SlideShare a Scribd company logo
1 of 19
Materi V
Nama : muhammad nur effendi

NIM : 20130210006
PENGERTIAN INTERNET
 internet (kependekan dari interconnection-networking)
adalah seluruh jaringan komputer yang saling terhubung
menggunakan standar sistem global Transmission Control
Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol
pertukaran paket (packet switching communication protocol)
untuk melayani miliaran pengguna di seluruh
dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet.
Cara menghubungkan rangkaian dengan kaidah ini
dinamakan internetworking ("antarjaringan").
BAGAIMANA CARA KERJA INTERNET ?
Internet

WWW servers

(WWW)
pemakai
(clients)
melakukan
browsing


Web site
Pembuat web site
menulis HTML

berupa file
HTML
Cara Kerja Internet
 Pertama-tama, mari kita kenalan sedikit dengan IP address.
Jadi, karena internet ini merupakan jaringan komputer global,
maka setiap komputer yang terhubung ke internet harus
memiliki alamat yang unik yang disebut dengan IP address.
Jika anda terhubung ke internet melalui Internet Service
Provider (ISP), maka anda akan diberi alamat IP sementara
selama durasi sesi dial-in anda, Tapi jika anda terhubung ke
internet melalui local area network (LAN), maka komputer
anda akan memiliki IP address permanen atau mungkin juga
mendapat alamat sementara dari server DHCP (Dynamic
Host Configuration Protocol).
Secara singkat, dalam sebuah proses pengiriman paket data,
sebuah komputer pengguna (client computer) harus terhubung
terlebih dahulu ke sebuah server agar bisa terhubung ke
jaringan internet. Tugas server adalah mengatur akses serta
mengirimkan paket-paket data dari dan ke internet. Yang
menghubungkan komputer pengguna dengan server adalah
protokol.
Cara kerja internet – protokol
TCP / IP
 Bagaimana cara komputer melakukan komunikasi dengan
komputer lain yang terhubung ke internet? Kita lihat
contohnya. Misalnya IP address anda adalah 1.2.3.4 dan
anda ingin mengirimkan pesan ke komputer dengan IP
address 5.6.7.8. Pesan yang anda tulis berupa kata ‘Hello
5.6.7.8!’. Pesan tersebut harus dikirim melalui saluran yang
menghubungkan komputer anda ke internet. katakanlah
anda telah terhubung ke ISP anda dari rumah dan pesan
yang bersangkutan harus dikirim melalui saluran telepon.
Oleh karena itu, pesan yang awalnya berupa teks abjad
harus diterjemahkan menjadi sinyal elektronik, ditransmisikan
melalui internet, lalu diterjemahkan kembali ke dalam teks
abjad. Bagaimana caranya ya? Nah, proses ini dilakukan
oleh lapisan-lapisan protokol. Setiap komputer protokol untuk
berkomunikasi di internet. Protokol yang digunakan pada
internet ini disebut sebagai protokol TCP/IP.
Apa saja sih tahapan-tahapan yang terjadi pada protokol TCP/IP?
Sebelumnya, kami perkenalkan 4 layer (lapisan) utama pada
protokol TCP/IP, yaitu Application layer, TCP layer, IP layer dan
hardware. Berikut penjelasannya :
- Pesan yang bersangkutan akan memulai perjalanan dari
Application layer dan melanjutkannya ke TCP layer. Setiap paket
akan diberi nomor port. Protokol harus tahu di komputer tujuan
program mana yang akan menerima pesan, itulah sebabnya
paket dilengkapi dengan nomor port.
- Setelah melalui TCP layer, paket akan melanjutkan perjalanan
ke IP layer dimana setiap paket akan menerima alamat tujuan,
yaitu 5.6.7.8 (berdasarkan contoh).
- Kini paket pesan anda telah memiliki nomor port dan IP address
serta siap untuk dikirim melalui internet. Sedangkan hardware
layer akan mengubah paket yang awalnya berisi teks abjad ke
sinyal elektronik untuk kemudian mengirimkannya melalui saluran
telepon.
Di ujung lain saluran telepon, ISP anda telah memiliki koneksi
langsung ke internet. Kemudian router ISP akan memeriksa
alamat tujuan pada setiap paket data serta menentukan akan
dikirim ke mana paket yang bersangkutan tadi. Untuk
menentukan IP yang menjadi target, biasa dipergunakan system
DNS (Domain Name Server) yang berfungsi untuk merubah nama
dari berbentuk huruf (A-Z, -, 0-9) menjadi data berbentuk angka.
- Akhirnya, paket akan sampai di komputer tujuan, yaitu komputer
dengan IP address 5.6.7.8. Disini, paket-paket akan mulai
melakukan perjalanan pulang. Selama perjalanan pulang, semua
data-data routing (seperti IP address dan nomor port) yang
disertakan sebelumnya akan dilucuti dari paket.
- Saat data tersebut sampai pada application layer, maka paket
telah berubah kembali ke bentuk aslinya, yaitu ‘Hello 5.6.7.8!’
Lapisan-lapisan pada TCP/IP:
 1.
Aplication Layer
 Aplication Layer (Lapisan aplikasi) bertindak sebagai
antarmuka antara pengguna dan sistem, sehingga pengguna
dapat dengan mudah menggunakan Internet tanpa
direpotkan detail sistem pengelolaan dan transmisi data yang
rumit. Lapisan ini memiliki aplikasi khusus protokol seperti
hypertext transfer protocol (HTTP), email, chatting, atau file
transfer protocol (FTP), dll, yang berkomunikasi dengan
lapisan berikutnya.
 2.
Transmission Control Protocol (TCP) Layer
 Lapisan ini berada antara lapisan aplikasi dan lapisan
protokol Internet (IP).Lapisan ini berfungsi untuk menerima
dan mengarahkan data ke aplikasi tertentu menggunakan
nomor port.
 3.

Internet Protocol (IP) Layer
Tugas utama dari lapisan ini adalah memberikan identifikasi mesin
pada jaringan. Identifikasi diperlukan layaknyasebuah alamat tiap rumah
yang bersifat unik/berbeda karena setiap rumah tersebut berada pada
tempat yang berbeda, tentu untuk mengirimkan paket agar sampai
ketujuan diperlukan alamat yang tepat. Internet protokol berfungsi untuk
memberikan alamat yang berbeda pada tiap perangkat jaringan.
 4.

Hardware Layer
Hardware Layer (lapisan perangkat keras) sesuai denga namanya
berfungsi secara fisik menghubungkan komputer ke media transmisi data.
Media transmisi tersebut dapat berupa saluran telepon, jaringan selular
atau koneksi satelit. Lapisan ini termasuk modem, kartu ethernet dan
perangkat keras yang langsung terhubung dengan proses transmisi data.
Lapisan ini juga yang berperan dalam menerjemahkan sinyal digital
berupa bilangan biner yang dapat dimengerti oleh komputer menjadi
sinyal analog yang dapat ditransmisikan lewat saluran telepon dan
sebaliknya apabila diperlukan.
 Pada protokol TCP/IP lapisan Internet Protokol (IP) adalah lapisan
yang bertugas untuk memberikan IP Adress kepada tiap
komputer/mesin jaringan. IP Adress adalah deretan angka biner
(angka biner adalah angka yang hanya terdiri dari bilangan 0 dan 1)
antara 32-bit sampai 128-bit yang dipakai untuk mengidentifikasi tiap
komputer host dalam jaringan Internet. Sistem pengalamatan IP
tersebut terdiri dari dua jenis, yaitu IPv4 dan IPv6. Contoh dari IP
Adress adalah 121.243.222.123 (IPv4) dan 2001:e00:d:10:3:140:83
(Ipv6).
Cara Kerja Internet Pada Saat Transmisi Data Antara
Dua Buah Node
Berikut contoh gambar skema
jaringan internet..
Skema Peralatan (Satelit)
Skema Peralatan(Telepon)
Berikut contoh gambar tentang
jaringan internet..
SEKIAN DAN TERIMAKASIH..

More Related Content

What's hot (16)

TCP IP
TCP IPTCP IP
TCP IP
 
Jaringan Komputer : Konsep TCP/IP
Jaringan Komputer : Konsep TCP/IPJaringan Komputer : Konsep TCP/IP
Jaringan Komputer : Konsep TCP/IP
 
Kkpicha
KkpichaKkpicha
Kkpicha
 
Tugas v
Tugas vTugas v
Tugas v
 
JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2 JARINGAN KOMPUTER 2
JARINGAN KOMPUTER 2
 
Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet Cara Kerja Internet
Cara Kerja Internet
 
Cara kerja internet
Cara kerja internetCara kerja internet
Cara kerja internet
 
Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]Cara kerja internet[1]
Cara kerja internet[1]
 
Topik 3 protokol
Topik 3    protokolTopik 3    protokol
Topik 3 protokol
 
Pengantar jarkom-1-4 tcp ip
Pengantar jarkom-1-4 tcp ipPengantar jarkom-1-4 tcp ip
Pengantar jarkom-1-4 tcp ip
 
Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework Jaringan komputer homework
Jaringan komputer homework
 
TCP/IP dan IP Address
TCP/IP dan IP AddressTCP/IP dan IP Address
TCP/IP dan IP Address
 
Network
NetworkNetwork
Network
 
120010328 jarkom dasar
120010328 jarkom dasar120010328 jarkom dasar
120010328 jarkom dasar
 
Memahami ip address
Memahami ip addressMemahami ip address
Memahami ip address
 
Tugas Jarkom
Tugas JarkomTugas Jarkom
Tugas Jarkom
 

Viewers also liked

Ciencia, técnica y tecnología
Ciencia, técnica y tecnologíaCiencia, técnica y tecnología
Ciencia, técnica y tecnologíatominico
 
What is horror1
What is horror1What is horror1
What is horror1kjenkins16
 
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouders
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouderspresentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouders
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met oudersMargot Koekkoek
 
Tugas5 abdullah mahri
Tugas5 abdullah mahriTugas5 abdullah mahri
Tugas5 abdullah mahriEphen Surepen
 
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогікпорівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік2jifqf5e
 
Media research
Media researchMedia research
Media researchJordan117
 
Flaxmill Maltings Memories
Flaxmill Maltings MemoriesFlaxmill Maltings Memories
Flaxmill Maltings Memoriesflaxmillmaltings
 
Flaxmill Maltings Documentary Research Project
Flaxmill Maltings Documentary Research ProjectFlaxmill Maltings Documentary Research Project
Flaxmill Maltings Documentary Research Projectflaxmillmaltings
 
Flaxmill Maltings Timeline
Flaxmill Maltings TimelineFlaxmill Maltings Timeline
Flaxmill Maltings Timelineflaxmillmaltings
 
Dockercon2015 bamboo
Dockercon2015 bambooDockercon2015 bamboo
Dockercon2015 bambooSteve Smith
 
Bagian 3 perkawinan beda agama
Bagian 3 perkawinan beda agamaBagian 3 perkawinan beda agama
Bagian 3 perkawinan beda agamakukuh_hinggar
 
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Marinaramon
 

Viewers also liked (20)

Kisley
KisleyKisley
Kisley
 
Ciencia, técnica y tecnología
Ciencia, técnica y tecnologíaCiencia, técnica y tecnología
Ciencia, técnica y tecnología
 
What is horror1
What is horror1What is horror1
What is horror1
 
Sosedidoma.ru
Sosedidoma.ruSosedidoma.ru
Sosedidoma.ru
 
2 1. sejarah-ti
2 1. sejarah-ti2 1. sejarah-ti
2 1. sejarah-ti
 
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouders
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouderspresentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouders
presentatie brede school congres 6 november 2013 Doorgaande lijn met ouders
 
Tugas5 abdullah mahri
Tugas5 abdullah mahriTugas5 abdullah mahri
Tugas5 abdullah mahri
 
Tugas ti
Tugas ti  Tugas ti
Tugas ti
 
Shows as described by helice
Shows as described by heliceShows as described by helice
Shows as described by helice
 
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогікпорівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік
порівняльна характеристика традиційної та інноваційної педагогік
 
Media research
Media researchMedia research
Media research
 
Do you even lift, Bro?
Do you even lift, Bro?Do you even lift, Bro?
Do you even lift, Bro?
 
Flaxmill Maltings Memories
Flaxmill Maltings MemoriesFlaxmill Maltings Memories
Flaxmill Maltings Memories
 
Flaxmill Maltings Documentary Research Project
Flaxmill Maltings Documentary Research ProjectFlaxmill Maltings Documentary Research Project
Flaxmill Maltings Documentary Research Project
 
Errores de la traducción
Errores de la traducciónErrores de la traducción
Errores de la traducción
 
Flaxmill Maltings Timeline
Flaxmill Maltings TimelineFlaxmill Maltings Timeline
Flaxmill Maltings Timeline
 
Dockercon2015 bamboo
Dockercon2015 bambooDockercon2015 bamboo
Dockercon2015 bamboo
 
Bagian 3 perkawinan beda agama
Bagian 3 perkawinan beda agamaBagian 3 perkawinan beda agama
Bagian 3 perkawinan beda agama
 
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
Guia Didàctica "Les cançons de Mallorca"
 
Student Translational Scholars
Student Translational ScholarsStudent Translational Scholars
Student Translational Scholars
 

Similar to Materi v

Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02rizkiinrl
 
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)afifarazana
 
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005bagus9958
 
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012Tugas TI 2 hilda ziya 140240012
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012bagus9958
 
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017bagus9958
 
Cara kerja internet
Cara kerja internetCara kerja internet
Cara kerja internetaldisofyan
 
PPT Komunikasi data.pptx
PPT Komunikasi data.pptxPPT Komunikasi data.pptx
PPT Komunikasi data.pptxmdimasramdani
 
introduction tcpip
introduction tcpipintroduction tcpip
introduction tcpipRiaChie
 
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptx
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptxcarakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptx
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptxNazri46
 
Transport Control Protokol / Internet Protokol
Transport Control Protokol / Internet ProtokolTransport Control Protokol / Internet Protokol
Transport Control Protokol / Internet Protokoljokokristianto23
 

Similar to Materi v (20)

rizkii
rizkiirizkii
rizkii
 
rizki ppt
rizki pptrizki ppt
rizki ppt
 
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
Rizkitecrkerjainternet 131119222943-phpapp02
 
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
Tugas 5, (afifa r, te, 2013.02.3.0027)
 
Tugas v
Tugas vTugas v
Tugas v
 
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005
tugas TI 2 Barkah firdaus jasena 140240005
 
Tugas 2
Tugas 2Tugas 2
Tugas 2
 
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012Tugas TI 2 hilda ziya 140240012
Tugas TI 2 hilda ziya 140240012
 
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
Tugas TI 2 rizal bagus 140240017
 
Cara kerja internet
Cara kerja internetCara kerja internet
Cara kerja internet
 
PPT Komunikasi data.pptx
PPT Komunikasi data.pptxPPT Komunikasi data.pptx
PPT Komunikasi data.pptx
 
Protokol TCP_IP.pdf
Protokol TCP_IP.pdfProtokol TCP_IP.pdf
Protokol TCP_IP.pdf
 
Konsep tcp
Konsep tcpKonsep tcp
Konsep tcp
 
Materi v
Materi vMateri v
Materi v
 
Materi v
Materi vMateri v
Materi v
 
Tugas dimas
Tugas dimasTugas dimas
Tugas dimas
 
introduction tcpip
introduction tcpipintroduction tcpip
introduction tcpip
 
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptx
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptxcarakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptx
carakerjainternetpunyaeka-141029072840-conversion-gate01.pptx
 
Pertemuan 5 tcp
Pertemuan 5 tcpPertemuan 5 tcp
Pertemuan 5 tcp
 
Transport Control Protokol / Internet Protokol
Transport Control Protokol / Internet ProtokolTransport Control Protokol / Internet Protokol
Transport Control Protokol / Internet Protokol
 

Materi v

  • 1. Materi V Nama : muhammad nur effendi NIM : 20130210006
  • 2. PENGERTIAN INTERNET  internet (kependekan dari interconnection-networking) adalah seluruh jaringan komputer yang saling terhubung menggunakan standar sistem global Transmission Control Protocol/Internet Protocol Suite (TCP/IP) sebagai protokol pertukaran paket (packet switching communication protocol) untuk melayani miliaran pengguna di seluruh dunia.Rangkaian internet yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaidah ini dinamakan internetworking ("antarjaringan").
  • 3. BAGAIMANA CARA KERJA INTERNET ? Internet WWW servers (WWW) pemakai (clients) melakukan browsing  Web site Pembuat web site menulis HTML berupa file HTML
  • 4. Cara Kerja Internet  Pertama-tama, mari kita kenalan sedikit dengan IP address. Jadi, karena internet ini merupakan jaringan komputer global, maka setiap komputer yang terhubung ke internet harus memiliki alamat yang unik yang disebut dengan IP address. Jika anda terhubung ke internet melalui Internet Service Provider (ISP), maka anda akan diberi alamat IP sementara selama durasi sesi dial-in anda, Tapi jika anda terhubung ke internet melalui local area network (LAN), maka komputer anda akan memiliki IP address permanen atau mungkin juga mendapat alamat sementara dari server DHCP (Dynamic Host Configuration Protocol).
  • 5. Secara singkat, dalam sebuah proses pengiriman paket data, sebuah komputer pengguna (client computer) harus terhubung terlebih dahulu ke sebuah server agar bisa terhubung ke jaringan internet. Tugas server adalah mengatur akses serta mengirimkan paket-paket data dari dan ke internet. Yang menghubungkan komputer pengguna dengan server adalah protokol.
  • 6. Cara kerja internet – protokol TCP / IP  Bagaimana cara komputer melakukan komunikasi dengan komputer lain yang terhubung ke internet? Kita lihat contohnya. Misalnya IP address anda adalah 1.2.3.4 dan anda ingin mengirimkan pesan ke komputer dengan IP address 5.6.7.8. Pesan yang anda tulis berupa kata ‘Hello 5.6.7.8!’. Pesan tersebut harus dikirim melalui saluran yang menghubungkan komputer anda ke internet. katakanlah anda telah terhubung ke ISP anda dari rumah dan pesan yang bersangkutan harus dikirim melalui saluran telepon. Oleh karena itu, pesan yang awalnya berupa teks abjad harus diterjemahkan menjadi sinyal elektronik, ditransmisikan melalui internet, lalu diterjemahkan kembali ke dalam teks abjad. Bagaimana caranya ya? Nah, proses ini dilakukan oleh lapisan-lapisan protokol. Setiap komputer protokol untuk berkomunikasi di internet. Protokol yang digunakan pada internet ini disebut sebagai protokol TCP/IP.
  • 7. Apa saja sih tahapan-tahapan yang terjadi pada protokol TCP/IP? Sebelumnya, kami perkenalkan 4 layer (lapisan) utama pada protokol TCP/IP, yaitu Application layer, TCP layer, IP layer dan hardware. Berikut penjelasannya : - Pesan yang bersangkutan akan memulai perjalanan dari Application layer dan melanjutkannya ke TCP layer. Setiap paket akan diberi nomor port. Protokol harus tahu di komputer tujuan program mana yang akan menerima pesan, itulah sebabnya paket dilengkapi dengan nomor port. - Setelah melalui TCP layer, paket akan melanjutkan perjalanan ke IP layer dimana setiap paket akan menerima alamat tujuan, yaitu 5.6.7.8 (berdasarkan contoh). - Kini paket pesan anda telah memiliki nomor port dan IP address serta siap untuk dikirim melalui internet. Sedangkan hardware layer akan mengubah paket yang awalnya berisi teks abjad ke sinyal elektronik untuk kemudian mengirimkannya melalui saluran telepon.
  • 8. Di ujung lain saluran telepon, ISP anda telah memiliki koneksi langsung ke internet. Kemudian router ISP akan memeriksa alamat tujuan pada setiap paket data serta menentukan akan dikirim ke mana paket yang bersangkutan tadi. Untuk menentukan IP yang menjadi target, biasa dipergunakan system DNS (Domain Name Server) yang berfungsi untuk merubah nama dari berbentuk huruf (A-Z, -, 0-9) menjadi data berbentuk angka. - Akhirnya, paket akan sampai di komputer tujuan, yaitu komputer dengan IP address 5.6.7.8. Disini, paket-paket akan mulai melakukan perjalanan pulang. Selama perjalanan pulang, semua data-data routing (seperti IP address dan nomor port) yang disertakan sebelumnya akan dilucuti dari paket. - Saat data tersebut sampai pada application layer, maka paket telah berubah kembali ke bentuk aslinya, yaitu ‘Hello 5.6.7.8!’
  • 9. Lapisan-lapisan pada TCP/IP:  1. Aplication Layer  Aplication Layer (Lapisan aplikasi) bertindak sebagai antarmuka antara pengguna dan sistem, sehingga pengguna dapat dengan mudah menggunakan Internet tanpa direpotkan detail sistem pengelolaan dan transmisi data yang rumit. Lapisan ini memiliki aplikasi khusus protokol seperti hypertext transfer protocol (HTTP), email, chatting, atau file transfer protocol (FTP), dll, yang berkomunikasi dengan lapisan berikutnya.  2. Transmission Control Protocol (TCP) Layer  Lapisan ini berada antara lapisan aplikasi dan lapisan protokol Internet (IP).Lapisan ini berfungsi untuk menerima dan mengarahkan data ke aplikasi tertentu menggunakan nomor port.
  • 10.  3. Internet Protocol (IP) Layer Tugas utama dari lapisan ini adalah memberikan identifikasi mesin pada jaringan. Identifikasi diperlukan layaknyasebuah alamat tiap rumah yang bersifat unik/berbeda karena setiap rumah tersebut berada pada tempat yang berbeda, tentu untuk mengirimkan paket agar sampai ketujuan diperlukan alamat yang tepat. Internet protokol berfungsi untuk memberikan alamat yang berbeda pada tiap perangkat jaringan.  4. Hardware Layer Hardware Layer (lapisan perangkat keras) sesuai denga namanya berfungsi secara fisik menghubungkan komputer ke media transmisi data. Media transmisi tersebut dapat berupa saluran telepon, jaringan selular atau koneksi satelit. Lapisan ini termasuk modem, kartu ethernet dan perangkat keras yang langsung terhubung dengan proses transmisi data. Lapisan ini juga yang berperan dalam menerjemahkan sinyal digital berupa bilangan biner yang dapat dimengerti oleh komputer menjadi sinyal analog yang dapat ditransmisikan lewat saluran telepon dan sebaliknya apabila diperlukan.
  • 11.  Pada protokol TCP/IP lapisan Internet Protokol (IP) adalah lapisan yang bertugas untuk memberikan IP Adress kepada tiap komputer/mesin jaringan. IP Adress adalah deretan angka biner (angka biner adalah angka yang hanya terdiri dari bilangan 0 dan 1) antara 32-bit sampai 128-bit yang dipakai untuk mengidentifikasi tiap komputer host dalam jaringan Internet. Sistem pengalamatan IP tersebut terdiri dari dua jenis, yaitu IPv4 dan IPv6. Contoh dari IP Adress adalah 121.243.222.123 (IPv4) dan 2001:e00:d:10:3:140:83 (Ipv6).
  • 12. Cara Kerja Internet Pada Saat Transmisi Data Antara Dua Buah Node
  • 13. Berikut contoh gambar skema jaringan internet..
  • 16. Berikut contoh gambar tentang jaringan internet..
  • 17.
  • 18.