SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
MEMBANGUN ARGUMEN
TENTANG DINAMIKA DAN
TANTANGAN PENDIDIKAN
PANCASILA
YOUR
LOGO
Dinamika Pendidikan Pancasila
Sebagaimana diketahui upaya pembudayaan atau
pewarisan nilai-nilai Pancasila tersebut telah secara
konsisten dilakukan sejak awal kemerdekaam
sampai dengan sekarang. Pada masa kemerdekaan,
nilai-nilai pancasila dilakukan dalam bentuk pidato-
pidato para tokoh bangsa dalam rapat-rapat yang
disiarkan melalui radio dan surat kabar.
LATAR BELAKANG
YOUR
LOGO
Topic
Penguat keberadaan
mata kuliah Pancasila
di perguruan tinggi
ditegaskan dalam
Pasal 35, Pasal 2
Undang-Undang
Republik Indonesia
Nomor 12 tahun
2012.
Pasal 2, menyebutkan
bahwa pendidikan tinggi
berdasarkan Undang-Undang
Dasar Negara Republik
Indonesia tahun 1945, Negara
Kesatuan Republik Indonesia,
dan Bhineka Tunggal Ika.
Pasal 35 Ayat (3)
menentukan bahwa kurikulum
pendidikan tinggi wajib
memuat mata kuliah agama,
pancasila, kewarganegaraan,
dan bahasa Indonesia.
Tantangan Pendidikan Pancasila
1 Tantangan ialah menentukan bentuk dan format
agar mata kuliah Pendidikan Pancasila dapat
diselenggarakan diberbagai program studi dengan
menarik dan efektif. Tantangan ini berasal dari
perguruan tinggi, misalnya factor ketersediaan
sumber daya. Adapun tantangan yang bersifat
eksternal, untuk memahami dinamika dan
tantangan Pancasila pada era globalisasi.
1
Pengantar perkuliahan
pendidikan Pancasila
2
Pancasila dalam kajian
sejarah bangsa Indonesia
3
Pancasila sebagai dasar
Negara
4 Pancasila sebagai Ideologi
Negara
5 Pancasila sebagai sistem
Filsafat
6
7
Pancasila sebagai sistem
etika
Pancasila sebagai dasar
nilai pengembangan ilmu.
Dirjen Dikti mengembangkan esensi materi
pendidikan Pancasila yang meliputi :
Pendekatan pembelajaran dalam mata
kuliah Pendidikan Pancasila adalah
pendekatan pembelajaran yang berpusat
kepada mahasiswa untuk mengetahui dan
memahami nilai-nilai Pancasila, filsafat
Negara, dan ideologi-ideologi bangsa.
Agar mahasiswa menjadi jiwa pancasila
dalam kehidupan bermasyarakat dan
bernegara. Selain itu, urgensi pendidikan
Pancasila adalah untuk membentengi dan
menjawab tantangan perubahan-
perubahan dimasa yang akan datang.
Contoh urgensi pendidikan Pancasila bagi suatu
program studi, misalnya yang terkait dengan
tugas menyusun atau membentuk peraturan
perundang-undangan. Orang yang bertugas
untuk melaksanakan hal tersebut, harus
mempunyai pengetahuam, pengertian,
pemahaman, penghayatan dan pola pengalaman
yang lebih baik daripada warga Negara yang lain
karena merekalah yang menentukan kebIjakan
untuk negaranya.
YOUR
LOGO
Oleh karena itu, menjadi keharusan Pancasila
disebarluaskan secara benar, antara lain melalui mata
kuliah di perguruan tinggi. Karena mahasiswa sebagai
bentuk perubahan muda dimasa depan yang akan
menjadi pembangunan dan pemimpin bangsa
Dengan demikian, pemahaman nilai-nilai Pancasila
dikalangan mahasiswa amat penting, yang berprofesi
sebagai pengusaha, pegawai swasta,pegawai
pemerintah, dan sebagainya. Semua masyarakat
mempunyai peran penting terhadap kejayaan bangsa
di masa depan.
Menurut Abdulgani (1979:14) “Pancasila adalah leitmotive dan
leitstar, dorongan pokok dan bintang penunjuk jalan. Tanpa
adanya leitmotive dan leitstar Pancasila ini, kekuasaan negara
akan menyeleweng. Dan penyelewengan harus dicegah. Karena
itu Pancasila Dasar Filsafat dan Dasar Moral harus didahulukan.”
Agar Pancasila menjadi dorongan pokok dan bintang penunjuk
jalan bagi generasi penerus pemegang estafet kepemimpinan
nasional, maka nilai- nilai Pancasila harus dididikkan kepada para
mahasiswa melalui mata kuliah Pendidikan Pancasila.
.
TANTANGAN
EKSTERNAL
Tantangan ini dapat berasal dari
internal perguruan tinggi misalnya
faktor ketersediaan sumber daya,
dan spesialisasi program studi yang
makin tajam (yang menyebabkan
kekurang tertarikan sebagian
mahasiswa terhadap Pendidikan
Pancasila).
tantangan yang bersifat
eksternal antara lain adalah
krisis keteladanan dari para
elite politik, dan maraknya
gaya hidup hedonistik di
dalam masyarakat.
INTERNAL
1
Memiliki keimanan serta ketakwaan
terhadap Tuhan Yang Maha Esa
2
Memiliki sikap kemanusiaan yang adil juga
beradab kepada orang lain dengan selalu
memiliki sikap tenggang rasa di tengah
kemajemukan bangsa
Menciptakan persatuan bangsa dengan tidak
bertindak anarkis yang dapat menjadi penyebab
lunturnya Bhinneka Tunggal Ika ditengah
masyarakat yang memiliki keberagaman
kebudayaan
3
TUJUAN PENDIDIKAN PANCASILA
Menciptakan sikap kerakyatan yang
mendahulukan kepentingan umum dan
mengutamakan musyawarah untuk
mencapai keadaan yang mufakat.
4
5
Memberikan dukungan sebagai cara
menciptakan keadaan yang berkeadilan
sosial dalam masyarakat
Urgensi dan Esensi
Pendidikan Pancasila bagi
masa depan
Pengertian Urgensi jika dilihat dari bahasa latin “urgere”
yaitu (kata kerja) yang berarti mendorong, dan jika dilihat
dari bahasa inggris bernama “urgent” yang memiliki arti
(kata sifat) dan dalam dalam bahasa indonesia “urgensi”
(kata benda).
Istilah Urgensi menunjuk pada sesuatu yang mendorong
kita, yang memaksa kita untuk diselesaikan, dengan
demikian mengandaikan ada suatu masalah dan harus
segera ditindak lanjuti.
Pengertian esensi: esensi adalah inti/ hakikat. Bisa juga
disebut sebagai 'hal yang pokok' dari sesuatu.
Millenium Developments
Goals (MDG’s)
1 2
menghapuskan tingkat
kemiskinan dan kelaparan
mencapai Pendidikan Dasar
secara Universal
4
mengurangi tingkat
kematian anak
3
mendorong kesetaraan gender dan
memberdayakan perempuan
5 6
7
memerangi HIV/AIDS, malaria dan
penyakit lainnya
menjamin pembangunan berkelanjutan
dan pelestarian lingkungan
mengembangkan kemitraan global untuk
pembangunan
PENDIDIKAN NASIONAL
UUD RI NO. 20
TAHUN 2003
pasal 1 ayat 2 dikatakan bahwa: Pendidikan
nasional adalah pendidikan yang berdasarkan
Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara
Republik Indonesia Tahun 1945 yang berakar
pada nilai-nilai agama, kebudayaan nasional
Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan
perubahan zaman.
Maka untuk ke depannya, bangsa ini harus
benar-benar berpedoman terhadap
pancasila. Untuk dapat mengentaskan
kemiskinan, membasmi praktik KKN (Korupsi,
Kolusi, dan Nepotisme), berbagai bentuk
kejahatan, dan lain sebagainya, keberadaan
pancasila tetap harus dipertahankan. Karena
jika pancasila sudah diujung tanduk oleh
ekses-ekses negatif, maka akan menjadi apa
bangsa ini kemudian.
.
Pentingnya pendidikan pancasila
pada perguruan tinggi
Pentingnyapendidikan pancasiladi
perguruantinggi adalah untuk
menjawab tantangan dunia dengan
mempersiapkanwarga negara yang
mempunyai pengetahuan,
pemahaman,penghargaan,
penghayatan,komitmen, dan pola
pengamalanpancasila
KESIMPULAN
SARAN
Dinamika dan tantangan pendidikan Pancasila tentang kurikulum inti Mata
Kuliah Dasar Umum dengan menyelenggarakan mata kuliah pendidikan
pancasila diberbagai program studi dengan menarik dan efektif. Dengan
bertujuan menunjukan arah tujuan pada moral dan diharapkan dapat
terealisasi di kehidupan bermasyarakat setiap hari.
Sebagai warga negara Indonesia sudah sepatutunya menjadi
tanggung jawab kita bersama untuk selalu mengkaji dan
mengembangkan pancasila dalam berkehidupan dan
bermasyarakat karena pancasila merupakan dasar negara dan
sebagai pedoman dalam tata berkelakuan.
Disusun Oleh:
Elis Siti Nurlela (221010505292)
Helda Nurhaliza (221010505130)
Johannes Tiko Sitohang (221010506864)
Muhammad Lucky Alreza (221010502550)
Nazlah Sawali (221010505135)
Prema Aditia (221010505003)

More Related Content

Similar to PPT PANCASILA.pptx

10 file utama naskah-19-1-10-20150706
10 file utama naskah-19-1-10-2015070610 file utama naskah-19-1-10-20150706
10 file utama naskah-19-1-10-20150706
ArisPiligame
 
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
dicky saputra
 
Data bem unpatti
Data bem unpattiData bem unpatti
Data bem unpatti
Afif Faith
 

Similar to PPT PANCASILA.pptx (20)

TI resume jurnal
TI resume jurnalTI resume jurnal
TI resume jurnal
 
Proposal tesis bab 1,2,3
Proposal tesis bab 1,2,3Proposal tesis bab 1,2,3
Proposal tesis bab 1,2,3
 
Ciyeng aprilorenza 20042195 tugas pkn pert 2
Ciyeng aprilorenza 20042195 tugas pkn pert 2Ciyeng aprilorenza 20042195 tugas pkn pert 2
Ciyeng aprilorenza 20042195 tugas pkn pert 2
 
10 file utama naskah-19-1-10-20150706
10 file utama naskah-19-1-10-2015070610 file utama naskah-19-1-10-20150706
10 file utama naskah-19-1-10-20150706
 
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
Peran ideologi pancasila sebagai dasar negara terhadap timbulnya dampak globa...
 
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (REVISI).pptx
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (REVISI).pptxPENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (REVISI).pptx
PENDIDIKAN KEWARGANEGARAAN (REVISI).pptx
 
Peran pendidikan dalam kesetaraan
Peran pendidikan dalam kesetaraanPeran pendidikan dalam kesetaraan
Peran pendidikan dalam kesetaraan
 
Pedoman dosen hasil edit
Pedoman dosen hasil editPedoman dosen hasil edit
Pedoman dosen hasil edit
 
Ruang Kolaborasi Filosofi Pendidikan Topik 4.pdf
Ruang Kolaborasi Filosofi Pendidikan Topik 4.pdfRuang Kolaborasi Filosofi Pendidikan Topik 4.pdf
Ruang Kolaborasi Filosofi Pendidikan Topik 4.pdf
 
Makalah pancasila
Makalah pancasilaMakalah pancasila
Makalah pancasila
 
Pendidikan pancasila
Pendidikan pancasilaPendidikan pancasila
Pendidikan pancasila
 
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1_PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
 
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptxPertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
Pertemuan 1. pengantar pancasila.pptx
 
Tujuan dan social_studies
Tujuan dan social_studiesTujuan dan social_studies
Tujuan dan social_studies
 
Makalah pendidikan
Makalah pendidikanMakalah pendidikan
Makalah pendidikan
 
Makalah pendidikan
Makalah pendidikanMakalah pendidikan
Makalah pendidikan
 
Makalah pendidikan
Makalah pendidikanMakalah pendidikan
Makalah pendidikan
 
Landasan dan Asas-Asas Pendidikan (4).pptx
Landasan dan Asas-Asas Pendidikan (4).pptxLandasan dan Asas-Asas Pendidikan (4).pptx
Landasan dan Asas-Asas Pendidikan (4).pptx
 
Data bem unpatti
Data bem unpattiData bem unpatti
Data bem unpatti
 
1 PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1 PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx1 PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
1 PENGANTAR PENDIDIKAN PANCASILA.pptx
 

Recently uploaded

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
furqanridha
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
DessyArliani
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
FitriaSarmida1
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
IvvatulAini
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
DewiUmbar
 

Recently uploaded (20)

.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx.....................Swamedikasi 2-2.pptx
.....................Swamedikasi 2-2.pptx
 
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI MUSIK KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR MATEMATIKA KELAS 3 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 20241. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
1. Kisi-kisi PAT IPA Kelas 7 Kurmer 2024
 
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan BerkelanjutanTopik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
Topik 4_Eksplorasi Konsep LK Kelompok_Pendidikan Berkelanjutan
 
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docxKisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
Kisi kisi Ujian sekolah mata pelajaran IPA 2024.docx
 
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMKAksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
Aksi Nyata Disiplin Positif Keyakinan Kelas untuk SMK
 
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusiaKonseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
Konseptual Model Keperawatan Jiwa pada manusia
 
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
Intellectual Discourse Business in Islamic Perspective - Mej Dr Mohd Adib Abd...
 
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptxAKSI NYATA  Numerasi  Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
AKSI NYATA Numerasi Meningkatkan Kompetensi Murid_compressed (1) (1).pptx
 
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptxContoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
Contoh PPT Seminar Proposal Teknik Informatika.pptx
 
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL PENDIDIKAN PANCASILA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docxKISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
KISI-KISI SOAL DAN KARTU SOAL BAHASA INGGRIS.docx
 
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHANTUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
TUGAS RUANG KOLABORASI 1.3 PRAKARSA PERUBAHAN
 
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas pptsistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
sistem digesti dan ekskresi pada unggas ppt
 
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMPBioteknologi Konvensional dan Modern  kelas 9 SMP
Bioteknologi Konvensional dan Modern kelas 9 SMP
 
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, FigmaPengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
Pengenalan Figma, Figma Indtroduction, Figma
 
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptxMemperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
Memperkasakan Dialog Prestasi Sekolah.pptx
 
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
RENCANA + Link2 MATERI Training _"SISTEM MANAJEMEN MUTU (ISO 9001_2015)".
 
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdfMODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
MODUL AJAR SENI RUPA KELAS 6 KURIKULUM MERDEKA.pdf
 

PPT PANCASILA.pptx

  • 1. MEMBANGUN ARGUMEN TENTANG DINAMIKA DAN TANTANGAN PENDIDIKAN PANCASILA
  • 2. YOUR LOGO Dinamika Pendidikan Pancasila Sebagaimana diketahui upaya pembudayaan atau pewarisan nilai-nilai Pancasila tersebut telah secara konsisten dilakukan sejak awal kemerdekaam sampai dengan sekarang. Pada masa kemerdekaan, nilai-nilai pancasila dilakukan dalam bentuk pidato- pidato para tokoh bangsa dalam rapat-rapat yang disiarkan melalui radio dan surat kabar. LATAR BELAKANG
  • 3. YOUR LOGO Topic Penguat keberadaan mata kuliah Pancasila di perguruan tinggi ditegaskan dalam Pasal 35, Pasal 2 Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 12 tahun 2012. Pasal 2, menyebutkan bahwa pendidikan tinggi berdasarkan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945, Negara Kesatuan Republik Indonesia, dan Bhineka Tunggal Ika. Pasal 35 Ayat (3) menentukan bahwa kurikulum pendidikan tinggi wajib memuat mata kuliah agama, pancasila, kewarganegaraan, dan bahasa Indonesia.
  • 4. Tantangan Pendidikan Pancasila 1 Tantangan ialah menentukan bentuk dan format agar mata kuliah Pendidikan Pancasila dapat diselenggarakan diberbagai program studi dengan menarik dan efektif. Tantangan ini berasal dari perguruan tinggi, misalnya factor ketersediaan sumber daya. Adapun tantangan yang bersifat eksternal, untuk memahami dinamika dan tantangan Pancasila pada era globalisasi.
  • 5. 1 Pengantar perkuliahan pendidikan Pancasila 2 Pancasila dalam kajian sejarah bangsa Indonesia 3 Pancasila sebagai dasar Negara 4 Pancasila sebagai Ideologi Negara 5 Pancasila sebagai sistem Filsafat 6 7 Pancasila sebagai sistem etika Pancasila sebagai dasar nilai pengembangan ilmu. Dirjen Dikti mengembangkan esensi materi pendidikan Pancasila yang meliputi :
  • 6. Pendekatan pembelajaran dalam mata kuliah Pendidikan Pancasila adalah pendekatan pembelajaran yang berpusat kepada mahasiswa untuk mengetahui dan memahami nilai-nilai Pancasila, filsafat Negara, dan ideologi-ideologi bangsa. Agar mahasiswa menjadi jiwa pancasila dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara. Selain itu, urgensi pendidikan Pancasila adalah untuk membentengi dan menjawab tantangan perubahan- perubahan dimasa yang akan datang.
  • 7. Contoh urgensi pendidikan Pancasila bagi suatu program studi, misalnya yang terkait dengan tugas menyusun atau membentuk peraturan perundang-undangan. Orang yang bertugas untuk melaksanakan hal tersebut, harus mempunyai pengetahuam, pengertian, pemahaman, penghayatan dan pola pengalaman yang lebih baik daripada warga Negara yang lain karena merekalah yang menentukan kebIjakan untuk negaranya.
  • 8. YOUR LOGO Oleh karena itu, menjadi keharusan Pancasila disebarluaskan secara benar, antara lain melalui mata kuliah di perguruan tinggi. Karena mahasiswa sebagai bentuk perubahan muda dimasa depan yang akan menjadi pembangunan dan pemimpin bangsa Dengan demikian, pemahaman nilai-nilai Pancasila dikalangan mahasiswa amat penting, yang berprofesi sebagai pengusaha, pegawai swasta,pegawai pemerintah, dan sebagainya. Semua masyarakat mempunyai peran penting terhadap kejayaan bangsa di masa depan.
  • 9. Menurut Abdulgani (1979:14) “Pancasila adalah leitmotive dan leitstar, dorongan pokok dan bintang penunjuk jalan. Tanpa adanya leitmotive dan leitstar Pancasila ini, kekuasaan negara akan menyeleweng. Dan penyelewengan harus dicegah. Karena itu Pancasila Dasar Filsafat dan Dasar Moral harus didahulukan.” Agar Pancasila menjadi dorongan pokok dan bintang penunjuk jalan bagi generasi penerus pemegang estafet kepemimpinan nasional, maka nilai- nilai Pancasila harus dididikkan kepada para mahasiswa melalui mata kuliah Pendidikan Pancasila. .
  • 10. TANTANGAN EKSTERNAL Tantangan ini dapat berasal dari internal perguruan tinggi misalnya faktor ketersediaan sumber daya, dan spesialisasi program studi yang makin tajam (yang menyebabkan kekurang tertarikan sebagian mahasiswa terhadap Pendidikan Pancasila). tantangan yang bersifat eksternal antara lain adalah krisis keteladanan dari para elite politik, dan maraknya gaya hidup hedonistik di dalam masyarakat. INTERNAL
  • 11. 1 Memiliki keimanan serta ketakwaan terhadap Tuhan Yang Maha Esa 2 Memiliki sikap kemanusiaan yang adil juga beradab kepada orang lain dengan selalu memiliki sikap tenggang rasa di tengah kemajemukan bangsa Menciptakan persatuan bangsa dengan tidak bertindak anarkis yang dapat menjadi penyebab lunturnya Bhinneka Tunggal Ika ditengah masyarakat yang memiliki keberagaman kebudayaan 3 TUJUAN PENDIDIKAN PANCASILA
  • 12. Menciptakan sikap kerakyatan yang mendahulukan kepentingan umum dan mengutamakan musyawarah untuk mencapai keadaan yang mufakat. 4 5 Memberikan dukungan sebagai cara menciptakan keadaan yang berkeadilan sosial dalam masyarakat
  • 13. Urgensi dan Esensi Pendidikan Pancasila bagi masa depan Pengertian Urgensi jika dilihat dari bahasa latin “urgere” yaitu (kata kerja) yang berarti mendorong, dan jika dilihat dari bahasa inggris bernama “urgent” yang memiliki arti (kata sifat) dan dalam dalam bahasa indonesia “urgensi” (kata benda). Istilah Urgensi menunjuk pada sesuatu yang mendorong kita, yang memaksa kita untuk diselesaikan, dengan demikian mengandaikan ada suatu masalah dan harus segera ditindak lanjuti. Pengertian esensi: esensi adalah inti/ hakikat. Bisa juga disebut sebagai 'hal yang pokok' dari sesuatu.
  • 14. Millenium Developments Goals (MDG’s) 1 2 menghapuskan tingkat kemiskinan dan kelaparan mencapai Pendidikan Dasar secara Universal 4 mengurangi tingkat kematian anak 3 mendorong kesetaraan gender dan memberdayakan perempuan 5 6 7 memerangi HIV/AIDS, malaria dan penyakit lainnya menjamin pembangunan berkelanjutan dan pelestarian lingkungan mengembangkan kemitraan global untuk pembangunan
  • 15. PENDIDIKAN NASIONAL UUD RI NO. 20 TAHUN 2003 pasal 1 ayat 2 dikatakan bahwa: Pendidikan nasional adalah pendidikan yang berdasarkan Pancasila dan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 yang berakar pada nilai-nilai agama, kebudayaan nasional Indonesia dan tanggap terhadap tuntutan perubahan zaman.
  • 16. Maka untuk ke depannya, bangsa ini harus benar-benar berpedoman terhadap pancasila. Untuk dapat mengentaskan kemiskinan, membasmi praktik KKN (Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme), berbagai bentuk kejahatan, dan lain sebagainya, keberadaan pancasila tetap harus dipertahankan. Karena jika pancasila sudah diujung tanduk oleh ekses-ekses negatif, maka akan menjadi apa bangsa ini kemudian.
  • 17. . Pentingnya pendidikan pancasila pada perguruan tinggi Pentingnyapendidikan pancasiladi perguruantinggi adalah untuk menjawab tantangan dunia dengan mempersiapkanwarga negara yang mempunyai pengetahuan, pemahaman,penghargaan, penghayatan,komitmen, dan pola pengamalanpancasila
  • 18. KESIMPULAN SARAN Dinamika dan tantangan pendidikan Pancasila tentang kurikulum inti Mata Kuliah Dasar Umum dengan menyelenggarakan mata kuliah pendidikan pancasila diberbagai program studi dengan menarik dan efektif. Dengan bertujuan menunjukan arah tujuan pada moral dan diharapkan dapat terealisasi di kehidupan bermasyarakat setiap hari. Sebagai warga negara Indonesia sudah sepatutunya menjadi tanggung jawab kita bersama untuk selalu mengkaji dan mengembangkan pancasila dalam berkehidupan dan bermasyarakat karena pancasila merupakan dasar negara dan sebagai pedoman dalam tata berkelakuan.
  • 19. Disusun Oleh: Elis Siti Nurlela (221010505292) Helda Nurhaliza (221010505130) Johannes Tiko Sitohang (221010506864) Muhammad Lucky Alreza (221010502550) Nazlah Sawali (221010505135) Prema Aditia (221010505003)