SlideShare a Scribd company logo
1 of 5
LAPORAN HASIL PENELITIAN
DAMPAK PENEBANGAN LIAR PADA HUTAN
LAKATEPI TERHADAP KEBUTUHAN AIR MINUM
MASYARAKAT KELURAHAN MELAI
KECAMATAN MURHUM KOTA BAUBAU
Oleh :
LA PARASIT
NIDON : 0931126241
LA ODE SARIFUDDIN
NPM : 10 120 050
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS DAYANU IKHSANUDDIN
BAUBAU
2011
HALAMAN PENGESAHAN
1. a. Judul Penelitian : Dampak Penebangan Liar pada Hutan Lakatepi
Terhadap Kebutuhan Air Minum Masyarakat
Kelurahan Melai Kec.Murhum Kota Baubau.
b. Bidang Ilmu : Sosiologi
c. Kategori Penelitian : Biasa
2. Jumlah Peneliti : 2 Orang
 Ketua Peneliti :
1. Nama Lengkap dan Gelar : Drs. La Parasit, M.Si
2. Jenis Kelamin : Laki-Laki
3. Golongan Pangkat : Lektor Kepala IV/a.
4. Jabatan Fungsional : Lektor Kepala IV/a.
5. Program Studi : Sosiologi
6. Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik
 Anggota Peneliti :
a. Nama Lengkap : La Ode Sarifuddin
b. Jenis kelamin : Laki-Laki
c. Mahasiswa : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik.
d. NPM : 10 120 050
e. Program Studi : Sosiologi
3. Lokasi Penelitian : Kelurahan Melai Kota Baubau
4. Kerjasama dengan Instansi Lain : -
5. Lama Penelitian : 3 Bulan
6. Sumber Biaya :
a. Dari UNIDAYAN : Rp. 5.000.000,-
b. Sumber Lain : Rp. 2.500.000.-
Jumlah : Rp. 7.500.000,-
Baubau, Nopember 2011
Mengetahui:
Ketua Program Studi Sosiologi Ketua Peneliti,
ASRAN ABDULLAH, S.Sos, M.Si DRS. LA PARASIT., M.Si
NIDN. 0919127003 NIDN. 0931126241
Ketua LPPM UNIDAYAN, Dekan FISIP UNIDAYAN,
Dra. RAHMATIA, M. Pd Prof. Dr. ASMIDDIN, M.Si
NIP : 19680330 199403 2002 NIP : 19560615 198603 1 005
ABSTRAK
Nama : LA ODE SARIFUDDIN, Nomor Pokok Mahasiswa 10 120 050
Judul Skripsi Dampak Penebangan Liar pada Hutan Lakatepi Terhadap
Kebutuhan Air Minum Masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan Murhum Kota
Baubau (dibimbing oleh Drs. La Ode Hadia, M.Si dan Asran Abdullah,
S.Sos,M.Si.)
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dampak penebangan hutan
Lakatepi terhadap kebutuhan air minum masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan
Murhum Kota Baubau, faktor-faktor apa yang mempegaruhi adanya penebangan
hutan Lakatepi serta upaya-upaya apa yang dilakukan oleh pemerintah Kota
Baubau.
Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Januari sampai Maret 2014 dengan
metode penelitin yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan
analisis kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah data
primer melalui observasi (pengamatan) dan interview (wawancara) mendalam
kepada informan, sedangkan data sekunder adalah melelui studi kepustakaan atau
kajian dokumen. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah
analisis deskriptif kualitatif yang dikembangkan oleh Miles dan Huberman terdiri
dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dampak penebangan hutan
Lakatepi terhadap kebutuhan air minum masyarakat Kelurahan Melai sangat
berpengaruh baik secara positif maupun secara negatif. Dampak positif bagi
penebangan hutan adalah dapat meningkatkan pendapatan pribadinya, dan
menambah pendapatan daerah; sedangkan dampak negatif adalah hutan Lakatepi
semakin gundul, masyarakat Kelurahan Melai kekurangan kebutuhan air minum ,
serta menambah anggaran rumah tangga mereka dibidang pemenuhan air minum.
Faktor-faktor yang mempengaruhi adanya penebangan hutan Lakatepi adalah
adanya pemberian izin pengolahan hutan dari pemerintah yang kemudian tidak
terkontrol oleh pemerintah Kota dalam hal ini adalah dinas Kehutanan Kota
Baubau, dan upaya-upaya yang dilakukan oleh pemerintah Kota Baubau adalah 1.
memebrikan bantuan modal kepada segelintir masyarakat Kelurahan Melai yang
selama ini melakukan penebangan kayu yang sebanyak 10 orang untuk berdagang
atau mengojek dalam rangka memenuhi kebutuhan rumah tangganya. 2.
melakukan pengawasan yang ketat dan diberikan sanksi yang berat jika
menemukan masyarakat yang menebang kayu disekitar mata air Lakatepi.
Agar penebangan hutan Lakatepi di Kelurahan Melai tidak
berkepanjangan, maka perlu ada keseriusan petugas Kehutanan yang mengawasi
hutan serta memberikan sanksi yang berat bagi pelaku penebang kayu, kemudian
melakukan seleksi yang ketat dalam memberikan izin usaha pengelolan hutan
sekitar kawasan mata air Lakatepi, kemudian pemerintah melakukan sosialisasi
kepada masyarakat tentang manfaat hutan magi manusia.
Kata kunci : Penebangan liar, hutan, kebutuhan air minum.
DAFTAR ISI
HALAMAN JUDUL............................................................................. i
HALAMAN PENGESAHAN............................................................... ii
DAFTAR ISI......................................................................................... vi
BAB I. PENDAHULUAN................................................................. 1
A. Latar Belakang....................................................................... 1
B. Rumusan Masalah................................................................... 4
BAB II. TINJAUAN PUSTAKA………………………………………. 6
A. Konsep Dampak...................................................................... 6
B. Konsep Penebangan Hutan……………………...................... 7
C. Konsep Perlindungan Hutan.................................................... 9
D. Ruang Lingkup Perlindungan Hutan……………………....... 10
E. Manusia dan Lingkungan (Ekologi Manusia)........................... 11
F. Pengusahaan Sumber Daya Alam dan Kerusakan Lingkungan. 13
BAB III. METODE PENELITIAN........................................................... 25
A. Desain Penelitian....................................................................... 25
B. Bentuk dan Cara menentukannya............................................. 26
C. Teknik Pengumpulan Data......................................................... 26
D. Teknik Analisa Data................................................................... 28
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………................ 29
A. Deskripsi Lokasi Penelitian…………………………………... 29
1. Keadaan Wilayah Kelurahan Melai................………......... 29
2. Luas Wilayah Kelurahan Melai.............…………………... 29
3. Keadaan Iklim Kelurahan Melai..............…………………. 30
4. Letak Geografis dan Topografi…………………................ 31
5. Kondisi Demografis Kelurahan Melai..............……............ 32
B. Dampak Penebangan Hutan Sekitar Mata Air Terhadap
Kebutuhan Air Masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan
Murhum Kota Baubau............................................................... 39
1. Dampak Positif yang diperoleh Masyarakat Kelurahan
Melai……………………………………………………… 39
2. Dampak Negatif yang diperoleh masyarakat
Kelurahan Melai…………………………………………. 41
C. Faktor-faktor yang mempengaruhi adanya penebangan kayu 44
1. Sebagai Kebutuhan sebagian kecil masyarakat
Kelurahan Melai………………………..…...................... 44
2. Melakukan pengawasan yang ketat……………………… 49
3. Pemerintah Melakukan Sosialisasi………………………. 50
BAB V KESIMPULAN DAN SARAN-SARAN……………………… 53
A. Kesimpulan…………………………………………………...... 53
B. Saran-Saran…………………………………………………….. 54
DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………...... 55

More Related Content

Viewers also liked

Greatworkings presentation
Greatworkings presentationGreatworkings presentation
Greatworkings presentationAdeel Bashir
 
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tế
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tếCase chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tế
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tếSocola Kem
 

Viewers also liked (7)

Greatworkings presentation
Greatworkings presentationGreatworkings presentation
Greatworkings presentation
 
Rrrr
RrrrRrrr
Rrrr
 
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tế
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tếCase chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tế
Case chương 10 chiến lược kinh doanh quốc tế
 
Titulo texto
Titulo textoTitulo texto
Titulo texto
 
μυστράς λυόν7
μυστράς λυόν7μυστράς λυόν7
μυστράς λυόν7
 
21047181정지수
21047181정지수21047181정지수
21047181정지수
 
Taller condicional
Taller condicionalTaller condicional
Taller condicional
 

Similar to Cover

Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat Desa
Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat DesaPemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat Desa
Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat DesaHabibullah
 
8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)Warnet Raha
 
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjaga
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjagaKearifan lokal lestari, sumber daya air terjaga
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjagaZulham Hafid
 
best practices scbfwm 2014 regional lampung
best practices scbfwm 2014 regional lampungbest practices scbfwm 2014 regional lampung
best practices scbfwm 2014 regional lampungMohd. Yunus
 
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...Aulia Rahma
 
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015yesintabella
 
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan HidupKebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan HidupNahdya Maulina
 
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...Tri Widodo W. UTOMO
 
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptx
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptxBahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptx
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptxLuhtuCandraAstriani
 
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid ii
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid iiTumbuhan obat tradisional di sulut jilid ii
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid iiH4llud4l
 
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)ELsagha Bintang
 
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKAT
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKATSISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKAT
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKATSudirman Sultan
 
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...Laras Agung
 

Similar to Cover (20)

Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat Desa
Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat DesaPemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat Desa
Pemanfataan Lahan Sebagai Upaya Pembangunan Masyarakat Desa
 
8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)
 
8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)8113 16022-1-sm(2)
8113 16022-1-sm(2)
 
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjaga
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjagaKearifan lokal lestari, sumber daya air terjaga
Kearifan lokal lestari, sumber daya air terjaga
 
Presentation fakdawer hsl
Presentation fakdawer hslPresentation fakdawer hsl
Presentation fakdawer hsl
 
best practices scbfwm 2014 regional lampung
best practices scbfwm 2014 regional lampungbest practices scbfwm 2014 regional lampung
best practices scbfwm 2014 regional lampung
 
Lks
LksLks
Lks
 
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...
Faktor Risiko Akibat Penambangan Batubara Terhadap Kejadian Demam Berdarah De...
 
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015
LAPORAN PBL I DESA REMPOAH KECAMATAN BATURRADEN KABUPATEN BANYUMAS 2015
 
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan HidupKebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
Kebijakan Nasional Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup
 
Valuasi Ekonomi Hutan Mangrove
Valuasi Ekonomi Hutan MangroveValuasi Ekonomi Hutan Mangrove
Valuasi Ekonomi Hutan Mangrove
 
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...
Pola Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Lingkungan Berbasis Pengetahuan dan Kea...
 
Hutan adat
Hutan adat Hutan adat
Hutan adat
 
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptx
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptxBahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptx
Bahan Ajar Kegiatan Pembelajaran 2.1.pptx
 
8113 16022-1-sm
8113 16022-1-sm8113 16022-1-sm
8113 16022-1-sm
 
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid ii
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid iiTumbuhan obat tradisional di sulut jilid ii
Tumbuhan obat tradisional di sulut jilid ii
 
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)
1. laporan barles kel 14 kkl ekologi alas purwo (fix)
 
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKAT
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKATSISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKAT
SISTEM PEMANTAUAN DAN PENGAWASAN BERBASIS MASYARAKAT
 
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...
KUALITAS AIR DAN SANITASI TERHADAP PENYAKIT DIARE DI DESA PENYAMBARAN KECAMAT...
 
Isi menjaga , melestarikan setetes sumber mata air,
Isi menjaga , melestarikan setetes sumber mata air,Isi menjaga , melestarikan setetes sumber mata air,
Isi menjaga , melestarikan setetes sumber mata air,
 

Cover

  • 1. LAPORAN HASIL PENELITIAN DAMPAK PENEBANGAN LIAR PADA HUTAN LAKATEPI TERHADAP KEBUTUHAN AIR MINUM MASYARAKAT KELURAHAN MELAI KECAMATAN MURHUM KOTA BAUBAU Oleh : LA PARASIT NIDON : 0931126241 LA ODE SARIFUDDIN NPM : 10 120 050 FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS DAYANU IKHSANUDDIN BAUBAU 2011
  • 2. HALAMAN PENGESAHAN 1. a. Judul Penelitian : Dampak Penebangan Liar pada Hutan Lakatepi Terhadap Kebutuhan Air Minum Masyarakat Kelurahan Melai Kec.Murhum Kota Baubau. b. Bidang Ilmu : Sosiologi c. Kategori Penelitian : Biasa 2. Jumlah Peneliti : 2 Orang  Ketua Peneliti : 1. Nama Lengkap dan Gelar : Drs. La Parasit, M.Si 2. Jenis Kelamin : Laki-Laki 3. Golongan Pangkat : Lektor Kepala IV/a. 4. Jabatan Fungsional : Lektor Kepala IV/a. 5. Program Studi : Sosiologi 6. Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik  Anggota Peneliti : a. Nama Lengkap : La Ode Sarifuddin b. Jenis kelamin : Laki-Laki c. Mahasiswa : Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik. d. NPM : 10 120 050 e. Program Studi : Sosiologi 3. Lokasi Penelitian : Kelurahan Melai Kota Baubau 4. Kerjasama dengan Instansi Lain : - 5. Lama Penelitian : 3 Bulan 6. Sumber Biaya : a. Dari UNIDAYAN : Rp. 5.000.000,- b. Sumber Lain : Rp. 2.500.000.- Jumlah : Rp. 7.500.000,- Baubau, Nopember 2011 Mengetahui: Ketua Program Studi Sosiologi Ketua Peneliti, ASRAN ABDULLAH, S.Sos, M.Si DRS. LA PARASIT., M.Si NIDN. 0919127003 NIDN. 0931126241 Ketua LPPM UNIDAYAN, Dekan FISIP UNIDAYAN, Dra. RAHMATIA, M. Pd Prof. Dr. ASMIDDIN, M.Si NIP : 19680330 199403 2002 NIP : 19560615 198603 1 005
  • 3. ABSTRAK Nama : LA ODE SARIFUDDIN, Nomor Pokok Mahasiswa 10 120 050 Judul Skripsi Dampak Penebangan Liar pada Hutan Lakatepi Terhadap Kebutuhan Air Minum Masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan Murhum Kota Baubau (dibimbing oleh Drs. La Ode Hadia, M.Si dan Asran Abdullah, S.Sos,M.Si.) Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan dampak penebangan hutan Lakatepi terhadap kebutuhan air minum masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan Murhum Kota Baubau, faktor-faktor apa yang mempegaruhi adanya penebangan hutan Lakatepi serta upaya-upaya apa yang dilakukan oleh pemerintah Kota Baubau. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Januari sampai Maret 2014 dengan metode penelitin yang digunakan adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan analisis kualitatif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah data primer melalui observasi (pengamatan) dan interview (wawancara) mendalam kepada informan, sedangkan data sekunder adalah melelui studi kepustakaan atau kajian dokumen. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif kualitatif yang dikembangkan oleh Miles dan Huberman terdiri dari reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dampak penebangan hutan Lakatepi terhadap kebutuhan air minum masyarakat Kelurahan Melai sangat berpengaruh baik secara positif maupun secara negatif. Dampak positif bagi penebangan hutan adalah dapat meningkatkan pendapatan pribadinya, dan menambah pendapatan daerah; sedangkan dampak negatif adalah hutan Lakatepi semakin gundul, masyarakat Kelurahan Melai kekurangan kebutuhan air minum , serta menambah anggaran rumah tangga mereka dibidang pemenuhan air minum. Faktor-faktor yang mempengaruhi adanya penebangan hutan Lakatepi adalah adanya pemberian izin pengolahan hutan dari pemerintah yang kemudian tidak terkontrol oleh pemerintah Kota dalam hal ini adalah dinas Kehutanan Kota Baubau, dan upaya-upaya yang dilakukan oleh pemerintah Kota Baubau adalah 1. memebrikan bantuan modal kepada segelintir masyarakat Kelurahan Melai yang selama ini melakukan penebangan kayu yang sebanyak 10 orang untuk berdagang atau mengojek dalam rangka memenuhi kebutuhan rumah tangganya. 2. melakukan pengawasan yang ketat dan diberikan sanksi yang berat jika menemukan masyarakat yang menebang kayu disekitar mata air Lakatepi. Agar penebangan hutan Lakatepi di Kelurahan Melai tidak berkepanjangan, maka perlu ada keseriusan petugas Kehutanan yang mengawasi hutan serta memberikan sanksi yang berat bagi pelaku penebang kayu, kemudian melakukan seleksi yang ketat dalam memberikan izin usaha pengelolan hutan sekitar kawasan mata air Lakatepi, kemudian pemerintah melakukan sosialisasi kepada masyarakat tentang manfaat hutan magi manusia. Kata kunci : Penebangan liar, hutan, kebutuhan air minum.
  • 4. DAFTAR ISI HALAMAN JUDUL............................................................................. i HALAMAN PENGESAHAN............................................................... ii DAFTAR ISI......................................................................................... vi BAB I. PENDAHULUAN................................................................. 1 A. Latar Belakang....................................................................... 1 B. Rumusan Masalah................................................................... 4 BAB II. TINJAUAN PUSTAKA………………………………………. 6 A. Konsep Dampak...................................................................... 6 B. Konsep Penebangan Hutan……………………...................... 7 C. Konsep Perlindungan Hutan.................................................... 9 D. Ruang Lingkup Perlindungan Hutan……………………....... 10 E. Manusia dan Lingkungan (Ekologi Manusia)........................... 11 F. Pengusahaan Sumber Daya Alam dan Kerusakan Lingkungan. 13 BAB III. METODE PENELITIAN........................................................... 25 A. Desain Penelitian....................................................................... 25 B. Bentuk dan Cara menentukannya............................................. 26 C. Teknik Pengumpulan Data......................................................... 26 D. Teknik Analisa Data................................................................... 28 BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN………................ 29 A. Deskripsi Lokasi Penelitian…………………………………... 29 1. Keadaan Wilayah Kelurahan Melai................………......... 29 2. Luas Wilayah Kelurahan Melai.............…………………... 29
  • 5. 3. Keadaan Iklim Kelurahan Melai..............…………………. 30 4. Letak Geografis dan Topografi…………………................ 31 5. Kondisi Demografis Kelurahan Melai..............……............ 32 B. Dampak Penebangan Hutan Sekitar Mata Air Terhadap Kebutuhan Air Masyarakat Kelurahan Melai Kecamatan Murhum Kota Baubau............................................................... 39 1. Dampak Positif yang diperoleh Masyarakat Kelurahan Melai……………………………………………………… 39 2. Dampak Negatif yang diperoleh masyarakat Kelurahan Melai…………………………………………. 41 C. Faktor-faktor yang mempengaruhi adanya penebangan kayu 44 1. Sebagai Kebutuhan sebagian kecil masyarakat Kelurahan Melai………………………..…...................... 44 2. Melakukan pengawasan yang ketat……………………… 49 3. Pemerintah Melakukan Sosialisasi………………………. 50 BAB V KESIMPULAN DAN SARAN-SARAN……………………… 53 A. Kesimpulan…………………………………………………...... 53 B. Saran-Saran…………………………………………………….. 54 DAFTAR PUSTAKA…………………………………………………...... 55