SlideShare a Scribd company logo
1 of 32
Oleh : Hardianti Azhari Putri
Kelas : X IPA 1
No Absen : 17
Pengertian
Kredit Aktif
dan Pasif
Jasa Bank
Jenis Bank
Prinsip
Bank
Prinsip Pemeberian
Kredit bagi Bank
Manfaat Bank Bagi
Pelajar dan
Pengusaha
BANK
Menurut UU No
23 Th 1999
• Adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat
dalam bentuk simpanan dan menyalurkan dana tersebut dalam
bentuk kredit atau lainnya untuk meningkatkan taraf hidup
masyarakat.
Menurut Prof.G.M
Verryn Stuart
• Adalah suatu badan yang bertujuan untuk memuaskan
kebutuhan kredit baik melalui alat pembayarannya sendiri atau
dengan uang yang diperolehnya dari orang lain amupun dengan
jalan mengedarkan alatalat penukaran baru berupa uang giral.
Menurut Somary
• Adalah suatu badan yang berfungsi sebagai pengambil dan
pemberi kredit baik untuk jangka panjang atau jangka pendek.
1. Kredit Rekening Koran, adalah
kredit yang pencairannya diberikan
secara bertahap
2. Kredit Reimburs, yaitu kredit yang
diberikan kepada nasabah dengan
cara membayarkan sejumlah
pembelian barang yang dilakukan
nasabah.
3. Kredit Aksep, yaitu kredit yang
diberikan dengan cara bank
menandatangani aksep yang ditarik
oleh nasabah
4. Kredit dokumenter, yaitu kredit yang
diberikan dengan jaminan
dokumen.
5. Kredit dengan jaminan surat
berharga
1. Giro, yaitu simpanan yang tidak
menggunakan uang tunai dan
menggunakan cek, bilyet, giro. Giro
memiliki rekening koran dan tidak
memiliki tabungan
2. Deposito, tidak dapat diambil
sewaktu-waktu. Dan memiliki
jangka waktu 1 bulan, 3 bulan, 6
bulan, 9 bulan, 12 bulan, dan 24
bulan.
3. Certificate deposito, bisa dijual
belikan. Tidak memiliki nama.
Menerima bunga awal periode
4. Deposito Automatic Roll Over,
perpanjangan periode secara
otomatis
5. Deposito on call, yaitu deposito
yang diambil sebelum jangka waktu
yang telah diberikan.
Kredit Aktif
Jasa Bank :
1.Jasa Setoran, seperti setoran listrik,
telepon, air, atau uang kuliah
2.Jasa pembayaran, seperti pembayaran
gaji, pensiun, hadiah
3.Jasa pengiriman uang (transfer)
4.Jasa penagihan (inkaso)
5.Kliring (hanay bank Indonesia)
6.Penjualan mata uang asing
7.Penyimpanan dokumen
8.Jasa cek wisata
9.Kartu kredit
10.Jasa Letter of Credit (LC)
Menurut Organisasinya
Unit Banking, Branco Banking, Correspodency
Menurut Badan Hukumnya
Bank Perseroan Terbatas, Firma, Perseorangan, Koperasi
Menurut Kepemilikannya
Bank Negara, Bank Swasta, Bank Koperasi, Bank Campuran
Menurut Fungsinya
Bank Sentral, Bank Umum, Bank Perkreditan Rakyat
Bank Devisa, Bank Nondevisa
Menurut Cakupan Operasionalnya s
Prinsip Kepercayaan
(Fiduciary Prinicple)
Prinsip Kehati-hatian
(Prudential Prinicple)
Prinsip Kerahasiaan
(Secrecy Prinicple)
Prinsip Mengenal
Nasabah (Know Your
Costumer)
Prinsip Kepercayaan (Fiduciary
Prinicple)
• Adalah suatu asas yang melandasi hubungan
antara bank dengan nasabah bank. Bank
berusaha dari dana masyarakat yang disimpan
berdasarkan kepercayaan, sehingga setiap
bank perlu menjaga kesehatan banknya
dengan tetap memelihara dan
mempertahankan kepercayaan masyarakat.
Prinsip ini diatur dalampsal 29 ayat (4) UU No
10 tahun 1998
Prinsip Kehati-hatian (Prudential
Priniciple)
• Adalah suatu prinsip yang menegaskan bahwa bank
dalam menjalankan kegiatan usaha baik dalam
penghimpunan terutama dalam penyaluran dana
kepada masyarakat harus sangat berhati-hati.
Tujuannya adalah agar bank selalu dalam keadaan
sehat menjalankan usahanya dengan baik dan
mematuhi ketentuan-ketentuan dan norma-norma
yang berlaku di dunia perbankan. Prinsip ini diatur
dalam pasal 2 dan pasal 29 ayat (2) UU No 10 Tahun
1998.
Prinsip Kerahasiaan (Secrecy Priniciple)
• Bank wajib merahasiakan keterangan mengenai
nasabah penyimpanan dan simpanannya. Namun
dalam ketentuan tersebut, kewajiban merahasiakan
itu bukan tanpa pengecualian. Kewajiban
merahasiakan itu dikecualikan untuk dalam hal-hal
kepentingan pajak, penyelesaian utang piutang bank
yang sudah diserahkan kepada badan urusan utang
piutang negara. Untuk kepentingan pengadlan
perkara pidana, dalam perkara perdata antar bank
dan nasabah, dalam rangka tukar menukar informasi
antar bank. Prinsip ini diatur dalam pasal 40 sampai
dengan 47A UU No 10 Tahun 1998.
Prinsip Mengenal Nasabah (Know Your
Costumer)
• Prinsip yang diterapkan oleh bank untuk mengenal dan
mengetahui identitas nasabah atau memantau
kegiatan transakasi nasabah termasuk melaporkan
setiap transaksi yang mencurigakan. Tujuannya
meningkatkan peran lembaga keuangan dengan
berbagai kebijakan dalam menunjang praktek lembaga
keuangan dijadikan ajang tindak kejahatan dan aktifitas
ilegal yang dilakukan nasabah, dan melindungi nama
baik dan reputasi lembaga keuangan. Prinsip ini diatur
dalam Peraturan Bank Indonesia No 3/1/PBI/2001
tentang penerapanprinsip menenal nasabah
COLLATERAL
CONDITION
CAPITAL
CAPACITY
CHARACTER
5C
PARTY
PAYMENT
PROSPECT
PURPOSE
PERSONALITY
5P
REPAYMENT
RETURN
3R
5C
• 1. Character (Watak). Karakter pemohon kredit dapat diperoleh dengan
cara mengumpulkan informasi dari referensi nasabah dan bank-bank lain
tentang perilaku, kejujuran, pergaulan, dan ketaatannya memenuhi
pembayaran transaksi
• 2. Capacity (Kemampuan). Kemampuan calon debitur perlu dianalasisi
apakah ia mampu memimpin perusahaan dengan baik dan benar
• 3. Capital (Modal). Modal dari calon debitur harus dianalisis mengenai
besar dan struktur modalnyayang terlihat dari neraca lajur perusahaan
calon debitur
• 4. Condition (Kondisi). Analisis terhadap variabel makro yang melingkupi
perusahaan baik variabel regional 1, nasional, maupun internasional.
Variabel yang diperhatikan terutama adalah variabel ekonomi.
• 5. Collateral (Jaminan). Penilaian meliputi penilaian terhadap jaminan
yang diberikan sebagai pengaman kredit yang diberikan bank. Penilaian
tersebut meliputi kecenderungan nilai jaminan dimasa depan dan tingkat
kemufahan menkonversikan menjadi uang tunai
5P
• 1. Personality. Bank mencari data tentang kepribadian calon
debitur seperti riwayat hidupnya, hobi, keadaan keluarga,
social standing, serta hal-hal lain yang erat hubungannya
dengan kepribadian si peminjam
• 2. Purpose. Bank mencari data tentang tujuan atau keperluan
pengguna kredit
• 3. Prospect. Bank mencari data tentang harapan masa depan
dari bidang uaha atau kegiatan usaha si peminjam
• 4. Payment. Bank mencari data tentang bagaiman perkiraan
pembayaran kembali pinjaman yang akan diberikan
• 5. Party. Golongan dari calon-calon peminjam bank perlu
menggolongkan calon debiturnya menjadi beberapa golongan
menurut karakter, capacity, dan capital. Penggolongan ini akan
memberi arah analisis bank bagaimana ia harus bersikap
3R
• 1. Return. Yaitu penilaian atas hasil yang akan dicapai
oleh perusahaan calon peminjam setelah mendapatkan
kredit, apakah hasil tersebut cukup untuk menurup
hasil pinjaman serta sekaligus memungkinkan pula
usahanya untuk berkembang terus
• 2. Repayment. Sebagai kelanjutan dari return diatas,
yang kemudian diperhitungkan kemampuan, jadwal,
serta jangka waktu pengambilan kembali kredit.
• 3. Risk Bearing Activity. Yaitu sejauh mana ketahanan
suatu perusahaan calon peminjam untuk menanggung
resiko kegagalan, andaikata terjadi suatu hal yang tidak
diinginkan
Manfaat Bank
Bagi Pelajar
• 1. Tabungan
• 2. Pengiriman Uang
(Transfer)
• Asuransi
Bagi Pengusaha
• 1. Simpanan Giro
• 2. Kliring
• 3. Inkaso
Bank Sentral
Pengertian
Fungsi
Tugas
Wewenang
Pengertian
• Menurut UU No 3 Tahun 2004. Bank Sentral
adalah lembaga negara yang mempunyai
kewenangan untuk mengeluarkan alat
pembayaran yang sah dari suatu negara,
merumuskan dan melaksanakan kebijakan
moneter, mengatur dan mengawasi
perbankan serta menjalan fungsi sebagai the
lender of the last resort.
Fungsi
• Bank sentral berfungsi sebagai bank dari
pemerintah dan sebagai bank dari bank umum,
sekaligus untuk mencapai dan memelihara
kestabilan nilai rupiah.
• Fungsi Bank Indonesia sebagi The Lender of The
last Resort dengan memerikan fasilitas kredit
dengan Bank yang mengalami kesulitan
pendanaan jangka pendek dan dijamin dengan
agunan (collateral) yang berkualitas tinggi dan
mudah dicairkan.
Tugas Bank Sentral
• Menetapkan dan melaksanakan kebijakan
moneter.
• Mengatur dan menjaga kelancaran sistem
pembayaran.
• Mengatur dan mengawasi bank.
Wewenang Bank Sentral
• Bank Indonesia diberi kewenangan penuh
utnk menetapkan sasaran-sasaran moneter
dengan memperhatikan sasaran laju inflasi
dan untuk melakukan pengendalian moneter
dengan menggunakan berbagai instrumen
kebijakan moneter
Pengertian
Usaha-Usaha
PeranFungsi
Jenis-Jenis
LKBB
Pengertian LKBB (Lembaga Keuangan
Bukan Bank)
• Adalah badan usaha yang melakukan kegiatan
dibidang keuangan secara langsung ataupun
secara tidak langsung, menghimpundana dari
masyarakat dan menyalurkan kembali kepada
masyarakat untuk kegiatan produktif. LKBB
tidak memberikan pelayanan jasa seperti bank
dan menyalurkannya dengan surat-surat
berharga.
Usaha-Usaha yang Dilakukan LKBB
• Menghimpun dana dengan jalan
mengeluarkan kertas berharga.
• Sebagai perantara untuk mendapatkan
kompayon (dukungan dalam bentuk dana)
dalam usaha patungan
• Perantara untuk mendapat tenaga ahli
Peran LKBB
• Membantu dunia usaha dalam meningkatkan
produktivitas barang dan jasa.
• Memperlancar distribusi barang
• Mendorong terbukanya lapangan pekerjaan
Fungsi LKBB
• Membina perekonomian rakyat kecil
• Membina dan mengarahkan pola perkreditan
rakyat agar terarah pada kegiatan produktif
dan bermanfaat bagi masyarakat.
• Membantu masyarakat terhindar dari riba,
lintah darat, rentenir, dll
Jenis-Jenis LKBB
• Perusahaan Asuransi
• Perusahaan Dana Pensiun
• Koperasi Simpan Pinjam
• Bursa Efek/Pasar Modal
• Perusahaan Anjak Piutang
• Perusahaan Modal Ventura
•Leasing
•Lembaga
Pembiayaan
Pembangunan
•Perusahaan
Sewa Guna
• Pegadaian
OJK
Pengertian
TugasFungsi
Pengertian OJK (Otoritas Jasa
Keuangan)
• Menurut UU No 21 Tahun 2011 pasal 1 ayat 1
yang dimaksud OJK adalah lembaga yang
independen dan bebas dari pihak lain, yang
mempunyai funsi, tugas, dan wewenang
pengaturan, pengawasan, pemeriksaan, dan
penyelidikan sebagaimana yang dimaksud
dalam Undang-Undang ini.
Tugas OJK
• OJK melaksanakan tugas pengaturan dan
pengawasan terhadap :
• 1. Kegiatan jasa keuangan disektor perbankan.
• 2. Kegiatan Jasa keuangan disektor pasar
modal.
• 3. Kegiatan Jasa keuangan disektor
perasuransian.
Fungsi OJK
• OJK berfungsi menyelenggarakan sistem
pengaturan dan pengawasan yang terintegrasi
terhadap keseluruhan kegiatan didalam sektor
jasa keuangan.
Bank

More Related Content

What's hot

bank umum dan kegiatannya
bank umum dan kegiatannyabank umum dan kegiatannya
bank umum dan kegiatannyasoleh saputra
 
Bank dan lembaga keuangan ppt
Bank dan lembaga keuangan pptBank dan lembaga keuangan ppt
Bank dan lembaga keuangan pptlarassukma
 
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan RakyatBank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan RakyatLaila Fadilah
 
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan LainnyaModul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya9elevenStarUnila
 
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian Kredit
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian KreditJawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian Kredit
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian KreditRachardy Andriyanto
 
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank Syariah
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank SyariahPerbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank Syariah
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank SyariahCitra Puspawardhani
 
Bab 2 bank dan lembaga keuangan
Bab 2 bank dan lembaga keuanganBab 2 bank dan lembaga keuangan
Bab 2 bank dan lembaga keuangansafrial
 
Materi Perbankan SMK
Materi Perbankan SMKMateri Perbankan SMK
Materi Perbankan SMKYUdha Pratama
 
Peran bank sentral dan umum
Peran bank sentral dan umumPeran bank sentral dan umum
Peran bank sentral dan umumkawidian_putri
 
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nya
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nyaBank Dan Lembaga Keuangan Lain nya
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nyaikbal hadi
 
KEGIATAN USAHA BANK
KEGIATAN USAHA BANKKEGIATAN USAHA BANK
KEGIATAN USAHA BANKazhar mukh
 
24. Tugas final blkl (rahul azmi 1902120134)
24. Tugas final blkl (rahul azmi  1902120134)24. Tugas final blkl (rahul azmi  1902120134)
24. Tugas final blkl (rahul azmi 1902120134)nadya faradini
 
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2 Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2 Judianto Nugroho
 

What's hot (20)

bank umum dan kegiatannya
bank umum dan kegiatannyabank umum dan kegiatannya
bank umum dan kegiatannya
 
Bank dan lembaga keuangan ppt
Bank dan lembaga keuangan pptBank dan lembaga keuangan ppt
Bank dan lembaga keuangan ppt
 
Bank dan Lembaga Keuangan
Bank dan Lembaga KeuanganBank dan Lembaga Keuangan
Bank dan Lembaga Keuangan
 
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan RakyatBank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
Bank Umum dan Bank Perkreditan Rakyat
 
Pengetahuan dasar perbankan
Pengetahuan dasar perbankanPengetahuan dasar perbankan
Pengetahuan dasar perbankan
 
Ekonomi Bank SMAN 73 Jakarta
Ekonomi Bank SMAN 73 JakartaEkonomi Bank SMAN 73 Jakarta
Ekonomi Bank SMAN 73 Jakarta
 
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan LainnyaModul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya
Modul Kuis Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya
 
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian Kredit
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian KreditJawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian Kredit
Jawaban UTS Take Home Hukum Perjanjian Kredit
 
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank Syariah
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank SyariahPerbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank Syariah
Perbankan dan Lembaga Keuangan Non Bank Syariah
 
Lembaga keuangan
Lembaga keuanganLembaga keuangan
Lembaga keuangan
 
Bab 2 bank dan lembaga keuangan
Bab 2 bank dan lembaga keuanganBab 2 bank dan lembaga keuangan
Bab 2 bank dan lembaga keuangan
 
Materi Perbankan SMK
Materi Perbankan SMKMateri Perbankan SMK
Materi Perbankan SMK
 
Peran bank sentral dan umum
Peran bank sentral dan umumPeran bank sentral dan umum
Peran bank sentral dan umum
 
Bank Perkreditan Rakyat
Bank Perkreditan RakyatBank Perkreditan Rakyat
Bank Perkreditan Rakyat
 
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nya
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nyaBank Dan Lembaga Keuangan Lain nya
Bank Dan Lembaga Keuangan Lain nya
 
Bank dan kebijakan Moneter
Bank dan kebijakan MoneterBank dan kebijakan Moneter
Bank dan kebijakan Moneter
 
KEGIATAN USAHA BANK
KEGIATAN USAHA BANKKEGIATAN USAHA BANK
KEGIATAN USAHA BANK
 
24. Tugas final blkl (rahul azmi 1902120134)
24. Tugas final blkl (rahul azmi  1902120134)24. Tugas final blkl (rahul azmi  1902120134)
24. Tugas final blkl (rahul azmi 1902120134)
 
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2 Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2
Bank dan Lembaga Keuangan Bukan Bank #2
 
Bank
BankBank
Bank
 

Similar to Bank

BANK UMUM DAN BPR...................pptx
BANK UMUM DAN BPR...................pptxBANK UMUM DAN BPR...................pptx
BANK UMUM DAN BPR...................pptxaciambarwati
 
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi Ibrahim
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi IbrahimEkonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi Ibrahim
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi IbrahimAdam Sufi Ibrahim Rangkuti
 
pengertian Bank, lkbk, dan ojk
pengertian Bank, lkbk, dan ojkpengertian Bank, lkbk, dan ojk
pengertian Bank, lkbk, dan ojk-
 
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...raihan shidqi
 
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...Amelia Puspita Sari
 
Menejemen perbankan
Menejemen perbankanMenejemen perbankan
Menejemen perbankanseptia ana
 
Pengertian bank
Pengertian bankPengertian bank
Pengertian bankerin130893
 
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptxAdiyathRandy
 
Makalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bankMakalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bankteguh zhee
 
perbankanbab6-200128005423.pdf
perbankanbab6-200128005423.pdfperbankanbab6-200128005423.pdf
perbankanbab6-200128005423.pdfsyaukanisaputra
 
Regulasi managemen kredit perbankan
Regulasi managemen kredit perbankanRegulasi managemen kredit perbankan
Regulasi managemen kredit perbankanahmad muhoriah
 
Produk-produk pada Perbankan Syariah
Produk-produk pada Perbankan SyariahProduk-produk pada Perbankan Syariah
Produk-produk pada Perbankan SyariahDhea Yulia Ningsih
 
PPT SKRIPSI.pptx
PPT SKRIPSI.pptxPPT SKRIPSI.pptx
PPT SKRIPSI.pptxrifqi80
 

Similar to Bank (20)

Bank dan LKBB
Bank dan LKBB Bank dan LKBB
Bank dan LKBB
 
Bank
BankBank
Bank
 
BANK UMUM DAN BPR...................pptx
BANK UMUM DAN BPR...................pptxBANK UMUM DAN BPR...................pptx
BANK UMUM DAN BPR...................pptx
 
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi Ibrahim
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi IbrahimEkonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi Ibrahim
Ekonomi: Bank LKBB Uang Dan Otoritas Jasa Keuangan - Adam Sufi Ibrahim
 
pengertian Bank, lkbk, dan ojk
pengertian Bank, lkbk, dan ojkpengertian Bank, lkbk, dan ojk
pengertian Bank, lkbk, dan ojk
 
Bank
BankBank
Bank
 
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...
Tugas eko 12,M.Raihan.s,Ranti Pusriana,Bank dan lembaga bukan bank,SMAN 12 TA...
 
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...
Tugas Eko 12,Amelia Puspita Sari,Ranti Pusriana,Bank,Lembaga Bukan Bank dan O...
 
Menejemen perbankan
Menejemen perbankanMenejemen perbankan
Menejemen perbankan
 
Pengertian bank
Pengertian bankPengertian bank
Pengertian bank
 
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
3. Kegiatan-Kegiatan Bank.pptx
 
Makalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bankMakalah kegiatan bank
Makalah kegiatan bank
 
Perbankan
PerbankanPerbankan
Perbankan
 
P4 LEMBAGA KEUANGAN.pptx
P4 LEMBAGA KEUANGAN.pptxP4 LEMBAGA KEUANGAN.pptx
P4 LEMBAGA KEUANGAN.pptx
 
perbankanbab6-200128005423.pdf
perbankanbab6-200128005423.pdfperbankanbab6-200128005423.pdf
perbankanbab6-200128005423.pdf
 
Bank umum
Bank umumBank umum
Bank umum
 
Regulasi managemen kredit perbankan
Regulasi managemen kredit perbankanRegulasi managemen kredit perbankan
Regulasi managemen kredit perbankan
 
Produk-produk pada Perbankan Syariah
Produk-produk pada Perbankan SyariahProduk-produk pada Perbankan Syariah
Produk-produk pada Perbankan Syariah
 
Ips chas management
Ips chas managementIps chas management
Ips chas management
 
PPT SKRIPSI.pptx
PPT SKRIPSI.pptxPPT SKRIPSI.pptx
PPT SKRIPSI.pptx
 

More from hardiantiaputri

More from hardiantiaputri (8)

1.2
1.21.2
1.2
 
Gerak parabola
Gerak parabolaGerak parabola
Gerak parabola
 
Tari topeng klana
Tari topeng klanaTari topeng klana
Tari topeng klana
 
Pp kn uud 45
Pp kn uud 45Pp kn uud 45
Pp kn uud 45
 
Sejarah kerjaan kalingga
Sejarah kerjaan kalinggaSejarah kerjaan kalingga
Sejarah kerjaan kalingga
 
Kerajaan sriwijaya (2)
Kerajaan sriwijaya (2)Kerajaan sriwijaya (2)
Kerajaan sriwijaya (2)
 
Bhs indonesia minuman bersoda
Bhs indonesia minuman bersodaBhs indonesia minuman bersoda
Bhs indonesia minuman bersoda
 
Ppt al hujurat 10n
Ppt al hujurat 10nPpt al hujurat 10n
Ppt al hujurat 10n
 

Bank

  • 1. Oleh : Hardianti Azhari Putri Kelas : X IPA 1 No Absen : 17
  • 2. Pengertian Kredit Aktif dan Pasif Jasa Bank Jenis Bank Prinsip Bank Prinsip Pemeberian Kredit bagi Bank Manfaat Bank Bagi Pelajar dan Pengusaha BANK
  • 3. Menurut UU No 23 Th 1999 • Adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkan dana tersebut dalam bentuk kredit atau lainnya untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat. Menurut Prof.G.M Verryn Stuart • Adalah suatu badan yang bertujuan untuk memuaskan kebutuhan kredit baik melalui alat pembayarannya sendiri atau dengan uang yang diperolehnya dari orang lain amupun dengan jalan mengedarkan alatalat penukaran baru berupa uang giral. Menurut Somary • Adalah suatu badan yang berfungsi sebagai pengambil dan pemberi kredit baik untuk jangka panjang atau jangka pendek.
  • 4. 1. Kredit Rekening Koran, adalah kredit yang pencairannya diberikan secara bertahap 2. Kredit Reimburs, yaitu kredit yang diberikan kepada nasabah dengan cara membayarkan sejumlah pembelian barang yang dilakukan nasabah. 3. Kredit Aksep, yaitu kredit yang diberikan dengan cara bank menandatangani aksep yang ditarik oleh nasabah 4. Kredit dokumenter, yaitu kredit yang diberikan dengan jaminan dokumen. 5. Kredit dengan jaminan surat berharga 1. Giro, yaitu simpanan yang tidak menggunakan uang tunai dan menggunakan cek, bilyet, giro. Giro memiliki rekening koran dan tidak memiliki tabungan 2. Deposito, tidak dapat diambil sewaktu-waktu. Dan memiliki jangka waktu 1 bulan, 3 bulan, 6 bulan, 9 bulan, 12 bulan, dan 24 bulan. 3. Certificate deposito, bisa dijual belikan. Tidak memiliki nama. Menerima bunga awal periode 4. Deposito Automatic Roll Over, perpanjangan periode secara otomatis 5. Deposito on call, yaitu deposito yang diambil sebelum jangka waktu yang telah diberikan. Kredit Aktif
  • 5. Jasa Bank : 1.Jasa Setoran, seperti setoran listrik, telepon, air, atau uang kuliah 2.Jasa pembayaran, seperti pembayaran gaji, pensiun, hadiah 3.Jasa pengiriman uang (transfer) 4.Jasa penagihan (inkaso) 5.Kliring (hanay bank Indonesia) 6.Penjualan mata uang asing 7.Penyimpanan dokumen 8.Jasa cek wisata 9.Kartu kredit 10.Jasa Letter of Credit (LC)
  • 6. Menurut Organisasinya Unit Banking, Branco Banking, Correspodency Menurut Badan Hukumnya Bank Perseroan Terbatas, Firma, Perseorangan, Koperasi Menurut Kepemilikannya Bank Negara, Bank Swasta, Bank Koperasi, Bank Campuran Menurut Fungsinya Bank Sentral, Bank Umum, Bank Perkreditan Rakyat Bank Devisa, Bank Nondevisa Menurut Cakupan Operasionalnya s
  • 7. Prinsip Kepercayaan (Fiduciary Prinicple) Prinsip Kehati-hatian (Prudential Prinicple) Prinsip Kerahasiaan (Secrecy Prinicple) Prinsip Mengenal Nasabah (Know Your Costumer)
  • 8. Prinsip Kepercayaan (Fiduciary Prinicple) • Adalah suatu asas yang melandasi hubungan antara bank dengan nasabah bank. Bank berusaha dari dana masyarakat yang disimpan berdasarkan kepercayaan, sehingga setiap bank perlu menjaga kesehatan banknya dengan tetap memelihara dan mempertahankan kepercayaan masyarakat. Prinsip ini diatur dalampsal 29 ayat (4) UU No 10 tahun 1998
  • 9. Prinsip Kehati-hatian (Prudential Priniciple) • Adalah suatu prinsip yang menegaskan bahwa bank dalam menjalankan kegiatan usaha baik dalam penghimpunan terutama dalam penyaluran dana kepada masyarakat harus sangat berhati-hati. Tujuannya adalah agar bank selalu dalam keadaan sehat menjalankan usahanya dengan baik dan mematuhi ketentuan-ketentuan dan norma-norma yang berlaku di dunia perbankan. Prinsip ini diatur dalam pasal 2 dan pasal 29 ayat (2) UU No 10 Tahun 1998.
  • 10. Prinsip Kerahasiaan (Secrecy Priniciple) • Bank wajib merahasiakan keterangan mengenai nasabah penyimpanan dan simpanannya. Namun dalam ketentuan tersebut, kewajiban merahasiakan itu bukan tanpa pengecualian. Kewajiban merahasiakan itu dikecualikan untuk dalam hal-hal kepentingan pajak, penyelesaian utang piutang bank yang sudah diserahkan kepada badan urusan utang piutang negara. Untuk kepentingan pengadlan perkara pidana, dalam perkara perdata antar bank dan nasabah, dalam rangka tukar menukar informasi antar bank. Prinsip ini diatur dalam pasal 40 sampai dengan 47A UU No 10 Tahun 1998.
  • 11. Prinsip Mengenal Nasabah (Know Your Costumer) • Prinsip yang diterapkan oleh bank untuk mengenal dan mengetahui identitas nasabah atau memantau kegiatan transakasi nasabah termasuk melaporkan setiap transaksi yang mencurigakan. Tujuannya meningkatkan peran lembaga keuangan dengan berbagai kebijakan dalam menunjang praktek lembaga keuangan dijadikan ajang tindak kejahatan dan aktifitas ilegal yang dilakukan nasabah, dan melindungi nama baik dan reputasi lembaga keuangan. Prinsip ini diatur dalam Peraturan Bank Indonesia No 3/1/PBI/2001 tentang penerapanprinsip menenal nasabah
  • 13. 5C • 1. Character (Watak). Karakter pemohon kredit dapat diperoleh dengan cara mengumpulkan informasi dari referensi nasabah dan bank-bank lain tentang perilaku, kejujuran, pergaulan, dan ketaatannya memenuhi pembayaran transaksi • 2. Capacity (Kemampuan). Kemampuan calon debitur perlu dianalasisi apakah ia mampu memimpin perusahaan dengan baik dan benar • 3. Capital (Modal). Modal dari calon debitur harus dianalisis mengenai besar dan struktur modalnyayang terlihat dari neraca lajur perusahaan calon debitur • 4. Condition (Kondisi). Analisis terhadap variabel makro yang melingkupi perusahaan baik variabel regional 1, nasional, maupun internasional. Variabel yang diperhatikan terutama adalah variabel ekonomi. • 5. Collateral (Jaminan). Penilaian meliputi penilaian terhadap jaminan yang diberikan sebagai pengaman kredit yang diberikan bank. Penilaian tersebut meliputi kecenderungan nilai jaminan dimasa depan dan tingkat kemufahan menkonversikan menjadi uang tunai
  • 14. 5P • 1. Personality. Bank mencari data tentang kepribadian calon debitur seperti riwayat hidupnya, hobi, keadaan keluarga, social standing, serta hal-hal lain yang erat hubungannya dengan kepribadian si peminjam • 2. Purpose. Bank mencari data tentang tujuan atau keperluan pengguna kredit • 3. Prospect. Bank mencari data tentang harapan masa depan dari bidang uaha atau kegiatan usaha si peminjam • 4. Payment. Bank mencari data tentang bagaiman perkiraan pembayaran kembali pinjaman yang akan diberikan • 5. Party. Golongan dari calon-calon peminjam bank perlu menggolongkan calon debiturnya menjadi beberapa golongan menurut karakter, capacity, dan capital. Penggolongan ini akan memberi arah analisis bank bagaimana ia harus bersikap
  • 15. 3R • 1. Return. Yaitu penilaian atas hasil yang akan dicapai oleh perusahaan calon peminjam setelah mendapatkan kredit, apakah hasil tersebut cukup untuk menurup hasil pinjaman serta sekaligus memungkinkan pula usahanya untuk berkembang terus • 2. Repayment. Sebagai kelanjutan dari return diatas, yang kemudian diperhitungkan kemampuan, jadwal, serta jangka waktu pengambilan kembali kredit. • 3. Risk Bearing Activity. Yaitu sejauh mana ketahanan suatu perusahaan calon peminjam untuk menanggung resiko kegagalan, andaikata terjadi suatu hal yang tidak diinginkan
  • 16. Manfaat Bank Bagi Pelajar • 1. Tabungan • 2. Pengiriman Uang (Transfer) • Asuransi Bagi Pengusaha • 1. Simpanan Giro • 2. Kliring • 3. Inkaso
  • 18. Pengertian • Menurut UU No 3 Tahun 2004. Bank Sentral adalah lembaga negara yang mempunyai kewenangan untuk mengeluarkan alat pembayaran yang sah dari suatu negara, merumuskan dan melaksanakan kebijakan moneter, mengatur dan mengawasi perbankan serta menjalan fungsi sebagai the lender of the last resort.
  • 19. Fungsi • Bank sentral berfungsi sebagai bank dari pemerintah dan sebagai bank dari bank umum, sekaligus untuk mencapai dan memelihara kestabilan nilai rupiah. • Fungsi Bank Indonesia sebagi The Lender of The last Resort dengan memerikan fasilitas kredit dengan Bank yang mengalami kesulitan pendanaan jangka pendek dan dijamin dengan agunan (collateral) yang berkualitas tinggi dan mudah dicairkan.
  • 20. Tugas Bank Sentral • Menetapkan dan melaksanakan kebijakan moneter. • Mengatur dan menjaga kelancaran sistem pembayaran. • Mengatur dan mengawasi bank.
  • 21. Wewenang Bank Sentral • Bank Indonesia diberi kewenangan penuh utnk menetapkan sasaran-sasaran moneter dengan memperhatikan sasaran laju inflasi dan untuk melakukan pengendalian moneter dengan menggunakan berbagai instrumen kebijakan moneter
  • 23. Pengertian LKBB (Lembaga Keuangan Bukan Bank) • Adalah badan usaha yang melakukan kegiatan dibidang keuangan secara langsung ataupun secara tidak langsung, menghimpundana dari masyarakat dan menyalurkan kembali kepada masyarakat untuk kegiatan produktif. LKBB tidak memberikan pelayanan jasa seperti bank dan menyalurkannya dengan surat-surat berharga.
  • 24. Usaha-Usaha yang Dilakukan LKBB • Menghimpun dana dengan jalan mengeluarkan kertas berharga. • Sebagai perantara untuk mendapatkan kompayon (dukungan dalam bentuk dana) dalam usaha patungan • Perantara untuk mendapat tenaga ahli
  • 25. Peran LKBB • Membantu dunia usaha dalam meningkatkan produktivitas barang dan jasa. • Memperlancar distribusi barang • Mendorong terbukanya lapangan pekerjaan
  • 26. Fungsi LKBB • Membina perekonomian rakyat kecil • Membina dan mengarahkan pola perkreditan rakyat agar terarah pada kegiatan produktif dan bermanfaat bagi masyarakat. • Membantu masyarakat terhindar dari riba, lintah darat, rentenir, dll
  • 27. Jenis-Jenis LKBB • Perusahaan Asuransi • Perusahaan Dana Pensiun • Koperasi Simpan Pinjam • Bursa Efek/Pasar Modal • Perusahaan Anjak Piutang • Perusahaan Modal Ventura •Leasing •Lembaga Pembiayaan Pembangunan •Perusahaan Sewa Guna • Pegadaian
  • 29. Pengertian OJK (Otoritas Jasa Keuangan) • Menurut UU No 21 Tahun 2011 pasal 1 ayat 1 yang dimaksud OJK adalah lembaga yang independen dan bebas dari pihak lain, yang mempunyai funsi, tugas, dan wewenang pengaturan, pengawasan, pemeriksaan, dan penyelidikan sebagaimana yang dimaksud dalam Undang-Undang ini.
  • 30. Tugas OJK • OJK melaksanakan tugas pengaturan dan pengawasan terhadap : • 1. Kegiatan jasa keuangan disektor perbankan. • 2. Kegiatan Jasa keuangan disektor pasar modal. • 3. Kegiatan Jasa keuangan disektor perasuransian.
  • 31. Fungsi OJK • OJK berfungsi menyelenggarakan sistem pengaturan dan pengawasan yang terintegrasi terhadap keseluruhan kegiatan didalam sektor jasa keuangan.