SlideShare a Scribd company logo
1 of 1
Nama :
Kelas : II
Mata Pelajaran : Agama
I. Berilah tanda silang (X) atau ( )pada huruf a, b, c dan d yang menurutmu benar
1. Apakah arti Qolqolah ?
a. Menyembunyikan c. Menyatakan
b. Memantulkan
2. Dibawah ini yang manakah menurutmu huruf Qolqolah ?
a. c.
b.
3. Apabila sebelum Lam yang bertasydid pada kalimat Allah berbaris Fathah/ Dhommah, maka hukum bacaannya adalah ?
a. Tafkhim c. Boleh Tafhkim/Tarqiq
b. Tarqiq
4. Hukum membaca huruf Ro di dalam Ilmu Tajwid dibagi kepada ……….. bagian
a. 2 c. 4
b. 3
5. Apabila Nun dan Mim bertasydid, dimanapun tempatnya wajib ?
a. Gunnah c. Tafkhim
b. Idzhar
6. Kencing anak laki-laki yang belum cukup umurnya 2 tahun dan belum memakan sesuatu kecuali air susu ibunya adalah najis ?
a. Mughollazhoh c. Mukhoffah
b. Mutawasshitoh
7. Perbuatan dan perkataan yang dimulai dengan takbir, di sudahi dengan salam, beserta niat dan syarat tertentu adalah pengertian dari ?
a. Wudhu’ c. Najis
b. Shalat
8. Yang manakah dibawah ini yang termasuk air yang suci lagi mensucikan ?
a. Air Perigi c. Air Tebu
b. Air Teh
9. Hadats kecil ialah kondisi yang menghalangi seseorang untuk Shalat/ Tawaf yang dapat dihilangkan dengan cara ?
a. Mandi c. Mencuci
b. Berwudhu
10. Membasuh dua tangan hingga dua mata siku adalah Rukun Wudhu’ dengan nomor urutan ke ?
a. Satu c. Tiga
b. Empat
11. Hamba Allah yang bertubuh cahaya halus serta bagu bentuknya, tidak lagi-dan tidak perempuan, tidak makan dan tidak minum adalah pengertian dari ?
a. Tuhan c. Rasul
b. Malaikat
12. Berapakah jumlah Nabi dan Rasul yang wajib kita ketahui ?
a. 25 c. 10
b. 20
13. Nabi sebelum Nabi Muhammad dan dia yang menerima Kitab Injil ialah ?
a. Musa A.S c. Isa A.S
b. Daud A.S
14. Sekalian manusia akan dibangkitkan Allah dari kuburnya masing-masing, kemudian dikumpulkan Allah di satu tempat dinamakan Mahsyar, adalah
pengertian dari ?
a. Surga c. Neraka
b. Kiamat
15. Malaikat yang bertugas meniup sangkakala, dan malaikat yang bertugas menyampaikan wahyu Allah ialah ?
a. Izrail dan Mikail c. Israfil dan Jibril
b. Munkar dan Nankir
II. ISIAN
1. Tuliskan sifat-sifat yang wajib bagi Rasul dan artinya …….
2. Neraka ialah …….
3. Tuliskan 3 Sifat Terpuji dan 3 Sifat Tercela …………………
4. Tuliskan semua nama-nama Surga …………………
5. Nama Neraka tempatnya Iblis dan Para Pengikutnya ialah ……………….

More Related Content

Similar to Agama Kelas 2 Mata Pelajaran Agama

Similar to Agama Kelas 2 Mata Pelajaran Agama (20)

Soal kelas 6
Soal kelas 6Soal kelas 6
Soal kelas 6
 
Soal UTS PAI Kelas 5 Semester 2
Soal UTS PAI Kelas 5 Semester 2Soal UTS PAI Kelas 5 Semester 2
Soal UTS PAI Kelas 5 Semester 2
 
SEMIFINAL 1.docx
SEMIFINAL 1.docxSEMIFINAL 1.docx
SEMIFINAL 1.docx
 
Soal Ulangan Tengah Semester II PAI Kelas 1
Soal Ulangan Tengah Semester II PAI Kelas 1Soal Ulangan Tengah Semester II PAI Kelas 1
Soal Ulangan Tengah Semester II PAI Kelas 1
 
Soal akidak kelas delapan
Soal akidak kelas delapanSoal akidak kelas delapan
Soal akidak kelas delapan
 
Ukk aqidah akhlak 7
Ukk aqidah akhlak 7Ukk aqidah akhlak 7
Ukk aqidah akhlak 7
 
Ukk aqidah akhlak 7
Ukk aqidah akhlak 7Ukk aqidah akhlak 7
Ukk aqidah akhlak 7
 
SOAL PAI.doc
SOAL PAI.docSOAL PAI.doc
SOAL PAI.doc
 
Soal uts pai kelas 1 semester 2
Soal uts pai kelas 1 semester 2Soal uts pai kelas 1 semester 2
Soal uts pai kelas 1 semester 2
 
9. ujian agama praktek
9. ujian agama praktek9. ujian agama praktek
9. ujian agama praktek
 
Soal sejarah kebudayaan islam kelas 4 semester ganjil 2018 2019
Soal sejarah kebudayaan islam  kelas 4 semester ganjil 2018 2019Soal sejarah kebudayaan islam  kelas 4 semester ganjil 2018 2019
Soal sejarah kebudayaan islam kelas 4 semester ganjil 2018 2019
 
Soal PAT Kelas X - PAI (Websiteedukasi.com).doc
Soal PAT Kelas X - PAI (Websiteedukasi.com).docSoal PAT Kelas X - PAI (Websiteedukasi.com).doc
Soal PAT Kelas X - PAI (Websiteedukasi.com).doc
 
Naskah soal um al quran hadis m ts n 4_2021
Naskah soal um al quran hadis m ts n 4_2021Naskah soal um al quran hadis m ts n 4_2021
Naskah soal um al quran hadis m ts n 4_2021
 
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
Blanko soal pilihan ganda 1  2008Blanko soal pilihan ganda 1  2008
Blanko soal pilihan ganda 1 2008
 
soal tpq (aqidah) 2022.docx
soal tpq (aqidah) 2022.docxsoal tpq (aqidah) 2022.docx
soal tpq (aqidah) 2022.docx
 
Agama kelas v
Agama kelas vAgama kelas v
Agama kelas v
 
soal kelas 5
soal kelas 5soal kelas 5
soal kelas 5
 
soal kelas v
soal kelas vsoal kelas v
soal kelas v
 
01 pai
01 pai01 pai
01 pai
 
SOAL PAI KELAS 4.pdf
SOAL PAI KELAS 4.pdfSOAL PAI KELAS 4.pdf
SOAL PAI KELAS 4.pdf
 

More from malla bora

surat izin mengikuti kegiatan.docx
surat izin mengikuti kegiatan.docxsurat izin mengikuti kegiatan.docx
surat izin mengikuti kegiatan.docxmalla bora
 
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxFORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxmalla bora
 
PRAKTEK UMUM.docx
PRAKTEK UMUM.docxPRAKTEK UMUM.docx
PRAKTEK UMUM.docxmalla bora
 
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docxSAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docxmalla bora
 
soal tp ar-ridhwaniyah.docx
soal tp ar-ridhwaniyah.docxsoal tp ar-ridhwaniyah.docx
soal tp ar-ridhwaniyah.docxmalla bora
 
Surat keputusan pengurus membuat seminar
Surat keputusan pengurus membuat seminarSurat keputusan pengurus membuat seminar
Surat keputusan pengurus membuat seminarmalla bora
 
Proposal talk show internasional untuk rektor
Proposal talk show internasional untuk rektorProposal talk show internasional untuk rektor
Proposal talk show internasional untuk rektormalla bora
 
Surat lamaran raja syap nasution
Surat lamaran raja syap nasutionSurat lamaran raja syap nasution
Surat lamaran raja syap nasutionmalla bora
 
Format kosong nama praker in
Format kosong nama praker inFormat kosong nama praker in
Format kosong nama praker inmalla bora
 
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdf
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdfKalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdf
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdfmalla bora
 
Surat pernyataan kemenkumham 2
Surat pernyataan kemenkumham 2Surat pernyataan kemenkumham 2
Surat pernyataan kemenkumham 2malla bora
 

More from malla bora (15)

surat izin mengikuti kegiatan.docx
surat izin mengikuti kegiatan.docxsurat izin mengikuti kegiatan.docx
surat izin mengikuti kegiatan.docx
 
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docxFORMAT KISI-KISI SOAL.docx
FORMAT KISI-KISI SOAL.docx
 
BANUN.docx
BANUN.docxBANUN.docx
BANUN.docx
 
PRAKTEK UMUM.docx
PRAKTEK UMUM.docxPRAKTEK UMUM.docx
PRAKTEK UMUM.docx
 
ATLETIK.docx
ATLETIK.docxATLETIK.docx
ATLETIK.docx
 
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docxSAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
SAMPUL PERANGKAT PEMBELAJARAN.docx
 
soal tp ar-ridhwaniyah.docx
soal tp ar-ridhwaniyah.docxsoal tp ar-ridhwaniyah.docx
soal tp ar-ridhwaniyah.docx
 
NAMA KK.docx
NAMA KK.docxNAMA KK.docx
NAMA KK.docx
 
Surat keputusan pengurus membuat seminar
Surat keputusan pengurus membuat seminarSurat keputusan pengurus membuat seminar
Surat keputusan pengurus membuat seminar
 
Proposal talk show internasional untuk rektor
Proposal talk show internasional untuk rektorProposal talk show internasional untuk rektor
Proposal talk show internasional untuk rektor
 
Salon timur
Salon timurSalon timur
Salon timur
 
Surat lamaran raja syap nasution
Surat lamaran raja syap nasutionSurat lamaran raja syap nasution
Surat lamaran raja syap nasution
 
Format kosong nama praker in
Format kosong nama praker inFormat kosong nama praker in
Format kosong nama praker in
 
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdf
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdfKalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdf
Kalender pendidikan tahun pelajaran 2017 2018.pdf
 
Surat pernyataan kemenkumham 2
Surat pernyataan kemenkumham 2Surat pernyataan kemenkumham 2
Surat pernyataan kemenkumham 2
 

Recently uploaded

04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau tripletMelianaJayasaputra
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxc9fhbm7gzj
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKirwan461475
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfTaqdirAlfiandi1
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023DodiSetiawan46
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisNazla aulia
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfSitiJulaeha820399
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxErikaPuspita10
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDmawan5982
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...Kanaidi ken
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxawaldarmawan3
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxWirionSembiring2
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaNadia Putri Ayu
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxmawan5982
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxSyaimarChandra1
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfElaAditya
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdfvebronialite32
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxnerow98
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Abdiera
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsAdePutraTunggali
 

Recently uploaded (20)

04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
04-Gemelli.- kehamilan ganda- duo atau triplet
 
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptxMateri Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
Materi Bimbingan Manasik Haji Tarwiyah.pptx
 
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAKDEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
DEMONSTRASI KONTEKSTUAL MODUL 1.3 PENDIDIKAN GURU PENGGERAK
 
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdfAKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
AKSI NYATA Strategi Penerapan Kurikulum Merdeka di Kelas (1).pdf
 
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023implementasu Permendikbudristek no 53 2023
implementasu Permendikbudristek no 53 2023
 
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara InggrisKelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
Kelompok 4 : Karakteristik Negara Inggris
 
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdfModul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
Modul 1.2.a.8 Koneksi antar materi 1.2.pdf
 
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptxIPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
IPA Kelas 9 BAB 10 - www.ilmuguru.org.pptx
 
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SDtugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
tugas 1 tutorial online anak berkebutuhan khusus di SD
 
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
PELAKSANAAN + Link2 Materi Pelatihan "Teknik Perhitungan & Verifikasi TKDN & ...
 
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptxKONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
KONSEP KEBUTUHAN AKTIVITAS DAN LATIHAN.pptx
 
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptxAKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
AKSI NYATA MODUL 1.2-1 untuk pendidikan guru penggerak.pptx
 
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional DuniaKarakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
Karakteristik Negara Brazil, Geografi Regional Dunia
 
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docxtugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
tugas 1 anak berkebutihan khusus pelajaran semester 6 jawaban tuton 1.docx
 
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptxPrakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
Prakarsa Perubahan dengan Kanvas ATAP & BAGJA.pptx
 
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdfTUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
TUGAS GURU PENGGERAK Aksi Nyata Modul 1.1.pdf
 
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
Demonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdfDemonstrasi Kontekstual  Modul 1.2.  pdf
Demonstrasi Kontekstual Modul 1.2. pdf
 
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptxPPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
PPT Integrasi Islam & Ilmu Pengetahuan.pptx
 
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
Modul Ajar Biologi Kelas 11 Fase F Kurikulum Merdeka [abdiera.com]
 
Model Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public RelationsModel Manajemen Strategi Public Relations
Model Manajemen Strategi Public Relations
 

Agama Kelas 2 Mata Pelajaran Agama

  • 1. Nama : Kelas : II Mata Pelajaran : Agama I. Berilah tanda silang (X) atau ( )pada huruf a, b, c dan d yang menurutmu benar 1. Apakah arti Qolqolah ? a. Menyembunyikan c. Menyatakan b. Memantulkan 2. Dibawah ini yang manakah menurutmu huruf Qolqolah ? a. c. b. 3. Apabila sebelum Lam yang bertasydid pada kalimat Allah berbaris Fathah/ Dhommah, maka hukum bacaannya adalah ? a. Tafkhim c. Boleh Tafhkim/Tarqiq b. Tarqiq 4. Hukum membaca huruf Ro di dalam Ilmu Tajwid dibagi kepada ……….. bagian a. 2 c. 4 b. 3 5. Apabila Nun dan Mim bertasydid, dimanapun tempatnya wajib ? a. Gunnah c. Tafkhim b. Idzhar 6. Kencing anak laki-laki yang belum cukup umurnya 2 tahun dan belum memakan sesuatu kecuali air susu ibunya adalah najis ? a. Mughollazhoh c. Mukhoffah b. Mutawasshitoh 7. Perbuatan dan perkataan yang dimulai dengan takbir, di sudahi dengan salam, beserta niat dan syarat tertentu adalah pengertian dari ? a. Wudhu’ c. Najis b. Shalat 8. Yang manakah dibawah ini yang termasuk air yang suci lagi mensucikan ? a. Air Perigi c. Air Tebu b. Air Teh 9. Hadats kecil ialah kondisi yang menghalangi seseorang untuk Shalat/ Tawaf yang dapat dihilangkan dengan cara ? a. Mandi c. Mencuci b. Berwudhu 10. Membasuh dua tangan hingga dua mata siku adalah Rukun Wudhu’ dengan nomor urutan ke ? a. Satu c. Tiga b. Empat 11. Hamba Allah yang bertubuh cahaya halus serta bagu bentuknya, tidak lagi-dan tidak perempuan, tidak makan dan tidak minum adalah pengertian dari ? a. Tuhan c. Rasul b. Malaikat 12. Berapakah jumlah Nabi dan Rasul yang wajib kita ketahui ? a. 25 c. 10 b. 20 13. Nabi sebelum Nabi Muhammad dan dia yang menerima Kitab Injil ialah ? a. Musa A.S c. Isa A.S b. Daud A.S 14. Sekalian manusia akan dibangkitkan Allah dari kuburnya masing-masing, kemudian dikumpulkan Allah di satu tempat dinamakan Mahsyar, adalah pengertian dari ? a. Surga c. Neraka b. Kiamat 15. Malaikat yang bertugas meniup sangkakala, dan malaikat yang bertugas menyampaikan wahyu Allah ialah ? a. Izrail dan Mikail c. Israfil dan Jibril b. Munkar dan Nankir II. ISIAN 1. Tuliskan sifat-sifat yang wajib bagi Rasul dan artinya ……. 2. Neraka ialah ……. 3. Tuliskan 3 Sifat Terpuji dan 3 Sifat Tercela ………………… 4. Tuliskan semua nama-nama Surga ………………… 5. Nama Neraka tempatnya Iblis dan Para Pengikutnya ialah ……………….