SlideShare a Scribd company logo
1 of 15
Download to read offline
ARTI AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA
OLEH KELOMPOK :
I KOMANG JANUARYOGA SATYA BHAYANGKARA ARYUDA
NI KOMANG MEI PUSPA DEWI
UNIVERSITAS TRIATMA MULYA
PROGRAM STUDI
S1 ADMINISTRASI RUMAH SAKIT
i
Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan YME, sebab karena Rahmat
Dan nikmatnya kami dapat menyelesaikan tugas mata kuliah Agama ini, yang Di
berikan dengan tujuan untuk nilai tugas kelompok. Makalah ini berjudul tentang
“Arti Agama dalam Kehidupan Manusia”.
Adapun sumber-sumber dalam pembuatan makalah ini, di dapatkan dari
Media cetak maupun melalui media internet. Kamik sebagai penyusun makalah
ini, Sangat berterima kasih kepada penyedia sumber.
Kami menyadari bahwa setiap manusia memiliki keterbatasan, begitupun
dengan kami yang masih belajar. Dalam pembuatan makalah ini mungkin masih
banyak sekali kekurangannya. Oleh karena itu, kami mengucapkan mohon maaf
yang sebesar-besarnya. Kami mengharapkan ada kritik dan saran dari para
pembaca sekalian, agar makalah ini bisa sempurna.
Dan semoga dengan adanya makalah ini dapat memberikan banyak
informasi, pengetahuan, dan wawasan yang lebih luas kepada kita semua. Kami
sebagai penulis sangat berterimakasih kepada para pembaca, karena telah
memberikan kritik dan saran yang sangat membangun.
Penulis
Singaraja, 12 September 2023
Penulis
ii
................................................................................................. i
..............................................................................................................ii
............................................................................................1
........................................................................................................1
....................................................................................................2
...........................................................................................3
............................................................................................. 4
.....................................................4
.....................5
.............................................................................................................................. 5
........................................................................6
..................... 8
....................................................................................................................8
.................................................................................................. 11
..................................................................................................... 11
................................................................................................12
1
Agama menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah sistem atau prinsip
kepercayaan kepada Tuhan, atau juga disebut dengan nama Dewa atau nama
lainnya dengan ajaran kebhaktian dan kewajiban-kewajiban yang bertalian dengan
kepercayaan tersebut. Seseorang dianggap termasuk pengikut suatu Agama tetapi
ia mengingkarinya, sebaliknya seseorang mengaku memeluk sebuah Agama,
padahal sesunguhnya sebagaian besar pemeluk Agama tersebut mengingkarinya.
Kata Agama dalam bahasa Indonesia sama dengan diin (dari bahasaArab) dalam
bahasa Eropa disebut religi (religion) (bahasa Inggris), lareligion (bahasa
Perancis), the religie (bahasa Belanda), die religion, (bahasa Jerman). Kata diin
dalam bahasa sempit berarti Undang - undang (Hukum), sedangkan diin dalam
bahasa Arab berarti menguasi, menundukkan, patuh, hutang, balasan, kebiasaan.
Meskipun terdapat perbedaan makna secara etimologi antara diin dan Agama,
namun umumnya kata diin sebagai istilah teknis diterjemahkan dalam pengertian
yang sama dengan Agama. Harun Nasution, menjelaskan bahwa Agama adalah
suatu sistem kepercayaan dan tingkah laku yang berasal dari suatu kekuatan yang
ghaib. Pendapat lain mengenai Agama menurut Al-Syahrastani adalah kekuatan
dan kepatuhan yang terkadang biasa diartikan sebagai pembalasan dan
perhitungan (amal perbuatan di akhirat). Pendapat Bouquet mendefinisikan
Agama adalah hubungan yang tetap antara diri manusia dengan yang bukan
manusia yang bersifat suci dan supernatur, dan yang bersifat berada dengan
sendirinya dan yang mempunyai kekuasaan absolut yang disebut Tuhan.
Departemen Agama pada masa Indonesia telah merdeka pada masa pertama
Soekarno pernah mengusulkan definisi Agama kepada pemerintah yaitu “Agama
adalah jalan hidup dengan kepercayaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2
Berpedoman kitab suci dan dipimpin oleh seorang Nabi.6 “Ada empat
unsur yang harus ada pada definisi tersebut, ialah :
1. Agama merupakan jalan/alas hidup.
2. Mengajarkan kepercayaan adanya Tuhan Yang Maha Esa.
3. Mempunyai kitab suci.
4. Dipimpin oleh seorang nabi atau rasul.” Mukti Ali mendefinisikan
Agama sebagai “kepercayaan akan adanya Tuhan Yang Maha Esa dan
hukum yang di wahyukan kepada utusan-utusan-Nya untuk kebahagian hidup
manusia di dunia dan akhirat.”
Ciri-ciri Agama adalah sebagai berikut :
1. “Mempercayai adanya Tuhan Yang Maha Esa.
2. Mempunyai kitab suci dari Tuhan Yang Maha Esa.
3. Mempercayai rasul/utusan dari Tuhan Yang Maha Esa.
4. Mempunyai hukum sendiri bagi kehidupan penganutnya berupa perintah
Dan petunjuk.
1. Macam-macam agama yang diakui di Indonesia
2. Sikap dan etika beragama pandangan agama terhadap toleransi agama
3. Kaidah agama pengertian agama dan proses kejadian asal mula
kehidupan manusia
4. Konsep sehat sakit menurut agama
3
5. Pandangan agama tentang masalah kesehatan yang ada di masyarakat
a) Agama
b) Cloning
c) Bayi tabung
d) Bunuh diri
a) Bagi penulis
Untuk memenuhi tugas dan mengetahui serta mempelajari lebih dalam
lagi tentang arti agama dalam kehidupan manusia.
b) Bagi pembaca
Agar pembaca bisa memahami apa saja arti agama dalam kehidupan
manusia
c) Bagi instansi
Agar memenuhi kepentingan mahasiswa dan dijadikan sebagai metode
pembelajaran mahasiswa tentang pentingnya mengetahui arti agama
dalam kehidupan manusia
4
Agama di Indonesia yang diakui terdiri dari enam yakni Islam, Kristen,
Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. Keberadaan 6 agama tersebut
menciptakan corak yang berbeda-beda, mulai dari kitab suci, tempat ibadah, hari
besar hingga budaya.
Agama yg di akui di Indonesia terdiri dari :
a) Islam:
-Temen ibadah :masjid
-Kita suci :al-quran
-Hari besar :hari raya idul fitri dan hari raya idul adha
b) Kristen:
-Tempat ibadah :gereja
-kitab suci :Alkitab
-hari besar :hari penta kosta
c) Katolik :
-tempat ibadah:gereja
-kitab suci :
-hari besar :hari paskah
d) hindu :
-tempat ibadah:pura
-kita suci :veda atau weda
-hari besar:galungan lan kuningan
5
e) buddha:
-tempat ibadah :wihara
-kitab suci :Tripitaka
-hari besar :hari raya waisak
f) Konghucu:
-tempat ibadah :klenteng
-kitab suci:chonghucu
-hari besar :imlek
Toleransi beragama adalah sikap saling menghormati dan menghargai
antara penganut agama lain.toleransi beragama adalah meningkatkan iman dan
ketakwaan masing-masing penganut agama dengan kenyataan ada agama lain.
Tidak membedakan "kan agama lain semua agama sama jika kita memandang
baik agama lain
Kaidah Agama Kaidah agama adalah kepercayaan manusia akan tingkah
lakunya yang berhubungan dengan dunia dan akhirat yang bersumber dari Tuhan.
Fungsi dari kaidah agama panduan hidup manusia untuk hidup menjadi lebih baik
lagi dan sifatnya mutlak.
Pengertian Agama:Agama adalah sistem yang mengatur kepercayaan
serta peribadatan kepada Tuhan (atau sejenisnya) serta tata kaidah yang
berhubungan dengan adat istiadat, dan pandangan dunia yang menghubungkan
manusia dengan tatanan kehidupan, pelaksanaan agama bisa dipengaruhi oleh adat
istiadat daerah setempat. proses kejadian agama asal mula munculnya agama
dijelaskan oleh Herbert Spencer. Ia berpendapat bahwa dahulu manusia sudah
sadar akan kematian yang pasti dialami seluruh orang. Cara percayanya pun
6
beragam. Orang-orang di zaman purba atau primitif, misalnya, merasa bahwa
terdapat kekuatan magis yang meliputi sebuah benda atau bahkan manusia.
Konsep sehat dan sakit bagi kebanyakan orang masih membingungkan dan
kurang jelas. Sakit dan penyakit merupakan suatu peristiwa yang selalu menyertai
manusia sejak jaman Nabi Adam. Kita memahami apapun yang menimpa adalah
takdir, sakit pun merupakan takdir yang dialami manusia. Meskipun sehat dan
sakit merupakan takdir tetapi menjaga kesehatan dan mencegah agar supaya kita
tidak sakit ataupun mencari pengobatan ketika jatuh sakit harus dilakukan dan Al-
Quran memberikan petunjuk mengenai hal ini. Meskipun kata sehat walafiat yang
merupakan Indonesiasi dalam bahasa Arab ash-shhihah dan al‟ afiah tetapi tidak
satu kata pun didalam Al-Quran menyebutkan ash-shhihah dan al‟fiah, tetapi Al-
Quran menyebutkan perkataan syifa‟ berarti sembuh (dari sakit), dan pengobatan
(menuju kesembuhan dari keadaan sakit). Kata syifa‟ disebut dalam Al-Quran
dimana disebutkan bahwa disamping sebagai petunjuk Al-Quran juga dinyatakan
sebagai obat yang menyembuhkan.
Pandangan mengenai konsep sehat dan sakit dapat pula kita peroleh dari
kisah yangdialami oleh Nabi Ayyub dalam Al-Quran Surah An Anbiyya 21 : 83.
Artinya :
“Dan(ingatlah kisah) Ayyub, ketika ia menyeru Tuhannya: “(Ya Tuhanku),
sesungguhnya aku telah ditimpa penyakit dan Engkau adalah Tuhan yang Maha
penyayang diantara semua penyayang”. Maka Kami pun memperkenankan
seruannya itu, lalu Kami kembalikan keluarganya kepadanya, dan Kami lipat
gandakan bilangan mereka sebagai suatu rahmat dari sisi Kami dan untuk menjadi
peringatan bagi semua yang menyembah Allah.
Sakit dalam pandangan Islam bukanlah suatu kondisi yang hina atau
memalukan melainkan kedudukan mulia bagi seorang hamba karena dengan
mengalami sakit seoranghamba akan diingatkan untuk selalu bersyukur. Hal ini
7
karena keselamatan dan kesehatan merupakan nikmat Allah SWT yang terbesar
dan harus diterima dengan rasa syukur. Sehat dan sakit memang merupakan
ketentuan Allah SWT tetapi ketika berada dalam kondisi sakit manusia tidak
seharusnya menjadi pribadi yang lemah dan berputus asa. Karena sakit adalah
cara Tuhan untuk menghapus dosa manusia, hal ini dijelaskan dalam salah satu
hadist yang diriwayatkan oleh Al Bukhari yang artinya “Tidak ada yang menimpa
seorang muslim kepenatan, sakit yang berkesinambungan (kronis), kebimbangan,
kesedihan, penderitaan, kesusahan, sampai pun duri yang ia tertusuk karenanya,
kecuali dengan itu Allah menghapus dosanya”.
Dari berbagai ayat dan hadist yang berkaitan dengan usaha kesembuhan
dapat disimpulkan bahwa Al-Quran maupun As-Sunnah menjelaskan bahwa
hidup sehat itu adalah penting dan cara memperoleh kesehatan harus hati-hati,
jangan sampai jatuh kedalam praktik kemusyrikan. Menjaga kesehatan sebagai
bagian cara bersyukur kepada Allah adalah ciri muslim yang baik dan modal
untuk memperoleh kesehatan adalah dengan hidup bersih. Rasulullah saw pernah
bersabda dan amat populer di lingkungan dunia medika Islam “An-Nadaftu min
al-iman” (Bersih itu sebagaiandari iman).
8
Dapat dipahami bahwa kotor dan jorok itu tidak mengundang kesehatan,
melainkan lawannya, yaitu sakit. Jadi kotor atau jorok mengandung penyakit atau
sakit. Dari alur pikir ini dapat di pahami bahwa independensi (saling tergantung)
antara bersih, sehat, dan iman. Bersih menyebabkan sehat, dan sehat merupakan
bagian dari iman. Disisi lain, iman yang benar menuntut supaya hidup bersih dan
buah dari hidup bersih adalah sehat.
Tingkat pendidikan dan sosial-ekonomi kelompok responden ini mendapat
pertimbangan utama untuk melihat pandangan mereka terhadap aliran/paham
keagamaan yang ada. Kelompok responden dari kalangan elit agama dan sosial
yang dimaksud adalah tokoh-tokoh agama, masyarakat, dan sosial di tingkat
paling bawah yang bersentuhan langsung dengan masyarakat umum. Ustadz-
ustadz pengasuh majlis taklim, tokoh-tokoh agama di tingkat RT atau RW, ketua
RT, Ketua RW, dan tokoh masyarakat maupun adat di tingkat lokal adalah yang
mereka dimaksud dalam komposisi ini. Para pemuka agama dan tokoh-tokoh
pemerintahan di tingkat propinsi menjadi responden penyumbang data pelengkap.
Cloning
walaupun ajaran Islam mendorong kaum muslimin untuk mengembangkan ilmu
pengetahuan dan teknologi, seperti kloning, tetapi pengembangan tersebut tidak
boleh yang membawa mudarat, apalagi yang akan merendahkan derajat manusia
sendiri, karena misalnya dalam kloning proses pembuahannya tanpa melalui
pembuahan (asexual), tanpa memerlukan sperma dari pihak laki-laki serta pihak
perempuan, sebab bukan yang punya donor sel, tetapi pihak perempuan titipan.
Oleh karena itu, Abd. Al-Mu’thi Al-Bayyumi, seorang ulama terkemuka
memberikan fatwa haram terhadap kloning manusia. Disamping itu, dari Vatikan,
Paus Johanes Paulus II mengeluarkan pernyataan tentang teknologi kloning
sebagai proyek yang
membahayakan manusia, begitu juga Presiden Bill Clinton pada waktu mendengar
keberhasilan kloning Dolly, mengintruksikan agar distop pemanfaatan dana
anggaran
9
biaya Federal untuk riset berkaitan dengan kloning manusia. Pada intinya kloning
pada manusia disebut Haram.
BAYI TABUNG
Manfaat dan akibat bayi tabung bisa membantu pasangan suami istri
yang keduanya atau salah satu nya mandul atau ada hambatan alami pada suami
atau istri, menghalangi bertemunya sel sperma dan sel telur. Misalnya karena
tuba falopi terlalu sempit atau ejakulasinya terlalu lemah. Akibat(mafsadah)
dari bayi tabung percampuran nasab, padahal Islam sangat menjaga kesucian /
kehormatan kelamin dan kemurnian nasab, karena ada kaitannya dengan
kemahraman (siapa yang halal dan haram dikawini) dan kewarisan.
1. Bertentangan dengan sunnatullah atau hukum alam.
2. Inseminasi pada hakikatnya sama dengan prostitusi / zina karena terjadi
percampuran sperma dengan ovum tanpa perkawinan yang sah.
3. Kehadiran anak hasil inseminasi buatan bisa menjadi sumber konflik
didalam rumah tangga terutama bayi tabung dengan bantuan donor
merupakan anak yang sangat unik yang bisa berbeda sekali bentuk dan sifatsifat
fisik dan karakter / mental si anak dengan bapak ibunya.
4. Anak hasil inseminasi buatan / bayi tabung yang percampuran nasabnya
terselubung dan sangat dirahasiakan donornya adalah lebih jelek daripada
anak adopsi yang pada umumnya diketahui asal dan nasabnya.
5. Bayi tabung lahir tanpa proses kasih sayang yang alami terutama pada bayi
tabung lewat ibu titipan yang harus menyerahkan bayinya pada pasangan
suami istri yang punya benihnya, sesuai dengan kontrak, tidak terjalin.
10
BUNUH DIRI
Dalam Surat An-Nisā' sangat jelas dikatakan bahwa bunuh diri dilarang
dalam agama Islam. Penganut agama Kristen memiliki skor tertinggi ke 2
untuk kategori Iman yang lemah dalam menilai perilaku dan pemikiran bunuh
diri. Hal ini dikarenakan pada Yakobus 2 ayat 11 yang berbunyi “Sebab Ia yang
mengatakan: “Jangan berzinah”, Ia mengatakan juga: “Jangan membunuh”. Jadi
jika kamu tidak berzinah tetapi membunuh maka kamu menjadi pelanggar
hukum juga”. Kata “membunuh” dalam ayat tersebut ditafsirkan membunuh
sesama maupun membunuh diri sendiri.
11
Agama adalah sebuah realitas yang senantiasa melingkup manusia. Agama
muncul dalam kehidupan manusia dalam berbagai dimensi dan sejarahnya, maka
memang tidak mudah mendefinisikan agama, termasuk mengelompokkan
seseorang apakah dia terlibat dalam suatu agama atau tidak. Agama di Indonesia
yang diakui terdiri dari enam yakni Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan
Konghucu. Keberadaan 6 agama tersebut menciptakan corak yang berbeda-beda,
mulai dari kitab suci, tempat ibadah, hari besar hingga budaya.
12
https://1drv.ms/w/s!AiYD7uekS_cAcE-vUSBxaZRfpJc
https://www.detik.com/edu/detikpedia/d-6400882/6-agama-di-indonesia-berikut-
kitab-suci-tempat-ibadah-dan-hari-besar
https://kemenag.go.id/hindu/toleransi-beragama-hyv3tv
https://ojs.unigal.ac.id/index.php/modrat/article/download/2432/1857/8686#:~:text
=a.Substansi%20Dari%20Kaidah%20Agama,demi%20kebahagiaan%20di%20duni
a%20dan
https://khazanah.republika.co.id/berita/nqxv6g/pandangan-masyarakat-mengenai-
aliran-keagamaan-part1
https://media.neliti.com/media/publications/7482-ID-kloning-menurut-pandangan-
islam.pdf
https://ejournal.uksw.edu/cakrawala/article/download/4452/1709
https://ejournal.iainkendari.ac.id/index.php/al-adl/article/download/1383/996

More Related Content

Similar to AGAMA DALAM HIDUP

1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)Erwin Line
 
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XNila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XRizka A. Hutami
 
Agama-Agama di Dunia.pdf
Agama-Agama di Dunia.pdfAgama-Agama di Dunia.pdf
Agama-Agama di Dunia.pdfZukét Printing
 
Agama-Agama di Dunia.docx
Agama-Agama di Dunia.docxAgama-Agama di Dunia.docx
Agama-Agama di Dunia.docxZukét Printing
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docx
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docxMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docx
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docxAliasSHI
 
Konsep Agama di Indonesia
Konsep Agama di IndonesiaKonsep Agama di Indonesia
Konsep Agama di Indonesiapjj_kemenkes
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfAliasSHI
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfAliasSHI
 
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptx
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptxPertemuan 1 Tuhan YME.pptx
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptxISNUBanyuwangi
 
Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas33335
 
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxPPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxShintaAzhari
 
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptxNatasyaaRahmadani
 
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 American Piety : The Nature of Religious Commitment American Piety : The Nature of Religious Commitment
American Piety : The Nature of Religious CommitmentArif Setyawan
 
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptx
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptxMateri dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptx
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptxcarito zen
 
1kebutuhan manusia terhadap agama islam
1kebutuhan manusia  terhadap agama islam1kebutuhan manusia  terhadap agama islam
1kebutuhan manusia terhadap agama islamIfanBudiyanto2
 
Pendidikan agama islam.anggiparamita2
Pendidikan agama islam.anggiparamita2Pendidikan agama islam.anggiparamita2
Pendidikan agama islam.anggiparamita2anggiparamita1
 

Similar to AGAMA DALAM HIDUP (20)

1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)1. konsep agama (1)
1. konsep agama (1)
 
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas XNila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
Nila nilai keagamaan dan kepercayaan masyarakat_PPKN kelas X
 
Agama-Agama di Dunia.pdf
Agama-Agama di Dunia.pdfAgama-Agama di Dunia.pdf
Agama-Agama di Dunia.pdf
 
Agama-Agama di Dunia.docx
Agama-Agama di Dunia.docxAgama-Agama di Dunia.docx
Agama-Agama di Dunia.docx
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docx
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docxMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docx
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.docx
 
Konsep Agama di Indonesia
Konsep Agama di IndonesiaKonsep Agama di Indonesia
Konsep Agama di Indonesia
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
 
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdfMKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
MKLH _AGAMA PERSPEKTIF OTAK.pdf
 
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptx
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptxPertemuan 1 Tuhan YME.pptx
Pertemuan 1 Tuhan YME.pptx
 
Bab ii tgas
Bab ii tgasBab ii tgas
Bab ii tgas
 
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptxPPT Studi Islam kelompok 10.pptx
PPT Studi Islam kelompok 10.pptx
 
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
3. Manusia Membutuhkan Agama.pptx
 
Wawancara iv
Wawancara ivWawancara iv
Wawancara iv
 
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 American Piety : The Nature of Religious Commitment American Piety : The Nature of Religious Commitment
American Piety : The Nature of Religious Commitment
 
Ppt kons. agama
Ppt kons. agamaPpt kons. agama
Ppt kons. agama
 
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptx
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptxMateri dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptx
Materi dokumen.tips_agama-dan-manusia-ppt.pptx
 
Kelompok 1
Kelompok 1Kelompok 1
Kelompok 1
 
Presentation1
Presentation1Presentation1
Presentation1
 
1kebutuhan manusia terhadap agama islam
1kebutuhan manusia  terhadap agama islam1kebutuhan manusia  terhadap agama islam
1kebutuhan manusia terhadap agama islam
 
Pendidikan agama islam.anggiparamita2
Pendidikan agama islam.anggiparamita2Pendidikan agama islam.anggiparamita2
Pendidikan agama islam.anggiparamita2
 

Recently uploaded

Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRobert Siby
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfsrengseng1c
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURANBudiSetiawan246494
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Ustadz Habib
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.KennayaWjaya
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfDianNovitaMariaBanun1
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxArdianAlaziz
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDAprihatiningrum Hidayati
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratpuji239858
 
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxWahyudinHioda
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSRobert Siby
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaRobert Siby
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHRobert Siby
 

Recently uploaded (13)

Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 ShortRenungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
Renungan Doa Subuh EIUC July 2024 Mazmur 88 Short
 
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdfBuku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
Buku Panduan Baca Tulis Al-Quran dan Praktik Ibadah.pdf
 
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURANAYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT -  STUDI QURAN
AYAT MUHKAMAT DAN AYAT MUTASYABIHAT - STUDI QURAN
 
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
Asmak Sunge Rajeh WA +62 819 3171 8989 .
 
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
Teks Doa Untuk Rosario Peristiwa Terang.
 
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdfPenampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
Penampakan Yesus setelah kebangkitan Lengkap.pdf
 
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptxPendidikan agama islam syirik modern.pptx
Pendidikan agama islam syirik modern.pptx
 
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SDKISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
KISAH NABI MUSA PENDIDIKAN AGAMA ISLAM UNTUK SD
 
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syaratIhsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
Ihsanul amal, beramal dalam Islam ada 2 syarat
 
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptxBUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
BUDAYA DAN ADAT ISTIADAT ORANG ARAB.pptx
 
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUSWJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
WJIHS #44 - Renungan masa COVID-19 - MUREX - DARAH UNGU YESUS KRISTUS
 
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga BahagiaSEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
SEMINAR - Marriage and Family - Tips Rumah Tangga Bahagia
 
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAHWJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
WJIHS #44 Khotbah 120521 HCI Makna BIRU MERAH
 

AGAMA DALAM HIDUP

  • 1. ARTI AGAMA DALAM KEHIDUPAN MANUSIA OLEH KELOMPOK : I KOMANG JANUARYOGA SATYA BHAYANGKARA ARYUDA NI KOMANG MEI PUSPA DEWI UNIVERSITAS TRIATMA MULYA PROGRAM STUDI S1 ADMINISTRASI RUMAH SAKIT
  • 2. i Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan YME, sebab karena Rahmat Dan nikmatnya kami dapat menyelesaikan tugas mata kuliah Agama ini, yang Di berikan dengan tujuan untuk nilai tugas kelompok. Makalah ini berjudul tentang “Arti Agama dalam Kehidupan Manusia”. Adapun sumber-sumber dalam pembuatan makalah ini, di dapatkan dari Media cetak maupun melalui media internet. Kamik sebagai penyusun makalah ini, Sangat berterima kasih kepada penyedia sumber. Kami menyadari bahwa setiap manusia memiliki keterbatasan, begitupun dengan kami yang masih belajar. Dalam pembuatan makalah ini mungkin masih banyak sekali kekurangannya. Oleh karena itu, kami mengucapkan mohon maaf yang sebesar-besarnya. Kami mengharapkan ada kritik dan saran dari para pembaca sekalian, agar makalah ini bisa sempurna. Dan semoga dengan adanya makalah ini dapat memberikan banyak informasi, pengetahuan, dan wawasan yang lebih luas kepada kita semua. Kami sebagai penulis sangat berterimakasih kepada para pembaca, karena telah memberikan kritik dan saran yang sangat membangun. Penulis Singaraja, 12 September 2023 Penulis
  • 3. ii ................................................................................................. i ..............................................................................................................ii ............................................................................................1 ........................................................................................................1 ....................................................................................................2 ...........................................................................................3 ............................................................................................. 4 .....................................................4 .....................5 .............................................................................................................................. 5 ........................................................................6 ..................... 8 ....................................................................................................................8 .................................................................................................. 11 ..................................................................................................... 11 ................................................................................................12
  • 4. 1 Agama menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia adalah sistem atau prinsip kepercayaan kepada Tuhan, atau juga disebut dengan nama Dewa atau nama lainnya dengan ajaran kebhaktian dan kewajiban-kewajiban yang bertalian dengan kepercayaan tersebut. Seseorang dianggap termasuk pengikut suatu Agama tetapi ia mengingkarinya, sebaliknya seseorang mengaku memeluk sebuah Agama, padahal sesunguhnya sebagaian besar pemeluk Agama tersebut mengingkarinya. Kata Agama dalam bahasa Indonesia sama dengan diin (dari bahasaArab) dalam bahasa Eropa disebut religi (religion) (bahasa Inggris), lareligion (bahasa Perancis), the religie (bahasa Belanda), die religion, (bahasa Jerman). Kata diin dalam bahasa sempit berarti Undang - undang (Hukum), sedangkan diin dalam bahasa Arab berarti menguasi, menundukkan, patuh, hutang, balasan, kebiasaan. Meskipun terdapat perbedaan makna secara etimologi antara diin dan Agama, namun umumnya kata diin sebagai istilah teknis diterjemahkan dalam pengertian yang sama dengan Agama. Harun Nasution, menjelaskan bahwa Agama adalah suatu sistem kepercayaan dan tingkah laku yang berasal dari suatu kekuatan yang ghaib. Pendapat lain mengenai Agama menurut Al-Syahrastani adalah kekuatan dan kepatuhan yang terkadang biasa diartikan sebagai pembalasan dan perhitungan (amal perbuatan di akhirat). Pendapat Bouquet mendefinisikan Agama adalah hubungan yang tetap antara diri manusia dengan yang bukan manusia yang bersifat suci dan supernatur, dan yang bersifat berada dengan sendirinya dan yang mempunyai kekuasaan absolut yang disebut Tuhan. Departemen Agama pada masa Indonesia telah merdeka pada masa pertama Soekarno pernah mengusulkan definisi Agama kepada pemerintah yaitu “Agama adalah jalan hidup dengan kepercayaan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
  • 5. 2 Berpedoman kitab suci dan dipimpin oleh seorang Nabi.6 “Ada empat unsur yang harus ada pada definisi tersebut, ialah : 1. Agama merupakan jalan/alas hidup. 2. Mengajarkan kepercayaan adanya Tuhan Yang Maha Esa. 3. Mempunyai kitab suci. 4. Dipimpin oleh seorang nabi atau rasul.” Mukti Ali mendefinisikan Agama sebagai “kepercayaan akan adanya Tuhan Yang Maha Esa dan hukum yang di wahyukan kepada utusan-utusan-Nya untuk kebahagian hidup manusia di dunia dan akhirat.” Ciri-ciri Agama adalah sebagai berikut : 1. “Mempercayai adanya Tuhan Yang Maha Esa. 2. Mempunyai kitab suci dari Tuhan Yang Maha Esa. 3. Mempercayai rasul/utusan dari Tuhan Yang Maha Esa. 4. Mempunyai hukum sendiri bagi kehidupan penganutnya berupa perintah Dan petunjuk. 1. Macam-macam agama yang diakui di Indonesia 2. Sikap dan etika beragama pandangan agama terhadap toleransi agama 3. Kaidah agama pengertian agama dan proses kejadian asal mula kehidupan manusia 4. Konsep sehat sakit menurut agama
  • 6. 3 5. Pandangan agama tentang masalah kesehatan yang ada di masyarakat a) Agama b) Cloning c) Bayi tabung d) Bunuh diri a) Bagi penulis Untuk memenuhi tugas dan mengetahui serta mempelajari lebih dalam lagi tentang arti agama dalam kehidupan manusia. b) Bagi pembaca Agar pembaca bisa memahami apa saja arti agama dalam kehidupan manusia c) Bagi instansi Agar memenuhi kepentingan mahasiswa dan dijadikan sebagai metode pembelajaran mahasiswa tentang pentingnya mengetahui arti agama dalam kehidupan manusia
  • 7. 4 Agama di Indonesia yang diakui terdiri dari enam yakni Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. Keberadaan 6 agama tersebut menciptakan corak yang berbeda-beda, mulai dari kitab suci, tempat ibadah, hari besar hingga budaya. Agama yg di akui di Indonesia terdiri dari : a) Islam: -Temen ibadah :masjid -Kita suci :al-quran -Hari besar :hari raya idul fitri dan hari raya idul adha b) Kristen: -Tempat ibadah :gereja -kitab suci :Alkitab -hari besar :hari penta kosta c) Katolik : -tempat ibadah:gereja -kitab suci : -hari besar :hari paskah d) hindu : -tempat ibadah:pura -kita suci :veda atau weda -hari besar:galungan lan kuningan
  • 8. 5 e) buddha: -tempat ibadah :wihara -kitab suci :Tripitaka -hari besar :hari raya waisak f) Konghucu: -tempat ibadah :klenteng -kitab suci:chonghucu -hari besar :imlek Toleransi beragama adalah sikap saling menghormati dan menghargai antara penganut agama lain.toleransi beragama adalah meningkatkan iman dan ketakwaan masing-masing penganut agama dengan kenyataan ada agama lain. Tidak membedakan "kan agama lain semua agama sama jika kita memandang baik agama lain Kaidah Agama Kaidah agama adalah kepercayaan manusia akan tingkah lakunya yang berhubungan dengan dunia dan akhirat yang bersumber dari Tuhan. Fungsi dari kaidah agama panduan hidup manusia untuk hidup menjadi lebih baik lagi dan sifatnya mutlak. Pengertian Agama:Agama adalah sistem yang mengatur kepercayaan serta peribadatan kepada Tuhan (atau sejenisnya) serta tata kaidah yang berhubungan dengan adat istiadat, dan pandangan dunia yang menghubungkan manusia dengan tatanan kehidupan, pelaksanaan agama bisa dipengaruhi oleh adat istiadat daerah setempat. proses kejadian agama asal mula munculnya agama dijelaskan oleh Herbert Spencer. Ia berpendapat bahwa dahulu manusia sudah sadar akan kematian yang pasti dialami seluruh orang. Cara percayanya pun
  • 9. 6 beragam. Orang-orang di zaman purba atau primitif, misalnya, merasa bahwa terdapat kekuatan magis yang meliputi sebuah benda atau bahkan manusia. Konsep sehat dan sakit bagi kebanyakan orang masih membingungkan dan kurang jelas. Sakit dan penyakit merupakan suatu peristiwa yang selalu menyertai manusia sejak jaman Nabi Adam. Kita memahami apapun yang menimpa adalah takdir, sakit pun merupakan takdir yang dialami manusia. Meskipun sehat dan sakit merupakan takdir tetapi menjaga kesehatan dan mencegah agar supaya kita tidak sakit ataupun mencari pengobatan ketika jatuh sakit harus dilakukan dan Al- Quran memberikan petunjuk mengenai hal ini. Meskipun kata sehat walafiat yang merupakan Indonesiasi dalam bahasa Arab ash-shhihah dan al‟ afiah tetapi tidak satu kata pun didalam Al-Quran menyebutkan ash-shhihah dan al‟fiah, tetapi Al- Quran menyebutkan perkataan syifa‟ berarti sembuh (dari sakit), dan pengobatan (menuju kesembuhan dari keadaan sakit). Kata syifa‟ disebut dalam Al-Quran dimana disebutkan bahwa disamping sebagai petunjuk Al-Quran juga dinyatakan sebagai obat yang menyembuhkan. Pandangan mengenai konsep sehat dan sakit dapat pula kita peroleh dari kisah yangdialami oleh Nabi Ayyub dalam Al-Quran Surah An Anbiyya 21 : 83. Artinya : “Dan(ingatlah kisah) Ayyub, ketika ia menyeru Tuhannya: “(Ya Tuhanku), sesungguhnya aku telah ditimpa penyakit dan Engkau adalah Tuhan yang Maha penyayang diantara semua penyayang”. Maka Kami pun memperkenankan seruannya itu, lalu Kami kembalikan keluarganya kepadanya, dan Kami lipat gandakan bilangan mereka sebagai suatu rahmat dari sisi Kami dan untuk menjadi peringatan bagi semua yang menyembah Allah. Sakit dalam pandangan Islam bukanlah suatu kondisi yang hina atau memalukan melainkan kedudukan mulia bagi seorang hamba karena dengan mengalami sakit seoranghamba akan diingatkan untuk selalu bersyukur. Hal ini
  • 10. 7 karena keselamatan dan kesehatan merupakan nikmat Allah SWT yang terbesar dan harus diterima dengan rasa syukur. Sehat dan sakit memang merupakan ketentuan Allah SWT tetapi ketika berada dalam kondisi sakit manusia tidak seharusnya menjadi pribadi yang lemah dan berputus asa. Karena sakit adalah cara Tuhan untuk menghapus dosa manusia, hal ini dijelaskan dalam salah satu hadist yang diriwayatkan oleh Al Bukhari yang artinya “Tidak ada yang menimpa seorang muslim kepenatan, sakit yang berkesinambungan (kronis), kebimbangan, kesedihan, penderitaan, kesusahan, sampai pun duri yang ia tertusuk karenanya, kecuali dengan itu Allah menghapus dosanya”. Dari berbagai ayat dan hadist yang berkaitan dengan usaha kesembuhan dapat disimpulkan bahwa Al-Quran maupun As-Sunnah menjelaskan bahwa hidup sehat itu adalah penting dan cara memperoleh kesehatan harus hati-hati, jangan sampai jatuh kedalam praktik kemusyrikan. Menjaga kesehatan sebagai bagian cara bersyukur kepada Allah adalah ciri muslim yang baik dan modal untuk memperoleh kesehatan adalah dengan hidup bersih. Rasulullah saw pernah bersabda dan amat populer di lingkungan dunia medika Islam “An-Nadaftu min al-iman” (Bersih itu sebagaiandari iman).
  • 11. 8 Dapat dipahami bahwa kotor dan jorok itu tidak mengundang kesehatan, melainkan lawannya, yaitu sakit. Jadi kotor atau jorok mengandung penyakit atau sakit. Dari alur pikir ini dapat di pahami bahwa independensi (saling tergantung) antara bersih, sehat, dan iman. Bersih menyebabkan sehat, dan sehat merupakan bagian dari iman. Disisi lain, iman yang benar menuntut supaya hidup bersih dan buah dari hidup bersih adalah sehat. Tingkat pendidikan dan sosial-ekonomi kelompok responden ini mendapat pertimbangan utama untuk melihat pandangan mereka terhadap aliran/paham keagamaan yang ada. Kelompok responden dari kalangan elit agama dan sosial yang dimaksud adalah tokoh-tokoh agama, masyarakat, dan sosial di tingkat paling bawah yang bersentuhan langsung dengan masyarakat umum. Ustadz- ustadz pengasuh majlis taklim, tokoh-tokoh agama di tingkat RT atau RW, ketua RT, Ketua RW, dan tokoh masyarakat maupun adat di tingkat lokal adalah yang mereka dimaksud dalam komposisi ini. Para pemuka agama dan tokoh-tokoh pemerintahan di tingkat propinsi menjadi responden penyumbang data pelengkap. Cloning walaupun ajaran Islam mendorong kaum muslimin untuk mengembangkan ilmu pengetahuan dan teknologi, seperti kloning, tetapi pengembangan tersebut tidak boleh yang membawa mudarat, apalagi yang akan merendahkan derajat manusia sendiri, karena misalnya dalam kloning proses pembuahannya tanpa melalui pembuahan (asexual), tanpa memerlukan sperma dari pihak laki-laki serta pihak perempuan, sebab bukan yang punya donor sel, tetapi pihak perempuan titipan. Oleh karena itu, Abd. Al-Mu’thi Al-Bayyumi, seorang ulama terkemuka memberikan fatwa haram terhadap kloning manusia. Disamping itu, dari Vatikan, Paus Johanes Paulus II mengeluarkan pernyataan tentang teknologi kloning sebagai proyek yang membahayakan manusia, begitu juga Presiden Bill Clinton pada waktu mendengar keberhasilan kloning Dolly, mengintruksikan agar distop pemanfaatan dana anggaran
  • 12. 9 biaya Federal untuk riset berkaitan dengan kloning manusia. Pada intinya kloning pada manusia disebut Haram. BAYI TABUNG Manfaat dan akibat bayi tabung bisa membantu pasangan suami istri yang keduanya atau salah satu nya mandul atau ada hambatan alami pada suami atau istri, menghalangi bertemunya sel sperma dan sel telur. Misalnya karena tuba falopi terlalu sempit atau ejakulasinya terlalu lemah. Akibat(mafsadah) dari bayi tabung percampuran nasab, padahal Islam sangat menjaga kesucian / kehormatan kelamin dan kemurnian nasab, karena ada kaitannya dengan kemahraman (siapa yang halal dan haram dikawini) dan kewarisan. 1. Bertentangan dengan sunnatullah atau hukum alam. 2. Inseminasi pada hakikatnya sama dengan prostitusi / zina karena terjadi percampuran sperma dengan ovum tanpa perkawinan yang sah. 3. Kehadiran anak hasil inseminasi buatan bisa menjadi sumber konflik didalam rumah tangga terutama bayi tabung dengan bantuan donor merupakan anak yang sangat unik yang bisa berbeda sekali bentuk dan sifatsifat fisik dan karakter / mental si anak dengan bapak ibunya. 4. Anak hasil inseminasi buatan / bayi tabung yang percampuran nasabnya terselubung dan sangat dirahasiakan donornya adalah lebih jelek daripada anak adopsi yang pada umumnya diketahui asal dan nasabnya. 5. Bayi tabung lahir tanpa proses kasih sayang yang alami terutama pada bayi tabung lewat ibu titipan yang harus menyerahkan bayinya pada pasangan suami istri yang punya benihnya, sesuai dengan kontrak, tidak terjalin.
  • 13. 10 BUNUH DIRI Dalam Surat An-Nisā' sangat jelas dikatakan bahwa bunuh diri dilarang dalam agama Islam. Penganut agama Kristen memiliki skor tertinggi ke 2 untuk kategori Iman yang lemah dalam menilai perilaku dan pemikiran bunuh diri. Hal ini dikarenakan pada Yakobus 2 ayat 11 yang berbunyi “Sebab Ia yang mengatakan: “Jangan berzinah”, Ia mengatakan juga: “Jangan membunuh”. Jadi jika kamu tidak berzinah tetapi membunuh maka kamu menjadi pelanggar hukum juga”. Kata “membunuh” dalam ayat tersebut ditafsirkan membunuh sesama maupun membunuh diri sendiri.
  • 14. 11 Agama adalah sebuah realitas yang senantiasa melingkup manusia. Agama muncul dalam kehidupan manusia dalam berbagai dimensi dan sejarahnya, maka memang tidak mudah mendefinisikan agama, termasuk mengelompokkan seseorang apakah dia terlibat dalam suatu agama atau tidak. Agama di Indonesia yang diakui terdiri dari enam yakni Islam, Kristen, Katolik, Hindu, Budha, dan Konghucu. Keberadaan 6 agama tersebut menciptakan corak yang berbeda-beda, mulai dari kitab suci, tempat ibadah, hari besar hingga budaya.