SlideShare a Scribd company logo
Syariat Islam
Dauroh Hizbut Tahrir Indonesia
Al Islam

                Islam


           Aqidah   Syariat
Syariat Islam
 Secara bahasa
  Syariat (al-syarî'ah) berarti sumber air
  minum (mawrid al-mâ' li al istisqâ) atau
  jalan lurus (at-tharîq al-mustaqîm).

 Secara istilah
  Syariah bermakna perundang-undangan
  yang diturunkan Allah SWT melalui
  Rasulullah Muhammad SAW untuk seluruh
  umat manusia baik menyangkut masalah
  ibadah, akhlak, makanan, minuman
  pakaian maupun muamalah (interaksi
  sesama manusia dalam berbagai aspek
  kehidupan) guna meraih kebahagiaan di
  dunia dan di akhirat.
Mengapa kita butuh Syariat
            1. Realitas Manusia
              a) Manusia dikaruniai Allah SWT memiliki akal
                 & potensi kehidupan (hajat ‘udhowiyyah
                 dan gharizah)
              b) Manusia hidup dalam rangka memenuhi
                 berbagai kebutuhan hidupnya
              c) Kebutuhan hidup itu tidak dapat dilepaskan
                 dari perbuatan dan benda
              d) Manusia juga lemah dalam menentukan
                 baik dan buruk secara hakiki dari suatu
                 perbuatan atau benda-benda.
Padahal….



 1. Agar pemenuhan kebutuhan jasmani dan tututan naluri
    bisa berjalan dengan baik (ketenangan, ketenteraman
    dan kebahagiaan), serta selamat dunia akhirat maka
    harus diketahui status hukum BAIK & BURUK perbuatan
    dan benda secara hakiki.

 2. Harus diketahui pula siapa AL HAKIM yang berhak
    mengeluarkan hukum tentang baik dan buruk tersebut.
SIAPA AL-HAKIM?
                          • Al Kholiq
                  Allah   • Yang
                  SWT       Menciptakan
                            Manusia

                          ATAU


                          • Akal
              Manusia
                          • Kecenderungan
Syariat Islam

                            Allah


                 Aqidah
                 Ibadah
                                           Sesama Manusia
                           Manusia

                                             Mu’amalah
      Makanan, minuman                         Dakwah
         Pakaian, Akhlaq                        Uqubat
                  Dengan Dirinya Sendiri
Subyek Pelaku Syariah
                                  1.   Ibadah
                                  2.   Makanan, minuman,
                 Individu              pakaian, akhlaq
                                  3.   Muamalah
                                  4.   Dakwah




     Kelompok                    Negara

1.   Mu’amalah              1.    Mu’amalah
2.   Dakwah                 2.    Dakwah
                            3.    Uqubat

More Related Content

Similar to 03 Syariat Islam

Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinah
Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinahZblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinah
Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinahpropadeus
 
Andai+kartini+selesai+mengkaji
Andai+kartini+selesai+mengkajiAndai+kartini+selesai+mengkaji
Andai+kartini+selesai+mengkajihamba bertaqwa
 
Akhlak(religion presentation)
Akhlak(religion presentation) Akhlak(religion presentation)
Akhlak(religion presentation) mikacuuuu
 
01 Islam dinamis dan produktif
01 Islam dinamis dan produktif01 Islam dinamis dan produktif
01 Islam dinamis dan produktif
Retno Muninggar
 
6.11 tawazun
6.11 tawazun6.11 tawazun
6.11 tawazun
Isalzone Faisal
 
Rukun Iman Rukun Islam
Rukun Iman Rukun IslamRukun Iman Rukun Islam
Rukun Iman Rukun Islam
Norkamilah Rosely
 
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Muchlis Soleiman
 
Makalah tugas bab ibadah devi novitasari
Makalah tugas bab ibadah devi novitasariMakalah tugas bab ibadah devi novitasari
Makalah tugas bab ibadah devi novitasari
Puspita Ningtiyas
 
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
forsilam
 
Pengantar Etika Islam
Pengantar Etika IslamPengantar Etika Islam
Pengantar Etika Islam
Aun Falestien Faletehan
 
Potensi Dasar Manusia
Potensi Dasar ManusiaPotensi Dasar Manusia
Potensi Dasar Manusia
shofichofifah
 
3. Manusi & Budaya.ppt
3. Manusi & Budaya.ppt3. Manusi & Budaya.ppt
3. Manusi & Budaya.ppt
MohZaini6
 
Pendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama IslamPendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama Islam
KhairunnisaIcha9
 
Akidahpsif4
Akidahpsif4Akidahpsif4
Akidahpsif4
hadifmuayyad
 
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
Unizzati
 
2 karakteristik Islam.ppt
2 karakteristik Islam.ppt2 karakteristik Islam.ppt
2 karakteristik Islam.ppt
IqbalMifta
 
Presentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
Presentasi Kerukunan Antar Umat BeragamaPresentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
Presentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
Lia Oktaviani
 

Similar to 03 Syariat Islam (20)

11 tawazun
11 tawazun11 tawazun
11 tawazun
 
Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinah
Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinahZblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinah
Zblog138 pribadi berkarakter dan keluarga sakinah
 
Andai+kartini+selesai+mengkaji
Andai+kartini+selesai+mengkajiAndai+kartini+selesai+mengkaji
Andai+kartini+selesai+mengkaji
 
Akhlak
Akhlak Akhlak
Akhlak
 
Akhlak(religion presentation)
Akhlak(religion presentation) Akhlak(religion presentation)
Akhlak(religion presentation)
 
01 Islam dinamis dan produktif
01 Islam dinamis dan produktif01 Islam dinamis dan produktif
01 Islam dinamis dan produktif
 
6.11 tawazun
6.11 tawazun6.11 tawazun
6.11 tawazun
 
Rukun Iman Rukun Islam
Rukun Iman Rukun IslamRukun Iman Rukun Islam
Rukun Iman Rukun Islam
 
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
Manusia kebutuhan dan etika ilmu sosial budaya dasar-2017
 
Makalah tugas bab ibadah devi novitasari
Makalah tugas bab ibadah devi novitasariMakalah tugas bab ibadah devi novitasari
Makalah tugas bab ibadah devi novitasari
 
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
“Meniti Jembatan Dunia Menuju Surga”
 
Pengantar Etika Islam
Pengantar Etika IslamPengantar Etika Islam
Pengantar Etika Islam
 
Potensi Dasar Manusia
Potensi Dasar ManusiaPotensi Dasar Manusia
Potensi Dasar Manusia
 
3. Manusi & Budaya.ppt
3. Manusi & Budaya.ppt3. Manusi & Budaya.ppt
3. Manusi & Budaya.ppt
 
4.manusia etika
4.manusia etika4.manusia etika
4.manusia etika
 
Pendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama IslamPendidikan Agama Islam
Pendidikan Agama Islam
 
Akidahpsif4
Akidahpsif4Akidahpsif4
Akidahpsif4
 
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
PENDIDIKAN SYARIAH TINGKATAN 4 (AKIDAH)
 
2 karakteristik Islam.ppt
2 karakteristik Islam.ppt2 karakteristik Islam.ppt
2 karakteristik Islam.ppt
 
Presentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
Presentasi Kerukunan Antar Umat BeragamaPresentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
Presentasi Kerukunan Antar Umat Beragama
 

03 Syariat Islam

  • 1. Syariat Islam Dauroh Hizbut Tahrir Indonesia
  • 2. Al Islam Islam Aqidah Syariat
  • 3. Syariat Islam  Secara bahasa Syariat (al-syarî'ah) berarti sumber air minum (mawrid al-mâ' li al istisqâ) atau jalan lurus (at-tharîq al-mustaqîm).  Secara istilah Syariah bermakna perundang-undangan yang diturunkan Allah SWT melalui Rasulullah Muhammad SAW untuk seluruh umat manusia baik menyangkut masalah ibadah, akhlak, makanan, minuman pakaian maupun muamalah (interaksi sesama manusia dalam berbagai aspek kehidupan) guna meraih kebahagiaan di dunia dan di akhirat.
  • 4. Mengapa kita butuh Syariat 1. Realitas Manusia a) Manusia dikaruniai Allah SWT memiliki akal & potensi kehidupan (hajat ‘udhowiyyah dan gharizah) b) Manusia hidup dalam rangka memenuhi berbagai kebutuhan hidupnya c) Kebutuhan hidup itu tidak dapat dilepaskan dari perbuatan dan benda d) Manusia juga lemah dalam menentukan baik dan buruk secara hakiki dari suatu perbuatan atau benda-benda.
  • 5. Padahal…. 1. Agar pemenuhan kebutuhan jasmani dan tututan naluri bisa berjalan dengan baik (ketenangan, ketenteraman dan kebahagiaan), serta selamat dunia akhirat maka harus diketahui status hukum BAIK & BURUK perbuatan dan benda secara hakiki. 2. Harus diketahui pula siapa AL HAKIM yang berhak mengeluarkan hukum tentang baik dan buruk tersebut.
  • 6. SIAPA AL-HAKIM? • Al Kholiq Allah • Yang SWT Menciptakan Manusia ATAU • Akal Manusia • Kecenderungan
  • 7. Syariat Islam Allah Aqidah Ibadah Sesama Manusia Manusia Mu’amalah Makanan, minuman Dakwah Pakaian, Akhlaq Uqubat Dengan Dirinya Sendiri
  • 8. Subyek Pelaku Syariah 1. Ibadah 2. Makanan, minuman, Individu pakaian, akhlaq 3. Muamalah 4. Dakwah Kelompok Negara 1. Mu’amalah 1. Mu’amalah 2. Dakwah 2. Dakwah 3. Uqubat