SlideShare a Scribd company logo
1 of 29
By. Marwan Gaffar
Pengertian Metodologi
Menurut Etimologi
 Berasal dari Bahasa Yunani / Greek
 Metodologi terdiri dari dua suku kata
 Metodo-Logi
 Metodo Metha ( melalui)
Hodos ( Jalan )
Logi – logos Ilmu (pengetahuan)
Menurut Istilah
Metodologi
merupakan ilmu (kajian ilmiah)
yang membicarakan tentang
berbagai cara atau jalan yang
harus ditempuh oleh seseorang
dalam melakukan sesuatu
pekerjaan.
Metodologi Pembelajaran
 Makna pembelajaran ; Suatu proses melakukan
kegiatan untuk menciptakan suasana belajar.
 Belajar merupakan proses menuju perubahan:
Dari tidak tahu menjadi tahu
Dari tidak bisa menjadi bisa
Dari tidak mampu menjadi mampu
Metodologi Pembelajaran
bermakna
 Sutu kajian ilmiah yang membicarakan berbagai cara
penyampaian, penyajian, memproses kegiatan
pembelajaran yang mesti dilakukan oleh seorang
guru/pengajar.
 Suatu kajian ilmiah yang membicarakan bagaimana
jalan pembelajaran yang mesti ditempuh oleh tenaga
pengajar/guru dalam mentransfer pengetahuan
kepada peserta didik.
Metodologi Pembelajaran Agama
Islam
 Bermakna cara pembelajaran, yang khusus dalam
penyajian materi agama Islam dengan segala
karakteristiknya dan kehasan materi Pendidikan
Agama Islam.
 Disebut dengan Thariqah = jalan =metode
 Ahli Pendidikan Islam, diantaranya
 Prof.Dr. Zakiah Derajat.
 Prof.Dr. Mahmud Yunus.
 Dr.Ahmad Tafsir, Menyebut dengan Metodik Khusus
Pendidikan Agama Islam
Antara
Pengajaran dan Pendidikan
 Pada umumnya sama namun pada tanggung jawab
dan pelaksanaannya terdapat perbedaan.
Pengajaran = Instruksional
Transfer of knowledge (pemindahan
ilmu pengetahuan dari seseorang kepada orang lain)
unsurnya; - tanggung jawab formal
- sekedar melaksanakan tugas.
Pengajaran & Pendidikan
Pendidikan = Education
= Ta’dib, Ta’lim, Tarbiyah.
Transfer of Value. (Pemindahan atau
Penanaman Nilai-nilai )
Unsur yang ada dalam
pendidikan Islam
1. Bimbingan
2. Arahan
3. Ajakan
4. Pembinaan
5. Pengajaran
6. Keteladanan
Pembelajaran
 Merupakan proses penciptaan kondisi yang
memungkin untuk terjadinya kegiatan belajar.
pelakunya : Guru dan Siswa
* Proses : Merupan rangkaian kegiatan untuk
menuju menjadi sesuatu
Proses pembelajaran menurut
Imam Al-Gazali
Membutuhkan
1. Biaya
2. Waktu
3. Sabar
4. Sungguh
Untuk apa metode dalam
pembelajaran
Bagi Guru
- Memudahkan kegiatan
pengajaran
- Agar pembelajaran
berlansung secara tepat
dan cepat
- Agar pembelajaran
tearah untuk pencapaian
tujuan
Bagi Siswa
- Siswa termotivasi dalam
belajar
- Memudahkan siswa
dalam belajar
- Agar pelajaran
membekas dan berkesan
dalam ingatan siswa
Jumlah Metode
 Metode itu banyak dan tidak terbatas, selalu
berkembang, berkreasi dan bersifat ijtihadi.
 Metode dalam ajaran Islam bersumber dan didasari
oleh Wahyu Al-Qur’an dan cara-cara Nabi Muhammad
SAW dalam menyampaikan ajaran Islam kepada
sahabatnya.
Pertimbangan sebelum
melaksanakan suatu metode
 Seorang guru wajib mempertimbangkan beberapa hal
untuk memilih dan menetapkan suatu metode dalam
pembelajaran :
1. Faktor Tujuan pembelajaran
2. Faktor Bahan atau materi pelajaran
3. Faktor alat dan media pembelajaran
4. Faktor kondisi siswa
Faktor
5. Faktor kemampuan guru
6. Faktor situasi dan keadaan
7. Faktor metode itu sendiri
Faktor tujuan
Tujuan pembelajaran, sasaran akhir yang ingin dicapai
dari setiap pembelajaran.
Tujuan apa yang diinginkan, carilah cara tepat dan cepat
untuk meraihnya.
Domaian tujuan pembelajaran:
1. Afektif.
2. Psikomotor.
3. Kognitif.
Faktor Bahan
Materi ajar
 Bahan adalah sekumpulan pesan,
informasi,keterampilan,kecakapan yang akan
diberikan kepada siswa pada suatu tahapan tertentu.
 Materi dilihat dari sifatnya terbagi:
1. Materi bersifat/ berisikan informasi
2. Materi bersifat/berisikan Keterampilan
3. Materi bersifat atau berisikan informasi
dan keterampilan
Pertimbangannya
1. Bila bahan berisikan informasi, maka pilihlah
metode yang berkenaan dan tepat atau sesuai
dengan karakter dan ketentuan metode itu. Metode
yang sesuai dengan keadaan bahan ajar, contoh;
Pelajaran; Aqidah Akhlak” tentang berbuat baik
kepada orang tua”
Metodenya
Ada kemungkinan :
- Metode Ceramah
- Metode Kisah
- Metode Tanya jawab
Dapat digabungkan beberapa metode
Pertimbangan
2. Bila bahan ajar berisikan muatan Keterampilan,
kecakapan fisik.
Carilah yang tepat dan sesuai dengan karateristik
metodenya.
Contoh, Pelajaran Fiqh, tentang Kewajiban Terhadap
Jenazah, Memandikan, Mengafani dan menshalatkan
jenazah
Metodenya
Ada kemungkinan:
- Metode Demonstrasi
- Metode Eksperimen
- Metode Resitasi
Pertimbangan
3.Bila bahan ajar berisikan informasi dan keterampilan
maka seorang guru dapat melakukan:
- Lakukan gabungan metode yang sesuai
- Variasi metode
- Prosentasekan mana yang lebih dominan/ yang lebih
banyak.( aspek infomasinya atau aspek keterampilan ).
3. Faktor alat dan media
 Alat pembelajaran ada yang turut menjadi media ada
juga yang tidak.
 Media pembelajaran, adalah segala sesuatu yang dapat
digunakan untuk membantu kelancaran, kemudahan
dan keindahan kegiatan belajar mengajar.
 Apakah metode yang akan digunakan ditunjang oleh
alat yang tersedia dan media yang mapan atau sesuai.
4.Faktor Siswa
 Siswa merupakan makhluk “Unik”
Kemampuan belajar dipengaruhi oleh keadaan
dirinya.
 Pertimbangkan keadaan siswa :
- Umurnya
- Kecerdasannya
- Latar Belakang daerah
- Kemampuan ekonomi
- Kesehatan Fisik dan mentalnya
Contoh keadaan siswa
 Bagaimana kita mau melakukan Metode Sosiodrama
kalau Fisik dan mentalnya tidak cocok dengan yang
akan ditampilkan.
 Bagaimana kita melakukan metode Karyawisata kalau
ekonominya lemah
 Bagaimana mau Diskusi kalau buku tak punya.
 Bila muridnya lemah kemampuan otaknya maka
pengulangan harus lebih ditekankan.
5. Faktor Guru
 Guru adalah pelaksana atau pengguna metode untuk
itu perlu dipertimbangkan:
- Kemampuan ia menguasai metode
- Kemampuan ia menggunakan metode
Hal ini perlu dipertimbangkan tidak boleh guru
gampang menyerah atau juga memaksakan sesuatu
yang ia lemah, bila tidak ad jalan lain ia bisa minta
bantu pada yang ahli bila diperlukan.
Contoh
 Guru ingin menggunakan metode Demonstrasi
tentang Cara Berihram, Tawaf atau Sa’i.
 Bila ia tidak mahir ia boleh minta bantuan guru atau
siswa yang sudah menunaikan Haji atau Umrah.
6. Keadaan dan Situasi
 Maksudnya adalah iklim atau keadaan diluar diri
siswa.
 Cuaca
 Bencana
 Panas
 Waktu Belajar ( urutan pelajaran, Pertama atau
pertengahan atau diakhir ).
 Kondisi lelah atau semangat.
7. Metode
 Karakteristik Metode
 Tidak ada satu metodepun yang mapan/mangkus, jitu
yang dapat menjamin kesuksesan terhadap
pembelajaran.
 Metode memiliki kelebihan dan kekurangan masing-
masing
 Perlu perpaduan yang serasi dan sesuai.
 Tidak bisa satu metode untuk semua pembelajaran.

More Related Content

Similar to Metodologi_Pembelajaran_Akidah Akhlak-.ppt

Metodik pengajaran agama
Metodik pengajaran agamaMetodik pengajaran agama
Metodik pengajaran agama
Azhar Yufran
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
33335
 

Similar to Metodologi_Pembelajaran_Akidah Akhlak-.ppt (20)

Ilmu pendidikannn
Ilmu pendidikannnIlmu pendidikannn
Ilmu pendidikannn
 
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
Pendekatan, Strategi, Metode, Teknik, Dan Evaluasi Pembelajaran Bahasa Indone...
 
Metodik pengajaran agama
Metodik pengajaran agamaMetodik pengajaran agama
Metodik pengajaran agama
 
Powerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaranPowerpoint strategi pembelajaran
Powerpoint strategi pembelajaran
 
Pendekatan pembelajaran dan model pembelajaran
Pendekatan pembelajaran dan model pembelajaranPendekatan pembelajaran dan model pembelajaran
Pendekatan pembelajaran dan model pembelajaran
 
A
AA
A
 
Artikel magang3 hani
Artikel magang3 haniArtikel magang3 hani
Artikel magang3 hani
 
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026Makalah metode pembelajaran a1 c317026
Makalah metode pembelajaran a1 c317026
 
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaranMetode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
 
Bab ii
Bab iiBab ii
Bab ii
 
tugas kelompok PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
tugas kelompok PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptxtugas kelompok PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
tugas kelompok PPT STRATEGI PEMBELAJARAN.pptx
 
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaranMetode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
Metode dan tekhnik pembelajaran dan konsep dasar pembelajaran
 
Makalah METODE POKOK MENGAJAR
Makalah METODE POKOK MENGAJARMakalah METODE POKOK MENGAJAR
Makalah METODE POKOK MENGAJAR
 
Bab i
Bab iBab i
Bab i
 
Makalah pendekatan sbm
Makalah pendekatan sbmMakalah pendekatan sbm
Makalah pendekatan sbm
 
M 15
M 15M 15
M 15
 
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
 Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
Pandangan Islam Terhadap “Media” Pendidikan
 
Kaedah mengajar bahasa arab 1
Kaedah mengajar bahasa arab 1Kaedah mengajar bahasa arab 1
Kaedah mengajar bahasa arab 1
 
Ptk pai sma
Ptk pai smaPtk pai sma
Ptk pai sma
 
Tugas Media Pembelajaran ppt Video
Tugas Media Pembelajaran ppt VideoTugas Media Pembelajaran ppt Video
Tugas Media Pembelajaran ppt Video
 

Metodologi_Pembelajaran_Akidah Akhlak-.ppt

  • 2. Pengertian Metodologi Menurut Etimologi  Berasal dari Bahasa Yunani / Greek  Metodologi terdiri dari dua suku kata  Metodo-Logi  Metodo Metha ( melalui) Hodos ( Jalan ) Logi – logos Ilmu (pengetahuan)
  • 3. Menurut Istilah Metodologi merupakan ilmu (kajian ilmiah) yang membicarakan tentang berbagai cara atau jalan yang harus ditempuh oleh seseorang dalam melakukan sesuatu pekerjaan.
  • 4. Metodologi Pembelajaran  Makna pembelajaran ; Suatu proses melakukan kegiatan untuk menciptakan suasana belajar.  Belajar merupakan proses menuju perubahan: Dari tidak tahu menjadi tahu Dari tidak bisa menjadi bisa Dari tidak mampu menjadi mampu
  • 5. Metodologi Pembelajaran bermakna  Sutu kajian ilmiah yang membicarakan berbagai cara penyampaian, penyajian, memproses kegiatan pembelajaran yang mesti dilakukan oleh seorang guru/pengajar.  Suatu kajian ilmiah yang membicarakan bagaimana jalan pembelajaran yang mesti ditempuh oleh tenaga pengajar/guru dalam mentransfer pengetahuan kepada peserta didik.
  • 6. Metodologi Pembelajaran Agama Islam  Bermakna cara pembelajaran, yang khusus dalam penyajian materi agama Islam dengan segala karakteristiknya dan kehasan materi Pendidikan Agama Islam.  Disebut dengan Thariqah = jalan =metode  Ahli Pendidikan Islam, diantaranya  Prof.Dr. Zakiah Derajat.  Prof.Dr. Mahmud Yunus.  Dr.Ahmad Tafsir, Menyebut dengan Metodik Khusus Pendidikan Agama Islam
  • 7. Antara Pengajaran dan Pendidikan  Pada umumnya sama namun pada tanggung jawab dan pelaksanaannya terdapat perbedaan. Pengajaran = Instruksional Transfer of knowledge (pemindahan ilmu pengetahuan dari seseorang kepada orang lain) unsurnya; - tanggung jawab formal - sekedar melaksanakan tugas.
  • 8. Pengajaran & Pendidikan Pendidikan = Education = Ta’dib, Ta’lim, Tarbiyah. Transfer of Value. (Pemindahan atau Penanaman Nilai-nilai )
  • 9. Unsur yang ada dalam pendidikan Islam 1. Bimbingan 2. Arahan 3. Ajakan 4. Pembinaan 5. Pengajaran 6. Keteladanan
  • 10. Pembelajaran  Merupakan proses penciptaan kondisi yang memungkin untuk terjadinya kegiatan belajar. pelakunya : Guru dan Siswa * Proses : Merupan rangkaian kegiatan untuk menuju menjadi sesuatu
  • 11. Proses pembelajaran menurut Imam Al-Gazali Membutuhkan 1. Biaya 2. Waktu 3. Sabar 4. Sungguh
  • 12. Untuk apa metode dalam pembelajaran Bagi Guru - Memudahkan kegiatan pengajaran - Agar pembelajaran berlansung secara tepat dan cepat - Agar pembelajaran tearah untuk pencapaian tujuan Bagi Siswa - Siswa termotivasi dalam belajar - Memudahkan siswa dalam belajar - Agar pelajaran membekas dan berkesan dalam ingatan siswa
  • 13. Jumlah Metode  Metode itu banyak dan tidak terbatas, selalu berkembang, berkreasi dan bersifat ijtihadi.  Metode dalam ajaran Islam bersumber dan didasari oleh Wahyu Al-Qur’an dan cara-cara Nabi Muhammad SAW dalam menyampaikan ajaran Islam kepada sahabatnya.
  • 14. Pertimbangan sebelum melaksanakan suatu metode  Seorang guru wajib mempertimbangkan beberapa hal untuk memilih dan menetapkan suatu metode dalam pembelajaran : 1. Faktor Tujuan pembelajaran 2. Faktor Bahan atau materi pelajaran 3. Faktor alat dan media pembelajaran 4. Faktor kondisi siswa
  • 15. Faktor 5. Faktor kemampuan guru 6. Faktor situasi dan keadaan 7. Faktor metode itu sendiri
  • 16. Faktor tujuan Tujuan pembelajaran, sasaran akhir yang ingin dicapai dari setiap pembelajaran. Tujuan apa yang diinginkan, carilah cara tepat dan cepat untuk meraihnya. Domaian tujuan pembelajaran: 1. Afektif. 2. Psikomotor. 3. Kognitif.
  • 17. Faktor Bahan Materi ajar  Bahan adalah sekumpulan pesan, informasi,keterampilan,kecakapan yang akan diberikan kepada siswa pada suatu tahapan tertentu.  Materi dilihat dari sifatnya terbagi: 1. Materi bersifat/ berisikan informasi 2. Materi bersifat/berisikan Keterampilan 3. Materi bersifat atau berisikan informasi dan keterampilan
  • 18. Pertimbangannya 1. Bila bahan berisikan informasi, maka pilihlah metode yang berkenaan dan tepat atau sesuai dengan karakter dan ketentuan metode itu. Metode yang sesuai dengan keadaan bahan ajar, contoh; Pelajaran; Aqidah Akhlak” tentang berbuat baik kepada orang tua”
  • 19. Metodenya Ada kemungkinan : - Metode Ceramah - Metode Kisah - Metode Tanya jawab Dapat digabungkan beberapa metode
  • 20. Pertimbangan 2. Bila bahan ajar berisikan muatan Keterampilan, kecakapan fisik. Carilah yang tepat dan sesuai dengan karateristik metodenya. Contoh, Pelajaran Fiqh, tentang Kewajiban Terhadap Jenazah, Memandikan, Mengafani dan menshalatkan jenazah
  • 21. Metodenya Ada kemungkinan: - Metode Demonstrasi - Metode Eksperimen - Metode Resitasi
  • 22. Pertimbangan 3.Bila bahan ajar berisikan informasi dan keterampilan maka seorang guru dapat melakukan: - Lakukan gabungan metode yang sesuai - Variasi metode - Prosentasekan mana yang lebih dominan/ yang lebih banyak.( aspek infomasinya atau aspek keterampilan ).
  • 23. 3. Faktor alat dan media  Alat pembelajaran ada yang turut menjadi media ada juga yang tidak.  Media pembelajaran, adalah segala sesuatu yang dapat digunakan untuk membantu kelancaran, kemudahan dan keindahan kegiatan belajar mengajar.  Apakah metode yang akan digunakan ditunjang oleh alat yang tersedia dan media yang mapan atau sesuai.
  • 24. 4.Faktor Siswa  Siswa merupakan makhluk “Unik” Kemampuan belajar dipengaruhi oleh keadaan dirinya.  Pertimbangkan keadaan siswa : - Umurnya - Kecerdasannya - Latar Belakang daerah - Kemampuan ekonomi - Kesehatan Fisik dan mentalnya
  • 25. Contoh keadaan siswa  Bagaimana kita mau melakukan Metode Sosiodrama kalau Fisik dan mentalnya tidak cocok dengan yang akan ditampilkan.  Bagaimana kita melakukan metode Karyawisata kalau ekonominya lemah  Bagaimana mau Diskusi kalau buku tak punya.  Bila muridnya lemah kemampuan otaknya maka pengulangan harus lebih ditekankan.
  • 26. 5. Faktor Guru  Guru adalah pelaksana atau pengguna metode untuk itu perlu dipertimbangkan: - Kemampuan ia menguasai metode - Kemampuan ia menggunakan metode Hal ini perlu dipertimbangkan tidak boleh guru gampang menyerah atau juga memaksakan sesuatu yang ia lemah, bila tidak ad jalan lain ia bisa minta bantu pada yang ahli bila diperlukan.
  • 27. Contoh  Guru ingin menggunakan metode Demonstrasi tentang Cara Berihram, Tawaf atau Sa’i.  Bila ia tidak mahir ia boleh minta bantuan guru atau siswa yang sudah menunaikan Haji atau Umrah.
  • 28. 6. Keadaan dan Situasi  Maksudnya adalah iklim atau keadaan diluar diri siswa.  Cuaca  Bencana  Panas  Waktu Belajar ( urutan pelajaran, Pertama atau pertengahan atau diakhir ).  Kondisi lelah atau semangat.
  • 29. 7. Metode  Karakteristik Metode  Tidak ada satu metodepun yang mapan/mangkus, jitu yang dapat menjamin kesuksesan terhadap pembelajaran.  Metode memiliki kelebihan dan kekurangan masing- masing  Perlu perpaduan yang serasi dan sesuai.  Tidak bisa satu metode untuk semua pembelajaran.