dan
kebutuhannya (konten, aplikasi)
Kemampuan mengoptimalkan
layanan digital (personal branding)
Kemampuan melakukan sinergi
dan kolaborasi digital
Dua Mendasar Perlu Dilakukan
Sinkronisasi pemahaman pendidik
dan anak didik dalam fungsi, tujuan,
media digital dalam ranah
pendidikan.
Internalisasi nilai-nilai positif/
karakter baik dalam pendidikan
di era pendidikan digital.
MENDIDIK DIRI DI RANAH PENDIDIKAN
Kolaborasi - Kompromi
Bangun Jejaring!
Evaluasi – Intropeksi
Senantiasa mawas diri!
Proteksi - Reputasi
Jaga dan lindungi privasi!
2.
Rekam Jejak Digital
Semua aktivitas yang dilakukan di internet.
Contoh: komentar yang ditinggalkan pada
facebook, twitter, forum, blog, gambar yang
dibagikan pada instagram, panggilan skype,
atau e-mail yang berpotensi dilihat oleh
orang lain ,atau dapat dilacak pada
database.
Ibarat tinggal di tepi sungai, mau tak
mau kita harus mengajarkan
kemampuan berenang pada anak
kita. Begitu pula ketika hidup di
zaman digital, ajarkanlah
kemampuan digital pada mereka!
Buat rekam jejak digital yang baik.
Wariskan buat mereka!
REKAM JE JAK DIGITAL RANAH PENDIDIKAN
Era sebelum tahun 2000 Era Tahun 2000
s.d.
Era Tahun 2018
Era Pandemi
s.d.
Era New Normal
BASIS EDUKASI LITERASI DIGITAL
Semua hal baru terkait “Digital”
melahirkan hambatan, tantangan,
sekaligus solusi!
Edukasi berbasis digital perlu
visualisasi dan kontinyuitas!
“Digitalisasi sekolah sebagai salah satu prioritas
dari merdeka belajar melalui pengembangan
platform pendidikan nasional berbasis teknologi
dan pembangunan infrastruktur kelas atau
sekolah masa depan.”
Mendikbud, Nadiem Makarim
Gerusan zaman di era milenial bukanlah hambatan dalam
mendidik generasi penerus bangsa. Kecanggihan teknologi justru
menjadi media bagi praktisi dan lembaga pendidikan dalam
menyiapkan generasi masa depan.
Pendidikan menjawab tantangan zaman sehingga bisa
melahirkan anak-anak yang dapat beradaptasi dengan
perkembangan zaman (pengetahuan dan teknologi), sekaligus
tetap menjaga nilai-nilai moral yang luhur di masyarakat.
Lorem ipsum dolor sit amet
consectetur adipisicing elit sed
do eiusmod tempor incididunt ut
labore et dolore magna aliqua.
TETAPI MENDIDIK GENERASI YANG LITERAT DAN
BERKARAKTER ITU JAUH LEBIH PENTING!
LITERASI DIGITAL ITU PENTING
Petik cabai, jangan lupa tomat
Hati-hati sama ulat gatal
Teruslah belajar, tebar manfaat
Jadilah pintar di era digital
Cendrawasih burung irian
Terimakasih cukup sekian!
Matur Tengkyu
atas segenap perhatian

More Related Content

Similar to 04-Materi Rekam Jejak Digital di Ranah Pendidikan (Webinar LiDig).pdf

Urgensi Inovasi Pendidikan
Urgensi Inovasi PendidikanUrgensi Inovasi Pendidikan
Urgensi Inovasi Pendidikan
Tri Widodo W. UTOMO
 
Tantangan pendidikan revolusi vivi f.o
Tantangan pendidikan revolusi  vivi f.oTantangan pendidikan revolusi  vivi f.o
Tantangan pendidikan revolusi vivi f.o
ViviFransischaotl
 
ANALISIS JURNAL PPTK.pptx
ANALISIS JURNAL PPTK.pptxANALISIS JURNAL PPTK.pptx
ANALISIS JURNAL PPTK.pptx
NajmiMutaqin1
 
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
BobbyPatriaGinting
 
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1DUTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
ssuserfedf831
 
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
Hajrawati Hajrawati
 
5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf
Irwan233605
 
Tugas m1 2019
Tugas m1 2019Tugas m1 2019
Tugas m1 2019
Deny HY
 
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
guest7db2e8
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
yuliati chan
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
guest8e6fd87
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
nettypebriamasni
 
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
herdisaksul
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
aidil.1976
 
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...RETNOSUSILOWATI
 
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptxYulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
YuliusUleh
 
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptxYulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
YuliusUleh
 
4 Modul Literasi Digital.pdf
4 Modul Literasi Digital.pdf4 Modul Literasi Digital.pdf
4 Modul Literasi Digital.pdf
ArifSantoso34
 
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guru
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guruContoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guru
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guruFrey Krasic
 
UI/UX Design WeShare Apps
UI/UX Design WeShare AppsUI/UX Design WeShare Apps
UI/UX Design WeShare Apps
WeShare Foundation
 

Similar to 04-Materi Rekam Jejak Digital di Ranah Pendidikan (Webinar LiDig).pdf (20)

Urgensi Inovasi Pendidikan
Urgensi Inovasi PendidikanUrgensi Inovasi Pendidikan
Urgensi Inovasi Pendidikan
 
Tantangan pendidikan revolusi vivi f.o
Tantangan pendidikan revolusi  vivi f.oTantangan pendidikan revolusi  vivi f.o
Tantangan pendidikan revolusi vivi f.o
 
ANALISIS JURNAL PPTK.pptx
ANALISIS JURNAL PPTK.pptxANALISIS JURNAL PPTK.pptx
ANALISIS JURNAL PPTK.pptx
 
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
Literasi Digital Sebagai Jalan Penguatan Pendidikan Karakter Di Era Society 5...
 
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1DUTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
UTS TIK Ni Made Diana M.A.M 1D
 
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
1C PGSD_UTS_Mata kuliah TIK_Hajrawati
 
5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf5125-12285-1-SM.pdf
5125-12285-1-SM.pdf
 
Tugas m1 2019
Tugas m1 2019Tugas m1 2019
Tugas m1 2019
 
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
Kecenderungan Global & Regional dalam Pemanfaatan Teknologi Komunikasi dan In...
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
 
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
Tugas Prof. Yusuf KECENDERUNGAN GLOBAL DAN REGIONAL DALAM PEMANFAATAN TEKNOLO...
 
Tugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. YusufTugas Prof. Yusuf
Tugas Prof. Yusuf
 
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...
Kecenderungan global & regional dalam pemanfaatan teknologi komunikasi dan in...
 
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptxYulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
 
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptxYulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
Yulius uleh_1D_PGSD_uts_tik.pptx
 
4 Modul Literasi Digital.pdf
4 Modul Literasi Digital.pdf4 Modul Literasi Digital.pdf
4 Modul Literasi Digital.pdf
 
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guru
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guruContoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guru
Contoh jurnal-pendidikan-peningkatan-tik-guru
 
UI/UX Design WeShare Apps
UI/UX Design WeShare AppsUI/UX Design WeShare Apps
UI/UX Design WeShare Apps
 

More from ArisSetiawan409741

Ice Breaker for teacher untuk guru penggerak
Ice Breaker for teacher untuk guru penggerakIce Breaker for teacher untuk guru penggerak
Ice Breaker for teacher untuk guru penggerak
ArisSetiawan409741
 
BAHAN DISKUSI.pptx
BAHAN DISKUSI.pptxBAHAN DISKUSI.pptx
BAHAN DISKUSI.pptx
ArisSetiawan409741
 
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).pptIce Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
ArisSetiawan409741
 
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdfModul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
ArisSetiawan409741
 
Motivasi Menulis-Aris.ppt
Motivasi Menulis-Aris.pptMotivasi Menulis-Aris.ppt
Motivasi Menulis-Aris.ppt
ArisSetiawan409741
 
3-Bekal Penulis.pptx
3-Bekal Penulis.pptx3-Bekal Penulis.pptx
3-Bekal Penulis.pptx
ArisSetiawan409741
 
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
ArisSetiawan409741
 
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
ArisSetiawan409741
 
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdfPeran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
ArisSetiawan409741
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
ArisSetiawan409741
 
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdfDiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
ArisSetiawan409741
 
02-Materi Menulis Puisi.ppt
02-Materi Menulis Puisi.ppt02-Materi Menulis Puisi.ppt
02-Materi Menulis Puisi.ppt
ArisSetiawan409741
 
03-Materi Diskusi.ppt
03-Materi Diskusi.ppt03-Materi Diskusi.ppt
03-Materi Diskusi.ppt
ArisSetiawan409741
 
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdfPresentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
ArisSetiawan409741
 
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
ArisSetiawan409741
 
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
ArisSetiawan409741
 

More from ArisSetiawan409741 (16)

Ice Breaker for teacher untuk guru penggerak
Ice Breaker for teacher untuk guru penggerakIce Breaker for teacher untuk guru penggerak
Ice Breaker for teacher untuk guru penggerak
 
BAHAN DISKUSI.pptx
BAHAN DISKUSI.pptxBAHAN DISKUSI.pptx
BAHAN DISKUSI.pptx
 
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).pptIce Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
Ice Breaker 00 (Kepribadian dan kentut).ppt
 
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdfModul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
Modul Ajar (MA) - BIMTEK IKM - KBKPI.pdf
 
Motivasi Menulis-Aris.ppt
Motivasi Menulis-Aris.pptMotivasi Menulis-Aris.ppt
Motivasi Menulis-Aris.ppt
 
3-Bekal Penulis.pptx
3-Bekal Penulis.pptx3-Bekal Penulis.pptx
3-Bekal Penulis.pptx
 
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
6. Pembelajaran Berdiferensiasi.pdf
 
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
1. Kurikulum Merdeka_Aris Setiawan.pdf
 
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdfPeran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Diseminasi LiDig 31-07-19).pdf
 
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdfIMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
IMPLEMENTASI KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdfDiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
DiklatNas Berbagi Praktik Baik dengan Menulis Buku (40 JP).pdf
 
02-Materi Menulis Puisi.ppt
02-Materi Menulis Puisi.ppt02-Materi Menulis Puisi.ppt
02-Materi Menulis Puisi.ppt
 
03-Materi Diskusi.ppt
03-Materi Diskusi.ppt03-Materi Diskusi.ppt
03-Materi Diskusi.ppt
 
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdfPresentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
Presentasi Best Practice Aris Setiawan 2022.pdf
 
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
01-Materi Webinar Membangun Kreativitas melalui Cerpen (29-07-21).pdf
 
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
02-Materi Peran Komunitas Pendidikan di Era Digital (Webinar LiDig 31-07-21) ...
 

Recently uploaded

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
erlita3
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
agusmulyadi08
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
gloriosaesy
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
UmyHasna1
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
Hernowo Subiantoro
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
ssuser289c2f1
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
yuniarmadyawati361
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
PURWANTOSDNWATES2
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
NurSriWidyastuti1
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
MuhammadBagusAprilia1
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
EkoPutuKromo
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
lindaagina84
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
johan199969
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
mattaja008
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
Kurnia Fajar
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
TarkaTarka
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
heridawesty4
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
suprihatin1885
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
gloriosaesy
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
asyi1
 

Recently uploaded (20)

Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdfProgram Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
Program Kerja Kepala Sekolah 2023-2024.pdf
 
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagjaPi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
Pi-2 AGUS MULYADI. S.Pd (3).pptx visi giru penggerak dan prakrsa perubahan bagja
 
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBIVISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
VISI MISI KOMUNITAS BELAJAR SDN 93 KOTA JAMBI
 
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdfLaporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
Laporan Kegiatan Pramuka Tugas Tambahan PMM.pdf
 
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdfPETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
PETUNJUK TEKNIS PPDB JATIM 2024-sign.pdf
 
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdfMATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
MATERI SOSIALISASI PPDB JABAR- 4PAN052024.pdf
 
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdfLaporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
Laporan wakil kepala sekolah bagian Kurikulum.pdf
 
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERILAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
LAPORAN EKSTRAKURIKULER SEKOLAH DASAR NEGERI
 
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdfINDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
INDIKATOR KINERJA DAN FOKUS PERILAKU KS.pdf
 
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docxSOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
SOAL SHB PKN SEMESTER GENAP TAHUN 2023-2024.docx
 
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docxForm B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
Form B8 Rubrik Refleksi Program Pengembangan Kompetensi Guru -1.docx
 
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docxINSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
INSTRUMEN PENILAIAN PRAKTIK KINERJA KS Dok Rating Observasi (1).docx
 
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           xKoneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt           x
Koneksi Antar Materi Modul 1.4.ppt x
 
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptxJuknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
Juknis Pengisian Blanko Ijazah 2024 29 04 2024 Top.pptx
 
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptxPPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
PPT Aksi Nyata Diseminasi Modul 1.4.pptx
 
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdfSapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
Sapawarga - Manual Guide PPDB Tahun 2024.pdf
 
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdfLaporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
Laporan pembina seni tari - www.kherysuryawan.id.pdf
 
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawasPrensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
Prensentasi Visi Misi Sekolah dalam rangka observasi pengawas
 
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdfLaporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
Laporan Piket Guru untuk bukti dukung PMM.pdf
 
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdfRHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
RHK Jabatan Kep Sekolah dan Bukti Dukung.pdf
 

04-Materi Rekam Jejak Digital di Ranah Pendidikan (Webinar LiDig).pdf

  • 1. REKAM JEJAK DIGITAL DI RANAH PENDIDIKAN Gerakan Nasional Literasi Digital 2021
  • 2. Dr.ARIS SETIAWAN,M.Pd. P e n d i d i k P e n u l i s P e g i a t L i t e r a s i a r i s s e t i a w a n . c o m A r i s S e t i a w a n a r i s s e t i a w a n . 1 4 0 2 0 8 5 2 - 5 0 4 5 - 7 6 5 5 a r i s s e t i a w a n . 1 4 0 2 8 4 @ g m a i l . c o m Te n g g a r o n g , K u k a r , K a l t i m
  • 3. Re k am Je jak D igital Di Ranah P e ndidik an 1 2 3 4 5 6 Literasi Digital? Tenaga Pendidik [Guru, Dosen, Ortu] ? Anak [Peserta] Didik? Era Digital? Rekam Jejak Digital di Ranah Pendidikan? Implikasi, Hambatan, dan Solusi ?
  • 4. 01. Literasi Digital Kemampuan untuk memahami dan menggunakan informasi dalam berbagai bentuk dari berbagai sumber yang sangat luas yang diakses melalui piranti komputer. (Paul Gilster, Digital Literacy, 1997)
  • 5. TENAGA PENDIDIK Sosok arsitek yang dapat membentuk jiwa anak didik, berperan dalam membentuk dan membangun karakter siswa menjadi orang yang berguna bagi agama, nusa, dan bangsa. Pendidik profesional dengan tugas utama mendidik, mengajar, membimbing, mengarahkan, melatih, menilai, dan mengevaluasi peserta didik pada pendidikan anak usia dini jalur pendidikan formal, pendidikan dasar, dan pendidikan menengah. (UU No. 14 Tahun 2005)
  • 6. ANAK/PESERTA DIDIK Anggota masyarakat yang berusaha mengembangkan potensi diri melalui proses pembelajaran (jalur pendidikan informal, formal,nonformal), pada jenjang dan jenis pendidikan tertentu. Peserta didik pada jenjang pendidikan dasar, menengah, dan tinggi. Komponen masukan dalam sistem pendidikan, yang diproses dalam pendidikan, sehingga menjadi manusia berkualitas sesuai tujuan pendidikan nasional.
  • 7. Setiap orang selalu takut pada perubahan. Bukankah orang-orang merasa takut pada listrik ketika listrik baru ditemukan? Kita selalu menaksir terlalu tinggi perubahan yang akan terjadi dan meremehkan perubahan yang dapat terjadi. Jangan biarkan diri Anda terbuai dalam kelambanan. Bill Gates, Pendiri Microsoft “ ”
  • 8.  Era digital: suatu kondisi kehidupan atau zaman dimana semua kegiatan yang mendukung kehidupan sudah dipermudah dengan adanya teknologi.  Era digital: hadir untuk menggantikan beberapa teknologi masa lalu agar jadi lebih praktis dan modern.  Era digital: Amati – Pahami – Ikuti – Evaluasi
  • 9. LITERASI DIGITAL RANAH PENDIDIKAN Pesona Media Baru Bagi Anak [Peserta] Didik Tujuan Peningkatan Literasi Digital Bagi Pendidik Perbedaan Cara Belajar Dua Generasi [Old vs New]
  • 10. 4 K BERJALAN DI ERA DIGITAL Kemampuan mengelola identitas personal (aktualisasi) Kemampuan menyadari diri dan kebutuhannya (konten, aplikasi) Kemampuan mengoptimalkan layanan digital (personal branding) Kemampuan melakukan sinergi dan kolaborasi digital
  • 11. Dua Mendasar Perlu Dilakukan Sinkronisasi pemahaman pendidik dan anak didik dalam fungsi, tujuan, media digital dalam ranah pendidikan. Internalisasi nilai-nilai positif/ karakter baik dalam pendidikan di era pendidikan digital.
  • 12. MENDIDIK DIRI DI RANAH PENDIDIKAN Kolaborasi - Kompromi Bangun Jejaring! Evaluasi – Intropeksi Senantiasa mawas diri! Proteksi - Reputasi Jaga dan lindungi privasi!
  • 13. 2. Rekam Jejak Digital Semua aktivitas yang dilakukan di internet. Contoh: komentar yang ditinggalkan pada facebook, twitter, forum, blog, gambar yang dibagikan pada instagram, panggilan skype, atau e-mail yang berpotensi dilihat oleh orang lain ,atau dapat dilacak pada database.
  • 14. Ibarat tinggal di tepi sungai, mau tak mau kita harus mengajarkan kemampuan berenang pada anak kita. Begitu pula ketika hidup di zaman digital, ajarkanlah kemampuan digital pada mereka! Buat rekam jejak digital yang baik. Wariskan buat mereka!
  • 15. REKAM JE JAK DIGITAL RANAH PENDIDIKAN Era sebelum tahun 2000 Era Tahun 2000 s.d. Era Tahun 2018 Era Pandemi s.d. Era New Normal
  • 16.
  • 17. BASIS EDUKASI LITERASI DIGITAL Semua hal baru terkait “Digital” melahirkan hambatan, tantangan, sekaligus solusi! Edukasi berbasis digital perlu visualisasi dan kontinyuitas!
  • 18. “Digitalisasi sekolah sebagai salah satu prioritas dari merdeka belajar melalui pengembangan platform pendidikan nasional berbasis teknologi dan pembangunan infrastruktur kelas atau sekolah masa depan.” Mendikbud, Nadiem Makarim
  • 19. Gerusan zaman di era milenial bukanlah hambatan dalam mendidik generasi penerus bangsa. Kecanggihan teknologi justru menjadi media bagi praktisi dan lembaga pendidikan dalam menyiapkan generasi masa depan.
  • 20. Pendidikan menjawab tantangan zaman sehingga bisa melahirkan anak-anak yang dapat beradaptasi dengan perkembangan zaman (pengetahuan dan teknologi), sekaligus tetap menjaga nilai-nilai moral yang luhur di masyarakat.
  • 21. Lorem ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit sed do eiusmod tempor incididunt ut labore et dolore magna aliqua.
  • 22. TETAPI MENDIDIK GENERASI YANG LITERAT DAN BERKARAKTER ITU JAUH LEBIH PENTING! LITERASI DIGITAL ITU PENTING
  • 23. Petik cabai, jangan lupa tomat Hati-hati sama ulat gatal Teruslah belajar, tebar manfaat Jadilah pintar di era digital Cendrawasih burung irian Terimakasih cukup sekian! Matur Tengkyu atas segenap perhatian